3
SOAL CC UNTUK MATERI PHBS 1. Apa singkatan dari PHBS? Jawab: perilaku hidup bersih dan sehat 2. Berapa kali minimal seharusnya kita mandi dalam sehari? Jawab : 2 3. Kapan sebaiknya kita mencuci tangan ? jawab: sebelum dan sesudah makan 4. Penyakit apa yang sering timbul jika tidak menjaga kebersihan? Jawab: sakit gigi,diare,cacingan,tipes dll 5. Ada seorang anak , berbadan kurus, sering merasa lemas, lesu,pucat, dan mengeluhkan sakit perut. Perutnya buncit. Dia mempunyai kebiasaan tidak mencuci tangan sebelum makan dan tidak memotong kuku. Penyakit apa yang sedang diderita anak tsb? Jawab: cacingan 6. Sebutkan contoh tindakan yang mencerminkan PHBS? Jawab: mencuci tangan, sikat gigi, menggunakan air bersih dll 7. Apa saja yang menjadi syarat air bersih? Jawab: Aman dan higienis, Baik dan layak minum, Tersedia dalam jumlah yang cukup 8. Kapan saja kita seharusnya menggosok gigi dalam sehari? Jawab: 2 kali , sesudah makan dan sebelum tidur 9. Sebutkan fungsi dari gigi? Jawab: estetika,mengunyah, pencernaan mekanik dll 10. Unit kesehatan yang beda di lingkungan sekolah disebut? Jawab: UKS 11. Merokok sangat berbahaya. Karena didalam rokok mengandung zat? Jawab: nikotin,tar dll 12. Apa kepanjangan dari UKS? Jawab:Unit kesehatan sekolah 13. apa arti istilah MEN SANA IN COPOR SANA ? jawab : didalam tubuh yang sehat terdapat jiwa yang kuat 14. untuk mendapatkan proporsi badan ideal, maka harus makan makanan gizi seimbang. apa saja yang dimaksut makan makanan gizi seimbang? jawab:air putih, sayur ,buah,nasi,susu ,lauk pauk,vitamin. 15. Ada berapa langkah cara mencuci tangan yg baik dan benar? Jawab: 7 , 6 juga boleh

Soal Cc Untuk Materi Phbs

Embed Size (px)

DESCRIPTION

soal

Citation preview

Page 1: Soal Cc Untuk Materi Phbs

SOAL CC UNTUK MATERI PHBS

1. Apa singkatan dari PHBS? Jawab: perilaku hidup bersih dan sehat2. Berapa kali minimal seharusnya kita mandi dalam sehari? Jawab : 23. Kapan sebaiknya kita mencuci tangan ? jawab: sebelum dan sesudah makan4. Penyakit apa yang sering timbul jika tidak menjaga kebersihan? Jawab: sakit

gigi,diare,cacingan,tipes dll5. Ada seorang anak , berbadan kurus, sering merasa lemas, lesu,pucat, dan mengeluhkan sakit

perut. Perutnya buncit. Dia mempunyai kebiasaan tidak mencuci tangan sebelum makan dan tidak memotong kuku. Penyakit apa yang sedang diderita anak tsb? Jawab: cacingan

6. Sebutkan contoh tindakan yang mencerminkan PHBS? Jawab: mencuci tangan, sikat gigi, menggunakan air bersih dll

7. Apa saja yang menjadi syarat air bersih? Jawab: Aman dan higienis, Baik dan layak minum,Tersedia dalam jumlah yang cukup

8. Kapan saja kita seharusnya menggosok gigi dalam sehari? Jawab: 2 kali , sesudah makan dan sebelum tidur

9. Sebutkan fungsi dari gigi? Jawab: estetika,mengunyah, pencernaan mekanik dll10. Unit kesehatan yang beda di lingkungan sekolah disebut? Jawab: UKS11. Merokok sangat berbahaya. Karena didalam rokok mengandung zat? Jawab: nikotin,tar dll12. Apa kepanjangan dari UKS? Jawab:Unit kesehatan sekolah

13. apa arti istilah MEN SANA IN COPOR SANA ? jawab : didalam tubuh yang sehat terdapat jiwa yang kuat

14. untuk mendapatkan proporsi badan ideal, maka harus makan makanan gizi seimbang. apa saja yang dimaksut makan makanan gizi seimbang? jawab:air putih, sayur ,buah,nasi,susu ,lauk pauk,vitamin.

15. Ada berapa langkah cara mencuci tangan yg baik dan benar? Jawab: 7 , 6 juga boleh

SOAL CC UNTUK NAPZA

1. Apa kepanjangan dari NAPZA? Jawab: narkotika psikotropika dan zat adiktif2. Bahan berbahaya pada rokok yang dapat mengiritasi paru-paru adalah? Jawab : CO3. Kanabis adalah nama lain dari?4. Sebutkan contoh dari NAPZA? Jawab: morfin,heroin sabu,ganja dll5. Apa akibat apabila mengonsumsi NAPZA? Jawab: ketergantungan,kerusakan organ,depresi dll6. Apa yang dimaksut dengan Narkotika? Jawab: yaitu zat / obat yg berasal dari tanaman atau

bukan tanaman, baik sintetis maupun semi yg dapat menyebabkan penurunan kesadaran, menghilangkan / mengurangi rasa nyeri.contoh : heroin, kokain, morfin, kodein dan ganja. Putauw adalah heroin tidak murni berupa bubuk.

7. Zat didalam rokok yang menyebabkan kanker adalah? Jawab : tar8. Apa saja dampak psikis dari morfin? Jawab: rasa gembira berlebihan,dampak anti

depresan,merasa rilek,mengantuk,gangguan konsentrasi dll

Page 2: Soal Cc Untuk Materi Phbs

9. Apa saja factor yang membuat seseorang mengonsumsi napza? Jawab: lingkungan,ikut-ikutan,gaya-gayaan.

10. Lembaga yang bertugas memberantas pemakaian NAPZA adalah? Jawab: BNN /badan narkotika nasional

11. Salah satu penyebab hancurrnya masa depan bangsa Indonesia adalah karena? Jawab : pemakaian napza

12. Apa dampak positif kita menjauhi pemakaian narkoba? Jawab: berprestasi, banyak teman, disayang teman, masa depan bebas narkoba

13. Sebutkan cara menjauhi pemakaian narkoba ? jawab; mendekatkan diri kepada Allah dll14. Yang termasuk ke dalam obat golongn psikotropika? Jawab: sabu, ampetamin15. Jenis narkoba yang dapat digunakan untuk indikasi medis mengurangi nyeri adalah? Jawab:

morfin16. Contoh akibat pemakaian zat –zat terlarang pada system saraf pusat adalah? Jawab: kerusakan

otak, gangguan daya ingat,gangguan konsentrasidll17. Apa yang dimaksut dengan zat halusinogen? Jawab: zat yang berguna untuk

berkhayal/berhalusinasi18. Gejala yang muncul akibat kecanduan narkoba adalah?jawab: daya piker lemah, kerusakan otak

dll19. Zat yang bersifat psikoaktid berpengaruh pada susunan saraf pusat yang menyebabkan per

ubahan yang khas pada aktivitas mental dan perilaku disebut jawab psikotropika20. Kandungan utama zat berbahaya pada rokok adalah ? jawab tar,nikotin,CO