35
SEJARAH PERKEMBANGAN KOMPUTER PRESENTASI

PTI 1.2_Sejarah Perkembangan Komputerr

Embed Size (px)

DESCRIPTION

Sejarah Perkembangan Komputer

Citation preview

Page 1: PTI 1.2_Sejarah Perkembangan Komputerr

SEJARAH PERKEMBANGAN KOMPUTER

PRESENTASI

Page 2: PTI 1.2_Sejarah Perkembangan Komputerr

Nur Fatjria Susilowati (122210101004) Ika Nur Masruroh (122210101040) Siti Rohmatillah (122210101060) Dwi Citra Utami (122210101072) Elok Dea (122210101070)

Page 3: PTI 1.2_Sejarah Perkembangan Komputerr

Perkembangan Komputer

Penggolongan Komputer

Tokoh-tokoh PengembangKomputer

Pengenalan Komputer

Sejarah perkembangankomuter

Page 4: PTI 1.2_Sejarah Perkembangan Komputerr

Pengenalan Komputer

Computare (latin) to compute menghitung

• Alat elektronik

• Dapat menerima input data

• Dapat mengolah data

• Dapat memberikan informasi

• Menggunakaan suatu program yang

tersimpan di memori komputer

• Dapat menyimpan program

dan hasil pengolahan

• Bekerja secara otomatis.

Page 5: PTI 1.2_Sejarah Perkembangan Komputerr

Tokoh Penciptaan Komputer

• Blaise Pascal (1642), merekacipta satu mesinpengiraan mekanikal yang pertama mengikutprinsip persepuluhan.

• George Boole, memperkenalkan simbolmatematik dan asas kepada penggunan dalammerekabentuk litar logik dalam komputer.

Page 6: PTI 1.2_Sejarah Perkembangan Komputerr

• 1882 Charles Babbage, memikirkan satupenciptaan mesin lain iaitu “Analytical Engine”, mempunyai ciri-ciri komputer padamasa sekarang yaitu mempunyai perantiinput, secondary storage, Processor, unit kawalan dan peranti output.

• Howard Aiken , memperkenalkan mesinelektromekanikal yang digelar MARK I. Dengan terhasilnya MARK I maka bermulalahkomputer era moden. Mesin ini adalah untukmenyelesaikan pengiraan asas dan masalahfungsi-fungsi trigonometri

Page 7: PTI 1.2_Sejarah Perkembangan Komputerr

Dr. John V Atanasoff dan Clifford (1937) mendesainkomputer digital elektronis pertama. Dengan nama ABC (Atanasoff-Berry Computer). ABC hanya dapat menghitungtambah dan kurang.

Pada tahun 1943 Selama Perang Dunia 2, ilmuwan Inggrisyang bernama Alan Turing mendesain komputer elektronikkhusus untuk tentara Inggris. Digunakan untuk menembuskode pertahanan Jerman.

Page 8: PTI 1.2_Sejarah Perkembangan Komputerr

Dr. John von Neumann (1945) menulis konseppenyimpanan data. Saat itu masih berupa ide.

Dr. John W. Mauchly dan J. Presper Eckert, jr. (1946)menyelesaikan komputer skala besar yang pertama,diberi nama ENIAC (Electronic Numerical IntegratorAnd Computer). Dunia mengetahui kedua orang inisebagai PENEMU KOMPUTER.

Page 9: PTI 1.2_Sejarah Perkembangan Komputerr

Penggolongan Komputer

Penggolongan komputer berdasarkan 5 hal:

1. Data yang diolah

2. Penggunaan

3. Kapasitas dan Ukurannya

4. Perkembangan Hardware

5. Perkembangan Software

Page 10: PTI 1.2_Sejarah Perkembangan Komputerr

Berdasarkan Data Yang Diolah

1. Komputer Analog

• Komputer Analog digunakan untuk mengolah data kualitatif.

• Bekerja secarakontinu dan parallel

• Tidak memerlukan bahasa perantara.

• Contoh: komputer yang digunakan

dirumah sakit untuk mengukur suhu,

kecepatan suara, voltase listrik.

Page 11: PTI 1.2_Sejarah Perkembangan Komputerr

2. Komputer Digital

• Digunakan untuk mengolah data kuantitatif

(huruf, angka, kombinasi huruf & angka, karakter-karakter khusus).

• Memerlukan bahasa perantara.

• Contoh: komputer PC.

Page 12: PTI 1.2_Sejarah Perkembangan Komputerr

3. Komputer Hybrid

• Kombinasi antaracomputer analogdengan digital.

• Contoh: Facsimile

Page 13: PTI 1.2_Sejarah Perkembangan Komputerr

Berdasarkan Penggunaannya

1. Komputer Untuk Tujuan Khusus (Special

Purpose Computer)

2. Komputer Untuk Tujuan Umum (General

Purpose Computer)

Page 14: PTI 1.2_Sejarah Perkembangan Komputerr

Berdasarkan Kapasitasdan Ukurannya

1. Tower (menara)

• Diletakkan di sampingatau di bawah meja

• Ukurannya yang relatifbesar

Page 15: PTI 1.2_Sejarah Perkembangan Komputerr

2. Dekstop (meja)

• Ukuranya lebih kecildaripada tower

• Lebih murah

Page 16: PTI 1.2_Sejarah Perkembangan Komputerr

3. Portable (mudah dibawa­bawa)

• Ukuran sedikit lebih kecil dari Desktop

• Bagian-bagiannya dapat dirangkaimenjadi satu kotak saja sehinggamudah dibawa kemana-mana

• Komputer ini ditujukan bagi pemakaiyang bertugas di lapangan, misalnyainsinyur

• Kurang populer karena relatif besar danberat

Page 17: PTI 1.2_Sejarah Perkembangan Komputerr

4. Notebook (buku catatan)

• Ukurannya sebesar buku

• Memiliki ukuran yang sama dengan kertaskuarto

• Beratnya antara 4 sampai6 kg

Page 18: PTI 1.2_Sejarah Perkembangan Komputerr

5. Subnotebook

• Ukurannya diantaracomputer notebook danpalmtop

• Ukurannya sedikit lebihkecil dari notebook, karenasebagian perangkat yang tidak dipasang, biasanyadisk drive.

Page 19: PTI 1.2_Sejarah Perkembangan Komputerr

6. Palmtop

• Dapat digenggam

• Sering disebut handheld computer

• Tidak memerlukan aliranlistrik, melainkan baterai kecilbiasa (ukuran AA)

• Kelemahan :

a. Layarnya yang terlalu kecil

b. Keyboard yang kecilmenyulitkan

Page 20: PTI 1.2_Sejarah Perkembangan Komputerr

Berdasarkan perkembangan hardware :

• Generasi pertama (1951-1958)

• Generasi kedua (1959-1961)

• Generasi ketiga (1960-1967)

• Generasi keempat (1968-sekarang)

• Komputer Generasi Kelima (masa depan)

Page 21: PTI 1.2_Sejarah Perkembangan Komputerr

Generasi pertama (1951-1958)

• Menggunakan program kode biner (machine language)• Menggunakan tube vakum komputer berukuran besar.• Membutuhkan daya listrik sebesar 150 kilowatt. • Proses kurang cepat• Kapasitas penyimpanan kecil• Digunakan untuk menyelesaikan perhitungan secara cepat

dan tepat• Orientasi pada aplikasi bisnis

• Contoh: Mark I, Mark II, Mark III, IBM 702, IBM 104, IBM 709, ENIAC, EDVAC, UNIVAC I, UNIVAC II, Datamatic 1000, CRC, NCR 102A, NCR 102D, Bizmac dan Bizmac II.

Page 22: PTI 1.2_Sejarah Perkembangan Komputerr

Mark I (The Harvd-IBM Automatic Sequence Controlled Calculator)

• Diproduksi oleh howard H. Aiken (1900-1973),

• Berukuran panjang setengah lapanganbola kaki dan memiliki rentang kabelsepanjang 500 mil.

• Menggunakan sinyal elektromagnetikuntuk menggerakkan komponen mekanik

• Beropreasi lambat(membutuhkan 3­5 detik untuk setiap perhitungan)

• Tidak fleksibel (urutan kalkulasi tidak dapat diubah).

• Kalkulator tersebut dapat melakukan perhitungan aritmatik dasar dan persamaanyang lebih kompleks.

Page 23: PTI 1.2_Sejarah Perkembangan Komputerr

ENIAC (Electronic Numerical Integrator And Calculator )

• Dirancang oleh Dr John Mauchly dan Presper Eckert pada tahun 1946.

• Konsep penyimpanan data (stored program concept) yang dikemukakan oleh John Von Neuman.

• Terdiri dari 18.000 tabung vakum, 70.000 resistor, dan 5 juta titik solder.

• Daya sebesar 160kW dan menempati ruangan lebih 167 m2.

• Bekerja 1000 kali lebih cepat dibandingkan Mark I.

Page 24: PTI 1.2_Sejarah Perkembangan Komputerr

EDVAC (Electronic Discrete Variable Automatic Computer)

• Didesain oleh John von Neumann pada pertengahan 1940

• Pada tahun 1945 didesain dengan sebuah memori untuk menampung program dan data

• Penggunaan tabung vakum dikurangi

• Proses perhitungan lebih cepat dari ENIAC

• menggunakan bilangan biner di memori

Page 25: PTI 1.2_Sejarah Perkembangan Komputerr

EDSAC (Electonic Delay Storage Automatic Calculator)

• Menggunakanraksa (merkuri) dalam tabunguntukmenyimpandata.

Page 26: PTI 1.2_Sejarah Perkembangan Komputerr

UNIVAC 1 (UniversalAutomatic Calculator )

• Diciptakan pada 1951 oleh Dr Mauchly dan Eckert

• komputer pertama yang digunakan untuk memproses data perdagangan.

Page 27: PTI 1.2_Sejarah Perkembangan Komputerr

Generasi kedua (1959-1961)

• Menggunakan transistor bukan tabung vakum

• Menggunakan bahasa assembly

• Dapat menggunakan printer, penyimpanan dalam disket, memory, sistemoperasi, dan program.

• Muncul bahasa pemrograman Common Business-Oriented Language (COBOL) dan Formula Translator (FORTRAN)

• Contoh : LARC, IBM 1401, UNIVAC III, UNIVAC SS80, UNIVAC SS90, UNIVAC 1107, Burrouhgs 200, IBM 7070, IBM 7080, IBM 1400, IBM 1600, NRC 300, Honeywell 400, Honeywell 800, CDC 1604, CDC 160A, GE 635, GE 645, dan GE 200.

Page 28: PTI 1.2_Sejarah Perkembangan Komputerr

Generasi ketiga (1960-1967)

• Komponen-komponen dimasukkan dalam chip (semikonduktor) Ukurankomputer mengecil.

• Penggunaan IC (Intregrated Circuit)

• Ditemukannya Sistem Operasi (operating system) menjalankanberbagai program yang berbeda secara serentak

• Harga lebih murah dan penggunaan listrik lebih hemat.

• Contoh: UNIVAC 1109, UNIVAC 9000, Burrouhgs 5700, Burrouhgs 6700, Burrouhgs 7700, GE 600, GE 235, CDC 3000, CDC 6000, CDC 7000, PDP-8, DAN PDP-11.

Page 29: PTI 1.2_Sejarah Perkembangan Komputerr

Generasi keempat (1968-sekarang)

• Menggunakan LSI, VLSI, ULSI dan mikroprosesor• Mulai dimiliki oleh masyarakat umum

• Diproduksi piranti lunak (program word processing danspreadsheet) untuk kalangan awam.

• Terdapat video game• Memperkenalkan penggunaan Personal Computer (PC)

untuk penggunaan di rumah, kantor, dan sekolah.• Evolusi komputer desktop computerlaptop palmtop.

• Yang termasuk komputer generasi keempat : IBM 370, Apple II, IBM PC/XT, IBM PC/AT, IBM PS/2, IBM PC/386, IBM PC/486, pentium, pentium II, pentium III, AMD ke 6, dan Anthlon

Page 30: PTI 1.2_Sejarah Perkembangan Komputerr

Komputer Generasi Kelima

(masa depan)• Adanya kecerdasan buatan yang dapat

menerjemahkan bahasa manusia, diagnosapenyakit dengan lebih akurat, dandiramalkan dapat berpikir dan mempunyaiperasaan seperti manusia.

• Mengkoordinasikan CPU secara serempak

• Adanya teknologi super konduktor

• Komponen yang digunakan adalah VLSI (VeryLarge Scale Integration )

Page 31: PTI 1.2_Sejarah Perkembangan Komputerr

BERDASARKAN PERKEMBANGAN SOFTWARENYA

1. Era Pioner (1950 – 1960)

• Proses batch

• Distribusi terbatas

• Pembuatan khusus

Contoh : komputer ENIAC

Page 32: PTI 1.2_Sejarah Perkembangan Komputerr

2. Era Stabil (1960 – 1970)

• Multi user

• Real – time

• Database

• Produk perangkat lunak

Page 33: PTI 1.2_Sejarah Perkembangan Komputerr

3. Era Mikro (1980 – 1990)

• Sistem tersebar• Penanaman kecerdasan• Perangkat lunak murah

4. Era Modern (1990 – 2000)

• Sistem desktop

• Teknologi objek

• Sistem pakar

• Pemrosesan paralel

• Jaringan komputer

Page 34: PTI 1.2_Sejarah Perkembangan Komputerr
Page 35: PTI 1.2_Sejarah Perkembangan Komputerr