1
BADAN PERTANAHAN NASIONAL REPUBLIK INDONESIA Jl. Sisingamangaraja No. 2 Jakarta 12110 telp. 7393939 (Kotak Pos No. 1403/Jks.Jakarta 12014) Jakarta, 14 Juli 2008 Kepada Nomor Lampiran Perihal : : : 2333-170-Settama 1 (satu) Peraturan. Penyampaian Peraturan Kepala BPN-RI Nomor 6 Tahun 2008. Yth. di- Sdr. Kepala Kantor Wilayah Badan Pertanahan Nasional Provinsi SELURUH INDONESIA Bersama ini dengan hormat disampaikan Peraturan Kepala Badan Pertanahan Nasional Republik Indonesia Nomor 6 Tahun 2008 tentang Penyederhanaan dan Percepatan Standar Prosedur Operasi Pengaturan dan Pelayanan Pertanahan untuk Jenis Pelayanan Pertanahan Tertentu, untuk dapat dilaksanakan sebagaimana mestinya. Dalam peraturan ini mengatur jenis pelayanan tertentu yang jumlahnya ada 14 jenis pelayanan dengan persyaratan yang lebih sederhana dan dengan jangka waktu penyelesaian yang lebih singkat. Untuk itulah, diminta kepada Saudara untuk segera mengambil langkah dan mengkoordinasikan para Kepala Kantor Pertanahan Kabupaten/Kota yang ada di wilayah Saudara untuk memastikan apa yang diatur dalam peraturan ini dapat dilaksanakan secara baik. Kepala Kantor Wilayah Badan Pertanahan Nasional Provinsi diberikan kewenangan dalam peraturan ini untuk mengatur pendelegasian kewenangan penandatanganan yang semula ada pada Kepala Kantor Pertanahan kepada pejabat yang ditunjuk. Pendelegasian ini dipandang perlu dalam rangka memperlancar agar peraturan ini dapat dilaksanakan sebaik-baiknya. Demikian untuk dilaksanakan. AN. KEPALA BADAN PERTANAHAN NASIONAL REPUBLIK INDONESIA SEKRETARIS UTAMA, ttd. MANAGAM MANURUNG, SH., M.Kn NIP. 010136641 TEMBUSAN, disampaikan kepada Yth : 1. Bapak Kepala Badan Pertanahan Nasional Republik Indonesia 2. Para Pejabat Eselon I di lingkungan BPN-RI 3. Para Pejabat Esolon II di lingkungan BPN-RI 4. Ketua STPN di Yogyakarta

BADAN PERTANAHAN NASIONAL REPUBLIK INDONESIA · Pelayanan Pertanahan untuk Jenis Pelayanan Pertanahan Tertentu, untuk dapat dilaksanakan sebagaimana mestinya. Dalam peraturan ini

Embed Size (px)

Citation preview

Page 1: BADAN PERTANAHAN NASIONAL REPUBLIK INDONESIA · Pelayanan Pertanahan untuk Jenis Pelayanan Pertanahan Tertentu, untuk dapat dilaksanakan sebagaimana mestinya. Dalam peraturan ini

BADAN PERTANAHAN NASIONAL

REPUBLIK INDONESIA Jl. Sisingamangaraja No. 2 Jakarta 12110 telp. 7393939 (Kotak Pos No. 1403/Jks.Jakarta 12014)

Jakarta, 14 Juli 2008 Kepada

Nomor Lampiran Perihal

: : :

2333-170-Settama 1 (satu) Peraturan. Penyampaian Peraturan Kepala BPN-RI Nomor 6 Tahun 2008.

Yth.

di-

Sdr. Kepala Kantor Wilayah Badan Pertanahan Nasional Provinsi SELURUH INDONESIA

Bersama ini dengan hormat disampaikan Peraturan Kepala Badan Pertanahan Nasional Republik Indonesia Nomor 6 Tahun 2008 tentang Penyederhanaan dan Percepatan Standar Prosedur Operasi Pengaturan dan Pelayanan Pertanahan untuk Jenis Pelayanan Pertanahan Tertentu, untuk dapat dilaksanakan sebagaimana mestinya. Dalam peraturan ini mengatur jenis pelayanan tertentu yang jumlahnya ada 14 jenis pelayanan dengan persyaratan yang lebih sederhana dan dengan jangka waktu penyelesaian yang lebih singkat. Untuk itulah, diminta kepada Saudara untuk segera mengambil langkah dan mengkoordinasikan para Kepala Kantor Pertanahan Kabupaten/Kota yang ada di wilayah Saudara untuk memastikan apa yang diatur dalam peraturan ini dapat dilaksanakan secara baik. Kepala Kantor Wilayah Badan Pertanahan Nasional Provinsi diberikan kewenangan dalam peraturan ini untuk mengatur pendelegasian kewenangan penandatanganan yang semula ada pada Kepala Kantor Pertanahan kepada pejabat yang ditunjuk. Pendelegasian ini dipandang perlu dalam rangka memperlancar agar peraturan ini dapat dilaksanakan sebaik-baiknya. Demikian untuk dilaksanakan.

AN. KEPALA BADAN PERTANAHAN NASIONAL REPUBLIK INDONESIA SEKRETARIS UTAMA,

ttd.

MANAGAM MANURUNG, SH., M.Kn

NIP. 010136641

TEMBUSAN, disampaikan kepada Yth :

1. Bapak Kepala Badan Pertanahan Nasional Republik Indonesia 2. Para Pejabat Eselon I di lingkungan BPN-RI 3. Para Pejabat Esolon II di lingkungan BPN-RI 4. Ketua STPN di Yogyakarta