Studi Kelayakan Bisnis Proposal

Embed Size (px)

Citation preview

  • 8/10/2019 Studi Kelayakan Bisnis Proposal

    1/10

    1

    STUDI KELAYAKAN BISNIS

    BAB I

    IKHTISAR

    1.Nama Usaha: Rumah Makan Cempako

    2.Bidang Industri: Perdagangan dan jasa.

    3.Sifat usaha: Diversifikasi produk

    4.Deskripsi usaha dan manfaat bagi konsumen: sebagai suatu bisnis yang bergerak dalam bidang

    perdagangan makanan. Rumah makan ini menyediakan berbagai bentuk makanan jadi seperti nasi,

    rendang, ayam goreng, ikan panggang, dan lain-lain. Dengan adanya rumah makan ini tentunya

    memberikan kemudahan bagi konsumen untuk menyantap makanan jika aktifitas yang padat membuat

    mereka tidak sempat memasak. Selain itu, manfaat yang besar tentunya dirasakan oleh pegawai kantor

    yang memiliki kantor di kawasan rumah mkan Cempako dan beberapa mahasiswa yang memiliki tempat

    tinggal di kawasan ini.

    .

    BAB II

    ASPEK PASAR DAN PEMASARAN

    Kita tahu bahwa bisnis sejenis seperti ini banyak sekali pesaing yang tumbuh dan berkembang.

    Apalagi kawasan ini merupakan kawasan padat penduduk yang sebagian besar penduduk nya memiliki

    rutinitas aktivitas yang tinggi. Karena itu lah hingga saat ini usaha yang diawali dari tahun 2000 ini bisa

    bertahan tanpa adanya tekanan dari pesaing yang ada disekitar kawasan ini. Hal ini dikarenakan oleh

    permintaan masyarakat sekitar kawasan usaha yang sebelumnya telah mengetahui bahwa pemilik usaha

    memiliki masakan yang layak untuk dipasarkan didukung ciri khas dari produk yang dipasarkan berbeda

    dengan pesaing yang lain, karena usaha ini dari awal berdiri konsisten mempertahankan kekhasan nya

    dengan cara produksi maupun bumbu yang diolah secara tradisional yang berasal dari daerah kab.

    Kerinci. berdasarkan hal ini kami perkirakan bahwa usaha ini akan terus berkembang seiring berjalannya

    waktu tanpa adanya hambatan yang begitu berarti.

    BAB III

    ASPEK PRODUKSI / OPERASI

    1.Lokasi Operasi

    Rumah makan Cempako terletak di Jalan R. E. Martadinata Rt. 03 Rw. 01 No. 42 Kecamatan Telanaipura

    Jambi.

  • 8/10/2019 Studi Kelayakan Bisnis Proposal

    2/10

    2

    2.Volume Operasi

    Rumah makan Cempako memiliki volume operasi sesuai dengan kebutuhan dan pesanan dari masyarakat

    yang menjadi konsumen dan pelanggan dari rumah makan ini.

    3.Mesin dan Peralatan

    a.2 unit kompor minyak

    b.1 unit kompor gas

    c.5 lusin piring

    d.2 lusin mangkok

    e.5 lusin sendok

    f.5 lusin garpu

    g.4 buah pisau dapur

    h.1 unit Blender.

    i.1 unit magicjar

    j.1 unit termos

    k.1 unit lemari es

    4.Bahan Baku dan Penolong

    Bahan baku produksi terdiri dari:

    a.Beras

    b.Ayam.

    c.Ikan

    d.

    Daging

    e.Kentang

    f.Tempe

    g.Cabe

    h.Bawang Merah

    i.Bawah Putih

    j.Bumbu Masak

    k.Sayur-sayuran.

  • 8/10/2019 Studi Kelayakan Bisnis Proposal

    3/10

    3

    5.Lay-out

    Rumah makan ini sudah di atur sedemikian rupa, sehingga dapat menimbulkan kenyamanan bagi

    konsumen. Memiliki 8 meja makan, dengan 4 kursi di setiap meja. Saat pertama masuk, terdapat meja

    kasir di sebelah kiri dengan aneka hidangan yang diletakkan di dalam lemari sebelah kanan. Meja makan

    di susun menjadi 3 baris, yaitu, di sebelah kanan, tengah dan kiri. Masing-masing ada 2 meja kecuali

    untuk yang di sebelah kanan, hanya terdapat 2 meja. Sedangkan untuk di bagian dalam terdapat dapur

    untuk menyelesaikan kegiatan masak.

    6.Perencanaan Persediaan

    Untuk bisnis makan siap saji seperti yang ada di rumah makan ini, tentunya perediaan yang ada

    tidak boleh di simpan terlalu lama, karena makanan akan cepat sekali rusak. Jadi karena rumah makan ini

    masih memiliki ruang lingkup yang kecil, maka perbelanjaan dilakukan setiap hari atas bahan makanan

    yang akan di masak, kecuali untuk jenis beras, minyak tanah, minyak sayur, dan bumbu masak yang tahan

    lama.

    7.Pengawasan kualitas

    Rumah makan ini selalu berusaha meningkatkan kualitas hasil produsksi mereka. Hal ini

    disebabkan karena banyak bisnis serupa yang berkembang di kawasan ini. Sehinnga untuk

    mempertahankan pelanggan dan meningkatkan konsumen maka citarasa makanan harus tetap di

    pertahankan agar pelanggan tidak kecewa. Dengan terus menjaga kualitas produk-produk yang dipasarkan

    maupun dalam hal melayani pelanggan dan konsumen.

    BAB IV

    ASPEK MANAJEMEN

    1.Gambaran Umum Usaha

    a.Tujuan Pendirian Usaha

    Tujuan di bangunnya rumah makan ini pada awalnya adalah untuk mebentuk sutau bisnis

    keluarga yang dapat meningktkan kesejahteraan dari keluarga pemilik perusahaan dan memenuhi

    kebutuhan konsumen akan makanan siap saji. Terutama karena rumah makan ini terletak di kawasan

    padat penduduk dan perkantoran, sehingga peluang bisnis menjadi semakin terbuka lebar.

  • 8/10/2019 Studi Kelayakan Bisnis Proposal

    4/10

    4

    b.Perizinan

    Berdasarkan bukti, Izin atas pendirian usaha percetakan ini terdiri :

    Surat Keterangan Terdaftar

    Surat Keterangan Usaha

    c.Permodalan

    Saat didirikan pada tahun 2000, Rumah Makan cempako mengeluarkan modal sebesar Rp.

    15.000.000 melalui kredit bank dengan tingkat suku bunga 15% per tahun dimajemukkan setiap tahunnya

    selama 5 tahun. Sisa modal sebesar Rp. 20.000.000 merupakan modal sendiri.

    2.Implementasi Bisnis

    a.Perencanaan (planning)

    Rumah makan Cempako sebagai suatu bisnis yang di dirikan untuk menopang kehidupan

    keluarga, tentunya ingin selalu mempertahankan usahanya. Oleh karena itu, rumah makan ini selalu

    berupaya untuk memberikan pelayanan terbaik kepada konsumen, sehingga konsumen merasa puas.

    Terlabih di era persaingan yang tentunya memiliki hambatan yang sangat besar, rumah makan ini harus

    tetap memperlihatkan keunggulannya.

    b.Pengorganisasian (organizing)

    Sebagi usaha kecil menengah, proses yang berlangsung di rumah makan ini dilakukan oleh 5

    orang pegawai dan 1 orang pemilik. Karena usaha ini juga merupakan usaha keluarga, maka terdapat 2

    orang pegawai tambahan yaitu 1 orang ank bapak Herman dan istri dari bapak Herman sendiri.

    c.Pergerakan (actuating)

    Rumah makan Cempako sudah beroperasi selama sembilan tahun. Dalam melakukan aktivitasnya

    semua karyawan memiliki tugas yang sama, yaitu melayani konsumen atau pelanggan. Sedangkan untuk

    aktivitas masak, lebih banyak dikerjakan sendiri oleh pemilik dan dibantu oleh pegawai yang telah

    dipercaya oleh pemilik. Hal ini dilakukan untuk mempertahankan citarasa masakan Kerinci yang

    merupakan ciri khas dari rumah makan ini. Namun, untuk, masakan sederhana yang sifatnya sederhana

    sepertio menggoreng dan merebus, pemilik akan di bantu oleh dua orang karyawan kepercayaan pemilik.

    d.Pengawasan (controlling)

    Kegiatan yang dilakukan oleh karyawan diawasi langsung oleh pemilik perusahaan. Jadi, apabila

    ada karyawan yang melakukan kesalahan, maka pemilik akan langsung melakukan teguran, sehingga

    kesalahn yang sama tidak terulang untuk yang ke dua kalinya.

  • 8/10/2019 Studi Kelayakan Bisnis Proposal

    5/10

    5

    3.Organisasi

    Bentuk organisasi dari rumah makan cempako merupakan suatu bisnis yang di pimpin oleh satu

    orang sebagai puncak kekuasaan, yakni Bapak Herman tanpa memiliki wakil karena usaha ini merupakan

    usaha keluarga yang masih dalam taraf kecil. Sedangkan bila ditinjau dari segi wewenang, rumah makan

    ini memiliki bentuk wewenang lini, karena wewenang dalam rumah makan ini langsung dipegang oleh

    Bapak Herman sebagai pemilik, yang tentunya akan menimbulkan tanggung jawab atas tercapainya

    tujuan dari rumah makan ini.

    BAB V

    ASPEK SUMBER DAYA MANUSIA

    1.Perencanaan Sumber Daya Manusia

    Perencanaan sumber daya manusia (human resource planning) adalah inti dari manajemen

    sumber daya menusia, kerena dengan adanya perencanaan. Maka kegiatan seleksi, pelatihan, dan

    pengembangan, serta kegiatan-kegiatan lain yang berkaitan dengan sumber daya manusia lebih terarah.

    Rumah makan Cempako yang merupakan suatu unit bisnis yang masih relatif kecil masih belum

    melakukan perencanaan sumber daya manusia dengan baik. Karyawan yang keluar dan masuk kurang

    menjadi perhatian pemilik

    2.Pengadaan Tenaga Kerja

    a.Penarikan

    Calon karyawan yang akan ditarik berasal dari penduduk setempat dimana RM CEMPAKO berdiri.

    Beberapa karyawan juga berasal dari saudara sendiri. Dengan kata lain keryawan direkrut dari orang

    terdekat. Alasan perekrutan dari saudara sendiri adalah karena unsur kepercayaan. Pemilik lebih

    mempercayai saudara sendiri untuk menangani bagian keuangan.

    b.Seleksi

    Seleksi karyawan yang akan bekerja pada RM CEMPAKO adalah dengan memberlakukan masa

    percobaan (training) kepada calon karyawan yang mencalonkan diri. Masa training yang ditetapkan oleh

    pemilik adalah selama 1 bulan. Pada waktu tersebutlah kinerja calon pegawai akan dinilai. Berdasarkan

    penilaian kinerja tersebutlah pemilik dapat mengambil keputusan untuk melakukan pengangkatan

    terhadap karyawan.

    c.Penempatan

    Penempatan terhadap karyawan dilakukan berdasarkan kebutuhan rumah makan. Karyawan yang telah

    berhasil melewati seleksi akan ditempatkan sesuai dengan kemampuan karyawan.

  • 8/10/2019 Studi Kelayakan Bisnis Proposal

    6/10

    6

    3.Kompensasi

    Kompensasi yang diberikan percetakan terhadap karyawan adalah berupa upah atau gaji yang

    dikeluarkan setiap bulannya kepada keryawan yakni sebesar Rp 350.000 Rp 400.000. Setiap perayaan

    hari raya karyawan diberikan bonus tambahan/tunjangan hari raya kepada setiap karyawan.

    4.Keselamatan dan Kesehatan Kerja

    Agar kegiatan kerja pada rumah makan ini berjalan lancar dan aman, pemilik rumah makan

    mengedepankan kesehatan dan keselamatan terhadap karyawannya. Pemilik sebisa mungkin mengontrol

    segala peralatan yang ada pada rumah makan ini agar tidak membahayakan keselamatan karyawannya.

    Misalnya, mengontrol apakah kompor sudah dimatikan ketika selesai memasak. Kompor yang dibiarkan

    menyala beresiko menyebabkan kebakaran. Selain itu kebersihan dari tempat beroperasinya karyawan

    selalu terjaga, waktu makan dan istirahat yang cukup juga diberikan oleh perusahaan kepada

    karyawannya

    5.Pemutusan Hubungan Kerja

    Pada umumnya karyawan yang bekerja di rumah makan ini tidak ada yang di PHK oleh pemilik.

    Rata-rata mereka mengundurkan diri sendiri. Alasan karyawan mengundurkan diri karena telah

    mendapatkan pekerjaan yang lebih menjanjikan.

    BAB VI

    ASPEK LINGKUNGAN HIDUP

    Rumah makan Cempako yang terletak di kawasan padat penduduk dan wilayah SD dan

    perkantoran, tentunya harus memiliki pengelolaan yang baik terhadap pengelolaan limbah.

    Namun, karena rumah makan ini masih memiliki taraf yang kecil, maka pengelolan limbah

    langsung di lakukan dengan mengumpulkan limbah dan membuangnya ke penampungan sampah

    terdekat yang berada di sekitar lokasi.

    BAB VII

    ASPEK EKONOMI, SOSIAL, DAN POLITIK

    1.Aspek Ekonomi

    Tingkat pengangguran di Indonesia masih sangat tinggi, oleh karena itu dengan adanya

    usaha mandiri tentunya dapat membantu pemerintah untuk mengurangi pengangguran. Dengan

    adanya rumah makan ini, tentunya dapat membuka peluang kerja bagi masyarakat baik bagi

    keluarga pemilik maupun bagi masyarakat dan dapat membantu sedikit masalah pemerintah

    mengenai pengangguran. Selain itu, pejak dari rumah makan dapat memberikan kontribusi bagi

    pemerintah demi meningkatkan pembangunan khususnya yang berada di daerah Jambi.

  • 8/10/2019 Studi Kelayakan Bisnis Proposal

    7/10

    7

    2.Aspek Sosial

    Adanya rumah makan cempako ini tentunya dapat mempermudah konsumen utuk

    mendapatkan makanan siap saji, terutama untuk pegawai yang berkantor di sekitar kawasan

    rumah makan ini dan mahasiswa yang cenderung memiliki rutinitas yang sangat padat sehingga

    tidak memiliki waktu untuk menyediakan makanan di rumah.

    3.Aspek Politik

    Situasi politik tentunya dapat memberikan dampak buat rumah makan ini baik dampak

    positif maupun negative. Sebagai contoh saat terdapat kampanye partai politik, rumah makan ini

    menjadi tempat pemesanan nasi bungkus dari beberapa partai olitik, kondisi seperti ini, tentunya

    memberikan keuntungan bagi rumah makan Cempako, berbeda dengan hari-hari biasa yang

    hanya menerima pesanan dari sejumlah kantor tertentu.

    BAB VIII

    ASPEK YURIDIS

    1.Pelaku Bisnis

    Berdasarkan Surat KeteranganUsaha dengan no : 600/ 109/ Tlp /2008 pemilik dari usaha

    ini adalah Bapak Herman dengan nama Rumah Makan Cempako

    2.Jenis Usaha

    Rumah makan Cempako bergerk di bidang perdagangan makanan yang sudah siap saji

    dan berusaha memberikan pelayanan yang baik kepada konsumennya.

    3.Waktu Pelaksanaan Bisnis

    Rumah makan Cempako telah menjalankan usaha bisnisnya dari awal tahun 2003 hinggasaat ini.

    4.Cara Pelaksanaan Bisnis

    Rumah makan ini didirikan oleh Bapak Herman selaku pemilik dengan memberikan

    laporan kepada petugas kecamatan setempat. beliau akan mendirikan usaha, hingga akhirnya

    beliau dapat menjalankan usaha ini dengan memperoleh :

    Surat Keterangan Terdaftar

    Surat Keterangan Usaha

  • 8/10/2019 Studi Kelayakan Bisnis Proposal

    8/10

    8

    BAB IX

    ASPEK KEUANGAN

    Berdasarkan hasil pantawan yang saya lakukan pada Rumah Makan Cempako, diperoleh data

    sebagai berikut:

    1.Kebutuhan dana

    a. Kebutuhan investasi

    bangunan Rp. 20.000.000

    tanah Rp. 10.000.000

    2 unit kompor minyak @ Rp 75.000 Rp. 150.000

    1 unit kompor gas Rp. 200.000

    1 unit Blender Rp. 150.000

    2 unit magicjar @ Rp 150.000 Rp. 300.000

    1 unit lemari es Rp. 1.000.000

    peralatan masak dan dapur lainnya Rp. 2.200.000 +

    Total Kebutuhan Investasi Rp 34.000.000

    b. Kebutuhan modal kerja Rp. 1.000.000 +

    Total kebutuhan dana Rp. 35.000.000

    2.Sumber dana

    Sumber dana awal pendirian Rumah makan Cempako adalah sebesar Rp. 15.000.000 melalui

    kredit bank dengan tingkat suku bunga 15% per tahun dimajemukkan setiap tahunnya selama 5 tahun.

    Sisa modal sebesar Rp. 20.000.000 merupakan modal sendiri.

    3.Biaya operasi dan pemeliharaan

    a.Biaya tidak tetap

    Biaya bahan baku:

    2006 s/d 2011 Rp. 16.000.000

    Biaya bahan pembantu:

    2006 s/d 2011 Rp.15.000.000

  • 8/10/2019 Studi Kelayakan Bisnis Proposal

    9/10

    9

    b. Biaya tetap

    gaji karyawan per bulan 2006 s/d 2011 Rp 1.500.000

    biaya umum per tahun Rp. 500.000

    penyusutan rata-rata per tahun Rp. 1.000.000

    Biaya perawatan per tahun Rp. 200.000

    nilai scrap value asset pada akhir tahun 2008 Rp. 10.000.000

    4.Setoran

    2006s/d 2011: Rp 45.000.000

    Pajak diperhitungkan sebesar 10 % dari hasil net benefit.

    Berdasarkan data tersebut diatas maka evaluasi studi kelayakan bisnis pada Rumah makan

    Cempako adalah sebagai berikut :

    1.a. Implementation Budget

    Perhitungan bunga dan angsuran pokok

    Tahun Cicilan/th Bunga(15%) PPP Jumlah PPP Sisa kredit

    0 - - - - 15.000.000

    1 4.474.733 2.250.000 2.224.733 2.224.733 12.775.267

    2 4.474.733 1.916.290 2.558.443 4.783.176 10.216.824

    3 4.474.733 1.532.523 2.942.210 7.725.386 7.274.614

    4 4.474.733 1.091.192 3.383.541 11.108.927 3.891.073

    5 4.500.000 608.927 3.891.073 15.000.006 -

    Sumber dana Penggunaan Dana

    1.Modal sendiri Rp. 20.000.000l pinjaman bank Rp. 15.000.000

    Total Rp. 35.000.000

    ebutuhan investasingunan Rp. 20.000.000

    nah Rp. 10.000.000

    unit kompor minyak

    @ Rp 75.000 Rp. 150.000

    unit kompor gas Rp. 200.000

    unit Blender Rp. 150.000

    unit magicjar

    @ Rp 150.000 Rp. 300.000

    unit lemari es Rp. 1.000.000

    ralatan masak

    dan dapur lainnya Rp. 2.200.000Total Kebutuhan Investasi Rp 34.000.000

    ebutuhan modal kerja Rp. 1.000.000

    Total Rp. 35.000.000

  • 8/10/2019 Studi Kelayakan Bisnis Proposal

    10/10

    10

    b.Perhitungan Net Present Value (NPV)

    Tahun Initial Invest NCF(Net benefit) DF=10% PV0 (20.000.000) 1 (20.000.000)

    1 4.343.011 0,909 3.947.796,99

    2 4.343.011 0,826 3.587.327,09

    3 4.343.011 0,751 3.261.601,26

    4 4.343.011 0,683 2.966.276,51

    5 13.342.741 0,621 8.285.842,16

    Jumlah PV dari NCF

    NPV

    22.048.844,01

    2.048.844,01

    c.Perhitungan Internal Rate Of Return (IRR)

    Tahun Initial InvestNCF (Net

    Benefit)DF=10% PV DF=15% PV

    0 (20.000.000) (20.000.000) (20.000.000)

    1 4.343.011 0,909 3.947.796,99 0.885 3.778.419,55

    2 4.343.011 0,826 3.587.327,09 0.783 3.283.316,32

    3 4.343.011 0,751 3.261.601,26 0.693 2.857.701,24

    4 4.343.011 0,683 2.966.276,51 0.613 2.484.202,30

    5 13.342.741 0,621 8.285.842,16 0.497 6.631.342,23

    Jumlah PV dari NCF

    NPV

    22.048.844,01 19.034.981,64

    2.048.844,01 (965.018,36)IRR= DF1+ NPV(+) X (DF2-DF1)

    NPV(+)-NPV(-)SS

    = 10 %+ Rp. 2.048.844,01 X (15%-10% )

    Rp. 2.048.844,01 + Rp. 965.018,36

    = 0,1 + Rp 2.048.844,01 X (0,15-0,10)

    Rp 3.013.862,37

    = 19 %

    d. Payback Period

    Tahun Initial InvestNCF

    (Net Benefit)

    Invest

    yg ditutupi

    Payback

    Period

    0 (20.000.000) - - -

    1 4.343.011 4.343.011 1

    2 4.343.011 4.343.011 1

    3 4.343.011 4.343.011 1

    4 4.343.011 4.343.011 15 13.342.741 2.627.956 0.19

    Payback period tahun ke-5 : 2.627.956 = 0.19

    13.342.741

    Payback period : 0,19 X 12 = 2.28 = 3 bulan

    Dari hasil evaluasi tersebut kelompok kami mendapatkan kesimpulan bahwa Rumah makan

    Cempako layak untuk dilanjutkan.