6
Sistematika surat pribadi Tempat dan tanggal penulisan surat Tujuan surat Salam pembuka Isi surat, terdiri dari paragraf pembuka, paragraf isi dan paragraf penutup Salam penutup

Sistematika surat pribadi

Embed Size (px)

Citation preview

Page 1: Sistematika surat pribadi

Sistematika surat pribadiTempat dan tanggal penulisan suratTujuan surat Salam pembukaIsi surat, terdiri dari paragraf pembuka,

paragraf isi dan paragraf penutupSalam penutup

Page 2: Sistematika surat pribadi

Contoh penulisan tanggal dan tempat pembuatan suratJakarta, 20 September 2010

Page 3: Sistematika surat pribadi

Contoh tujuan suratYang tersayang sahabatku Dian Sastro di kota batik

Page 4: Sistematika surat pribadi

Contoh salam pembukaAssalaamualaikum wr wb,Salam kangen dari jauh,Salam rindu, Salam hormat,Salam sayang,Salam kasih,

Page 5: Sistematika surat pribadi

Contoh salam penutupWassalam,Hormat saya,Sembah sujud ananda,Sahabatmu tersayangSahabat yang merindukanmu

Page 6: Sistematika surat pribadi

Buat surat pribadi yang kamu tujukan pada sahabat atau saudara sepupumu yang berada di luar kota

Isi surat bercerita tentang saat kamu memasuki sekolah baru dan acara libur hari raya