50
. . . Tes EQ Paulus dachi Tes telah diselesaikan pada: Feb. 16, 2013 Usia: 23 tahun Jenis Kelamin: Laki-laki Negara: Indonesia Status: Profesional Muda Spesialisasi: Akuntansi

Paulusdachi - re4.mastatic.infore4.mastatic.info/fred/.../Detailed_Report_of_your_EQ_Test.pdfTesEQ KecerdasanEmosional. 4 ©IQElite Dalam kehidupan sehari-hari, Anda dapat melihat

Embed Size (px)

Citation preview

Page 1: Paulusdachi - re4.mastatic.infore4.mastatic.info/fred/.../Detailed_Report_of_your_EQ_Test.pdfTesEQ KecerdasanEmosional. 4 ©IQElite Dalam kehidupan sehari-hari, Anda dapat melihat

...

Tes EQ

Paulus dachiTes telah diselesaikan pada: Feb. 16, 2013

Usia: 23 tahunJenis Kelamin: Laki-lakiNegara: IndonesiaStatus: Profesional MudaSpesialisasi: Akuntansi

i

Page 2: Paulusdachi - re4.mastatic.infore4.mastatic.info/fred/.../Detailed_Report_of_your_EQ_Test.pdfTesEQ KecerdasanEmosional. 4 ©IQElite Dalam kehidupan sehari-hari, Anda dapat melihat

.

..

Daftar Isi

.1 Kecerdasan Emosional 2

1.1 IQ -> Sukses: Kesenjangan . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . 21.2 Sejarah EQ . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . 51.3 Uraian Lengkap dari Psikologi Manusia . . . . . . . . . . . . . 71.3.1 IQ + Kepribadian . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . 71.3.2 IQ + Kepribadian + EQ . . . . . . . . . . . . . . . . . 8

1.4 Pentingnya EQ . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . 101.5 Komponen Kecerdasan Emosional . . . . . . . . . . . . . . . . . 10

2 Hasil EQ Anda 122.1 Ringkasan Hasil Tes EQ . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . 132.2 Apakah arti dari hasil Anda . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . 132.3 Perbandingan Hasil . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . 142.4 Area Kompetensi Emosional dari EQ Anda . . . . . . . . . . . . 15

3 Kesadaran Diri 173.1 Apakah Kesadaran Diri itu? . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . 183.1.1 Kesadaran Sosial . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . 183.1.2 Kesadaran Pikiran . . . . . . . . . . . . . . . . . . . 193.1.3 Penilaian Diri Akurat . . . . . . . . . . . . . . . . . . 20

3.2 Hasil Kesadaran Diri . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . 214 Manajemen Diri 23

4.1 Apakah Manajemen Diri itu? . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . 234.1.1 Pengendalian Diri. . . . . . . . . . . . . . . . . . . . 244.1.2 Pengendalian Emosional . . . . . . . . . . . . . . . . 254.1.3 Pengendalian Pikiran . . . . . . . . . . . . . . . . . . 274.1.4 Optimis dan Percaya Diri . . . . . . . . . . . . . . . . 27

4.2 Hasil Manajemen Diri . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . 285 Auto Motivasi 30

5.1 Apakah Auto Motivasi itu? . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . 305.1.1 Penangguhan Kepuasan. . . . . . . . . . . . . . . . . 315.1.2 Proaktif . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . 345.1.3 Kesungguhan . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . 34

5.2 Hasil Auto Motivasi . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . 35

Page 3: Paulusdachi - re4.mastatic.infore4.mastatic.info/fred/.../Detailed_Report_of_your_EQ_Test.pdfTesEQ KecerdasanEmosional. 4 ©IQElite Dalam kehidupan sehari-hari, Anda dapat melihat

.

..

Daftar Isi

.6 Kesadaran Sosial 36

6.1 Apakah Kesadaran Sosial itu? . . . . . . . . . . . . . . . . . . . 376.1.1 Kesadaran Berkomunikasi . . . . . . . . . . . . . . . 376.1.2 Pemahaman Orang Lain . . . . . . . . . . . . . . . . 396.1.3 Pemahaman Kelompok dan Institusi . . . . . . . . . . 40

6.2 Hasil Kesadaran Sosial . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . 417 Manajemen Hubungan 43

7.1 Apakah Manajemen Hubungan itu? . . . . . . . . . . . . . . . . 437.1.1 Ekspresi Emosional . . . . . . . . . . . . . . . . . . . 447.1.2 Keterampilan Berkomunikasi . . . . . . . . . . . . . . 46

7.2 Hasil Manajemen Hubungan . . . . . . . . . . . . . . . . . . . . 47

Page 4: Paulusdachi - re4.mastatic.infore4.mastatic.info/fred/.../Detailed_Report_of_your_EQ_Test.pdfTesEQ KecerdasanEmosional. 4 ©IQElite Dalam kehidupan sehari-hari, Anda dapat melihat

...

1 Kecerdasan Emosional

Page 5: Paulusdachi - re4.mastatic.infore4.mastatic.info/fred/.../Detailed_Report_of_your_EQ_Test.pdfTesEQ KecerdasanEmosional. 4 ©IQElite Dalam kehidupan sehari-hari, Anda dapat melihat

..

..

Tes EQ

.

Tes EQ

.

Kecerdasan Emosional

.

Kecerdasan Emosional

..

2

.

2

.

© IQ Elite

.

© IQ Elite

Diagnosa Kecerdasan Emosional mengukur Kecerdasan Emosional (EI).Kecerdasan Emosional merupakan sebuah bentuk kecerdasan yang ber-hubungan dengan sisi emosional dalam kehidupan, seperti kemampu-an untuk mengenali dan mengatur emosi yang dimiliki oleh diri pribadiatau orang lain, untuk memotivasi diri, untuk mengendalikan dorongan-dorongan hati, dan untuk menangani hubungan antar pribadi secara efek-tif.

1.1 IQ -> Sukses: KesenjanganPada Abad ke-20 perhatian lebih banyak terfokus pada IQ, dan bukan ter-hadap EQ. Konsep IQ dimulai pada akhir Abad ke-19 dan pada awalnyadigunakan sebagai salah satu penentu kesuksesan di bidang akademis.Dengan semakin dikenalnya konsep IQ, konsep ini banyak dan semakinbanyak dipergunakan, tidak hanya sebagai pengukur kesuksesan di bi-dang pendidikan tetapi juga dalam bidang kesuksesan kerja.Sementara memang benar bahwa orang-orang dengan IQ tinggi lebihmungkin untuk mencapai “sukses” di tempat kerja apabila dibandingk-an dengan yang ber-IQ rendah, namun terdapat celah yang cukup besardalam korelasi antara IQ dan kesuksesan. Banyak orang-orang dengan

Page 6: Paulusdachi - re4.mastatic.infore4.mastatic.info/fred/.../Detailed_Report_of_your_EQ_Test.pdfTesEQ KecerdasanEmosional. 4 ©IQElite Dalam kehidupan sehari-hari, Anda dapat melihat

..

..

Tes EQ

.

Tes EQ

.

Kecerdasan Emosional

.

Kecerdasan Emosional

..

3

.

3

.

© IQ Elite

.

© IQ Elite

IQ rendah sukses, sementara banyak pula orang-orang dengan IQ tinggigagal. Apabila Anda memperhatikan kesuksesan di pekerjaan dan jugakesuksesan dalam kehidupan pribadi, akan semakin terlihat bahwa IQ itusendiri tidak menentukan kesuksesan.

Page 7: Paulusdachi - re4.mastatic.infore4.mastatic.info/fred/.../Detailed_Report_of_your_EQ_Test.pdfTesEQ KecerdasanEmosional. 4 ©IQElite Dalam kehidupan sehari-hari, Anda dapat melihat

.

..

Tes EQ

.

Tes EQ

.

Kecerdasan Emosional

.

Kecerdasan Emosional

..

4

.

4

.

© IQ Elite

.

© IQ Elite

Dalam kehidupan sehari-hari, Anda dapat melihat contoh dari orang-orang dengan IQ tinggi yang tidak mampu mencapai keberhasilan dalampekerjaan mereka meskipun kemampuan akademis mereka unggul.

...

Seorang manajer berkecerdasan tinggi tidak dapatmengendalikan emosinya ketika menemukan kesalahanyang dibuat oleh tim kerjanya. Ia berteriak pada mere-ka, tim kerjanya merasa ketakutan dan karenanya baikdirinya maupun tim kerjanya menjadi tidak produktif.

...

Seorang remaja berkecerdasan tinggi tidak mampu me-motivasi dirinya untuk belajar. Walaupun ia memiliki ke-mampuan belajar yang sangat tinggi, ia hanya duduk ber-main game komputer seharian. Akhirnya, dia tidak men-dapatkan kesuksesan dalam pelajarannya dan putus se-kolah.

...

Seorang programmer komputer cerdas diharuskan un-tuk bekerja sama dengan programmer lain dalam sebu-ah proyek. Meskipun ia memiliki keterampilan programyang hebat, ia tidak dapat berkomunikasi secara efektifdengan tim kerja lainnya. Hasil pekerjaannya tidak me-muaskan meskipun kemampuan dan tingkat kecerdasan-nya tinggi.

...

Seorang peneliti dengan tingkat kecerdasan yang tinggidipromosikan ke posisi manajemen di fasilitas peneliti-annya. Meskipun keterampilan penelitiannya sempurna,ia pemalu dan takut untuk berbicara di hadapan banyakorang. Karena rasa percaya dirinya rendah, ia tidak da-pat memimpin kelompok sehingga hasil keseluruhan darifasilitas penelitian tersebut tidak memuaskan.

Dari semua kasus diatas, Anda dapat melihat individu dengan IQ tinggiyang tidak berhasil diakibatkan oleh masalah yang berhubungan denganemosi mereka: kurangnya pengendalian emosi, kurangnya motivasi, ku-rangnya keterampilan berkomunikasi serta kurangnya keterampilan ke-pemimpinan.Terdapat banyak keterampilan penting bagi keberhasilan kita yang tidakberhubungan dengan IQ. Dan semua keterampilan ini berhubungan de-ngan emosi. Kesadaran ini mengantarkan kita pada konsep EQ.

Page 8: Paulusdachi - re4.mastatic.infore4.mastatic.info/fred/.../Detailed_Report_of_your_EQ_Test.pdfTesEQ KecerdasanEmosional. 4 ©IQElite Dalam kehidupan sehari-hari, Anda dapat melihat

.

..

Tes EQ

.

Tes EQ

.

Kecerdasan Emosional

.

Kecerdasan Emosional

..

5

.

5

.

© IQ Elite

.

© IQ Elite

1.2 Sejarah EQKonsep EQ dikembangkan sekitar tahun 1990. Sebelumnya perhatian se-lalu tertuju pada IQ. Konsep IQ itu sendiri dikembangkan sekitar tahun1900an. Pada tahun 1900, Alfred Binet salah satu penemu konsep IQ, mu-lai melakukan tes IQ bagi anak-anak sekolahan. Pada tahun 1918, Angkat-an Perang Amerika mulai melakukan tes IQ bagi semua pendaftar. Padadekade berikutnya IQ menjadi semakin dikenal, sehingga menjadi sebuahistilah yang dikenal luas oleh sebagian besar masyarakat.Dari tahun 1900 ke 1990, perhatian terpusat hanya pada IQ dan bukanterhadap EQ. Sekitar tahun 1990, orang-orang mulai menyadari bahwaIQ bukanlah satu-satunya penentu kesuksesan. Ada komponen pentinglainnya yang tidak dapat disentuh oleh IQ. Bagaimanapun, tidak terda-pat konsep terpadu dari komponen lain yang mempengaruhi kesuksesantersebut.“Success Intelligence”, sebuah konsep yang dikembangkan oleh Howa-rd Gardner adalah usaha pertama untuk memasukkan faktor emosionalke dalam IQ. Menurut Gardner, IQ baru dapat memprediksi sukses jikamengikut sertakan komponen lainnya di luar “verbal”, “matematika” dan“visual”. “Success Intelligence” dari Gardner tersebut, memiliki tujuhkomponen:

...

Verbal /Linguistik

...

Logis /Matematika

...

Visual / Grafis

...

Musikal

...

Jasmani /Kinestetik

...

Interpersonal

...

Intrapersonal

Page 9: Paulusdachi - re4.mastatic.infore4.mastatic.info/fred/.../Detailed_Report_of_your_EQ_Test.pdfTesEQ KecerdasanEmosional. 4 ©IQElite Dalam kehidupan sehari-hari, Anda dapat melihat

..

..

Tes EQ

.

Tes EQ

.

Kecerdasan Emosional

.

Kecerdasan Emosional

..

6

.

6

.

© IQ Elite

.

© IQ Elite

Tiga komponen pertama (verbal/bahasa, logis/matematika, visual/grafis)sudah termasuk ke dalam konsep tradisional IQ. Komponen musikal danjasmani/kinestetik mencerminkan tingkat keterampilan umum dalam ak-tivitas musik dan olah raga. Dua komponen terakhir, kecerdasan inter-personal dan intrapersonal, berhubungan dengan emosi dan merupakanpendahulu dari definisi EQ yang ada saat ini.Barulah pada tahun 1990, Salovey dan Mayer memperkenalkan istilah“Emotional Intelligence”. Mereka merumuskan Emotional IntelligenceIQ, EIQ, yang merupakan IQ berdiri sendiri. Namun EQ baru dikenal sete-lah Daniel Goleman menerbitkan buku dengan penjualan tinggi “Emotio-nal Intelligence” di tahun 1995. Buku tersebut menarik perhatian publikakan konsep EQ dan memicu penerbitan artikel dan buku dengan temaserupa. Di akhir tahun 1990an, kecerdasan emosional menjadi salah satuperbincangan hangat dalam dunia psikologi. Dan sekarang ini EQ lebihdikenal sebagai pengukuran atas sekumpulan keterampilan penting; pe-ngakuan akan pentingnya hal ini dalam menentukan kesuksesan sangat-lah jelas.

Page 10: Paulusdachi - re4.mastatic.infore4.mastatic.info/fred/.../Detailed_Report_of_your_EQ_Test.pdfTesEQ KecerdasanEmosional. 4 ©IQElite Dalam kehidupan sehari-hari, Anda dapat melihat

...

..

Tes EQ

.

Tes EQ

.

Kecerdasan Emosional

.

Kecerdasan Emosional

..

7

.

7

.

© IQ Elite

.

© IQ Elite

1.3 Uraian Lengkap dari Psikologi Manusia1.3.1 IQ + Kepribadian

Selama lebih dari 100 tahun, psikolog telah mengukur IQ. Untuk waktuyang lebih lama lagi, psikolog telah mengukur kepribadian manusia. IQdan kepribadian dianggap perlu untuk menggambarkan psikologi manu-sia secara penuh. Tes kepribadian mengukur ciri kepribadian yang adadan tes IQ mengukur kemampuan intelektual. Ini dianggap sebagai ukur-an lengkap psikologi manusia.Namun, sebelum konsep EQ diperkenalkan, terdapat sebuah “keseng-gangan”: Ada beberapa jenis keterampilan yang bukan merupakan bagi-an dari keterampilan IQ juga bukanlah bagian dari kepribadian. Sangat-lah jelas bahwa IQ tidak berkorelasi kuat dengan kesuksesan. Telah lamadiketahui bahwa terdapat faktor-faktor lain selain IQ yang dapat menje-laskan kesuksesan, dan juga kebanyakan faktor-faktor ini berhubungandengan emosi. Akan tetapi, faktor-faktor ini seringnya dipandang seba-gai bagian dari kepribadian.Sebagai contoh, seseorang dengan tingkat kecerdasan rendah masihmungkin meraih sukses sebab ia adalah seorang yang “berbaur denganorang lain” atau karena ia sangat bermotivasi. Seseorang dengan ting-kat kecerdasan tinggi mungkin saja gagal karena ia seorang pemalu ataupemalas.Bagaimanapun juga, kriteria di atas bukanlahmerupakan ciri kepribadianmelainkan “keterampilan kepribadian”. Seseorang mungkin saja mempu-nyai ciri kepribadian sebagai seorang introvert namun memiliki keteram-pilan kepribadian “berbaur dengan orang lain”. IQ dan EQ menggam-barkan tingkatan keterampilan, namun tidak menggambarkan kepribadi-an. Kepribadian menggambarkan ciri yang tetap dari kepribadian seseo-rang. Ciri ini tidak berhubungan dengan keterampilan. Baik IQ maupunkepribadian tidak dapat mengukur keterampilan yang membentuk EQ.

Page 11: Paulusdachi - re4.mastatic.infore4.mastatic.info/fred/.../Detailed_Report_of_your_EQ_Test.pdfTesEQ KecerdasanEmosional. 4 ©IQElite Dalam kehidupan sehari-hari, Anda dapat melihat

.

..

Tes EQ

.

Tes EQ

.

Kecerdasan Emosional

.

Kecerdasan Emosional

..

8

.

8

.

© IQ Elite

.

© IQ Elite

1.3.2 IQ + Kepribadian + EQ

Penambahan konsep EQ ke dalam konsep kepribadian dan kecerdasantelah melengkapi cara pandang kita mengenai psikologi manusia. Seka-rang para ahli kejiwaan mengetahui bahwa setiap orang memiliki satukepribadian, satu tingkatan IQ dan satu tingkatan EQ.

Kepribadian menggambarkan bagaimana sese-orang tidak terpisahkan dengan “kepribadi-an"nya; antara lain introvert atau extrovert atau“berorientasi dengan pikiran” atau “berorienta-si dengan perasaan”. Jika Anda ingin mengeta-hui kepribadian Anda, cobalah Diagnosa Kepri-badian Intelligent Elite yang bebas biaya.IQ mengukur tingkat keterampilan intelektualAnda. Mengukur kemampuan Anda untuk ber-pikir logis, menyerap informasi, mengamalkanpengetahuan dan menyelesaikan permasalahan.Ini merupakan penunjuk kesuksesan di sekolahnamun tidak terlalu baik dalammemprediksi ke-suksesan di tempat kerja atau kehidupan priba-

di.EQ mengukur tingkat keterampilan emosional Anda. Mengukur kemam-puan Anda dalam memahami emosi, mengendalikan reaksi emosi, me-motivasi diri, memahami keadaan sosial dan untuk berkomunikasi secarabaik dengan orang lain. Ini merupakan penunjuk kesuksesan yang baikuntuk kehidupan pribadi Anda, namun tidak begitu baik untuk memp-rediksi kesuksesan di sekolah maupun di pekerjaan. Namun, kombinasidari EQ dan IQ dapat memprediksi kesuksesan di sekolah, pekerjaan dankehidupan pribadi Anda dengan baik.Tiga lingkaran pada diagram di atas saling menutupi. Ini berarti bahwaselain EQ, IQ dan kepribadian berdiri sendiri, mereka memiliki korelasisatu sama lain. Mereka yang berkepribadian “berorientasi dengan pi-kiran” cenderung memiliki IQ yang lebih tinggi tetapi memiliki EQ yanglebih rendah bila dibanding dengan mereka yang berkepribadian “ber-orientasi dengan perasaan”.Ini bukan untuk menjelaskan bahwa setiaporang yang “berorientasi dengan perasaan” akan memiliki EQ tinggi danIQ rendah akan tetapi untuk menunjukkan bahwa ada beberapa korela-si antara keduanya. Begitu juga, seorang introvert cenderung memilikiIQ tinggi tetapi EQ-nya rendah bila dibandingkan dengan mereka yangextrovert.Orang dengan IQ rendah cenderungmemiliki EQ rendah, denganmening-katnya IQ, EQ umumnya meningkat juga. Namun, saat IQ menjadi sangat

Page 12: Paulusdachi - re4.mastatic.infore4.mastatic.info/fred/.../Detailed_Report_of_your_EQ_Test.pdfTesEQ KecerdasanEmosional. 4 ©IQElite Dalam kehidupan sehari-hari, Anda dapat melihat

.

..

Tes EQ

.

Tes EQ

.

Kecerdasan Emosional

.

Kecerdasan Emosional

..

9

.

9

.

© IQ Elite

.

© IQ Elite

tinggi, EQ pada umumnya menurun. Ini bukan untuk mengatakan bahwatidak ada orang dengan IQ rendah yang memiliki EQ tinggi atau bahwa ti-dak ada genius yang juga memiliki EQ tinggi, tetapi penelitian di seluruhdunia menunjukkan kecenderungan tersebut.

Page 13: Paulusdachi - re4.mastatic.infore4.mastatic.info/fred/.../Detailed_Report_of_your_EQ_Test.pdfTesEQ KecerdasanEmosional. 4 ©IQElite Dalam kehidupan sehari-hari, Anda dapat melihat

.

..

Tes EQ

.

Tes EQ

.

Kecerdasan Emosional

.

Kecerdasan Emosional

..

10

.

10

.

© IQ Elite

.

© IQ Elite

1.4 Pentingnya EQEQ adalah fondasi dari sejumlah keterampilan penting - berdampak ham-pir pada semua yang Anda katakan dan lakukan setiap hari. EQ sangatpenting untuk keberhasilan, kinerja kerja kita sebagian besar bergantungpada EQ. Bahkan, ini merupakan prediktor kinerja di tempat kerja ter-baik, bahkan lebih baik dari IQ. Tentu saja, mereka yang ber-EQ tinggimenghasilkan uang lebih banyak- rata-rata sebesar $ 20.000 lebih banyakper tahun dibandingkan mereka yang ber-EQ rendah.Jika seseorang yang dulunya ialah siswa unggulan tidak mencapai suksesdi tempat kerja, hal ini sangat mungkin disebabkan oleh EQ rendah. Jikaseorang yang dulunya pelajar biasa saja berhasil di tempat kerja kemung-kinan besar karena EQ-nya tinggi.Singkatnya, EQ sebagai ukuran keberhasilan setidaknya sama pentingnyadengan IQ.

1.5 Komponen Kecerdasan EmosionalBanyak orang yang baru mendengar namun tidak mempelajari EQ, cen-derung percaya bahwa EQ adalah ukuran keterampilan sosial Anda ataubagaimana Anda berperilaku dengan orang lain. Meskipun benar bahwa“Manajemen Hubungan” merupakan bagian dari EQ, masih banyak lagibagian dari sebuah EQ. Bagian lainnya adalah “Kesadaran Diri”, “Mana-jemen Diri”, “Auto Motivasi” dan “Kesadaran Sosial”. Di bawah ini kamiakan menjelaskan semua komponen EQ secara terperinci.Tes Kepribadian Intelligent Elite membagi EQ secara keseluruhan menja-di lima komponen: Kesadaran Diri, Manajemen Diri, Auto Motivasi, Kesa-daran Sosial dan Manajemen Hubungan. Kesadaran diri, Manajemen Diridan Auto Motivasi ialah kompetensi pribadi sementara Kesadaran Sosialdan Manajemen Hubungan merupakan kompetensi sosial. Kesadaran Di-ri dan Kesadaran Sosial ialah persepsi “keadaan saat ini” atau “apa yangsaya lihat”, sedangkan Manajemen Diri, Auto Motivasi dan ManajemenHubungan ialah keterampilan untuk menjaga atau mengubah “keadaansaat ini” atau “apa yang saya lakukan”.

Page 14: Paulusdachi - re4.mastatic.infore4.mastatic.info/fred/.../Detailed_Report_of_your_EQ_Test.pdfTesEQ KecerdasanEmosional. 4 ©IQElite Dalam kehidupan sehari-hari, Anda dapat melihat

.

..

Tes EQ

.

Tes EQ

.

Kecerdasan Emosional

.

Kecerdasan Emosional

..

11

.

11

.

© IQ Elite

.

© IQ Elite

Page 15: Paulusdachi - re4.mastatic.infore4.mastatic.info/fred/.../Detailed_Report_of_your_EQ_Test.pdfTesEQ KecerdasanEmosional. 4 ©IQElite Dalam kehidupan sehari-hari, Anda dapat melihat

...

2 Hasil EQ Anda

Page 16: Paulusdachi - re4.mastatic.infore4.mastatic.info/fred/.../Detailed_Report_of_your_EQ_Test.pdfTesEQ KecerdasanEmosional. 4 ©IQElite Dalam kehidupan sehari-hari, Anda dapat melihat

.

..

Tes EQ

.

Tes EQ

.

Hasil EQ Anda

.

Hasil EQ Anda

..

13

.

13

.

© IQ Elite

.

© IQ Elite

2.1 Ringkasan Hasil Tes EQSetiap jawaban yang Anda berikan dalam Tes EQ Intelligent Elite telahmempengaruhi satu atau lebih dimensi dari hasil EQ Anda. Kombinasidari keseluruhan nilai dimensi menentukan nilai kecerdasan emosionalAnda. Berdasarkan atas semua jawaban test:

Kami memperkirakan keseluruhan nilai EQ Anda ialah109.

EQ keseluruhan terbagi menjadi komponen-komponen berikut dan hasil-nya:

• Kesadaran Diri: 104

• Manajemen Diri: 112

• Auto Motivasi: 115

• Kesadaran Sosial: 102

• Manajemen Hubungan: 103

2.2 Apakah arti dari hasil AndaTabel di bawah ini menunjukkan bagaimana cara untuk mengartikan hasilAnda:

Page 17: Paulusdachi - re4.mastatic.infore4.mastatic.info/fred/.../Detailed_Report_of_your_EQ_Test.pdfTesEQ KecerdasanEmosional. 4 ©IQElite Dalam kehidupan sehari-hari, Anda dapat melihat

.

..

Tes EQ

.

Tes EQ

.

Hasil EQ Anda

.

Hasil EQ Anda

..

14

.

14

.

© IQ Elite

.

© IQ Elite

2.3 Perbandingan HasilKecerdasan Emosional dapat dihitung dalam ukuran yang pasti. Namun,untuk menentukan keseluruhan EQ Anda, nilai kecerdasan emosional An-da harus dibandingkan dengan nilai orang lain. Seperti halnya tes IQ,EQ tidak mengukur seberapa tinggi kecerdasan emosional dalam ukur-an pasti tetapi mengukur seberapa baik Anda dalam melaksanakannyadibandingkan dengan orang lain.Nilai pasti lalu dikonversikan terhadap nilai relatif dengan menggunakanstandar “kurva lonceng” pada tes kecerdasan, dimana 1 standar deviasidalam nilai mentah pada tes EQ setara dengan 15 poin EQ.

..

. 55

.

. 70

.

. 85

.. 100

.. 115

.

. 130

.

. 145.

..0.1%

.

2%

.

14%

.

34%

.

34%

.

14%

.

2%

.0.1%

.

109

.95 %

.

68 %

.Nilai EQ

.

% Popu-lation

.

Distribusi Nilai EQ

.

Kami memperkirakan EQ anda ialah109.

Grafik di atas menunjukkan bagaimana Anda bila dibandingkan denganpopulasi umumnya. Anda dapat melihat bahwa 72% dari populasi memili-ki nilai EQ di bawah dan 28% dari populasi memiliki nilai EQ di atas nilaiEQ Anda.

Page 18: Paulusdachi - re4.mastatic.infore4.mastatic.info/fred/.../Detailed_Report_of_your_EQ_Test.pdfTesEQ KecerdasanEmosional. 4 ©IQElite Dalam kehidupan sehari-hari, Anda dapat melihat

..

..

Tes EQ

.

Tes EQ

.

Hasil EQ Anda

.

Hasil EQ Anda

..

15

.

15

.

© IQ Elite

.

© IQ Elite

EQ Anda berada di atas rata-rata. Meskipun Anda mungkin sangat se-nang dengan hasilnya, Anda harus berusaha untuk meningkatkan bebe-rapa area kecerdasan emosional Anda. Kecerdasan emosional itu terlalupenting untuk diabaikan!Kecerdasan emosional bukan merupakan bawaan lahir, melainkan sesu-atu yang dikembangkan oleh pengalaman dan pendidikan. Lebih mudahmeningkatkan EQ kita daripada meningkatkan IQ atau merubah kepriba-dian kita.Luangkan waktu untuk mempelajari laporan ini. Dengan memahami kon-sep yang diberikan, Anda dapat meningkatkan EQ. Dan, meskipun EQAnda berada di atas rata-rata, Anda akan rasakan bahwa meningkatkanEQ akan menguntungkan setiap aspek kehidupan Anda.

2.4 Area Kompetensi Emosional dari EQ AndaTidak ada kompetensi tunggal yang mendefinisikan EQ Anda. Bahkan,Tes EQ Intelligent Elite terdiri dari lima komponen:

Page 19: Paulusdachi - re4.mastatic.infore4.mastatic.info/fred/.../Detailed_Report_of_your_EQ_Test.pdfTesEQ KecerdasanEmosional. 4 ©IQElite Dalam kehidupan sehari-hari, Anda dapat melihat

.

..

Tes EQ

.

Tes EQ

.

Hasil EQ Anda

.

Hasil EQ Anda

..

16

.

16

.

© IQ Elite

.

© IQ Elite

1. Kesadaran Diri

2. Manajemen Diri

3. Auto Motivasi

4. Kesadaran Sosial

5. Manajemen Hubungan

.

.

.

.Kompetensi Pribadi: 110

Penggabungan kekuatan keterampilan kesadaran diri, manajemen diri danauto motivasi anda.

.

.

Kesadaran Diri: 104 .

.

Kesadaran EmosiKesadaran PikiranEvaluasi Diri Akurat

.

.

Manajemen Diri: 112 .

.

Pengendalian DiriPengendalian EmosionalPengendalian PikiranOptimis dan percaya diri

.

.

Auto Motivasi: 115 .

.

Penangguhan Kepuasan DiriProaktifBerhati-hati

.

.

Kompetensi Sosial: 102Kombinasi keterampilan kesadaran sosial dan manajemen hubungan anda.

.

.

Kesadaran Sosial: 102 .

.

Kesadaran BerkomunikasiMemahami Orang LainMemahami Kelompok dan Institusi

.

.

Manajemen Hubungan:103

.

.

Ekspresi EmosionalKeterampilan Berkomunikasi

Page 20: Paulusdachi - re4.mastatic.infore4.mastatic.info/fred/.../Detailed_Report_of_your_EQ_Test.pdfTesEQ KecerdasanEmosional. 4 ©IQElite Dalam kehidupan sehari-hari, Anda dapat melihat

...

3 Kesadaran Diri

Page 21: Paulusdachi - re4.mastatic.infore4.mastatic.info/fred/.../Detailed_Report_of_your_EQ_Test.pdfTesEQ KecerdasanEmosional. 4 ©IQElite Dalam kehidupan sehari-hari, Anda dapat melihat

.

..

Tes EQ

.

Tes EQ

.

Kesadaran Diri

.

Kesadaran Diri

..

18

.

18

.

© IQ Elite

.

© IQ Elite

3.1 Apakah Kesadaran Diri itu?Kesadaran Diri ialah kemampuan emosional yang berhubungan dengancara pandang diri kita dan memiliki tiga komponen:

1. Kesadaran Emosi

2. Kesadaran Pikiran

3. Penilaian Diri Akurat

Bagian ini mendeskripsikan masing-masing komponen dan menggam-barkan ciri-ciri seseorang yang memiliki kemampuan tinggi pada tiapkomponen tersebut.

3.1.1 Kesadaran Sosial

Kesadaran emosional adalah kesadaran akan emosi Anda serta mengeta-hui apa yang memicunya.Seseorang dengan Kesadaran Emosional tinggi mampu menggambarkanemosi mereka secara akurat. Sekilas ini tampaknya mudah. Tapi, banyakorang kesulitan dalam menjawab secara akurat ketika ditanya “Apa yangAnda rasakan saat ini?“.Bahkan mereka yang bisa menggambarkan emosi mereka secara akurat,mungkin tidak menyadari emosi batin yang kuat. Alasannya adalah keba-nyakan orang tidak pernah ditanya dan tidak pernah bertanya pada dirisendiri “Apa yang saya rasakan saat ini?“. Seseorang dengan KesadaranEmosional tinggi akan terus memonitor kondisi emosional mereka.Lebih dari itu, seseorang yangmemiliki Kesadaran Emosional tinggi dapatmengenali orang-orang, hal-hal dan keadaan yang dapat memicu emositertentu.Misalnya seseorang dengan Kesadaran Emosional tinggi ini mungkinmengetahui bahwa dirinya dapat marah dengan sangat mudahnya apa-bila diminta menunggu oleh operator telepon. Mengetahui hal ini, orangtersebut mungkin belajar mengendalikan emosinya dalam situasi serupa.

Page 22: Paulusdachi - re4.mastatic.infore4.mastatic.info/fred/.../Detailed_Report_of_your_EQ_Test.pdfTesEQ KecerdasanEmosional. 4 ©IQElite Dalam kehidupan sehari-hari, Anda dapat melihat

..

..

Tes EQ

.

Tes EQ

.

Kesadaran Diri

.

Kesadaran Diri

..

19

.

19

.

© IQ Elite

.

© IQ Elite

3.1.2 Kesadaran Pikiran

Kesadaran Pikiran adalah kesadaran dari pikiran seseorang serta meng-etahui “pola pikir” seseorang.Seseorang dengan Kesadaran Pikiran tinggi mampu menggambarkan pe-mikiran mereka secara akurat. Untuk beberapa orang ini tampaknya mu-dah. Tetapi banyak juga yang kesulitan dengan hal itu. Bahkan, ketikaditanya “Apa yang Anda pikirkan saat ini?“, kebanyakan orang kesulitanuntuk menjawabnya.Jika kita 100% menyadari pikiran kita, maka seharusnya tidaklah sulituntuk mengingatnya. Dari sini kita dapat melihat bahwa ingatan akanpikiran kita tidaklah sebaik ingatan akan tindakan kita.Sebagai contoh, jika Anda berusaha mengingat semua tindakan Anda se-lama satu hari, daftar yang Anda hasilkan cukup panjang. Jika Anda ber-usaha mengingat semua pikiran Anda selama satu hari, daftar yang Andahasilkan lebih pendek walaupun pikiran Anda lebih banyak dari tindak-an. Ini disebabkan pikiran kita datang dan pergi dengan cepatnya tanpameninggalkan jejak bahwa itu memasuki kesadaran kita.Aspek lain dari Kesadaran Pikiran adalah memonitor pikiran Anda. Bahk-an seorang yang dapat menggambarkan pikiran dengan akurat, mungkintidak menyadari emosi batin yang kuat. Orang yang akan mampu, jika di-minta, untuk menggambarkan pikiran mereka, mungkin tidak menyadarisebagian besar dari pikiran mereka karena mereka tidak pernah bertanyapada diri sendiri “Apa yang saya pikirkan saat ini?“. Seseorang dengankesadaran emosional tinggi akan terus memonitor pikiran merekai.Selain itu, mereka dengan Kesadaran Pikiran menyadari “pola pikir” me-reka. Misalnya, mereka tahu bagaimana untuk berbicara dengan diri sen-diri, apa yang mereka pikirkan ketika marah pada orang lain juga manapikiran yang mendahului atau mengikuti pikiran lainnya.

Page 23: Paulusdachi - re4.mastatic.infore4.mastatic.info/fred/.../Detailed_Report_of_your_EQ_Test.pdfTesEQ KecerdasanEmosional. 4 ©IQElite Dalam kehidupan sehari-hari, Anda dapat melihat

..

..

Tes EQ

.

Tes EQ

.

Kesadaran Diri

.

Kesadaran Diri

..

20

.

20

.

© IQ Elite

.

© IQ Elite

3.1.3 Penilaian Diri Akurat

Penilaian Diri Akurat adalah kesadaran akan kelebihan dan kekuranganseseorang.Seorang yang menunjukkan Evaluasi Diri akurat telah mempunyai daftarsemua kelebihan dan kekurangannya. Mereka tidak hanya mempunyaidaftarnya, tapi mereka menggunakan pengetahuan kelebihan dan keku-rangan diri mereka ketika megambil keputusan dan melakukan sesuatu.Sebagai contoh, mereka akan mencari pekerjaan dimana mereka dapatmempergunakan kelebihannya. Ketika memulai usaha ia akan mencarirekan untuk menyeimbangkan kekurangannya. Ketika mengerjakan se-suatu yang ia tahu pasti dimana kekuranganya, dan akan sangat berhati-hati agar tidak membuat kesalahan.Salah satu contoh dari pengalaman saya sendiri: Terkadang, saya mene-rima umpan balik bahwa saya sering memperumit sesuatu. Umpan balikadalah, ketika saya menjelaskan sesuatu pada orang lain, saya cenderungmemberikan terlalu banyak rincian dan gagal untuk mencapai intinya.Saya mencatat ini sebagai salah satu kelemahan saya. Di lain waktu sa-ya mencoba menjelaskan sesuatu pada orang lain, saya secara otomatisingat kelemahan ini. Dan, saya berusaha untuk tidak memberikan penje-lasan yang rumit.

Page 24: Paulusdachi - re4.mastatic.infore4.mastatic.info/fred/.../Detailed_Report_of_your_EQ_Test.pdfTesEQ KecerdasanEmosional. 4 ©IQElite Dalam kehidupan sehari-hari, Anda dapat melihat

.

..

Tes EQ

.

Tes EQ

.

Kesadaran Diri

.

Kesadaran Diri

..

21

.

21

.

© IQ Elite

.

© IQ Elite

3.2 Hasil Kesadaran Diri

..

. 55

.

. 70

.

. 85

.. 100

.. 115

.

. 130

.

. 145.

..0.1%

.

2%

.

14%

.

34%

.

34%

.

14%

.

2%

.0.1%

.

104

.95 %

.

68 %

.Nilai Kesadaran Diri

.

% Popu-lation

.

Hasil Kesadaran Diri

.

Kami memperkirakan Kesadaran Dirianda ialah 104.

Kesadaran emosi Anda cukup tinggi tetapi tentu masih terdapat ruanguntuk melakukan perbaikan.Pertama, terkadang Anda memiliki emosi negatif tanpa menyadarinya.Anda juga mungkin tidak menyadari alasan-alasan di balik berbagai situ-asi dan individu yang memicu emosi Anda. Namun Anda dapat mening-katkannya. Bagaimana caranya? Catat situasi atau individu yang menye-babkan emosi negatif Anda di bulan lalu. Anda dapat mengenalinya dikemudian hari dan merubahnya sebelum emosi Anda berubah negatif.Kedua, Anda menyadari pikiran Anda dan bagaimana untuk berbicara de-ngan diri sendiri. Namun, Anda mungkin memiliki pikiran negatif untukbeberapa waktu tanpa menyadarinya. Bagaimana cara untuk menyadaripikiran-pikiran negatif dan menghilangkannya? Catatlah semua pikirannegatif selama satu hari di penghujung hari. Anda akan segera menyadaripikiran negatif yang sama pada waktu berikutnya.Ketiga, Anda cukup menyadari kelebihan dan kekurangan Anda. Tapisekali lagi, sangatlah berguna untuk meninjau dan mencatat setiap ke-lebihan dan kekurangan. Kesadaran Anda akan meningkat begitu jugapenerapannya dalam pengambilan keputusan dan tindakan Anda.

Page 25: Paulusdachi - re4.mastatic.infore4.mastatic.info/fred/.../Detailed_Report_of_your_EQ_Test.pdfTesEQ KecerdasanEmosional. 4 ©IQElite Dalam kehidupan sehari-hari, Anda dapat melihat

...

4 Manajemen Diri

Page 26: Paulusdachi - re4.mastatic.infore4.mastatic.info/fred/.../Detailed_Report_of_your_EQ_Test.pdfTesEQ KecerdasanEmosional. 4 ©IQElite Dalam kehidupan sehari-hari, Anda dapat melihat

..

..

Tes EQ

.

Tes EQ

.

Manajemen Diri

.

Manajemen Diri

..

23

.

23

.

© IQ Elite

.

© IQ Elite

4.1 Apakah Manajemen Diri itu?Manajemen Diri ialah mengenai pengelolaan diri Anda dan memiliki em-pat komponen:

1. Pengendalian Diri

2. Pengendalian Emosional

3. Pengendalian Pikiran

4. Optimis dan percaya diri

Bagian ini menjelaskan masing-masing komponen dan menggambarkanciri-ciri dari seseorang yang mempunyai kemampuan tinggi pada tiapkomponen tersebut.

Page 27: Paulusdachi - re4.mastatic.infore4.mastatic.info/fred/.../Detailed_Report_of_your_EQ_Test.pdfTesEQ KecerdasanEmosional. 4 ©IQElite Dalam kehidupan sehari-hari, Anda dapat melihat

..

..

Tes EQ

.

Tes EQ

.

Manajemen Diri

.

Manajemen Diri

..

24

.

24

.

© IQ Elite

.

© IQ Elite

4.1.1 Pengendalian Diri

Pengendalian Diri ialah menempatkan dorongan-dorongan dan emosiyang bersifat mengganggu di bawah pengendalian. Hal ini berkaitan de-ngan menahan reaksi emosional pada saat emosi bereaksi dengan tidaksewajarnya.Seseorang yang menunjukkan tingkat Pengendalian Tinggi tidak menjadibudak emosi mereka. Sebagai contoh, jika mereka menjadi sangat ma-rah pada seseorang dan merasakan dorongan untuk berteriak, merekamenahan diri. Di sisi lain, jika mereka merasa malu untuk mengakui ke-salahan atau takut untuk bertemu orang asing, mereka memotivasi diriuntuk melakukan apa yang perlu dilakukan.

Page 28: Paulusdachi - re4.mastatic.infore4.mastatic.info/fred/.../Detailed_Report_of_your_EQ_Test.pdfTesEQ KecerdasanEmosional. 4 ©IQElite Dalam kehidupan sehari-hari, Anda dapat melihat

.

..

Tes EQ

.

Tes EQ

.

Manajemen Diri

.

Manajemen Diri

..

25

.

25

.

© IQ Elite

.

© IQ Elite

4.1.2 Pengendalian Emosional

Pengendalian Emosional berbeda dengan Pengendalian Diri. SementaraPengendalian Diri ialah mengenai pengendalian tindakan saat mengata-si emosi yang cukup kuat, Pengendalian Emosional ialah pengendalianemosi itu sendiri.Bagi kebanyakan orang, Pengendalian Emosional merupakan sebuah kon-sep baru. Mereka belum pernah memikirkan kemungkinan untuk meng-endalikan emosi mereka. Ketika mereka berpikir mengenai Pengendali-an Emosional, mereka berpikir tentang Pengendalian Diri dan Tindakanseseorang; tetapi tampaknya mustahil bagi mereka untuk mengendalik-an emosi mereka. Bagi mereka, emosi merupakan konsekuensi langsungdari suatu keadaan.Misalnya, apabila seorang teman dekat meninggal dunia, mereka akanmerasa sedih. Jika seseorang berada di hutan yang gelap sendirian iamerasa ketakutan. Jika mereka dipromosikan dalam pekerjaannya mere-ka merasa bahagia.Meskipun bagi kebanyakan orang emosi tampak seperti konsekuensilangsung dari sebuah keadaan, ini sebenarnya bukanlah keadaan yangmendikte bagaimana perasaan kita, akan tetapi lebih kepada reaksi men-tal kita terhadap keadaan tersebut. Jika Anda merubah reaksi mentalAnda terhadap sebuah situasi, Anda dapat merubah emosi Anda secaralangsung.Ada dua strategi utama yang dapat Anda gunakan untuk mengubah emosiAnda:

1. Mengubah pikiran Anda

2. Mengubah psikologi Anda

Mengubah pikiran Anda melibatkan perubahan cara pandang Anda ter-hadap sesuatu, merubah fokus Anda dan merubah “perbincangan dengandiri sendiri”. Semua hal tadi sulit untuk lakukan, dikarenakan Anda tidakmemiliki pengendalian kesadaran penuh atas ketiga proses tersebut.Namun, sangat mudah untukmengendalikan psikologi Anda. Apakah “pe-ngendalian psikologi” itu? Psikologi terdiri dari aktivitas fisik, postur tu-buh, bahasa tubuh, ekspresi wajah, nada suara Anda dan banyak lainnya.Mengubah salah satu dari aspek-aspek psikologi tersebut dapat berefekkuat pada emosi Anda.Kebanyakan orang terkejut dengan fakta bahwa merubah psikologi dapatmempengaruhi keadaan emosional mereka. Namun, semua orang tahu

Page 29: Paulusdachi - re4.mastatic.infore4.mastatic.info/fred/.../Detailed_Report_of_your_EQ_Test.pdfTesEQ KecerdasanEmosional. 4 ©IQElite Dalam kehidupan sehari-hari, Anda dapat melihat

.

..

Tes EQ

.

Tes EQ

.

Manajemen Diri

.

Manajemen Diri

..

26

.

26

.

© IQ Elite

.

© IQ Elite

bahwa kondisi kejiwaan mempengaruhi emosi: orang yang depresi mem-bungkukkan tubuhnya, orang yang bahagia dan percaya diri berpostur tu-buh tegak. Seseorang yang membungkukkan postur tubuhnya akan men-jadi tertekan dan orang yang menegakkan postur tubuhnya akan menjadibahagia.

Page 30: Paulusdachi - re4.mastatic.infore4.mastatic.info/fred/.../Detailed_Report_of_your_EQ_Test.pdfTesEQ KecerdasanEmosional. 4 ©IQElite Dalam kehidupan sehari-hari, Anda dapat melihat

..

..

Tes EQ

.

Tes EQ

.

Manajemen Diri

.

Manajemen Diri

..

27

.

27

.

© IQ Elite

.

© IQ Elite

4.1.3 Pengendalian Pikiran

Seperti apa Pengendalian Emosional terhadap Kesadaran Emosional, se-perti itu pula Pengendalian Pikiran terhadap kesadaran. Ini merupakanketerampilan yang tidak hanya akan menjadikan Anda lebih menyadaripikiran dan pola pikir Anda tetapi juga mengendalikannya.Seseorang dengan tingkat Pengendalian Pikiran tinggi dapat fokus pa-da serangkaian pemikiran sesuai dengan situasi. Dalam contoh ekstrim,seorang pilot harus mendaratkan pesawat. Ia dapat berkonsentrasi padatugasnyameskipun istrinya baru saja meninggalkannya, ayahnyamening-gal dan co-pilotnya tengah tertidur.Selain kemampuan untuk memusatkan pikiran, mereka dengan Pengen-dalian Pikiran yang tinggi tidak menjadi korban dari beragam pikiran ma-rah, takut atau kesedihan. Mereka hanya mengalami pikiran itu sesaatkemudian membiarkan pikiran itu pergi.

4.1.4 Optimis dan Percaya Diri

Optimis dan Percaya Diri merupakan suatu cara pandang positif pada ke-hidupan dan pada diri sendiri. Memusatkan perhatian pada sisi-sisi positifdari kehidupan seseorang juga termasuk kedalamnya.Seseorang yang memiliki tingkat Optimisme tinggi akan mampu melihathal-hal baik di masa lalu dan saat ini begitu juga mengharapkan yang ter-baik untuk masa yang akan datang. Seseorang dengan tingkat Optimismeyang tinggi dapat menerima kritikan dengan baik dan percaya akan ke-mampuan yang ia miliki, ia akan berusaha sekuat tenaga untuk mencapaitujuannya.

Page 31: Paulusdachi - re4.mastatic.infore4.mastatic.info/fred/.../Detailed_Report_of_your_EQ_Test.pdfTesEQ KecerdasanEmosional. 4 ©IQElite Dalam kehidupan sehari-hari, Anda dapat melihat

.

..

Tes EQ

.

Tes EQ

.

Manajemen Diri

.

Manajemen Diri

..

28

.

28

.

© IQ Elite

.

© IQ Elite

4.2 Hasil Manajemen Diri

..

. 55

.

. 70

.

. 85

.. 100

.. 115

.

. 130

.

. 145.

..0.1%

.

2%

.

14%

.

34%

.

34%

.

14%

.

2%

.0.1%

.

112

.95 %

.

68 %

.Nilai Manajemen Diri

.

% Popu-lation

.

Hasil Manajemen Diri

.

Kami memperkirakan Manajemen Dirianda ialah 112.

Anda bukanlah budak bagi emosi Anda. Bahkan ketika Anda mengalamiemosi negatif, Anda mampu mengendalikannya.Anda juga sering kali dapat mengubah emosi Anda secara aktif. Ini meru-pakan keterampilan penting, karenanya Anda harus terus mengembang-kannya. Anda dapat mengubah emosi Anda denganmengubah fokus men-tal serta mengubah psikologi Anda.Ketika dihadapkan pada kesulitan dan tantangan, Anda menunjukkantingkat optimisme dan kepercayaan diri yang cukup tinggi.

Page 32: Paulusdachi - re4.mastatic.infore4.mastatic.info/fred/.../Detailed_Report_of_your_EQ_Test.pdfTesEQ KecerdasanEmosional. 4 ©IQElite Dalam kehidupan sehari-hari, Anda dapat melihat

...

5 Auto Motivasi

Page 33: Paulusdachi - re4.mastatic.infore4.mastatic.info/fred/.../Detailed_Report_of_your_EQ_Test.pdfTesEQ KecerdasanEmosional. 4 ©IQElite Dalam kehidupan sehari-hari, Anda dapat melihat

..

..

Tes EQ

.

Tes EQ

.

Auto Motivasi

.

Auto Motivasi

..

30

.

30

.

© IQ Elite

.

© IQ Elite

5.1 Apakah Auto Motivasi itu?AutoMotivasi ialah kekuatan untuk melakukan sesuatu meskipun akan le-bih nyaman untuk tidak melakukannya atau sebaliknya, tidak melakukansesuatumeskipun akan lebih nyaman untukmelakukannya. AutoMotivasiini berkaitan dengan Manajemen Diri, bahkan ini merupakan bagian dariPengendalian Diri. Ini adalah bagian penting dari kecerdasan emosionalyang diklasifikasikan sebagai komponen EQ terpisah.Auto Motivasi disusun atas tiga komponen:

1. Penangguhan Kepuasan Diri

2. Proaktif

3. Berhati-hati

Bagian ini mendeskripsikan masing-masing komponen serta menggam-barkan ciri-ciri dari seseorang yang mempunyai kemampuan yang tinggipada tiap komponen tersebut.

Page 34: Paulusdachi - re4.mastatic.infore4.mastatic.info/fred/.../Detailed_Report_of_your_EQ_Test.pdfTesEQ KecerdasanEmosional. 4 ©IQElite Dalam kehidupan sehari-hari, Anda dapat melihat

..

..

Tes EQ

.

Tes EQ

.

Auto Motivasi

.

Auto Motivasi

..

31

.

31

.

© IQ Elite

.

© IQ Elite

5.1.1 Penangguhan Kepuasan

Pengendalian Diri ialah kekuatan untuk menghindari tindakan meskipunterdapat dorongan emosional untuk melakukannya, atau kekuatan untukmelakukan suatu tindakan meskipun terdapat dorongan emosional yangmenahannya.Anda melakukan pengendalian diri ketika Anda menahan diri melakukankekerasan meskipun Anda marah. Dan, Anda melakukan pengendaliandiri ketika Anda naik pesawat meskipun Anda takut terbang.Pengertian Penangguhan Kepuasan sama dengan Pengendalian Diri, ha-nya saja Penangguhan Kepuasan diterapkan saat emosi jangka pendek.

Page 35: Paulusdachi - re4.mastatic.infore4.mastatic.info/fred/.../Detailed_Report_of_your_EQ_Test.pdfTesEQ KecerdasanEmosional. 4 ©IQElite Dalam kehidupan sehari-hari, Anda dapat melihat

.

..

Tes EQ

.

Tes EQ

.

Auto Motivasi

.

Auto Motivasi

..

32

.

32

.

© IQ Elite

.

© IQ Elite

Anda mungkin memiliki keinginan yang kuat untuk merokok. Anda tahubahwa merokok itu buruk bagi kesehatan Anda. Jika Anda memiliki AutoMotivasi tinggi, Anda tidak akan merokok. Namun, jika kemampuan Pe-nangguhan Kepuasan Anda rendah, Anda akan menyerah pada keinginanjangka pendek Anda untuk merokok. Jika Anda menganalisis situasi se-cara rasional, Anda mungkin akan memutuskan bahwa Anda tidak bolehmerokok karena akibat dari kesehatan yang buruk di masa depan tidaklayak dibanding kesenangan jangka pendek Anda. Namun, tingkat kesa-daran Anda berorientasi pada saat ini dan Anda menginginkan kepuasaninstan. Karena itu, Anda (dan banyak orang lain) menyerah untuk me-rokok, makan permen, atau menonton TV meskipun mereka tahu efekjangka panjangnya negatif.Penelitian yang paling menonjol akan pentingnya Penangguhan Kepuasandilakukan oleh Walter Mitschel dalam “eksperimen marshmallow”. Seke-lompok anak-anak usia empat tahun diberi marshmallow dan menjanjikansekelompok anak lainnya hanya setelah mereka menunggu selama 20 me-nit mereka mendapatkan marshmallow. Beberapa anak dapat menunggu,beberapa tidak. Para peneliti kemudian mengikuti perkembangan setiapanak menjadi remaja. Mereka menunjukkan bertahun kemudian (berda-sarkan survei orang tua dan guru) bahwa anak-anak dengan kemampuanmenunggu marshmallow, dapat lebih baik menyesuaikan diri, dapat lebihdiandalkan dan rata-rata mencetak 210 poin lebih tinggi pada ScholasticAptitude Test.David Funder, Jeanne Block dan Jack Block dari Harvard dan Universityof California di Berkeley melakukan percobaan, dimana sekumpulan anakberusia empat tahun diberi hadiah terbungkus dan mereka baru bolehmembuka hadiah tersebut setelah berhasil menyelesaikan teka-teki. Parapeneliti membantu anak-anak dengan tugas mereka kemudian mengha-biskan 90 detik merapikan kertas sebelum mengijinkan anak-anak untukmembuka hadiah. Setelah beberapa putaran, para peneliti menghitung“nilai penundaan” - yang merupakan gabungan dari berapa kali anak ter-sebut menyebutkan hadiah ketika mengerjakan tugas, berapa lama waktuanak untuk mengambil hadiah setelah menyelesaikan tugas, dan apakahanak tersebut langsung membuka bungkusan hadiah atau tidak.Ketika pemeriksa independen mewawancarai anak-anak tersebut tujuhtahun kemudian, mereka menemukan perbedaan kepribadian yang sig-nifikan antara subjek tes yang sabar dan tidak sabar. Para pemeriksamelaporkan bahwa anak laki-laki yang telah menunda kepuasannya “per-hatian, dan mampu berkonsentrasi.“ Sebaliknya, anak laki-laki yang ti-dak menunda “mudah marah, gelisah, agresif, dan umumnya tidak dapatmengendalikan diri.“Begitu pula, gadis yang menahan diri dalam kondisi pengujian tampak

Page 36: Paulusdachi - re4.mastatic.infore4.mastatic.info/fred/.../Detailed_Report_of_your_EQ_Test.pdfTesEQ KecerdasanEmosional. 4 ©IQElite Dalam kehidupan sehari-hari, Anda dapat melihat

.

..

Tes EQ

.

Tes EQ

.

Auto Motivasi

.

Auto Motivasi

..

33

.

33

.

© IQ Elite

.

© IQ Elite

“cerdas, banyak akal, dan kompeten” sementara mereka yang tidak da-pat menahan diri “cenderung tertekan, menjadi korban anak-anak lain,mudah tersinggung, pemarah dan cengeng.“

Page 37: Paulusdachi - re4.mastatic.infore4.mastatic.info/fred/.../Detailed_Report_of_your_EQ_Test.pdfTesEQ KecerdasanEmosional. 4 ©IQElite Dalam kehidupan sehari-hari, Anda dapat melihat

..

..

Tes EQ

.

Tes EQ

.

Auto Motivasi

.

Auto Motivasi

..

34

.

34

.

© IQ Elite

.

© IQ Elite

5.1.2 Proaktif

Kita berpikir Penangguhan Kepuasan seperti menahan diri dari bertindakberdasarkan suatu dorongan yang menyenangkan kita (yaitu tidak makansepotong kue ataumembeli sepasang sepatu modis). Namun, Penangguh-an Kepuasan juga dapat merujuk untuk melakukan tindakan seperti kerjalembur ketika kita lelah atau bangun pagi padahal kita masih ingin tidur.Sementara kemampuan untuk menunda kepuasan menghalangi kita un-tuk menyerahkan diri pada kepuasan instan, itu tidak memberi kita do-rongan untuk berubah ketika berhadapan dengan situasi yang baru. Da-lam masyarakat saat ini yang bertransformasi dengan cepat, kemampuanuntuk mengatasi perubahan dengan cepat juga diperlukan.Keterampilan untuk mengendalikan hal-hal dan membuat sesuatu terja-di daripada hanya menyesuaikan situasi atau menunggu sesuatu terjadidisebut proaktif.Seorang proaktif umumnya tidak perlu diminta untuk bertindak: merekamengambil inisiatif untuk menghadapi perubahan dan bahkan melakukanperubahan.

5.1.3 Kesungguhan

Orang yang bersungguh-sungguh memenuhi komitmen dan menepati jan-ji, bertanggung jawab untuk memenuhi tujuan mereka dan rajin dalampekerjaan mereka. Kesungguhan sangat mirip dengan Penangguhan Ke-puasan. Penangguhan Kepuasan ialah menahan kepuasan instan untukkeuntungan pribadi jangka panjang. Kesungguhan ialah menahan kepu-asan instan untuk memenuhi tanggung jawab terhadap orang lain atauterhadap masyarakat pada umumnya.Seseorang dengan tingkat Kesungguhan tinggi mampu melupakan ba-nyak kepuasan instan dalam rangka memenuhi tanggung jawabnya.

Page 38: Paulusdachi - re4.mastatic.infore4.mastatic.info/fred/.../Detailed_Report_of_your_EQ_Test.pdfTesEQ KecerdasanEmosional. 4 ©IQElite Dalam kehidupan sehari-hari, Anda dapat melihat

.

..

Tes EQ

.

Tes EQ

.

Auto Motivasi

.

Auto Motivasi

..

35

.

35

.

© IQ Elite

.

© IQ Elite

5.2 Hasil Auto Motivasi

..

. 55

.

. 70

.

. 85

.. 100

.. 115

.

. 130

.

. 145.

..0.1%

.

2%

.

14%

.

34%

.

34%

.

14%

.

2%

.0.1%

.

115

.95 %

.

68 %

.Nilai Auto Motivasi

.

% Popu-lation

.

Hasil Auto Motivasi

.

Kami memperkirakan Auto Motivasianda ialah 115.

Anda terbiasa mengontrol kebutuhan akan kepuasan sesaat untuk kepen-tingan jangka panjang Anda. Anda dapat mengorbankan hari ini dan ber-tahan dalam kesulitan guna mencapai tujuan jangka panjang Anda.Ini menunjukkan bahwa Anda seorang yang bersungguh-sungguh danorang lain dapat mengandalkan Anda untuk menyelesaikan tugas yangtelah Anda janjikan.

Page 39: Paulusdachi - re4.mastatic.infore4.mastatic.info/fred/.../Detailed_Report_of_your_EQ_Test.pdfTesEQ KecerdasanEmosional. 4 ©IQElite Dalam kehidupan sehari-hari, Anda dapat melihat

...

6 Kesadaran Sosial

Page 40: Paulusdachi - re4.mastatic.infore4.mastatic.info/fred/.../Detailed_Report_of_your_EQ_Test.pdfTesEQ KecerdasanEmosional. 4 ©IQElite Dalam kehidupan sehari-hari, Anda dapat melihat

.

..

Tes EQ

.

Tes EQ

.

Kesadaran Sosial

.

Kesadaran Sosial

..

37

.

37

.

© IQ Elite

.

© IQ Elite

6.1 Apakah Kesadaran Sosial itu?Kesadaran Sosial ialah kemampuan emosional yang berhubungan dengancara pandang pribadi dalam situasi sosial yang meliputi tiga komponen:

1. Kesadaran Berkomunikasi

2. Memahami Orang Lain

3. Memahami Kelompok dan Institusi

Bagian ini mendeskripsikan masing-masing komponen serta menggam-barkan ciri-ciri dari seseorang yang mempunyai kemampuan yang tinggipada tiap komponen tersebut.

6.1.1 Kesadaran Berkomunikasi

Seperti halnya Kesadaran Emosional dan Pikiran pada Kesadaran Diri,seperti itu pulalah Kesadaran Berkomunikasi pada Kesadaran Sosial. Inimerupakan sebuah kemampuan untuk terus menerus sadar tentang apayang Anda komunikasikan dan apa tujuan dari komunikasi Anda.Apabila Anda ditanya “apakah Anda mengetahui apa yang sedang Andabicarakan”, sering kali Anda akan menjawab bahwa Anda, tentu saja, sa-dar apa yang sedang Anda bicarakan. Tapi apabila Anda ditanya ”berapabanyak pujian yang Anda berikan kepada orang lain kemarin”, “berapabanyak perintah yang Anda komunikasikan hari ini” atau “berapa banyakAnda mencoba membujuk orang lain minggu lalu” mungkin Anda tidakdapat menjawabnya. Jika Anda tidak dapat menjawabnya, berarti Andakurang memiliki Kesadaran Berkomunikasi.Seorang yang memiliki Kesadaran Komunikasi tinggi akan terus meman-tau komunikasi antara mereka dan pasangan komunikasi mereka dan me-reka menyadari jenis komunikasi apa yang tengah terjadi. Selain itu, me-reka memiliki tujuan dalam komunikasi mereka dan dikomunikasikan de-ngan tujuan yang jelas dalam pikiran.Apa saja jenis komunikasi yang ada? Jenis yang paling dasar dari komuni-kasi ialah pertukaran informasi sederhana. Sekitar 80% dari komunikasitermasuk dalam kategori tersebut. Namun, 20% jenis komunikasi lain-nyalah yang paling penting untuk EQ tingkat tinggi. Berikut ini tipe yangtermasuk kedalamnya:

Page 41: Paulusdachi - re4.mastatic.infore4.mastatic.info/fred/.../Detailed_Report_of_your_EQ_Test.pdfTesEQ KecerdasanEmosional. 4 ©IQElite Dalam kehidupan sehari-hari, Anda dapat melihat

..

..

Tes EQ

.

Tes EQ

.

Kesadaran Sosial

.

Kesadaran Sosial

..

38

.

38

.

© IQ Elite

.

© IQ Elite

1. Menjelaskan / Mengajarkan - Belajar

2. Mencurahkan perasaan – Mendengarkan masalah seseorang

3. Membujuk / Menjual – Menerima bujukan

4. Memuji – Menerima Pujian

5. Mengkritik – Menerima Kritikan

6. Memotivasi – Dimotivasi

7. Memerintah – Menerima perintah

Masing-masing jenis komunikasi ini memerlukan strategi dan teknik ber-beda dalam upaya mencapai tujuan Anda.Jika Anda tidak tahu jenis komunikasi yang Anda dan pasangan komuni-kasi gunakan, maka Anda tidak akan mampu menerapkan strategi danteknik tertentu. Misalnya, jika seorang teman Anda menceritakan ma-salahnya, Anda perlu menyadari bahwa komunikasi ini berbeda denganpertukaran informasi dan merespon sesuai keadaan.

Page 42: Paulusdachi - re4.mastatic.infore4.mastatic.info/fred/.../Detailed_Report_of_your_EQ_Test.pdfTesEQ KecerdasanEmosional. 4 ©IQElite Dalam kehidupan sehari-hari, Anda dapat melihat

..

..

Tes EQ

.

Tes EQ

.

Kesadaran Sosial

.

Kesadaran Sosial

..

39

.

39

.

© IQ Elite

.

© IQ Elite

6.1.2 Pemahaman Orang Lain

Memahami orang lain berarti menjadi penuh perhatian pada tanda-tandaemosional, mendengarkan dengan baik, memahami cara pandang oranglain dan memahami motivasi orang lain.Untuk Kesadaran Sosial tinggi, tidaklah cukup dengan memahami apayang Anda dan pasangan komunikasi Anda komunikasikan. Sama halnyadengan Kesadaran Diri yang tinggi, dimana Anda diharuskan mengeta-hui apa yang Anda pikirkan, Kesadaran Sosial tinggi juga mengharuskanAnda untuk mengetahui apa yang orang lain pikirkan.Karena Anda tidak dapatmengetahui dengan pasti apa yang berada dalambenak orang lain, Anda dapat menarik kesimpulan dari perilaku, kata-kata, raut muka, bahasa tubuh, dan dari nada suara orang lain, denganbegitu Anda dapat mengetahui apa yang mereka rasakan dan pikirkan.Memahami orang lain juga berarti mengetahui bagaimana orang lain ter-motivasi; mengapa orang lain melakukan apa yang mereka lakukan.Seseorang dengan Pemahaman Orang lain yang tinggi akan secara tera-tur dan akurat menilai perasaan, pemikiran dan motivasi orang lain. Me-reka akan menggunakan pengetahuan ini dalam membuat keputusan danmengambil tindakan.

Page 43: Paulusdachi - re4.mastatic.infore4.mastatic.info/fred/.../Detailed_Report_of_your_EQ_Test.pdfTesEQ KecerdasanEmosional. 4 ©IQElite Dalam kehidupan sehari-hari, Anda dapat melihat

..

..

Tes EQ

.

Tes EQ

.

Kesadaran Sosial

.

Kesadaran Sosial

..

40

.

40

.

© IQ Elite

.

© IQ Elite

6.1.3 Pemahaman Kelompok dan Institusi

Memahami Orang Lain ialah tentang memahami seseorang sebagai in-dividu. Namun, hal tersebut sering kali tidaklah cukup. Manusia adalahmakhluk sosial dan berkumpul untuk membentuk kelompok-kelompok se-perti perusahaan, partai politik, klub olah raga atau keluarga. Semuainstitusi sosial ini terbentuk atas beberapa individu. Institusi sosial lebihdari sekedar perkumpulan individu. Karenanya penerapan Kesadaran So-sial tingkat tinggi lebih dari sekedar memahami individu-individu; hal inijuga termasuk memahami institusi-institusi sosial.Memahami lembaga sosial melibatkan membaca kekuatan hubungan se-cara akurat, memahami kekuatan yang membentuk pandangan dan tin-dakan klien, pelanggan dan kompetitor dan secara akurat membaca rea-litas organisasi dan eksternal.

Page 44: Paulusdachi - re4.mastatic.infore4.mastatic.info/fred/.../Detailed_Report_of_your_EQ_Test.pdfTesEQ KecerdasanEmosional. 4 ©IQElite Dalam kehidupan sehari-hari, Anda dapat melihat

.

..

Tes EQ

.

Tes EQ

.

Kesadaran Sosial

.

Kesadaran Sosial

..

41

.

41

.

© IQ Elite

.

© IQ Elite

6.2 Hasil Kesadaran Sosial

..

. 55

.

. 70

.

. 85

.. 100

.. 115

.

. 130

.

. 145.

..0.1%

.

2%

.

14%

.

34%

.

34%

.

14%

.

2%

.0.1%

.

102

.95 %

.

68 %

.Nilai Kesadaran Sosial

.

% Popu-lation

.

Hasil Kesadaran Sosial

.

Kami memperkirakan KesadaranSosial anda ialah 102.

Keterampilan Anda dalam memahami orang lain ialah rata-rata. Terka-dang Anda dapat mengetahui apa yang orang lain pikirkan dan rasakan.Anda juga sering kali mengetahui motivasi di balik keputusan dan tindak-an orang lain.Anda memiliki sedikit pemahaman akan dinamika dari kelompok-kelompok dan institusi-institusi sosial.

Page 45: Paulusdachi - re4.mastatic.infore4.mastatic.info/fred/.../Detailed_Report_of_your_EQ_Test.pdfTesEQ KecerdasanEmosional. 4 ©IQElite Dalam kehidupan sehari-hari, Anda dapat melihat

...

7 Manajemen Hubungan

Page 46: Paulusdachi - re4.mastatic.infore4.mastatic.info/fred/.../Detailed_Report_of_your_EQ_Test.pdfTesEQ KecerdasanEmosional. 4 ©IQElite Dalam kehidupan sehari-hari, Anda dapat melihat

..

..

Tes EQ

.

Tes EQ

.

Manajemen Hubungan

.

Manajemen Hubungan

..

43

.

43

.

© IQ Elite

.

© IQ Elite

7.1 Apakah Manajemen Hubungan itu?Manajemen Hubungan ialah mengenai pengelolaan hubungan sosial danmeliputi dua komponen:

1. Ekspresi Emosional

2. Keterampilan Berkomunikasi

Bagian ini mendeskripsikan masing-masing komponen dan menggam-barkan ciri-ciri dari seseorang yang mempunyai kemampuan yang tinggipada tiap komponen tersebut.

Page 47: Paulusdachi - re4.mastatic.infore4.mastatic.info/fred/.../Detailed_Report_of_your_EQ_Test.pdfTesEQ KecerdasanEmosional. 4 ©IQElite Dalam kehidupan sehari-hari, Anda dapat melihat

..

..

Tes EQ

.

Tes EQ

.

Manajemen Hubungan

.

Manajemen Hubungan

..

44

.

44

.

© IQ Elite

.

© IQ Elite

7.1.1 Ekspresi Emosional

Ekspresi Emosional ialah kemampuan seseorang untuk mengekspresikanemosinya secara terbuka dan karenanya tidak memendam emosi di dalamdirinya.Pengendalian Diri ialah kemampuan untuk tidak bereaksi terhadap emosidiri yang tidak sewajarnya. Ekspresi Emosional merupakan sisi yang ber-lawanan dari koin yang sama; yaitu kemampuan untuk mengekspresikanemosi seseorang dengan cara sehat.Misalnya, Anda marah pada pasangan. Anda ingin memukul atau berte-riak kepadanya. Namun, karena Anda memiliki kontrol diri yang tinggi,Anda tidak melakukan keduanya. Sebaliknya, Anda menekan semua ke-marahan dalam diri sendiri tanpa mengekspresikan kemarahan Anda de-ngan cara apapun. Selama beberapa hari, Anda menghindari pasanganAnda karena setiap kali Anda bertemu dengannya atau dia, Anda ingatkemarahan Anda dan, sekali lagi, harus menekan keinginan anda untukmemukul atau berteriak.Pada contoh di atas, Anda melihat sebuah tingkatan Pengendalian Diri;yang baik! Namun, dengan hanyamenahan emosi danmenghindari orangtersebut, Anda telah menunjukkan tingkat Ekspresi Emosional yang ren-dah. Hal ini menyebabkan kerugian bagi Anda dan juga menggangguikatan emosional dengan orang tersebut.Sebagian besar peneliti setuju bahwa dengan tidak mengekspresikanemosi negatif akan menyebabkan masalah psikologis dan psikologis padaseseorang. Melepaskan emosi negatif dapat memberikan manfaat bagiAnda. Ini tidak berarti bahwa Anda perlu berteriak pada orang tersebutatau mukulnya. Tetapi Anda juga tidak boleh menghindari masalah danmenahan kemarahan. Itulah sebabnya mengapa ekspresi emosional itupenting untuk kesehatan kita.Ekspresi emosional juga merupakan dasar untuk mendapatkan hubunganyang mendalam dan bertahan lama. Emosi adalah dasar dari pembentuk-an hubungan “ekonomis emosional” dimana seseorang memberi kepadayang lainnya dan memperoleh sesuatu sebagai balasan. Dengan mem-perlihatkan emosi manusia, orang lain akan mulai mempedulikan Anda.Jika Anda menahan emosi Anda, Anda akan terlihat seperti sebuah “ro-

Page 48: Paulusdachi - re4.mastatic.infore4.mastatic.info/fred/.../Detailed_Report_of_your_EQ_Test.pdfTesEQ KecerdasanEmosional. 4 ©IQElite Dalam kehidupan sehari-hari, Anda dapat melihat

..

..

Tes EQ

.

Tes EQ

.

Manajemen Hubungan

.

Manajemen Hubungan

..

45

.

45

.

© IQ Elite

.

© IQ Elite

bot” dan orang tidak dapat dengan mudah membangun ikatan emosionaldengan Anda.Bagi seseorang dengan tingkat Ekspresi Emosional yang tinggi sangatmudah untuk mengekspresikan emosi kuat melalui cara yang sehat dannyaman. Ia mampu mengekspresikan emosinya dan dapat dengan mudahdipahami oleh orang lain, yang dapat sangat membantu dalam memba-ngun hubungan yang mendalam dan bertahan lama.

Page 49: Paulusdachi - re4.mastatic.infore4.mastatic.info/fred/.../Detailed_Report_of_your_EQ_Test.pdfTesEQ KecerdasanEmosional. 4 ©IQElite Dalam kehidupan sehari-hari, Anda dapat melihat

.

..

Tes EQ

.

Tes EQ

.

Manajemen Hubungan

.

Manajemen Hubungan

..

46

.

46

.

© IQ Elite

.

© IQ Elite

7.1.2 Keterampilan Berkomunikasi

Keterampilan berkomunikasi berarti tingkat kemampuan yang tinggi un-tuk berkomunikasi dengan orang lain dalam beragam situasi sehingga An-da dapat mencapai tujuan Anda sekaligus membangun ikatan emosional.Keterampilan berkomunikasi terdiri atas bermacam-macam keterampil-an, seperti:

1. Keterampilan Kepemimpinan

2. Keterampilan Umpan-balik

3. Keterampilan Menghargai

4. Keterampilan Mewawancara

5. Mendengarkan Secara Aktif

dan banyak lainnya.Supaya dapat unggul dalam area-area ini, pertama sekali Andamemerluk-an Kesadaran Sosial sebagai keterampilan dasar. Anda harus memahamiorang lain; Anda harus menyadari proses komunikasi; sering kali, Andaharus memahami institusi-institusi sosial. Namun memiliki pengetahuanini saja tidaklah cukup. Anda harus mampu untuk bertindak berdasarkanpengetahuan tersebut dalam cara yang tepat.Sementara keterampilan berkomunikasi ialah elemen inti dari EQ,merekatidak identik dengan EQ.Keterampilan berkomunikasi ialah yang paling sulit untuk dijelaskan ka-rena terdapat banyak jenis komunikasi. Meskipun ada beberapa elemenumum, jenis keterampilan berkomunikasi yang satu sering kali tidak ber-hubungan dengan jenis lainnya n. Misalnya, seseorang yang memiliki ke-mampuan kepemimpinan yang besar mungkin tidak baik dalam hal men-dengarkan secara aktif. Atau, orang yang hebat dalam memuji mungkintidak baik dalam mengajar.Dasar dari keterampilan ini, bagaimanapun, ialah memahami orang, me-nyadari proses komunikasi dan memahami lembaga-lembaga sosial begi-tu juga Ekspresi Emosional. Anda akan menjadi komunikator yang suksesketika Anda memiliki ketrampilan dasar ini, tahu tujuan Anda dan meng-gunakan keterampilan khusus yang sesuai dengan jenis komunikasi.

Page 50: Paulusdachi - re4.mastatic.infore4.mastatic.info/fred/.../Detailed_Report_of_your_EQ_Test.pdfTesEQ KecerdasanEmosional. 4 ©IQElite Dalam kehidupan sehari-hari, Anda dapat melihat

.

..

Tes EQ

.

Tes EQ

.

Manajemen Hubungan

.

Manajemen Hubungan

..

47

.

47

.

© IQ Elite

.

© IQ Elite

7.2 Hasil Manajemen Hubungan

..

. 55

.

. 70

.

. 85

.. 100

.. 115

.

. 130

.

. 145.

..0.1%

.

2%

.

14%

.

34%

.

34%

.

14%

.

2%

.0.1%

.

103

.95 %

.

68 %

.Nilai Manajemen Hubungan

.

% Popu-lation

.

Hasil Manajemen Hubungan

.

Kami memperkirakan ManajemenHubungan anda ialah 103.

Biasanya, Anda dapat mengekspresikan emosi Anda dengan cara yangsehat, namun terkadang Anda membatasi ekspresi emosional. Hal inimungkin yang tepat dalam situasi tertentu dan dapat menunjukkan bah-wa Anda memiliki tingkat kontrol diri yang tinggi. Namun, untuk jangkapanjang, Anda harus berhati-hati untuk tidak menginternalisasikan emosiyang kuat. Menekan emosi yang kuat dapat memiliki konsekuensi negatifterhadap kesehatan Anda.Ekspresi emosional merupakan dasar bagi segala bentuk hubungan ma-nusia. Bahkan, ekspresi emosional inilah yang membuat Anda terlihat se-perti “manusia” bagi orang lain. Jika Anda tidak mengekspresikan emosiAnda, Anda dapat dianggap sebagai pribadi dingin oleh orang lain.Tingkat keterampilan komunikasi Anda cukup wajar. Anda biasanyamampu menyesuaikan komunikasi Anda untuk situasi yang berbeda da-lam cara yang tepat. Dengan keterampilan komunikasi yang Anda miliki,sering kali Anda berhasil mencapai tujuan serta membangun ikatan hu-bungan pada saat sama.