19
PENGARUH ASIMETRI INFORMASI, LEVERAGE, DAN ARUS KAS BEBAS TERHADAP PRAKTIK MANAJEMEN LABA DENGAN KEPEMILIKAN MANAJERIAL SEBAGAI PEMODERASI (Studi Empiris pada Perusahaan yang terdaftar di BEI) SKRIPSI Untuk Memenuhi Salah Satu Persyaratan Mencapai Derajat Sarjana Akuntansi Oleh : Risa Wahyunita 201610170311188 PROGRAM STUDI AKUNTANSI FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH MALANG MARET 2020

PENGARUH ASIMETRI INFORMASI, LEVERAGE, DAN ARUS KAS …

  • Upload
    others

  • View
    14

  • Download
    0

Embed Size (px)

Citation preview

Page 1: PENGARUH ASIMETRI INFORMASI, LEVERAGE, DAN ARUS KAS …

PENGARUH ASIMETRI INFORMASI, LEVERAGE, DAN ARUS KAS

BEBAS TERHADAP PRAKTIK MANAJEMEN LABA DENGAN

KEPEMILIKAN MANAJERIAL SEBAGAI PEMODERASI

(Studi Empiris pada Perusahaan yang terdaftar di BEI)

SKRIPSI

Untuk Memenuhi Salah Satu Persyaratan Mencapai

Derajat Sarjana Akuntansi

Oleh :

Risa Wahyunita

201610170311188

PROGRAM STUDI AKUNTANSI

FAKULTAS EKONOMI DAN BISNIS

UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH MALANG

MARET 2020

Page 2: PENGARUH ASIMETRI INFORMASI, LEVERAGE, DAN ARUS KAS …

i

PERNYATAAN ORISINALITAS

Page 3: PENGARUH ASIMETRI INFORMASI, LEVERAGE, DAN ARUS KAS …

ii

Page 4: PENGARUH ASIMETRI INFORMASI, LEVERAGE, DAN ARUS KAS …

iii

Page 5: PENGARUH ASIMETRI INFORMASI, LEVERAGE, DAN ARUS KAS …

iv

ABSTRAK

This study aims to determine the effect of information asymmetry, leverage, and free cash flow on earnings management and also determine the effect of information asymmetry, leverage, and free cash flow on earnings management moderated by managerial ownership. The population in this research are all companies listed on the Indonesia Stock Exchange during the period 2016 to 2018. Samples are determined based on purposive sampling to obtain 52 sample companies. Data collection techniques used the documentation method and analysis techniques used were panel data regression with E-views 10. The results showed that the information asymmetry and free cash flow has a significant positive effect, leverage has a significant negative effect on earnings management and Managerial ownership is not able to moderate the relationship of information asymmetry and free cash flow, and able to weaken the relationship between leverage to earnings management.

Keywords: Earnings Management, Free cash flow, Leverage, Information asymmetry, Managerial ownership.

Page 6: PENGARUH ASIMETRI INFORMASI, LEVERAGE, DAN ARUS KAS …

v

KATA PENGANTAR

Puji syukur atas kehadirat Allah SWT, berkat limpahan rahmat,

hidayah, dan karunia-Nya, penulis bisa menyelesaikan skripsi dengan judul

“Pengaruh Asimetri Informasi, Leverage, dan Arus Kas Bebas Terhadap

Praktik Manajemen Laba dengan Kepemilikan Manajerial Sebagai

Pemoderasi”. Skripsi ini dibuat sebagai salah satu dari beberapa persyaratan

untuk menyelesaikan pendidikan dan memperoleh gelar sarjana pada

program studi S1 Akuntansi di Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas

Muhammadiyah Malang.

Penyusun skripsi ini tidak terlepas dari bimbingan, bantuan, arahan,

dan dukungan dari berbagai pihak terkait. Oleh karena itu, pada kesempatan

kali ini penulis ingin menyampaikan terima kasih kepada :

1. Allah SWT yang telah melimpahkan rahmat, berkah, dan karunia-Nya

serta memberikan kelancaran dalam penyusunan skripsi ini sehingga

skripsi ini dapat diselesaikan sesuai dengan waktu yang diharapkan.

2. Nabi Muhammad SAW yang telah memberikan syafaat dan menjadi suri

tauladan bagi para umatnya.

3. Kedua orang tua dan kakak tercinta yang selalu mensupport, baik

dengan doa maupun secara langsung dengan motivasi–motivasi dan

kalimat penyemangat. Terima kasih telah menjadi sosok panutan dalam

membimbing anak-anaknya sehingga sukses dunia dan akhirat.

Terimakasih atas segenap cinta dan kasih sayang yang telah diberikan

kepada penulis, do’a yang tak pernah putus, arahan, dan dukungan.

4. Ibu Dra. Siti Zubaidah, MM., Ak., CA selaku Ketua Lab Akuntansi dan

sekaligus sebagai dosen pembimbing satu penulis serta Ibu Firda Ayu

Amalia, S.E., M.S.A., Ak yang juga sebagai dosen pembimbing skripsi

penulis. Penulis mengucapkan banyak terima kasih karena bersedia

memberikan waktunya dengan sabar telah memberikan nasihat,

bimbingan, arahan, kritik, saran dan bantuan selama proses bimbingan.

Page 7: PENGARUH ASIMETRI INFORMASI, LEVERAGE, DAN ARUS KAS …

vi

Semoga ibu dan keluarga selalu dalam limpahan rahmat, karunia dan

lindungan Allah SWT.

5. Ibu Dr. Masiyah Kholmi, MM., Ak., CA selaku Dosen Wali dan Ketua

Jurusan Akuntansi Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas

Muhammadiyah Malang.

6. Keluarga Laboratorium Akuntansi terutama pengelola lab akuntansi dan

teman-teman Asisten Angkatan 2016 atas dukungan dan semangat yang

diberikan.

7. Sahabat tercinta yang selalu ada saat senang dan sedih. Usti, Ika, Evi,

Syila, Putri, Rafida, dan Zaki, yang telah berjuang bersama hingga

sekarang dan tidak pernah bosan dalam memberikan dukungan,

perhatian, dan memberikan yang terbaik bagi kelancaran skripsi penulis.

Akhir kata penulis mengucapkan terimakasih kepada semua pihak

yang telah membantu dan penulis berharap semoga skripsi ini dapat

bermanfaat bagi kita semua dan menjadi bahan masukan dalam dunia

pendidikan.

Malang, 15 Maret 2020

Penulis,

Risa Wahyunita

Page 8: PENGARUH ASIMETRI INFORMASI, LEVERAGE, DAN ARUS KAS …

vii

DAFTAR ISI

LEMBAR PERSETUJUAN .................................................................................. i

HALAMAN PENGESAHAN ............................................................................... ii

PERNYATAAN ORISINALITAS ...................................................................... iii

ABSTRAK ............................................................................................................ iv

KATA PENGANTAR ........................................................................................... v

DAFTAR ISI ........................................................................................................ vii

DAFTAR TABEL ................................................................................................ ix

DAFTAR GAMBAR ............................................................................................. x

DAFTAR LAMPIRAN ........................................................................................ xi

BAB I PENDAHULUAN ...................................................................................... 1

A. Latar Belakang Masalah ............................................................................... 1

B. Rumusan Masalah ...................................................................................... 11

C. Tujuan dan Manfaat Penelitian .................................................................. 11

BAB II TINJAUAN PUSTAKA ......................................................................... 13

A. Reviu Penelitian Terdahulu ........................................................................ 13

B. Teori dan Kajian Pustaka ........................................................................... 15

C. Hubungan Asimetri informasi dengan Manajemen Laba .......................... 26

D. Hubungan Leverage dengan Manajemen Laba .......................................... 27

E. Hubungan Arus Kas Bebas dengan Manajemen Laba ............................... 28

F. Pengembangan Hipotesis ........................................................................... 29

BAB III METODE PENELITIAN .................................................................... 41

A. Jenis Penelitian ........................................................................................... 41

B. Populasi dan Teknik Pengambilan Sampel ................................................ 41

C. Definisi Variabel dan Pengukuran Variabel .............................................. 42

D. Jenis dan Sumber Data ............................................................................... 42

E. Teknik Pengumpulan data .......................................................................... 48

F. Teknik Analisis Data .................................................................................. 48

G. Pengujian Hipotesis .................................................................................... 52

BAB IV HASIL DAN PEMBAHASAN ............................................................ 55

A. Gambaran Umum Objek Penelitian ........................................................... 55

B. Deskripsi Data ............................................................................................ 58

Page 9: PENGARUH ASIMETRI INFORMASI, LEVERAGE, DAN ARUS KAS …

viii

C. Statistik Deskriptif ..................................................................................... 62

D. Pemilihan Uji Regresi Data Panel Variabel Independen ........................... 64

E. Uji Hipotesis Variabel Independen ............................................................ 67

F. Pemilihan Uji Regresi Data Panel Variabel Moderasi ............................... 69

G. Uji Hipotesis Variabel Moderasi ................................................................ 72

H. Pembahasan ................................................................................................ 76

BAB V PENUTUP ............................................................................................... 91

DAFTAR PUSTAKA ........................................................................................... 94

LAMPIRAN ........................................................................................................ 100

Page 10: PENGARUH ASIMETRI INFORMASI, LEVERAGE, DAN ARUS KAS …

ix

DAFTAR TABEL

Tabel 4.1 ........................................................................................................... 55

Tabel 4.2 ........................................................................................................... 57

Tabel 4.3 ........................................................................................................... 63

Tabel 4.4 ........................................................................................................... 65

Tabel 4.5 ........................................................................................................... 66

Tabel 4.6 ........................................................................................................... 67

Tabel 4.7 ........................................................................................................... 67

Tabel 4.8 ........................................................................................................... 71

Tabel 4.9 ........................................................................................................... 73

Page 11: PENGARUH ASIMETRI INFORMASI, LEVERAGE, DAN ARUS KAS …

x

DAFTAR GAMBAR

Gambar 2.1 ....................................................................................................... 40

Page 12: PENGARUH ASIMETRI INFORMASI, LEVERAGE, DAN ARUS KAS …

xi

DAFTAR LAMPIRAN

Lampiran 1 ..................................................................................................... 100

Lampiran 2 ..................................................................................................... 102

Lampiran 3 ..................................................................................................... 104

Lampiran 4 ..................................................................................................... 106

Lampiran 5 ..................................................................................................... 108

Lampiran 6 ..................................................................................................... 110

Lampiran 7 ..................................................................................................... 112

Page 13: PENGARUH ASIMETRI INFORMASI, LEVERAGE, DAN ARUS KAS …

94

DAFTAR PUSTAKA

Agustia, D. 2013. "Pengaruh faktor good corporate governance, free cash flow,

dan leverage terhadap manajemen laba". Jurnal Akuntansi dan Keuangan,

Vol. 15, No. 1, hlm: 27-42.

Akerlof, G. A. 2005. Explorations in pragmatic economics: selected papers of

George A. Akerlof (and co-authors): OUP Oxford.

Almadara, H. U. 2017. "Pengaruh Leverage Terhadap Manajemen Laba dengan

Corporate Governance Sebagai Variabel Moderasi Pada Perusahaan

Perbankan yang Terdaftar Di BEI". SKRIPSI. Simposium Nasional

Akuntansi (SNA) VIII Solo, Vol., No., hlm.

Alviantini, N. 2013. "Pengaruh Asimetri Informasi Terhadap Praktik Manajemen

Laba Dengan Mekanisme Corporate Goernance Sebagai Variabel

Moderasi". None, Vol. 1, No. 03, hlm.

Anggreningsih, K. Y., dan I. W. P. Wirasedana. 2017. "Corporate Governance

Sebagai Pemoderasi Pengaruh Asimetri Informasi Terhadap Praktik

Manajemen Laba". E-Jurnal Akuntansi, Vol., No., hlm: 2262-2292.

Apriyani, L. 2017. Pengaruh Asimetri Informasi Dan Ukuran Perusahaan

Terhadap Praktik Manajemen Laba (Studi Empiris Pada Perusahaan

Perbankan Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia): Artikel Ilmiah

Mahasiswa. Manajemen Laba. Jurnal Akuntansi Universitas Udayana.

Astari, A. A. M. R., dan I. K. Suryanawa. 2017. "Faktor-faktor yang

mempengaruhi manajemen laba". E-Jurnal Akuntansi, Vol., No., hlm:

290-319.

Brigham, E. F., dan J. F. Houston. 2011. Study Guide for Brigham/Houston's

Fundamentals of Financial Management, Concise Edition, 7th: Cengage

Learning.

Bukit, R. B., dan F. N. Nasution. 2015. "Employee diff, free cash flow, corporate

governance and earnings management". Procedia-Social and Behavioral

Sciences, Vol. 211, No., hlm: 585-594.

Cardoso, F. T., A. L. Martinez, dan A. J. Teixeira. 2014. "Free cash flow and

earnings management in Brazil: The negative side of financial slack".

Global Journal of Management and Business Research, Vol., No., hlm.

Chung, R., M. Firth, dan J.-B. Kim. 2005. "Earnings management, surplus free

cash flow, and external monitoring". Journal of business research, Vol.

58, No. 6, hlm: 766-776.

Dechow, P. M., dan W. Ge. 2006. "The persistence of earnings and cash flows

and the role of special items: Implications for the accrual anomaly".

Review of accounting studies, Vol. 11, No. 2-3, hlm: 253-296.

Desmiyawati, D., N. Nasrizal, dan Y. Fitriana. 2009. "Pengaruh asimetri informasi

dan ukuran perusahaan terhadap praktik manajemen laba pada perusahaan

manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia". Jurnal Pendidikan

Ekonomi dan Bisnis, Vol. 1, No. 03, hlm.

Dian, F. D. F., dan E. N. A. Yuyetta. 2013. "Pengaruh Arus Kas Bebas, Ukuran

KAP, Spesialisasi Industri KAP, Audit Tenur dan Independensi Auditor

Page 14: PENGARUH ASIMETRI INFORMASI, LEVERAGE, DAN ARUS KAS …

95

terhadap Manajemen Laba". Diponegoro Journal of Accounting, Vol., No.,

hlm: 166-174.

Eisenhardt, K. M. 1989. "Agency theory: An assessment and review". Academy of

management review, Vol. 14, No. 1, hlm: 57-74.

Fahmi, I. 2012. Analisis Laporan Keuangan Bandung: Alfabeta.

Gideon, S. 2005. "Boediono. 2005". Kualitas Laba Laba: Studi Pengaruh

Mekanisme Corporate Governance dan Dampak Manajemen Laba

Dengan Menggunakan Analisis Jalur”, Simposium Nasional Akuntansi

VII, Vol., No., hlm.

Gul, F. A., dan J. S. Tsui. 2001. "Free cash flow, debt monitoring, and audit

pricing: Further evidence on the role of director equity ownership".

Auditing: A Journal of Practice & Theory, Vol. 20, No. 2, hlm: 71-84.

Guna, W. I., dan A. Herawaty. 2010. "Pengaruh mekanisme good corporate

governance, independensi auditor, kualitas audit dan faktor lainnya

terhadap manajemen laba". Jurnal bisnis dan akuntansi, Vol. 12, No. 1,

hlm: 53-68.

Gunawan, K. E., W. R. Murhadi, dan A. Herlambang. 2019. "The effect of good

corporate governance on dividend policy". Vol., No., hlm.

Halima, S. 2010. Analisis Pengaruh Struktur Kepemilikan, Praktik Corporate

Governance dan Kompensasi Bonus Terhadap Manajemen Laba: Skripsi.

Herlambang, A. R., E. H. Halim, dan H. Haryetti. 2017. "Analisis Pengaruh Free

Cash Flow Dan Financial Leverage Terhadap Manajemen Laba Dengan

Good Corporate Governance Sebagai Variabel Moderasi". Jurnal Online

Mahasiswa Fakultas Ekonomi Universitas Riau, Vol. 4, No. 1, hlm: 15-

29.

Herlina, H., dan I. G. A. E. Damayanthi. 2016. "Good Corporate Governance

Sebagai Pemoderasi Pengaruh Profitabilitas Pada Praktik Perataan Laba".

E-Jurnal Akuntansi, Vol., No., hlm: 2298-2320.

IAI. 2009. "Pernyataan standar akuntansi keuangan". Jakarta: Salemba Empat,

Vol., No., hlm.

Indriani, Y. 2010. "Pengaruh Kualitas Auditor, Corporate governance, Leverage,

dan Kinerja Keuangan Terhadap Manajemen Laba". Skripsi

Dipublikasikan, Fakultas Ekonomika dan Bisnis, Universitas Diponegoro

Semarang, Vol., No., hlm.

Irawan, W. A., dan M. Syaichu. 2013. "Analisis Pengaruh Kepemilikan

Institusional, Leverage, Ukuran Perusahaan Dan Profitabilitas Terhadap

Manajemen Laba (Studi Pada Perusahaanmanufaktur Yang Terdaftar Di

Bursa Efek Indonesia (Bei) Periode 2009-2011)", Fakultas Ekonomika dan

Bisnis.

Jensen, M. C., dan W. H. Meckling. 1976. "Theory of the firm: Managerial

behavior, agency costs and ownership structure". Journal of financial

economics, Vol. 3, No. 4, hlm: 305-360.

Jones, S., dan R. Sharma. 2001. "The impact of free cash flow, financial leverage

and accounting regulation on earnings management in Australia’s “old”

and “new” economies". Managerial Finance, Vol., No., hlm.

Page 15: PENGARUH ASIMETRI INFORMASI, LEVERAGE, DAN ARUS KAS …

96

Juniarta, I. W. A., dan I. K. Sujana. 2015. "Pengaruh Financial Leverage Pada

Income Smoothing Dengan Good Corporate Governance Sebagai Variabel

Pemoderasi". E-Jurnal Akuntansi, Vol., No., hlm: 921-939.

Kodriyah, K., dan A. Fitri. 2017. "Pengaruh Free Cash Flow dan Leverage

Terhadap Manajemen Laba Pada Perusahaan Manufaktur di BEI". JAK

(Jurnal Akuntansi): Kajian Ilmiah Akuntansi, Vol. 4, No. 1, hlm.

Kuncoro, M. 2013. "Metode Riset Untuk Bisnis & Ekonomi, Edisi Keempat".

Jakarta: Erlangga, Vol., No., hlm.

Kurniawan, R., T. Wahyudi, dan K. Dewi. 2016. "Pengaruh Corporate

Governance, Profitabilitas, dan Financial Leverage Terhadap Income

Smoothing (Studi Empiris pada Perusahaan yang Masuk dalam Jakarta

Islamic Index)". AKUNTABILITAS, Vol. 10, No. 2, hlm: 201-228.

Lestari, S. D., dan N. G. P. Wirawati. 2016. "Good Corporate Governance sebagai

Pemoderasi Pengaruh Asimetri Informasi pada Manajemen Laba". E-

Jurnal Akuntansi, Vol., No., hlm: 156-182.

Mahawyahrti, T., dan G. N. Budiasih. 2016. "Asimetri Informasi, Leverage, dan

Ukuran Perusahaan pada Manajemen Laba". jurnal ilmiah akuntansi dan

bisnis, Vol., No., hlm: 100-110.

Mahiswari, R., dan P. I. Nugroho. 2014. "Pengaruh Mekanisme Corporate

Governance, Ukuran Perusahaan dan Leverage Terhadap Manajemen Laba

dan Kinerja Keuangan". Jurnal Ekonomi dan Bisnis, Vol. 17, No. 1, hlm:

1-20.

Manggau, A. W. 2017. "Pengaruh asimetri informasi dan ukuran perusahaan

terhadap manajemen laba pada perusahaan pertambangan yang terdapat di

bursa efek indonesia". AKUNTABEL, Vol. 13, No. 2, hlm: 103-114.

Manuhutu, D. P. I., dan E. J. Setyadi. 2016. "PENGARUH GOOD CORPORATE

GOVERNANCE DAN KOMPENSASI BONUS TERHADAP

MANAJEMEN LABA PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG

TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA PERIODE 2012-2014".

Kompartemen: Jurnal Ilmiah Akuntansi, Vol. 14, No. 2, hlm.

Mujiyati, M., dan E. M. Rosit. 2019. "PENGARUH FREE CASH FLOW DAN

LEVERAGE TERHADAP MANAJEMEN LABA DENGAN GOOD

CORPORATE GOVERNANCE SEBAGAI VARIABEL MODERASI".

AKUNTABILITAS, Vol. 13, No. 1, hlm: 69-82.

Muliati, N. K. 2011. "Pengaruh Asimetri Informasi dan ukuran perusahaan pada

praktik manajemen laba di perusahaan perbankan yang terdaftar di Bursa

Efek Indonesia". Universitas Udayana, Denpasar, Vol. 7, No., hlm.

Nisfiannoor, M. 2013. "Pendekatan Statistika Modern Aplikasi dengan Software

SPSS dan E-Views". Jakarta: Penerbit Universitas Trisakti, Vol., No.,

hlm.

Perdana, R., dan M. K. MAHFUD. 2012. "Pengaruh Firm Size, Leverage, Good

Corporate Governance, dan Profitabilitas Terhadap Earning Management

(Studi pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di Bursa Efek

Indonesia (BEI) Periode 2007-2010)", Fakultas Ekonomika dan Bisnis.

Page 16: PENGARUH ASIMETRI INFORMASI, LEVERAGE, DAN ARUS KAS …

97

Pramudito, B. W., dan M. M. R. Sari. 2013. "Pengaruh Konservatisme Akuntansi,

Kepemilikan Manajerial dan Ukuran Dewan Komisaris Terhadap Tax

Avoidance". E-Jurnal Akuntansi, Vol., No., hlm: 737-752.

Pratiwi, A., N. Nurkholis, dan A. Ghofar. 2015. "Pengaruh corporate governance

dan struktur kepemilikan terhadap asimetri informasi". Jurnal Akuntansi

dan Auditing Indonesia, Vol. 19, No. 2, hlm: 99-111.

Primanita, P., dan S. Setiono. 2006. "Manajemen Laba: Konsep, Bukti Empiris

dan Implikasinya". Sinergi: Kajian Bisnis dan Manajemen, Vol. 8, No. 1,

hlm.

Purwandari, I. W., dan M. K. Mahfud. 2011. "Analisis Pengaruh Mekanisme

Good Corporate Governance, Profitabilitas Dan Leverage Terhadap

Praktek Manajemen Laba (Earning Management)(Studi pada Perusahaan

Manufaktur yang tercatat pada Bursa Efek Indonesia periode 2005-2009)",

Universitas Diponegoro.

Puspita, P., dan I. B. P. Astika. 2015. "Moderasi Good Corporate Governance

Pada Pengaruh Antara Leverage Dan Manajemen Laba". E-Jurnal

Akuntansi, Vol., No., hlm: 752-769.

Putri, F. A., dan N. M. Machdar. 2017. "Pengaruh Asimetri Informasi Arus Kas

Bebas dan Ukuran Perusahaan terhadap Manajemen Laba". Jurnal Bisnis

dan Komunikasi, Vol. 4, No. 1, hlm: 83-92.

Rahdal, H., dan H. Yasni. 2017. "Pengaruh Ukuran Kap, Ukuran Perusahaan,

Arus Kas Bebas, dan Leverageterhadap Manajemen Laba (Studi Empiris

pada Perusahaan Makanan dan Minuman yang Terdaftar di Bursa Efek

Indonesia Tahun 2012-2014)". Jurnal Online Mahasiswa Fakultas

Ekonomi Universitas Riau, Vol. 4, No. 1, hlm: 586-599.

Rahma, A., dan R. Mulyani. 2018. "FAKTOR-FAKTOR YANG

MEMPENGARUHI MANAJEMEN LABA DENGAN KEPEMILIKAN

MANAJERIAL SEBAGAI VARIABEL MODERASI". Jurnal Ekonomi

Syariah, Akuntansi dan Perbankan (JESKaPe), Vol. 2, No. 1, hlm: 8-37.

Rahmando, R. T. 2016. "PENGARUH ASIMETRI INFORMASI, UKURAN

PERUSAHAAN DAN LEVERAGE TERHADAP MANAJEMEN LABA

(Studi Pada Perusahaan Manufaktur Makanan dan Minuman yang

Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Tahun 2009-2013)". Jurnal Ilmiah

Universitas Batanghari Jambi, Vol. 16, No. 2, hlm: 31-44.

Rahmawati, H. I. a. 2012. "Pengaruh Mekanisme Good Corporate Governance

(GCG) Terhadap Manajemen Laba Pada Perusahaan Perbankan yang

Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Tahun 2009-2011", Universitas Negeri

Semarang.

Rahmawati, R., Y. Suparno, dan N. Qomariyah. 2007. "Pengaruh asimetri

informasi terhadap praktik manajemen laba pada perusahaan perbankan

publik yang terdaftar di Bursa Efek Jakarta". The indonesian journal of

accounting research, Vol. 10, No. 1, hlm.

Ramadhani, F., S. W. Latifah, dan E. D. Wahyuni. 2017. "Pengaruh Capital

Intencity Ratio, Free Cash Flow, Kualitas Audit, dan Leverage terhadap

Manajemen Laba pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar Di BEI".

Kompartemen: Jurnal Ilmiah Akuntansi, Vol. 15, No. 2, hlm.

Page 17: PENGARUH ASIMETRI INFORMASI, LEVERAGE, DAN ARUS KAS …

98

Richardson, V. J. 1998. "An empirical investigation of the relationship between

information asymmetry and earnings management". Vol., No., hlm.

Rois, D. I. N., dan F. Achyani. 2018. "PENGARUH LEVERAGE, FREE CASH

FLOW DAN PROFITABILITAS TERHADAP TINGKAT AKRUAL:

GOOD CORPORATE GOVERNANCE SEBAGAI VARIABEL

MODERASI (Studi Empiris Pada Perusahaan Manufaktur Yang Terdaftar

di Bursa Efek Indonesia Periode 2015-2017)", Universitas

Muhammadiyah Surakarta.

Salam, H. N. 2015. "Pengaruh Asimetri Informasi, Beban Pajak Tangguhan, dan

Struktur Kepemilikan Terhadap Manajemen Laba". Universitas Negeri

Padang, Vol., No., hlm.

Sartono, A. 2001. " Manajemen keuangan Teori dan Aplikasi", diedit oleh 4.

Yogyakarta: BPFE.

Schiff, M., dan A. Y. Lewin. 1970. "The impact of people on budgets". The

Accounting Review, Vol. 45, No. 2, hlm: 259-268.

Scott, W. R. 2015. "Financial Accounting Theory Seventh Edition". United

States: Canada Cataloguing, Vol., No., hlm.

Scott, W. R., dan P. C. O'Brien. 2003. Financial accounting theory: Prentice Hall

Toronto.

Selahudin, N. F., N. B. Zakaria, dan Z. M. Sanusi. 2014. "Remodelling the

earnings management with the appearance of leverage, financial distress

and free cash flow: Malaysia and Thailand evidences". Journal of Applied

Sciences, Vol. 14, No. 21, hlm: 2644-2661.

Smith, R. L., dan J.-H. Kim. 1994. "The combined effects of free cash flow and

financial slack on bidder and target stock returns". Journal of business,

Vol., No., hlm: 281-310.

Sujarweni, V. W. 2015. "Metodologi Penelitian Bisnis & Ekonomi". Paper Plane.

Yogyakarta, Vol., No., hlm.

Sulistyanto, S. 2008. Manajemen Laba (Teori & Model Empiris): Grasindo.

Sutapa, I. N., dan I. D. G. D. Suputra. 2016. "Dampak Interaksi Asimetri

Informasi Terhadap Ukuran Perusahaan, Leverage Dan Kompensasi Pada

Manajemen Laba". E-Jurnal Ekonomi dan Bisnis Universitas Udayana,

Vol., No., hlm.

Sutarmin, A. 2017. "MEKANISME GOOD CORPORATE GOVERNANCE

TERHADAP PRAKTIK MANAJEMEN LABA PADA PERUSAHAAN

MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA

PERIODE 2014–2015". Jurnal Manajemen Motivasi, Vol. 13, No. 2,

hlm: 947-963.

Ujiyantho, M. A. 2004. "Asimetri informasi dan manajemen laba: Suatu tinjauan

dalam hubungan keagenan". Simposium Nasional Akuntansi, Vol., No.,

hlm.

Ulum, I., dan A. Juanda. 2018. Metodologi Penelitian Akuntansi. Malang.

Utari, N. P. L. A., dan M. M. R. Sari. 2016. "Pengaruh Asimetri Informasi,

Leverage, Kepemilikan Manajerial dan Kepemilikan Institusional Pada

Manajemen Laba". E-Jurnal Akuntansi, Vol., No., hlm: 1687-1715.

Page 18: PENGARUH ASIMETRI INFORMASI, LEVERAGE, DAN ARUS KAS …

99

Van, H. J. C., dan J. M. Wachowicz. 2009. "Prinsip-Prinsip Manajemen

Keuangan. alih bahasa Dewi Fitriasari dan Deny A". Kwary. Jakarta:

Salemba, Vol., No., hlm.

Vogt, S. C., dan J. D. Vu. 2000. "Free cash flow and long-run firm value:

evidence from the value line investment survey". Journal of Managerial

Issues, Vol., No., hlm: 188-207.

Wardani, D. K., dan W. Wahyuningtyas. 2018. "Good Corporate Governance

Sebagai Pemoderasi Pengaruh Asimetri Informasi Pada Manajemen Laba".

Kajian Bisnis STIE Widya Wiwaha, Vol. 26, No. 1, hlm: 69-81.

Warfield, T. D., J. J. Wild, dan K. L. Wild. 1995. "Managerial ownership,

accounting choices, and informativeness of earnings". Journal of

accounting and economics, Vol. 20, No. 1, hlm: 61-91.

Watts, R. L., dan J. L. Zimmerman. 1986. "Positive accounting theory". Vol., No.,

hlm.

Wijaya, G. E., M. A. Wahyuni, G. A. Yuniarta, dan S. AK. 2017. "PENGARUH

ASIMETRI INFORMASI, UKURAN PERUSAHAAN DAN

KEPEMILIKAN MANAJERIAL TERHADAP PRAKTEK

MANAJEMEN LABA PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG

TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA (BEI) TAHUN 2013-

2015". JIMAT (Jurnal Ilmiah Mahasiswa Akuntansi) Undiksha, Vol. 8,

No. 2, hlm.

Wijaya, V. A., dan Y. J. Christiawan. 2014. "Pengaruh kompensasi bonus,

leverage, dan pajak terhadap earning management pada perusahaan yang

terdaftar di bursa efek Indonesia tahun 2009-2013". Tax & Accounting

Review, Vol. 4, No. 1, hlm: 316.

Winingsih. 2017. "Pengaruh Free Cash Flow, Leverage, Likuiditas, Profitabilitas,

Dan Ukuran Perusahaan Terhadap Manajemen Laba (Studi Empiris pada

Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Periode

2012-2015)", UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH SURAKARTA.

www.finance.detik.com. 2018.

www.liputan6.com. 2013.

Yamin, S., L. A. Rachmach, dan H. Kurniawan. 2011. "Regresi dan Korelasi

dalam Genggaman Anda". Jakarta: Salemba Empat, Vol. 50, No., hlm.

Yogi, L. M. D. P., dan I. G. A. E. Damayanthi. 2016. "Pengaruh arus kas bebas,

capital adequacy ratio dan good corporate governance pada Manajemen

Laba". E-Jurnal Akuntansi, Vol., No., hlm: 1056-1085.

Zuhri, A. B., dan T. J. W. Prabowo. 2011. "Pengaruh Arus Kas Bebas dan Komite

Audit terhadap Manajemen Laba", Universitas Diponegoro.

Page 19: PENGARUH ASIMETRI INFORMASI, LEVERAGE, DAN ARUS KAS …