31
2-1 Daya Saing, Strategi, dan Produktivitas

Persaingan, strategi dan produktivitas

Embed Size (px)

Citation preview

2-1

Daya Saing, Strategi, dan Produktivitas

2-2

Daya Saing:Daya Saing:

Seberapa efektif sebuah organisasi memenuhi keinginan dan kebutuhan konsumen dibandingkan dengan organisasi-organisasi lainnya yang juga menawarkan barang dan jasa yang sama.

2-3

Perusahaan bersaing Perusahaan bersaing menggunakan pemasaranmenggunakan pemasaran

Mengenali keinginan dan kebutuhan konsumen

Penetapan harga Iklan dan promosi

2-4

Perusahaan-perusahaan Perusahaan-perusahaan bersaingan secara operasionalbersaingan secara operasional

Disain produk dan jasa Biaya Lokasi Mutu Cepat tanggap Fleksibilitas Manajemen persediaan Manajemen rantai suplai Jasa dan kualitas layanan Pekerja dan manajer

2-5

Mengapa beberapa organisasi Mengapa beberapa organisasi gagalgagal

Terlalu menekankan pada kinerja keuangan jangka pendek Gagal mengambil keuntungan dari kekuatan dan

kesempatan-kesempatan Melalaikan strategi operasi Gagal mengenali ancaman daya saing Terlalu menekankan pada disain produk dan jasa, serta

tidak cukupnya perbaikan (improvement) Melalaikan investasi pada modal dan sumberdaya manusia Gagal berkomunikasi secara internal Gagal mempertimbangkan keinginan dan kebutuhan

konsumen

2-6

Misi/Strategi/TaktikMisi/Strategi/Taktik

Bagaimana misi, strategi, dan taktik berhubungan dengan pengambilan keputusan dan kemahiran-

kemahiran khusus?

StrategiStrategi TaktikTaktikMisiMisi

2-7

StrategiStrategi

Misi Alasan didirikannya sebuah organisasi

Pernyataan Misi Menyatakan tujuan dari sebuah organisasi

Sasaran-sasaran Mennyediakan rincian dan cakupan dari misi

Strategi-strategiRencana-rencana untuk mencapai sasaran-sasaran

organisasi

Taktik Metode-metode dan tindakan-tindakan yang ditempuh

untuk melaksanakan strategi-strategi

2-8

Perencanaan dan Pengambilan Perencanaan dan Pengambilan KeputusanKeputusan

Misi

Sasaran-sasaran

Strategi organisasi

Sasaran –sasaran fungsional

StrategiKeuangan

SasaranPemasaran

SasaranOperasional

Taktik Taktik Taktik

Petunjukpelaksaanan

Petunjukpelaksanaan

PetunjukPelaksanaan

Gambar 2.1

2-9

Contoh strategiContoh strategi

Rita is a high school student. She would like to have a career in business, have a good job, and earn enough income to live comfortably

Mission: Live a good life Goal: Successful career, good income Strategy: Obtain a college education Tactics: Select a college and a major Operations: Register, buy books, take

courses, study, graduate, get job

Contoh 1

2-10

Strategi dan TaktikStrategi dan Taktik

Keahlian-keahlian khususAtribut-atribut atau kemampuan-kemampuan khusus

yang memberikan daya saing bagi sebuah organisasi.

Faktor-faktor strategi Harga Mutu Waktu Fleksibilitas Layanan Lokasi

2-11

Strategi GlobalStrategi Global

Keputusan-keputusan strategi harus memperhatikan globalisasi

Apa yang berfungsi di suatu negara mungkin tidak berfungsi di negara lain

Strategi-strategi harus dirubah berdasarkan perbedaan-perbedaan di atas

Isu-isu lain Politik, Sosial, budaya, dan perbedaan tingkat

ekonomi

2-12

Merumuskan strategiMerumuskan strategi

Keahlian-keahlian khusus Pengamatan lingkungan Strengths, Weaknesses, Opportunities, and Threats

(SWOT) Order qualifiers

Karakter-karakter yang dianggap konsumen sebagai standar minimum diterimanya sebuah barang atau jasa guna dipertimbangkan untuk dibeli

Order winners Karakter-karakter barang atau jasa sebuah

organisasi yang menjadikan organisasi itu dianggap lebih baik dalam persaiangan

2-13

Kondisi ekonomi Kondisi politik Aturan hukum lingkungan Teknologi Persaingan Pasar

Faktor-faktor eksternal utamaFaktor-faktor eksternal utama

2-14

Sumberdaya manusia Fasilitas dan peralatan Sumberdaya keuangan Konsumen Produk dan jasa Teknologi Suppliers

Faktor-faktor utama internalFaktor-faktor utama internal

2-15

Strategi operasionalStrategi operasional

Strategi operasional – Sebuah pendekatan – sejalan dengan strategi organisasi – yang digunakan untuk fungsi operasi.

2-16

Keputusan strategis Keputusan strategis manajemen operasionalmanajemen operasional

Area keputusan Dampak

Disain produk dan jasa Biaya, tanggung jawab mutu, dan lingkungan

Kapasitas Struktur biaya dan fleksibiltas

Seleksi proses dan tata letak Biaya, fleksibiltas, tingkat kemahiran, dan kapasitas

Disain kerja Kualitas kehidupan kerja, keamanan pekerja, produktivitas

Lokasi Biaya, kelayakan

Mutu Kemampuan untuk memenuhi atau melampaui harapan konsumen

Persediaan Biaya, tempat –tempat penyimpanan

Perawatan Biaya, kehandalan peralatan, produktivitas

Penjadwalan Fleksibitas dan efisiensi

Rantai suplai Biaya, mutu, kegesitan, tempat penyimpanan, hubungan dengan penyedia baranfg dan jasa

Proyek-proyek Biaya, produk baru, layanan, atau sistem operasi

Table 2.4

2-17

Strategi mutu dan waktuStrategi mutu dan waktu

Strategi berbasis mutu Dipusatkan pada menjaga

atau memperbaiki mutu barang dan jasa sebuah organisasi

Mutu pada sumbernya

Strategi berbasis waktu Dipusatkan pada

pengurangan waktu yang dibutuhkan untuk menyelesaikan tugas-tugas

2-18

Strategi berbasis waktuStrategi berbasis waktu

JAN FEB MAR APR MAY JUN

Perencanaan

Proses

Perubahan Tepat waktu!

Perancangan

Pengiriman

2-19

ProduktivitasProduktivitas

Produktivitas Sebuah ukuran penggunaan sumberdaya-

sumberdaya, yang biasanya ditunjukan dengan rasio keluaran (output) banding masukan (input)

Rasio-rasio produktivitas digunakan untuk Perencanaan kebutuhan tenaga kerja Penjadwalan peralatan Analisa keuangan

2-20

ProduktivitasProduktivitas

Ukuran parsial (Partial measures) output/(single input)

Ukuran multi-faktor (Multi-factor measures) output/(multiple inputs)

Total pengukuran (Total measure) output/(total inputs)

Productivity = Outputs

Inputs

2-21

Perkembangan produktivitasPerkembangan produktivitas

Produktivitas periode berjalan – Produktivitas periode sebelumnya

Produktivitas periode sebelumnya

Perkembangan produktivitas =

2-22

Pengukuran produktivitasPengukuran produktivitasTabel 2.4

Partial Output Output Output Output

measures Labor Machine Capital Energy

Multifactor Output Output

measures Labor + Machine Labor + Capital + Energy

Total Goods or Services Produced

measure All inputs used to produce them

2-23

Units of output per kilowatt-hourDollar value of output per kilowatt-hour

Produktivitas energi

Units of output per dollar inputDollar value of output per dollar input

Produktivitas modal

Units of output per machine hourmachine hour

Produktivitas Mesin

Units of output per labor hourUnits of output per shiftValue-added per labor hour

Produktivitas Tenaga Kerja

Contoh perhitungan produktivitas parsial Contoh perhitungan produktivitas parsial ((Partial ProductivityPartial Productivity))

Tabel 2.5

2-24

Contoh 3Contoh 3

Diproduksi 7040 Units

Biaya dari TK $1,000

Biaya material $520

Biaya overhead: $2000

Berapa besar produktivitas multifaktor?

Jawaban 2.0 unit per dollar dari input

2-25

Solusi contoh 3Solusi contoh 3

MFP = OutputTK + Material + Overhead

MFP = (7040 units)$1000 + $520 + $2000

MFP = 2.0 units per dollar of input

2-26

Hasil Proses (Process Yield)Hasil Proses (Process Yield)

Process yield adalah perbandingan keluaran (output) dari produk yang bagus dengan masukan (input)

Produk rusak tidak dihitung dalam keluaran (output)

2-27

Faktor yang mempengaruhi produktivitasFaktor yang mempengaruhi produktivitas

Modal Mutu

Teknologi Manajemen

2-28

Standarisasi Mutu Penggunaan internet Virus komputer Mencari benda yang disalahtempatkan Tingkat sisa Pekerja baru Keamaan Kekurangan pekerja TI (tekonologi informasi) Pemberhentian Perputaran tenaga kerja Disain tempat kerja Perencanaan insentif

Faktor-faktor lain yang mempengaruhi Faktor-faktor lain yang mempengaruhi produktivitasproduktivitas

2-29

OutsourcingOutsourcing

Tingginya produktivitas di organisasi lain adalah alasan utama organsasi-organisasi melakukan outsource

Memperbaiki tingkat produktivitas dapat mengurangi kebutuhan untuk outsource

2-30

Memperbaiki produktivitasMemperbaiki produktivitas

Mengembangkan pengukuran-pengukuran produktivitas

Menentukan operasi-operasi penting Mengembangkan metode-metode

perbaikan produktivitas Menetapkan sasaran-sasaran yang

beralasan Dapatkan dukungan manajemen Mengukur dan mengumumkan

perbaikan

Pertanyaan ?Pertanyaan ?

2-31