58

Skenario Pembelajaran - Official Web MI … · Web viewEceng gondok Tumbuhan paku Tali putri. . . . . . . . Siswa mengelompokan tumbuhan yang hidup di darat dan di air Siswa menyebutkan

Embed Size (px)

Citation preview

Rencana Pelaksanaan PembelajaranMata Pelajaran : SAINSMateri Pokok : Bagian-Bagian tubuh hewan dan tumbuhan.Pertemuan / waktu : pertama / 2 x 30 menitMetode : ceramah dan praktek

A. Kompetensi Dasar1.1 Mengenal bagian-bagian utama hewan dan tumbuhan di sekitar rumah dan sekolah melalui pengamatan

B. Indikatoro Membuat daftar bagian-bagian utama tubuh hewan (kucing, burung, ikan) dan kegunaannya dari hasil pengamatan.o Menggambar secara sederhana dan menamai bagian-bagian utama tubuh hewan.o Menirukan berbagai suara hewan yang ada di lingkungan sekitarnya.

C. Materi Essensialo Bagian-bagian utama tubuh hewan (hlm. 4).

D. Media Belajaro Gambar atau photo hewan

E. Rincian Kegiatan Pembelajaran Siswa

1. Pendahuluan o Menyampaikan Indikator dan kompetensi yang diharapkan

(5 menit)

2. Kegiatan Inti o Membacakan bagian-bagian utama tubuh hewano Siswa menyebutkan bagian tubuh - Burung- Ayam

- Kambing- Kucing

(50 menit)

\ RPP SAINS Kls 2 1

- Sapio Membuat daftar bagian-bagian tubuh burung, ayam, sapi, kambing,

kucing.o Melakukan kegiatan 1.1o Siswa diminta membuat kesimpulan tentang setiap kegiatan yang

dilakukan.o . . . . . . . . . . . .

3. Penutup o Mengulang kembali kesimpulan tentang kegiatan yang telah dilakukano Membagi kelompok untuk membawa seekor ikan yang hidup

(5 menit)

4. Pekerjaan Rumaho Mengambar secara sederhana dan menamai bagian tubuh ayam.

Mengetahui Kepala Sekolah

Choirul Anwar,S.Pd,M.Pd

Karanganyar, 1 Juli 2013 Guru Mata Pelajaran

Ida Winingsih,S.Pd

\ RPP SAINS Kls 2 2

Rencana Pelaksanaan PembelajaranMata Pelajaran : SAINSMateri Pokok : Bagian-Bagian tubuh hewan dan tumbuhan.Pertemuan / waktu : kedua / 2 x 30 menitMetode : ceramah dan praktek

A. Kompetensi Dasar1.1 Mengenal bagian-bagian utama hewan dan tumbuhan di sekitar rumah dan sekolah melalui pengamatan

B. Indikatoro Menceritakan cara hewan bergerak berdasarkan pengamatan misalnya: menggunakan kaki, perut, sayap (terbang) dan sirip.

C. Materi Essensialo Bagian-bagian utama tubuh hewan (hlm. 4).

D. Media Belajaro Buku SAINS SD Haryanto Erlangga Kelas IIo Ikan yang hidupo Video tentang hewan

E. Rincian Kegiatan Pembelajaran Siswa

1. Pendahuluan o Mengumpulkan pekerjaan rumaho Mengulang materi pertemuan sebelumnya

(5 menit)

2. Kegiatan Inti o Melakukan kegiatan 1.2 hlm 7 o Memeriksa pertanyaan kegiatan 1.2o Membacakan materi untuk menuntun siswa tentang

(50 menit)

\ RPP SAINS Kls 2 3

- Ikan- ular

- Gajah- serangga

o . . . . . . . . . . . .

3. Penutup o Memberikan kesempatan kepada satu orang siswa secara bergilir untuk

mengungkapkan kembali cara hewan bergerak.o Membagi kelompok untuk membawa tumbuhan cabai tomat atau

bayam.

(5 menit)

4. Pekerjaan Rumaho Tugas 1.1 hlm. 8o Tugas 1.2 hlm. 10

Mengetahui Kepala Sekolah

Choirul Anwar,S.Pd,M.Pd

Karanganyar, 1 Juli 2013 Guru Mata Pelajaran

Ida Winingsih,S.Pd

\ RPP SAINS Kls 2 4

Rencana Pelaksanaan PembelajaranMata Pelajaran : SAINSMateri Pokok : Bagian-Bagian tubuh hewan dan tumbuhan.Pertemuan / waktu : ketiga / 2 x 30 menitMetode : ceramah dan praktek

A. Kompetensi Dasar1.1 Mengenal bagian-bagian utama hewan dan tumbuhan di sekitar rumah dan sekolah melalui pengamatan

B. Indikatoro Membuat daftar bagian utama tumbuhan (akar, batang, daun, bunga dan buah/biji) berdasarkan hasil pengamatan.o Menggambar bagian utama tubuh tumbuhan secara sederhana

C. Materi Essensialo bagian-bagian utama tumbuhan (hlm. 10).

D. Media Belajaro Buku SAINS SD Haryanto Erlangga Kelas Io Tumbuhan cabai tomat atau bayam.

E. Rincian Kegiatan Pembelajaran Siswa

1. Pendahuluan o Mengumpulkan pekerjaan rumah tugas 1.2 dan tugas 1.2o Mengulang materi pertemuan sebelumnya, dan membacakan indikator

(5 menit)

2. Kegiatan Inti o Melakukan kegiatan 1.3 hlm. 10o Membacakan materi untuk menuntun siswa tentang bagian utama

tumbuhan (bisa dengan menunjukkan gambar atau tumbuhan

(50 menit)

\ RPP SAINS Kls 2 5

sesungguhnya)- Akar- Batang- Daun

- Bunga - Buah- Biji

o . . . . . . . . . . . .

3. Penutup o Memberikan kesempatan kepada satu orang siswa secara bergilir untuk

mengungkapkan kembali tentang bagian utama tumbuhan

(5 menit)

4. Pekerjaan Rumaho Tugas 1.3 hlm. 13

Mengetahui Kepala Sekolah

Choirul Anwar,S.Pd,M.Pd

Karanganyar, 1 Juli 2013 Guru Mata Pelajaran

Ida Winingsih,S.Pd

\ RPP SAINS Kls 2 6

Rencana Pelaksanaan PembelajaranMata Pelajaran : SAINSMateri Pokok : Pertumbuhan hewan Hewan dan TumbuhanPertemuan / waktu : pertama / 2 x 30 menitMetode : ceramah dan praktek

F. Kompetensi Dasar1.2 Mengidentifikasi perubahan yang terjadi pada pertumbuhan hewan (dalam ukuran) dan tumbuhan (dari biji menjadi tanaman)

G. Indikatoro Menceritakan perubahan-perubahan yang dialami hewan dalam ukuran pada saat tumbuh berdasarkan hasil pengamatan.o Membuat gambar pertumbuhan hewan misalnya anak ayam menjadi ayam dewasa.

H. Materi Essensialo Pertumbuhan hewan (hlm. 15)

I. Media Belajaro Buku SAINS SD Haryanto Erlangga Kelas IIo Gambar atau photo pertumbuhan hewan

J. Rincian Kegiatan Pembelajaran Siswa

1. Pendahuluan o Menyampaikan Indikator dan kompetensi yang diharapkan

(5 menit)

2. Kegiatan Inti o Membacakan pertumbuhan hewan (ukuran dan suara) dari :- Ayam- Kucing

o Siswa menceritakan kembali pertumbuhan ayam dan kucing

(50 menit)

\ RPP SAINS Kls 2 7

o Menggambar pertumbuhan ayam o Memeriksa pekerjaan siswa dan membantu bila ada siswa yang

kesulitan.o . . . . . . . . . . . .

3. Penutup o Mengulang pokok bahasan

(5 menit)

4. Pekerjaan Rumaho -

Mengetahui Kepala Sekolah

Choirul Anwar,S.Pd,M.Pd

Karanganyar, 1 Juli 2013 Guru Mata Pelajaran

Ida Winingsih,S.Pd

\ RPP SAINS Kls 2 8

Rencana Pelaksanaan PembelajaranMata Pelajaran : SAINSMateri Pokok : Bagian-Bagian tubuh hewan dan tumbuhan.Pertemuan / waktu : kedua / 2 x 30 menitMetode : ceramah dan praktek

F. Kompetensi Dasar1.1 Mengidentifikasi perubahan yang terjadi pada pertumbuhan hewan (dalam ukuran) dan tumbuhan (dari biji menjadi tanaman)

G. Indikatoro Menanam biji dan mengamati pertumbuhannya.o Menceritakan perubahan yang terjadi pada biji yang ditanam.

H. Materi Essensialo Pertumbuhan tumbuhan (hlm. 17)

I. Media Belajaro Buku SAINS SD Haryanto Erlangga Kelas II

J. Rincian Kegiatan Pembelajaran Siswa

5. Pendahuluan o Mengulang materi pertemuan sebelumnyao Menyampaikan Indikator dan kompetensi yang diharapkan

(5 menit)

6. Kegiatan Inti o Membacakan pertumbuhan tumbuhan (ukuran) dari :- Pohon mangga

o Siswa menceritakan kembali pertumbuhan pohon manggao Menggambar pertumbuhan pohon mangga

(50 menit)

\ RPP SAINS Kls 2 9

o Memeriksa pekerjaan siswa dan membantu bila ada siswa yang kesulitan.

o . . . . . . . . . . . .

7. Penutup o Mengulang pokok bahasan

(5 menit)

8. Pekerjaan Rumaho -

Mengetahui Kepala Sekolah

Choirul Anwar,S.Pd,M.Pd

Karanganyar, 1 Juli 2013 Guru Mata Pelajaran

Ida Winingsih,S.Pd

\ RPP SAINS Kls 2 10

Rencana Pelaksanaan PembelajaranMata Pelajaran : SAINSMateri Pokok : Tempat hidup makhluk hidupPertemuan / waktu : pertama / 2 x 30 menitMetode : ceramah dan praktek

K. Kompetensi Dasar1.3 Mengidentifikasi berbagai tempat hidup makhluk hidup (air, tanah dan tempat lainnya)

L. Indikatoro Menunjukkan tempat hidup makhluk hidup tertentu.o Memberi contoh hewan yang hidup di darat dan di air.

M. Materi Essensialo Tempat hidup hewan (hlm. 19)

N. Media Belajaro Buku SAINS SD Haryanto Erlangga Kelas IIo Gambar atau photo tempat hidup hewan

O. Rincian Kegiatan Pembelajaran Siswa

1. Pendahuluan o Menyampaikan Indikator dan kompetensi yang diharapkan

(5 menit)

2. Kegiatan Inti o Membacakan materi tempat hidup hewan :- Ikan- Kelinci- Bebek

(50 menit)

\ RPP SAINS Kls 2 11

- Cacing tanah- Katak

o Melakukan tugas 1.4o Siswa menceritakan kembali hewan yang hidup di darat dan di airo . . . . . . . . . . . .

3. Penutup o Membuat kesimpulan bahwa hewan hidup di tempat yang berbeda-

beda. Ada yang di darat dan ada yang di air

(5 menit)

4. Pekerjaan Rumaho -

Mengetahui Kepala Sekolah

Choirul Anwar,S.Pd,M.Pd

Karanganyar, 1 Juli 2013 Guru Mata Pelajaran

Ida Winingsih,S.Pd

\ RPP SAINS Kls 2 12

Rencana Pelaksanaan PembelajaranMata Pelajaran : SAINSMateri Pokok : Tempat hidup makhluk hidupPertemuan / waktu : kedua / 2 x 30 menitMetode : ceramah dan praktek

K. Kompetensi Dasar1.1 Mengidentifikasi berbagai tempat hidup makhluk hidup (air, tanah dan tempat lainnya)

L. Indikatoro Memberi contoh tumbuhan yang hidup di darat dan di air.o Memberi contoh tumbuhan yang hidup di tumbuhan lain melalui pengamatan.

M. Materi Essensialo Tempat hidup tumbuhan (hlm. 21)

N. Media Belajaro Buku SAINS SD Haryanto Erlangga Kelas IIo Gambar atau photo tempat hidup tumbuhan

O. Rincian Kegiatan Pembelajaran Siswa

9. Pendahuluan o Mengulang materi pertemuan sebelumnyao Menyampaikan Indikator dan kompetensi yang diharapkan

(5 menit)

10. Kegiatan Inti o Membacakan materi tempat hidup tumbuhan- Pohon mangga- Pohon pisang

- Eceng gondok- Tumbuhan paku

(50 menit)

\ RPP SAINS Kls 2 13

- Bunga mawar- Teratai

- Tali putri- . . . . . . . .

o Siswa mengelompokan tumbuhan yang hidup di darat dan di airo Siswa menyebutkan kembali tumbuhan yang hidup di darat dan di airo . . . . . . . . . . . .

11. Penutup o Membuat kesimpulan bahwa tumbuhan hidup di tempat yang berbeda-

beda. Ada yang di darat dan ada yang di air

(5 menit)

12. Pekerjaan Rumaho -

Mengetahui Kepala Sekolah

Choirul Anwar,S.Pd,M.Pd

Karanganyar, 1 Juli 2013 Guru Mata Pelajaran

Ida Winingsih,S.Pd

\ RPP SAINS Kls 2 14

Rencana Pelaksanaan PembelajaranMata Pelajaran : SAINSMateri Pokok : Kegunaan Hewan dan tumbuhan bagi manusiaPertemuan / waktu : pertama / 2 x 30 menitMetode : ceramah dan praktek

P. Kompetensi Dasar1.4 Mengidentifikasi makhluk hidup yang menguntungkan dan membahayakan

Q. Indikatoro Memberi contoh berbagai hewan yang menguntungkan dan merugikan manusia.

R. Materi Essensialo Kegunaan hewan bagi manusia (hlm. 23)

S. Media Belajaro Buku SAINS SD Haryanto Erlangga Kelas IIo Gambar atau photo hewan yang menguntungkano Gambar atau photo hewan yang membahayakan

T. Rincian Kegiatan Pembelajaran Siswa

1. Pendahuluan o Menyampaikan Indikator dan kompetensi yang diharapkan

(5 menit)

2. Kegiatan Inti o Membacakan materi tentang kegunaan kerugian hewan bagi manusia- Sapi- Ikan- Ayam

- Anjing- Kelinci- Bebek

(50 menit)

\ RPP SAINS Kls 2 15

- Kuda - Lalat o Siswa mengelompokan hewan yang bermanfaat bagi manusiao Siswa mengelompokkan hewan yang merugikan bagi manusiao Siswa menceritakan kembali hewan yang hidup di darat dan di airo . . . . . . . . . . . .

3. Penutup o Membuat kesimpulan bahwa ada hewan yang berguna dan ada hewan

yang membahayakan manusia

(5 menit)

4. Pekerjaan Rumaho -

Mengetahui Kepala Sekolah

Choirul Anwar,S.Pd,M.Pd

Karanganyar, 1 Juli 2013 Guru Mata Pelajaran

Ida Winingsih,S.Pd

\ RPP SAINS Kls 2 16

Rencana Pelaksanaan PembelajaranMata Pelajaran : SAINSMateri Pokok : Kegunaan Hewan dan tumbuhan bagi manusia Pertemuan / waktu : kedua / 2 x 30 menitMetode : ceramah dan praktek

P. Kompetensi Dasar1.1 Mengidentifikasi makhluk hidup yang menguntungkan dan membahayakan

Q. Indikatoro Memberi contoh berbagai tumbuhan di sekitar yang berguna bagi manusia.

R. Materi Essensialo Kegunaan hewan bagi manusia (hlm. 25)

S. Media Belajaro Buku SAINS SD Haryanto Erlangga Kelas IIo Gambar atau photo tumbuhan yang berguna bagi manusia

T. Rincian Kegiatan Pembelajaran Siswa

13. Pendahuluan o Mengulang materi pertemuan sebelumnyao Menyampaikan Indikator dan kompetensi yang diharapkan

(5 menit)

14. Kegiatan Inti o Membacakan materi kegunaan tumbuhan bagi manusia seperti :- Padi- Sayuran- Buah-buahan

- Kunyit- Kencur- Asam

(50 menit)

\ RPP SAINS Kls 2 17

- Bunga- Jahe- Daun kumis kucing

- Jeruk nipis- . . . . . . .- . . . . . . . .

o Siswa mengelompokan tumbuhan yang dapat dijadikan obato . . . . . . . . . . . .

15. Penutup o Membuat kesimpulan bahwa tumbuhan berguna bagi kita . Tumbuhan

menjadi makanan, hiasan, dan obat

(5 menit)

16. Pekerjaan Rumaho Tugas 1.5 hlm. 27.

Mengetahui Kepala Sekolah

Choirul Anwar,S.Pd,M.Pd

Karanganyar, 1 Juli 2013 Guru Mata Pelajaran

Ida Winingsih,S.Pd

\ RPP SAINS Kls 2 18

Rencana Pelaksanaan PembelajaranMata Pelajaran : SAINSMateri Pokok : Benda padat dan benda cairPertemuan / waktu : pertama / 2 x 30 menitMetode : ceramah dan praktek

U. Kompetensi Dasar1.5 Mengidentifikasi ciri-ciri benda padat dan cair yang ada di lingkungan sekitar

V. Indikatoro Menunjukkan beragam jenis benda padat dan benda cair yang ada di sekitar.o Membedakan ciri benda padat dan benda cair.

W. Materi Essensialo Benda padat dan benda cair (hlm. 38)

X. Media Belajaro Buku SAINS SD Haryanto Erlangga Kelas IIo Berbagai benda padat dan cair

Y. Rincian Kegiatan Pembelajaran Siswa

1. Pendahuluan o Menyampaikan Indikator dan kompetensi yang diharapkan

(5 menit)

2. Kegiatan Inti o Membacakan materi tentang benda padat dan benda cairo Siswa melakukan kegiatan 2.1o Siswa melakukan kegiatan 2.2o Membimbing siswa dalam mengerjakan kegiatan

(50 menit)

\ RPP SAINS Kls 2 19

o Siswa menceritakan kembali hewan perbedaan bneda padat dengan benda cair

o . . . . . . . . . . . .

3. Penutup o Membuat kesimpulan bahwa Bentuk benda cair berubah-ubah dan

bentuk benda padat tidak berubah-ubah.o Menugaskan siswa untuk membawa plastisin, pada pertemuan

berikutnya.

(5 menit)

4. Pekerjaan Rumaho -

Mengetahui Kepala Sekolah

Choirul Anwar,S.Pd,M.Pd

Karanganyar, 1 Juli 2013 Guru Mata Pelajaran

Ida Winingsih,S.Pd

\ RPP SAINS Kls 2 20

Rencana Pelaksanaan PembelajaranMata Pelajaran : SAINSMateri Pokok : Perubahan bendaPertemuan / waktu : pertama / 2 x 30 menitMetode : ceramah dan praktek

Z. Kompetensi Dasar1.6 Menunjukkan perubahan bentuk dan wujud benda (plastisin/tanah liat/adonan tepung) akibat dari kondisi tertentu.

AA.Indikatoro Mengidentifikasi benda-benda di sekitar yang dapat berubah bentuk seperti plastisin/ tanah liat ketika dibentuk. o Mencari contoh benda padat yang dapat berubah wujud menjadi benda cair dan sebaliknya yaitu benda cair menjadi padat.

BB. Materi Essensialo Perubahan benda. (hlm. 41)

CC. Media Belajaro Buku SAINS SD Haryanto Erlangga Kelas IIo Plastisin, es batu

DD.Rincian Kegiatan Pembelajaran Siswa

1. Pendahuluan o Mengulang materi pertemuan sebelumnyao Menyampaikan Indikator dan kompetensi yang diharapkan

(5 menit)

2. Kegiatan Inti o Siswa melakukan kegiatan 2.3o Membacakan materi tentang benda-benda yang dapat berubah bentuk

seperti plastisin, lilin, dan tanah liat.

(50 menit)

\ RPP SAINS Kls 2 21

o Menyebutkan benda padat yang dapat beruah menjadi benda cair dan sebaliknya. Contoh Es krim dan es batu

o Siswa menceritakan kembali tentang perubahan benda dan kegiatan 2.3o . . . . . . . . . . . .

3. Penutup o Membuat kesimpulan bahwa - Bentuk benda padat berubah bila kita melakukan sesuatu padanya- Benda padat dapat berubah wujud menjadi benda cair, dan sebaliknya.

(5 menit)

4. Pekerjaan Rumaho -

Mengetahui Kepala Sekolah

Choirul Anwar,S.Pd,M.Pd

Karanganyar, 1 Juli 2013 Guru Mata Pelajaran

Ida Winingsih,S.Pd

\ RPP SAINS Kls 2 22

Rencana Pelaksanaan PembelajaranMata Pelajaran : SAINSMateri Pokok : Kegunaan BendaPertemuan / waktu : pertama / 2 x 30 menitMetode : ceramah dan praktek

EE. Kompetensi Dasar1.7 Mengidentifikasi benda-benda yang dikenal dan kegunaannya melalui pengamatan

FF. Indikatoro Mengidentifikasi benda-benda yang ada di sekitar.o Menceritakan kegunaan benda-benda di sekitar.

GG. Materi Essensialo Kegunaan Benda. (hlm. 43)

HH. Media Belajaro Buku SAINS SD Haryanto Erlangga Kelas IIo Gamar berbagai benda

II. Rincian Kegiatan Pembelajaran Siswa

1. Pendahuluan o Menyampaikan Indikator dan kompetensi yang diharapkan

(5 menit)

2. Kegiatan Inti o Membacakan materi tentang kegunaan benda padato Siswa melakukan kegiatan 2.4o Siswa menceritakan kegunaan benda yang berada :- Di meja guru - Di kamar mandi

(50 menit)

\ RPP SAINS Kls 2 23

- Di dapur - . . . . . . . . . .o Siswa menceritakan cara merawat benda-benda tersebut.o . . . . . . . . . . . .

3. Penutup o Membuat kesimpulan bahwa bentuk benda cair berubah-ubah dan

bentuk benda padat tidak berubah-ubah.o Menugaskan siswa untuk membawa plastisin, pada pertemuan

berikutnya.

(5 menit)

4. Pekerjaan Rumaho Tugas 2.1

Mengetahui Kepala Sekolah

Choirul Anwar,S.Pd,M.Pd

Karanganyar, 1 Juli 2013 Guru Mata Pelajaran

Ida Winingsih,S.Pd

\ RPP SAINS Kls 2 24

Rencana Pelaksanaan PembelajaranMata Pelajaran : SAINSMateri Pokok : Menggunakan sumber energiPertemuan / waktu : pertama / 2 x 30 menitMetode : ceramah dan demonstrasi

JJ. Kompetensi Dasar1.8 Mengidentifikasi sumber-sumber energi (panas, listrik, cahaya, dan bunyi) yang ada di lingkungan sekitar.

KK. Indikatoro Mencari contoh alat-alat rumah tangga yang menghasilkan panas, bunyi dan cahaya.o Menunjukkan sumber energi yang menghasilkan panas, bunyi dan cahaya.o Mencari contoh alat rumah tangga yang menggunakan energi listrik.

LL. Materi Essensialo Menghasilkan panas (hlm. 59)o Menghasilkan bunyi (hlm. 60)

MM. Media Belajaro Buku SAINS SD Haryanto Erlangga Kelas IIo Gambar alat-alat rumah tangga yang menghasilkan panas dan bunyi

NN. Rincian Kegiatan Pembelajaran Siswa

1. Pendahuluan o Menyampaikan Indikator dan kompetensi yang diharapkan

(5 menit)

2. Kegiatan Inti o Membacakan materi alat-alat yang menghasilkan panas dan bunyi.o Siswa menyebutkan alat-alat yang menghasilkan panas :

(50 menit)

\ RPP SAINS Kls 2 25

- Kompor gas- Seterika

- Pemanggang roti- Dispenser

o Siswa menyebutkan alat-alat yang menghasilkan bunyi :- Radio- Jam beker

- Televisi- . . . . . . . .

o Siswa melakukan tugas 3.1 hlm. 61.o . . . . . . . . . . . .

3. Penutup o Membuat kesimpulan bahwa ada alat yang dapat menghasilkan panas

dan bunyi

(5 menit)

4. Pekerjaan Rumaho -

Mengetahui Kepala Sekolah

Choirul Anwar,S.Pd,M.Pd

Karanganyar, 1 Juli 2013 Guru Mata Pelajaran

Ida Winingsih,S.Pd

\ RPP SAINS Kls 2 26

Rencana Pelaksanaan PembelajaranMata Pelajaran : SAINSMateri Pokok : Menggunakan sumber energi.Pertemuan / waktu : kedua / 2 x 30 menitMetode : ceramah dan demonstrasi

U. Kompetensi Dasar1.1 Mengidentifikasi sumber-sumber energi (panas, listrik, cahaya, dan bunyi) yang ada di lingkungan sekitar.

V. Indikatoro Mencari contoh alat-alat rumah tangga yang menghasilkan panas, bunyi dan cahaya.o Menunjukkan sumber energi yang menghasilkan panas, bunyi dan cahaya.o Mencari contoh alat rumah tangga yang menggunakan energi listrik.

W. Materi Essensialo Menghasilkan cahaya (hlm. 61)

X. Media Belajaro Buku SAINS SD Haryanto Erlangga Kelas IIo Lilin, lampu sumbu, lampu listrik dan senter

Y. Rincian Kegiatan Pembelajaran Siswa

17. Pendahuluan o Mengulang materi pertemuan tentang alat-alat yang mengahasilkan

panas dan bunyi

(5 menit)

18. Kegiatan Inti o Membacakan materi alat-alat yang menghasilkan cahaya :- Lilin - Lampu listrik

(50 menit)

\ RPP SAINS Kls 2 27

- Lampu sumbu - Sentero Siswa menyebutkan kembali alat-alat yang menghasilkan bunyi.o Menggambar alat-alat yang menghasilkan bunyi secara sederhanao Siswa melakukan tugas 3.2 hlm. 61.o Memeriksa pekerjaan siswa dan membantu bila ada siswa yang

kesulitan.o . . . . . . . . . . . .

19. Penutup o Membuat kesimpulan bahwa ada alat yang dapat menghasilkan cahaya..

(5 menit)

20. Pekerjaan Rumaho -

Mengetahui Kepala Sekolah

Choirul Anwar,S.Pd,M.Pd

Karanganyar, 1 Juli 2013 Guru Mata Pelajaran

Ida Winingsih,S.Pd

\ RPP SAINS Kls 2 28

Rencana Pelaksanaan PembelajaranMata Pelajaran : SAINSMateri Pokok : Energi yang sering digunakanPertemuan / waktu : pertama / 2 x 30 menitMetode : ceramah dan demonstrasi

OO. Kompetensi Dasar1.9 Mengidentifikasi jenis energi yang paling sering digunakan di lingkungan sekitar dan cara menghematnya

PP. Indikatoro Memberi contoh jenis-jenis energi yang sering digunakan sehari-hari. o Memberi alasan penggunaan jenis energi tersebut.

QQ. Materi Essensialo Energi yang sering digunakan (hlm. 63).

RR. Media Belajaro Buku SAINS SD Haryanto Erlangga Kelas IIo Gambar alat-alat yang mengunakan sumber energi listrik, baterai, bensin dan solar

SS. Rincian Kegiatan Pembelajaran Siswa

1. Pendahuluan o Menyampaikan Indikator dan kompetensi yang diharapkan.

(5 menit)

2. Kegiatan Inti o Membacakan materi energi yang sering di gunakano Menyebutkan sumber energi dengan alatnya yang sering digunakan :

Di rumah.:- Listrik lampu, televisi - Minyak kompor, lampu sumbu

(50 menit)

\ RPP SAINS Kls 2 29

- Baterai jam, remote tv

Di jalan- Bensin dan solar mobil dan motor

o Siswa menceritakan kembali alasan penggunaan jenis sumber energi.o . . . . . . . . . . . .

3. Penutup o Membuat kesimpulan bahwa sumber energi yang banyak digunakan di

rumah adalah listrik. Sumber energi yang banyak digunakan di jalanan adalah bensin dan solar.

(5 menit)

4. Pekerjaan Rumaho Tugas 3.3

Mengetahui Kepala Sekolah

Choirul Anwar,S.Pd,M.Pd

Karanganyar, 1 Juli 2013 Guru Mata Pelajaran

Ida Winingsih,S.Pd

\ RPP SAINS Kls 2 30

Rencana Pelaksanaan PembelajaranMata Pelajaran : SAINSMateri Pokok : Menghemat energi Pertemuan / waktu : kedua / 2 x 30 menitMetode : ceramah dan demonstrasi

Z. Kompetensi Dasar1.1 Mengidentifikasi jenis energi yang paling sering digunakan di lingkungan sekitar dan cara menghematnya

AA.Indikatoro Memberi alasan perlunya menghemat energi

BB. Materi Essensialo Menghemat energi (hlm. 66).

CC. Media Belajaro Buku SAINS SD Haryanto Erlangga Kelas II

DD.Rincian Kegiatan Pembelajaran Siswa

21. Pendahuluan o Mengumpulkan pekerjaan rumah tugas 3.3o Mengulang materi pertemuan tentang energi yang sering digunakan.

(5 menit)

22. Kegiatan Inti o Membacakan materi tentang menghemat energi.- Lilin- Lampu sumbu

- Lampu listrik- Senter

o Siswa melakukan tugas 3.4 hlm. 61.o Siswa menceritakan alasan perlunya menghemat energi.

(50 menit)

\ RPP SAINS Kls 2 31

o Memeriksa pekerjaan siswa dan membantu bila ada siswa yang kesulitan.

o . . . . . . . . . . . .

23. Penutup o Membuat kesimpulan bahwa menghemat energi berati menghenmat

biaya.

(5 menit)

24. Pekerjaan Rumaho Melakukan uji kompetensi hlm. 68.

Mengetahui Kepala Sekolah

Choirul Anwar,S.Pd,M.Pd

Karanganyar, 1 Juli 2013 Guru Mata Pelajaran

Ida Winingsih,S.Pd

\ RPP SAINS Kls 2 32

Rencana Pelaksanaan PembelajaranMata Pelajaran : SAINSMateri Pokok : Kenampakan matahariPertemuan / waktu : pertama / 2 x 30 menitMetode : ceramah dan demonstrasi

TT. Kompetensi Dasar1.10 Mengidentifikasi kenampakan matahari pada pagi, siang dan sore hari

UU. Indikatoro Menceritakan kedudukan matahari (pagi, siang, dan sore hari).o Membedakan panas yang dipancarkan matahari pada waktu pagi, siang dan sore hari.

VV. Materi Essensialo Kenampakan matahari (hlm. 76)o Panas matahari (hlm. 77)

WW. Media Belajaro Buku SAINS SD Haryanto Erlangga Kelas II

XX. Rincian Kegiatan Pembelajaran Siswa

1. Pendahuluan o Menyampaikan Indikator dan kompetensi yang diharapkan.

(5 menit)

2. Kegiatan Inti o Membacakan materi tentang kenampakan matahari dan panas

matahari.o Siswa menceritakan kembali kedudukan matahari saat:- Pagi ada di timur

(50 menit)

\ RPP SAINS Kls 2 33

- Siang di atas - Sore di barat

o Siswa menggambar kedudukan matahari secara sederhana.o Siswa dapat membedakan panas yang dipancarkan matahari pada waktu

pagi, siang dan sore hari.o . . . . . . . . . . . .

3. Penutup o Membuat kesimpulan bahwa sumber energi yang banyak digunakan di

rumah adalah listrik. Sumber energi yang banyak digunakan di jalanan adalah bensin dan solar.

(5 menit)

4. Pekerjaan Rumaho Tugas 4.1

Mengetahui Kepala Sekolah

Choirul Anwar,S.Pd,M.Pd

Karanganyar, 1 Juli 2013 Guru Mata Pelajaran

Ida Winingsih,S.Pd

\ RPP SAINS Kls 2 34

Rencana Pelaksanaan PembelajaranMata Pelajaran : SAINSMateri Pokok : Kenampakan matahariPertemuan / waktu : kedua / 2 x 30 menitMetode : ceramah dan demonstrasi

EE. Kompetensi Dasar1.1 Mengidentifikasi kenampakan matahari pada pagi, siang dan sore hari

FF. Indikatoro Menceritakan adanya hubungan antara kedudukan matahari dengan bayang-bayang yang terbentuk.

GG. Materi Essensialo Hubungan kenampakan matahari dengan bayang-bayang (hlm. 79)

HH. Media Belajaro Buku SAINS SD Haryanto Erlangga Kelas II

II. Rincian Kegiatan Pembelajaran Siswa

25. Pendahuluan o Mengumpulkan pekerjaan rumah tugas 4.1o Mengulang materi pertemuan sebelumnya tentang kenampakan

matahari dan panas matahari.

(5 menit)

26. Kegiatan Inti o Membacakan materi tentang hubungan kenampakan matahari dengan

bayang-bayang.o Siswa melakukan tugas kegiatan 4.1 hlm. 79.o Menceritakan kembali tugas 4.1. bahwa kedudukan matahari yang

(50 menit)

\ RPP SAINS Kls 2 35

berubah-ubah membuat bayangannya juga berubah-ubah.o Memeriksa pekerjaan siswa dan membantu bila ada siswa yang

kesulitan.o . . . . . . . . . . . .

27. Penutup o Membuat kesimpulan bahwa kenampakan matahari yang berubah-ubah

membuat bayangan yang dibentuknya juga selalu berubah-ubah.

(5 menit)

28. Pekerjaan Rumaho -

Mengetahui Kepala Sekolah

Choirul Anwar,S.Pd,M.Pd

Karanganyar, 1 Juli 2013 Guru Mata Pelajaran

Ida Winingsih,S.Pd

\ RPP SAINS Kls 2 36

Rencana Pelaksanaan PembelajaranMata Pelajaran : SAINSMateri Pokok : Kegunaan panas dan cahaya matahariPertemuan / waktu : pertama / 2 x 30 menitMetode : ceramah dan demonstrasi

YY. Kompetensi Dasar1.11 Mendeskripsikan kegunaan panas dan cahaya matahari dalam kehidupan sehari-hari.

ZZ. Indikatoro Menceritakan kegunaan panas dan cahaya matahari dalam kehidupan sehari-hari. o Mendeskripsikan pengaruh panas dan cahaya matahari terhadap manusia.o Memperagakan cara yang aman untuk menghindari pengaruh panas dan cahaya matahari, misalnya tidak menatap matahari secara

langsung.

AAA. Materi Essensialo Kegunaan panas dan cahaya matahari (hlm. 81)

BBB. Media Belajaro Buku SAINS SD Haryanto Erlangga Kelas II

CCC. Rincian Kegiatan Pembelajaran Siswa

1. Pendahuluan o Menyampaikan Indikator dan kompetensi yang diharapkan.

(5 menit)

2. Kegiatan Inti o Membacakan materi tentang kegunaan panas dan cahaya matahari. o Siswa menceritakan kembali kegunaan panas dan cahaya matahari :- Mengerikan pakaian basah - Menumbuhkan tumbuhan

(50 menit)

\ RPP SAINS Kls 2 37

- Menerangi bumi - . . . . . . . . . . . .o Siswa menceritakan kembali cara melindungi tubuh dari panas dan

cahaya matahari :- Memakai pakaian untuk melindungi kulit.- Memakai kaca mata untuk melindungi mata.- . . . . . . . . . .

o . . . . . . . . . . . .

3. Penutup o Membuat kesimpulan bahwa - Panas dan cahaya matahari sangat penting bagi tubuh kita- Tubuh peru dilindungi dari panas dan cahaya matahari.

(5 menit)

4. Pekerjaan Rumaho Uji Kompetensi

Mengetahui Kepala Sekolah

Choirul Anwar,S.Pd,M.Pd

Karanganyar, 1 Juli 2013 Guru Mata Pelajaran

Ida Winingsih,S.Pd

\ RPP SAINS Kls 2 38