186
FISIOLOGI SYARAF OLEH Dr. RIS MOHAMMAD ABRAR

FISIOLOGI SYARAF

Embed Size (px)

Citation preview

FISIOLOGI SYARAF

OLEH Dr. RIS MOHAMMAD ABRAR

SEKOLAH TINGGI ILMU KESEHATAN MUHAMMADIYAHBANJARMASIN

SISTEM SYARAF

Susunan saraf manusia

. Bagian tubuh yang paling kompleks

. Dibentuk oleh lebih dari 100 juta sel saraf (neuron)

. Didukung oleh sel-sel glia yang jumlahnya lebih banyak.

SISTEM SARAF

Terdiri dari

1. Susunan Saraf Pusat a. Serebrumb. serebellumb. Medulla spinalis

(spinal cord)

2. Saraf Tepi /Sistem Saraf Tepi (SST)a. Saraf sadarb. Saraf tak sadarc. kumpulan kecil sel-sel saraf yang disebut ganglion saraf.

OTAK

. Dilindungi oleh tulang tengkorak

. Terapung dalam cairan Serebrospinalis (cerebrospinal Fluid)

. Menerima suplai darah sebanyak 20% dari aliran darah jantung secara kontinu, melalui dua set pensuplai darah (2 arteri utama) :1. Arteri Vertebrata bagian Caudal (belakang)2. Arteri Karotis Interna (Internal Carotid Artery) bagian

Rostral (depan)

. Hambatan suplai darah ke otak selama :. 6 detik : menyebabkan hilangnya kesadaran

(Unconsclousness). > 1 menit dapat menyebabkan kerusakan sel otak

permanen

OTAK

. Atau encephalon, pusat supervisori dari sistem syaraf sentral vertebrata

. Mengatur dan mengkordinir sebagian besar. Gerakan. perilaku . fungsi tubuh homeostasis

. detak jantung

. tekanan darah

. keseimbangan cairan tubuh

. suhu tubuh

. Pengenalan

. Emosi

. Ingatan

. embelajaran motorik

. segala bentuk pembelajaran lainnya.

Volume sekitar1.350cc

Otak

Terdiri dari

1. Otak besar/ Serebrum (Cerebrum) . terdiri dari 2 Hemispherium Cerebrum (Cerebral

Hemisphere) kiri dan kanan

. Kedua Hemispherium Cerebrum (HC) dihubungkan oleh Korpus Kalosum (Corpus Callosum)

2. Otak kecil / Serebellum (Cerebellum)

Otak terbungkus oleh Kortek Serebrum (Cerebral Cortex)

Pembagian permukaan Hemispherium Cerebrum

. HC à Lobus à Lobulus à Gyrus à Area

. Hemispherium Cerebrum dibagi atas 4 lobus à1. Lobus Frontalis (dibalik tulang kening)

. Pusat kecerdasan

. Planning

. Execution

. kontrol gerak2. Lobus Parietal (di bawah tulang ubun-ubun)

. Pusat sensoris

. motorik3. Lobus Temporal (di balik tulang pelipis

. Pusat pendengaran4. Lobus Occipital (di belakang kepala)

. Pusat penglihatan

. keseimbangan

Bagian-bagian otak manusia1. Otak depan / fore brain

1. Diensefalon* Talamus* Epitalamus* Hipotalamus* Subtalamus

2. Telensefalon (Hemisfer serebrum)* Korteks serebrum* Bulbus olfaktori* Amigdala* Septal region* Forniks* Basal ganglia

2. Otak tengah / mid bran1. Tektum2. Cerebral

Bagian-bagian otak manusia

3. Otak belakang / hind brain1. Medula oblongata

* Vestibular nuclei* Cochlear nuclei* Medullary RF* Raphe nuclei* Solitary nucleus* Olivary complex

2. Metensefalon* Pons* Serebelum/otak kecil

FOREBRAIN (Otak Depan)a. TELENCHEPHALON

1. Korteks Serebri. Bagian terluar/kulit dari Hemispherium Serebri

Terdiri atas 3 bagian :a. Sulcus à lekukan yang kecilb. Fissura à lekukan yang besarc. Gyrus à tonjolan-tonjolan antara sulci-sulci atau fissuraes-fissuraes yang berbatasan

. Volume area permukaan 2360 cm dengan ketebalan 3 mm

. terdiri atas sel-sel glia, dendrit dan axon-axon penghubung neuron

. Di bawah Korteks Serebri terdapat jutaan axon yang menghubungkan neuron-neuron Korteks Serebri dengan bagian lain dari otak

. Bagian yang berwarna coklat keabu-abuan disebabkan oleh dominasi sel-sel à grey matter

. Bagian yang berwarna putih (opaque white) disebabkan konsentrasi myelin yang besar à white matter

FOREBRAIN (Otak Depan)

a. TELENCHEPHALON

2. Ganglia Basalis

. Komponen penting dari sistem motorik

. Kerusakan menyebabkan defisit motorik beratInti motoriknya :. Nukleus Kaudatus. Putamen. Globus Pallidus

. Menerima input dari Neokortek dan Serebellum

. Mempunyai hubungan dengan. Bagian tertentu dari Talamus dan sub-Talamus. Batang otak. Subtansia Nigra, inti-inti lain

FOREBRAIN (Otak Depan)

a. TELENCHEPHALON

3. Sistem limbik (Pepez System)

. Fungsi utama : motivasi dan emosi

. Selain korteks limbik, bagian-bagian terpenting dari sistem limbik à hippocampus (memori) dan amygdala

. Unsur lainnya . talamus . Hipotalamus. ganglia basis. forniks . massa intermedia

FOREBRAIN (Otak Depan)

b. DIENCEPHALON

. Terletak antara Telencephalon dan Mesencephalon

. Terdiri dari Talamus dan Hipotalamus1. Talamus

. Terdiri dari dua lobus yang dihubungkan oleh massa intermedia

. Memiliki sejumlah inti yang fungsinya menerima rangsang dari sistem sensori tubuh dan meneruskan rangsangan tersebut ke Korteks Serebri

. Inti Genikulatum Lateral menerima rangsang dari mata

. Inti Genikulatum Medial menerima rangsang dari telinga tengah

. Inti Ventrolateral menerima rangsang dari Serebellum

FOREBRAIN (Otak Depan)b. DIENCEPHALON

2. HipotalamusTerletak di dasar otak, di bagian bawah Talamus

Fungsi HIPOTALAMUS a. Mengontrol Sistem Saraf Otonom dan Sistem endokrin serta

mengatur perilaku yang berhubungan dengan fungsi-fungsi vegetatif untuk kehidupan (fighting, feeding,fleeing, matting) melalui Formatio Retikularis à

Peningkatan / penurunan denyut jantung dan tekanan darah

Pengaturan suhu tubuh

Lapar dan haus

Sekresi air lewat ginjal (pengeluaran ADH)

Pengaturan kontraksi rahim dan pengeluaran ASI (pengeluaran Hormon oksitosin)

FOREBRAIN (Otak Depan)b. DIENCEPHALON

2. HipotalamusTerletak di dasar otak, di bagian bawah TalamusFungsi HIPOTALAMUS b. Pusat-pusat ganjaran / menyenangkan à Motivasi

Pusat-pusat hukuman / menyakitkan (takut, marah, termasuk nyeri dan dorongan melarikan diri)Dorongan berkembang biak (kopulasi)

c. Pengaturan tidur dan jagaHipotalamus dorsal berhubungan dengan Sistem Aktivasi Retikularis (SAR) ( waspada dan jaga (emosi tinggi sulit tidur; senang / emosional (sulit tidur; karena sistem limbiknya terangsang)Hipotalamus lateral + anterior menghambat SAR (Somnolen dan tidur; sadar tetapi kalau dirangsang tidak bereaksi cepat

d. Mengontrol sistem endokrin melalui hormon yang dihasilkan oleh sel-sel di Hipotalamus dan melalui pembuluh darah dihubungkan ke kelenjar hipofise anterior

MIDBRAIN (otak tengah)

1. TectumStrukturnya terdiri atas a. Superior Colliculi à bagian dari sistemsaraf penglihatanb. Inferior Colliculi à bagian dari sistem saraf pendengaranTampak dalam bentuk 4 buah tonjolan pada permukaan batang otak

2. TegmentumTerletak dibawah Tectum dan terdiri atasa. Bagian rostal ujung dari Formatio Retikularisb. Beberapa nuclei yang mengontrol gerakan matac. Periaqueductal gray matterd. Red nucleuse. Substantia Nigraf. Area Tegmentum Ventral

HINDBRAIN( otak belakang )

a. METENCEPHALON1. Serebellum (otak kecil)

rusak : gangguan gerakan berdiri, berjalan dan gerakan-gerakan terkoordinasi

Menerima info dari visual, auditory, vestibular dan somatosensoris

2. Ponstonjolan besar pada batang otak antara Mesencephaion dan Medulla Oblongatamengandung bagian dari Formatio Retikularis dan beberapa inti yang penting dalam mengatur tidur dan jaga (arousal)

HINDBRAIN( otak belakang )

B. MYELENCEPHALONMedulla Oblongata. Bagian ter-caudal dari batang otak

. Mengandung bagian dari Formatio Retikularis dan inti yang mengatur fungsi vital seperti sistem kardiovaskular, pernafasan dan tonus otot rangka

Sumsum tulang belakang

. (Medula spinalis)

. terdapat di dalam tulang belakang yang menonjol membentuk sayap punggung (tanduk dorsal) dan sayap perut (tanduk ventral).

. Materi sumsum tulang belakang mirip dengan otak, tetapi susunannya berbeda.

. Pada otak, materi yang berwarna kelabu terdapat pada bagian luar atau kulitnya (korteks) dan bagian putih terletak di dalamnya.

. Sedangkan pada sumsum tulang belakang pada bagian dalam terdapat materi kelabu berbentuk seperti sayap kupu-kupu dan bagian luarnya berupa materi berwarna putih.

Sumsum tulang belakang

. berfungsi sebagai . pusat saraf yang meneruskan impuls ke otak

. pusat gerak refleks.

. Rangsangan (impuls sensorik) yang mengenai organ reseptor merambat melalui tanduk dorsal menuju sumsum tulang belakang dan menjadi impuls motorik. Kemudian impuls keluar dari sumsum tulang belakang melalui tanduk ventral menuju ke efektor.

. Pada tanduk dorsal terdapat badan sel saraf penghubung (asosiasi konektor) yang akan menerima impuls dari sel saraf sensorik dan akan menghantarkannya ke sel saraf motorik

Susunan Saraf Tepi

. Saraf tepi (perifer) terdiri dari serabut saraf yang keluar dari saraf pusat ke arah organ tubuh tertentu.

. Sistem saraf tepi terdiri dari a. sistem saraf sadar

Sistem saraf sadar berfungsi untuk mengontrol kegiatan tubuh yang cara kerjanya diatur oleh otak.

b. sistem saraf tak sadar atau saraf otonom. saraf otonom berfungsi untuk mengontrol kegiatan tubuh yang cara kerjanya tidak dapat diatur otak, seperti sekresi keringat, denyut jantung dan gerak saluran pencernaan.

Pleksus.

. Beberapa urat saraf dari saraf tepi bersatu membentuk jaringan urat saraf

. Macam pleksus: . Pleksus cervicalis

di leher, mempengaruhi bagian leher, bahu, dandiafragma

. Pleksus brachialis mempengaruhi tangan

. Pleksus Lumbo sakralis mempengaruhi pinggul dan kaki

Saraf kranial kebanyakan saraf sadar, kecuali nervus vagus yang merupakan saraf otonom

Saraf otonom

. Asal :. otak . sumsum tulang belakang

. menuju ke arah organ tertentu. Di sepanjang jalur menuju organ, urat saraf otonom terdapat banyak sinapsis dan ganglion.

. meliputi susunan . saraf simpatik

Ganglion pada saraf simpatik menempel di sepanjang sumsum tulang belakang. S

. Saraf parasimpatisGanglion saraf parasimpatik menempel pada organ yang dibantu kerjanya.

Efek saraf Simpatik

. memperbesar pupil mata

. menghambat keluarnya air ludah (saliva)

. meningkatkan ekskresi keringat dan sekresi getah pancreas

. menghambat sekresi enzim pada kelenjar pencernaan

. menghambat kontraksi kandung kemih (vesica urinaria)

. mempercepat denyut jantung

. menambah volume darah

. memperbesar pembuluh darah koroner

. mempersempit pembuluh darah arteri paru-paru dan arteri pada organ kelamin

. melebarkan cabang tenggorok (bronkhia)

. mengkerutkan kura (limpa)

. menyebabkan kontraksi (meremas) rahim pada saat kehamilan dan relaksasi rahim pada saat tidak ada kehamilan

Efek saraf Parasimpatik

. mengecilkan pupil mata

. membantu (stimulasi) keluarnya air ludah (saliva)

. menurunkan ekskresi keringat dan sekresi getah pancreas

. menstimulasi sekresi enzim pada kelenjar pencernaan

. mengerutkan kantung kemih (vesica urinaria)

. memperlambat denyut jantung

. mengurangi volume darah

. mempersempit pembuluh darah koroner

. memperbesar pembuluh darah arteri paru-paru dan arteri pada organ kelamin

. mempersempit cabang tenggorok (bronkhia)

. melebarkan kura (limpa)

. tidak berpengaruh pada kontraksi dan relaksasi rahim

LAPISAN SELAPUT OTAK/ MENINGES

. Otak dibungkus oleh selubung mesodermal. meninges.

. Lapisan. luarnya adalah pachymeninx atau duramater . lapisan dalamnya, leptomeninx

. arachnoidea

. piamater.

LAPISAN SELAPUT OTAK/ MENINGES 1. Duramater / Dura kranialis / pachymeninx

. struktur fibrosa kuat dengan suatu lapisan dalam (meningeal) dan lapisan luar (periostal).

. Kedua lapisan dural yang melapisi otak umumnya bersatu, kecuali di tempat di tempat dimana keduanya berpisah untuk menyediakan ruang bagi sinus venosus (sebagian besar sinus venosus terletak di antara lapisan-lapisan dural), dan di tempat dimana lapisan dalam membentuk sekat di antara bagian-bagian otak.

. Duramater lapisan luar melekat pada permukaan dalam cranium dan juga membentuk periosteum, dan mengirimkan perluasan pembuluh dan fibrosa ke dalam tulang itu sendiri

. lapisan dalam berlanjut menjadi dura spinalis.

. Septa kuat yang berasal darinya membentang jauh ke dalam cavum cranii.

. Di antara kedua hemispherium terdapat invaginasi yang disebut falx cerebri.

LAPISAN SELAPUT OTAK/ MENINGES 1. Duramater / Dura kranialis / pachymeninx

. Ia melekat pada crista galli dan meluas ke crista frontalis ke belakang sampai ke protuberantia occipitalis interna, tempat dimana duramater bersatu dengan tentorium cerebelli yang meluas ke dua sisi.

. Falx cerebri membagi pars superior cavum cranii sedemikian rupa sehingga masing-masing hemispherium aman pada ruangnya sendiri.

. Tentorium cerebelli terbentang seperti tenda yang menutupi cerebellum dan letaknya di fossa craniii posterior. Tentorium melekat di sepanjang sulcus transversus os occipitalis dan pinggir atas os petrosus dan processus clinoideus. Di sebelah oral ia meninggalkan lobus besar yaitu incisura tentorii, tempat lewatnya trunkus cerebri. Saluran-saluran vena besar, sinus dura mater, terbenam dalam dua lamina dura.

LAPISAN SELAPUT OTAK/ MENINGES

2. Arachnoidea. Membrana arachnoidea melekat erat pada permukaan

dalam dura dan hanya terpisah dengannya oleh suatu ruang potensial, yaitu spatium subdural

. menutupi spatium subarachnoideum yang menjadi liquor cerebrospinalis, cavum subarachnoidalis dan dihubungkan ke piamater oleh trabekulae dan septa-septa yang membentuk suatu anyaman padat yang menjadi system rongga-rongga yang saling berhubungan.

. Dari arachnoidea menonjol ke luar tonjolan-tonjolan mirip jamur ke dalam sinus-sinus venosus utama yaitu granulationes pacchioni (granulationes/villi arachnoidea).

. Sebagian besar villi arachnoidea terdapat di sekitar sinus sagitalis superior dalam lacunae lateralis. Diduga bahwa liquor cerebrospinali memasuki circulus venosus melalui villi.

. Pada orang lanjut usia villi tersebut menyusup ke dalam tulang (foveolae granulares) dan berinvaginasi ke dalam vena diploe.

LAPISAN SELAPUT OTAK/ MENINGES

2. Arachnoidea

Cavum subaracnoidea adalah rongga di antara arachnoid dan piamater yang secara relative sempit dan terletak di atas permukaan hemisfer cerebrum, namun rongga tersebut menjadi jauh bertambah lebar di daerah-daerah pada dasar otak.

disebut cisterna. cisterna arachnoidea . Cisterna magna . Cisterna pontin . cisterna chiasmaticus . cisterna supraselaris . cisterna interpeduncularis

LAPISAN SELAPUT OTAK/ MENINGES 3. Piamater

. selaput jaringan penyambung yang tipis yang menutupi permukaan otak dan membentang ke dalam sulcus,fissure dan sekitar pembuluh darah di seluruh otak.

. membentang ke dalam fissure transversalis di bawah corpus callosum. Di tempat ini piamater membentuk tela

choroidea dari ventrikel tertius dan lateralis, dan bergabung dengan ependim dan pembuluh-pembuluh darah choroideus untuk membentuk pleksus choroideus dari ventrikel-ventrikel ini.

. Pia dan ependim berjalan di atas atap dari ventrikel keempat dan membentuk tela choroidea di tempat itu.

SPATIUM LIQOUR CEREBROSPINALIS

. Susunan syaraf pusat (SSP) seluruhnya diliputi oleh liquor cerebrospinalis (LCS).

. LCS juga mengisi rongga dalam otak, yaitu ventriculus, sehingga mungkin untuk membedakan spatium liquor cerebrospinalis

internum dan externum yang berhubungan pada region ventriculus quartus.(4)

Spatium Liquor Cerebrospinalis Internum

. Sistem ventricular

. terdiri dari empat ventriculares. dua ventriculus lateralis (I & II) di dalam

hemispherii telencephalon. ventriculus tertius pada diencephalon . ventriculus quartus pada rombencephalon (pons

dan med. oblongata).

. Kedua ventriculus lateralis berhubungan dengan ventriculus tertius melalui foramen interventriculare (Monro) yang terletak di depan thalamus pada masing-masing sisi

. Ventriculus tertius berhubungan dengan ventriculus quartus melalui suatu lubang kecil, yaitu aquaductus cerebri

(aquaductus sylvii).

Pleksus choroideus dari ventrikel lateralis merupakan suatu penjuluran vascular seperti rumbai pada piamater yang mengandung kapiler arteri choroideus. Pleksus ini menonjol ke dalam rongga ventrikel dan dilapisi oleh lapisan epitel yang berasal dari ependim. Pelekatan dari pleksus terhadap struktur-struktur otak yangberdekatan dikenal sebagai tela choroidea. Pleksus ini membentang dari foramen interevntrikular, dimana pleksus ini bergabung dengan pleksus-pleksus dari ventrikel lateralis yang berlawanan, sampai ke ujung cornu inferior (pada cornu anterior dan posterior tidak terdapat pleksus choroideus). Arteri yang menuju ke pleksus terdiri dari a. choroidalis ant., cabang a. carotis int. yang memasuki pleksus pada cornu inferior; dan a. choroidalis post. Yang merupakan cabang-cabang dari a. cerebrum post.

SISTEM SYARAF

OTAKTerbentuk dari dua jenis sel

1. glia . berfungsi untuk menunjang dan melindungi

neuron

2. neuron . membawa informasi dalam bentuk pulsa listrik

atau potensial aksi. . berkomunikasi dengan neuron yang lain dan

keseluruh tubuh dengan mengirimkan berbagai macam bahan kimia yang disebut neurotransmitter

. Neurotransmitter ini dikirimkan pada celah yang di kenal sebagi sinapsis.

. vetebrata besar bisa mempunyai hingga seratus milliar neuron.

SISTEM SYARAF

Secara struktural

. sel saraf, atau neuron, yang biasanya memiliki juluran-juluran panjang

. beberapa jenis sel glia. memiliki juluran-juluran pendek. menunjang dan melindungi neuron . berperan serta dalam aktivitas neural. nutrisi neural. proses pertahanan dari susunan saraf

pusat.

SISTEM SYARAF

Neuron

. Memiliki sekurang-kurangnya seribu hubungan dengan neuron lain

. Membentuk suatu system komunikasi yang kompleks.

. Mengadakan komunikasi yang cepat antara kelompok-kelompok sel yang diatur secara serial, sehingga memungkinkan penghantaran informasi yang cepat melewati jarak yang jauh.

. Jaringan saraf tersebar di seluruh tubuh berupa jalinan komunikasi terpadu.

NEURON

. Sel saraf

. Satuan anatomis dan fungsional independent dengan ciri morfologis majemuk

. Berperan pada penerimaan, penghantaran dan pemrosesan rangsang

. Pencetus aktivitas sel tertentu

. Pelepas neurotransmitter dan molekul-molekul penyampai informasi lainnya.

NEURON

. Mempunyai badan sel (cell body) . Perikarion. Relative besar . Mengandung nucleus dan berbagai

ragam organel seluler lainnya.

. Merupakan pusat trofik untuk seluruh sel saraf dan juga peka terhadap rangsang

. Neuron memiliki penjuluran mirip serat yang disebut prosesus, sehingga sel mampu mencapai jarak yang jauh untukmenghantarkan pesan

NEURON

Dua jenis penjuluran neural

1. dendrit. Juluran-juluran panjang khusus

menerima stimulus . Lingkungan. sel apitelial sensoris. neuron lain

. Mengirimkan sinyal dari ujungnya ke seluruh bagian lain neuron

NEURON

Dua jenis penjuluran neural

2. Akson. Juluran tunggal, khusus membangkitkan atau menghantar

implus saraf ke sel lain melalui ujung neuron

. Menerima informasi dari neuron lain terutama mengubah penghantaran potensial aksi ke neurom lain

. Bagian distal, bercabang dan membentuk cabang-cabang terminal.

. Setiap cabang ini berakhir pada sel berikutnya berupa pelebaran yang disebut pentol akhir (bouton), yang membentuk struktur yang disebut sinaps.

NEURON

Sinaps meneruskan informasi kepada sel berikut dalam sirkuit.

NEURON

Berdasarkan ukuran dan bentuk julurannya

1. Neuron multipolar. Memiliki lebih dari 2 juluran, satu adalah

akson dan lainnya adalah dendrite. Hampir semua neuron dalam tubuh

2. Neuron bipolar,. Satu akson dan satu dendrite . Terdapat dalam

. ganglion koklearis

. ganglion vestibularis

. retina

. mukosa olfaktorius

NEURON

Berdasarkan ukuran dan bentuk julurannya

3. Neuron pseudounipolar,. Memiliki satu juluran dekat perikarion yang bercabang

menjadi 2 cabang.

. Juluran itu berbentuk huruf T, satu cabang meluas ke ujung perifer dan satu lagi kearah susunan saraf pusat

. Rangsangan yang diambil oleh dendrit langsung menuju akson terminal tanpa melewati perikarion.

. Dalam ganglion spinal, yang merupakan ganglion sensoris dalam akar dorsal nervus spinalis; mereka juga ditemukan dalam hampir semua ganglion cranial.

Neuron

Berdasarkan peran fungsionalnya

. Neuron motoris (eferen) . mengendalikan organ efektor

. serat otot

. kelenjar eksokrin dan endokrin.

. Neuron sensoris (aferen) . . menerimaan stimulus sensoris dari lingkungan

dan dari dalam tubuh.

. Interneuron . mengadakan hubungan sesama neuron. membentuk rantai atau sirkuit fungsional kompleks

(seperti pada retina).

Dalam susunan saraf pusat

. Badan sel-sel saraf hanya terdapat dalam substansi kelabu.

. Substansi putih mengandung juluran-juluran neuron tanpa perikarion.

Dalam susunan saraf tepi ditemukan perikarion dalam ganglion dan dalam beberapa daerah sensoris (misalnya mukosa olfaktoris).

Badan Sel atau Perikarion

. Bagian neuron yang mengandung inti dan sitoplasma di sekelilingnya, tidak termasuk juluran-juluran sel

. Merupakan pusat trofik

. Kemampuan reseptif

. Menerima sejumlah besar ujung saraf yang membawa stimulus pembangkit atau penghambat yang timbul dalam sel-sel saraf lain.

. Umumnya memiliki inti yang bulat, amat besar, eukromatik (pucat) dengan anak inti yang jelas.

. Sel saraf binukleus tampak pada ganglion simpatis dan sensoris. Kromatinnya halus merata, hal ini mencerminkan aktivitas sel-selnya yang besar.

Badan Sel atau Perikarion

. Banyak mengandung reticulum endoplasma kasar yang berkembang baik, tersusun berupa argegat dari sisterna parallel. Dalam sitoplasma diantara sisterna terdapat banyak poliribosom, hal ini memberi kesan bahwa sel-sel ini membuat protein structural dan protein untuk ditransport.

. Keduanya tampak sebagai daerah bergranul basofilik yang disebut badan nissl.

. Jumlah badan nissl berfariasi sesuai jenis neuron dan keadaan fungsinya. Banyak terdapat terutama dalam sel saraf besar seperti neuron motoris.

. Kompleks golgi hanya terdapat pada perikarion dan terdiri atas deretan sisterna licin dan parallel di sekitar tepian inti.

. Di dalam neuron juga terdapat mitokondria, terutama banyak terdapat dalam terminal akson.

Neurofilamen

. Filament menengah dengan garis tengah 10 nm

. Banyak terdapat dalam perikarion dan juluran sel.

Dendrit

. (Yn. Dendron, pohon)

. Pendek dan bercabang-cabang seperti pohon.

. Kebanyakan sel saraf memiliki banyak dendrite, yang sangat memperluas daerah reseptif sel.

. Percabangan dendrite memungkinkan sebuah neuron untuk menerima dan memadukan sejumlah besar terminal akson dari sel- sel saraf lain.

. Komposisi sitoplasma dendrit serupa dengan yang terdapat pada perikarion. Bedanya, pada dendrit tidak ditemukan kompleks golgi.

Akson

. Neuron pada umumnya hanya memiliki satu akson, beberapa bahkan tidak memiliki akson, hanya sedikit.

. Juluran silindris dengan panjang dan garis tengah bervariasi sesuai jenis neuronnya.

. Akson umumnya sangat panjang.

. Semua akson bermula dari daerah berbentuk pyramid yang disebut akson hilok yang keluar dari perikarion.

. Membrane plasma akson disebut aksolema (Yn. Akson+elema, selubung), yang berisi aksoplasma

Pergerakan Molekuler

Di sepanjang akson terdapat transport dua arah molekul kecil dan besar. Transport tersebut yaitu:

1. Aliran Anterograd. Makromolekul dan organel-organel disintesis pada

perikarion dan ditransport secara berkesinambungan di sepanjang akson sampai bagian terminal.

Aliran ini terdapat dalam tiga kecepatan yang berbeda. a. Aliran lambat (beberapa mm per hari) mentranspor

protein dan mikrofilamen. b. Aliran sedang mentransport mitokondriac. Aliran cepat (100 kali lebih cepat) mentransport bahan-

bahan yang terkandung dalam vesikel yang diperlukan pada terminal akson selama transmisi neuron.

Pergerakan Molekuler

2. Aliran Retrograd. Secara simultan. Aliran yang mentransport sejumlah

molekul, termasuk materi yang diambil lewat endositosis (termasuk virus- virus dan toksin)

. berlangsung dalam arah yang berlawanan.

Protein yang berhubungan dengan aliran akson a. Dynein

Protein dengan aktivitas ATPase yang berada dalam mikrotubul (berhubungan dengan aliran retrograd)

b. Kinesinsuatu mikrotubul yang diaktifkan oleh ATPase, yang

bila berkontak dengan vesikel dapat meningkatkan aliran anterograd dalam akson.

Hubungan Sinaps

. Sinaps berasal dari bahasa Yunani synapsis yang artinya penyatuan

. Tempat neuron-neuron saling berkontak atau antara neuron dan sel efektor lainnya (otot dan sel kelenjar).

. Sinaps sangat berperan pada penghantaran satu arah dari implus saraf.

. Hampir semua sinaps menghantarkan implus lewat pelepasan neurotransmitter pada

Terminal Akson

. Berupa substansi kimiawi yang menginduksi perpindahan implus saraf ke neuron lainnya atau ke sebelah sel efektor.

. Sinaps dibentuk oleh suatu terminal akson (terminal prasinaps) yang menghantarkan implus, bagian lain tempat implus baru

dibentuk (terminal pascasinaps) dan suatu celah sempit intraseluler yang disebut celah sinaps (gambar).

Sinaps berdasarkan perhubungannya dapat dibedakan menjadi:

1. sinaps aksosomatikbila akson membentuk sinaps dengan sel tubuh

2. sinaps aksodendritikbila akson membentuk sinaps dengan dendrite

3. sinaps aksoaksonikbila akson membentuk sinaps dengan sesama akson (gambar).

Sinaps terdiri atas dua jenis:

1. Sinaps Listrik

. Memungkinkan potensial aksi merambat secara langsung dari sel presinaps ke sel pascasinaps.

. Sel-sel itu dihubungkan oleh persambungan longgar, yaitu saluran antar sel yang mengalirkan ion

potensial aksi lokal agar mengalir antar neuron.

. Hal ini memungkinkan implus merambat dari satu neuron ke neuron lain tanpa penundaan dan tanpa kehilangan kekuatan sinyal.

. Dalam SSP vertebrata menyelaraskan aktivitas neuron yang bertanggung jawab atas semua pergerakan yang cepat dan khas

Sinaps terdiri atas dua jenis:

2. Sinaps kimiawi

. sebuah celah sempit, celah sinaptik (synaptic cleft)

. memisahkan sel prasinaptik dari sel pascasinaptik.

. Adanya celah tersebut menyebabkan sel-sel tidak dapat dikopel secara elektrik, dan potensial aksi yang terjadi

pada sel prasinaptik tidak dapat dirambatkan secara langsung ke membran sel pascasinaptik.

. Karenanya, maka terjadilah suatu rangkaian kejadian yang mengubah sinyal listrik potensial aksi

yang tiba di terminal sinaptik menjadi sinyak kimiawi yang mengalir melewati sinapsis, kemudian sinyal kimiawi tersebut diubah kembali menjadi sinyal listrik pada sel pascasinaptik.

. Hampir semua sinaps merupakan sinaps kimiawi dan menghantarkan implus saraf melalui neurotransmitter.

. Sangat sedikit sinaps menghantarkan implus melalui hubungan celah (gap junction) yang melewati membrane pre- dan pasca sinaps, sinaps listrik, ion-ion melewati hubungan celah dengan bebas dan menghantarkan implus saraf secara langsung.

. Sinaps memiliki struktur yang kaku, disebabkan karena membran plasma pada daerah pre- dan pasca sinaps diperkuat dan tampak lebih tebal dari membrane yang berdekatan dengan sinaps.

. Pada beberapa keadaan membrane pre- dan pasca sinaps diikat oleh jembatan pada tempat sinaps.

. Terminal prasinaps selalu mengandung vesikel-vesikel sinaps dan banyak mitokondria.

. Mitokondria berfungsi menyediakan energi untuk aktivitas sinaps. Vesikel mengandung neurotransmitter..

SEL-SEL PENDUKUNG (GLIA)

. Sel-sel glia memegang peranan sangat penting dalam menunjang neuron.

. Sel ini sangat penting bagi integritas struktur system saraf dan bagi fungsi normal neuron.

. Jumlahnya melebihi neuron mulai dari sepuluh kali sampai lima puluh kali lebih banyak daripada neuron.

. Sel-sel glia mengelilingi . Perikarion. Akson . Dendrite. Juga terdapat pada ruang interseluler.

. Sel-sel glia menyediakan lingkungan mikro yang sesuai untuk aktivitas neuron.

Sel-sel glia dapat digolongkan menurut asal dan fungsinya antara lain:

1. Oligodendrosit

. Oligodendrosit (oligos, kecil + dendron + kytos, sel)

. menghasilkan selubung myelin yang membentuk penyekat listrik dari neuron pada susunan saraf pusat

. Sel-sel ini memiliki sedikit juluran yang membungkus akson, membentuk suatu selubung myelin.

. Dapat bercabang dan melayani lebih dari satu neuron dan julurannya (9.23).

Sel-sel glia dapat digolongkan menurut asal dan fungsinya antara lain: 2. Sel Schwan

. Fungsi yang sama seperti oligodendrosit

. Di sekitar akson pada susunan saraf perifer

. Sel schwan membentuk myelin di sekeliling satu akson

. Neuron akan dibungkus myelin dalam sistem saraf yang sedang berkembang sedemikian rupa sehingga membrane plasmanya membentuk lapisan kosentris (melilit)

. Membrane itu sebagian besar disusun oleh lipid(konduktor arus listrik yang buruk)

. Selubung myelin memberikan insulasi listrik pada akson, analog dengan insulasi plastic yang membungkus kabel tembaga.

Sel-sel glia dapat digolongkan menurut asal dan fungsinya antara lain:

3. Astrosit. sel dengan bentuk seperti bintang karena memiliki

juluran yang memancar. . mempunyai banyak filament yang terbuat dari protein

asam fibriler glia yang memperkuat strukturnya. mengikat neuron pada kapiler dan pada pia meter

(jaringan ikat tipis yang membungkus SSP). . beberapa juluran panjang disebut astrosit fibrosa dan

berlokasi di substansia putih (white metter). astrosit protoplasmatis, dengan banyak cabang-cabang

pendek ditemukan dalam substansi kelabu (9.13). berpartisipasi dalam pengendalian lingkungan ionic dan

kimiawi neuron.

Sel-sel glia dapat digolongkan menurut asal dan fungsinya antara lain:

3. Astrosit. berperanan dalam pengendalian banyak fungsi SSP. mempengaruhi kelangsungan hidup neuron dan

aktivitasnya. melepaskan substrat-substrat metabolik dan molekul-

molekul neuroaktif. membentuk komunikasi langsung dengan yang lainnya

lewat hubungan celah (gap junction). membentuk suatu jaringan dimana informasi dapat berjalan

dari satu titik ke titik lain dalam jarak jauh.

Sel-sel glia dapat digolongkan menurut asal dan fungsinya antara lain: Sel EpendimSel ini merupakan sel epitel kolumner rendah bersilia yang melapisi rongga-rongga pada susunan saraf pusat. MikrogliaMikroglia (micros, kecil + glia) adalah sel kecil yang bentuknya memanjang dengan juluran-juluran pendek yang ireguler (9.13). Inti selnya panjang dan padat, berbeda dengan inti sel-sel glia lainnya yang berbentuk bulat. Mikroglia, sel fagosit yang mewakili susunan fagosit mononukleus pada jaringan saraf, berasal dari sel prekusor dalam sumsum tulang. Mereka terlibat dalam proses inflamasi dan proses pembentukan SSP orang dewasa, mereka juga menghasilkan dan melepaskan radikal protease dan oksidatif netral. Bila diaktifkan, mikroglia berperan sebagai sel pengenal antigen (antigen presenting cell).

Mekanisme Gerak pada Manusia Rangsangan (impuls) yang mengenai tubuh diterima oleh organ reseptor untuk diteruskan ke pusat saraf. Dari pusat saraf akan disampaikan tanggapan (respon) ke organ efektor. Respon ini biasanya berbentuk gerakan. Proses perambatan impuls ini meliputi cara merambat melalui sel saraf dan sinapsis.

Perambatan impuls melalui sel saraf Rambatan impuls melalui serabut saraf terjadi dalam bentuk pulsa elektrik.

Alur impuls yang terjadi yaitu:Impuls – dendrit – badan sel saraf – neurit – keluar melewati sinapsis

Perambatan impuls ini terjadi karena adanya perbedaan potensial listrik antara bagian luar dan bagian dalam sel saraf. Sel saraf pada saat beristirahat bagian luarnya merupakan kutub positif, sedangkan bagian dalamnya kutub

negatif. Adanya rangsang dari organ reseptor menyebabkan pembalikan beda potensial (depolarisasi), sehingga terjadi perambatan gelombang sesuai beda

potensial. Variasi kecepatan perambatan gelombang dipengaruhi oleh diameter akson

dan ada atau tidaknya selubung mielin, yaitu antara 1 sampai 120 m per detik. Pengembalian posisi kepada posisi awal memerlukan waktu sekitar 1/500 sampai 1/1000 detik. Stimulus yang lemah (threshold) tidak dapat

menghasilkan impuls yang dapat merubah potensial listrik, tetapi sebaliknya jika stimulus kuat maka impuls akan dihantarkan sampai ujung akson dan

diteruskan kepada sel saraf yang lainnya.

Perambatan impuls melalui sinapsis Ujung akson sel saraf membentuk tonjolan sinapsis yang berisi sitoplasma (cairan sel). Di dalam sitoplasma tonjolan sinapsis terdapat membran kecil (vesikula sinapsis) yang berisi neurotransmitter. Pada saat impuls sampai pada ujung neuron, maka vesikula melepaskan neurotransmitter. Contoh

neurotransmitter yaitu asetilkolin (terdapat di seluruh tubuh), noradrenalin (terdapat di sistem saraf simpatik), dopamin dan serotonin (terdapat di otak). Penempelan asetilkolin pada reseptor menyebabkan terjadinya impuls pada

sel saraf berikutnya dengan bantuan enzim asetilkolinesterase.

Perambatan impuls dari sel saraf motorik ke otot pada organ efektor melalui sinapsis. Sinapsis ini berbentuk cawan dan mengelilingi sel otot. Otot yang bergerak dapat menggerakkan organ. Berdasarkan alur stimulus, gerak dibedakan menjadi dua yaitu gerak biasa dan gerak refleks. Gerak biasa disadari oleh tubuh sedangkan gerak refleks terjadi dalam waktu yang cepat dan spontan dilakukan tubuh.

Gerak Biasa Urutan impuls pada gerak biasa berbeda dengan pada gerak refleks. Urutan

jalannya impuls pada gerak biasa yaitu: Stimulus pada organ reseptor – sel saraf sensorik – otak – sel saraf motorik –

respon pada organ efektor

Gerak Refleks Gerak refleks terjadi secara otomatis terhadap rangsangan tanpa kontrol dari

otak sehingga dapat berlangsung dengan cepat. Gerak refleks terjadi tidak disadari terlebih dahulu atau tanpa dipengaruhi kehendak. Contoh gerak

refleks seperti mengangkat tangan ketika terkena api, mengangkat kaki ketika tertusuk duri, berkedip ketika ada benda asing yang masuk ke mata, bersin

serta batuk

Urutan perambatan impuls pada gerak refleks yaitu: Stimulus pada organ reseptor – sel saraf sensorik – sel penghubung (asosiasi)

pada sumsum tulang belakang – sel saraf motorik – respon pada organ efektor.

Jalan pintas pada gerak refleks yang memungkinkan terjadinya gerakan dengan cepat disebut lengkung refleks. Macam gerak refleks yaitu refleks

otak dan refleks sumsum tulang belakang. Refleks otak terjadi apabila saraf penghubung (asosiasi) terdapat di dalam otak, seperti gerak mengedip atau

mempersempit pupil pada saat ada cahaya yang masuk ke mata. Refleks sumsum tulang belakang terjadi apabila sel saraf penghubung terdapat di

dalam sumsum tulang belakang seperti refleks pada lutut.

Ciri gerak refleks yaitu: Dapat diramalkan jika rangsangannya sama

Memiliki tujuan tertentu bagi organisme tersebut Memiliki reseptor tertentu dan terjadi pada efektor tertentu

Berlangsung cepat, tergantung pada jumlah sinapsis yang dilalui impuls Spontan, tidak dipelajarai dulu

Fungsi sebagai pelindung dan pengatur tingkah laku hewan Respon terus menerus dapat menyebabkan kelelahan

Macam refleks: refleks spinal (pada sumsum tulang belakang), refleks medulla (pada sumsum lanjutan), refleks cerebellar (melibatkan otak kecil), refleks superfisial (melibatkan kulit dan lain-lain), refleks miotatik (pada otot lurik), serta refleks visceral (berhubungan dengan dilatasi pupil dan denyut

jantung).

SINTESIS PROTEIN DAN TRANSPORT AKSOPLASMIK

SEL SYARAF

SEL SEKRETORIKSINTESIS DIUJUNG AKSONALIRAN AKSOPLASMIKDEGENERASI WALLERIANTRANSPOR ANTEROGRADTRANSPOR RETROGRADDAUR ULANG VESIKEL DIMEMBRAN SEL, SEBAGIAN DIBAWA

KEBADAN SEL DAN DISIMPAN DILISOSOMBAHAN BAHAN MATERIAL, NGF, VIRUS DIAMBIL SECARA ENDOSITOSIS

DAN DIBAWA KEBADAN SEL

EKSITASI DAN KONDUKSI

SEL SARAF MEMPUNYAI AMBANG RANGSANG YANG RENDAH

AMBANG RANGSANGLISTRIKKIMIAWIMEKANIS

DUA JENIS PERUBAHAN FISIKOKIMIAWILOKAL : POTENSIAL LISTRIK YANG TIDAK MERAMBAT

- POTENSIAL SINAPTIK- GENERATOR- ELEKTROTONIK

IMPULS SARAF : POTENSIAL AKSI YANG MERAMBAT

RESPONS LISTRIK : PERUBAHAN KONDUKSI ION MENEMBUS MEMBRAN SEL SEBAGAI AKIBAT DARI PERUBAHAN SALURAN ION

IMPULS DIHANTARKAN DISEPANJANG AKSON MENUJU UJUNGNYA

SUMBER ENERGI DAN METABOLISME SARAF

70% KEBUTUHAN ENERGI SARAF DIGUNAKAN UNTUKMEMPERTAHANKAN POLARISASI MEMBRAN MELALUI KERJA Na+-k+ATPase

SELAMA KEGIATAN MAKSIMAL METABOLISME MENINGKAT 2 KALI

TIPE SERAT FUNGSI DIAMETER SERAT (um)

KECEPATAN HANTAR (m/det)

DURASI POTENSIAL

AKSI(mdet)

MASA REFRAKTER ABSOLUT

(mdet)A ALFA

BETA DELTA

GAMMA

PROPRIOSEPTIFMOTORIK SOMATIKRABA, TEKANMOTORIK KEKUMPARAN OTOTNYERI, DINGIN, RABA

12 – 20

5 – 123 – 6

2 - 5

70 – 120

30 – 7015 – 30

12 - 30

0,4 – 0,5 0,4 - 1

B

CAKAR BELAKANG

OTONOM PREGANGLIONIK

NYERI, SUHU, MEKANORESEPTIF, RESPON REFLEKS

< 3

0,4 – 1,2

3 – 15

0,5 - 2

1,2

2

1,2

2

SIMPATIS SIMPATIS POSTGANGLIONIK

0,3 – 1,3 0,7 – 2,3 2 2

NEUROTROPIN

PROTEIN YANG DIBUTUHKAN UNTUK KEHIDUPAN DAN PERTUMBUHAN NEURON

DIHASILKAN OLEHOTOTSTRUKTUR LAIN YANG DIPERSYARAFI NEURON TERSEBUTASTROSIT

PROTEIN INI TERIKAT DIRESEPTOR DIUJUNG NEURON DIBAWA KEBADAN SEL SECARA RETROGRAD

DINEURONDIANGKUT SECARA ANTEROGRAD KEUJUNG SARAF

NEUROTROPIN RESEPTORFAKTOR PERTUMBUHAN SARAF (NGF)-DIORGAN EKSTRA/INTRA SEREBRAL-PERTUMBUHAN DAN -MEMPERTAHANKAN NERVUS

FAKTOR NEUROTROPIK BRAIN DERIVED (BDNF)-MEMPERTAHANKAN POLA NEURON

NEUROTROPIN 3 (NT – 3 )NEUROTROPIN 4/5 (NT – 4/5 )

Trk A

Trk B

Trk C, SEDIKIT PADA Trk A DAN BTrk B

FAKTOR FAKTOR LAIN YANG MEMPENGARUHIPERTUMBUHAN NEURON

FAKTOR NEUROTROPIK SILIAR ( CNTF )DIHASILKAN SEL SCHWANN DAN ASTROSITMEMBANTU KELANGSUNGAN HIDUP SARAF MEDULLA SPINALIS YANG RUSAK, MEDULLA SPINALIS EMBRIONAL DAN PENGOBATAN PENYAKIT DEGENERATIF NEURON MOTORIK

FAKTOR NEUROTROPIK TURUNAN LAPISAN SEL GLIA ( GDNF )MEPERTAHANKAN NEURON NEURON DOPAMINERGIK OTAK TENGAH INVITRO

FAKTOR PENGHAMBAT LEUKEMIA ( LIF )MERANGANG PERTUMBUHAN NEURON

FAKTOR PERTUMBUHAN YANG MENYERUPAI INSULIN ( LGF – I )TRANSFORMING GROWTH FACTOR ( TGF )FAKTOR PERTUMBUHAN FIBROBLAST ( FGF )PLATELET DERIVED GROWTH FACTOR ( PDGF )

GLIAJUMLAH 10 – 50 KALI JUMLAH NEURON SEL

TIGA JENIS UTAMA SEL GLIA1. MIKROGLIA

SEL PEMAKAN BANGKAI / SEPERTI SEL MAKROFAG JARINGANDARI SUMSUM TULANG MASUK LEWAT SIRKULASI

2. OLIGOENDROGLIOSITPEMBENTUKAN MIELIN

3. ASTROSITDISELURUH JARINGAN OTAKASTROSIT FIBROSA : DISUBSTANSIA ALBAASTROSIT PROTOPLASMIK : DISUBSTANSIA GRISEAMENGELUARKAN TONJOLAN YANG MELIPUT SINAP DAN PERMUKAAN SEL SARAFTIDAK MENCETUSKAN POTENSIAL AKSIMERANGSANG NEURONMEMBANTU MEMPERTAHANKAN KONSENTRASI ION ION DAN NEUROTRANSMITTER

KERENTANAN TERHADAP

PALING RENTAN ANTARA PALING KURANG RENTAN

HIPOKSIA B A C

TEKANAN A B C

ANESTESI LOKAL

C B A

KERENTANAN RELATIF SERAT SARAF MAMALIA JENIS A, B DAN C TERHADAP HAMBATAN HANTARAN

SIKLUS GLUTAMAT GLUTAMIN

KAPILER

GLUKOSA

LAKTAT

34 ATPGLN GLN LAKTAT

GLU ATP

GLU GLU ATP 3Na+

3Na+ 2K_

SINAPS ASTROSITGLUTAMINERGIK

SUSUNAN NEUROMUSKULAR

SISTEM YANG MENGURUS DAN SEKALIGUS MELAKSANAKAN GERAKAN YANG DIKENDALIKAN OLEH KEMAUAN SECARA ANATOMIK DIBAGI

1. UMN : UPPER MOTOR NEURON- SUSUNAN PIRAMIDAL- SUSUNAN EKSTRA PIRAMIDAL

2. LMN : LOWER MOTOR NEURON- ALFA MOTOR NEURON- GAMMA MOTOR NEURON

3. ALAT PENGHUBUNG ANTARA UNSUR SARAF DAN UNSUR OTOT

4. OTOT SKELETAL

SENSASI SOMATOVISERA

OLEH

Dr. RIS MOHAMMAD ABRAR

SEKOLAH TINGGI ILMU KESEHATAN MUHAMMADIYAHBANJARMASIN JUNI 2007

RABAYANG DIPERTAHANKAN : RASA TEKAN

DIDERAH YANG TIDAK MEMILIKI RESEPTOR KHUSUS

TEMPAT RESEPTOR KHUSUS• YANG CEPAT BERADAPTASI : BADAN MEISSNER DAN PACINI• YANG LAMBAT BERADAPTASI : LEMPENG MERKEL DAN UJUNG

RUFFINI

DAERAH RESEPTOR RABA • KULIT JARI TANGAN • KULIT BIBIR• RELATIF JARANG DIKULIT TUBUH• SEKELILING FOLIKEL RAMBUT• JARINGAN SUBKUTIS PADA DAERAH TIDAK BERAMBUT• RAMBUT / SUNGUT

PENYALUR IMPULS DARI RESEPTOR RABA KE SSPA. SERAT SENSORIK AB

DIAMETER 5 – 12 UMKECEPATAN NHANTARAN 30 – 70 M/DET

B. SERAT C

INFORMASI RASA RABA DISALURKAN LEWATA. JARAS LEMNISKUS

LOKASI KESAN YANG RINCIBENTUK RUANG

POLA TEMPOLAR RANGSANG RABA

B. JARAS ANTERO LATERALISSENSASI RABA KASAR YANG KURANG TERINCI LOKASINYA

KERUSAKAN KOLUMNA DORSALISSENSASI GETARAN DAN PROPIOSEPSI BERKURANG

AMBANG RASA RABA MENINGKATJUMLAH DAERAH PEKA RABA DIKULIT BERKURANG

KEMAMPUAN MENENTUKAN LOKASI ASAL SENSASI RABA TERGANGGU

PEMOTONGAN TRAKTUS SPINOTHALAMIKUSRASA RABA SEDIKIT MENURUN

KEAMPUAN MENENTUKAN LOKASI RABA TETAP NORMAL

PROPRIOSEPSI

DISALURKAN KEATAS LEWAT KOLUMNA DORSALIS MEDULLA SPINALISINPUT MASUK KESEREBELLUM DAN KORTEKS MELALUI LEMNISKUSMEDIALIS DAN RADIASI TALAMUS

KESADARAN AKAN POSISI BERBAGAI BAGIAN TUBUH DALAM RUANGSEBAGIAN BERGANTUNG PADA IMPULS YANG DATANG DARI ALATALAT INDRA DALAM DAN SEKITAR SENDI

SUHU

DUA JENIS ALAT INDRA SUHUALAT YANG MENJAWAB RANGSANG SUHU YANG SEDIKIT DIATAS SUHU TUBUH / PANASALAT YANG MENJAWAB RANGSANG SUHU YANG SEDIKIT DIBAWAHSUHU TUBUH / DINGIN

DAERAH PEKA DINGIN4 – 10 X LEBIH BANYAKBERESPONS TERHADAP SUHU 10 – 38oCAFEREN SERAT C DAN AG

DAERAH PEKA PANASBERESPONS TERHADAP SUHU 30 – 45 Oc

AFEREN SERAT C

ALAT INDRA SUHUUJUNG UJUNG SARAF TELANJANG YANG BERSEPOSN TERHADAP SUHU

MUTLAK

AFEREN AFEREN MENERUSKAN INFORMASI KEGYRUS POSTSTSENTRALIS MELALUI TRAKTUS SPINOTHALMIKUS LATERALIS DAN RADIASI TALAMUS

YANG MENENTUKAN RESPON ALAT ALAT INDRA ADALAH SUHU JARINGAN SUBKUTIS

NYERIRESEPTOR DAN JARAS

ALAT INDRA NYERI ADALAH UJUNG SARAF TELANJANGYANG TERDAPAT DIHAMPIR SEMUA JARINGAN TUBUH

IMPULS NYERI DISALURKAN KE SSP OLEH 2 SISTEM SARAFSISTEM NOSISEPTOR PERTAMA• SERAT KECIL BERMIELIN• SERT AG• DIAMETER 2 – 5 UM• KECEPATAN HANTAR 12 – 30 M/DETSISTEM NOSISEPTOR KEDUA• SERAT C TAK BERMIELIN• DIAMETER 0,4 – 1,2 UM

DUA JARAS NYERI

NYERI LAMBATDIHANTARKAN OLEH SERAT C

NYERI LAMBAT DIHANTARKAN OLEH SERAT AG

RANGSANG YANG ADEKUATRESEPTOR NYERI ITU SPESIFIK

RESEPTOR NYERI DAPAT DIRANGSANG OLEH BERMACAM MACAM RANGSANG YANG KUAT

NYERI DIPERANTARAI ZAT KIMIAATP

KAPSAISIN

NYERI PASCA TRAUMA

TRAUMA YANG TERJADI CUKUP KECILMENETAP SELAGI LUKA DALAM MASA PENYEMBUHAN

DITANDAI NYERI YANG BERLEBIHAN BILA DERAH LUKA KENA RANSANGBILA SERTA SARAF KEDAERAH ITU RUSAK NYERI YANG DIRASAKANNYA DAPAT MENETAP DAN LEBIH HEBAT MESKI LUKA TELAH SEMBUH

REFLEKS

OLEH

Dr. RIS MOHAMMAD ABRAR

SEKOLAH TINGGI ILMU KESEHATAN MUHAMMADIYAHBANJARMASIN

JUNI 2007

PENDAHULUAN

UNIT DASAR KEGIATAN REFLEKS TERPADU ADALAH LENGKUNG REFLEKS, TERDIRI DARI :

• ALAT INDRA• SERAT SARAF AFEREN• SATU ATAU LEBIH SINAPS YANG TERDAPAT DISUSUNAN SARAF

PUSAT ATAU GANGLION SIMPATIS• SERAT SARAF EFEREN• EFEKTOR

PADA MAMALIA HUBUNGAN ( SINAPS ) ANTARA NEURON SOMATIK AFEREN DAN EFEREN BIASANYA TERDAPAT DIOTAK DAN MEDULLA SPINALIS

SERAT NEURON AFEREN MASUK KE SSP MELALUI :• RADIKS DORSALIS MEDULLA SPINALIS ATAU• NERVUS KRANIALIS

PENDAHULUAN

SEDANGKAN BADAN SELNYA TERDAPAT DI• GANGLION DORSALIS ATAU• GANGLION GANGLION HOMOLOG NERVI CRANIALIS

SERAT NEURON EFEREN KELUAR MELALUI• RADIKS VENTRALIS ATAU• NERVUS KRANIALIS YANG SESUAI

HUKUM BELL – MAGENDIE• RADIKS DORSALIS MEDULLA SPINALIS BERSIFAT SENSORIK• RADIKS VENTRALIS MEDULLA SPINALIS BERSIFAT MOTORIK

LENGKUNG REFLEKSMONOSINAPTIK : SATU SINAPS ANTARA NEURON AFEREN DAN

EFERENPOLISINAPTIK : LEBIH SATU INTERNEURON ANTARA NEURON

AFEREN DAN EFERENJUMLAH SINAPS ANTARA 2 SAMPAI BEBERAPA RATUS

PENDAHULUAN

LENGKUNG REFLEKS

ALAT INDRA NEURON AFEREN SINAPS

(POTENSIAL GENERATOR) (POTENSIAL AKSI) (EPSP DAN IPSP)

(POTENSIAL AKSI) (POTENSIAL ENDPLATE) (POTENSIAL AKSI)

HUBUNGAN OTOT SARAF NEURON EFEREN

REFLEK MONOSINAPTIKREFLEKS REGANG

REFLEK REGANGBILA SUATU OTOT RANGKA DENGAN PERSYARAFAN YANG UTUH DIREGANGKAN, AKAN TIMBUL KONTRAKSI

RANGSANGNYA ADALAH REGANGAN PADA OTOTRESEPTORNYA ADALAH KUMPARAN OTOT YANG DIREGANGKANIMPULS YANG TIMBUL DIHANTARKAN KE SSP LEWAT SERAT SARAF SENSORIK

CEPAT YANG LANGSUNG BERSINAPS DENGAN NEURON MOTORIK OTOT YANG TEREGANG ITU

NEUROTRANSMITTERNYA ADALAH GLUTAMAT

CONTOH :• REFLEKS PATELLA• REFLEKSS ACHILLES• REFLEKS MASSETER• REFLEKS TRISEPS BRACHII

REFLEK MONOSINAPTIKREFLEKS REGANG

STRUKTUR KUMPARAN OTOTSERAT INTRAFUSAL

SERAT DENGAN GAMBARAN GARIS LINTANG YANG KURANG JELASSEJAJAR DENGAN SERAT EKSTRAFUSAL2 JENIS SERAT INTRAFUSAL

SERAT KANTONG INTI ( NUCLEAR BAG FIBER ) BAGIAN TENGAH MELEBAR DAN BANYAK MENGANDUNG INTI

SERAT KANTONG INTI 1 : AKTIVITAS MIOSIN ATPase RENDAH

SERAT KANTONG INTI 2 / SERAT RANTAI INTI : AKTIVITAS MIOSIN ATPase TINGGISERAT RANTAI INTI, LEBIH TIPIS DAN PENDEK TIDAK MEMILIKI

KANTONG YANG JELAS, TIAP KUMPARAN MEMILIKI 4 ATAU LEBIH JENIS SERAT INI, UJUNGNYA MENEMPEL PADA SISI SERAT KANTONG INTIUJUNG SERAT INTRAFUSAL DAPAT BERKONTRAKSI, BAGIAN TENGAH TIDAK

REFLEK MONOSINAPTIKREFLEKS REGANG

SERAT INTRAFUSALMEMILIKI 2 JENIS UJUNG SERAT SENSORIKUJUNG PRIMER

UJUNG SERAT AFEREN GOLONGAN 1a DENGAN KECEPATAN HANTAR IMPULS YANG

TINGGI, MEMPERSYARAFI SERAT KANTONG INTI 1. SERAT KANTONG INTI 2 DAN SERAT RANTAI INTI, MELILIT BAGIAN TENGAH SERAT KATONG INTI SERAT RANTAI INTI

UJUNG SEKUNDERUJUNG SERAT SENSORIK GOLONGAN 2LEBIH DEKAT KEUJUNG SERAT INTRAFUSAL

MENDAPAT PERSYARAFAN MOORIK TERSENDIRISISTEM SARAF MOTORIK KECIL / SERAT EFEREN GAMMA LEKSELL,

HANYA MENUJU KUMPARAN OTOTNEURON MOTOR BETA, MEMPERSYARAFI SERAT INTRA DAN

EKSTRAFUSAL

REFLEK MONOSINAPTIKREFLEKS REGANG

SERAT INTRAFUSALDUA JENIS UJUNG SERAT EFEREN

MOTOR END PLATES DISERAT KANTONG INTITRAIL ENDING / JEJAK LEBAR DI SERAT RANTAI INTI

2 MACAM POLA SENSORIKDINAMIK DAN STATIK

SERAT EKSTRAFUSALUNIT KONTRAKTIL BIASA

REFLEK MONOSINAPTIKREFLEKS REGANG

HUBUNGAN SENTRAL SERAT AFEREN

SERAT 1a DARI UJUNG PRIMER BERAKHIR LANGSUNG PADA NURON MOTORIK YANG MEMPERSYARAFI SERAT EKSTRAFUSAL PADA OTOT YANG SAMA

WAKTU REAKSI : SELANG WAKTU ANTARA PEMBERIAN RANGSANG DAN TIMBULNYA JAWABAN ANTARA 19 – 24 M/DET

LAMBATAN PUSATWAKTU REAKSI DIKURANGI WAKTU PENGHANTARAN IMPULSWAKTU YANG DIBUTUHKAN REFLEKS UNTUK MELEWATI SINAPS DIMEDULLA SPINALISANTARA 0,60 – 0,9 M/DET

REFLEK MONOSINAPTIKREFLEKS REGANG

FUNGSI KUMPARAN OTOT

BILA KUMPARAN OTOT TEREGANG, UJUNG UJUNG SENSORIK TERUSIK DAN POTENSIAL RESEPTORPUN TERBANGKIT MENIMBULKAN POTENSIAL AKSI DISERAT SENSORIKMEMICU REFLEKS KONTRAKSI SERAT EKSTRAFUSAL

BILA KONTRAKSI OTOT DISEBABKAN PERANGSANGAN LISTRIK SERAT SARAF YANG MENUJU SERAT EKSTRAFUSAL MAKA SERAT AFEREN KUMPARAN OTOT AKAN BERHENTI MELEPASKAN IMPULS KARENA OTOTNYA MEMENDEK TANPA PEMENDEKAN KUMPARANNYA

FUNGSI UTAMAMENCEGAH JENIS GERAKAN TUBUH YANG BERGOYANG / MENYENTAKFUNGSI PEREDAM / PELANCAR

PENGARUH PELEPASAN IMPULS EFEREN GAMMA

PERANGSANGAN SISTEM EFEREN GAMMA

SECARA TIDAK LANGSUNG MENIMBULKAN KONTRAKSI OTOT

SECARA LANGSUNG MENIMBULKAN PEMENDEKAN UJUNG UJUNG KONTRAKTIL SERAT INTRAFUSAL YANG SELANJUTNYA MEREGANGKAN BAGIAN KANTONG INTI KUMPARAN OTOT YANG MENGAKIBATKAN IMPULS DISERAT 1a, SECARA REFLEKS MENYEBABKAN OTOT BERKONTRAKSI

PENGATURAN PELEPASAN IMPULS FEREN GAMMA

DIATUR OLEH JARAS MENURUN YANG BERASAL DARI BEBERAPA DAERAH DIOTAK

FAKTOR LAINKECEMASANGERAKAN YANG TAK DIDUGAPERANGSANGAN KULIT YANG BERSIFAT MERUSAKTARIK MENARIK ANTAR KEDUA JARI TANGAN

REPLEKS POLISINAPTIK

REFLEKS FLEKSOR

REFLEKS POLISINAPS YANG KHAS SEBAGAI JAWABAN TERHADAP RANGSANG NYERI YANG ADA DIKULIT, JARINGAN SUBKUTAN, OTOTBAGIAN YANG KENA MELAKUKAN FLEKSIBILA DIBERIKAN RANGSANGAN YANG KUAT AKAN MENGAKIBATKAN RESPON EKSTENSOR MENYILANG/KONTRALATERAL

CIRI CIRI REFLEKS

RANGSANG ADEKUAT

JARAS UMUM AKHIR

EKSITASI DAN INHIBISI SENTRAL

HABITUASI DAN SENSITISASI PADA RESPON REFLEKS

KLASIFIKASI REFLEKS

LETAK RESEPTOR YANG MENERIMA RANGSANGAN

REFLEKS EKSTEROSEPTIK : TIMBUL KARENA RANGSANGAN PADA RESEPTOR PERMUKAAN TUBUH

REFLEKS ENTEROSEPTIK : TIMBUL KARENA RANGSANGAN ALAT ALAT DALAM

REFLEKS PRORESEPTIF : TIMBUL KARENA RANGSANGAN PADA RESEPTOR OTOT RANGKA, TENDON DAN SENDI

KLASIFIKASI REFLEKS

BAGIAN SYARAF PUSAT YANG TERLIBAT

REFLEKS SPINAL / NEURON DIMEDULLA SPINALIS

REFLEKS BULBAR / NEURON DI MEDULLA OBLONGATA

REFLEKS KORTIKAL / NEURON DIKORTEKS SEREBRI

KLASIFIKASI REFLEKS

TIMBULNYA REFLEKS

REFLEKS TIDAK BERSYARAT / DIBAWA SEJAK LAHIR

REFLEKS BERSYARAT / PENGALAMAN

JENIS / CIRI JAWABAN

REFLEKS MOTORIK

REFLEKS SEKRETORIK

REFLEKS VASOMOTOR

NYERI DALAM

TIDAK JELAS LOKASITIMBUL MUALPENGELUARAN KERINGATPERUBAHAN TEKANAN DARAHDISERTAI REFLEKS KEJANG OTOT RANGKA SEKITARAKHIRNYA ISKEMIA

KONTROL POSTUR DAN GERAKAN

OLEH

Dr. RIS MOHAMMAD ABRAR

SEKOLAH TINGGI ILMU KESEHATAN MUHAMMADIYAHBANJARMASIN

JUNI 2007

AKTIVITAS MOTORIK SOMATIK BERGANTUNG PADAPOLA LEPAS MUATAN SARAF MOTORIK SPINALISKECEPATAN LEPAS MUATAN SARAF MOTORIK SPINALISSARAF HMOMOLOG YANG TERDAPAT DINUKLEUS MOTORIK SARAF KRANIALIS

PRINSIP UMUM

ORGANISASI

DUA JENIS KELUARAN MOTORIK1. REFLEKSIF

- INVOLUNTER- RITMIK

2. VOLUNTER ( DIKENDALIKAN OLEH KEMAUAN )

PRINSIP UMUM

PENGENDALIAN GERAKAN VOLUNTER

PERENCANAAN PELAKSANAAN

GANGLIA BASAL

IDE AREA KORTEKS PREMOTOR GERAKANASOSIASI DAN MOTORKORTEKS

SEREBELLUM SEREBELLUM LATERALE I INTERMEDIAT

PRINSIP UMUMKONTROL OTOT AKSIAL DAN DISTAL

DIBATANG OTAK DAN MEDULLA SPINALIS• JALUR MEDIAL / VENTRAL SERTA NEURON MENGONTROL

- OTOT BATANG BADAN- EKSTREMITAS BAGIAN PROKSIMAL

• JALUR LATERAL MENGONTROL OTOT EKSTREMITAS BAGIAN DISTAL

OTOT AKSIAL BERPERAN DALAM PENYESUAIAN POSTUR DAN GERAKAN KASAR

OTOT EKSTREMITAS DISTAL OTOT YANG MEMPERANTARAI GERAKAN HALUS DAN TERAMPIL

NEURON DI MEDIAL KORNU VENTRALIS MEMPERSYARAFI OTOT EKSTREMITAS PROKSIMAL TERUTAMA OTOT FLEKSOR

NEURON DI LATERAL KORNU VENTRALIS MEMPERSYARAFI OTOT EKSTREMITAS DISTAL

PRINSIP UMUMKONTROL OTOT AKSIAL DAN DISTAL

TRAKTUS KORTIKOSPINALIS VENTRAL DAN JALUR DESENDENS MEDIAL DARI BATANG OTAK BERPERAN DALAM PENYESUAIAN OTOT PROKSIMAL DAN POSTUR

TRAKTUS KORTIKOSPINALIS LATERALIS DAN TRAKTUS RUBROSPINALIS MENGENDALIKAN OTOT EKSTREMITAS DISTAL

TRAKTUS KORTIKOSPINALIS LATERALIS KHUSUS BERHUBUNGAN DENGAN GERAKAN VOLUNTER TERLATIH

SISTEM KORTIKOSPINALIS DAN KORTIKOBULBARANATOMI DAN FUNGSI

GYRUS PRESENTRALIS

JARAS KORTIKOSPINALIS

KAPSULA INTERNA

PIRAMID DEKUSASIO PIRAMID DIMEDULLA

JARAS KORTIKOSPINAL VENTRAL JARAS KORTIKOSPINALIS LATERA( 20% SERAT ) ( 80% SERAT )

SEL TANDUK ANTERIOR

INTERNEURON AKAR VENTRALIS SARAF SPINAL

OTOT

SISTEM KORTIKOSPINALIS DAN KORTIKOBULBAR

ANATOMI DAN FUNGSI

SERAT SARAF YANG BERASAL DARI KORTEKS MOTORIK MENUJU INTI SARAF MEMBENTUK JARAS KORTIKOBULBAR

DAERAH MOTORIK KORTEKS

TEMPAT ASAL SISTEM KORTIKOSPINALIS DAN KORTIKOBULBARIS• KORTEKS MOTORIK DIGYRUS PRESENTRALIS• DAERAH MOTORIK SUPLEMENTER DI ATAS TEPI SUPERIOR SULCUS SINGULATUM DISISI

MEDIAL HEMISFER• DERAH SENSORIK SOMATIK I DIGYRUS PASCA SENTRALIS• DAERAH SENSORIK SOMATIK II DIDINDING FISSURA SILVII

SISTEM KORTIKOSPINALIS DAN KORTIKOBULBAR• DAERAH MOTORIK SUPLEMENTER

• SEBAGIAN BESAR BERPROYEKSI KE KORTEKS MOTORIK

• TERLIBAT DALAM PENYUSUNAN URUTAN GERAKAN

• BERSAMA SAMA DENGAN KORTEKS MOTORIK BERPERAN DALAM GERAKAN VOLUNTER APABILA GERAKAN YANG DILAKUKAN BERSIFAT KOMPLEKS DAN MELIBATKAN PERENCANAAN, ALIRAN DARAH AKAN MENINGKAT

• PENINGKATAN TERJADI BILA GERAKAN DILAKUKAN OLEH TANAN KONTRALATERL / IPSILATERAL

SISTEM KORTIKOSPINALIS DAN KORTIKOBULBAR

KORTEKS PRAMOTORIK

MEMANCAR KEDAERAH BATANG OTAK YANG BERPERAN DALAM KONTROL POSTUR DAN KE KORTEKS MOTORIK SERTA MEMBENTUK SEBAGIAN DARI KELUARAN JALUR KORTIKOBULBARIS

FUNGSI• MASIH BELUM SEPENUHNYA DIPAHAMI• MUNGKIN BERKAITAN DENGAN PENENTUAN SIKAP PADA PERMULAAN

GERAKAN TERENCANA• MENYIAPKAN SESEORANG MELAKUKAN SUATU GERAKAN

SISTEM KORTIKOSPINALIS DAN KORTIKOBULBAR

KORTEKS PARIETALIS POSTERIOR

MEMBENTUK SERAT SERAT YANG BERJALAN DALAM TRAKTUS KORTIKOSPINALIS DAN KORTIKOBULBARIS

DERAH SENSORIK SOMATIK DAN BAGIAN BAGIAN TERKAIT LAINNYA BERPROYEKSI KEDAERAH PRAMOTORIK

LESIKETIDAKMAMPUAN MELAKUKAN RANGKAIAN GERAKAN YANG DIPELAJARI

SISTEM KORTIKOSPINALIS DAN KORTIKOBULBAR

PERAN PADA GERAKAN

SISTEM KORTIKOSPINALIS DAN KORTIKOBULBARIS• JALUR PRIMER UNTUK PENCETUSAN GERAKAN VOLUNTER TERLATIH• LESI DI TRAKTUS KORTIKOSPINALIS VENTRAL AKAN MENYEBABKAN GANGGUAN

KESEIMBANGAN, BERJALAN DAN MEMANJAT

SISTEM KORTIKOSPINALIS DAN KORTIKOBULBAR

EFEK PADA REFLEKS REGANG

KERUSAKAN TRAKTUS KORTIKOSPINALIS LATERAL • TANDA BABINSKY

SISTEM PENGATUR POSTUR

MAKANISME INI MENCAKUP SERANGKAIAN NUKLEUS DAN STRUKTUR MEDULLA SPINALIS, BATANG OTAK DAN KORTEKS SEREBRUM

BERPERAN DALAM POSTUR STATIK

BERSAMA DENGAN SISTEM KORTIKOSPINALIS DAN KORTIKOBULBARIS BERPERAN DALAM PENCETUSAN DAN PENGENDALIAN GERAKAN

INTEGRASIDITINGKAT MEDULLA SPINALIS, IMPULS AFFEREN MENIMBULKAN RESPON REFLEKS SEDERHANASETIAP REPON MOTORIK DISESUAIKAN KEDALAM ATAU TENGGELAM DALAM POLA TOTAL AKTIVITAS MOTORIKBILA SUMBU SARAF TERPOTONG, AKTIVITAS YANG TERINTEGRASI DIBAWAH POTONGAN AKAN TERPUTUS ATAU DIBEBASKAN

SISTEM PENGATUR POSTUR KONTROL POSTUR

PENYESUAIAN POSTUR DAN GERAKAN VOLUNER TIDAK MUNGKIN DIPISAHKAN SECARA TEGAS

TETAPI DAPAT DIKETAHUI ADANYA SERANGKAIAN REFLEKS • MEMPERTAHANKAN TUBUH TEGAK DAN SEIMBANG • TERUS MENERUS MELAKUKAN PENYESUAIAN UNTUK

MEMPERTAHANKAN LATAR BELAKANG POSTUR YANG STABIL UNTUK AKTIVITAS VOLUNTER

REFLEKS STATIK : KONTRAKSI MENETAP OTOT OTOTREFLEKS FASIK : GERAKAN GERAKAN SESAATTERINTEGRASI DIBERBAGAI TINGKAT DALAM SSP

FAKTOR UTAMA KONTROL POSTUR• VARIASI AMBANG REFLEKS REGANG SPINAL• PERUBAHAN TINGKAT KETERANGSANGAN NEURON MOTORIK• SECARA TIDAK LANGSUNG OLEH PERUBAHAN LEPASAN MUATAN OLEH NEURON

EFEREN GAMMA KEKUMPARAN OTOT

INTEGRASI SPINAL SYOK SPINAL

PEMUTUSAN MEDULLA SPINALIS DIIKUTI OLEH PERIODE SYOK SPINAL DIMANA RESPON REFLEKS SPINAL SANGAT TERTEKAN

PENYEBAB SYOK SPINAL TIDAK DIKETAHUI2 MINGGU KEMUDIAN TIMBUL KEMBALI RESPONS REFLEK DAN RELATIF MENJADI

HIPEAKTIF• DISEBABKAN OLEH TIMBULNYA HIPERSENSITIVITAS DENERVASI TERHADAP

MEDIATOR MEDIATOR YANG DILEPASKAN OLEH UJUNG UJUNG EKSITATORIK SARAF SPINAL YANG MASIH ADA

• TUMBUHNYA KOLATERAL DARI NEURON YANG ADA DISERTAI PEMBENTUKAN UJUNG UJUNG EKSITATORIK TAMBAHAN DIINTERNEURON DAN NEURON MOTORIK

RESPON REFLEKS YANG TIMBUL• KONTRAKSI RINGAN OTOT FLEKSOR DAN ADUKTOR TUNGKAI BAWAH • REFLEKS LUTUT

INTEGRASI SPINAL

PENYULIT PADA PEMUTUSAN MEDULLA SPINALIS

• TERURAINYA MATRIKS PROTEIN TULANG SERTA PELEPASAN KALSIUM

• HIPERKALSEMIA DAN HIPERKALSIURIA

• DEFISIENSI PROTEIN

• ULKUS DEKUBITUS

• TERBENTUKNYA BATU DAN PARALISIS FUNGSI KANDUNG KEMIH SEHINGGA MENJADI STASIS SALURAN KEMIH MERUPAKAN PREDISPOSISI ISK

INTEGRASI SPINAL

RESPON PADA MANUSIA

• AMBANG REFLEKS SECARA BERTAHAP TURUN

• AMBANG REFLEKS WITHDRAWAL SANGAT RENDAH, BISA MENJADI KONTRAKTUR OTOT

• REFLEKS REGANG HIPERAKTIF

• REAKSI MAGNET

• REAKSI PENOPANG NEGATIF

INTEGRASI SPINAL

GENERATOR PENGGERAK

TERDAPAT 2 GENERATOR POLA UNTUK BERGERAK• DISERVIKAL• DILUMBAL

PERANGSANGAN SECARA TEPAT PADA SIRKUIT SIRKUIT TERSEBUT MEMBUAT GENERATOR PENGGERAK MELEPASKAN MUATAN TONIK DARI DAERAH TERSENDIRI DIOTAK TENGAH / REGIO LOKOMOTOR MESENSEFALON YANG MEMBUAT PASIEN DENGAN TRANSEKSI SEBAGIAN MEDULLA SPINALIS BISA BERDIRI DAN BERJALAN

INTEGRASI SPINAL

REFLEKS MASSA

• RANGSANG AFEREN MEMANCAR DARI SATU PUSAT REFLEKS KEPUSAT LAINNYA. APLIKASI RANGSANG PENGGANGGU PADA KULIT WALAUPUN RINGAN DAPAT MENYEBAR KE PUSAT PUSAT OTONOM DAN MENYEBABKAN EVAKUASI KANDUNG KEMIH DAN REKTUM, BERKERINGAT, PUCAT DAN PERUBAHAN TEKANAN ARAH SEBAGAI TAMBAHAN DARI RESPONS MENARIK DIRI

• DIGUNAKAN PADA PASIEN PARAPLEGIK DENGAN MENCUBIT KULIT PAHA ATAU DENGAN MENGGOSOK UNTUK MEMULAI BERKEMIH DAN DEFEKASI

KOMPONEN MEDULLA OBONGATARIGIDITAS SEREBRASI

PEMOTONGAN BATANG OTAK DIBATAS SUPERIOE PONS AKAN MENGAKIBATKAN SPASTISITAS / KEKAKUAN OTOT OTOT TUBUH YANG MENCOLOK

DISEBABKAN FASILITASI DIFUS REFLEKS REFLEKS REGANG• PENINGKATAN TINGKAT KETERANGSANGAN UMUM KUMPULAN NEURON

MOTORIK• PENINGKATAN KECPATAN LEPAS MUATAN PADA NEURON AFEREN GAMMA

KOMPONEN OTAK TENGAH

REFLEKS MENEGAK

MEMPERTAHANKAN KEPALA DALAM POSISI YANG STABIL DAN MATA TERPAKU PADA SASARAN PANDANGAN WALAUPUN TERDAPAT GERAKAN TUBUH ATAU GONCANGAN DAN SENTAKAN

DICETUSKAN OLEH• RANGSANG VESTIBULAR• PEREGANGAN OTOT LEHER• GERAKAN CITRA PENGLIHATAN DI RETINA• RESPON VESTIBULO - OKULAR

KESADARAN DAN FUNGSI LUHUR

Dr. Ris Mohammad AbrarSekolah tinggi Ilmu Kesehatan

MuhammadiyahBanjarmasin

Juni 2007

KESADARAN

KEADAAN YANG MENCERMINKAN PENGINTEGRASIAN IMPULS AFERENDAN EFEREN

KESADARAN YANG SEHAT DAN ADEKUAT : KOMPOS MENTIS• SEHAT PADA AKSI DAN REAKSI TERHADAP APA YANG DILIHAT,

DIDENGAR, DIHIDU, DIKECAP, DIALAMI DAN PERASAAN KESEIMBANGAN, NYERI, SUHU, RABA, GERAK, GETAR, TEKAN DAN SIKAP

• ADEKUAT : TEPAT DAN SESUAI

KESADARAN YANG SANGAT TERGANGGU IALAH KESADARAN PADA MANA TIDAK TERDAPAT AKSI DAN REAKSI, KENDATIPUN DIRANGSANG SECARA KASAR ATAU DISEBUT SEBAGAI KOMA

DERAJAT KESADARAN DAN TIDUR

DERAJAT KESADARAN YANG PALING RENDAH : KOMADERAJAT KESADARAN DIBAWAH AWAS WASPADA : TIDUR

TIDUR • KEADAAN FISIOLOGIK• DITENTUKAN OLEH AKTIVITAS BAGIAN BAGIAN TERTENTU

DISUBSTANSIA RETIKULARIS

DERAJAT KESADARAN YANG MENURUN SECARA PATOLOGIK• TIDUR BERLEBIHAN ( HIPERSOMNIA )• BERBAGAI MACAM KEADAAN YANG MENUNJUKAN DAYA

BEREAKSI DIBAWAH DERAJAT AWAS WASPADA ( LETARGI, STUPOR, KOMA )

TIDUR DAN KOMA TIDUR

PENGURANGAN IMPULS AFEREN ASPESIFIKPROSES AKTIF: AKTIVITAS SINKRONISASI BAGIAN

VENTRAL DARI SUBSTANSIA RETIKULARIS MEDULLA OBLONGATA

AKTIVITAS BAGIAN SUBSTANSIA RETIKULARIS YANGTERLETAK LEBIH ROSTRAL MERUPAKAN PUSAT YANGMENGHILANGKAN AKIVITAS SINKRONISASI TERSEBUT,MAKA TIDUR DIUBAH MENJADI AWAS WASPADA, BAGIAN ITU DINAMAKAN PUSAT PENGGUGAH ATAU AROUSALCENTRE

SUBATANSIA RETIKULARIS VENTRALIS BAGIAN KAUDAL MEDULLA OBLONGATA BILA DIRANGSANG AKAN MENIMBULKAN TIDUR SEHINGGA DISEBUT SEBAGAI PUSAT TIDUR

TIDUR

MERUPAKAN AKTIVITAS SSP YANG BERPERAN SEBAGAI LONCENG BIOLOIKSEGALA MAHKLUK HIDUP MEMPERLIHATKAN IRAMA KEHIDUPAN YANG SESUAI

DENGAN MASA ROTASI BOLA DUNIA DINAMAKAN IRAMA SIRKADIAN

PERUBAHAN PERUBAHAN AKTIVITAS OTAK SELAMA TIDUR ATAU TAHAP TAHAP TIDUR

TAHAP PERTAMASESUAI DENGAN KEADAAN SAAT TERLENA, SEMUA OTOT LEMAS, KELOPAK MATA MENUTUPI MATA, KEDUA BOLA MATA BERGERAK BOLAK BALIK KESAMPINGEEG MEMPERLIHATKAN PENURUNAN VOLTASE DENGAN GELOMBANG GELOMBANG ALFA MAKIN MENURUN FREKUENSINYA

PERUBAHAN PERUBAHAN AKTIVITAS OTAK SELAMA TIDUR ATAU TAHAP TAHAP TIDUR

TAHAP KEDUATIMBUL GELOMBANG TIDUR ATAU SLEEP SPINDLESATAU GELOMBANG CEPATKEDUA BOLA MATA BERHENTI BERGERAKTONUS OTOT MASIH TERPELIHARA

TAHAP TIDUR KETIGATIMBUL GELOMBANG LAMBAT DISELINGI GELOMBANG SLEEP SPINDLESLEMAH LUNGLAI, TONUS OTOT SANGAT RENDAH

TAHAP TIDUR KEEMPATHANYA GELOMBANG LAMBAT SAJALEMAH LUNGLAI, TONUS OTOT SANGAT RENDAH

TAHAP TIDUR PERTAMA SAMPAI KEEMPAT DINAMAKAN NON RAPID EYE MOVEMENT SLEEP / NREMS

PERUBAHAN PERUBAHAN AKTIVITAS OTAK SELAMA TIDUR ATAU TAHAP TAHAP TIDUR

TAHAP TIDUR KELIMATONUS OTOT MENINGGI KEMBALI, TERUTAMA OTOT OTOT RAHANG BAWAH, BAHKAN OTOT OTOT ANGGOTA GERAK DAN BADAN DAPAT BERKEJANGBOLA MATA BERGERAK KEMBALI DENGAN KECEPATAN TINGGIDINAMAKAN RAPID EYE MOVEMENT SLEEP / REMS

SELAMA TIDUR MALAM REMS DAN NREMS BERSELINGAN 4 SAMPAI 6 KALIBILA KURANG CUKUP MENGALAMI NREMS, ESOK HARI

CENDERUNG HIPERAKTIFKURANG DAPAT MENGENDALIKAN EMOSINAFSU MAKAN BERTAMBAHNAFSU BIRAHI LEBIH BESAR

PERUBAHAN PERUBAHAN AKTIVITAS OTAK SELAMA TIDUR ATAU TAHAP TAHAP TIDUR

BILA NREMS KURANG CUKUP, ESOK HARINYAFISIK KURANG GESIT

REMSMIMPI TIMBUL DALAM MASA INIDIPELIHARA OLEH MEKANISME ADRENERGIK

NREMSDIBINA OLEH MEKANISME SEROTONERGIKDIKURANGI OLEH MONOAMINE OXIDASE INHIBITOR

LAMA TIDURNEONATUS – 1 BULAN : 20 JAM TIDUR / HARIANAK ANAK – REMAJA : 10 - 12 JAM TIDUR / HARIDEWASA : 7 JAM TIDUR / HARI

FUNGSI LUHUR

SIFAT KHAS MANUSIA YANG MEMBEDAKAN OTAK MANUSIA DENGAN BINATANG, YAITU ADANYA KORTEKS ASSOSIATIF YANG MENDUDUKI DAERAH ANTAR BERBAGAI KORTEKS PERSEPTIF PRIMER

MENCAKUP AKTIVITAS YANG MEMILIKIHUBUNGAN DENGAN KEBUDAYAAN, BAHASA, INGATAN DAN PENGERTIAN

BERKEMBANG PADA MANUSIA MELALUI MEKANISME NEURONAL YANG MEMUNGKINKAN PENYADARAN DAN PENGENALAN SEGALA SESUATU YANG BERASAL DARI DUNIA LUAR DIRINYA, SEHINGGA MENJADI PENGALAMAN DAN MILIKNYA YANG DAPAT DIMAMFAATKAN UNTUK MENGEKSPRESIKAN DIRINYA KEPADA DUNIA LUAR SECARA ADEKUAT

FUNGSI LUHUR

BIOMEKANISMETIDAK BISA DISELIDIKI MELALUI EKSPERIMEN BINATANG PERCOBAANMASIH MERUPAKAN DUGAAN ATAU TEORI HIPOTESIS KERJA BELAKAPROSES INI DIDASARI OLEH KEGIATAN KEGIATAN NEURON NEURON PERSEPTIF PRIMER YANG DIHUBUNGKAN SATU DENGAN YANG LAIN OLEH SERABUT SERABUT U, ASOSIATIF DAN KOMISURAL

KOMPONEN FUNGSIONALJURU SANDI : RESEPTOR PANCA INDRA DAN RESEPTOR

PROTOPATIK DAN PROPRIOSEPTIFTEMPAT PENYIMPANAN SANDI : NEURON NEURON

RESEPTIF PRIMER DAN SEKUNDERPEMECAH SANDI : NEUROTRANSMITTER

KORTEKS LIMBIK

BANGUNAN BANGUNAN YANG MENGELILINGI KORPUS KALOSUMDIDEPAN DIDAPATI STRIA OLFAKTORIA DAN DAERAH SEPTAL, DIDORSAL

DIBENTUK OLEH GYRUS SINGULI DAN BAGIAN VENTRALNYA DISUSUN OLEH GYRUS PARAHIPOKAMPALIS, HIPOKAMPUS DAN AMIGDALE

DAERAH SEPTAL ; SEPTUM PELUSIDUM DAN DAERAH KECIL DIBAWAH KORTEKS DIKENAL SEBAGAI NUKLEUS SEPTI

STRIA OLFAKTORIA ; LINTASAN OLFAKTORIK YANG BERAKHIR DI JARINGAN KORTEKS, YANG LATERAL BERSINAPS DIAMIGDALE, YANG MEDIAL LEWAT DAERAH SEPTAL BERLANJUT SEBAGAI STRIA MEDULLARIS BERAKHIR DI HABENULA

AMIGDALE ; BAGIAN BASOLATERAL MENERIMA SERABUT HIPOKAMPUS DAN GYRUS PARAHIPOKAMPALISADA LINTASAN YANG MENGHUBUNGKAN DENGAN KORTEKS ORBITALIS LOBUS FRONTALIS

KORTEKS LIMBIK

HIPOKAMPUS ;MENERIMA SERABUT DARI GYRUS PARAHIPOKAMPALIS, GYRUS TEMPORALIS, BAGIAN BASOLATERAL AMIGDALE DAN DAERAH SEPTALJARAS EFEREN UTAMA IALAH FORNIKS, MEMBAWA SERABUT KE HIPOKAMPUS SISI LAIN, GYRUS SINGULI, DAERAH SEPTAL DAN BAGIAN DEPAN DARI HIPOTALAMUS. SELAIN ITU FORNIKS MENGANDUNG SERABUT YANG MENGANTARKAN IMPULS KE KORPUS MAMILLARE, BAGIAN LAIN DARI HIPOTALAMUS DAN SUBSTANSIA RETIKULARIS MESENSEFALI

GYRUS SINGULI ; BERHUBUNGAN DENGAN LOBUS FRONTALIS, NUKLEUS KAUDATUS DAN PUTAMEN LEWAT CAPSULA INTERNALEWAT FORNIKS BERHUBUNGAN DENGAN SEPTALMENERIMA SERABUT DARI AMIGDALE, HIPOKAMPUS, LINTASAN OLFAKTORIK DAN KORTEKS ORBITALIS

KORTEKS LIMBIK

SUSUNAN LIMBIK TERKAIT ERAT DENGAN HIPOTALAMUSLEWAT TALAMUS LIMBIK BISA BERHUBUNGAN DENGAN SUBSTANSIA RETIKULARIS BATANG

OTAKLINTASAN EFEREN DARI SUSUNAN LIMBIK KE PERIFER LEWAT HIPOTALAMUS DAN

SUBSTANSIA RETIKULARIS BATANG OTAK, MENYALURKAN IMPULS VEGETATIF KE PERIFER

MANIFESTASI KLINIS YANG TIMUL BILA SISTIM LIMBIK RUSAK DIWARNAI UNSUR UNSUR KESENANGAN DAN KEDUKAAN

DEKSTRUKSI GYRUS SINGULIMENGUBAH WATAK HINGGA TIDAK BISA MENIKMATI KESENANGANHILANGNYA DAYA UNTUK MENILAI

LOBOTOMI PREFRONTAL BAGIAN DEPAN SISTEM LIMBIKHILANGNYA RASA CEMAS

PEMOTONGAN BAGIAN TEROSTRAL LOBUS TEMPORALISMENGHILANGKAN DAYA MEMBEDAKAN PENGECAPAN YANG ENAK DAN TIDAK ENAK

BILA KEDUA LOBUS TEMPORALIS DIBUANGRASA TAKUT HILANG DAN KEGIATAN SEKS BERTAMBAH

KORTEKS LIMBIK

SISTEM LIMBIKBERKAITAN ERAT DENGAN FUNGSI LUHUR YANG MENGANDUNG UNSUR SEDIH – SENANG, GELISAH – TENANG, ENAK – TIDAK ENAK DAN SEBAGAINYASEMUA ITU DINAMAKAN JUGA EMOSI

EMOSI

MENCAKUP BEBERAPA SEGIUNTUK MENIMBULKAN EMOSI PERLU SESUATU YANG MERANGSANGEMOSIONAL : SEDANG MENGALAMI SESUATU YANG BERASAL DARI DUNIA LUARPERANGAI : EKSPRESI SUATU MODALITAS EMOSI TERGANTUNG JENIS RANGSANG

DAN KEADAAN KETIKA KITA DIGALAKKANMANIFESTASI SOMATOMOTORIK : WAJAH MERENGUT

ATAU WAJAH TERSENYUM SENANGMANIFESTASI SUSUNAN AUTONOM : WAJAH PUCAT,

WAJAH BERKERINGAT, WAJAH MERAHMENYANGKUT HAL IHWAL GAIRAH UNTUK MAKAN MINUM DAM KEGIATAN

SEKSUALDUA KOMPONEN

KESADARAN EMOSIONALPERANGAI EMOSIONAL

PENGATURAN SENTRAL FUNGSI VISERA

Dr. Ris Mohammad AbrarSekolah Tinggi Ilmu Kesehatan

MuhammadiyahBanjarmasin

Juli 2007

PENGATURAN SENTRAL FUNGSI VISERA

PENDAHULUAN

TINGKATAN TINGKATAN INTEGRASI OTONOM DI SSP

1. MEDULLA SPINALIS : REFLEKS REFLEKS SEDERHANA2. MEDULLA OBLONGATA : REFLEKS YANG MENGATUR

PERNAFASAN DAN TEKANAN DARAH3. OTAK TENGAH : MENGATUR RESPON PUPIL

TERHADAP CAHAYA DAN AKOMODASI4. HIPOTALAMUS : MEKANISME OTONOM KOMPLEKS

YANG MEMPERTAHANKAN KONSTANTA KIMIAWI DAN SUHU LINGKUNGAN INTERNAL

5. HIPOTALAMUS DAN SISTEM LIMBIK : MENGATUR PERILAKU EMOSI

MEDULLA OBLONGATA

PENGATURAN PERNAFASAN, FREKUENSI DENYUTJANTUNG DAN TEKANAN DARAH

• AREA YANG MENGATUR : PUSAT VITAL

• SERAT SERAT AFEREN BERASAL DARI RESEPTOR RESEPTOR KHUSUS :SINUS KAROTIKUSSINUS AORTABADAN KAROTIS BADAN AORTASEL SEL RESEPTOR DI MEDULLA OBLONGATA

MEDULLA OBLONGATA

PENGATURAN REFLEKS

• MENELAN

• BATUK

• BERSIN

• TERCEKIK

• MUNTAH :DIFORMATIO RETIKULARIS MEDULLA OBLONGATA

• DIKENDALKAN OLEH PEMBANGKIT PROGRAM SENTRAL

• DIPICU OLEH RANGANG PADA SERAT SERAT NYERI N. TRIGEMINUS

MEDULLA OBLONGATA

JALUR JALUR AFEREN

IRITASI MUKOSA GIT MENYEBABKAN MUNTAH, IMPULS DITERUSKAN DARI MUKOSA KE MO LEWAT JALUR AFEREN DISARAF SIMPATIS DAN VAGUS

SERAT SERAT AFEREN DARI NUKLEI VESTIBULER MEMPERANTARAI PERITIWA MUAL DAN MUNTAH PADA MABUK PERJALANAN

JALUR LAIN YANG DIRANGSANG OLEH EMOSI LEWAT DIENSEFALON DAN SISTIM LIMBIK

ZAT KIMIA TERTENTU DALAM DARAH DAPAT MEMICU MUNTAH OLEH SEL SEL KHEMORESEPTOR DI MO

MEDULLA OBLONGATAZONA PICU KHEMORESEPTOR

• TEMPAT SEL SEL KHEMORESEPTOR

• DALAM AREA POSTREMA

• JARINGAN MENYERUPAI PITA BERBENTUK HURUF V

• DIDINDING LATERAL VENTRIKEL KE EMPAT DEKAT OBEX

• SALAH SATU ORGAN SIRKUMVENTRIKULAR, LEBIH PERMEABEL TERHADAP BERBAGAI ZAT DIBANDING DENGAN MEDULLA OBLONGATA DIBAWAHNYA

• LESI PADA POSTREMA BERPENGARUH KECIL TERHADAP RESPON MUNTAH AKIBAT IRITASI GIT ATAU MOTION SICKNES

• PENYUNTIKAN APOMORFIN DAN EMETIK MENGHAMBAT MUNTAH

HIPOTALAMUS

ANATOMI

BAGIAN UJUNG DEPAN DIENSEFALON

DIBAWAH SULKUS HIPOTALAMIK

DIDEPAN NUKLEI INTERPEDUKULAR

TERBAGI DALAM BERBAGAI INTI DAN DAERAH INTI

JARAS AFEREN DAN EFEREN UTAMA DARI DAN KE HIPOTALAMUS SEBAGIAN BESAR TIDAK BERMIELIN

FUNGSI AFEREN DARI AREA INTEGRASI

PENGATURAN SUHU

PENGATURAN ENDOKRINKATEKOLAMIN

VASOPRESSIN

OKSITOSIN

RESEPTOR SUHU PADA KULITJARINGAN PROFUNDAMEDULLA SPINALISHIPOTALAMUSBAGIAN LAIN OTAK

DAERAH LIMBIK YANG BERKAITAN DENGAN EMOSI

OSMORESEPTORRESEPTOR VOLUME

RESEPTOR RABA IPAYUDARA, UTERI DAN GENITALIS

HIPOTALAMUS ANT ; RESPON PANASHIPOTALAMUS POST ;RESPON DINGIN

HIPOTALAMUS DORSAL DAN POSTERIOR

NUKLEUS PARAOPTIK DAN PARAVENTRIKULAR

NUKLEUS SUPRAOPTIK DAN PARAVENTRIKULAR

HIPOTALAMUS

HORMON ADRENOKORTIKOTROPIK ( ACTH ) DAN B-LIPOPROTEIN MELALUI CRH

SISTIM LIMBIK( RANGSANG EMOSI )FORMATIO RETIKULARIS ( RANGSANG SISTEMIK )SEL SEL HIPOTALAMUS ATAU HIPOPISIS ANTERIOR YANG PEKA TERHADAP KADAR KORTISOL DARAHINTI INTI SUPRAKIASMATIK ( IRAMA DIURNAL )

INTI INTI PARAVENTRIKULAR

HORMON PERANGSANG TIROI ( TIROTROPIN, TSH ) MELALUI TRH

RESEPTOR SUHU PADA BAYI

NUKLEUS PARAVENTRIKULAR DAN DAERAH SEKITARNYA

HORMON PERANGSANG FOLIKEL ( FSH ) DAN HORMON LUTEIN ( LH ) MELALUI GnRH

SEL SEL HIPOTALAMUS YANG PEKA TERHADAP ESTROGEN, MATA, RESEPTOR RABA DIKULIT DAN GEITALIS PADA SPESIES YANG BEROVULASI DENGAN REFLEKS

DERAH PREOPTIK

FUNGSI AFEREN DARI AREA INTEGRASIPROLAKTIN MELALUI PIH DAN PRH

RESEPTOR RABA DI PAYUDARARESEPTOR LAIN YANG TIDAK DIKENAL

NUKLEUS ARKUATA

HORMON PERTUMBUHAN MELALUI SOMATOSTATIN DAN GRH

RESEPTOR RESEPTOR TIDAK DIKENAL

NUKLEUS PERIVENTRIKULARNUKLEUS ARKUATA

PERILAKU NAFSUHAUS

SOMORESEPTOR, MUNGKIN TERLETAK DIDALAM ORGANUM VASKULOSUM LAMINA TERMINALIS; AMBILAN ANGIOTENSIN II PADA ORGAN SUBFORNIKS

HIPOTALAMUS SUPERIOR LATERAL

LAPAR SEL GLUKOSTAT YANG PEKA TERHADAP KECEPATAN PEMAMFAATAN GLUKOSARESEPTOR LEPTINRESEPTOR UNTUK POLIPEPTIDA LAIN

NUKLEUS VENTROMEDIALNUKLEUS ARKUATANUKLEUS PARAVENTRIKULARHIPOTALAMUS LATERAL

FUNGSI AFEREN DARI AREA INTEGRASI

PERILAKU SEKSUAL SEL SEL YANG PEKA TERHADAP ESTROGEN DARAH DAN ANDROGEN

HIPOTALAMUS VENTRAL ANTERIOR DAN PADA LAKI LAKI KORTEKS PIRIFORMIS

REAKSI PERTAHANANTAKUT MARAH

ORGAN SENSIBILITAS DAN NEOKORTEKS JALUR TIDAK DIKETAHUI

DIFUS, SISTIM LIMBIK DAN HIPOTALAMUS

PENGATURAN BERBAGAI IRAMA ENDOKRIN DAN IRAMA KEGIATAN

RETINA MELALUI SERAT RETINOJIPOTALAMUS

INTI INTI SUPRAKIASMATIK

RENTANG SUHU REKTAL DAN ORAL YANG TERJADI PADA MANUSIA NORMAL

F C RECTAL ORAL

104 40 KERJA BERAT

39 EMOSI/KERJA SEDANG; KERJA BERAT, EMOSI;102 SEJUMLAH KECIL ORAN SEJUMLAH KECIL ORANG

38 DEWASA NORMAL, SEJUMLAH DEWASA NORMAL, SEJUM100 BESAR ANAK YANG AKTIF LAH BESAR ANAK YANG

AKTIF

37 RENTANG NORMAL RENTANG NORMAL98

36 PAGI HARI, CUACA DINGIN PAGI HARI, CUACA DINGIN

96

PEMBENTUKAN PANAS TUBUH DAN PENGELUARAN PANAS

PANAS TUBUH DIHASILKAN OLEH• PROSES METABOLISME BASAL• MASUKAN MAKANAN• KEGIATAN OTOT

PERSENTASE PANAS YANG

DIKELUARKAN PADA SUHU 21 OcPANAS TUBUH YANG DIKELUARKAN OLEH• RADIASI DAN KONDUKSI 70• PENGUAPAN KERINGAT 27• PERNAFASAN 2• BERKEMIH DAN DEFEKASI 1

MEKANISME PENGATUR SUHU

MEKANISME YANG DIAKTIFKAN OLEH DINGIN

PENINGKATAN PEBENTUKAN PANAS• MENGGIGIL• LAPAR• PENINGKATAN AKTIVITAS VOLUNAR• PENINGKATAN SEKRESI NOREPNEFRIN DAN EPINEFRIN

PENURUNAN PENGELUARAN PANAS• VASOKONTRIKSI KULIT• MENGGULUNG TUBUH• HORIPILASI

MEKANISME PENGATUR SUHU

MEKANISME YANG DIAKTIFKAN OLEH PANAS

MENINGKATKAN PENGELUARAN PANASVASODILATASI KULITBERKERINGATPENINGKATAN PERNAFASAN

PENURUNAN PEMBENTUKAN PANASANOREKSIAAPATI DAN INERSIA

PATOGENESIS DEMAM

ENDOTOKSINPERADANGAN

RANGSANGAN PIROGENIK LAIN

MONOSIT, MAKROFAG, SEL SEL KUFFERSITOKIN

AREA PREOPTIK HIPOTALAMUS PROSTAGLANDIN

PENINGKATAN TITIK PENYETELAN SUHU

DEMAM