Telur Cacing

Embed Size (px)

DESCRIPTION

ringkasan

Citation preview

NoJenis TelurKlinis dan MikroskopisKeterangan

1.Mikroskopis tanda klasik:a. Bentuk telur: Oval atau bulat dan lonjongb. Jumlah lapisan: 3 lapisan (fertil, bentuk oval atau bulat) atau 2 lapisan (infertil, bentuk lonjong)c. Inti telur : ada embrio (fertil) tidak ada embrio (infertil)d. Lain-lain: Bergerigi di luarUkuran telur fertil lebih kecil dari telur infertil.

SOAP pasien a. Simptoms pasien: Larva: Pneumonitis atau asma attact Cacing dewasa: Gejala karena migrasi cacing, maldigesti laktosa, obstuksi perut, distensi abdomen, mual. Demam b. Objektif: - Telur berbentuk oval atau bulat atau lonjong yang bergerigi pada bagian luarnya ditemukan melalui pemeriksaan feses di mikroskop.- Ditemukan cacing gelang melalui dubur atau lubang tubuh lainnya.

c. Assessment: Infeksi cacing Ascaris lumbricoides d. PlaningNon-farmako: Menjaga kebersihan tangan dan kakiFarmako: - DOC Pirantel pamoat - Anak 1-5 thn : 125 mg atau 1 tablet dosis tunggal 5 s.d 9 thn : 250 mg atau 2 tab dosis tunggal 10-15 thn : 375 mg atau 3 tab dosis tunggal >15 thn : 500 mg atau 4 tab dosis tunggal. Mebendazol Dewasa : 500 mg dosis tunggal atau 1 tab.

Cacing dewasaA. Perbedaan klasik cacing betina dan jantanCacing betina ukuran lebih besar, sedangkan cacing jantan ukuran lebih kecil. Cacing jantan ekor ke arah ventral sedangkan cacing betina ekornya lurus. Pada cacing betina 1/3 bagian depannya ada gelang kopulasi.

B. Siklus cacing

C. Pencegahan infeksi

Ascaris lumbricoides /cacing gelang

2Mikroskopis tanda klasik:a) Bentuk telur: Tempayanb) Jumlah lapisan: 2 lapisanc) Inti telur: tidak spesifikd) Lain-lain: 2 operkulum atas dan bawah.

SOAP pasien a) Simptoms pasien Asimptomatik Infeksi Berat: Diare berdarah/mukus Nyeri perut kanan bawah Demam/mual muntahb) Objektif Prolaps rektum Mikroskopis: telur bentuk tempayanc) Assessment: Infeksi cacing Trichuris trichiurad) Planing : Non-Farmako: - Jaga kebersihan tangan. Gunakan alas kakiFarmakologi : DOC (Mebendazol 500 mg dosis tunggal oral)Atau Albendazol 10 mg dosis tunggal (oral selama 3 hari)

Cacing dewasaA. Perbedaan klasik cacing betina dan jantanUkuran cacing jantan lebih kecil dari cacing yang betina.

B. Siklus cacingC. Pencegahan infeksi

Trichuris trichiura

3Mikroskopis tanda klasik:a) Bentuk telur : oval dengan sitoplasma + lobus 4-8 (mengandung larva)b) Jumlah lapisan: 1 lapisanc) Inti telur: berlobus 4-8 buahd) Lain-lain: keywordnya adalah berlobus, lapisan sitoplas jernih untuk membedakan dengan telur cacing Ascarislumbricoides.

SOAP pasien a) Simptoms pasien: LarvaGatal pada kakiSimptoms pada paru-paru

Cacing dewasaAnemiaGastrointestinal simptoms

b) Objektif:Ditemukan telur dengan ciri klasik pada pemeriksaan feses.

c) Assessment: Infeksi cacing hookworm

d) Planing: Non-farmako: Hindari keluar tanpa menggunakan alas kaki Cuci kaki setelah menginjak jalan yang becekFarmako: - DOC Pirantel pamoat - Anak 1-5 thn : 125 mg atau 1 tablet dosis tunggal 5 s.d 9 thn : 250 mg atau 2 tab dosis tunggal 10-15 thn : 375 mg atau 3 tab dosis tunggal >15 thn : 500 mg atau 4 tab dosis tunggal. Mebendazol Dewasa : 500 mg dosis tunggal atau 1 tab.

Cacing dewasaD. Perbedaan klasik cacing betina dan jantanE. Siklus cacing

F. Pencegahan infeksi

Ancylostoma duodenal atau Necator americanus.

4Cacing T solium dan T saginataMikroskopis tanda klasik:1) Bentuk telur: tidak spesifik2) Jumlah lapisan: tidak spesifik3) Inti telur: tidak spesifik4) Lain-lain: Larva dengan ukuran 0,5 cm di sistiserkus otot.

SOAP pasien a) Simptoms pasien: Kebanyakan tidak menimbulkan gejala spesifik. Gejala yang umum seperti perasaan tidak enak pada perut, hunger pangs.

b) Objektif: Eosinophilia

c) Assessment: Infeksi cacing T. solium atau T. saginata

d) Planing: Non-farmako:Farmako: Prazikuantel single dose 10 mg/BB NiklosamidCacing dewasaG. Perbedaan klasik cacing betina dan jantanH. Siklus cacingI. Pencegahan infeksi

5Mikroskopis tanda klasik:a) Bentuk telur : Biconcafb) Jumlah lapisan: 1 buahc) Inti telur: tidak khasd) Lain-lain: pemeriksaan telur dan pengambilan telur dengan menggunakan plester yang ditempel di pantat.

SOAP pasien a) Simptoms pasien: Vaginitis, insomnia, rektal pruritusb) Objektif: Dijumpai telur sesuai karakteristik dari telur cacing Enterobius vermicularis Scotch tape test menunjukkan ada telur cacing Cacing dewasa pada anusc) Assessment: Infeksi cacing kremid) Planing:Non-farmako: Jaga kebersihan diri dan cuci tanganFarmako: DOC Pirantel pamoat - Anak 1-5 thn : 125 mg atau 1 tablet dosis tunggal 5 s.d 9 thn : 250 mg atau 2 tab dosis tunggal 10-15 thn : 375 mg atau 3 tab dosis tunggal >15 thn : 500 mg atau 4 tab dosis tunggal. Mebendazol Dewasa : 500 mg dosis tunggal atau 1 tab.

Cacing dewasaa) Perbedaan klasik cacing betina dan jantanb) Siklus cacing

c) Pencegahan infeksi

Enterobius vermicularis

6Larva migran

Mikroskopis tanda klasik:a) Bentuk telur : Biconcafb) Jumlah lapisan: 1 buahc) Inti telur: tidak khasd) Lain-lain: pemeriksaan telur dan pengambilan telur dengan menggunakan plester yang ditempel di pantat.

SOAP pasien a) Simptoms pasien: CREEPING ERUPTION, CREEPING DISEASE

b) Objektif: Biopsi

c) Assessment: Larva migran

d) Planing:Non-farmako:Farmako: Thiabendazol ointment Chloretil AlbendazolCacing dewasaa) Perbedaan klasik cacing betina dan jantanb) Siklus cacingc) Pencegahan infeksi

E/ Ancylostoma braziliense Ancylostoma caninum

7Filariasis

Semangattt