37
Seminar Neurologi Klinis SYNDROME OF INAPPROPIATE ANTIDIURETIC HORMONE (SIADH) Oleh: dr. Cok. Istri Gangga Dewi Pembimbing: dr. Kumara Tini,Sp.S,FINS

Slide Siadh

Embed Size (px)

DESCRIPTION

SIADH

Citation preview

  • Seminar Neurologi KlinisSYNDROME OF INAPPROPIATE ANTIDIURETIC HORMONE(SIADH)Oleh: dr. Cok. Istri Gangga DewiPembimbing: dr. Kumara Tini,Sp.S,FINS

  • PENDAHULUANThompson, 2010Hiponatremi adalah gangguan elektrolit yang paling sering ditemukan pada pasien rawat inap di rumah sakit.Ada berbagai macam penyeba hiponatremia.Penyebab yang paling sering SIADH (syndrome of inappropiate antidiuretic hormon).Perlu dibedakan antara SIADH dan penyebab hiponatremia lainnya terapi yang tepat

  • DEFINISIHiponatremia konsentrasi natrium plasma yang kurang dari 135 mmol/L. Konsentrasi natrium serum dan osmolaritas dipertahankan oleh mekanisme homeostatik (stimulasi haus, sekresi antidiuretik hormon (ADH), filtrasi natrium oleh ginjal).SIADH hiponatremia dan hipoosmolaritas disebabkan oleh abnormalitas sekresi dan kerja hormon gangguan ekskresi air.Ellison, 2007Harrison Principle of Internal Medicine, 2005

  • EPIDEMILOGIThompson 2010Thomas, 2014Hiponatremia gangguan elektrolit paling sering pada pasien yg dirawat di rumah sakit (hospital acquired).Prevalensi sekitar 2,5 % - 30 % Meningkat pada umur >> 30 thnPenelitian Gills peningkatan mortalitas pada pasien (28%) dengan konsentrasi natrium plasma yg rendah ( < 125 mmol/L) dibandingkan kontrol.

  • ETIOLOGIAda berbagai penyebab dari hiponatremia.Secara garis besar dibagi menjadi 3:1. Hipovolemik2. Euvolemik3. Hipervolemik

    Thompson, 2010

  • Rabinstein, 2003

  • Etiologi SIADHSecara garis besarnya dibagi menjadi 41. Malignant disease2. Pulmonary Disorders3. Disorders of the Central Nerveous System 4. Drugs inducedEllison, 2007

  • Ellison, 2007

  • PATOFISIOLOGI

    ADH: disekresi oleh pituitari posterior dengan stimulasi neuron dari nuklei supra-optik dan paraventrikuler hipotalamus reabsorbsi air Mekanisme patogenik yang mendasari SIADH excessive ADH release renal water reabsorption expansion ECF volumePalmer, 2003

  • Palmer, 2003Thomas, 2014

  • GEJALA KLINISGejala klinis tergantung dari :Derajat berat hiponatremiaKecepatan perubahan konsentrasi natrium plasmaGradien osmotik

    Thompson, 2010

  • Gejala NeurologiPerpindahan air secara transeluler dari ECF hipotonik ke SSP brain edema gejala klinis neurologiHiponatremia berat dan perkembangan yang cepat dari hiponatremi berhubungan dengan munculnya gejala neurologiThomas, 2014

  • - Hiponatremia ringan ( > 130 mmol/L): AsimptomatikHiponatremia sedang ( 125-130mmol/L)Anoreksia,nausea, vomiting, abdominal pain(115-125 mmol/L):Agitasi, halusinasi,confusionHiponatremia berat ( < 115 mmol/L):Kejang dan koma (neurological sequelae)Thompson, 2010

  • PEMERIKSAAN FISIKPada SIADH:- euvolemik dan normotensi- tanpa adanya ortostatik hipotensiHiponatremia berat confusional, disorientasi , delirium, kelemahan otot general, mioklonus, tremor, hiporefleks, refleks patologis, kejang umum, dan koma

    Thomas, 2014

  • DIAGNOSIS BANDINGBedakan SIADH dengan penyebab euvolaemik hiponatremiMisalnya:- Terapi cairan yg tidak tepat post operasi atau exercise- DiareDefisiensi ACTHPerlu dibedakan SIADH dan cerebral salt wasting (CSW)Thompson, 2010

  • SIADH dan CSWSebagian besar hiponatremia yang terjadi pada pasien dengan penyakit saraf SIADH dan CSWKeduanya masih sulit dibedakan walaupun berbeda secara fisiologikal- penilaian status volume untuk membedakan SIADH atau CSWRabinstein, 2003

  • Patofisiologi CSWRabinstein, 2003

  • DIAGNOSISBerdasarkan kriteria Bartter-Schwartz: - Hiponatremia dengan hipo-osmolalitas- Ekskresi natrium renal yang kontinyu- Urin kurang dari dilusi maksimal- Tidak ada tanda deplesi volume- Tidak ada penyebab hiponatremia lainnya- Koreksi hiponatremia dengan restriksi cairan

    Thomas, 2014

  • Ellison, 2007

  • Pemeriksaan PenunjanLaboratoriumImaging

    - Serum sodium, potasium, klorida, bokarbonat- Plasma osmolalitas- Serum kreatinin- BUN- Osmolalitas urin- Serum asam urat- Serum KortisolTSH

    CT Scan KepalaMRIThomas, 2014

  • PENATALAKSANAANPenatalaksanaan dan kecepatan koreksi hiponatremia tergantung dari:- Derajat hiponatremia- Apakah simptomatik- Apakah akut atau kronik- Osmolalitas urin dan clereance kreatinin

    Thomas, 2014

  • AKUTKRONIKhipertonik saline 3%Loop diuretik dan salineVasopresin 2 antagonis ( aquaretik, conivaptan)Restriksi cairan

    Restriksi cairanVasopressin 2 reseptor antagonisBisa dipertimbangkan pemberian: loop diuretik, peningkatan asupan garam, urea, manitol, dan demeclocyline

    Ellison,2007Walsh,2007

  • Algoritma Penatalaksanaan SIADH

    Ellison, 2007

  • KOMPLIKASIAda beberepa komplikasi dari SIADH:- Edeme serebral- Edema pulmonal nonkardiogenik- CPM (central pontine myelinolysis)

    Kematian lebih besar 6O kali pada pasien hiponatremia (Na < 130 mEQ/L) dibandingkan pasien tanpa hiponatremia

    Thomas 2007Walsh,2007

  • PROGNOSISPrognosis berhubungan dengan penyakit dasar, dan pengaruh dari derajat berat hiponatremiaKeberhasilan penanganan penyakit dasar koreksi SIADHPasien dengan manifestasi gejala neurologi atau hiponatremia derajat berat kerusakan neurologikal permanen

    Walsh,2007

  • SIMPULANHiponatremi adalah gangguan elektrolit yang paling sering ditemukan pada pasien rawat inap di rumah sakit.SIADH (syndrome of antidiuretic hormon) penyebab hiponatremia yg tersering pada pasien rawat inap Penyebab dan gejala bervariasi tergantung tergantung dari beberapa faktorKeberhasilan penanganan penyakit dasar koreksi SIADH

  • TERIMA KASIH

  • DAFTAR PUSTAKA

    - Ellison D.H, Tomas B.2007. The Syndrome of Innapropiate Antidiuresis. Available from: http:/www.NEJM.ORG-Singer G.G, renner B.M. 2005. Fluid and electrolyt disturbances. In: Harrisons Principle of Internal Medicine.16th ed. New York: McGraw Hill p.252-62.Palmer B.F.2003. Hyponatremia in Patient s with central nervous system disease: SIADH versus CSW. TRENDS in Endocrinology and Metabolism.Vol14 No 4 .pp 182-187Rabinstein AA. Et al.2003.Hyponatremia in Critically Ill Neurological Parient.The Neurologist.Vol.9.No.6.pp.290-300Thompson C.J, Hannon M.J.2010. The Syndrome of innapropiate abidiuretic hormone: prevalence,causes and consequences. European journal of Endocrinology. Vol 162 pp 5-12Thomas C.P. 2014. Syndrome of Inappropriate Antidiuretic Hormone Secretion. Available from: http:/www emedicine.medscape.comWalsh P.W. Et al. 2007. Neurologic effects of hyponatremia and its treatment. Available from: http;/www.ccjm.org

  • *