3
UAS SMT 1 2010-2011 Jl. TARUNA VII BLOK AA-13 TAMAN SDA Teip. (031) 855 3832 / 7780 6878 / 0896 7579 9320 PURI SURYA JAYA TMN NAGOYA GRAND E1-24 SDA Telp 031 7068 9758 / 0857 3345 3140 Email : [email protected] Website : www.crownbrain.com Nama : Mata Pelajaran : IPA Kelas : VI ( Enam ) Hari / Tanggal : I. Berilah tanda silang ( x ) pada huruf a, b, c atau d pada jawaban yang benar ! 1. Itik berenang beberapa jam tidak basah dan tenggelam karena............. a. Terdapat rongga udara didalam perutnya b. Bulunya sudah basah c. Ringan dan terapung d. Bulunya berminyak 2. Bagian tumbuhan kaktus yang bertugas menyimpan cadangan air adalah..... a. batang c. akar b. daun d. biji 3. Kantung semar menyesuaikan diri dengan lingkungannya dengan cara mengeluarkan cairan yang mengeluarkan bau untuk merangsang ......agar mendekat. a. udara c. bakteri b. burung d. serangga 4. Perhatikan daftar hewan berikut ! 1. paus 2. gurami 3.kerbau 4.merpati Dari daftar tersebut yang melakukan perkembangbiakan secara vivipar adalah..... a. 1,2 c. 2,3 b. 1,3 d. 2,4 5. Cara mempertahankan diri pada cicak dinamakan..... a. mimikri c. metafora b. autotomi d. metamorfosis 6. Hewan yang mengalami fertilisasi eksternal adalah....... a. katak c. paus b. lumba-lumba d. beruang 7. Berikut yang tidak termasuk cara menghadapi masa pubertas adalah...... a. bersikap jujur dan terbuka b. bersikap tenang dan percaya diri c. selalu menjaga kebersihan d. menghindari dari pergaulan 8. Bertambahnya berat dan tinggi badan merupakan bagian dari.... a. pertumbuhan c. perkembangbiakan b. perkembangan d. penalaran 9. Bayi lahir setelah dalam kandungan selama..... a. 7 bulan c. 9 bulan b. 8 bulan d.10 bulan 10. Sebagian dari ciri pubertas pada permpuan adalah....... a. suara membesar c. menstruasi b. tumbuh jakun d. bertambah tinggi 11. Dengan memperhatikan bentuk paruh gambar burung cendrawasih, maka termasuk pemakan..... a. madu c. tumbuhan b. daging d. serangga 12. Kerbau, kuda, kelinci, dan kambing termasuk jenis hewan....... a. karnivora c. omnivora b. herbivora d. ovovivipar 13. Dilihat dari bentuk telinganya hewan sapi, kelinci, dan rusa berkembang biak dengan cara....... a. bertelur c. membelah diri b. beranak d. bertelur dan beranak 14. Teratai berkembang biak dengan menggunakan...... a. tunas c. rizhoma b. geragih d. umbi lapis 15. Dalam rantai makanan yang terdiri dari rumput, kijang dan harimau, jika kijang punah karenaulah pemburu, maka harimau akan memangsa.......... a. ternak c. bakteri pengurai b. rumput d. sesama harimau 16. Anak Pak Karta sedang menderita diare, tindakan Pak Karta untuk membantu menghentikan diare dilakukan dengan memanfaatkan daun..... a. kelapa c. jagung b. pisang d. jambu biji

SOAL KELAS 6 UAS-IPA-Kelas-6-smt-1-10-11.pdf

  • Upload
    alahzab

  • View
    75

  • Download
    2

Embed Size (px)

Citation preview

Page 1: SOAL KELAS 6 UAS-IPA-Kelas-6-smt-1-10-11.pdf

UAS SMT 1 2010-2011 Jl. TARUNA VII BLOK AA-13 TAMAN SDA Teip. (031) 855 3832 / 7780 6878 / 0896 7579 9320

PURI SURYA JAYA TMN NAGOYA GRAND E1-24 SDA Telp 031 7068 9758 / 0857 3345 3140

Email : [email protected]

Website : www.crownbrain.com

Nama : Mata Pelajaran : IPA

Kelas : VI ( Enam ) Hari / Tanggal :

I. Berilah tanda silang ( x ) pada huruf a, b, c atau d pada jawaban yang benar

!

1. Itik berenang beberapa jam tidak basah dan tenggelam karena.............

a. Terdapat rongga udara didalam perutnya

b. Bulunya sudah basah

c. Ringan dan terapung

d. Bulunya berminyak

2. Bagian tumbuhan kaktus yang bertugas menyimpan cadangan air adalah.....

a. batang c. akar

b. daun d. biji

3. Kantung semar menyesuaikan diri dengan lingkungannya dengan cara

mengeluarkan cairan yang mengeluarkan bau untuk merangsang ......agar

mendekat.

a. udara c. bakteri

b. burung d. serangga

4. Perhatikan daftar hewan berikut !

1. paus 2. gurami 3.kerbau 4.merpati

Dari daftar tersebut yang melakukan perkembangbiakan secara vivipar

adalah.....

a. 1,2 c. 2,3

b. 1,3 d. 2,4

5. Cara mempertahankan diri pada cicak dinamakan.....

a. mimikri c. metafora

b. autotomi d. metamorfosis

6. Hewan yang mengalami fertilisasi eksternal adalah.......

a. katak c. paus

b. lumba-lumba d. beruang

7. Berikut yang tidak termasuk cara menghadapi masa pubertas adalah......

a. bersikap jujur dan terbuka

b. bersikap tenang dan percaya diri

c. selalu menjaga kebersihan

d. menghindari dari pergaulan

8. Bertambahnya berat dan tinggi badan merupakan bagian dari....

a. pertumbuhan c. perkembangbiakan

b. perkembangan d. penalaran

9. Bayi lahir setelah dalam kandungan selama.....

a. 7 bulan c. 9 bulan

b. 8 bulan d.10 bulan

10. Sebagian dari ciri pubertas pada permpuan adalah.......

a. suara membesar c. menstruasi

b. tumbuh jakun d. bertambah tinggi

11. Dengan memperhatikan bentuk paruh gambar burung cendrawasih, maka

termasuk pemakan.....

a. madu c. tumbuhan

b. daging d. serangga

12. Kerbau, kuda, kelinci, dan kambing termasuk jenis hewan.......

a. karnivora c. omnivora

b. herbivora d. ovovivipar

13. Dilihat dari bentuk telinganya hewan sapi, kelinci, dan rusa berkembang biak

dengan cara.......

a. bertelur c. membelah diri

b. beranak d. bertelur dan beranak

14. Teratai berkembang biak dengan menggunakan......

a. tunas c. rizhoma

b. geragih d. umbi lapis

15. Dalam rantai makanan yang terdiri dari rumput, kijang dan harimau, jika

kijang punah karenaulah pemburu, maka harimau akan memangsa..........

a. ternak c. bakteri pengurai

b. rumput d. sesama harimau

16. Anak Pak Karta sedang menderita diare, tindakan Pak Karta untuk membantu

menghentikan diare dilakukan dengan memanfaatkan daun.....

a. kelapa c. jagung

b. pisang d. jambu biji

Page 2: SOAL KELAS 6 UAS-IPA-Kelas-6-smt-1-10-11.pdf

UAS SMT 1 2010-2011 Jl. TARUNA VII BLOK AA-13 TAMAN SDA Teip. (031) 855 3832 / 7780 6878 / 0896 7579 9320

PURI SURYA JAYA TMN NAGOYA GRAND E1-24 SDA Telp 031 7068 9758 / 0857 3345 3140

Email : [email protected]

Website : www.crownbrain.com

17. Populasi ikan di laut semakin berkurang karena ulah sebagian nelayan yang

menangkap ikan dengan menggunakan bahan peledak. Tindakan tepat untuk

melestarikan populasi ikan di laut adalah........

a. menasehati nelayan

b. melarang nelayan menangkap ikan

c. membuat tempat pembenihan ikan

d. membuat peraturan tentang penangkapan ikan di laut

18. Dalam komunitas hewan terdapat padi, burung, katak, tikus dan ular. Jika

populasi ....... punah terjadilah kegagalan panen karena hama wereng.

a. ular c. katak

b. tikus d. burung

19. Hubungan antara pohon sirih dengan inangnya termasuk simbiosis.......

a. parasitisme c. sekuralisme

b. mutualisme d. komensalisme

20. Perhatikan rantai makanan berikut ini !

Padi Tikus Ular Burung Elang

Pada rantai makanan tersebut yang termasuk konsumen kedua adalah........

a. padi c. ular

b. tikus d. burung elang

21. Dengan memperhatikan bentuk paruhnya, pada gambar berikut ini yang

merupakan burung pemakan ikan adalah..................

22. Cara perkembangbiakan pada hydra adalah dengan........

a. mitosis c. rizhoma

b. zigot d. bulbus

23. Untuk melestarikan jenisnya, makhluk hidup berkembang biak .Berkembang

biak artinya bertambah.......

a. banyak c. gemuk

b. sedikit d. tinggi

24. Kegiatan manusia yang dapat mengganggu keseimbangan ekosistem

adalah.........

a. penghijauan c. suaka margasatwa

b. reboisasi d. perburuan liar

25. Penggunaan bahan kimia yang berlebihan mengakibatkan.........

a. tanah menjadi subur

b. tanaman tumbuh dengan baik

c. terciptanya keseimbangan lingkungan

d. terganggunya keseimbangan lingkungan

26. Hewan yang diburu manusia untuk diambil gadingnya adalah.........

a. ular c. badak

b. gajah d. buaya

27. Tanaman......diambil kulit batangnya sebagai bumbu masak.

a. kayu manis c. kayu putih

b. kayu jati d. kayu lapis

28. Sebagian dari penyebab punahnya beberapa jenis hewan tertentu adalah........

a. banyaknya kolektor hewan

b. jumlahnya dibatasi

c. lingkungannya dirawat

d. habitatnya rusak

29. Tempat untuk melindungi tumbuhan langka dinamakan........

a. cagar budaya c. taman nasional

b. cagar alam d. taman bermain

30. Arga memasukkan sebagian gagang sendok ke dalam air panas. Ternyata,

gagang yang tidak tercelup ikut panas. Peristiwa seperti ini dinamakan........

a. radiasi c. konduksi

b. konveksi d. adaptasi

31. Benda berikut yang temasuk konduktor panas adalah......

a. pakaian c. solder

b. sapu lidi d. buku

32. Gagang sendok sayur terbuat dari plastik. Hal ini dimaksudkan untuk........

a. tidak mudah meleleh c. menyerap panas

b. menahan panas d. kuat dan keras

33. Perhatikan data berikut :

1. pemanasa 3. perkaratan

2. pewarnaan 4. pembusukan

Berdasarkan data tersebut yang merupakan penyebab perubahan benda

adalah.......

a. 1,2 c. 1,2,4

Page 3: SOAL KELAS 6 UAS-IPA-Kelas-6-smt-1-10-11.pdf

UAS SMT 1 2010-2011 Jl. TARUNA VII BLOK AA-13 TAMAN SDA Teip. (031) 855 3832 / 7780 6878 / 0896 7579 9320

PURI SURYA JAYA TMN NAGOYA GRAND E1-24 SDA Telp 031 7068 9758 / 0857 3345 3140

Email : [email protected]

Website : www.crownbrain.com

b. 1,3 d. 1,3,4

34. Kayu yang tadinya keras, lama-kelamaan akan hancur dimakan rayap. Hal ini

merupakan akibat dari pelapukan............

a. biologis c. kimia

b. fisika d. mekanis

35. Sebagian dari cara menghambat pertumbuhan mikroba pada makanan

adalah.........

a. menyimpan makanan dalam panci

b. menyimpan makanan dalam kulkas

c. meletakkan makanan di atas meja makan

d. mencuci makanan sebelum di masak

II. Isilah titik-titik berikut ini dengan jawaban yang benar !

36. Duri pada batang kaktus sebenarnya adalah........

37. Ibu jari kelelawar berbentuk mirip........ yang digunakan untuk mendaki

bebatuan.

38. Proses menempelnya embrio pada dinding rahim dinamakan......

39. Ikan hiu banyak diburu untuk diambil......

40. Perkembangbiakan tumbuhan dengan menanam jaringan tumbuhan di tempat

yang khusus dinamakn....

41. Jika ular sawah banyak diburu yang akhirnya menderita kerugian

adalah.........

42. Jenis tumbuhan langka yang dijuluki “emas beraroma dari hutan” adalah....

43. Benda-benda yang tidak dapat menghantarkan panas dinamakan..........

44. Cara tradisional untuk mencegah pembusukan dapat dilakukan dengan.........

45. Karet dimanfaatkan untuk pembuatan ban kendaraan bermotor karena

sifatnya.........

III. Jawablah pertanyaan di bawah ini dengan benar !

46. Mengapa kelelawar dapat terbang pada malam hari tanpa menabrak benda di

depannya ?

............................................................................................................................

................................................................

47. Bagaimana pendapat kalian tentang cara menghadapi masa pubertas ?

............................................................................................................................

................................................................

48. Berikan contoh aktivitas manusia yang dapat mempengaruhi keseimbangan

lingkungan !

............................................................................................................................

.................................................................

49. Dua batang tembaga dan aluminium yang besar dan panjangnya sama

dilapisi dengan cairan lilin pada ujungnya kemudian dipanaskan. Jelaskan

lilin manakah yang lebih cepat meleleh mengapa ?

............................................................................................................................

...............................................................

50. Sebutkan empat cara mengawetkan makanan !

............................................................................................................................

.................................................................