20
LOGO Assalamu’alaikum Wr.Wb Pengenalan Hardware Pertemuan 2 Http :\\agustriwidiyanto.co.cc Email : [email protected] Stikom Poltek Cirebon

Assalamu’alaikum Wr.Wb Pengenalan Hardware Pertemuan 2

  • Upload
    lundy

  • View
    96

  • Download
    0

Embed Size (px)

DESCRIPTION

Stikom Poltek Cirebon. Assalamu’alaikum Wr.Wb Pengenalan Hardware Pertemuan 2. Http :\\agustriwidiyanto.co.cc Email : [email protected]. Contents. Sistem Komputer. 1. Tujuan Sistem Komputer. 2. Blok Diagram Komputer. 3. Struktur komputer. 4. 4. Sistem Komputer. - PowerPoint PPT Presentation

Citation preview

Page 1: Assalamu’alaikum Wr.Wb Pengenalan  Hardware  Pertemuan  2

LOGO

Assalamu’alaikum Wr.Wb Pengenalan Hardware

Pertemuan 2Http :\\agustriwidiyanto.co.cc

Email : [email protected]

Stikom Poltek Cirebon

Page 2: Assalamu’alaikum Wr.Wb Pengenalan  Hardware  Pertemuan  2

Contents

Sistem Komputer1

Tujuan Sistem Komputer2

4

Blok Diagram Komputer3

Struktur komputer4

Page 3: Assalamu’alaikum Wr.Wb Pengenalan  Hardware  Pertemuan  2

Sistem Komputer

Peralatan/Komponen pada PC meliputi unit input, unit proses, dan unit output. Supaya komputer dapat digunakan untuk mengolah data, maka harus berbentuk suatu sistem yang disebut dengan sistem komputer. Secara umum, sistem terdiri dari elemen-elemen yang saling berhubungan membentuk satu kesatuan untuk melaksanakan suatu tujuan pokok dari sistem tersebut.

Page 4: Assalamu’alaikum Wr.Wb Pengenalan  Hardware  Pertemuan  2

Tujuan Sistem Komputer

Tujuan pokok dari sistem komputer adalah mengolah data untuk menghasilkan informasi sehingga perlu didukung oleh elemen-elemen yang terdiri dari perangkat keras (hardware), perangkat lunak (software), dan brainware. Perangkat keras adalah peralatan komputer itu sendiri, perangkat lunak adalah program yang berisi perintah-perintah untuk melakukan proses tertentu, dan brainware adalah manusia yang terlibat di dalam mengoperasikan serta mengatur sistem komputer

Page 5: Assalamu’alaikum Wr.Wb Pengenalan  Hardware  Pertemuan  2

Hardware Software Brainware

Gambar : Elemen-elemen Sistem Komputer

Page 6: Assalamu’alaikum Wr.Wb Pengenalan  Hardware  Pertemuan  2

Blok Diagram Komputer

Gambar : Blok diagram komputer

Page 7: Assalamu’alaikum Wr.Wb Pengenalan  Hardware  Pertemuan  2

Struktur Komputer

Gambar : Struktur komputer

Page 8: Assalamu’alaikum Wr.Wb Pengenalan  Hardware  Pertemuan  2

Perangkat Masukan (Input Devices)

Adalah perangkat keras komputer yang berfungsi sebagai alat untuk memasukan data atau perintah ke dalam komputer. Input device adalah alat yang digunakan untuk menerima input dari luar sistem, dan dapat berupa signal input atau maintenance input. Di dalam sistem komputer, signal input berupa data yang dimasukkan ke dalam sistem komputer, sedangkan maintenance input berupa program yang digunakan untuk mengolah data yang dimasukkan. Dengan demikian, alat input selain digunakan untuk memasukkan data juga untuk memasukkan program.

Page 9: Assalamu’alaikum Wr.Wb Pengenalan  Hardware  Pertemuan  2

Perangkat Keluaran (Output Device)

Adalah perangkat keras komputer yang berfungsi untuk menampilkan keluaran sebagai hasil pengolahan data. Keluaran dapat berupa hard­copy­(ke kertas), soft-copy­ (ke monitor), ataupun berupa suara.­ Output yang dihasilkan dari pemroses dapat digolongkan menjadi empat bentuk, yaitu tulisan (huruf, angka, simbol khusus), image (dalam bentuk grafik atau gambar), suara, dan bentuk­ lain­ yang­dapat­dibaca­oleh­mesin­(machine-readable­form). Tiga golongan pertama adalah output yang dapat digunakan langsung oleh manusia, sedangkan golongan terakhir biasanya digunakan sebagai input untuk proses selanjutnya dari komputer

Page 10: Assalamu’alaikum Wr.Wb Pengenalan  Hardware  Pertemuan  2

CPU (Central Processing Unit)

CPU merupakan otak sistem komputer, dan memiliki dua bagian fungsi operasional, yaitu: ALU (Arithmetical Logical Unit) sebagai pusat pengolah data, dan CU (Control Unit) sebagai pengontrol kerja komputer.

Page 11: Assalamu’alaikum Wr.Wb Pengenalan  Hardware  Pertemuan  2

Processor

CPU­merupakan­tempat­pemroses­instruksi-instruksi­program,­yang­pada­komputer­mikro­disebut­dengan­micro-processor­(pemroses­mikro).­Pemroses­ini­berupa­chip­yang­terdiri­dari­ribuan­hingga­jutaan­IC

Page 12: Assalamu’alaikum Wr.Wb Pengenalan  Hardware  Pertemuan  2

Memori

1. Random Access Memory (RAM)

Semua data dan program yang dimasukkan melalui alat input akan disimpan terlebih dahulu di memori utama, khususnya RAM, yang dapat diakses secara acak (dapat diisi/ditulis, diambil, atau dihapus isinya) oleh pemrogram

Page 13: Assalamu’alaikum Wr.Wb Pengenalan  Hardware  Pertemuan  2

Random Access Memori

Struktur RAM terbagi menjadi empat bagian utama, yaitu :

1.Input storage

2.Program storage

3.Working storage

4.Output storage

Page 14: Assalamu’alaikum Wr.Wb Pengenalan  Hardware  Pertemuan  2

Random Access Memori

Input yang dimasukkan melalui alat input akan ditampung terlebih dahulu di input storage. Bila input tersebut berupa program maka akan dipindahkan ke program storage, dan bila berbentuk data maka akan dipindahkan ke working storage. Hasil dari pengolahan juga ditampung terlebih dahulu di working storage dan bila akan ditampilkan ke alat output maka hasil tersebut dipindahkan ke output storage.

Page 15: Assalamu’alaikum Wr.Wb Pengenalan  Hardware  Pertemuan  2

Memori

2.­Read­Only­Memory­(ROM)Dari namanya, ROM hanya dapat dibaca sehingga pemrogram tidak bisa mengisi sesuatu ke dalam ROM. ROM sudah diisi oleh pabrik pembuatnya berupa sistem operasi yang terdiri dari program-program pokok yang diperlukan oleh sistem komputer, seperti misalnya program untuk mengatur penampilan karakter di layar, pengisian tombol kunci papan ketik untuk keperluan kontrol tertentu, dan bootstrap program. Program bootstrap diperlukan pada saat pertama kali Sistem Komputer di aktifkan

Page 16: Assalamu’alaikum Wr.Wb Pengenalan  Hardware  Pertemuan  2

Perangkat Penyimpanan (Strorage Device)

Media penyimpanan berfungsi untuk menyimpan data atau informasi yang ada dalam komputer. Media penyimpanan data terdiri berbagai jenis antara lain :

1. Hard­Driver­(Harddisk)

2. Disket

3. CD­/­DVD

4. Flashdisk

Page 17: Assalamu’alaikum Wr.Wb Pengenalan  Hardware  Pertemuan  2

Perangkat Lunak (Software)

Perangkat lunak (software) adalah suatu perangkat yang berfungsi menghubungkan atau menjembatani antara perangkat keras (hardware) dengan pengguna (user/brainware).

Perangkat lunak secara umum terbagi menjadi 2 bagian yaitu :

1. Perangkat­ lunak­ sistem­ operasi­(Operating System Software

2. Perangkat­lunak­aplikasi

Page 18: Assalamu’alaikum Wr.Wb Pengenalan  Hardware  Pertemuan  2

Pengguna (User/Brainware)

Pennguna (user/brainware) dalam hal ini manusia merupakan pemakai perangkat-perangkatkomputer yangdibedakan atas tiga pengguna yaitu :

1. System­Analyst

2. Programmer

3. Operator

Page 19: Assalamu’alaikum Wr.Wb Pengenalan  Hardware  Pertemuan  2

Penutup

Kata Mutiara Minggu ini :

“Takut akan kegagalan seharusnya tidak menjadi alasan untuk tidak mencoba sesuatu.”

Sampai bertemu di pertemuan ke- 3

Wassalamu’alaikum

Page 20: Assalamu’alaikum Wr.Wb Pengenalan  Hardware  Pertemuan  2

LOGO

Http :\\agustriwidiyanto.co.ccEmail : [email protected]