Bab 1 konsep, tujuan, & tantangan msdm

Preview:

Citation preview

weekKonsep, tujuan, dantantanganMSDM

ManajemenSumberDayaManusia

(Peran Strategik MSDM)

Tujuan Pembelajaran

Setelah mengikuti kuliah ini, mahasiswa akan dapat :1. Memahami definisi dan konsep MSDM2. Memahami tujuan/sasaran MSDM3. Memahami tantangan-tantangan yang

dihadapi MSDM

Human Resource Management(Manajemen Sumber Daya Manusia)

HRM / MSDM adalah:HRM / MSDM adalah:Kebijakan-kebijakan dan praktek-praktek yang dibutuhkan untuk melaksanakan fungsi manajerial atas aspek sumber daya manusia, a.l. melalui penarikan (recruiting), seleksi (screening), pelatihan (training), balas jasa (rewarding), dan penilaian (appraising).

SeleksiSDM

Perencanaan Kebutuhan

SDM

PenilaianKinerja

KompensasiPenarikan

SDM

AnalisisPekerjaan dan

DesainPekerjaan

Orientasi, Pelatihan, danPengembangan

MODELHRM/MSDM

Posisi Strategis MSDM dalamStrategi Perusahaan

CorporateStrategy

BusinessStrategy

BusinessStrategy

BusinessStrategy

BusinessStrategy

Functional Strategies:Marketing, Finance,

HRM, Operations, etc.

STRATEGIC HUMAN RESOURCE

MANAGEMENT8

AspekAspek--aspekaspek MSDM/HRMMSDM/HRM• Melakukan analisis pekerjaan (job analysis)• Membuat perencanaan kebutuhan tenaga kerja (labor needs)

dan melakukan penarikan (recruiting ) calon karyawan• Melakukan seleksi calon karyawan• Melaksanakan Orientasi (Orienting) dan pelatihan (training) bagi

karyawan baru (new employees)• Melaksanakan manajemen gaji dan upah• Melaksanakan manajemen Insentif dan tunjangan2 (incentives &

benefits)• Melakukan penilaian prestasi kerja (appraising performance)• Melaksanakan kegiatan komunikasi (Communicating)• Melakukan Pelatihan dan Pengembangan (Training and

developing)• Membangun Komitmen Karyawan (employee commitment)

Trend Trend PerubahanPerubahan LingkunganLingkungan dalamdalam MSDMMSDM

Globalization (Globalisasi)

Technological Advances(Kemajuan-kemajuan Teknologi)

Deregulation(Deregulasi/perubahan2 peraturan)

Trends in the Nature of Work(Kecenderungan dalam bentuk-bentuk pekerjaan)

Workforce Diversity(Keberagaman Angkatan Kerja)

4

Globalisasi adalahKecenderungan dari perusahaan-perusahaanuntuk memperlebar penjualan dan pabrikannyapada pasar-pasar baru di luar negeri

6

Globalization (Globalisasi)

↑ jumlah pesaing baruTekanan untuk ↑ kualitas danproduktivitasTerbukanya kesempatan-kesempatan baru

DAMPAKNYA

Technological Advances(Kemajuan2 Teknologi)

Sistim Komputerisasi– contoh:

penggunaan robot

Telekomunikasi

Contoh

6

Deregulation(perubahan-perubahan peraturan)

Contoh:

↓Government Protection

munculnya peraturan-peraturan baru

6

Workforce Diversity(Keberagaman Angkatan Kerja)

contoh

More diversity

Two-wage earner families

Increasing Global Workforce

6

Trends in the Nature of Work(Kecenderungan dalam bentuk-bentuk pekerjaan)

Globalisasi Perubahan dari:Manufacturing jobsManufacturing jobske Service jobsChange

The natureOf jobsAnd work

Service jobs

Deregulasi MeningkatnyaMeningkatnya perhatianperhatianterhadapterhadap Human CapitalHuman Capital–– the knowledge, education,the knowledge, education,Training, skills, and expertise of Training, skills, and expertise of firmfirm’’s workerss workersTeknologi

PraktikPraktik--praktikpraktik BaruBaru dalamdalamManajemenManajemen

Model tradisional, organisasi model piramid, menjadi model yang ketinggalanOrganisasi Flat/ramping menjadi norma baru dalam menyusun struktur organisasiKaryawan diberdayakanPekerjaan diatur dengan mengarah pada

penerapan tim dan berdasarkan process

Dasar penerapan kekuasaan menjadi berubah

Manajer-manajer harus membangun komitmen

7

GlobalizationTechnological AdvancesDeregulationTrends in the Nature of WorkWorkforce diversity

Leads to:Uncertainty Turbulence Rapid Change

Fast,Responsive,

Cost-effective:# flat organization

#downsized#quality-conscious

#empowered#human capital oriented#value & vision oriented

#Team-based

So companies must

Beberapa Posisi MSDM (umumnya dijumpai pada perusahaan besar)Recruiters. Maintain contact within the community and perhaps travel extensively to search for qualified job applicants.Equal Employment Opportunity (EEO) Representatives or Affirmative Action Coordinators. Investigate and resolve EEO grievances, examine organizational practices for potential violations, and compile and submit EEO reports.Job Analysts. Collect and examine detailed information about job duties to prepare job descriptions.Compensation Managers. Develop compensation plans and handle the employee benefits program.Training Specialists. Responsible for planning, organizing, and directing training activities.Labor Relations Specialists. Advise management on all aspects of union-management relations.

5