11
ATAS PERHATIANNYA KAMI UCAPKAN TERIMA KASIH

Barang dan jasa x mia3 stc1

Embed Size (px)

DESCRIPTION

Ekonomi X

Citation preview

Page 1: Barang dan jasa x mia3 stc1

ATAS PERHATIANNYA KAMI UCAPKAN TERIMA KASIH

Page 2: Barang dan jasa x mia3 stc1

¬ Kegunaan waktu(time utility)

Kegunaan waktu adalah kegunaan yang muncul setelah suatu barang digunakan tepat waktu. Contohnya jas hujan atau payung yang digunakan saat hujan datang, obat diminum saat sedang sakit, jaket dipakai pada saat badan merasa dingin dll.

¬ Kegunaan milik(ownership utility)

Keguanaan milik adalah kegunaan yang muncul setelah suatu barang tersebut dimiliki. Contohnya ikan dilaut menjadi berguna setelah ditangkap(dimilki), buku ditoko menjadi berguna setelah dibeli(dimiliki), hadiah menjadi berguna setelah diberikan kepada yang berhak(dimiliki)

¬ Kegunaan layanan(service utility)

Kegunaan layanan adalah kegunaan yang muncul setelah suatu barang ada pelayanan yang diberikan. Contohnya yaitu televisi menjadi bergguna biala ada acaranya, angkutan umum menjadi bergguna bila dijalankan, radio menjadi berguna bila ada siaran.

Page 3: Barang dan jasa x mia3 stc1

KEGUNAAN SUATU BARANG Menurut AJ Meyers:¬ Kegunaan dasar(element utility)

Kegunaan dasar adalah kegunaan yang muncul setelah suatu barang dapat dipakai untuk membuat barang lain.

Contohnya yaitu tebu sebagai pembuat gula, kapas sebagai pembuat benang,kedelai sebagai pembuat tahu atau tempe,plastik sebagi pembuat ember, dll

¬ Kegunaan bentuk(form utility)

kegunaan bentuk adalah kegunaan yang muncul setelah suatu barang diubah bentuknya. Contohnya yaitu meja, kursi, pakaian.

¬ Kegunaan tempat(place utility)

Kegunaan tempat adalah kegunaan yang muncul setelah suatu barang dipindah ketempat lain. Contohnya pasir pantai diangkut ke pembanguna gedugn dikota. Sayur dikebun diangkut dipasar dll.

Page 4: Barang dan jasa x mia3 stc1

VI. Berdasarkan bentuk dan sifat barang ini dapat dibedakan menjadi barang tetap dan barang bergerak

a. Barang tetap adalah barang yang sifatnya tetap juga tahan lama. Contohnya yaitu gedung, mesin pabrik, tanah, pakaian, udara dll.

b. Barang bergerak adalah barang yang sifatnya tidak tetap juga tidak tahan lama.contohnya yaitu bahan bakar minyak,

sembako dll

Page 5: Barang dan jasa x mia3 stc1

V. Bedasrakan cara pengolahan barang ini dpat dibedakan menjadi barang

mentah, barang setengah jadi dan barang jadi.

a. Barang mentah adalah barang yang belum mengalami pengolahan.

Contohnya yaitu kayu, plastik, kelapa, ulat sutra dll.

b. Barang setengah jadi adalah barang yang telah diproses tapi belum siap pakai. Contohnya yaitu tepung beras, sabut kelapa, kain sutra dll.

c. Barang jadi adalah barang yang telah diproses dan siap pakai. Contohnya yaitu ember, roti, sapu, meja, jaket kain sutra dll.

Page 6: Barang dan jasa x mia3 stc1

IV. Berdasarkan hubungan pemakaianBarang ini dapat dibedakan menjadi

barang substitusi dan barang komplementer.a. Barang substitusi adalah barang yang

dapat menggantikan barang lain. Contohnya yaitu beras mahal maka beli jagung, tiket kereta api mahal maka beli tiket pesawat, minum botolan mahal maka beli minum gelasan.

b. Barang komplementer adalah barang yang dapat dijadikan barang pelengkap. Contohnya yaitu baju kemeja dengan dasi, motor dengan bensin, sepatu dengan kaos kaki, steker dengan kabel

Page 7: Barang dan jasa x mia3 stc1

III. Berdasarkan cara penggunaaan Barang ini dapat dibedakan menjadi barang pribadi

dan barang publik a. Barang pribadi adalah barang yang

dimiliki dan digunakan oleh individu atau

perorangan. Contohnya yaitu rumah, mobil,tabungan, pakaian dll

b. Barang publik adalah barang yang digunakan untuk

kepentingan banyak orang atau masyarakat umum.

Contohnya yaitu taman, jembatan penyebrangan, jalan raya, sekolah,

pasar dll.

Page 8: Barang dan jasa x mia3 stc1

II. Berdasarkan kepentingan Barang ini dapat dibedakan menjadi barang

inferior, barang esensial, barang normal, barang mewah.

a. Barang inferior adalah barang yang pemakaiannya dikurangi jika pendapatan bertambah & sebaliknya. Contohnya yaitu sandal jepit, barang sudah bekas dan barang yang berbentuk tiruan dll. b. Barang esensial adalah barang yang amat sangat diperlukan untuk memenuhi kebutuhan hidup. Contohnya yaitu beras gula, minyak dan bensin dll.

c. Barang normal adalah barang yang permintaannya bertambah saat pendapatan bertambah dan sebaliknya. Contohnya yaitu baju, buku, komputer, celana dll.

d. Barang mewah adalah barang yang berharga mahal dan dapat menaikan status jika menggunakannya. Contohnya yaitu perhiasan berlian, mobil mewah, kapal pesiar, apartemen dll.

Page 9: Barang dan jasa x mia3 stc1

I. Berdasarkan cara memperolehBarang dapat dibedakan menjadi barang ekonomi dan barang

nonekonomi.a. Barang ekonomi adalah barang yang didapat

dengan cara mengorbankan sesuatu untuk memperolehnya. Contohnya yaitu pakaian,buku, komputer, meja, kursi, sepatu, sandal dll.

b. Barang nonekonomi adalah barang yang didapat tanpa mengorbankan sesuatu. Contohnya yaitu sinar matahari, udara yang bergerak, pasir dipantai, bintang dan bulan dilangit dll.

Page 10: Barang dan jasa x mia3 stc1

BARANG adalah alat pemenuhan kebutuhan manusia yang BERBENTUK DAN DAPAT DIRASAKAN MANFAATNYA.

JASA adalah alat pemenuhan kebutuhan manusia TIDAK BERBENTUK TAPI DAPAT DIRASAKAN MANFAATNYA.

A. BARANG Barang dapat dibedakan berdasarkan:

a. Cara memperoleh

b. Kepentingan

c. Cara penggunaan

d. Hubungan pemakaian

e. Cara pengerjaan atau proses

f. Bentuk dan sifat

Page 11: Barang dan jasa x mia3 stc1

KELOMPOK DUA

» C CYNTHIA A N [4]

» ELISHA [7]» LAURA A P [17]