70
STUDI KETERSEDIAAN ALKON PADA FASILITAS KESEHATAN DI ERA JKN 2017 I Made Darmayasa

STUDI KETERSEDIAAN ALKON PADA FASILITAS KESEHATAN …

  • Upload
    others

  • View
    16

  • Download
    0

Embed Size (px)

Citation preview

Page 1: STUDI KETERSEDIAAN ALKON PADA FASILITAS KESEHATAN …

STUDI KETERSEDIAAN ALKON PADA FASILITAS KESEHATAN

DI ERA JKN2017

I Made Darmayasa

Page 2: STUDI KETERSEDIAAN ALKON PADA FASILITAS KESEHATAN …

Topik

• Pendahuluan

• Tujuan

• Manfaat

• Metodologi

• Gambaran Umum

• Gambaran Kabupaten/kota

• Kesimpulan

• Rekomendasi

Page 3: STUDI KETERSEDIAAN ALKON PADA FASILITAS KESEHATAN …

Pendahuluan

• JKN bagian dari upaya untuk mencapai universal health coverage (UHC).

• Setiap penduduk Indonesia wajib untuk menjadi peserta JKN

• Subsidi silang

• Kendali mutu, kendali biaya

• Promotif-preventif yang efektif(KB).

• Alkon tidak ditanggung BPJS Kesehatan tetapi ditanggungoleh BKKBN

Page 4: STUDI KETERSEDIAAN ALKON PADA FASILITAS KESEHATAN …

Alat kontrasepsi yang disediakan BKKBN bagi peserta JKN:• Kondom,

• Pil kombinasi,

• Suntikan 3 bulanan,

• Implan/alat kontrasepsi bawah kulit (AKBK),

• IUD/alat kontrasepsi dalam rahim (AKDR),

• Alat & obat kontrasepsi baru sesuai kebijakan pemerintah.

Alkon program didistribusikan FKTP & FKTL yg memiliki PerjanjianKerjasama (PKS) dengan BPJS Kesehatan yang telah diregistrasi dalamSIM BKKBN melalui kartu pendaftaran Faskes KB (K/0/KB/2014).

Pendahuluan

Page 5: STUDI KETERSEDIAAN ALKON PADA FASILITAS KESEHATAN …

• Fakta:• Sering terjadi kekosongan(stock out),

• Penumpukan alkon di gudang provinsi maupun kabupaten bahkan faskes, dan

• Mekanisme distribusi alkon yang tidak lancar

• Mekanisme:• Penerimaan,

• Penyimpanan dan penyaluran/distribusi barang, termasuk

• Pemeliharaan dan pengamanan, serta

• Pencatatan dan pelaporan alkon.

Pendahuluan

?

Page 6: STUDI KETERSEDIAAN ALKON PADA FASILITAS KESEHATAN …

Tujuan

• Mengetahui ketersediaan alkon pada fasilitas kesehatan di era jaminan kesehatan nasional (JKN).

Page 7: STUDI KETERSEDIAAN ALKON PADA FASILITAS KESEHATAN …

Manfaat

• Hasil penelitian ini diharapkan dapat digunakan sebagai bahanmasukan bagi penentu kebijakan dalam rangka perbaikan program pelayanan KB yang bermutu di Era Jaminan Kesehatan Nasional (JKN) pada khususnya di Provinsi Bali.

Page 8: STUDI KETERSEDIAAN ALKON PADA FASILITAS KESEHATAN …

Metodelogi

Metode penelitian Kualitatif (diskusi kelompok/wawancaramendalam), dan

Kuantitatif (Wawancara oleh Enumerator terlatih denganmenggunakan Smarphone) serta menggunakan data Primer dansekunder dalam proses penelitiannya.

Skala nasional(multisenter)

Di Bali:• Kantor wilayah

• Kota Denpasar

• Kab. Buleleng

Page 9: STUDI KETERSEDIAAN ALKON PADA FASILITAS KESEHATAN …

Gambaran Provinsi Bali

Page 10: STUDI KETERSEDIAAN ALKON PADA FASILITAS KESEHATAN …

Sebaran Jumlah Penduduk Bali per Kabupaten/Kota

Kabupaten/ Luas Rumah

tangga

Jumlah Penduduk Sex Kepadatan

Kota (km²) Pria Wanita Jumlah Ratio per km²-1 -2 -3 -4 -5 -6 -7 -8

1 Jembrana 841.8 72 661 130 062 131 576 261 638 98.85 311

2 Tabanan 839.33 106 197 209 308 211 605 420 913 98.91 501

3 Badung 418.52 142 503 277 536 265 796 543 332 104.42 1 298

4 Gianyar 368 103 516 237 493 232 284 469 777 102.24 1 277

5 Klungkung 315 43 657 84 503 86 040 170 543 98.21 541

6 Bangli 520.81 55 473 109 109 106 244 215 353 102.7 413

7 Karangasem 839.54 103 093 198 650 197 837 396 487 100.41 472

8 Buleleng 1 365.88 173 041 311 394 312 731 624 125 99.57 457

9 Denpasar 127.78 228 119 403 293 385 296 788 589 104.67 6 171

Total:

SP2010 5 636.66 1 028 260 1 961 348 1 929 409 3 890 757 101.66 690

Sumber: Bali Dalam Angka 2013 (Hasil Sensus Penduduk 2010)

Page 11: STUDI KETERSEDIAAN ALKON PADA FASILITAS KESEHATAN …

Pencapaian Program Kependudukan, KB dan Pembangunan Keluarga Th 2017

NO.INDIKATOR

KKP PROVINSI BALITARGET PENCAPAIAN SUMBER DATA

1. Angka Kelahiran Total (TFR) per WUS (15-49 th) 2.04 2.21 SRPJMN 2017

2.Persentase pemakaian kontrasepsi modern (Modern

Contraceptive Rate/mCPR)

66.25 68.30 SRPJMN 2017

3.Persentase penurunan angka ketidakberlangsungan

pemakaian kontrasepsi (tingkat putus pakai)

25.30 5.87 Statistik Rutin

4.Persentase kebutuhan ber-KB yang tidak terpenuhi

(Unmetneed)

9.12 14.6 SRPJMN 2017

5. Persentase Peserta KB Aktif MKJP 45.56 43.3 SRPJMN 2017

6. Angka Kelahiran pada remaja (ASFP 15-19 tahun) 42.00 33.0 SRPJMN 2017

7. Persentase kehamilan yg tidak diinginkan dari PUS (15-49 th) 6.90 8.7 SRPJMN 2017

8. Median usia kawin pertama wanita 21.70 21.64 Susenas 2015

9.

Meningkatnya Pengetahuan tentang kependudukan, KB

(pengetahuan tentang metode alat kontrasepsi) dan

Pembangunan Keluarga

51.8

71.10

41.60

49.80

SRPJMN 2016

a. Persentase pengetahuan keluarga tentang isu

kependudukan

b. Persentase pengetahuan PUS tentang metode alat

kontrasepsi

Page 12: STUDI KETERSEDIAAN ALKON PADA FASILITAS KESEHATAN …

Jumlah Fasilitas Kesehatan KB Total dan FKTP yang terdaftar K/O/KB Tingkat Provinsi

Sumber : REK.PROV.K/0/KB/13 Tahun 2017

Page 13: STUDI KETERSEDIAAN ALKON PADA FASILITAS KESEHATAN …

Jumlah Jejaring Faskes KB Tingkat Provinsi Th 2017

• Yang bekerja sama dengan BPJS ?

Sumber : REK.PROV.K/0/KB/13 Tahun 2017

Page 14: STUDI KETERSEDIAAN ALKON PADA FASILITAS KESEHATAN …

Gambaran Umum Kabupaten Buleleng

Proyeksi jumlah penduduk

Kabupaten Buleleng: 646.200

jiwa

LPP: 0,607 persen.

Sebaran Penduduk Kabupaten Buleleng Hasil Proyeksi Penduduk Tahun 2015

Page 15: STUDI KETERSEDIAAN ALKON PADA FASILITAS KESEHATAN …

Jumlah & Jenis Fas Kes KB dan Jejaring Fas KesKB Kabupaten Buleleng

Jenis FKTP Jumlah Persentase

Puskesmas 18 60.0

Rumah Sakit Tipe D

Pratama2 6.7

Praktik Dokter

Perseorangan10 33.3

Total 30 100.0

Jumlah Faskes KB Pemerintah

Jumlah Faskes KB Swasta

Jumlah Praktik Dokter

Jumlah Praktik Bidan Mandiri

Jumlah Jejaring Faskes KB Lainnya

4 106

5 30

2 19

3 34

(1) (2) (3)

1 27

NO FASKES KB & JEJARING FASKES KB YANG ADA

Sumber : Rek.Kab.F/II/KB/13

Page 16: STUDI KETERSEDIAAN ALKON PADA FASILITAS KESEHATAN …

Cakupan Responden berdasarkan Jaringan/Jejaringyang Dimiliki

Memiliki Jejaring/

Tidak MemilikiJumlah FKTP

Tidak 6

Ya 24

Terdiri atas :

a. Pustu : 38

b. Bidan Desa : 81

c. Puskesmas Keliling : 28

d. Bidan Praktek Mandiri : 74

e. Posyandu : 247

f. Poskesdes : 36

g. Polindes : 0

h. Jejaring lainnya : 6

Status Jumlah Persentase

Badan Layanan Umum

Daerah (BLUD)1 3.3

Non BLUD 29 96.7

Total 30 100.0

Page 17: STUDI KETERSEDIAAN ALKON PADA FASILITAS KESEHATAN …

Jumlah Tenaga PKB/PLKB PNS dan Non PNS KabupatenBuleleng

NO KECAMATANJUMLAH TENAGA PKB/PLKB

PNS TENAGA KONTRAK

1 GEROKGAK 4 11

2 BUSUNGBIU 2 10

3 SERIRIT 2 17

4 BANJAR 2 13

5 BULELENG 1 21

6 SUKASADA 3 10

7 SAWAN 3 10

8 KUBUTAMBAHAN 2 11

9 TEJAKULA 3 6

TOTAL 22 109

Page 18: STUDI KETERSEDIAAN ALKON PADA FASILITAS KESEHATAN …

Jumlah PUS dan Kesertaan Be-KB Kabupaten BulelengBulan Juni 2017

Sumber : Rek.Kab.F/I/Dal/13 Juni 2017

Page 19: STUDI KETERSEDIAAN ALKON PADA FASILITAS KESEHATAN …

Gambaran Umum Kota Denpasar

Kecamatan

Proyeksi Penduduk Kota Denpasar 2010-2020 (Jiwa)

Laki-laki Perempuan Jumlah

2016 2016 2016

Denpasar Selatan 146,220 139,840 286,060

Denpasar Timur 78,040 75,440 153,480

Denpasar Barat 132,760 127,030 259,790

Denpasar Utara 101,280 96,690 197,970

Kota Denpasar 458,300 439,000 897,300

Jumlah Penduduk Kota Denpasar Berdasarkan Hasil Proyeksi Penduduk Tahun 2016

Sumber : Proyeksi Penduduk Kota Denpasar ; BPS Kota Denpasar

Page 20: STUDI KETERSEDIAAN ALKON PADA FASILITAS KESEHATAN …

Cakupan Wilayah Penelitian Kota Denpasar

NO FASKES KB & JEJARING FASKES KB YANG ADA

(1) (2) (3)

1 Jumlah Faskes KB Pemerintah 21

2Jumlah Faskes KB

Swasta52

3Jumlah Praktik

Dokter18

4Jumlah Praktik

Bidan Mandiri68

5Jumlah Jejaring

Faskes KB Lainnya24

TOTAL 183

Jenis FKTP Jumlah Persentase

Puskesmas 10 33.3

Rumah Sakit Tipe D

Pratama1 3.3

Praktik Dokter

Perseorangan7 23.3

Klinik Pratama 12 40.0

Total 30 100.0

Sumber : Rek.Kab.F/II/KB/13

Kepemilikan Jumlah Persentase

Pemerintah 1 3.3

Pemerintah daerah 11 36.7

Swasta 18 60.0

Total 30 100.0

Page 21: STUDI KETERSEDIAAN ALKON PADA FASILITAS KESEHATAN …

Jumlah PUS dan Kesertaan Be-KB Kota Denpasar Bulan Juni 2017

Page 22: STUDI KETERSEDIAAN ALKON PADA FASILITAS KESEHATAN …

Perencanaan Kebutuhan Alkon

Page 23: STUDI KETERSEDIAAN ALKON PADA FASILITAS KESEHATAN …

• Kebutuhan akan alat kontrasepsi untuk Provinsi Bali dipenuhi melaluiperencanaan dari BKKBN Pusat,

• Tidak dilakukan melalui perhitungan/perencanaan dari Perwakilan BKKBN Provinsi Bali.

• Perencanaan, pengadaan, dan distribusi dilaksanakan oleh BKKBN Pusatsecara langsung.

• Kapasitas Provinsi hanya sebatas analisis kebutuhan.

• Dropping dari pusat didasarkan pada Perkiraan Permintaan Masyarakat(PPM) Peserta KB Aktif (PA) dan Peserta KB Baru (PB).

• PPM ditetapkan dari analisis data Pelayanan Kotrasepsi dengan trenbeberapa tahun.

Page 24: STUDI KETERSEDIAAN ALKON PADA FASILITAS KESEHATAN …

• BKKBN propinsi harus menerima dropping Alkon dari Pusat, meskipunkadang kapasitas Gudang tidak mencukupi untuk jumlah dropping yang dilakukan Pusat.• Menitipkan Alkon di gudang Pusat sementara Gudang Provinsi belum bisa

menampungnya.

• Distribusi dilakukan sesuai dengan permintaan resmi darikabupaten/kota maupun berdasarkan monitoring/analisisketersediaan(analisis ratio).

• OPD KB Kota Denpasar dan Kab Buleleng menerima dropping Alkondari Provinsi tiga bulan sekali.

• Apabila ada kekurangan persediaan Alkon, maka dilakukanpermintaan kepada Perwakilan BKKBN Provinsi Bali

Page 25: STUDI KETERSEDIAAN ALKON PADA FASILITAS KESEHATAN …

• Dinas Kesehatan Kota Denpasar dan Kab Buleleng tidak pernahmelakukan perencanaan kebutuhan Alkon.

• Dinas Kesehatan Kota Denpasar hanya sebatas penyalur distribusiAlkon dari OPD KB Kabupaten/kota ke Faskes yang ada.

• Dinas kesehatan Kabupaten Buleleng tidak juga berperan dalam rantaidistribusi alkon karena distribusi alkon langsung dilakukan OPD KB keFaskes melalui PKB/PLKB.

Page 26: STUDI KETERSEDIAAN ALKON PADA FASILITAS KESEHATAN …

• OPD KB Kabupaten Buleleng tidak pernah melakukan permintaanAlkon rutin karena sudah ada dropping dari Provinsi.

• Jika ada kekurangan alkon, maka dilakukan permintaan langsung olehOPD KB Kabupaten Buleleng.

Page 27: STUDI KETERSEDIAAN ALKON PADA FASILITAS KESEHATAN …

Mekanisme Penyimpanan dan

Kondisi Tempat Penyimpanan Alkon

Page 28: STUDI KETERSEDIAAN ALKON PADA FASILITAS KESEHATAN …

Propinsi Bali

Selama ini sudah mengikuti kaidah-kaidah dalam mekanismepenyimpanan. Termasuk penerapan prinsip FEFO maupun FIFO.

2016, terjadi over capacity di Gudang Provinsi karena dropping daripusat melebihi kemampuan penyimpanan di Gudang Provinsi, sehingga banyak alkon tersimpan tanpa menggunakan pallet dantumpukan box melebihi standar.

Gudang di Jl. Pulau Saelus II Gang Mawar, Sesetan, Denpasar.

Masih belum disekat-sekat atau dipisahkan antara ruangpenyimpanan Alkon dengan ruang administrasi Bendahara Material

Sedang dalam perbaikan.

Page 29: STUDI KETERSEDIAAN ALKON PADA FASILITAS KESEHATAN …

Tidak ada tenaga keamanan khusus.

Apoteker ?

Tenaga bendahara barang(S1 Hukum), juga berkantor di kantorPerwakilan BKKBN Provinsi Bali

Ditempatkan 1 (satu) orang tenaga yang tidur langsung disana.

Page 30: STUDI KETERSEDIAAN ALKON PADA FASILITAS KESEHATAN …

Kota Denpasar

Kecil(ruang administrasi, menyimpan alkon, dan ber-AC(suntik dll)

Tidak khusus menyimpan Alkon.

Juga dimanfaatkan untuk menyimpan barang-barang inventariskantor, tetapi disimpan di rak yang berbeda dari Alkon.

Tidak ada alat pemadam kebakaran.

Sudah diterapkan sistem penyusunan FEFO dan FIFO.

Pencatatan dan Pelaporan, Bendahara Barang sudah menggunakanKartu Barang dan sudah dilakukan pencatatan barang masuk danbarang keluar dengan tertib.

Laporan F/V/KB dibuat setiap bulan dan dilaporkan secara manual keBendahara Barang Perwakilan BKKBN Provinsi Bali setiap bulan.

Page 31: STUDI KETERSEDIAAN ALKON PADA FASILITAS KESEHATAN …

Latar belakang pendidikan petugas Gudang OPD KB Kota Denpasar SMU, hanya mengikuti 1x pelatihan management logistik & RR padatahun 2012.

Petugas gudang memiliki latar belakang pendidikan terakhir D3 Informatika dan hanya pernah mengikuti pelatihan management logistik dan RR 1 kali saja pada tahun 2014.

Page 32: STUDI KETERSEDIAAN ALKON PADA FASILITAS KESEHATAN …

Buleleng

• Gudang Alkon OPD KB Kabupaten Buleleng terletak di lingkungan gedungKantor OPD KB Kabupaten Buleleng akan tetapi di bangunan terpisah.

• Ruangannya cukup memadai, terdapat ruangan terpisah antara ruangpenyimpanan Alkon, ruangan Bendahara Barang untuk melakukanadministrasi pencatatan dan pelaporan alkon.

• Sudah ditempatkan pada palet, terdapat rak penyimpanan, alat pemadamkebakaran, alat kebersihan dan obat-obatan insektisida/anti rayap.

• Susunan alkon sudah menunjukkan identitas alat/obat kontrasepsi (tanda/ label nomor batch, tahun produksi, dan waktu kadaluarsa) terlihat jelas(dari samping atau depan).

• Sudah diterapkan pula sistem penyusunan FEFO (First Expired First Out)dan FIFO (First In First Out).

Page 33: STUDI KETERSEDIAAN ALKON PADA FASILITAS KESEHATAN …

Mekakanisme Pemantauan

Propinsi

• Sekretariat (Gudang BKKBN),

• Bendahara Barang dan Kepala Sub Bagian Keuangan dan BMN.

• Sedangkan untuk pemantauan danevaluasi di fasilitas kesehatandilakukan oleh Bidang KeluargaBerencana dan KesehatanReproduksi.

• Pemantau dan Evaluasi jugadilaksanakan oleh BPOM

Kabupaten/kota

• BKKBN propinsi

• PLKB

• Laporan Klinik (F/II/KB)

Page 34: STUDI KETERSEDIAAN ALKON PADA FASILITAS KESEHATAN …

KEJADIAN KEKOSONGAN, KELEBIHAN DAN ALAT KONTRASEPSI YANG KEDALUARSA

2015-2017

• IUD

• Kondom

• Keterlambatan pengadaan di BKKBN Pusat

Page 35: STUDI KETERSEDIAAN ALKON PADA FASILITAS KESEHATAN …

Pendapat Responden ApabilaPengelolaan Alkon dikelola oleh

pihak lain (bukan BKKBN)

Page 36: STUDI KETERSEDIAAN ALKON PADA FASILITAS KESEHATAN …

• Perwakilan BKKBN Provinsi Bali

• Alkon program sebaiknyadikelola oleh Gudang FarmasiKabupaten/Kota sehinggamendapat perlakuan sebagaibarang persediaan Faskes yang memiliki tatacara pencatatan, pelaporan dan monitoring sendiri sesuai prosedurpenyimpanan yang terstandar

Page 37: STUDI KETERSEDIAAN ALKON PADA FASILITAS KESEHATAN …

• OPD KB Kota Denpasar danKabupaten Buleleng,

• Dinas Kesehatan Kota Denpasar dan Dinas Kesehatan KabupatenBuleleng

• Pengelolaan alkonsebaiknya ditangani olehBKKBN propinsi

• Jalur distribusinya lebihpendek

Page 38: STUDI KETERSEDIAAN ALKON PADA FASILITAS KESEHATAN …

HASIL ANALISIS DATA KUANTITATIF

Cakupan FKTP Yang Pernah MelakukanPembelian Alkon Sendiri Selama Periode2015-2017

23

77

20

80

0

10

20

30

40

50

60

70

80

90

Ya Tidak

Faskes Pernah Melakukan Pembelian Alkon Sendiri Selama Periode 2015 - 2017

BULELENG (%) DENPASAR (%)

Cakupan Jenis Alkon Yang Dibeli SecaraMandiri oleh FKTP

0 0

71

29

0

33

0

100

33

00

20

40

60

80

100

120

IUD IMPLANT SUNTIK PIL KONDOM

Jenis Alkon Yang Dibeli Secara Mandiri oleh FKTP

BULELENG (%) DENPASAR (%)

Page 39: STUDI KETERSEDIAAN ALKON PADA FASILITAS KESEHATAN …

• Distribusi Alkon oleh FKTP

Page 40: STUDI KETERSEDIAAN ALKON PADA FASILITAS KESEHATAN …
Page 41: STUDI KETERSEDIAAN ALKON PADA FASILITAS KESEHATAN …

7

53

40

3

97

0

20

40

60

80

100

120

1.Perhitungan dilakukan olehOPD KB kab/kota

2.Perhitungan dilakukan olehFaskes Sendiri

Kombinasi 1 dan 2

Perencaaan Kebutuhan Alkon di FASKES

BULELENG (%) DENPASAR (%)

Page 42: STUDI KETERSEDIAAN ALKON PADA FASILITAS KESEHATAN …

97

3

80

20

0

20

40

60

80

100

120

1.Sesuai kebutuhan 2.Tidak sesuai kebutuhan

Kesesuaian Pasokan Alkon

BULELENG (%) DENPASAR (%)

Page 43: STUDI KETERSEDIAAN ALKON PADA FASILITAS KESEHATAN …

Ketika terjadi kekosongan IUD

1,825 1,825725 218 0 0

1,0000 0 0 0 0

0 0 0 0

37,600

30,900

0

5,000

10,000

15,000

20,000

25,000

30,000

35,000

40,000

Jan Feb Mar Apr Mei Jun Jul Agt Sep Okt Nop Des

KETERSEDIAAN IUD CU-T SELAMA JANUARI 2016 - JUNI 2017

IUD 2016 IUD 2017

1,7001,380

920490

70 10 10 140 60

6,830

5,720 5,5905,590

4,180

3,3603,060

2,460

1,670

0

1,000

2,000

3,000

4,000

5,000

6,000

7,000

8,000

Jan Feb Mar Apr Mei Jun Jul Agt Sep Okt Nop Des

KETERSEDIAAN IMPLANT SELAMA JANUARI 2016 - JUNI 2017

2016 2017

Page 44: STUDI KETERSEDIAAN ALKON PADA FASILITAS KESEHATAN …

488,437488,437483,437483,425480,425480,425480,425472,925467,925466,925

923,905923,405923,405911,405905,405903,905903,905899,905

0

100,000

200,000

300,000

400,000

500,000

600,000

700,000

800,000

900,000

1,000,000

Jan Feb Mar Apr Mei Jun Jul Agt Sep Okt Nop Des

KETERSEDIAAN SUNTIK SELAMA JANUARI 2016 - JUNI 2017

2016 2017

138,961138,961138,961138,961134,461134,46194,461 87,700 87,690

733,590726,590726,590726,590718,690711,790707,790707,790703,790

0

100,000

200,000

300,000

400,000

500,000

600,000

700,000

800,000

Jan Feb Mar Apr Mei Jun Jul Agt Sep Okt Nop Des

KETERSEDIAAN PIL SELAMA JANUARI 2016 - JUNI 2017

2016 2017

Page 45: STUDI KETERSEDIAAN ALKON PADA FASILITAS KESEHATAN …

1,897 1,897

1,500 1,500

1,260 1,200 1,200

740

580 580

3,181 3,1813,181

2,861

2,481

2,140

1,180 1,120

0

500

1,000

1,500

2,000

2,500

3,000

3,500

Jan Feb Mar Apr Mei Jun Jul Agt Sep Okt Nop Des

KETERSEDIAAN KONDOM SELAMA JANUARI 2016 - JUNI 2017

KONDOM 2016 KONDOM 2017

Page 46: STUDI KETERSEDIAAN ALKON PADA FASILITAS KESEHATAN …

Tingkat Kabupaten/Kota

815

315

835

575

125

405 0 0 0 0 00 0 0 0 0

470

0

100

200

300

400

500

600

700

800

900

Jan Feb Mar Apr Mei Jun Jul Agt Sep Okt Nop Des

KETERSEDIAAN IUD CU-T PERIODE JANUARI 2016 - JUNI 2017 KABUPATEN BULELENG

2016 2017

Page 47: STUDI KETERSEDIAAN ALKON PADA FASILITAS KESEHATAN …

149

20

200

0

9060

1030

10 10

210180

140

200

120

33

550

480

0

100

200

300

400

500

600

Jan Feb Mar Apr Mei Jun Jul Agt Sep Okt Nop Des

KETERSEDIAAN IMPLAN PERIODE JANUARI 2016 -JUNI 2017

KABUPATEN BULELENG

2016 2017

13,830

12,150

10,600

9,680

8,480

7,660

6,3607,160

6,580

5,540

6,820

5,2804,720

8,2007,560

7,000

5,2805,860

0

2,000

4,000

6,000

8,000

10,000

12,000

14,000

16,000

Jan Feb Mar Apr Mei Jun Jul Agt Sep Okt Nop Des

KETERSEDIAAN SUNTIK PERIODE JANUARI 2016 - JUNI 2017

KABUPATEN BULELENG

2016 2017

Page 48: STUDI KETERSEDIAAN ALKON PADA FASILITAS KESEHATAN …

16,00015,200 15,200

0

2,500

1,200

0

5,4004,600

3,5002,700

1,6001,200

2,900 2,600 2,350

1,250

2,970

0

2,000

4,000

6,000

8,000

10,000

12,000

14,000

16,000

18,000

Jan Feb Mar Apr Mei Jun Jul Agt Sep Okt Nop Des

KETERSEDIAAN PIL PERIODE JANUARI 2016 - JUNI 2017 KABUPATEN BULELENG

2016 2017

Page 49: STUDI KETERSEDIAAN ALKON PADA FASILITAS KESEHATAN …

130

50

0

120

80

0 0

50

0 0 0 00

260

60

170

140130

0

50

100

150

200

250

300

Jan Feb Mar Apr Mei Jun Jul Agt Sep Okt Nop Des

KETERSEDIAAN IMPLAN PERIODE JANUARI 2016 - JUNI 2017

KOTA DENPASAR

2016 2017

Page 50: STUDI KETERSEDIAAN ALKON PADA FASILITAS KESEHATAN …

9,400.00

8,400.00

7,500.007,400.00

6,800.00

6,000.005,900.005,700.00

5,500.005,200.005,100.00

4,900.004,700.00

4,400.00

3,500.003,400.003,200.003,200.00

0.00

1,000.00

2,000.00

3,000.00

4,000.00

5,000.00

6,000.00

7,000.00

8,000.00

9,000.00

10,000.00

Jan Feb Mar Apr Mei Jun Jul Agt Sep Okt Nop Des

KETERSEDIAAN PIL PERIODE JANUARI 2016 - JUNI 2017 KOTA DENPASAR

2016 2017

Page 51: STUDI KETERSEDIAAN ALKON PADA FASILITAS KESEHATAN …
Page 52: STUDI KETERSEDIAAN ALKON PADA FASILITAS KESEHATAN …

Kejadian Kekosongan Alkon Periode Januari2016 – Juni 2017

Gudang

50 50

40

60

0

10

20

30

40

50

60

70

1.Pernah 2.Tidak pernah

Kekosongan Alkon Periode Jan 2016 -Juni 2017

BULELENG (%) DENPASAR (%)

Faskes

Page 53: STUDI KETERSEDIAAN ALKON PADA FASILITAS KESEHATAN …

86

7 7

0 0

92

0 0 0

8

0

10

20

30

40

50

60

70

80

90

100

Tidak Kosong ≤1 bulan 2 bulan 3 bulan > 3 bulan

Lama Jenis Alkon Implant Mengalami KekosonganPeriode 2016 - Juni 2017

BULELENG DENPASAR

66

20

7

0

7

58

34

0

8

00

10

20

30

40

50

60

70

Tidak Kosong ≤1 bulan 2 bulan 3 bulan > 3 bulan

Lama dan Jenis Alkon Suntik mengalami Kekosongan Periode 2016 - Juni 2017

BULELENG DENPASAR

Page 54: STUDI KETERSEDIAAN ALKON PADA FASILITAS KESEHATAN …

86

0

7 7

0

92

8

0 0 00

10

20

30

40

50

60

70

80

90

100

Tidak Kosong ≤1 bulan 2 bulan 3 bulan > 3 bulan

Lama Jenis Alkon Pil Mengalami Kekosongan Periode 2016 - Juni 2017

BULELENG DENPASAR

86

7

0

7

0

84

0

8 8

00

10

20

30

40

50

60

70

80

90

100

Tidak Kosong ≤1 bulan 2 bulan 3 bulan > 3 bulan

Lama dan Jenis Alkon Kondom Mengalami Kekosongan Periode 2016 - Juni 2017

BULELENG DENPASAR

Page 55: STUDI KETERSEDIAAN ALKON PADA FASILITAS KESEHATAN …

Tindakan terhadap kekosongan

44

6

28

3

19

21

16

47

5

11

0

5

10

15

20

25

30

35

40

45

50

Menyarankankan ganti cara KB Menawarkan menggunakan Alkon mandiridengan membayar

Menyarankan pindah ke Faskes lain Menyarankan datang ke pelayananMomentum

Menjanjikan untuk datang kembali saatAlkon tersedia

Tindakan yang Dilakukan Saat Terjadi Kekosongan Alkon

BULELENG (%) DENPASAR (%)

Page 56: STUDI KETERSEDIAAN ALKON PADA FASILITAS KESEHATAN …

Kejadian Kelebihan Alkon dalam PeroideJanuari 2016 – Juni 2017

Page 57: STUDI KETERSEDIAAN ALKON PADA FASILITAS KESEHATAN …

20

80

27

73

0

10

20

30

40

50

60

70

80

90

1.Pernah 2.Tidak pernah

Kelebihan Alkon Periode Januari 2016 - Juni 2017

BULELENG % DENPASAR %

83

0

33

17

38

0 0

63

0

10

20

30

40

50

60

70

80

90

Lapor ke OPD KB Lapor ke Dinkes Realokasi ke Faskes Lain Didiamkan saja

Tindakan Yang Dilakukan Saat Kelebihan Alkon

BULELENG (%) DENPASAR (%)

Page 58: STUDI KETERSEDIAAN ALKON PADA FASILITAS KESEHATAN …

Kejadian Alkon Rusak/Kadaluarsa di FKTP dalam Periode Januari 2016 – Juni 2017

11 11

0

5 55

0

5

0 00 0 0 0 0

5

0 0

11

37

0 0

6

0 00

5

10

15

20

25

30

35

40

IUD IMPLANT SUNTIK PIL KONDOM

Alasan Kadaluarsa Kabupaten Buleleng

Jenis Alkon Kurang Diminati

Stok berlebih

Pencatatan dan Pelaporan kurang teliti

Alkon yang diterima sudah mendekati Kadaluarsa

Lainnya

7 6

0

24 23

3

0 0

10

7

0 0 0 0 00

7

0

3 33

0

3

0 00

5

10

15

20

25

30

IUD IMPLANT SUNTIK PIL KONDOM

Alasan Kadaluarsa Kota Denpasar

Jenis Alkon Kurang Diminati

Stok berlebih

Pencatatan dan Pelaporan kurang teliti

Alkon yang diterima sudah mendekati Kadaluarsa

Lainnya

Page 59: STUDI KETERSEDIAAN ALKON PADA FASILITAS KESEHATAN …

Tindakan terhadap alkon yang rusak

100

60 0 0

86

7 7 7

43

0

20

40

60

80

100

120

Lapor ke PLKB Lapor ke OPD KB Lapor ke Dinkes DimusnahkanSendiri

Didiamkan saja

Tindakan Saat Terdapat Alkon Rusak/Kadaluarsa

BULELENG (%) DENPASAR (%)

Page 60: STUDI KETERSEDIAAN ALKON PADA FASILITAS KESEHATAN …

0

40

30

73

20

00

87

30 0

10

0

10

20

30

40

50

60

70

80

90

100

PetugasKhusus RR

Bidan KIA Bidan KIA danPLKB

PLKB PLKB danPetugasFaskesLainnya

PetugasFaskesLainnya

OPD KB

Petugas yang Melakukan Pencatatan dan Pelaporan di Faskes

BULELENG (%) DENPASAR (%)

87

7770

97

13

0

8380

6057

20

00

20

40

60

80

100

120

R/I/KB R/II/KB Kartu Stock Buku Bantu TidakMelakukan

Pencatatan tapiMembuat

F/II/KB

TidakMelakukan RR

Jenis Formulir yang Dipakai dalam RR

BULELENG (%) DENPASAR (%)

*Responden bisa memilih lebih dari 1 jawaban

Page 61: STUDI KETERSEDIAAN ALKON PADA FASILITAS KESEHATAN …

100 100 100 100

97 97

87

97

80

85

90

95

100

105

Jumlah Alkon Diterima Jumlah Alkon Keluar Penghitungan FisikRutin

Sisa Alkon Bulan Ini

Transaksi yang Tercatat dalam Buku Bantu/Kartu Stok

BULELENG (%) DENPASAR (%)

*Responden bisa memilih lebih dari 1 jawaban

90

10

30

70

0

10

20

30

40

50

60

70

80

90

100

1.Ya 2.Tidak

Laporan F/II/KB Hanya Mencakup Pelayanan Alkon Program

BULELENG (%) DENPASAR (%)

Page 62: STUDI KETERSEDIAAN ALKON PADA FASILITAS KESEHATAN …

0

30

56

7 7

0

50

13

7

03

27

0

10

20

30

40

50

60

Penanggungjawab Alkon di Faskes

BULELENG (%) DENPASAR (%)

7

93

0

100

0

20

40

60

80

100

120

Ya Tidak

Petugas Pernah/Tidak Mendapatkan Pelatihan Mnajemen Pengelolaan Alkon

BULELENG (%) DENPASAR (%)

Page 63: STUDI KETERSEDIAAN ALKON PADA FASILITAS KESEHATAN …

86

7

0

7

0

50

13

7

27

3

0

10

20

30

40

50

60

70

80

90

100

Almari Obat RuangKIA

Bagian Apotik Gudang Faskes Almari Obat danGudang Faskes

Bagian Apotik danGudang Obat

Tempat Penyimpanan Alkon di Faskes

BULELENG (%) DENPASAR (%)

Page 64: STUDI KETERSEDIAAN ALKON PADA FASILITAS KESEHATAN …

HASIL OBSERVASI PENYIMPANAN ALKON DI FKTP BULELENG

Indikator Kondisi RuangGudang FKTP Ruang KIA Apotik

Ya

(%)Tidak (%)

Ya

(%)Tidak (%)

Ya

(%)Tidak (%)

Bersih 100 0 100 0 100 0

Kering dan bebas dari rembesan air 100 0 100 0 100 0

Terdapat AC yang berfungsi 100 0 7 93 100 0

Terdapat kipas angin yang berfungsi 50 50 61 39 100 0

Terdapat ventilasi yang cukup 100 0 100 0 100 0

Terdapat alat pemantau suhu (termometer ruang) 100 0 11 89 100 0

Terdapat pencatatan monitoring suhu harian 100 0 11 89 100 0

Terdapat kartu stok alokon 100 0 64 36 100 0

Terpisah dari insektisida 100 0 100 0 100 0

Terpisah dari bahan kimia dan bahan berbahaya lainnya 100 0 100 0 100 0

Terlindung dari sinar matahari langsung 100 0 100 0 100 0

Sistem FEFO dan FIFO diberlakukan dalam

penyimpanan 100 0 100 0 100 0

Alokon kadaluarsa / rusak dipisahkan (jika ada) 100 0 100 0 100 0

Page 65: STUDI KETERSEDIAAN ALKON PADA FASILITAS KESEHATAN …

HASIL OBSERVASI PENYIMPANAN ALKON DI FKTP KOTA DENPASAR

Indikator Kondisi RuangGudang FKTP Ruang KIA Apotik

Ya (%) Tidak (%) Ya(%) Tidak (%) Ya(%) Tidak (%)

Bersih 100 0 100 0 100 0

Kering dan bebas dari rembesan air 100 0 100 0 100 0

Terdapat AC yang berfungsi 91 9 70 30 100 0

Terdapat kipas angin yang berfungsi 9 91 30 70 20 80

Terdapat ventilasi yang cukup 100 0 96 4 60 40

Terdapat alat pemantau suhu (termometer ruang) 82 18 35 65 60 40

Terdapat pencatatan monitoring suhu harian 73 27 17 83 40 60

Terdapat kartu stok alokon 100 0 61 39 100 0

Terpisah dari insektisida 100 0 100 0 100 0

Terpisah dari bahan kimia dan bahan berbahaya lainnya 100 0 100 0 100 0

Terlindung dari sinar matahari langsung 100 0 100 0 100 0

Sistem FEFO dan FIFO diberlakukan dalam penyimpanan 100 0 100 0 100 0

Alokon kadaluarsa / rusak dipisahkan (jika ada) 100 0 96 4 100 0

Page 66: STUDI KETERSEDIAAN ALKON PADA FASILITAS KESEHATAN …

Suhu Pantau Ruang di Faskes Kabupaten Buleleng

60

40

Pemantauan Suhu Ruang Penyimpanan Alkon FKTP Kota Denpasar

≤ 25°C (%) >25°C (%)

97

3

≤ 25°C (%) >25°C (%)

Page 67: STUDI KETERSEDIAAN ALKON PADA FASILITAS KESEHATAN …

Kesimpulan

• Perencanaan Kebutuhan Alkon

• Mekanisme Pengadaan

• Permintaan

• Penerimaan

• Penyimpanan

• Ketersediaan

• Top down

• Terpusat di BKKBN Pusat

• Tidak secara rutin, dropping, permintaan

• Sesuai SK BKKBN no 286/PER/B3/2011.

• Belum sesuai standar

• Cukup, kecuali IUD(incidental)

Page 68: STUDI KETERSEDIAAN ALKON PADA FASILITAS KESEHATAN …

Rekomendasi

• Kaji ulang mengenai mekanisme perencanaan ketersediaan Alkon yang sentralistik.

• Jumlah & kualitas petugas(gudang, petugas keamanan gudang, PLKB, provider, Apoteker)

• Pelatihan

• Sistem Pencatatan dan Pelaporan di tingkat Faskes masih banyak yang belum sesuai

• Pengadaan mobil box

• Dana operasional gudang Alkon Kabupaten/Kota saat ini sangat minimal

• Dana operasional pelaporan online(Buleleng)

• Faskes banyak mengeluhkan tentang jarum suntik pengadaan BKKBN tumpul

Page 69: STUDI KETERSEDIAAN ALKON PADA FASILITAS KESEHATAN …
Page 70: STUDI KETERSEDIAAN ALKON PADA FASILITAS KESEHATAN …

~

BkkbNSertifikat

menyatakan bahwa:

dr. I Made' Oarmayasa, Sp.OG(K)menjadi

Narasumber

PENYAJIAN HASIL PENELITIAN KKBPK TAHUN 2017

Denpasar, 15 Desember 2017