Proposal Eka.docx

Embed Size (px)

Citation preview

  • 8/17/2019 Proposal Eka.docx

    1/7

    1

    BAB I

    PENDAHULUAN

    A. Latar Belakang Masalah

    Persalinan merupakan kejadian fisiologi yang normal dialami oleh

    seorang ibu berupa pengeluaran hasil konsepsi yang hidup di dalam uterus

    melalui vagina ke dunia luar. Beberapa kasus seperti Placenta previa,

    preeklamsia, gawat janin, kelainan letak janin dan besar, persalinan melalui

    vagina dapat meningkatkan resiko kematian pada ibu dan bayi sehingga

    diperlukan satu cara alternatif lain dengan mengeluarkan hasil konsepsi

    melalui pembuatan sayatan pada dinding uterus melalui dinding perut yang

    disebut sectio caesaria (Mochtar, 2 2!.

    Persalinan melalui sectio caesaria bukanlah alternatif yang lebih aman

    karena di perlukan pengawasan khusus terhadap indikasi di lakukannya sectio

    caesaria maupun perawatan ibu setelah tindakan sectio caesaria, karena tanpa

    pengawasan yang baik dan cermat akan berdampak pada kematian ibu

    ("iknjosastro, 2 #!.

    Badan $esehatan %unia ("&'! menyatakan bahwa persalinan dengan

    bedah caesar adalah sekitar ) #* dari semua proses persalinan di negara)

    negara berkembang. %i +ndonesia sendiri, presentasi operasi caesar sekitar

    #*, sectio caesaria berhubungan dengan peningkatan 2 kali lipat resiko

    mortalitas ibu dibandingkan dengan persalinan vaginal. $ematian ibu akibat

    operasi caesar itu sendiri menunjukan angka per . persalinan.

    chutte et al., 2 - menemukan bahwa kematian ibu pasca operasi

  • 8/17/2019 Proposal Eka.docx

    2/7

    2

    ectio esarea elektif dari tahun 2 )2 2 tercatat sebanyak -*. Perbaikan

    status gi/i pada pasien yang memerlukan tindakan bedah sangat penting untuk

    mempercepat penyembuhan luka operasi (%jalin/, 2 2!. Mereka mendapat

    sepsis sering terjadi setelah seminggu perawatan dan sangat susah

    ditanggulangi. ebagian besar berakhir dengan kematian. %ata statistic

    %epartemen $esehatan (%ep$es, 2 #! menyebutkan bahwa terdapat satu

    kematian dari 2# yang menjalani pembedahan area peritoneal ( Sectio

    Caesarea ! dibandingkan dengan satu dari . untuk persalinan normal.

    Pada operasi sectio caesaria transperitorial terjadi perlukaan baik pada

    dinding abdomen (kulit dan otot perut! maupun pada dinding uterus. 0aktor

    yang mempengaruhi proses penyembuhan sectio caesaria antara lain adalah

    usia, nutrisi, infeksi, sirkulasi dan oksigenisasi (Prawirohardjo, 2 2!.

    Pentingnya asupan gi/i yang baik pada pasien dengan luka1pasca operasi

    merupakan pondasi untuk proses penyembuhan lebih cepat. utrisi yang baik

    akan memfasilitasi peyembuhan, dan menghambat atau bahkan menghindari

    keadaan malnutrisi ("illiams dan 3eaper 2 !. Pada prinsipnya, pengaturan

    makanan 1 diet pada pasien dengan luka 1 pasca operasi adalah ukup

    karbohidrat (# s1d 4 * total kal!, 5inggi protein ( 2 s1d 2# * total kal!,

    ukup lemak (2 s1d 2#* total kalori! ukup vitamin dan ukup mineral.

    Protein mempunyai fungsi khas yang tidak dapat digantikan oleh /at gi/i

    yang lain yaitu membangun serta memelihara sel)sel dan jaringan tubuh.

    Pertumbuhan atau penambahan otot hanya mungkin bila tersedia cukup

    campuran asam amino yang sesuai termasuk untuk pemeliharaan dan

    perbaikan sel)sel yang rusak. $ebutuhan protein akan meningkat pada setelah

  • 8/17/2019 Proposal Eka.docx

    3/7

    3

    menjalani sectio caesaria.

    Berdasarkan laporan 6iskesdas (2 ! diketahui bahwa Persentase

    penduduk perempuan di perdesaan yang mengkonsumsi protein di bawah

    kebutuhan minimal lebih tinggi dari penduduk perempuan di perkotaan,

    khususnya ibu hamil di perdesaan. ecara nasional, 77,8 persen ibu hamil

    mengkonsumsi protein di bawah kebutuhan minimal (ibu hamil di perkotaan

    7 ,9 persen dan di perdesaan 78, persen!. edangkan untuk provinsi

    3ampung sebanyak 7-,7 persen ibu hamil mengkonsumsi protein di bawah

    kebutuhan minimal ("induka, 2 2!.

    Berdasarkan data yang diperoleh di 6 :rip umoharjo Bandar

    3ampung, tercatat pada tahun 2 di peroleh data jumlah persalinan 7#

    dengan 947 persalinan spontan dan 8 persalinan melaui sectio caesaria.

    Pada tahun 2 di peroleh data jumlah persalinan 7# dengan -2

    persalinan spontan dan ;2# persalinan melalui sectio caesaria.

  • 8/17/2019 Proposal Eka.docx

    4/7

    4

    ikan, daging, menyebabkan luka jahitan akan menjadi gatal dan luka lama

    sembuhnya. ementara ibu yang lain (; orang! mengatakan tidak mau makan

    ikan ataupun telur dikarenakan tidak diperbolehkan oleh keluarganya (ibu atau

    mertua!, atau karena ada teman yang mengatakan setelah makan telur atau

    ikan luka jahitannya terasa gatal dan lama sembuhnya. &anya sekitar ; orang

    ibu yang mau mengkonsumsi diet yang diberikan berupa telur atau ikan

    dikarenakan ibu tersebut percaya dengan nasehat yang diberikan dokter bahwa

    tidak ada pantangan terhadap makanan.

    'leh karena itu penulis terdorong untuk mengetahui faktor)faktor yang

    berhubungan dengan sikap ibu post partum sectio caesaria dalam

    mengkonsumsi nutrisi tinggi protein di 6umah akit :rip umoharjo Bandar

    3ampung.

    B. Identifikasi Masalah

    Berdasarkan latar belakang masalah di atas maka penulis dapat

    mengidentifikasi masalah antara lain=

    . 7 dari ibu tidak mengkonsumsi ikan dan telur dikarenakan persepsi ibu

    kalau makan makanan yang mengandung protein seperti telur, ikan, daging

    luka jahitan akan menjadi gatal dan luka lama sembuhnya.

    2. ementara ibu yang lain (; orang! mengatakan tidak mau makan ikan

    ataupun telur dikarenakan tidak diperbolehkan oleh keluarganya (ibu atau

    mertua!, atau karena ada teman yang mengatakan setelah makan telur atau

    ikan luka jahitannya terasa gatal dan lama sembuhnya.

  • 8/17/2019 Proposal Eka.docx

    5/7

    5

    C. Rumusan Masalah

    Berdasarkan latar belakang dan identifikasi masalah di atas, maka

    penulis merumuskan masalah penelitian yaitu >0aktor)faktor apa yang

    berhubungan dengan sikap ibu post partum sectio caesar dalam

    mengkonsumsi nutrisi tinggi protein di 6umah akit :rip umohrajo Bandar

    lampung?@

    D. Tu uan Penelitian

    !. Tu uan Umum

    Mengetahui >faktor)faktor yang berhubungan dengan sikap ibu post partum

    sectio caesar dalam mengkonsumsi nutrisi tinggi protein di 6umah akit

    :rip umoharjo@.

    ". Tu uan khusus

    a. Mengetahui distribusi frekuensi faktor pengalaman ibu post partum

    sectio caesar di 6umah akit :rip umoharjo Bandar 3ampung.

    b. Mengetahui distribusi frekuensi faktor pengaruh orang tua pada post

    partum sectio caesar di 6umah akit :rip umoharjo Bandar

    3ampung.

    c. Mengetahui distribusi frekuensi faktor pengaruh teman pada post

    partum sectio caesar di 6umah akit :rip umoharjo Bandar

    3ampung.

    d. Mengetahui distribusi frekuensi faktor media pada post partum sectio

    caesar di 6umah akit :rip umoharjo Bandar 3ampung.

    e. Mengetahui distribusi frekuensi sikap ibu post partum sectio caesar

    dalam mengkonsumsi nutrisi tinggi protein di 6umah akit :rip

  • 8/17/2019 Proposal Eka.docx

    6/7

    6

    umoharjo Bandar 3ampung.

    f. Mengetahui hubungan antara pengalaman personal dengan sikap ibu

    post partum sectio caesar dalam mengkonsumsi nutrisi tinggi protein

    di 6umah akit :rip umoharjo Bandar 3ampung.

    g. Mengetahui hubungan antara pengaruh orang tua dengan sikap ibu

    post partum sectio caesar dalam mengkonsumsi nutrisi tinggi protein

    di 6umah akit :rip umoharjo Bandar 3ampung.

    h. Mengetahui hubungan antara pengaruh kelompok sebaya atau

    kelompok masyarakat dengan sikap ibu post partum sectio caesar

    dalam mengkonsumsi nutrisi tinggi protein di 6umah akit :rip

    umoharjo Bandar 3ampung.

    i. Mengetahui hubungan antara pengaruh media massa dengan ibu post

    partum sectio caesar dalam mengkonsumsi nutrisi tinggi protein di

    6umah akit :rip umoharjo Bandar 3ampung.

    E. Manfaat Penelitian

    . Bagi Peneliti

    :ntuk mengetahui dengan jelas mengenai faktor)faktor yang berhubungan

    dengan sikap ibu post partum sectio caesar dalam mengkonsumsi nutrisi

    tinggi protein sehingga dapat menambah pengetahuan penulis serta dapat

    menerapkan ilmu yang telah di dapat.

    2. Bagi +nstitusi 5+$es M:&

  • 8/17/2019 Proposal Eka.docx

    7/7

    7

    ;. Bagi Petugas $esehatan

    ebagai bahan informasi atau masukan mengenai faktor)faktor yang

    berhubungan dengan sikap ibu post partum sectio caesar dalam

    mengkonsumsi nutrisi tinggi protein, sehingga dapat meningkatkan protein

    kesehatan dalam memberikan informasi mengenai pentingnya

    pengetahuan ibu post sectio caesar tentang nutrisi tinggi protein sehingga

    mencegah terjadinya komplikasi post partum.