Teknik Presentasi yang baik

Embed Size (px)

DESCRIPTION

teknik presentasi ini digunakan sebagai panduan dalam presentasi seseorang

Citation preview

  • TEKNIK PRESENTASI

    DRS. H. M. BASHORI IMRON MSi

    Kepala Pusbindiklat Peneliti LIPI&Peneliti Madya IV-c(Pembina Utama Madya IV-d)JFP Tingkat Pertama LIPI2011

  • Email : [email protected] [email protected]

  • Mengurangi Rasa CemasSecara pribadi kebiasaan masing- masing individu memiliki cara tersendiri dalam mengurangi rasa cemasKebiasaan tersebut a l :Mengambil nafas panjang (melalui hidung)Lari-lari kecilKe toiletBerdoadst

  • Mengurangi timbulnya rasa cemas sebelum kita memulai presentasi :

    Kenali audience terlebih dahuluSiapkan bahan presentasi yang adaOrganisasi dan garis besarkan secara sederhanaBerlatih,berlatih, dan berlatih hingga kita puas akan hasilnyaLakukan pemanasan yang cukup, baik secara fisik maupun mental

  • Pengenalan Lokasi

    Kemungkinan terjadinya kendala/hambatanseperti:Stopkontak listrik yang salahKurangnya perlengkapan untuk presentasiGangguan suara dari sekitar tempat presentasiListrik mati,dsb.

  • Struktur

    Bagi Presenter bermanfaat dalam :Tema PresentasiMenentukan arah dan susunan dari informasi yang disampaikan Membuat perpindahan informasi menjadi lancar dari pembukaan hingga penutup

  • Bagi audience, membantu dalam :

    Mengerti secara logis jalannya presentasiMengetahui apa yang mereka dengarMenyiapkan diri untuk menerima pokok-pokok bahasan utama

  • Penyajian Sebuah presentasi sangat tergantung pada kejelasan dari :Bahasan lisan dan tulisan dan bahasa tubuhKalimat-kalimat yang lancar

  • Hal-hal penting yang dilakukan oleh presenter yaitu: Tatapan Mata Tatapan mata yang terlihat begitu mudah, ternyata sulit dalam pelaksanaanya. Banyaknya diantara kita yang merasa tidak nyaman bila harus bertatap mata dengan orang lain. Padahal tatapan mata ini sangat penting dalam :

    Menolong memotivasi peserta atau klien kitaMeningkatkan pengertianMenolong mempertahankan kontrol diri dan meningkatkan perhatian audienceMenyebabkan presenter terlihat percaya diri

  • Yang harus kita lakukan adalah :Mempertahankan tatapan mata dengan audience Lihat ke arah audience, ke setiap orang dalam jangka waktu berkalaDengan memelihara kemampuan ini presentasi kita akan terlihat lebih profesional

  • Bahasa TubuhTujukan kehangatan melalui senyum yang ramah dan santaiLakukan gerakan-gerakan yang wajar dan tidak berlebihanBila kita merasa bahwa sebuah gerakan perlu dilakukan untuk menunjang jalannya presentasi, jangan ragu untuk melakukannya.

  • Yang harus kita ingat bahwa :! Mengernyitkan dahi selama presentasi dan ekspresi yang tidak bersahabat akan membuat suasana menjadi tidak nyaman! Gerakan-gerakan yang tepat dan tidak berlebihan akan membuat presentasi menjadi lebih menarik dan lebih hidup.

  • Pertanyaan Dalam Presentasi Pertanyaan dapat timbul pada saat ada sesi tanya jawab atau dapat juga setiap saat bila presenter menghendakinya. Biasanya seorang yang bertanya menunjukkan adanya kebutuhan akan kejelasan informasi yang diterima atau dapat juga berupa tanggapan yang tersamar.

  • Untuk diketahui, bahwa pertanyaan-pertanyaan yang timbul dalam sebuah presentasi ternyata dapat bermakna :Sebuah penolakan yang terselubungSebuah pertanyaan yang menunjukkanSebuah pertanyaan yang mengujiSebuah pertanyaan yang melindungi Seharusnya sebuah sesi tanya jawab dapat mendatangkan kesempatan bagi presentasi dan juga untuk menegaskan apa yang telah dipresentasikan sebelumnya.

  • Bila seorang presenter merasa perlu untuk mengadakan sesi tanya jawab dalam presentasinya, maka yang harus ia lakukan ialah :Menyiapkan diri dengan penguasaan informasi untuk sesi tanya jawab tersebutDengarkan secara aktif semua pertanyaan yang ada, bila perlu catatJawab dengan singkat, jelas dan langsung kesasaran

  • Untuk pertanyaan yang sulit :Minta penanya untuk menjelaskannyaRedam tanggapan yang emosionalAkui ketidaktahuan dan janjikan untuk mencari jawabannyaTangguhkan agar dapat diatasi secara pribadiKembalikan kepada ahlinya bila adaLemparkan kembali kepada penanyaGunakan pertanyaan sebagai ajang untuk berdiskusi secara umumLemparkan ke peserta lainnya

  • Dalam sebuah presentasi, kemampuan menarik perhatian audience adalah sangat penting. Beberapa teknik di bawah ini dapat kita usahakan untuk membuat pendengar kita tertarik untuk lebih mendengarkan dan mengikuti presentasi yang sedang kita lakukan :Ceritakan fakta-fakta yang mengejutkanHubungkan topik presentasi dengan pengalaman-pengalaman pribadi yang lucuCeritakan leluconHubungkan dengan pertanyaan yang dilemparkan audienceGunakan anekdotTanyakan pertanyaan-pertanyaan yang menggigit

  • Cara lain yang dapat juga Anda menfaatkan untuk mendapatkan perhatian audience adalah :

    Jelaskan dan beri pandangan atas topik presentasi AndaTunjukkan bahwa Anda mampu membahas topik tersebut

  • Alat Bantu VisualSesuai dengan namanya, sebuah alat bantu visual hanyalah berupa alat yang dapat dimanfaatkan sebagai sarana untuk membantu melancarkan jalannya presentasiSebuah alat bantu visual haruslah meningkatkan kualitas presentasi Anda. Dan yang harus diingat bahwa alat bantu visual akan bersaing dengan Anda dalam mendapat perhatian audience, kecuali bila di sajikan dengan sederhana dan jelas.Diantara alat bantu visual yang ada, beberapa alat bantu di bawah ini adalah yang paling sering digunakan oleh presenter dalam presentasinya :White board (papan tulis)O.H.P.(Over Head Projector)SlideFlipchart (kertas besar)Materi-materi presentasi berbentuk tulisan pendukung

  • Faktor yang harus kita pertimbangkan menggunakan visual ini adalah kemampuan dalam menggabungkan penggunaan alat bantu visual dengan kemampuan presentasi oral kita. Sebelum mengambil keputusan untuk menggunakan alat bantu visual ini tanyakan terlebih dahulu pada diri kita :

    Akankah alat bantu visual ini membantu dalam membentuk dan menjaga jalannya presentasi saya ?Akankah alat bantu ini menolong saya untuk berkomunikasi dengan baik?Mampukah saya menggunakan alat bantu visual ini dengan benar ?Akankah alat bantu visual ini membatu audience mendapat informasi yang lebih jelas lagi ?Mampukah saya membuat alat bantu visual ini menjadi tidak bertentangan dengan presentasi yang saya lakukan ?Mampukah saya menemukan bahan-bahan yang menarik untuk dijadikan alat bantu visual ?

  • Apabila jawabannya Ya, dan kita percaya bahwa alat bantu visualnya akan dapat meningkatkan jalannya presentasi, gunakan alat bantu visual tersebut sesuai dengan kebutuhannya.

  • Tip Gaya KomunikasiUntuk melakukan komunikasi dengan baik :Mengetahui apa yang dikatakanMenarik perhatian (presenter bicara,audience tidur)Kapan dan bagaimana (untuk menjual produk di Fitness Center, kenapa tidak di tunggu di tempat parkir saja)Mendengarkan (sulit, akan tetapi dapat dilakukan oleh manusia. Mendengar = sambil lalu, akan tetapi mendengarkan = penuh perhatian, dan bukan hanya dilakukan oleh telinga saja)Tahu kapan berhenti (instruktur = tranfer of knowledge) (guru masa kini = hanya menghabiskan jatah, ingin ngobjek)

  • Proses KomunikasidanGambar Tingkat Konsentrasi

  • Waktu Dalam Menit10RENDAHTINGGIPembukaanPenyajian Isi Penutup 20304050Tingkat Konsentrasi

  • 6-10 menit pertama konsentrasi pendengar cenderung naik (tinggi). Secara umum mereka mengharapkan sesuatu dari penyajian ini.

    25-30 menit selanjutnya, konsentrasi pendengar biasanya menurun dengan berbagai alasan; mungkin karena teknik penyajian yang tidak sesuai,membosankan,monoton,teknik penyaji membaca teks. Sebenarnya penggunaan waktu dalam tahapan ini adalah untuk sajian isi. Penyaji harus dapat menggunakan waktu ini seefisien mungkin untuk menyajikan isi kepada pendengar.

    4-6 menit terakhir adalah bagian penutup atau rangkuman penyajian.Pendengar biasanya konsentrasi kembali untuk memberikan rasa hormat kepada penyaji, dan karena penyajian akan selesai.

  • Praktek PresentasiSemua peserta diklat diminta untuk mempraktekkan materi Teknik PresentasiPresentasi ini direkam melalui Alat Pekaman Hasil Rekaman ditayangkan untuk didiskusikan