108
Created by team STRUKTUR DAN FUNGSI ORGAN PADA TUMBUHAN, PROSES PEROLEHAN NUTRISI DAN TRANSFORMASI ENERGI PADA TUMBUHAN, DAN GERAK PADA TUMBUHAN

ORGAN TUMBUHAN, PROSES PEROLEHAN NUTRISI TUMBUHAN, DAN GERAK TUMBUHAN

Embed Size (px)

DESCRIPTION

STRUKTUR DAN FUNGSI ORGAN PADA TUMBUHAN, PROSES PEROLEHAN NUTRISI DAN TRANSFORMASI ENERGI PADA TUMBUHAN, DAN GERAK PADA TUMBUHAN. source : wikipedia, buku biologi kelas 8 penabur, youtube.

Citation preview

Page 1: ORGAN TUMBUHAN, PROSES PEROLEHAN NUTRISI TUMBUHAN, DAN GERAK TUMBUHAN

Created by team

STRUKTUR DAN FUNGSI ORGAN PADA TUMBUHAN,

PROSES PEROLEHAN NUTRISI DAN TRANSFORMASI ENERGI

PADA TUMBUHAN, DAN GERAK PADA TUMBUHAN

Page 2: ORGAN TUMBUHAN, PROSES PEROLEHAN NUTRISI TUMBUHAN, DAN GERAK TUMBUHAN

BAB IX. STRUKTUR DAN FUNGSI ORGAN PADA TUMBUHAN

Page 3: ORGAN TUMBUHAN, PROSES PEROLEHAN NUTRISI TUMBUHAN, DAN GERAK TUMBUHAN

STRUKTUR DAN FUNGSI

ORGAN PADA TUMBUHAN

Page 4: ORGAN TUMBUHAN, PROSES PEROLEHAN NUTRISI TUMBUHAN, DAN GERAK TUMBUHAN

A. STRUKTUR DAN FUNGSI ORGAN PADA TUMBUHAN

1. AKAR

Page 5: ORGAN TUMBUHAN, PROSES PEROLEHAN NUTRISI TUMBUHAN, DAN GERAK TUMBUHAN

WATCH A MOVIE ABOUT ROOT PRESSURE!!

Page 6: ORGAN TUMBUHAN, PROSES PEROLEHAN NUTRISI TUMBUHAN, DAN GERAK TUMBUHAN
Page 7: ORGAN TUMBUHAN, PROSES PEROLEHAN NUTRISI TUMBUHAN, DAN GERAK TUMBUHAN

A. SISTEM PERAKARAN

a. Sistem Perakaran Tunggang

• Adalah sistem perakaran pada tumbuhan yang akar utamanya (akar primer) terus tumbuh memanjang dan bercabang – cabang menjadi akar yang lebih kecil (akar sekunder).

• Tumbuhan yang memiliki sistem perakaran tunggang adalah tumbuhan berbiji dua (dikotil ) dan tumbuhan berbiji terbuka (Gymnosparmae).

Page 8: ORGAN TUMBUHAN, PROSES PEROLEHAN NUTRISI TUMBUHAN, DAN GERAK TUMBUHAN

• Secara Anatomi :- batas ujung akar & kaliptra tdk jelas- perisikel 1 lapis- mengalami penebalan sekunder- letak xilem di dalam & floem di luar

• Secara morfologi :- fusiformis (tombak) cth : Wortel, lobak- nafiformis (gasing) cth : bengkuang, bit- akar tunggang bercabang (ramosus)

Page 9: ORGAN TUMBUHAN, PROSES PEROLEHAN NUTRISI TUMBUHAN, DAN GERAK TUMBUHAN

b. Sistem Perakaran Serabut

• Adalah sistem perakaran tumbuhan yang dalam perkembangan akar utama akan mati dan digantikan oleh sejumlah akar yang ukurannya relatif sama dan tumbuh dari pangkal akar (akar adventif).

• Tumbuhan yang memiliki sistem perakaran serabut adalah tumbuhan dari golongan tumbuhan berkeping biji satu (monokotil).

Page 10: ORGAN TUMBUHAN, PROSES PEROLEHAN NUTRISI TUMBUHAN, DAN GERAK TUMBUHAN

• Secara Anatomi :- batas ujung akar & kaliptra jelas- Perisikel beberapa lapis- Tidak ada penebalan sekunder- Tidak ada kambium- Letak xilem & floem berselang seling• Secara morfologi :- Akar serabut kecil-kecil berbentuk benangCth : padi

- Akar serabut kaku keras & cukup besar seperti tambangCth : pohon kelapa

- Akar serabut besar , hampir sebesar lengan, tidak bercabangCth : pandan

Page 11: ORGAN TUMBUHAN, PROSES PEROLEHAN NUTRISI TUMBUHAN, DAN GERAK TUMBUHAN

B. STRUKTUR AKAR

Jaringan penyusun akar dari luar ke dalam

a. Jaringan Epidermis Jaringan epidermis merupakan jaringan tubuh tumbuhan

yang terletak paling luar. Jaringan epidermis menutupi bagian akar dan organ tumbuhan lainnya. Biasanya epidermis hanya terdiri dari selapis sel yang berbentuk pipih dan rapat, berkutikula, dan tersusun rapa. Fungsi jaringan epidermis adalah sebagai pelindung jaringan di dalamnya serta sebagai tempat pertukaran zat. Jaringan epidermis akar ada yang menjadi rambut akar. Rambut akar berfungsi menyerap air dan garam mineral, juga memperluas akar

Page 12: ORGAN TUMBUHAN, PROSES PEROLEHAN NUTRISI TUMBUHAN, DAN GERAK TUMBUHAN

b. Jaringan Korteks

Letaknya langsung di bawah jaringan epidermis, sel-selnya tidak tersusun rapat dan berdinding tipis sehingga banyak memiliki ruang antar sel dan mudah dilewati oleh air. Sebagian besar dibangun oleh jaringan parenkim.

Page 13: ORGAN TUMBUHAN, PROSES PEROLEHAN NUTRISI TUMBUHAN, DAN GERAK TUMBUHAN

c. Jaringan Endodermis

J. Endodermis Primer :Merupakan lapisan pemisah antara korteks

dengan silinder pusat. Sel-sel endodermis dapat mengalami penebalan zat gabus pada dindingnya dan membentuk seperti titik-titik, dinamakan titik Caspary, dari zat suberin dan zat kutin. J. Endodermis Sekunder

Penebalan berupa pita kaspari dari zat lignin. Air dan zat mineral, dapat masuk menembus jaringan ini melalui pita kaspari.

Page 14: ORGAN TUMBUHAN, PROSES PEROLEHAN NUTRISI TUMBUHAN, DAN GERAK TUMBUHAN

d. Silinder pusat atau stele

  Silinder pusat/stele merupakan bagian terdalam dari akar.Terdiri dari berbagai macam jaringan :- Persikel/Perikambium : Merupakan lapisan terluar dari stele. Akar cabang terbentuk dari pertumbuhan persikel ke arah luar.- Berkas Pembuluh Angkut/Vasis : Terdiri atas xilem dan floem yang tersusun bergantian menurut arah jari jari. Pada dikotil di antara xilem dan floem terdapat jaringan kambium.- Empulur : Letaknya paling dalam atau di antara berkas pembuluh angkut terdiri dari jaringan parenkim.

Page 15: ORGAN TUMBUHAN, PROSES PEROLEHAN NUTRISI TUMBUHAN, DAN GERAK TUMBUHAN

C. DAERAH PERTUMBUHAN AKAR

a. Daerah Meristematis : Daerahnya berkembang terus-menerus atau sel - selnya beregenerasi.

Tudung Akar (Tudung Kaliptra) berfungsi melindungi meristem akar & alat pemantakan akar ke dalam tanah yang mensekresikan lendir yg mengandung polisakarida & ada butiran tepung.

Page 16: ORGAN TUMBUHAN, PROSES PEROLEHAN NUTRISI TUMBUHAN, DAN GERAK TUMBUHAN

b. Daerah Elongasi :

Daerah elongasi adalah daerah perpanjangan. Daerah elongasi adalah daerah yang sel-selnya mengalami pertumbuhan memanjang dan membesar.

Page 17: ORGAN TUMBUHAN, PROSES PEROLEHAN NUTRISI TUMBUHAN, DAN GERAK TUMBUHAN

c. Daerah diferensial- Daerah pada akar yang terdapat penonjolan sel

epidermis yang disebut rambut akar

Page 18: ORGAN TUMBUHAN, PROSES PEROLEHAN NUTRISI TUMBUHAN, DAN GERAK TUMBUHAN

D. FUNGSI AKAR

a. Menancapkan tubuh tumbuhan ke dalam tanah- memegang tumbuhan agar berada di posisi yang

tetap - akar sebagai penyangga bagian shoot plant - menjaga tumbuhan dari terpaan angin

Page 19: ORGAN TUMBUHAN, PROSES PEROLEHAN NUTRISI TUMBUHAN, DAN GERAK TUMBUHAN

b. Penyerap nutrisi, air dan gas Penyerapan air dan mineral dari tanah dilakukan oleh

ujung akar muda banyak rambut akar, sehingga memperluas bidang penyerapan.

Page 20: ORGAN TUMBUHAN, PROSES PEROLEHAN NUTRISI TUMBUHAN, DAN GERAK TUMBUHAN

c. Penyimpan cadangan makananDi dalam sel akar terdapat sel parenkim yang menyimpan pati/karbohidratcth: wortel (Daucus carota), lobak (Raphanus sativus), bit (Beta vulgaris)

Page 21: ORGAN TUMBUHAN, PROSES PEROLEHAN NUTRISI TUMBUHAN, DAN GERAK TUMBUHAN

d. Translokasi air & nutrisi terlarut ke bagian organ tubuh tumbuhan (batang, daun, buah) yang mempengaruhi pertumbuhan tanaman

Page 22: ORGAN TUMBUHAN, PROSES PEROLEHAN NUTRISI TUMBUHAN, DAN GERAK TUMBUHAN

e. Pada tumbuhan tertentu akar berperan sebagai alat bantu, antara lain:

I. Alat bantu pernapasan Akar gantung pada beringin (Ficus benjamina) Karet hias (Ficus elastica) Beberapa jenis anggrek (Orchidaceae)

Akar napas pada tanam bakau (Rhizopora conjugata)

II Alat penunjang Akar tunjang pada tanaman bakau (Rhizopora conjugata)

dan pandan (Pandanus tectorius)

Page 23: ORGAN TUMBUHAN, PROSES PEROLEHAN NUTRISI TUMBUHAN, DAN GERAK TUMBUHAN

3. BATANG

Page 24: ORGAN TUMBUHAN, PROSES PEROLEHAN NUTRISI TUMBUHAN, DAN GERAK TUMBUHAN

Struktur BatangStruktur jaringan penyusun batang dari luar ke dalam pada dasarnya hampir sama dengan struktur jaringan penyusun akar, namun terdapat perbedaan antara dikotil dan monokotil

Page 25: ORGAN TUMBUHAN, PROSES PEROLEHAN NUTRISI TUMBUHAN, DAN GERAK TUMBUHAN

FUNGSI BATANG

1. Menopang bagian tumbuhan yang terletak diatas tanah

2. Mengangkut air dan mineral dari akar ke daun3. Mengankut hasil fotosintesis dari daun ke

seluruh tubuh tumbuhan4. Pada beberapa makanan berfungsi sebagai

penyimpan cadangan makanan Contoh : Kentang, ubi jalar, dan sagu5. Pada tumbuhan air, batang berperan sebagai

alat bantu pernafasan. Batangnya yang berongga membantu memperlancar sirkulai udara pernafasan

Page 26: ORGAN TUMBUHAN, PROSES PEROLEHAN NUTRISI TUMBUHAN, DAN GERAK TUMBUHAN

3. DAUN

Page 27: ORGAN TUMBUHAN, PROSES PEROLEHAN NUTRISI TUMBUHAN, DAN GERAK TUMBUHAN

STRUKTUR DAUN Jaringan Epidermis

- Terdapat pada permukaan atas dan bawah daun

- Terdapat stomatayang diapit oleh sel penjaga dan berfungsi sebagai tempat terjadinya pertukaran gas. Pada tumbuhan darat, stomata banyak dijumpai pada permukaan bawah daun, sedangkan pada tumbuhan air stomata lebih banyak dijumpai pada permukaan atas daun

Page 28: ORGAN TUMBUHAN, PROSES PEROLEHAN NUTRISI TUMBUHAN, DAN GERAK TUMBUHAN

Mesofil atau jaringan dasar- Tersusun atas parenkim palisade

(jaringan tiang) dan parenkim spons (jaringan bunga karang).

- Pada jaringan palisade banyak dijumpai kloroplas sehingga pada jaringan inilah tempat utama terjadinya proses fotosintesis.

- Pada jaringan bunga karang pun terdapat kloroplas meskipun jumlahnya lebih sedikit

Page 29: ORGAN TUMBUHAN, PROSES PEROLEHAN NUTRISI TUMBUHAN, DAN GERAK TUMBUHAN

Berkas pembuluh angkut- terdiri dari xilem dan floem

terdapat pada jaringan bunga karang- Merupakan kelanjutan dari

berkas pembuluh dari batang yang berbentuk ibu tulang daun, tulang-tulang cabang dan urat-urat daun yang nampak jelas pada permukaan bawah daun

Page 30: ORGAN TUMBUHAN, PROSES PEROLEHAN NUTRISI TUMBUHAN, DAN GERAK TUMBUHAN

APA FUNGSI DAUN??

Sebagai tempat fotosintesis atau tempat pembentukan makanan. Hal ini terjadi karena pada daun terdapat klorofil (zat hijau daun)

Sebagai organ pernapasan

Page 31: ORGAN TUMBUHAN, PROSES PEROLEHAN NUTRISI TUMBUHAN, DAN GERAK TUMBUHAN

4. BUNGA

Page 32: ORGAN TUMBUHAN, PROSES PEROLEHAN NUTRISI TUMBUHAN, DAN GERAK TUMBUHAN

FUNGSI BUNGA

Sebagai alat perhiasan Sebagai wadah menyatunya gamet jantan

(mikrospora) dan betina (makrospora) untuk menghasilkan biji

Page 33: ORGAN TUMBUHAN, PROSES PEROLEHAN NUTRISI TUMBUHAN, DAN GERAK TUMBUHAN

MORFOLOGI BUNGA Bunga merupakan organ hasil modifikasi organ

daunModifikasi ini disebabkan oleh dihasilkannya

sejumlah enzim yang dirangsang oleh sejumlah fitohormon tertentu. 

Pembentukan bunga dengan ketat dikendalikan secara genetik dan pada banyak jenis diinduksi oleh perubahan lingkungan tertentu, seperti suhu rendah, lama pencahayaan, dan ketersediaan air

Page 34: ORGAN TUMBUHAN, PROSES PEROLEHAN NUTRISI TUMBUHAN, DAN GERAK TUMBUHAN

BENTUK BUNGA

Hampir semua bunga berbentuk simetris, yang sering dapat digunakan sebagai penciri suatu takson.

Ada dua bentuk bunga berdasar simetri bentuknya: aktinomorf ("berbentuk bintang", simetri radial) dan zigomorf (simetri cermin). Bentuk aktinomorf lebih banyak dijumpai.

Page 35: ORGAN TUMBUHAN, PROSES PEROLEHAN NUTRISI TUMBUHAN, DAN GERAK TUMBUHAN
Page 36: ORGAN TUMBUHAN, PROSES PEROLEHAN NUTRISI TUMBUHAN, DAN GERAK TUMBUHAN

STRUKTUR BUNGA

a. Perhiasan bunga terdiri dari : Kelopak (calyx) , berwarna hijau dan

berfungsi sebagai pelindung bunga saat masih kuncup

Mahkota (petalum) , berwarna cerah berfungsi untuk membantu dalam proses penyerbukan , seperti menarik perhatian serangga atau hewan lain

Page 37: ORGAN TUMBUHAN, PROSES PEROLEHAN NUTRISI TUMBUHAN, DAN GERAK TUMBUHAN

Berdasarkan kelengkapan bagian bunga , bunga terdiri dari :

1. Bunga Lengkap : Bunga ini terdiri dari kelopak (calyx), mahkota(corolla), benang sari (androecium) dan putik (gynaecium).

2. Bunga tak Lengkap : Bunga ini tidak memiliki salah satu bagian bunga seperti bunga lengkap, misalnya tidak memiliki kelopak.

Page 38: ORGAN TUMBUHAN, PROSES PEROLEHAN NUTRISI TUMBUHAN, DAN GERAK TUMBUHAN

Berdasarkan kelengkapan alat reproduksi bunga , bunga teridiri dari :

1. Bunga Sempurna : Hanya terbatas bahwa bunga ini memiliki benang sari(androecium) dan putik (gynaecium).

2. Bunga tak Sempurna : Bunga ini tidak hanya memiliki salah satu kelamin

Page 39: ORGAN TUMBUHAN, PROSES PEROLEHAN NUTRISI TUMBUHAN, DAN GERAK TUMBUHAN

Kelamin pada bunga terbagi menjadi dua macam :

1. Bunga Berkelamin ganda/banci (hermaprodithus), dimana pada satu bunga terdapat benang sari dan putik, dapat pula disebut bunga sempurna.

2. Bunga Berkelamin Tunggal (unisexualis), terbagi menjadi 3 macam yaitu,a) Bunga yang terdiri dari benang sari saja, yang disebut bunga jantan (flos masculus)b) Bunga yang terdiri dari putik saja yang disebut bunga betina (flos femineus)c) Dan bunga yang tidak memiliki kelamin, atau bunga mandul.

Page 40: ORGAN TUMBUHAN, PROSES PEROLEHAN NUTRISI TUMBUHAN, DAN GERAK TUMBUHAN

Berdasarkan jenis bunganya , agen tersebut dibedakan menjadi :1. Agen Biotik. Penyerbukan dengan bantuan agen biotik biasanya terjadi di daerah tropis. Contoh agen biotik : serangga, kelelawar, burung.2. Agen Abiotik. Penyerbukan dengan bantuan agen abiotik biasa terjadi di daerah temperate. Contoh agen abiotik : angin, air.

Page 41: ORGAN TUMBUHAN, PROSES PEROLEHAN NUTRISI TUMBUHAN, DAN GERAK TUMBUHAN

Pembiakan tanaman dapat melalui dua cara, yaitu seksual (dengan biji) dan aseksual (dengan vegetatif). Pada pembiakan dengan cara seksual dibentuk sel-sel khusus yang reproduktif dan disebut gamet. Pembentukan sel-sel reproduktif tersebut disebut peristiwa gametosis.Gametogenesis pada bunga betina (megasporogenesis) menggunakan organ kelamin yang terdiri dari putik (pistil) terdiri atas kepala putik (stigma) dan tangkai putik (style), dan kandung embryo (ovary). Sedangkan organ kelamin jantan melakukan gametogenesis (microsporogenesis) dengan benang sari (stamen) yang terdiri atas tangkai sari (filament) dan kepala sari (anther). Anther memiliki banyak mikrospora.

Page 42: ORGAN TUMBUHAN, PROSES PEROLEHAN NUTRISI TUMBUHAN, DAN GERAK TUMBUHAN

SISTEM PENGANGKUTAN, FOTO SINTESIS DAN PENGELUARAN

PADA TUMBUHAN

Page 43: ORGAN TUMBUHAN, PROSES PEROLEHAN NUTRISI TUMBUHAN, DAN GERAK TUMBUHAN

XILEM

Xilem

Jaringan Pengangkut Jaringan Pembuluh

Pengertian

Yunani Xylos (kayu)

Page 44: ORGAN TUMBUHAN, PROSES PEROLEHAN NUTRISI TUMBUHAN, DAN GERAK TUMBUHAN

WATCH A MOVIE ABOUT XILEM!!

Page 45: ORGAN TUMBUHAN, PROSES PEROLEHAN NUTRISI TUMBUHAN, DAN GERAK TUMBUHAN
Page 46: ORGAN TUMBUHAN, PROSES PEROLEHAN NUTRISI TUMBUHAN, DAN GERAK TUMBUHAN

Tiga faktor yang menyebabkan air dan mineral dapat naik dari akar ke daun :

Tekanan Akar Kapilaritas Batang Daya Isap Daun

Page 47: ORGAN TUMBUHAN, PROSES PEROLEHAN NUTRISI TUMBUHAN, DAN GERAK TUMBUHAN

DAYA TEKAN AKAR

Daya tekan akar dari dalam tanah dapat masuk sampai pada jaringan xilem karena adanya peristiwa difusi dan osmosis

Difusi bergeraknya molekul air dari larutan berkonsentrasi tinggi menuju larutan yang berkonsentrasinya rendah

Contoh : Menyebarnya sirup ketika ditambahkan air dalam

gelas Kopi dan susu ketika diaduk rata dengan air

Page 48: ORGAN TUMBUHAN, PROSES PEROLEHAN NUTRISI TUMBUHAN, DAN GERAK TUMBUHAN

Osmosis bergeraknya molekul air dari larutan berkonsentrasi rendah (potensial air tinggi) menuju larutan yang konsentrasinya tinggi (potensial air rendah) melalui selaput/membran semipermeabel (membran yang dapat dilalui oleh molekul-molekul zat tertentu)

Contoh : Encernya sambal rujak saat dicampur dengan

buah-buahan

Page 49: ORGAN TUMBUHAN, PROSES PEROLEHAN NUTRISI TUMBUHAN, DAN GERAK TUMBUHAN

PENGANGKUTAN

Pengangkutan Intravaskuler Pengangkutan di dalam jaringan pengangkut/vaskuler, yaitu xilem dan floem

Contoh : Pengangkutan air dan unsur hara oleh xilem dan

hasil fotosintesis oleh floem

Page 50: ORGAN TUMBUHAN, PROSES PEROLEHAN NUTRISI TUMBUHAN, DAN GERAK TUMBUHAN

Pengangkutan Ekstravaskuler Pengangkutan yang terjadi di luar jaringan pengangkut

Contoh : Masuknya air/unsur hara mulai dari bulu akar –

sel epidermis – kortek – menuju stele (xilem) atau pengangkutan air melalui ruang antar sel

Page 51: ORGAN TUMBUHAN, PROSES PEROLEHAN NUTRISI TUMBUHAN, DAN GERAK TUMBUHAN

KAPILARITAS BATANG

Sel-sel pembentuk jaringan xilem membentuk suatu tabung/pembuluh yang sangat kecil diameternya (pembuluh kapiler). Hal tersebut menyebabkan molekul-molekul air dapat bergerak ke atas ke jaringan di atasnya

Page 52: ORGAN TUMBUHAN, PROSES PEROLEHAN NUTRISI TUMBUHAN, DAN GERAK TUMBUHAN

DAYA ISAP DAUN

Kemampuan daun untuk meningkatkan aliran air dari akar ke daun untuk keperluan fotosintesis yan gdipengaruhi oleh adanya proses penguapan (transpirasi)

Faktor-Faktor yang mempengaruhi kecepatan transpirasi :

Faktor Internal Faktor Eksternal

Page 53: ORGAN TUMBUHAN, PROSES PEROLEHAN NUTRISI TUMBUHAN, DAN GERAK TUMBUHAN

FAKTOR INTERNAL

Luas permukaan daun Ketebalan daun Jumlah stomata Letak daun

Page 54: ORGAN TUMBUHAN, PROSES PEROLEHAN NUTRISI TUMBUHAN, DAN GERAK TUMBUHAN

FAKTOR EKSTERNAL

Cahaya matahari Suhu Kelembaban udara Tekanan atmosfer Kecepatan angin Gerakan air Ketersediaan air dalam tanah

Page 55: ORGAN TUMBUHAN, PROSES PEROLEHAN NUTRISI TUMBUHAN, DAN GERAK TUMBUHAN

WATCH A MOVIE ABOUT

TRANSPIRATION!!

Page 56: ORGAN TUMBUHAN, PROSES PEROLEHAN NUTRISI TUMBUHAN, DAN GERAK TUMBUHAN
Page 57: ORGAN TUMBUHAN, PROSES PEROLEHAN NUTRISI TUMBUHAN, DAN GERAK TUMBUHAN

XILEM

Komponen utama penyusun xilem : Sel Trakea Sel Trakeid

Trakea dan Trakeid merupakan sel-sel yang mati karena tidak mempunyai sitoplasma dan hanya mempunyai dinding sel

Page 58: ORGAN TUMBUHAN, PROSES PEROLEHAN NUTRISI TUMBUHAN, DAN GERAK TUMBUHAN

• Lubang-lubang terdapat pada ujung-ujungnya sehingga transport air dan mineral atau unsur hara lainnya dapat berlangsung melalui perforasi

Sel Trakea

• Pada beberapa tempat dinding sel trakeid terdapat bagian-bagian yang tidak menebal disebut noktah

• Tidak terdapat perforasiSel

Trakeid

Page 59: ORGAN TUMBUHAN, PROSES PEROLEHAN NUTRISI TUMBUHAN, DAN GERAK TUMBUHAN

trakea trakeid

terdiri atas tabung yang berdinding tebal dan membentuk suatu pembuluh

yang terdiri dari sel memanjang dan berdinding keras karena mengandung lignin.

lubang-lubang ( perforasi ) terdapat pada ujung-ujungnya

Trakeid tidak terdapat perforasi ( lubang-lubang )

transport air dan mineral atau unsure hara lainnya dapat berlangsung antara sel yang satu dengan yang lain secra bebas melalui perforasi.

sehingga transport air dan mineral berlangsung lewat noktah antara sel-selnya.

Page 60: ORGAN TUMBUHAN, PROSES PEROLEHAN NUTRISI TUMBUHAN, DAN GERAK TUMBUHAN

FUNGSI XILEM

1

•Mengangkut air dan garam-garam mineral dari tanah ke seluruh tumbuhan

2•Pengo

koh Berlignin

Page 61: ORGAN TUMBUHAN, PROSES PEROLEHAN NUTRISI TUMBUHAN, DAN GERAK TUMBUHAN

Pembentukkan Xilem

Xilem Primer

Xilem Sekunder

Page 62: ORGAN TUMBUHAN, PROSES PEROLEHAN NUTRISI TUMBUHAN, DAN GERAK TUMBUHAN

Xilem Primer

Dibentuk oleh prokambium

sebelum aktivitas kambium

Xilem Sekunde

r

Dibentuk oleh kambium pembuluh

setelah aktivitas kambium

Page 63: ORGAN TUMBUHAN, PROSES PEROLEHAN NUTRISI TUMBUHAN, DAN GERAK TUMBUHAN

ELEMEN XILEM SEKUNDER

‘Tipe Sel Fungsi

Sistem Tegak Aksial

Elemen-Elemen Trachea

Trachea

Mengalirkan air

Tracheid

Serat

TracheidPenegak, Penyimpan cadangan makananLibriform

Sel ParenkimMakanan cadangan, translokasi zat-zat

ergastik

Sistem Radial (Jari-

Jari Empulur)

Sel Parenkim

Penyimpan cadangan makanan, translokasi

zat-zat ergastikTrakeid pada conifer

Page 64: ORGAN TUMBUHAN, PROSES PEROLEHAN NUTRISI TUMBUHAN, DAN GERAK TUMBUHAN

PENGAMATAN XILEM SEKUNDER

Tiga macam penampang : Radial Melalui jari-jari Melintang Tangensial Tidak melalui jari-jari

Maserasi Pemisahan sel dengan cara melarutkan lamela tengah dengan HCrO4 dan HNO3 70%

Page 65: ORGAN TUMBUHAN, PROSES PEROLEHAN NUTRISI TUMBUHAN, DAN GERAK TUMBUHAN

FLOEM

Jaringan pembuluh yang mengangkut zat makanan yang dibuat di daun sebagai hasil fotosintesis kemudian mengedarkannya ke seluruh tubuh tumbuhan

Page 66: ORGAN TUMBUHAN, PROSES PEROLEHAN NUTRISI TUMBUHAN, DAN GERAK TUMBUHAN

WATCH A MOVIE ABOUT FLOEM!!

Page 67: ORGAN TUMBUHAN, PROSES PEROLEHAN NUTRISI TUMBUHAN, DAN GERAK TUMBUHAN
Page 68: ORGAN TUMBUHAN, PROSES PEROLEHAN NUTRISI TUMBUHAN, DAN GERAK TUMBUHAN

Floem

Floem Primer

Floem Sekunder

Page 69: ORGAN TUMBUHAN, PROSES PEROLEHAN NUTRISI TUMBUHAN, DAN GERAK TUMBUHAN

Floem Primer

Dibentuk oleh

Prokambium

Floem Sekunde

r

Dibentuk oleh

kambium pembuluh

Page 70: ORGAN TUMBUHAN, PROSES PEROLEHAN NUTRISI TUMBUHAN, DAN GERAK TUMBUHAN

FLOEM PRIMER

Terdiri atas : Protofloem Yang mula-mula dibentuk,

terdapat pada tumbuhan yang masih tumbuh memanjang misalnya pada pucuk protofloem tumbuh atau berfungsi tidak lama karena terdesak oleh floem sekunder

Metafloem Pada tumbuhan monokotil (yang tidak mengalami pertumbuhan sekunder) akan berfungsi selamanya, tapi pada tumbuhan yang mengalami pertumbuhan sekunder, fungsinya digantikan oleh floem sekunder. Metafloem terdiri atas elemen tapis yang lebih lebar dari protofloem.

Page 71: ORGAN TUMBUHAN, PROSES PEROLEHAN NUTRISI TUMBUHAN, DAN GERAK TUMBUHAN

FLOEM SEKUNDERTipe Fungsi

Sistem Aksial/Tegak

Elemen-Elemen Tapis

Sel Tapis (Gymnospermae)

Mengalirkan bahan-bahan makananKomponen pembuluh tapis

dan sel pengantar (Angiospermae)

Sel Sklerenkim

SeratPenyokong, kadang-kadang penyimpan makanan cadanganSklereid

Sel Parenkim

Penyimpan dan translokasi zat

makanan ke arah aksial

Sistem Radial Sel Parenkim

Penyimpan dan translokasi zat

makanan ke arah radial

Page 72: ORGAN TUMBUHAN, PROSES PEROLEHAN NUTRISI TUMBUHAN, DAN GERAK TUMBUHAN

ELEMEN FLOEM

Pada Angiospermae, terdapat hubungan

ontogeni, yaitu pada pembentukkannya

berasal dari sel yang sama

Pembuluh Tapis

Sel Pengantar

Page 73: ORGAN TUMBUHAN, PROSES PEROLEHAN NUTRISI TUMBUHAN, DAN GERAK TUMBUHAN

Floem

Floem Dikotil

Floem Konifer

Page 74: ORGAN TUMBUHAN, PROSES PEROLEHAN NUTRISI TUMBUHAN, DAN GERAK TUMBUHAN

FLOEM DIKOTIL

Floem sekunder lebih bervariasi (susunan, komposisi, ukuran)

Sistem aksial Ditemukan pembuluh tapis, sel pengantar, dan parenkim

Jari empulur terdiri atas sel parenkim mengandung sklerenkim/parenkim tersklerifikasi

Page 75: ORGAN TUMBUHAN, PROSES PEROLEHAN NUTRISI TUMBUHAN, DAN GERAK TUMBUHAN

FLOEM KONIFER

Floem sekunder lebih sederhana dan kurang bervariasi

Sistem aksial terdiri atas sel tapis dan sel parenkim

Beberapa sel parenkim berdeferensiasi sebagai sel albumin

Ditemukan serat dan sklereid Ditemukan saluran harsa pada sistem aksial

dan radial Sel tapis panjang, daerah tapis banyak

Page 76: ORGAN TUMBUHAN, PROSES PEROLEHAN NUTRISI TUMBUHAN, DAN GERAK TUMBUHAN

BAB X. PROSES PEROLEHAN NUTRISI DAN TRANSFORMASI ENERGI PADA TUMBUHAN

Page 77: ORGAN TUMBUHAN, PROSES PEROLEHAN NUTRISI TUMBUHAN, DAN GERAK TUMBUHAN

LETAK FOTOSINTESISDaun merupakan “dapur” proses fotosintesis tumbuhan. Di dalam daun terdapat kloropas yang didalamnya terdapat pigmen warna hijau yang disebut klorofil.

Page 78: ORGAN TUMBUHAN, PROSES PEROLEHAN NUTRISI TUMBUHAN, DAN GERAK TUMBUHAN

Dari gambar diatas terlihat bahwa klorofil pada jaringan tiang (palisade) dan jaringan bunga karang (spons). Oleh karena itu pada jaringan inilah proses fotosintesis di daun berlangsung.

Page 79: ORGAN TUMBUHAN, PROSES PEROLEHAN NUTRISI TUMBUHAN, DAN GERAK TUMBUHAN

Pada beberapa tumbuhan, klorofil tidak hanya terdapat pada bagian daun (batang, bunga, buah), adanya klorofil pada bagian tersebut memungkinkan organ tersebut berfungsi sebagai alat fotosintesis.

Contoh : Tanaman jagung, tembakau dan randu berklorofil di batang. Tomot dan beberapa buah berklorofil pada buahnya ketika muda.

Page 80: ORGAN TUMBUHAN, PROSES PEROLEHAN NUTRISI TUMBUHAN, DAN GERAK TUMBUHAN

2. MEKANISME FOTOSINTESIS DALAM TRANSFORMASI ENERGI

Apa itu Fotosintesis ???

Fotosintesis merupakan proses pembentukan bahan/senyawa organik (senyawa kompleks) dari bahan/senyawa sederhana (senyawa anorganik). Proses tersebut melibatkan seluruh organ tumbuhan baik dalam siplai bahan untuk fotosintesis sampai hasil fotosintesis.

Page 81: ORGAN TUMBUHAN, PROSES PEROLEHAN NUTRISI TUMBUHAN, DAN GERAK TUMBUHAN

Fotosintesis berasal dari kata :

Foto => CahayaSintesis => Proses pembentukan/pengolahan

Fotosintesis membutuhkan energi utama berupa cahaya. Energi cahaya yang dibutuhkan dalam fotosintesis umumnya adalah sinar matahari. Energi cahaya lainnya adalah lampu listrik.

Page 82: ORGAN TUMBUHAN, PROSES PEROLEHAN NUTRISI TUMBUHAN, DAN GERAK TUMBUHAN

Fotosintesis membutuhkan air dan garam mneral dari dalam tahnah, karbondioksida dari udara dan sinar matahari.

Air & garam mineral diangkut dari akar ke batang lalu ke daun melalui pembuluh angkut yang ada di dalamnya. Proses ini dapat berlangsung oleh adanya perbedan konsentrasi, kapilaritas batang, dan transpirasi (penguapan.)

C02 masuk ke dalam stomata (mulut daun). Air, garam mineral, dan CO2 di daun akan diolah menjadi makanan dengan energi sinar matahari yang ditangkap oleh klorofil di daun.

Page 83: ORGAN TUMBUHAN, PROSES PEROLEHAN NUTRISI TUMBUHAN, DAN GERAK TUMBUHAN

Hasil fotosintesis adalah gula/glukosa (zat makanan) yang akan diubah menjadi pati (amilum/karbohidrat). Pati ini digunakan untuk aktivitas kehidupan tanaman tersebut, dan sebagian yang lain digunakan sebagai cadangan makanan, berupa buah, umbi, dan sebagainya. Oksigen hasil fotosintesis sebagian akan dibebaskan ke udara, yang sangat berperan penting untuk proses pernapasan pada makhluk hidup.

Page 84: ORGAN TUMBUHAN, PROSES PEROLEHAN NUTRISI TUMBUHAN, DAN GERAK TUMBUHAN

REAKSI FOTOSINTESISReaksi fotosintesis adalah sebagai berikut :

CO2 = Karbondioksida

H2O = Air

C6H12O6 = Glukosa (Gula)

O2 = Udara

Page 85: ORGAN TUMBUHAN, PROSES PEROLEHAN NUTRISI TUMBUHAN, DAN GERAK TUMBUHAN

WATCH A MOVIE ABOUT

PHOTOSYNTHESIS!!

Page 86: ORGAN TUMBUHAN, PROSES PEROLEHAN NUTRISI TUMBUHAN, DAN GERAK TUMBUHAN
Page 87: ORGAN TUMBUHAN, PROSES PEROLEHAN NUTRISI TUMBUHAN, DAN GERAK TUMBUHAN

3. FAKTOR-FAKTOR YANGMEMPENGARUHIFOTOSINTESIS

Faktor Internal Faktor Eksternal

Page 88: ORGAN TUMBUHAN, PROSES PEROLEHAN NUTRISI TUMBUHAN, DAN GERAK TUMBUHAN

FAKTOR INTERNAL

Kandungan klorifil pada tumbuhan Banyak sedikitnya stomata Genetis atau keturunan

Page 89: ORGAN TUMBUHAN, PROSES PEROLEHAN NUTRISI TUMBUHAN, DAN GERAK TUMBUHAN

FAKTOR EKSTERNAL

Cahaya matahari Suhu Kadar CO2 dan Air (H2O) Garam mineral

Page 90: ORGAN TUMBUHAN, PROSES PEROLEHAN NUTRISI TUMBUHAN, DAN GERAK TUMBUHAN

BAB XI. GERAK PADA TUMBUHAN

Page 91: ORGAN TUMBUHAN, PROSES PEROLEHAN NUTRISI TUMBUHAN, DAN GERAK TUMBUHAN

GERAK PADA TUMBUHAN

Gerak Etionom Gerak Endonom Gerak Higroskopis

Page 92: ORGAN TUMBUHAN, PROSES PEROLEHAN NUTRISI TUMBUHAN, DAN GERAK TUMBUHAN

GERAK ETIONOM

Gerak yang disebabkan oleh adanya rangsangan dari luar tumbuhan, yaitu faktor lingkungan

Dibedakan menjadi 3 : Gerak Tropisme Gerak Nasti Gerak Taksis

Page 93: ORGAN TUMBUHAN, PROSES PEROLEHAN NUTRISI TUMBUHAN, DAN GERAK TUMBUHAN

GERAK TROPISME

Gerak yang dipengaruhi oleh arah datangnya rangsang

Gerak Tropisme disebut gerak tropisme positif bila gerak tumbuhan mendekati arah rangsang.

Gerak Tropisme disebut gerak tropisme negatif bila gerak tumbuhan menjauhi arah rangsang.

Page 94: ORGAN TUMBUHAN, PROSES PEROLEHAN NUTRISI TUMBUHAN, DAN GERAK TUMBUHAN

GERAK TROPISME

Dibagi menjadi 4 : Fototropisme Hidrotropisme Geotropisme Tigmotropisme

Page 95: ORGAN TUMBUHAN, PROSES PEROLEHAN NUTRISI TUMBUHAN, DAN GERAK TUMBUHAN

FOTOTROPISME

Gerak tropisme yang rangsangannya berupa cahaya

Contoh : Gerak bunga matahari (Helianthus annuus)

yang mengikuti cahaya matahari

Page 96: ORGAN TUMBUHAN, PROSES PEROLEHAN NUTRISI TUMBUHAN, DAN GERAK TUMBUHAN

HIDROTROPISME

Gerak tropisme yang rangsangannya berupa air

Contoh : Gerak akar yang tumbuh menuju sumber air

Page 97: ORGAN TUMBUHAN, PROSES PEROLEHAN NUTRISI TUMBUHAN, DAN GERAK TUMBUHAN

GEOTROPISME

Gerak tropisme yang rangsangannya berupa gaya tarik bumi

Contoh : Akar yang tumbuh menuju pusat bumi

(geotropisme positif) Akar yang tumbuh bergerak menjauhi pusat

bumi (geotropisme negatif)

Page 98: ORGAN TUMBUHAN, PROSES PEROLEHAN NUTRISI TUMBUHAN, DAN GERAK TUMBUHAN

TIGMOTROPISME

Gerak pada tumbuhan yang rangsangannya berupa sentuhan (thigma)

Contoh : Gerakan melilit pada sulur tanaman labu,

markisa, ketimun, pare, dll.

Page 99: ORGAN TUMBUHAN, PROSES PEROLEHAN NUTRISI TUMBUHAN, DAN GERAK TUMBUHAN

GERAK NASTI

Gerak pada tumbuhan yang arah geraknya tidak dipengaruhi oleh arah datangnya rangsang

Dibedakan menjadi 3 : Fotonasti Niktinasti Tigmonasti

Page 100: ORGAN TUMBUHAN, PROSES PEROLEHAN NUTRISI TUMBUHAN, DAN GERAK TUMBUHAN

FOTONASTI

Gerak nasti yang rangsangannya berupa cahaya

Contoh : Mekarnya bunga pukul empat (Mirabillis

jalapa) sekitar pukul 16.00 atau empat sore Mekarnya bunga pukul sembilan (Portulaca

grandiflora)

Page 101: ORGAN TUMBUHAN, PROSES PEROLEHAN NUTRISI TUMBUHAN, DAN GERAK TUMBUHAN

NIKTINASTI Nyctos : Malam Gerak tidur pada bagian tubuh tumbuhan

yang disebabkan oleh keadaan gelap

Page 102: ORGAN TUMBUHAN, PROSES PEROLEHAN NUTRISI TUMBUHAN, DAN GERAK TUMBUHAN

TIGMONASTI (SEISMONASTI)

Thigma : Sentuhan Seismo : Getaran Gerak nasti pada tumbuhan

yang disebabkan oleh sentuhan atau getaran

Contoh : Daun putri malu saat disentuh

Page 103: ORGAN TUMBUHAN, PROSES PEROLEHAN NUTRISI TUMBUHAN, DAN GERAK TUMBUHAN

GERAK TAKSIS

Gerak berpindah sebagian atau seluruh tubuh tumbuhan akibat rangsangan yang diterimanya

Dibedakan menjadi 2 : Kemotaksis Fototaksis

Page 104: ORGAN TUMBUHAN, PROSES PEROLEHAN NUTRISI TUMBUHAN, DAN GERAK TUMBUHAN

KEMOTAKSIS

Gerak taksis akibat dari adanya pengaruh kandungan zat kimia tertentu

Contoh : Bergeraknya sel gamet jantan

(spermatozoid) mendekati sel gamet betina (ovum) pada tumbuhan lumut karena sel gamet betina mengeluarkan senyawa sukrosa dan asam malat

Page 105: ORGAN TUMBUHAN, PROSES PEROLEHAN NUTRISI TUMBUHAN, DAN GERAK TUMBUHAN

FOTOTAKSIS

Gerak yang dipengaruhi karena adanya cahaya

Contoh : Bergeraknya Euglena ke arah permukaan air

saat cahaya redup, atau menjauhi permukaan air menuju kedalaman air, saat matahari terik bergeraknya klorofil ke dinding sel yang terkena cahaya matahari untuk fotosintesis

Page 106: ORGAN TUMBUHAN, PROSES PEROLEHAN NUTRISI TUMBUHAN, DAN GERAK TUMBUHAN

GERAK ENDONOM

Gerak yang disebabkan karena adanya rangsangan dari dalam tubuh tumbuhan (endo : dalam)

Contoh : Gerak sitoplasma dalam sel

Page 107: ORGAN TUMBUHAN, PROSES PEROLEHAN NUTRISI TUMBUHAN, DAN GERAK TUMBUHAN

GERAK HIGROSKOPIS

Gerak bagian tubuh tumbuhan yang disebabkan oleh adanya perubahan kadar air

Contoh : Pecahnya kulit buah polong-polongan Pecahnya sporangium paku atau lumut

sehingga spora berhamburan keluar

Page 108: ORGAN TUMBUHAN, PROSES PEROLEHAN NUTRISI TUMBUHAN, DAN GERAK TUMBUHAN