12
CTPS CUCI TANGAN PAKAI SABUN

PRESENTASE CTPS

Embed Size (px)

Citation preview

CTPS CUCI TANGAN PAKAI SABUN

CTPSCUCI TANGAN PAKAI SABUNPENGERTIAN CTPSMenurut Tim Depkes (1987) mencuci tangan adalah membersihkan tangan dari segala kotoran, dimulai dari ujung jari sampai siku dan lengan dengan cara tertentu sesuai dengan kebutuhan.Mencuci tangan adalah membasahi tangan dengan air mengalir untuk menghindari penyakit, agar kuman yang menempel pada tangan benar-benar hilang.

Badan Kesehatan PBB World Health Organization (WHO) menjelaskan, kedua tangan adalah salah satu jalur utama masuknya kuman penyakit ke dalam tubuh. Sebab tangan adalah anggota tubuh yang paling sering berhubungan langsung dengan mulut dan hidung. Penyakit-penyakit yang umumnya timbul karena tangan yang berkuman, antara lain : diare, kolera, Insfeksi saluran pernapasan (ISPA), cacingan, flu, dan Hepatitis A. Tujuan cuci tangana)Mengangkat mikroorganisme yang ada di tanganb) Mencegah infeksi silang (cross infection)c) Menjaga kondisi sterild) Melindungi diri dari infeksie) Memberikan perasaan segar dan bersih.Manfaat mencuci tangan

Banyak penyakit yang ditularkan melalui tangan. Tangan merupakan salah satu jalur penularan berbagai penyakit menular, seperti: Diare Kolera, penyakit kulit ISPA, gangguan usus & pencernaan (bisa mengakibatkan kematian), cacingan, Flu, Hepatitis A.

Menurut peneliti tentang kesehatan, perilaku mencuci tangan dengan sabun bisa mengurangi insiden diare sebanyak42-47%. Artinya,sekitar satu juta anak didunia dapat diselamatkan tiap tahun dengan cuci tangan.Menurut Curtis&Cairncross, tanpa sabun, bakteri dan virus tidak akan hilang. Air hanya sebatas menghilangkan kotoran yang tampak, tetapi tak menghilangkan cemaran mikrobiologis yang tidak tampak.Saat yang tepat untuk cuci tangan :Menyiapkan makanan & sebelum makanSetelah memegang daging mentahSebelum & sesudah memegang orang sakitSesudah menggunakan kamar mandiSetelah batuk,bersin atau membuang ingusSetelah mengganti popok bayi atau pembalutSetelah bermain dan berolah ragaSebelum & setelah mengobati lukaSetelah membersihkan & membuang sampahSetelah menyentuh hewan ataumembuang kotoran hewanYang tidak kalah penting untuk diperhatikan adalah waktu-waktu kita harus melakukan perilaku mencuci tangan, diIndonesia diperkenalkan 5waktu penting yaitu:a.Setelahkejambanb.Setelahmencebokianakc.Sebelummakand.Sebelummembermakananake.Sebelummenyiapkanmakanan(Sibuea,2007Teknik dalam mencuci tangan pakai sabun yaitu:1.Gunakan air bersih dan mengalir2.Basuh kedua tangan menggunakan air bersih dan mengalir3.Gosok Punggung tangan dengan sela- sela jari tangan kanan dan sebaliknya4.Gosok telapak tangan dan sela-sela jari

5.Gosok sisi dalam jari-jari dengan kedua tangan saling mengunci6.Gosok ibu jari kiri berputar dalam genggaman tangan kanan dan lakukan sebaliknya.7.Gosokkan dengan memutar ujung-ujung jari tangan kanan dan lakukan sebaliknya8.Gosokkan pergelangan tangan kiri dengan menggunakan tangan kanan dan lakukan sebaliknya, lalu bilas dengan air bersih dan keringkan