20
i POTENSI PENGEMBANGAN INDUSTRI KERAJINAN RAJUTAN TALI KUR DI DESA SUNGAI PUNGGU BARU KECAMATAN ANJIR MUARA SKRIPSI OLEH MUNAWARAH 1201150123 INSTITUT AGAMA ISLAM NEGERI ANTASARI BANJARMASIN 2016/1437 H

POTENSI PENGEMBANGAN INDUSTRI KERAJINAN ... - … · Kata kunci:Potensi, Pengembangan, Kerajinan Rajutan Tali Kur Penelitian ini dilatarbelakangi dari adanya pengembangan para pengrajin

Embed Size (px)

Citation preview

i

POTENSI PENGEMBANGAN INDUSTRI KERAJINAN RAJUTAN

TALI KUR DI DESA SUNGAI PUNGGU BARU KECAMATAN

ANJIR MUARA

SKRIPSI

OLEH

MUNAWARAH 1201150123

INSTITUT AGAMA ISLAM NEGERI ANTASARI

BANJARMASIN

2016/1437 H

ii

POTENSI PENGEMBANGAN INDUSTRI KERAJINAN RAJUTAN TALI

KUR DI DESA SUNGAI PUNGGU BARU KECAMATAN ANJIR MUARA

SKRIPSI

Diajukan kepada Fakultas Syariah dan Ekonomi Islam

Untuk Memenuhi Sebagian Syarat

Guna Mencapai Gelar Sarjana

dalam Ilmu Ekonomi Islam

Oleh:

MUNAWARAH

NIM. 1201150123

INSTITUT AGAMA ISLAM NEGERI ANTASARI

FAKULTAS SYARIAH DAN EKONOMI ISLAM

JURUSAN EKONOMI SYARIAH

BANJARMASIN

2016 M/ 1437 H

iii

iv

PERSETUJUAN

Skripsi yang berjudul

:

Potensi Pengembangan Industri Kerajinan Rajutan

Tali Kur di Desa Sungai Punggu Baru Kecamatan

Anjir Muara

Ditulis oleh : Munawarah

NIM : 1201150123

Fakultas : Syariah dan Ekonomi Islam

Program : S-1 Ekonomi Syariah

Tahun Akademik : 2016

Tempat dan tanggal

lahir

: Handil Barabai 22 Januari 1994

Alamat : Handil Barabai RT. 9 Desa Sungai Punggu Baru Kec.

Anjir Muara

Setelah diteliti dan diadakan perbaikan seperlunya, kami dapat menyutujui untuk

dipertahankan didepan sidang Tim Penguji Skripsi Fakultas Syariah dan Ekonomi

Islam IAIN Antasari Banjarmasin

Banjarmasin, 4 Juli 2016

Pembimbing I, Pembimbing II,

Prof. Dr. H. M. Fahmi Al Amruzi, M.Hum

NIP. 196111011990011001

Diana Rahmi, S.Ag., M.H.

NIP. 197207141998032001

v

vi

ABSTRAK

Munawarah, 2016.Potensi pengembangan Industri Kerajinan Rajutan Tali Kur di

Dasa Sungai Punggu Baru Kecamatan Anjir Muara. Jurusan Ekonomi

Syariah, Fakultas Syariah dan Ekonomi Islam. Pembimbing (I) Prof. Dr.

H. M. Fahmi Al Amruzi, M.Hum (II) Diana Rahmi, S.Ag., M.H.

Kata kunci:Potensi, Pengembangan, Kerajinan Rajutan Tali Kur

Penelitian ini dilatarbelakangi dari adanya pengembangan para pengrajin

rajutan tali kur dari tahun ke tahun terutama di Desa Sungai Punggu Baru. Hal ini

membuat penulis tertarik untuk meneliti lebih jauh tentang industri kerajinan

rajutan tali kur sekaligus meneliti kendala apa saja yang dihadapi para pengrajin

dalam usaha kerajinan rajutan tali kur yang ada di Desa Sungai Punggu Baru

Kecematan Anjir Muara Kabupaten Barito Kuala. Tujuan dari penelitian ini untuk

mengetahui potensi pengembangan ekonomi industri pengrajin rajutan tali kur di

Desa Sungai Punggu Baru Kecematan Anjir Muara Kabupaten Barito Kuala, dan

kendala apa saja yang dihadapi para pengrajin dalam mengembangkan ekonomi

industri kerajinan rajutan tali kur.

Masalah yang diteliti adalah bagaimana gambaran potensi pengembangan

ekonomi industri rajutan tali kur dan apa saja kendala yang menghambat dalam

pengembangan ekonomi industri kerajinan rajutan tali kur.

Penelitian ini merupakan penelitian lapangan (field research) yang bersifat

deskripsi. Untuk menggali data yang dilakukan dengan wawancara dan

dokumenter, hasilnya di olah dalam bentuk editing, deskripsi dan klasifikasi,

kemudian dianalisis secara kualitatif dan ditarik kesimpulannya.

Berdasarkan hasil penelitian diperoleh data mengenai: pertama, bahwa

potensi pengembangan ekonomi pengrajin rajutan tali kur mengalami peningkatan

dalam hal memproduksi tas atau dompet maupun penjualannya dari tahun

ketahun karena masyarakat semakin mengenal produk tas dari rajutan tali kur;

Kedua, mengenai kendala atau penghambat usaha rajutan tali kur yaitu faktor

modal, faktor bahan baku, dan faktor pemasaran.

Industri kerajinan rajutan tali kur di Desa Sungai Punggu Baru Kecamatan

Anjir Muara Kabupaten Barito Kuala sejak tahun 2014 tingkat produksi rajutan

tali kur yang berupa tas atau dompet masih belum ramai diminati dan masih

belum dikenal orang, namun sekarang ini dari tahun ketahun para pengrajin

rajutan tali kur semakin bertambah karena usaha ini terbilang baru dan hasil atau

omset yang didapat dari hasil usaha kerajinan rajutan tali kur ini mampu

membantu perekonomian masyarakat terlebih terhadap para pengrajin, sehingga

berotensi untuk berkembang

vii

MOTTO

“if you fall a thousand times, stand up millions of

times because you do not know how close you are

to be success”

“jika anda jatuh ribuan kali, berdirilah jutaan

kali karena anda tidak akan tahu seberapa dekat

anda dengan kesuksesan”

viii

KATA PERSEMBAHAN

Sebuah karya ini dapat terselesaikan dengan usaha, doa dan keuatan

yang diberikan oleh Allah Sang Maha Kuasa. Tidak ada ucapan yang

lebih indah dan pantas selain mengucapkan rasa syukur kepada-Nya.

Puji syukur kepada Allah SWT karena berkat kasih sayang dan limpahan

rahmat-Nya saya dapat menyelesaikan karya tulis ilmiah ini. Tidak lupa

juga saya ucapkan sholawat dan salam kepada junjungan kita Baginda

Rasulullah SAW

Karya ini kupersembahkan untuk kedua orang tua ku yang tercinta dan

tersayang“Abah Syarkawi dan Mama Arsinah”.

Karya ini ku persembahkana sebagai tanda bukti cinta ku atas semua jasa

dan pengorbanan yang telah kalian berikan kepada aku anakmu ini

Doa’mu pelapang jalan ku untuk menuju ridho-Nya

Buat kakak ku yang selalu mendukung ku, dan seluruh keluarga besar

yang mananti selesainya karya tulis ilmiah ini. Terimaksih atas doa dan

support kalian seluruh keluarga besarku.

Terimakasih untuk suami ku “Solehhuddin” orang yang selalu setia

memberikan semangat dan perhatian lebih selama aku berjuang

ix

menyelesaikan karya ini. Dan ucapan terimakasih juga kepada para

sahabat-sahabatku “Ayu, Nisa, Imel, Nur Fadilah, Aida, Maimunah,

Atini, Rulyta” yang selalu mendengarkan keluh kesah ku selama kuliah

dan selama menyelesaikan karya tulis ini yang selalu memberikan

semangat dan belajar bersama, terimakasih sahabat ku.

Thanks to All

PEDOMAN TRANSLITERASI ARAB-LATIN

Berdasarkan Surat Keputusan Bersama Menteri Agama RI dan Menteri

Pendidikan dan Kebudayaan RI Nomor 158/1987 dan 0543 b/U/1987, tanggal 22

Januari 1988, sebagai berikut:

A. Konsonan Tunggal

Huruf

Arab Nama Huruf Latin Keterangan

x

Alif Tidak dilambangkan Tidak dilambangkan ا

bāˋ B Be ب

tāˋ T Te ت

ṡāˋ ṡ ثes (dengan titik di

atas)

Jīm J Je ج

hāˋ ḥ حha (dengan titik

dibawah)

khāˋ Kh Ka dan ha خ

Dal D De د

Żal Ż ذzet (dengan titik di

atas)

rāˋ R Er ر

Zai Z Zet ز

Sīn S Es س

Syīn Sy es dan ye ش

Şād ṣ صes (dengan titik di

bawah)

Dād ḍ ضde (dengan titik di

bawah)

ţāˋ ṭ طte (dengan titik di

bawah)

zāˋ ẓ ظzet (dengan titik di

bawah)

ain ‘ Koma terbalik di atas„ ع

Gain G Ge غ

fāˋ F Ef ؼ

xi

Qāf Q Ki ؽ

Kaf K Ka ؾ

Lām L El ؿ

Mim M Em ـ

Nun N En ف

Wāw W We ك

hāˋ H Ha ق

Hamzah „ Apostrof ء

yāˋ Y Ye ل

B. Konsonan rangkap karena syaddah ditulis rangkap

Ditulis muta‘aqqidīn متعقدين

ةعد Ditulis ‘iddah

C. Tā’marbūtah

1. Apabila dimatikan ditulis h.

Bila dimatikan ditulis h,kecuali untuk kata-kata Arab yang sudah terserap

menjadi bahasa Indonesia, seperti salat, zakat, dan sebagainya.

Contoh:هبة ditulis hibah

2. Apabilata‟marbūtah hidup atau dengan harakat, fathah, kasrah dan

dammah ditulis t.

Contoh: مةاألكلياءاكر ditulis Karāmatul-auliyā‘

xii

D. Vokal Pendek

Fathah ditulis ـــ

A

Kasrah Ditulis I ـــ

Dammah Ditulis ـــ

U

E. Vokal Panjang

1 Fathah + alif

جاهلية

Ditulis

Ā

Jāhiliyyah

2 Fathah + ya‟mati

يسعى

Ditulis

Ā

yas‘ā

3 Kasrah + ya‟mati

كرمي

Ditulis

Ī

Karīm

4 Dammah + wawu mati

فركض

Ditulis

Ū

furūḍ

F. Vokal Rangkap

1 Fathah + ya‟ mati

بينكم

Ditulis

Ai

Bainakum

G. Vokal-vokal pendek yang berurutan dalam satu kata dipisahkan dengan

apostrof ( ′ )

xiii

Contoh:أأنتمditulisa′antum.

H. Kata Sandang Alif + Lam

1. Bila diikuti huruf qamariyah ditulis al-

Contoh: القلمditulis al-qalamu

2. Bila diikuti huruf syamsiyyah, huruf a1- diganti dengan huruf syamsiyyah

yang mengikutinya.

Contoh:الشمسditulis al-syamsu (baca: asy-syamsu)

I. Kata dalam Rangkaian Frasa atau Kalimat

1. Ditulis kata per kata, atau

2. Ditulis menurut bunyi atau pengucapannya dalam rangkaian tersebut.

Contoh: الكرمييفالقرأف ditulis fi al-Qur’ān al-karīm.

J. Huruf Kapital

Penulisan huruf kapital atau besar disesuaikan dengan EYD.

Contoh:رسوؿ دإال .ditulis Wa mā Muhammadun illā rasūlun كمامم

Penggunaan huruf awal kapital untuk Allah hanya berlaku bila dalam

tulisan Arabnya memang lengkap demikian dan kalau penulisan itu disatukan

dengan kata lain sehingga ada huruf atau harakat yang hilang, huruf kapital tidak

dipergunakan.

Contoh:

Nasrum minallāhi wa fathun qarīb – نصرمناهللكفػتحقريب

عا Lillāhi al-amru jamī‘an – هللاألمرجيػ

Wallāhu bikulli syai'in ‘alīmun – كاهللبكلشيءعليم

xiv

K. Tajwid

Bagi mereka yang menginginkan kefasihan dalam bacaan, pedoman

transliterasi ini merupakan bagian tak terpisahkan dengan ilmu Tajwid.Karena itu

peresmian pedoman transliterasi ini perlu disertai dengan pedoman tajwid.

KATA PENGANTAR

بسم هللا الرحمن الرحيم

سيدنا رسليـعلىاشرؼاألنبياءكامل كالسال كالصالة ي

العامل الهكصحبه كعلى ممداحلمدهللرب اجعي

Segala puji dan syukur selalu kita ucapkan kehadirat Allah SWT. Yang

telah memberikan taufik, hidayah dan „inayah-Nya kepada penulis, sehingga

penulis dapat menyelesaikan skripsi yang berjudul “Potensi Pengembangan

xv

Industri Kerajinan Rajutan Tali Kur di Desa Sungai Punggu Baru Kecamatan

Anjir Muara Kabupaten” dengan lancar.

Shalawat serta salam selalu tercurah kepada Nabi Muhammad SAW,

keluarga, sahabat, serta pengikut beliau hingga akhir zaman, karena melalui

perantara Beliaulah umat manusia dibimbing dari zaman kebodohan menuju

zaman ilmu pengetahuan.

Penyelesaian skripsi ini tentunya tidak lepas dari dukungan dan bantuan

berbagai pihak. Maka melalui kata pengantar ini, penulis menyampaikan

terimakasih yang sebesar-besarnya kepada:

1. Rektor IAIN Antasari Banjarmasin, Bapak Prof. Dr. H. Akh. Fauzi Aseri,

M.A. yang telah memimpin IAIN Antasari dan mengayomi seluruh

mahasiswa IAIN Antasari.

2. Dekan Fakultas Syariah dan Ekonomi Islam IAIN Antasari Banjarmasin,

Bapak prof. Dr. H. Ahmadi Hasan, M.H yang telah menerima dan

menyetujui judul skripsi ini.

3. Ketua Jurusan H. Haris Faulidi Asnawi, Lc, M.Si yang berkenan

mengarahkan penulis dalam penyusunan skripsi ini.

4. Bapak Prof. Dr. H. M. Fahmi Al Amruzi, M. Hum.sebagai pembimbing I

dan ibu Diana Rahmi S. Ag, MM sebagai pembimbing II yang telah

memberi motivasi, arahan, bimbingan, petunjuk dan koreksi terhadap

penyusunan skripsi ini.

xvi

5. Seluruh dosen beserta staf dan karyawan Fakultas Syariah dan Ekonomi

Islam IAIN Antasari Banjarmasin yang telah memberikan ilmu

pengetahuan, pelajaran dan pelayanan yang baik selama penulis berstudi di

Fakultas Syariah dan Ekonomi Islam yang kami banggakan ini.

6. Semua informan maupun lembaga yang telah memberikan waktu dan data

yang diperlukan dalam penelitian ini.

7. Kepala Perpustakaan Pusat IAIN Antasari dan Kepala Perpustakaan

Fakultas Syariah dan Ekonomi Islam beserta seluruh stafnya yang telah

membantu penulis dalam peminjaman buku-buku yang penulis perlukan

dalam penulisan skripsi ini.

Selanjutnya, penulis hanya dapat berdoa semoga semua pihak yang telah

mendukung dan membantu penulis dalam menyelesaikan skripsi ini diberikan

oleh Allah SWT.ganjaran pahala berlipat ganda baik didunia maupun diakhirat

kelak Aamiin Ya Rabbal „alamin.

Penulis menyadari bahwa skripsi ini masih jauh dari yang sempurna,

namun penulis berharap semoga apa yang telah tertuang dalam karya ini dapat

bermanfaat bagi siapa saja yang membacanya dan menambah ilmu pengetahuan.

Hanya ini yang dapat penulis sampaikan, mohon maaf atas segala

kesalahan dan kekurangan yang telah penulis lakukan baik yang disengaja

maupun yang tidak disengaja. Semoga Allah SWT. Selalu memberikan limpahan

rahmat-Nya untuk kita semua Aamiin Ya Rabbal „alamin.

Wassalamu‟alaikum Warahmatullah Wabarokatuh

xvii

Banjarmasin, 4 Juli 2016

Penulis

DAFTAR ISI

HALAMAN SAMPUL

HALAMAN JUDUL .................................................................................... i

PERNYATAAN KEASLIAN PENULISAN ................................................ ii

PERSETUJUAN ............................................................................................. iii

xviii

PENGESAHAN .............................................................................................. iv

ABSTRAK ...................................................................................................... v

MOTTO .. ....................................................................................................... vi

KATA PERSEMBAHAN .............................................................................. vii

PEDOMAN TRANSLITERASI ................................................................... ix

KATA PENGANTAR .................................................................................... xiv

DAFTAR ISI ................................................................................................... xvii

DAFTAR TABEL........................................................................................... xix

BAB I PENDAHULUAN ........................................................................

A. Latar Belakang Masalah ......................................................... 1

B. Rumusan masalah ................................................................. 7

C. Tujuan Penelitian ................................................................. 7

D. Segnifikasi Penelitian ............................................................. 8

E. Definisi Operasional............................................................... 8

F. Kajian Pustaka ........................................................................ 11

G. Sistematika Penulisan............................................................. 12

BAB II POTENSI PENGEMBANGAN DAN EKONOMI ISLAM

A. Pengertian Ekonomi dan Pengembangan Ekonomi ................. 14

B. Dasar Hukum Pengembangan Ekonomi Dalam

Ekonomi Islam ......................................................................... 16

C. Pengertian Produksi ................................................................. 27

D. Konsep Strategis Dalam Pemasaran......................................... 28

E. Aspek Pengembangan SDM UMKM....................................... 36

F. Analisis Kelayakan Bisnis........................................................ 37

BAB III METODE PENELITIAN

A. Jenis dan Pendekatan Penelitian............................................. 44

B. Lokasi Penelitian .. ................................................................. 44

C. Subjek dan Objek Penelitian .................................................. 45

D. Teknik Pengumpulan Data ..................................................... 45

E. Teknik Pengolahan Data ........................................................ 45

F. Tahapan Penelitian ................................................................. 46

BAB IV PENYAJIAN DATA DAN LAPORAN PENELITIAN

A. Penyajian Data ..................................................................... 49

B. Analisis Data ........................................................................ 80

xix

BABV PENUTUP

A. Simpulan .............................................................................. 91

B. Saran-Saran .......................................................................... 93

DAFTAR PUSTAKA

LAMPIRAN-LAMPIRAN

DAFTAR RIWAYAT HIDUP

DAFTAR TABEL

Tabel 4.1 Identitas Informan ................................................................... 73

Tabel 4.2 Gambaran Potensi Pengembangan Ekonomi Pengrajin .....

Rajutan Tali Kur ..................................................................... 74

xx