14
1 R RA AN NG GK K A AI I A AN N K KE EG GI I A AT T A AN N: : 1 1 . . S SE EM MI I N NA A R R N NA AS SI I O ON NA AL L 2 2 . . L L O OM MB BA A T T A AH HF FI I D DZ Z U UL L Q QU UR RA AN N 3 3 . . O OL LI I M MP PI I A AD DE E A AG GA AM MA A 4 4 . . P PI I L LD DA AC CI I L L ( ( P Pe e m m i i l l i i h h a a n n D Da a i i C C i i l l i i k k ) ) 5 5 . . M MO OS S L LE EM M F FA AS S H HI I O ON N S S H HO OW W 6 6 . . G GE EB BY Y A AR R F FA AI I FAKULTAS AGAMA ISLAM (FAI) UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SIDOARJO TAHUN 2016

RANGKAIAN KEGIATAN: 1. SEMINAR NASIONAL 2. LOMBA

  • Upload
    lamdat

  • View
    258

  • Download
    11

Embed Size (px)

Citation preview

Page 1: RANGKAIAN KEGIATAN: 1. SEMINAR NASIONAL 2. LOMBA

1

RRAANNGGKKAAIIAANN KKEEGGIIAATTAANN::

11.. SSEEMMIINNAARR NNAASSIIOONNAALL

22.. LLOOMMBBAA TTAAHHFFIIDDZZUULL QQUURR’’AANN

33.. OOLLIIMMPPIIAADDEE AAGGAAMMAA

44.. PPIILLDDAACCIILL ((PPeemmiilliihhaannDDaa’’iiCCiilliikk))

55.. MMOOSSLLEEMM FFAASSHHIIOONN SSHHOOWW

66.. GGEEBBYYAARR FFAAII

FFAAKKUULLTTAASS AAGGAAMMAA IISSLLAAMM ((FFAAII))

UUNNIIVVEERRSSIITTAASS MMUUHHAAMMMMAADDIIYYAAHH SSIIDDOOAARRJJOO

TTAAHHUUNN 22001166

Page 2: RANGKAIAN KEGIATAN: 1. SEMINAR NASIONAL 2. LOMBA

2

B. Tujuan

C. Nama Kegiatan

D. Landasan

A. Latar Belakang Perkembangan pendidikan saat ini sangat pesat beriringan dengan berkembangnya bakat

,minat dan kemampuan siswa. Untuk itu Fakultas Agama Islam UMSIDA akan memberikan

wadah untuk menyalurkan bakat, minat daan kemampuan siswa tersebut dalam bentuk “FAI

GOT TALENT 2016” untuk siswa SD/MI, MTs/SMP, SMA/SMK/MA/MAK dan Madrasah

Diniyah (MADIN) ula, wustho dan ulya Sederajat Tingkat Nasional. Hal ini sesuai dengan jargon

UMSIDA yaitu menjadi “Kampus Pencerahan” maka program FAI Got Talent 2 adalah Program

Unggulan bagi Fakultas Agama Islam yang bersinergi dengan Badan Eksekutif Mahasiswa FAI

dan Ikatan Mahasiswa AVVEROES FAI UMSIDA. Adapun jenis lomba yang diadakan adalah

sebagai berikut :

1) Seminar Nasional dengan Tema “PASAR MODAL SYARIAH ” untuk Praktisi, Dosen dan

Mahasiswa Tingat Nasional 2) Lomba Tahfidzul Qur’an untuk jenjang SD/MI, MTs/SMP, SMA/MA/MAK dan Madrasah

Diniyah (MADIN) ula, wustho dan ulya Sederajat Tingkat Nasional 3) Olimpiade Mapel PAI untuk jenjang SD/MI, MTs/SMP, SMA/SMK/MA/MAK Madrasah

Diniyah (MADIN) ula, wustho dan ulya Sederajat Tingkat Nasional 4) PILDACIL (Pemilihan Da’I Cilik) SD/MI dan SMP/MTs sedejat Tingkat Nasional 5) Moslem Fashion Show untuk jenjang PG-TK dan SD/MI, Sederajat Tingkat Nasional 6) Gebyar FAI UMSIDA untuk Internal FAI Umsida

Berdasarkan bidang pengembangan tersebut diharapkan dapat memberikan effect social

dan pemberdayaan bagi guru dan siswa yang aplikatif dan mengena sasaran. Sehingga output

kegiatan ini dapat dirasakan langsung oleh sekolah dan masyarakat. Sehingga tujuan dan

pelaskanaan FAI Got Talent ini akan dapat memperkuat jargon UMSIDA sebagai kampus

pencerahan dan kampus terkemuka di Indonesia.

1. FAI Got Talent ini bertujuan untuk menjalin silaturrahmi antar pelajar di Indonesia 2. Pengembangan potensi , bakat , minat dan kemampuan siswa sesuai dengan bidangnya 3. Sebagai ajang kreasi dan berprestasi bagi siswa siswi tingkat pendidikan dasar hingga

menengah 4. Stimulus bagi sekolah yang berbasis Islam untuk mengoptimalkan pembelajaran dan

pemahaman materi pelajaran agama yang menjadi ciri khas dari masing-masing satuan

pendidikan

5. Memperkenalkan dan meningkatkan apresiasi masyarakat terhadap kegiatan dari segenap civitas akademika Fakultas Agama Islam Universitas Muhammadiyah Sidoarjo

Kegiatan ini bernama : FAI GOT TALENT 2 “The Best Competition for Islamic Students”.

Pencarian bakat ini dilaksanakan untuk mengembangkan potensi bidang agama dan seni yang

dimiliki oleh para siswa-siswi sekolah negeri dan swasta di Indonesia

1. Catur Dharma Perguruan Tinggi 2. Statuta Universitas Muhammadiyah Sidoarjo 3. Program Kerja Fakultas Agama Islam Universitas Muhammadiyah Sidaorjo 2015-2016. 4. Hasil rapat Senat Fakultas Agama Islam Universitas Muhammadiyah Sidoarjo.

Page 3: RANGKAIAN KEGIATAN: 1. SEMINAR NASIONAL 2. LOMBA

3

E. Sasaran dan Konsep Kegiatan

1. Seminar Nasional a. Seminar Nasional diperuntukkan bagi praktisi perbankan , dosen dan mahasiswa di

Seluruh Wilayah Indonesia.

b. Pelaksanaan pada hari Jum’at pada tanggal 19 Pebruari 2016 pukul 08.00 – selesai di

Aula lantai 3 Kampus I Umsida

1. Tahfidzul Qur’an a. Lomba Tahfidzul Qur’an diperuntukkan bagi siswa MI/SD,MTs/SMP,MA/SMA dan

Madrasah Diniyah (MADIN) Ula, Wustho dan Ulya sederajat

b. Pelaksanaan pada hari Sabtu pada tanggal 20 Pebruari 2016.

2. Olimpiade Mapel PAI

a. Olimpiade Mapel PAI diperuntukkan bagi Siswa SD/MI, MTs/SMP, SMA/SMK/MA/MAK dan Madrasah Diniyah (MADIN) ula, wustho dan ulya Sederajat Tingkat Nasional baik Negeri maupun Swasta.

b. Pelaksanaan pada hari Sabtu pada tanggal 20 Pebruari 2016.

3. Lomba PILDACIL (Pemilihan Da’I Cilik) a. Lomba Pildacil diperuntukkan bagi Siswa SD/MI/ Madin Ula/MTs/SMP/Madin Wustho,

Sederajat Tingkat Nasional baik Negeri maupun Swasta. b. Pelaksanaan pada hari Sabtu pada tanggal 20 Pebruari 2016.

4. Moslem Fashion Show a. Moslem Fashion Show diperuntukkan bagi siswa TK/RA ,SD/MI, Sederajat Tingkat

Nasional b. Pelaksanaan pada hari Sabtu pada tanggal 20 Pebruari 2016.

5. Gebyar FAI UMSIDA

a. Gebyar FAI menampilkan bakat dan kreatifitas Mahasiswa FAI UMSIDA yang didalamnya ada dua kegiatan Bazar Mahasiswa dan Pemilihan Akhi dan Ukhti

b. Pelaksanaan pada hari Sabtu pada tanggal 20 Pebruari 2016.

B. Syarat Mengikuti Lomba Syarat peserta yang mengikuti kegiatan ini : 1 Terdaftar sebagai siswa dimasing-masing sekolahan SD/MI, MTs/SMP,

SMA/SMK/MA/MAK dan Madrasah Diniyah (MADIN) Ula, Wustho dan Ulya Sederajat Tingkat Nasional baik Negeri maupun Swasta diseluruh Indonesia.

2 Pendaftaran

a. Pendafataran on-line Peserta wajib mengisi formulir pendaftaran on-line dengan alamat Web: fai.umsida.ac.id setelah itu klik Fai Got Talent 2 (pojok kanan atas) kemudian isi formulir pendaftaranya atau kujungi halaman http://fai.umsida.ac.id/page-132-faigottalent-78

b. Pendafatran off-line Untuk pendafatran off line bisa langsung datang ke sekretariat pendafataran FAI Got Talent 2 di Kampus I Umsida Jl. Majapahit 666 B Sidoarjo Lantai II Kantor Fakultas Agama Islam setiap Hari Senin-Jum’at pukul 09.00-19.00 dan hari sabtu pukul 09.00-12.00 WIB atau dapat langsung konfirmasi ke panitia sesuai dengan penjelasan kontak person.

3 Melampirkan surat rekomendasi dari sekolah.

Page 4: RANGKAIAN KEGIATAN: 1. SEMINAR NASIONAL 2. LOMBA

4

4 Mengirimkan bukti pembayaran a. Untuk pendafataran on-line Diharapkan dapat menscaning slip bukti pembayaran

ke rekening Bank Syariah Mandiri (BSM) dengan nomor rekening 7067 5864 54 atas nama Renny Oktafia dan mengirikan ke email: [email protected] dan pada saat Registrasi tanggal 20 Pebruari 2015 peserta WAJIB membawa SLIP ASLI untuk ditunjukkan ke panitia penyelenggara.

b. Untuk pendafataran off-line dengan cara dapat langsung membayar di sekretariatan pada saat pendafatran dan akan diberikan bukti pembayaran dari panitia penyelenggara.

5 Membawa Foto berwarna 2 lembar dengan ukuran 4x6 6 Semua peserta wajib mengikuti agenda sampai selesai.

C. Fasilitas

1. Seluruh peserta akan mendapatkan sertifikat sesuai dengan kegiatan yang diikuti 2. Seluruh peserta akan mendapatkan snak dan minum 3. Seluruh Peserta dan perwakilan pendamping akan mendapatkan ID Card yang harus

dipakai sebagai tanda pengenal.

D. Lokasi Kegiatan ini akan diselenggarakan di Kampus I Universitas Muhammadiyah Sidaorjo Jalan Mojopahit No. 666 B Sidoarjo.

E. Kontak Person Kontak persen yang dapat dihubungi dalam program ini adalah Nur Maslihatun Nisak : 082 232 425 229, Bahak Udin By Arifin: 085646730580, , dan M.Zuchal: 0857 5537 0842.

F. Hadiah Hadiah yang akan diperebutkan dalam kegiatan ini antara lain: 1. Seminar Nasional a. Sertifikat Rektor b. Konsumsi. 2. Lomba Tahfidzul Qur’an Tingkat SD/MI, MTs/SMP, SMA/SMK/MAN/MAK masing-

masing jenjang mendapatkan fasilitas: Jenjang SD/MI / Madin Ula

Juara I : Piala + Sertifikat + Uang Tunai sebesar Rp 500.000,00 Juara II : Piala + Sertifikat + Uang Tunai sebesar Rp 300.000,00 Juara III : Piala + Sertifikat + Uang Tunai sebesar Rp 200.000,00 Harapan I : Piagam dan Sertifikat Harapan II : Piagam dan Sertifikat Harapan III : Piagam dan Sertifikat

MTs/SMP / Madin wustho Juara I : Piala + Sertifikat + Uang Tunai sebesar Rp 500.000,00 Juara II : Piala + Sertifikat + Uang Tunai sebesar Rp 300.000,00 Juara III : Piala + Sertifikat + Uang Tunai sebesar Rp 200.000,00 Harapan I : Piagam dan Sertifikat Harapan II : Piagam dan Sertifikat Harapan III : Piagam dan Sertifikat

MA/SMA/SMK/MAK / Madin Ulya Juara I : Piala + Sertifikat + Uang Tunai sebesar Rp 500.000,00 +

beasiswa pendidikan Juara II : Piala + Sertifikat + Uang Tunai sebesar Rp 300.000,00 Juara III : Piala + Sertifikat + Uang Tunai sebesar Rp 200.000,00 Harapan I : Piagam dan Sertifikat Harapan II : Piagam dan Sertifikat Harapan III : Piagam dan Sertifikat

Page 5: RANGKAIAN KEGIATAN: 1. SEMINAR NASIONAL 2. LOMBA

5

2. Olimpiade Mapel PAI Tingkat SD/MI, MTs/SMP, MAN/MAK masing-masing jenjang

mendapatkan fasilitas:

Jenjang SD/MI / Madin Ula Juara I : Piala + Sertifikat + Uang Tunai sebesar Rp 500.000,00 Juara II : Piala + Sertifikat + Uang Tunai sebesar Rp 300.000,00 Juara III : Piala + Sertifikat + Uang Tunai sebesar Rp 200.000,00 Harapan I : Piagam dan Sertifikat Harapan II : Piagam dan Sertifikat Harapan III : Piagam dan Sertifikat

MTs/SMP / Madin wustho Juara I : Piala + Sertifikat + Uang Tunai sebesar Rp 500.000,00 Juara II : Piala + Sertifikat + Uang Tunai sebesar Rp 300.000,00 Juara III : Piala + Sertifikat + Uang Tunai sebesar Rp 200.000,00 Harapan I : Piagam dan Sertifikat Harapan II : Piagam dan Sertifikat Harapan III : Piagam dan Sertifikat

MA/SMA/SMK/MAK / Madin Ulya Juara I : Piala + Sertifikat + Uang Tunai sebesar Rp 500.000,00 + beasiswa pendidikan Juara II : Piala + Sertifikat + Uang Tunai sebesar Rp 300.000,00 Juara III : Piala + Sertifikat + Uang Tunai sebesar Rp 200.000,00 Harapan I : Piagam dan Sertifikat Harapan II : Piagam dan Sertifikat Harapan III : Piagam dan Sertifikat

5. Pildacil ( Pemilihan Da’i Cilik ) Jenjang SD/MI, SMP/MTs

Juara I : Piala + Sertifikat + Uang Tunai sebesar Rp 500.000,00 Juara II : Piala + Sertifikat + Uang Tunai sebesar Rp 300.000,00 Juara III : Piala + Sertifikat + Uang Tunai sebesar Rp 200.000,00 Harapan I : Piagam dan Sertifikat Harapan II : Piagam dan Sertifikat Harapan III : Piagam dan Sertifikat

6. Lomba Moslem Fashion Show Jenjang PG/RA/TK/SD/MI

Juara I : Piala + Sertifikat + Uang Tunai sebesar Rp 700.000,00 Juara II : Piala + Sertifikat + Uang Tunai sebesar Rp 500.000,00 Juara III : Piala + Sertifikat + Uang Tunai sebesar Rp 300.000,00 Harapan I : Piagam dan Sertifikat Harapan II : Piagam dan Sertifikat Harapan III : Piagam dan Sertifikat

G. Kepanitiaan

Kepanitiaan ini diambil dari unsur Dosen Struktural, Dosen FAI, BEM-FAI, dan IMM. Adapun stuktur kepanitiaan sebagaimana berikut:

Penangungjawab : Dra. Istikomah, M.Ag (Dekan FAI) Tim Pengarah :

1. Drs. Budi Haryanto, M.Pd 2. Dr. Mualimin, M.Pd 3. Nyong ETIS, M.Fil.I 4. Rahmad Arofah, M.Si

Page 6: RANGKAIAN KEGIATAN: 1. SEMINAR NASIONAL 2. LOMBA

6

A. STEERING COMMITE ( SC ) Koordinator Utama : Nurdyansyah, S.Pd., M.Pd

1. Devisi Olimpiade Koordinator : Najih Anwar, M.Pd.I Anggota : Eni Fariyatul F., M.Pd.I

Rully Astuti, M.Pd.I

2. Devisi Tahfidz Koordinator : Imam Fauji, Lc, M.Pd. Anggota : Farich Marzuqi Ammar, MA

Wafi Marzuqi Ammar, M.Pd.I Abd. Basith, M.Pd.I

3. Devisi Seminar Koordinator : Renny Oktafia, M.EI Anggota : Abd. Rahman, M.SE.I

Fitri Nur Latifah, SE., M.E.sy

4. Devisi Pildacil Koordinator : Mu’tasim Al-Mandiri, Lc, M.Th.I Anggota : Ainun Nadhif, M.Pd.I

Masruchin, S.Ag., M.EI

5. Devisi Moslem Fashion Show Koordinator : Ida Rindaningsih, M.Pd Anggota : Nuning Rodliyah, M.Pd.I Khizanatul Hikmah, M.Pd

6. Devisi GEBYAR FAI UMSIDA Koordinator : Bahak Udin By Arifin, M.Pd.I Anggota : Doni Septi, Lc, M.Pd.I Khadik Setiadi, Lc, MA

Page 7: RANGKAIAN KEGIATAN: 1. SEMINAR NASIONAL 2. LOMBA

7

B. Organizing Commite (OC) Ketua Umum : Nur Maslikhatun Nisak, M.Pd.I Sekretaris : M. Zuchal, S.Pd.I Bendahara : Renny Octavia, M.E.I Ketua Koordinator : Devita Nur Layly Devisi

1. Devisi Olimpiade Koordinator : Nur Intan Rizqi Anggota :

Laily Wachda Eka Wahyu R. Dwi Surya F. Fitriyani Toyiba Devita Nur Layly Taufiq H. Deny Erick Urwatun Nazihah Ayunda Ega Arif N. H. Khanif Aufa

2. Devisi Tahfidz Koordinator : Rifa’atus Sholiha Anggota :

Asfi Maghfiroh Aminatuz Z. Daril Achmad Nur Hidayatin

Arik Nur Q. Umdhatul Aeni Nur Afifatuz zuhriah Ahmad Nur Fadholi Wildan Mucholladun Akhmad Alfiyan

3. Devisi Seminar Koordinator : Mukhid Mukhtador Anggota :

Nur Laili Stevia Isabel Fitri Ira Nila Sari Ahmad Yusuf

Badruzzaman Muh. Lutfi Ibador R. Hafsah Putri

4. Devisi Pildacil Koordinator : M. Irsyadul Umam Anggota :

Rizki Yuriandani R. Bagus S. Alvi Nur F. Aprian D. K.

Septya Ashlindah Azzam Dhia El-haq

5. Devisi Moslem Fashion Show Koordinator : Aisana Arum P. Anggota :

Intan Giri Indah Siti Laili Hutami citra Pratiwi

Fika Anjana Nina Mahsuna

6. Devisi GEBYAR FAI UMSIDA Koordinator : Moch.Roisul Fatah

Page 8: RANGKAIAN KEGIATAN: 1. SEMINAR NASIONAL 2. LOMBA

8

Anggota : Cholisotus saidah Miftachul Afidah Puput irma Risa ismayunita

Ria Wati Roudlotul Millah Rohma Mita

7. Devisi Konsumsi Koordinator : Febbianti Widia S. Anggota : M. Iqhfir

M. Luthfi Ibadurrahman Ari ardiansyah

8. Devisi Perlengkapan Koordinator : Moh. Jamil Anggota : Sigit Widiyantoro

Sony Aminudin M. Fahmi Muhammad Sholeh Abd. Khosim

9. Devisi Humas dan Publikasi Koordinator : Muhammad Habibi Anggota : Febri Aris

Aliyapi Renti Puji L. Zainal Arifin

H. JUKLAK DAN JULNIS MASING_MASING KEGIATAN

1. Seminar Nasional

a. Seminar Nasional diperuntukkan bagi praktisi perbankan , dosen dan mahasiswa di

Seluruh Wilayah Indonesia.

b. Kuota untuk Seminar Nasional dibatasi 250 peserta dengan Tema “Pasar Keuangan

Syariah”

c. Pelaksanaan pada hari Jum’at pada tanggal 19 Pebruari 2016 pukul 07.30- selesai di

Aula Lantai 3

d. Untuk Seminar nasional Panitia tidak memasukkan dalam sistem on-line sehingga

calon peserta bisa langsung datang ke Kampus I Umsida Jl. Majapahit 666 B Sidoarjo

Lantai II Kantor Fakultas Agama Islam setiap Hari Senin-Jum’at pukul 09.00-19.00 dan

hari sabtu pukul 09.00-12.00 WIB atau dapat langsung konfirmasi ke panitia FAI Got

Talent 2 dengan nomor telephone: 087 859 590 786 an. Renny Oktafia.

2. Tahfidzul Qur’an a. Lomba Tahfidzul Qur’an diperuntukkan bagi siswa MI/SD,MTs/SMP,MA/SMA dan

Madrasah Diniyah (MADIN) ula, wustho dan ulya sederajat

b. Materi Lomba meliputi jumlah hafalan, makhorijul huruf, tajwid, kelancaran , sikap

dan kerapian dengan kisi-kisi yang sudah disiapkan

c. Penilaian akan dilakukan secara obyektif dan Transparan dengan 3 juri yang

professional dalam tingkat Nasional.

Ada dua babak dalam Kegiatan ini

Page 9: RANGKAIAN KEGIATAN: 1. SEMINAR NASIONAL 2. LOMBA

9

BABAK PERNYISIHAN: babak penyisihan diperuntukkan bagi seluruh peserta dengan melanjutkan ayat yang dibacakan oleh Juri untuk kemudian diambil 10 besar per jenjang untuk masuk Babak Final

BABAK FINAL: Babak Final terdiri dari 10 Peserta yang lolos dari babak penyisihan dan akan di beri diminta melanjutkan ayat yang ditanyakan oleh juri untuk kemudian dinilai dan ditentukan Juara I, II, dan III, Harapan I, II dan III dimasing-masing jenjang.

Ketentuan surat :

SD/MI /Madin Ula hafalan surat-surat di juz 30 (kelas I-VI} SMP/MTs / Madin Wustho menghafal surat di Juz 30 dan 1 juz pilihan (kls VII-IX) SMA/MA/MK/Madin Ulya, menghafal surat di juz 30 dan 2 juz pilihan (Kls X-XII) Aspek penilaian meliputi aspek kelancaran hafalan, tajwid , makhorijul huruf,

kesopanan dan kerapian

d. Selama perlombaan berlangsung setiap peserta wajib mengenakan ID peserta. e. Bagi peserta yang terlambat mengikuti kegiatan akan diperkenankan masuk setelah

urutan terakhir. f. Peserta yang tidak dapat meneruskan lomba karena sakit atau yang lainnya,

maka dianggap gugur/mengundurkan diri. g. Pembimbing tidak dibenarkan masuk ruangan lomba pada saat lomba berlangsung

dengan alasan apapun. h. Masing-masing peserta akan ditanya dengan 3-4 pertanyaan dengan meneruskan

ayat yang dibaca oleh juri, dengan membaca sekitar 5 – 8 baris ayat-ayat selanjutnya. i. Setiap peserta wajib menyertakan Fc. KTS (Kartu tanda Siswa), Foto berwarna 4x6 2

lembar dan Rekomendasi dari Sekolah. j. Pelaksanaan pada hari Sabtu pada tanggal 20 Pebruari 2016 pagi pukul 07.30-selesai

di Ruang 303,304 lantai II k. Ketentuan lain yang belum tercantum dalam tata tertib di atas diputuskan oleh

kebijakan juri (ditentukan kemudian sesuai kebutuhan).

3. OLIMPIADE MAPEL PAI

a. Olimpiade Agama diperuntukkan bagi Siswa SD/MI, MTs/SMP, SMA/SMK/MA/MAK

Madrasah Diniyah (MADIN) ula, wustho dan ulya Sederajat Tingkat Nasional baik Negeri maupun Swasta.

b. Penilaian akan di bedakan berdasarkan jenjang masing-masing mulai Level I SD/MI /Madin Ula, Level II MTs/SMP / Madin Wustho dan Level III SMA/SMK, MA/MAK/Madin Ulya. Untuk Level MI/SD/Madin ula peserta yang mengikuti harus terdaftar sebagai

siswa di kelas III IV dan V. Untuk Level Level II MTs/SMP / Madin Wustho dan Level III SMA/SMK,

MA/MAK/Madin Ulya peserta yang mengikuti harus terdaftar sebagai siswa di kelas VII, VIII, IX, X, XI, dan XII

c. Penilaian akan dilakukan secara obyektif dan transparan. Ada dua babak dalam olimpiade ini BABAK PERNYISIHAN: babak penyisihan diperuntukkan bagi seluruh peserta

dengan menjawab soal Pilihan Ganda untuk kemudian diambil 10 besar per jenjang untuk masuk BABAK FINAL

BABAK FINAL: Babak Final terdiri dari 10 Peserta yang lolos dari babak penyisihan dan akan di beri pertanyaan oleh juri untuk menentukan Juara I, II, dan III, Harapan I, II dan III dimasing-masing jenjang

d. Waktu pengerjaan tes tulis/babak penyisihan adalah 60 menit dengan 50 soal pilihan ganda.

e. Selama perlombaan berlangsung setiap peserta wajib mengenakan ID peserta. f. Bagi peserta yang terlambat mengikuti tes tertulis dapat mengikuti tes tanpa adanya

penambahan waktu. g. Peserta membawa alat tulis masing-masing. Panitia hanya menyediakan soal dan

lembar jawaban.

Page 10: RANGKAIAN KEGIATAN: 1. SEMINAR NASIONAL 2. LOMBA

10

h. Pada saat mengerjakan tes tulis, peserta tidak diperkenankan membawa alat komunikasi dan catatan dalam bentuk apapun.

i. Peserta yang tidak dapat meneruskan lomba karena sakit atau yang lainnya, maka dianggap gugur/mengundurkan diri.

j. Pembimbing tidak dibenarkan masuk ruangan lomba pada saat lomba berlangsung dengan alasan apapun.

k. Setiap peserta wajib menyertakan Fc. KTS (Kartu Tanda Siswa), Foto berwarna 4x6 2 lembar dan Rekomendasi dari Sekolah.

l. Pelaksanaan pada hari Sabtu pada tanggal 20 Pebruari 2016 pukul 07.30- selesai di Ruang 305, 306, 307, 201A, 201 B, 202, 203, dan 204

m. Ketentuan lain yang belum tercantum dalam tata tertib di atas diputuskan oleh kebijakan juri (ditentukan kemudian sesuai kebutuhan).

A. KISI-KISI MATERI TINGKAT SD/MI/MADIN ULA

NO STANDAR MATERI INDIKATOR

1.

Membaca dan mengartikan Q.S Al-

Ma’un

Melanjutkan dan mengartikan surat Al-Ma’un

2. Gelar Ulul Azmi Arti dan nama-nama nabi yang bergelar Ulul Azmi

3. Mengenal ibadah di bulan Ramadhan Puasa, tarawih , tadarusdansedekah 4. Menceritakan kisah Nabi Kisah Nabi Ibrahim 5. Hijrah nabi Muhammad Hijrah dan sebabnya 6. Isra’ mi’roj Menjelaskan pengertian dan waktunya 7. Kalimat tayyibah Menyebutkan macam-macam kalimat

tayyibah dan artinya 8. Mengenal Puasa Wajib dan sunnah Macam-macam puasa wajib dan sunnah serta

waktunya 9. Mengenal malaikat dan tugasnya Nama Malaikat dan tugasnya 10. Mengenal sifat-sifat Allah SWT Sifat wajib dan mustahil bagi Allah SWT 11. Mengenal Asmaul Husna Menyebutkan dan mengartikan 10 asmaul

husna urutan 1-10 beserta artinya 12. Mengartikan Al-Qur’an surat Pilihan Surat Al-Maidahayat 3 13. Mengenal sholat wajib dan sholat

Sunnah Rukun dan Sunah Shalat , sholat Qiyamul Lail

Page 11: RANGKAIAN KEGIATAN: 1. SEMINAR NASIONAL 2. LOMBA

11

B. KISI-KISI MATERI TINGKAT MTs/SMP/WUSTHO

No Kompetensi Dasar Indikator Soal

1 Meningkatkan pengenalan dan keyakinan terhadap aspek-aspek rukun iman mulai dari iman kepada Allah sampai iman kepada qadha dan qadar serta asmaul husna.

Kandungan Asmaul Husna dalam kehidupan sehari-hari Mencintai Al-Qur’an sebagai Kitab Allah Nama dan sifat-sifat Rasul Allah Beriman kepada Hari Akhir Hubungan antara qada dan qodar dalam kehidupan sehari-hari

2 Menjelaskan dan membiasakan perilaku terpuji seperti qanaah dan tasawuh dan menjauhkan diri dari perilaku tercela seperti ananiah, hasad, ghadab dan namimah

Perilaku terpuji (tawadhu’, taat, atau sabar) dalam kehidupan sehari- hari Perilaku terpuji (kerja keras, ulet, tekun, teliti) dalam kehidupan sehari-hari Perilaku terpuji (zuhud dan tawakal) dalam kehidupan sehari-hari Perilaku tercela (ananiah, ghadab, hasad, ghibah dan namimah) dalam kehidupan sehari-hari Perilaku tercela (dendam dan munafik) dalam kehidupan sehari-hari.

3 Menerapkan tata cara membaca Al-Qur’an menurut tajwid mulai dari cara membaca “Al” Syamsiyah dan “Al” Qamariyah sampai kepada menerapkan hukum bacaan mad dan waqaf.

Bacaan-bacaan Al Syamsiyah dan Al Qamariyah dalam bacaan surat-surat Al Qur’an Hukum bacaan Mad dan Waqaf Hukum bacaan qalqalah.

4 Menjelaskan tata cara mandi wajib dan shalat-shalat munfarid dan jamaah baik shalat wajib maupun shalat sunat.

Ketentuan mandi wajib Ketentuan salat wajib Tata cara salat sunnah rawatib Mengidentifikasi shalat sunnah berjamaah dan munfarid.

5 Memahami macam-macam sujud.

Macam-macam sujud

6 Memahami tata cara puasa wajib dan sunah.

Menjelaskan ketentuan puasa sunah Menjelaskan orang yang berhak menerima zakat fitrah dan zakat mal.

7 Memahami hukum Islam tentang hewan sebagai sumber makanan.

Menjelaskan jenis jenis hewan yang halal dan haram dimakan

8 Memperaagakan pelaksanaan ibadah haji dan umrah

Menjelaskan pengertian dan ketentuan haji dan umrah

9 Memahami dan meneladani sejarah Nabi Muhammad dan para sahabat serta menceritakan sejarah masuk dan berkembangnya Islam di Nusantara.

Menjelaskan misi Nabi Muhammad Saw. untuk menyempurnakan akhlaq membangun manusia mulia dan bermanfaat. Menceritakan sejarah Nabi Muhammad Saw. dalam membangun masyarakat melalui kegiatan ekonomi dan perdagangan pada periode Madinah. Menceritakan sejarah pertumbuhan ilmu pengetahuan Islam sampai masa Abbasiyyah beserta peran ilmuwan Islam. Menceritakan sejarah masuknya Islam di Nusantara melalui perdagangan, sosial dan pengajaran. Menceritakan sejarah beberapa kerajaan Islam di Jawa, Sumatra dan Sulawesi.

Page 12: RANGKAIAN KEGIATAN: 1. SEMINAR NASIONAL 2. LOMBA

12

C. KISI-KISI MATERI TINGKAT MA/SMA/SMK/ULYA

NO STANDAR MATERI INDIKATOR

1 Memahami akidah Islam dan metode peningkatan kualitasnya

Ruang Lingkup Akidah Dalil/ argumentasidalamAkidah Metode peningkatan Akidah Islam Prinsip-Prinsip Akidah

2 Memahami konsep tauhiid dalam Islam

Ruang Lingkup Tauhid Memahami Makna Kalimat Tauhid Hikmah dan Manfaat Bertauhid Bahaya Tidak Bertauhid

3 Memahami bukti keautentikan Al-Qur’an

Menuliskan dan menjelaskan ayat berkaitan dg bukti keautentikan Al-Qur’an

Mendeskripsikan bukti keautentikan Al-Qur’an

4 Memahami ayat-ayat Al-Qur’an tentang manusia dan tugasnya sebagai hamba Allah dan khalifah di bumi pada Surah al-Mu’min: Surah an-Nahl: Surah al-Baqarah: dan Surah az-Zariyat:

Menjelaskan isi surah al-Mu’min: Menerangkan kandungan surah an-Nahl: Mendeskripsikan isi surah al-Baqarah: Menguraikanisi surah az-Zariyat:

5 Mengidentifikasikan macam-macamsunah (qauliyah, fi‘liyah, taqririyah, dan hammiyah) & fungsinya terhadap Al-Qur’an

sunnah qauliyah sunnah fi‘liyah sunnah taqririyah, sunnahhammiyah

6

Memahami ayat-ayat al-Qur’an danHadistentangkewajibanmenuntutilmudanmenyampaikannyakepadasesamapadaSurat Al-Taubah(9):122, Surat al-Mujaadalah: 11danhadisriwayatIbnMajahdariAnas bin Malik

surah al-Taubah (9) kandungan surah an-Mujaadalah: Hadis riwayat Ibn Majah dari Anas bin Malik

7 Menganalisispengertian, kedudukandansejarahtasawufdalam Islam

Tasawuf dalam Islam Kedudukan dan sejarah tasawuf

8 Memahami manfaat dan hikmah control diri (mujahadatun-nafs), Prasangka baik (husnuzzann), dan persaudaraan (ukhuwah) yang terdapat Surah Al-Anfal (8): Q.S. Al-Hujurat (49), serta hadis riwayat Al-Bukhari dari Abu Hurairah

Ayat-ayat Al-Quran tentang manfaat dan hikmah control diri (mujahadatun-nafs), prasangka baik (husnuzzann), dan persaudaraan (ukhuwah) yang terdapat Surah Al-Anfal (8): Q.S. Al-Hujurat (49): serta hadis riwayat Al-Bukharidari Abu Hurairah

9 Menjelaskan ketentuan hukum Islam

tentang Qishash dan hikmahnya Qishash Hukumqishash Syarat dan ketentuan qishash Menjelaskan qishash anggota badan Hikmah hukumqishash

10 Mendeskripsikan gerakan pembaharuan Muhammad Abduh dan Muhammad Rasyid Ridha

Menjelaskan peran Muhammad Abduh di bidang politik

Menjelaskan konsep khilafah Muhammad Abduh

Menilai pemikiran pembaharuan Muhammad Abduh

Menyebutkan peran Muhammad Rasyid Ridha dalam pengembangan pemikiran Muhammad Abduh

Page 13: RANGKAIAN KEGIATAN: 1. SEMINAR NASIONAL 2. LOMBA

13

Menilai pemikiran pembaharuan Muhammad Rasyid Ridha

11 Memahami ayat-ayat Al-Qur’an dan hadis tentang kompetisi dalam kebaikan, yang terdapat dalam Surah Al-Baqarah : Surah Al-Fathir : An-Nahl: dan Hadis Riwayat Ibnu Majahdari Jabir bin Abdullah

Ayat-ayatAl-Qur’an dan hadis tentang kompetisi dalamkebaikan,yang terdapat dalam Surah Al-Baqarah : Surah Al-Fathir : An-Nahl: dan Hadis Riwayat Ibnu Majah dari Jabir bin Abdullah

12 Menjelaskan hukuman bagi peminum

minuman keras beserta hikmahnya Hukuman bagi peminum minuman keras beserta hikmahnya

14 Menjelaskan ketentuan Islam tentang khilafah (pemerintahan)

Fungsi dan kedudukan khilafah Pengangkatan dan bai’at khilafah

15 Menjelaskan pengertian, fungsi dan kedudukan ijtihad

Fungsi dan kedudukan ijtihad terhadap alquran dan sunnah

16 Sumber Hukum Islam Sumber hokum Islam yang disepakati dan tidak disepakati para ulama

17 Hukum Taqlifi dan Hukum Wad’i Ruang lingkup dan Penerapan dalam Islam 18 Majelis Syuro Implementasi penerapan Majelis Syuro di

Dunia

4. LOMBA PILDACIL

a. Lomba Pildacil diperuntukkan bagi Siswa SD/MI/ Madin Ula/MTs/SMP/Madin Wustho, Sederajat Tingkat Nasional baik Negeri maupun Swasta.

b. Pelaksanaan pada hari Sabtu pada tanggal 20 Pebruari 2016. c. Penilaian akan dilakukan secara obyektif dengan 3 juri yang professional. d. Delegasi masing-masing sekolah maksimal 5 siswa e. Pembuktian peserta dengan foto copy identitas raport f. Peserta wajib memekai pakaian muslim

Ada dua babak dalam Kegiatan ini BABAK PERNYISIHAN: babak penyisihan diperuntukkan bagi seluruh peserta dan

berkesempatan 1 kali untuk tampil depan juri untuk kemudian diambil 10 besar per jenjang untuk masuk BABAK FINAL

BABAK FINAL: Babak Final terdiri dari 10 Peserta yang lolos dari babak penyisihan dan akan di beri waktu untuk tampil kembali didepan juri untuk menentukan Juara I, II, dan III, Harapan I, II dan III dimasing-masing jenjang

n. Selama perlombaan berlangsung setiap peserta wajib mengenakan ID peserta. o. Penampilan masing-masing peserta maksimal 7 menit. p. Bagi peserta yang terlambat mengikuti kegiatan akan diperkenankan masuk setelah

urutan terakhir. q. Peserta yang tidak dapat meneruskan lomba karena sakit atau yang lainnya,

maka dianggap gugur/mengundurkan diri. r. Pembimbing tidak dibenarkan masuk ruangan lomba pada saat lomba berlangsung

dengan alasan apapun. s. Setiap peserta wajib menyertakan Fc. KTS (Kartu Tanda Siswa), Foto berwarna 4x6 2

lembar dan Rekomendasi dari Sekolah. g. Setiap peserta wajib menyertakan Fc. Foto berwarna 4x6 2 lembar h. Pelaksanaan pada hari Sabtu pada tanggal 20 Pebruari 2016 pukul 07.30- selesai di

Parkir Depan Kampus I UMSIDA i. Ketentuan lain yang belum tercantum dalam tata tertib di atas diputuskan oleh

kebijakan juri (ditentukan kemudian sesuai kebutuhan).

Page 14: RANGKAIAN KEGIATAN: 1. SEMINAR NASIONAL 2. LOMBA

14

5. Moslem Fashion Show

a. Moslem Fashion Show diperuntukkan bagi siswa TK/RA /SD/MI, Sederajat Tingkat Nasional

b. Pelaksanaan pada hari Sabtu pada tanggal 20 Pebruari 2016. c. Penilaian akan dilakukan secara obyektif dengan 3 juri yang professional. d. Delegasi masing-masing sekolah maksimal 5 siswa e. Usia maksimal 13 tahun dan dibuktikan dengan foto copy identitas raport f. Peserta wajib memekai pakaian muslim

Ada dua babak dalam Kegiatan ini BABAK PERNYISIHAN: babak penyisihan diperuntukkan bagi seluruh peserta dan

berkesempatan 1 kali untuk menampilkan fashion muslimnya untuk kemudian diambil 10 besar per jenjang untuk masuk BABAK FINAL

BABAK FINAL: Babak Final terdiri dari 10 Peserta yang lolos dari babak penyisihan dan akan di beri waktu untuk tampiul kembali oleh juri untuk menentukan Juara I, II, dan III, Harapan I, II dan III dimasing-masing jenjang.

g. Selama perlombaan berlangsung setiap peserta wajib mengenakan ID peserta. h. Bagi peserta yang terlambat mengikuti kegiatan akan diperkenankan masuk setelah

urutan terakhir. i. Peserta yang tidak dapat meneruskan lomba karena sakit atau yang lainnya,

maka dianggap gugur/mengundurkan diri. j. Pembimbing tidak dibenarkan masuk ruangan lomba pada saat lomba berlangsung

dengan alasan apapun. k. Setiap peserta wajib menyertakan Foto berwarna 4x6 2 lembar l. Pelaksanaan pada hari Sabtu pada tanggal 20 Pebruari 2016 pukul 07.30- selesai di

Parkir Depan Kampus I UMSIDA m. Ketentuan lain yang belum tercantum dalam tata tertib di atas diputuskan oleh

kebijakan juri (ditentukan kemudian sesuai kebutuhan).

I. Penutup Demikian TOR ini disusun untuk digunakan sebagai acuan pelaksanaan kegiatan FAI GOT TALENT 2 tahun 2016.

Sidoarjo, 7 Desember 2015 Ketua, Sekretaris,

Nur Maslihatuun Nisak, M.Pd..I M. Zuchal, S.Pd.I

Mengetahui, Dekan FAI,

Dra. Istikomah, M.Ag