25
TABULAMPOT ‘BUAH NAGA Laila Nur Hidayah 441412071

Tabulampot_buah Naga

Embed Size (px)

DESCRIPTION

tabulampot buah naga

Citation preview

TABULAPOT

TABULAMPOTBUAH NAGA Laila Nur Hidayah441412071Klasifikasi Divisi : MagnoliophytaKelas : MagnoliopsidaOrdo : CactalesFamili : CactaceaeSubfamili : HylocereaneaGenus : Hylocereus

Hylocereus undatus

Hylocereus costaricensis

AgroklimatBerasal dari Meksiko, Amerika Tengah dan Amerika selatan bagian utara.Termasuk tanaman tropisIdealnya tumbuh pada ketinggian 0-500 mdplTidak tahan terhadap genangan airIntensitas sinar matahari penuh yang ditanam diarea tanpa naungan Suhu udara idealnya antara 26-36CTanah harus beraerasi baik dengan pH 6,5-7

Interesting point..Bentuk tanaman dan buahnya unikRasanya khas dan tidak membosankanMemiliki banyak khasiat

Percabangan

Perbungaan

Berwarna krem-putihBunga berada diujung batang dan disetiap nodusHermaproditBunga mekar penuh pada malam hari dan mengeluarkan aroma harum untuk menarik vektor.

Tahapan BudidayaPembibitan

Persiapan Pot dan Media TanamTerbuat dari tanah liat ataupun pot plastikdigunakan campuran tanah, pasir, bubuk bata merah, pupuk kandang, dan kompos ( 1 : 2 : 2 : 3 : 1 )

Pembuatan tiang panjatMenyiapkan besi beton dan dibalut dengan taliMembuat palang silang dari balok kayu kuat untuk menopang tanaman buah nagaMembuat lingkaran dai kawat dengan menghubungkan ujung balok yang telah dipalang sehinga terbentuk seperti setir mobil sebagai penopang menjulurnya tanaman.Memberi kaki-kaki trapesium pada bagian bawah Memasukkan ke tepat ditengah pot

Prose PenanamanMengisi pot dengan campuran media tanam hingga 80% dari volume potMembuat tiga lubang tanam dengan kedalaman 10 cm dan diameter 6 cmMengisi setiap lubang tanam dengan bibit yang sudah disiapkanMemasang tiang panjat dan mengikatkan bibit pada tiang tersebut agar tidak mudah robohMeletakkan pot dilokasi yang mendapat sinar penuh terutama pada pagi hariPerawatanPenyulamanPenggantian tanaman yang mati, busuk tidak tumbuh dan sebagainya.PemupukanSetiap bulan, tanaman buah naga diberi pupuk NPK ( 16 16 16 ) sebanyak 2 sdt/tanaman atau 6 sdt/pot yang berisi 3 buah bibit. Dapat ditambahkan juga pupuk mikro, seperti Metalik, dengan konsentrasi 4 ml/liter air dan volume semprot 3 liter/tanaman. Pada umur 6 bulan, beri pupuk Hortigro kuning 0,5 sdt/tanaman.Hortigo kuning: Hortigro B (Kuning) 11-44-11+MEmerupakanpupukmajemuk dengan berbagai kombinasi perbandingan dilengkapi elemen mikro untuk memenuhi kebutuhan unsur hara- Sangat diperlukan pada saat pindah tanam- Mempercepat pertumbuhan akar- Menjelang pembungaan- Pertumbuhan buah dan biji17PengairanPengairan dilakukan mulai hari ke 10 sesudah tanam atau sesuai kondisi lahan Penyiraman tidak perlu terlalu banyak atau terendam karena akan menyebabkan busuk batang. Sementara pada tahap generatif frekuensi penyiraman dilakukan 10 14 hari sekali. Waktu terbaik untuk melakukan penyiraman adalah pada pagi hari pukul 06.00 atau sore hari pukul 17.00.Tahap generatif memiliki arti ketika tanaman sedang berbunga, berbuah.18PemangkasanPemangkasan diperlukan untuk membentuk cabangPemangkasan dilakukan sejak berumur 2-3 bulanUjung batang dipangkas dengan menyisakan 40-60 cm dai media tanamDari batang pokok akan tumbuh cabang-cabang baru berjajar sekitar 3-4 tunas. Pada umur 6 bulan, tanaman biasanya akan mulai berbunga. Dari kuncup bunga hingga menjadi buah siap dipetik membutuhkan waktu sekitar 50-55 hari.Repotting Repotting tabulampot buah naga dapat dilakukan setelah tanaman berumur 3 tahunSaat mengeluarkan tanaman dari pot lama, harus dengan hati-hati yaitu mengambil seluruh bagian tanaman beserta tiang panjatnya.Memindahkan tanaman tersebut kedalam pot baru berdiameter 60-70 cm yang sudah diisi dengan media tanam baru.PanenApabila buah terlambat dipetik, maka akan timbul rekahan pada buah yang dapat menyebabkan buah cepat rusak. Buah naga merupakan jenis buah non klimaterik, oleh karena itu untuk memastikan buah yang dipetik manis dan enak dimakan buah naga perlu dipanen pada masa yang sesuai.Pemetikan buah naga perlu dilakukan dalam jangka waktu lima hari supaya buah tidak merekah dipohon.PemasaranPemasaran tabulapot buah naga dengan harga yang bervariatif berdasarkan umur tanaman buah naga itu sendiri.Harga mulai dari ratusan hingga jutaan rupiah

3-4 bulanRp 300.000-Rp400.0001 bulan-Rp 150.000

$1100 for 2 meter exotic dragon fruit