2
STANDAR PELAYANAN PELAYANAN FOTOCOPY DAN RISOGRAPH INSTITUT AGAMA ISLAM NEGERI (IAIN) SALATIGA I. PERSYARATAN 1. Dosen/Pimpinan, Mahasiswa Institut Agama Islam Negeri (IAIN) Salatiga 2. Kartu Tanda Penduduk/Kartu Mahasiswa II. PROSEDUR 1. Petugas foto Copy/yang bersangkutan minta ijin kepada Kasubbag TU Humas dan RT untuk mengkopy /menggadakan. 2. Foto Copy/menggandakan dengan risograp hanya bisa dilayani : Surat-surat dinas, SK Dokumen dan lain-lain yang sifatnya tidak dibiayai oleh suatu kepanitiaan atau kegiatan lainnya. 3. Foto copy / menggandakan yang telah dibiayai oleh suatu kepanitiaan tidak bisa dilayani / harus mengganti biaya pemakaian kertas III. WAKTU PELAYANAN : 40 Menit IV. BIAYA PELAYANAN : Tidak ada V. PRODUK PELAYANAN : Penggandaan Dokumen VI. PENGADUAN Informasi lebih lanjut disampaikan atau diperoleh melalui : 4. Petugas : 5. SMS Centre : 6. Hotline :

STANDAR PELAYANAN PELAYANAN FOTOCOPY DAN RISOGRAPH INSTITUT … · 2019. 10. 30. · STANDAR PELAYANAN PELAYANAN FOTOCOPY DAN RISOGRAPH INSTITUT AGAMA ISLAM NEGERI (IAIN) SALATIGA

  • Upload
    others

  • View
    19

  • Download
    0

Embed Size (px)

Citation preview

  • STANDAR PELAYANANPELAYANAN FOTOCOPY DAN RISOGRAPH

    INSTITUT AGAMA ISLAM NEGERI (IAIN) SALATIGA

    I. PERSYARATAN1. Dosen/Pimpinan, Mahasiswa Institut Agama Islam Negeri (IAIN) Salatiga

    2. Kartu Tanda Penduduk/Kartu Mahasiswa

    II. PROSEDUR1. Petugas foto Copy/yang bersangkutan minta ijin kepada Kasubbag TU Humas dan RT untuk

    mengkopy /menggadakan.

    2. Foto Copy/menggandakan dengan risograp hanya bisa dilayani : Surat-surat dinas, SK

    Dokumen dan lain-lain yang sifatnya tidak dibiayai oleh suatu kepanitiaan atau kegiatan

    lainnya.

    3. Foto copy / menggandakan yang telah dibiayai oleh suatu kepanitiaan tidak bisa dilayani /

    harus mengganti biaya pemakaian kertas

    III. WAKTU PELAYANAN : 40 Menit

    IV. BIAYA PELAYANAN : Tidak ada

    V. PRODUK PELAYANAN : Penggandaan Dokumen

    VI. PENGADUAN Informasi lebih lanjut disampaikan atau diperoleh melalui :4. Petugas :5. SMS Centre :6. Hotline :

  • KEMENTERIAN AGAMA REPUBLIK INDONESIAINSTITUT AGAMA ISLAM NEGERI (IAIN) SALATIGA

    Jalan. Tentara Pelajar Nomor 02 Telepon (0298) 323706Faximile 323433 Salatiga 50721

    Website: www. http://iainsalatiga.ac.idE-mail : [email protected]

    Nomor SOPTgl PembuatanTanggal RevisiTanggal EfektifDisahkan oleh Rektor

    SOP PELAYANAN FOTOCOPY DAN RISOGRAPHDasar Hukum Kualifikasi Pelaksana1. UU Nomor 14 Tahun 2008 tentang Keterbukaan Informasi Publik2. UU Nomor 25 Tahun 2009 tentang Pelayanan Publik3. PP Nomor 61 Tahun 2010 tentang Pelaksanaan UU 14

    1. Mematuhi Perundang-undangan.2. Memahami tata cara

    mengoperasikan Fotocopy danRisograph.

    Peringatan Pencatatan dan pendataanDokumen Penggandaan dapat diterima selambat-lambatnya 40 (empat puluh )

    menit setelah permohonan diajukan dan apabila permohonan disetujui.

    No Aktifitas Kegiatan

    Pelaksana Mutu Baku Keterangan

    PemohonOperator

    FC /Risograph

    Kasub TUHms & RT

    KabagUmum Kelengkapan Waktu Output

    1Peminjam memintaformulir penggandaan dariSubbag TU Humas & RT

    FormulirPenggandaan, KTP/KartuMahasiswa

    5 menitTerisinyaformulirpenggandaan

    2

    Pemohon mengisi formulirpenggandaan danmeminta pengesahanpimpinan unitnya. Formuliryang telah disah-kandisampaikan pada subbagTU

    FormulirPenggandaan, KTP/KartuMahasiswa

    5 menit

    Terwujudnya tandabuktiformulirpenggandaandokumen.

    3

    Kasubbag TU Humas danRT meneruskan ke KabagUmum danmenyampaikan keperluanpenggandaan.

    FormulirPenggandaan, KTP/KartuMahasiswa

    5 menit

    Tersampaikannyatujuanpenggandaan

    4

    Kabag umummempelajari, dgn per-timbangan apabila tidakberhubungan dgnkedinasan atau suratdinas yang dibiayai olehkepanitiaan, maka tidakdilayani dan dikembalikanybs. Jika disetujuiditeruskan Kasubbbag TUke operatorfotocopy/risograph

    FormulirPenggandaan, KTP/KartuMahasiswa

    10 menit

    TerbitnyadisposisikepadaoperatorFC/Risograph.

    5

    Operator menggandakanberkas dgn melihatjumlahnya. Jika lebih dari100 eksemplar dapatdigunakan risograph. Jikasudah selesai diserahkankepada pemohon.Formulir FC diserahkan kesubbag TU untuk diarsip.

    Disposisi 10 menit

    Terdatanyainformasipemohonpenggandaan.

    Lama waktupengganddaantergantungdari jumlahdokumenyangdigandakan.

    3.SOP Pelayanan UMUM_14.pdf3.SOP Pelayanan UMUM_15.pdf