26
Perencanaan Fasilitas Pelabuhan Sisi Laut

Perencanaan Fasilitas Laut

Embed Size (px)

DESCRIPTION

Perencanaan Fasilitas Laut

Citation preview

Slide 1

Perencanaan Fasilitas PelabuhanSisi LautFasilitas sisi lautAreal PenjangkaranAlur Pelayaran (Access Channel)Kolam Putar (Turning Basin)Kolam Depan DermagaOlah gerak kapal masuk pelabuhan

4366.: kolam depan dermagaOlah gerak kapal keluar pelabuhan

Areal Penjangkaran(Anchorage Area)

7BATAS EKOLOGIBatas Ekologi = Batas ekologi ini meliputi daerah ekosistem di sekitar lokasi proyek dan batas ini ditetapkan berdasarkan proses sebaran dampak tehadap komponen fisikkimia dan biologi

Kegiatan Lain di Wilayah Studi8Kegiatan lain di wilayah studi adalah keberadaan pipa gas KODECO.

MAIN SHIPPING CHANNEL150 m

Kegiatan Lain di Wilayah Studi9Kegiatan lain di wilayah studi adalah keberadaan pipa gas KODECO.MAIN SHIPPING CHANNEL150 mKegiatan Lain di Wilayah Studi10Kegiatan lain di wilayah studi adalah keberadaan pipa gas KODECO.

Areal Penjangkaran(Anchorage Area)

Tipikal Alur Pelayaran

Kedalaman= min. 1,15*draft max < 100 m LWS (Graillot, A., 1983)Boleh terletak di luar alur pelayaran atau di dalam kolam pelabuhanDiletakkan di luar alur sebagai tempat berlabuh jangkar sementara untuk mengantisipasi pergerakan kapal yang mau keluar alurAreal Penjangkaran (Anchorage Area)

Penempatan SBNPNomor GanjilNomor GenapNomor GanjilNomor GanjilNomor GenapType SBNPType Lateral Marks MerahType Special RambuType Lateral Marks HijauGAMBAR PELAMPUNG SUAR

Lateral marks, fungsinya untuk memberikan petunjuk arah secara umum yang dapat diambil oleh kapten kapal, juga untuk menunjukkan rute yang benar pada alur perlayaran 2 arah.Special rambu, untuk menandai adanya daerah khusus misal : daerah latihan daerah khusus misal : daerah latihan militer, adanya kabel atau pipa, dan lain-lain.Type SBNPType Isolated Danger Marks Type Safe Water MarksGAMBAR PELAMPUNG SUAR

Safe water marks, untuk menandai adanya perairan yang dapat dilayani disekitar rambu, termasuk rambu sumbu alur dan tengah alur.Type SBNP TetapKonstruksi SBN tetap, contohnya adalah Mercu Suar, bangunan menara lampu pengarah, dan Menara lampu pengarah di breakwater, dermaga dan sebagainya.Mercu Suar diletakkan pada posisi-posisi tertentu di sepanjang pantai untuk membantu arah kapal mendekati pelabuhan menjahui karang dan tempat-tempat dangkal. Pada puncaknya dilengkapi dengan lampu Beacon, dan bangunannya tebuat dari rajitan bata.Menara lampu (beacon light Tower) di dermaga atau kepal breakwater fungsinya memberi petunjuk posisi dermaga dan pintu masuk. Menara lampu ini terbuat dari konstruksi baja dengan lampu di atasnya.

Penentuan tinggi Mercu Suar.ABHLER = 2.1 ( )

R : Visibility (jarak pandang) 17,78 Nm 32 kmBL : Tinggi Mercu (ft)AE : Tinggi Pengamat/Kapal (ft)1 N.m = 1 Nautical mile = 1,852 km

HE + HL (Nautical mile)

HE =

HL =

IALA International Ass. Of Lighthouse AuthoritierR = 3.86 ( )

(km)

Alur Pelayaran Kedalaman AlurdGRPSK= 1.15 * d

Pengaruh gelombang pada gerak kapal (squat)

Lebar alur one way traffic(Per Bruun, 1981)

W = 4,8 * BLebar alur two way traffic(Per Bruun, 1981)

W = 7,6 * B

W = lebar alurB = lebar kapalPanjang alur(stopping distance)7 * LOA 10.000 DWT, 16 knots18 * LOA 200.000 DWT, 16 knots1 * LOA 10.000 DWT, 5 knots3 * LOA 200.000 DWT, 5 knots5 * LOAKapal ballast/kosong

Jari-jari dan Pelebaran pada Tikungan

Layout Alur PelayaranSedapat mungkin garis lurusGaris lurus diantara dua lengkung jaraknya min. 10*LOATrase alur mengikuti arah arus dominanKapal masuk berlawanan arah dengan pergerakan arah arusBila pergerakan kapal banyak dipengaruhi arah angin maka sebaiknya lebar alur cukup besarKapal tidak diperbolehkan berhenti atau labuh jangkar tepat di depan pintu masuk alurPelebaran pada tikungan adalah 2 kali s/d 4 kali Lebar Kapal (B) maks.

Turning BasinLuasan kolam putar yang digunakan untuk mengubah arah kapal minimum D=1,5*LOABila kapal dibantu kapal tunda untuk perputarannya maka diameter kolam putar D=LOAKedalaman turning basin mengikuti kedalaman kolam pelabuhan.Kolam Pelabuhan depan DermagaKedalaman kolam H = 1,1*draft

Ketenangan Pelabuhan

Tinggi Gelombang Kritis di Kolam Pelabuhan1 DWT = 2,5 GRTTugas:Rencanakan fasilitas laut dari pelabuhan general cargo (pelabuhan barang umum) dengan ukuran kapal maksimum adalah 25.000 DWT.