Upload
izulfitri
View
163
Download
7
Embed Size (px)
My Profile
Nama : Rara SaraswatiNim : 2023113037E-mail : [email protected]. HP : 085642685838Alamat : Jl. Kyai Sambong No.21 Gg.
Mawar Rt.03 Rw.04 Sambong Tengah Batang
Seni Budaya dan
Ketrampilan Kelas 2
MI
BAB 1
SENI DUA DIMENSI
Dua dimensi ?
Karena memiliki dua unsur yaitu panjang dan lebar, dapat dilihat dari dua sisi .Contoh:
Gambar Lukisan Sulaman
A. Titik di Karya Seni
Benda seni dua dimensi memiliki unsur seni rupa yang bertitik-titik.Contoh:
Batik
B. Garis di Karya Seni
• Ada garis yang lurus dan melengkung• Ada yang tebal dan tipis• Ada yang panjang dan pendekContoh:
garis putus-putus, lurus panjang, lengkung dan zig-zag.
C. Bidang di Karya Seni
Beberapa bidang dapat membentuk gambar dan menjadi motif kain. Seperti persegi, persegi panjang, lingkaran, segi lima, belah ketupat segitiga, setengah lingkaran dan bintang.
D. Kombinasi Warna Senada
• Warna merupakan salah satu unsur rupa yang mebuat karya seni tambah menarik.
• Warna senada dibuat dari suatu warna dan variasinya, bisa lebih tua atau lebih muda, bisa juga warna itu dicampur warna didekatnya.
Bab 2
Mencetak
Mencetak ?
1. Berarti menggambar dengan cetakan2. Permukaan suatu benda diberi warna3. Benda ini menjadi cetakannya4. Cetakan lalu dicapkan menjadi gambar di
kertas
Contoh benda yang bisa dibuat cetakan:
1.Kelereng2.Ranting3.Daun4.Potongan kentang dan
wortel5.Telapak tangan
Bab 3
bunyi benda
A. Ragam Bunyi
Bunyi benda-benda itu beragam. Ada yang keras dan lemah. Ada yang panjang dan pendek. Ada yang tinggi dan rendah.Beberapa benda yang berbunyi panjang, contoh: jam waker dan kereta api
B. Irama dan Nada
Irama adalah susunan bunyi yang disusun menjadi suatu pola bunyi yang berulang secara teratur
Nada adalah bunyi dengan tinggi tertentu yang berbeda dengan irama
C. Dinamika
• Dinamik adalah keras lembutnya bunyi lagu• Jika selalu keras, lagu terdengar berisik• Jika selalu lembut, lagu tidak terdengar• Lagu lebih enak didengar jika ada keras
lembutnya• Dinamika membuat lagu lebih indah
Bab 4
Gerak Tumbuhan
A. Gerak Pohon
Pohon-pohon akan bergerak saat angin bertiup. Daun-daunnya akan bergerak-gerak. Dahan dan ranting[un bergoyang-goyang. Bunga dan buahnya juga terayun-ayun.
B. Gerak Bunga
Bunga merupakan bagian tumbuhan. Bunga merupakan bagian yang unik. Sebba, bunga dapat bergerak dengan cepat. Saat sore bunga masih berupa kuntum. Saat pagi, bunga sudah mekar penuh. Gerakan mekar ini termasuk cepat bagi tumbuhan. Selain mekar, bunga juga bisa layu. Jika layu, tangkai bunga akan merunduk. Bunganya juga tidak terlalu mekar.
C. Gerak Tanaman Tumbuh
Tanaman mengalami pertumbuhan. Mulanya, hanya berupa benih kecil. Tanaman makin lama makin besar. Dahannya pun bertambah besar dan kekar. Tanaman berdaun makin banyak dan berbuah
BAB 5
Cat Warna Bahan Alam
Pengertian cat warna bahan alam
Cat bisa dibuat dari bahan alam. Bahan alam yang bisa dipakai yaitu, daun suji, strawberi, kunyit, arang, daun pacar cina. Cat bahan alam dipakai sejak dulu. Cat ini dipakai untuk makanan, patung dan kain. Cat bahan alam juga dapat dipakai untuk menggambar.
BAB 6
Seni 3 Dimensi
A. Unsur Rupa Karya Seni
Karya tiga dimensi berbeda dari karya dua dimensi karena memiliki bentuk/ruang
seperti, kubus, bola, silinder dan kerucut
B. Kombinasi Warna Kontras
Warna merupakan unsur rupa yang penting. Sedangkan kontras berarti berlawanan atau bertentangan. Warna kontras dibuat dari warna yang berseberangan. Bisa juga antara warna dasar dan warna dasar. Atau antara warna kedua dengan warna kedua. Satu warna memiliki beberapa warna kontras. Misalnya, warna merah ada tiga warna yang kontras yaitu, hijau, kuning dan biru.
C. Tekstur
Tekstur adalah rasa permukaan suatu benda. Saat menyentuh benda, kulit kita merasakan
sesuatu, itulah yang disebut tekstur.Ada beberapa tekstur. Diantaranya halus,
kasar atau bergerigi, licin atau berpasir ada pula yang kenyal ataupun lembut.