7

Click here to load reader

Zakia tugas 2 silabus

Embed Size (px)

Citation preview

Page 1: Zakia tugas 2 silabus

SILABUS

Nama Sekolah : SMK Suka Mundur 3xMata Pelajaran : Dasar – Dasar ElektronikaKelas/Semester : I / 1Standar Kompetensi : Memahami dasar-dasar elektronikaKode Kompetensi : KK-011-1Alokasi Waktu : 40 JP

KOMPETENSI DASAR INDIKATOR MATERI PEMBELAJARANKEGIATAN

PEMBELAJARANPENILAIAN

ALOKASI WAKTU SUMBER BELAJARTM PS PI

1.1 Memahami konsep dasar elektronika

1. Struktur atom, komponen komponen dari atom dan muatannya, serta pentingnya atom bagi teknologi elektronika

2. Manfaat dasar dari elektronika

3. Perbedaan tegangan, arus, dan resistansi

4. Bahan-bahan resistif dan komponen resistor dipakai dalam bidang elektronika

5. Kegunaan kapasitor, jenis dan konstruksinya

6. Induktansi berhubungan dengan magnetism dan menggambar konstruksi kumparan, inti serta kegunaannya

Struktur atom Dasar elektronika Daya Listrik Analisis Rangkaian RLC Bahan resistif, kapasitif,

induktif Impedansi dengan

reaktansi dan resistansi Sumber tegangan AC,

DC Perhitungan tegangan

resistansi dan daya

- Menjelaskan struktur atom, komponen-komponen dari atom, dan muatannya, serta pentingnya atom bagi teknologi elektronika dijelaskan

- Menjelaskan manfaat dasar dari elektronika- Menjelaskan perbedaan antara tegangan, arus, dan resistansi- Menjalaskan bahan- bahan resistif dan bagaimana resistor dipakai dalam bidang elektronika- Menjelaskan kegunaan dam macam-macam / jenis-jenis kapasitor serta konstruksinya- Menjelaskan bagaimana induktansi berhubungan dengan magnetism dan menggambarkan konstruksi kumparan, inti dan kegunaannya

Tes tertulis Tes lisan / Tanya

jawab Praktek

4 6 (12) -Penerapan Konsep Dasar Listrik dan Elektronika

Page 2: Zakia tugas 2 silabus

KOMPETENSI DASAR INDIKATOR MATERI PEMBELAJARANKEGIATAN

PEMBELAJARANPENILAIAN

ALOKASI WAKTU SUMBER BELAJARTM PS PI

7. Perbandingan antara reaktansi dan resistansi yang berhuhubungan dengan arus/ tegangan

8. Perbandingan antara impedansi dengan reaktansi dan resistansi, dan sebab dan akibat dari impedansi

9. Macam - macamsumber tegangan, AC dan DC, battery, dll.

10. Rumus hukum Ohm untuk arus,tegangan, resistansi, dan daya serta kegunaannya

11. Menghitung konsumsi daya dan persyaratannya

- Menggambarkan dan menunjukkan perbandingan antara reaktansi dan resistansi hubungannya dengan arus/ tegangan

- Membandingkan antara impedansi dengan reaktansi dan resistansi, dan bisa menjelaskan sebab dan akibat dari impedansi

- Menyebutkan dengan benar berbagai macam

sumber tegangan, AC dan DC, battery, dll.

- Menyebutkan rumus-rumus hukum Ohm untuk arus,tegangan, resistansi, dan daya serta kegunaannya

- Mendemonstrasikan cara menghitung konsumsi daya dan persyaratannya

1.2 Memahami simbol komponen elektronika

1. Simbol resistor dan potensiometer

2. Simbol kapasitor keramik, Kapasitor elektrolit, kapasitor tantalum, kapasitor kertas, kapasitor plastik dan kapasitor mika

3. Simbol induktor dengan inti isolator, induktor dengan inti udara, induktor dengan perubahan inti, induktor dengan inti besi

Resistor Kapasitor Induktor Dioda Transistor Thyristor, SCR,

DIAC, TRIAC, FET,

- Mengidentifikasi simbol resistor dan potensiometer

- Mengidentifikasi simbol kapasitor keramik, Kapasitor elektrolit, kapasitor tantalum, kapasitor kertas, kapasitor plastik dan kapasitor mika

- Mengidentifikasi simbol induktor dengan inti isolator, induktor dengan inti udara, induktor dengan perubahan inti, induktor dengan inti besi

Tes tertulis Tes lisan / Tanya

jawab Praktek

4 6 (12)Penerapan Konsep Dasar Listrik dan Elektronika

Page 3: Zakia tugas 2 silabus

KOMPETENSI DASAR INDIKATOR MATERI PEMBELAJARANKEGIATAN

PEMBELAJARANPENILAIAN

ALOKASI WAKTU SUMBER BELAJARTM PS PI

4. Simbol dioda, LED, dioda photo, varactor, dioda schottky, dioda step recovery, dioda zener

5. Simbol Thyristor, Diac, SCR, Triac, transistor PNP, transistor NPN, JFET, DE MOSFET, E MOSFET, dll

Mengidentifikasi simbol dioda, LED, dioda photo, varactor, dioda schottky, dioda step recovery, dioda zener

Mengidentifikasi simbol Thyristor, Diac, Triac, SCR, transistro PNP, transistor NPN, JFET, DE MOSFET, E MOSFET, dll

1.3 Memahami sifat-sifat komponen elektronika pasif

1. Sifat – sifat resistor 2. Sifat – sifat kapasitor3. Sifat – sifat induktor

- Sifat-sifat berbagai jenis resistor

- Sifat – sifat berbagai jenis kapasitor

- Sifat – sifat berbagai jenis induktor

- Menjelaskan sifat-sifat resistor dan potensiometer

- Menjelaskan sifat-sifat kapasitor keramik, Kapasitor elektrolit, kapasitor tantalum, kapasitor kertas, kapasitor plastik dan kapasitor mika

- Menjelaskan sifat-sifat induktor dengan inti isolator, induktor dengan inti udara, induktor dengan perubahan inti, induktor dengan inti besi

Tes tertulis Tes lisan / Tanya

jawab - Praktek

4 6 (12) -Penerapan Konsep Dasar Listrik dan Elektronika

Page 4: Zakia tugas 2 silabus

KOMPETENSI DASAR INDIKATOR MATERI PEMBELAJARANKEGIATAN

PEMBELAJARANPENILAIAN

ALOKASI WAKTU SUMBER BELAJARTM PS PI

1.4 Menggambar karakteristik komponen elektronika

1. Karakteristik resistor dan potensiometer

2. Karakteristik kapasitor keramik, Kapasitor elektrolit, kapasitor tantalum, kapasitor kertas, kapasitor plastik dan kapasitor mika

3. Karakteristik induktor dengan inti isolator, induktor dengan inti udara, induktor dengan perubahan inti, induktor dengan inti besi

4. Karakteristik dioda, LED, dioda photo, varactor, dioda schottky, dioda step recovery, dioda zener

5. Karakteristik Thyristor, Diac, SCR, Triac, transistor PNP, transistor NPN, JFET, DE MOSFET, E MOSFET, dll

Karakteristik Resistor Karakteristik Kapasitor Karakteristik Induktor Karakteristik Dioda Karakteristik Transistor Karakteristik Thyristor,

SCR, DIAC, TRIAC, FET

- Menggambar karakteristik resistor dan potensiometer

- Menggambar karakteristik kapasitor keramik, Kapasitor elektrolit, kapasitor tantalum, kapasitor kertas, kapasitor plastik dan kapasitor mika

- Menggambar karakteristik induktor dengan inti isolator, induktor dengan inti udara, induktor dengan perubahan inti, induktor dengan inti besi

Menggambar karakteristik LED, dioda photo, varactor, dioda schottky, dioda step recovery, dioda zener

- Menggambar karakteristik Thyristor, Diac, Triac, SCR, transistro PNP, transistor NPN, JFET, DE MOSFET, E MOSFET, dll

Tes tertulis Tes lisan / Tanya

jawab - Praktek

4 6 (12) -Penerapan Konsep Dasar Listrik dan Elektronika

Keterangan :TM : Tatap MukaPS : Praktik di Sekolah (2 jam praktik di sekolah setara dengan 1 jam tatap muka)PI : Praktik di Industri (4 jam praktik di DU/DI setara dengan 1 jam tatap muka