Optik Geometri 1

Embed Size (px)

Citation preview

  • 8/18/2019 Optik Geometri 1

    1/7

    OPTIK GEOMETRI

    1. Pemantulan Cahaya

    Seseorang dapat melihat benda karena benda tersebut mengeluarkan atau

    memantulkan cahaya ke mata kita. Karena ada cahaya dari benda ke mata kita, entah cahaya

    itu memang berasal dari benda tersebut, entah karena benda itu memantulkan cahaya yang

    datang kepadanya lalu mengenai mata kita. Jadi, gejala melihat erat kaitannya dengan

    keberadaan cahaya atau sinar.

    a. Pemantulan pada Cermin Datar

    Cermin datar adalah cermin yang bentuk permukaannya datar. Di rumahmu pasti

    memiliki cermin datar yang digunakan setiap hari untuk bercermin. Sekarang cobalah kamu

     bercermin di depan cermin tersebut! Apa yang terjadi? erhatikan bayanganmu di cermin

    tersebut! esarnya bayangan yang ada di cermin tidak berubah sama sekali masih sama

    dengan besar kamu yang sesungguhnya, demikian juga jarakmu ke cermin juga sama dengan

     jarak bayangan ke cermin. Sekarang ambilah kertas kemudian tulis namamu di atas kertas

    tersebut kemudian hadapkan tulisan tersebut menghadap cermin. erhatikan tulisan yang ada

    di kertas! Kamu akan mendapatkan kesan bah"a tulisan tersebut terbalik seolah#olah posisi

    sebelah kanan menjadi kiri

    $% Melukis Pembentukan Bayanan Pada Cermin Datar

    Gambar 2.a. Melukis

    pembentukan

    bayangan sebuah

    benda titik pada

    cermin datar.

    Gambar 2.b. Melukispembentukan bayangan

    sebuah benda garis pada

    cermin datar.

  • 8/18/2019 Optik Geometri 1

    2/7

    b. Pemantulan pada Cermin !"erik #$enkun%

    Cermin s&erik adalah cermin lengkung seperti permukaan lengkung sebuah bola

    dengan jari#jari kelengkungan '. Cemin ini dibedakan atas cermin cekung (konka&% dan

    cermin cembung (kon)eks%. Setiap cermin s&erik baik itu cermin cekung ataupun cermin

    cembung memiliki &okus & yang besarnya setengah jari#jari kelengkungan cermin tersebut.

    *

    ' &    =

    dengan

    & + jarak &okus

    ' + jari#jari kelengkungan cermin

    agian#bagian cermin lengkung antara lain adalah sumbu utama (C#%, titik pusatkelengkungan cermin ( C %, titik pusat bidang cermin ( %, jari#jari kelengkungan cermin

    ( ' %, titik &okus - titik api ( % , jarak &okus (&% dan bidang &okus .

    /ambar 0 agian#bagian pada cermin (a% cermin cekung, (b% cermin cembung

    /aris pada cermin s&erik yang menghubungkan antara pusat kelengkungan C  ,  titik &okus & 

    dan titik tengah cermin disebut sumbu utama.

    ada cermin cekung semua cahaya yang datang sejajar sumbu utama akan di&okuskan

    sesuai dengan si&atnya yaitu mengumpulkan cahaya. 1itik berkumpulnya sinar#sinar pantul

    disebut titik &okus atau titik api yang terletak di sumbu utama. Cara melukis sinar#sinar

     pantulnya tetap menggunakan hukum pemantulan cahaya.

    Gambar 7. Penomoran

    ruang pada cermin

    cekung. Daerah di depancermin disebut daerah

    nyata, dan daerah di

    belakang cermin disebut

     

    Gambar 8. Pemantulan

    berkas cahaya sejajar

    sumbu utama pada cermin

    cekung

  • 8/18/2019 Optik Geometri 1

    3/7

    agaimana jika sinar#sinar yang datang ke cermin cekung tidak sejajar sumbu

    utama? 1ernyata berkas#berkas sinar pantul akan berpotongan di satu titik yang tidak terletak

     pada sumbu utama. leh cermin sinar#sinar tersebut akan dipantulkan tidak melalui &okus

    melainkan mele"ati suatu titik tertentu pada bidang &okus utama seperti tampak pada gambar 

    2

    1% Pembentukan bayanan &leh 'ermin 'ekun

    3ntuk menggambarkan bagaimana terbentuknya bayangan pada cermin cekung

    dapat menggunakan bantuan sinar#sinar istime"a, dengan demikian lukisan bayangan akan

    dapat dilukis dengan mudah karena sinar#sinar tersebut mudah diingat ketentuannya tanpa

    harus mengukur sudut datang dan sudut bias. Sinar#sinaar istime"a inipun tetap berdasarkan

    hukum pemantulan cahaya. 3ntuk menggambarkan bagaimana terbentuknya bayangan pada

    cermin s&erik kita dapat menggunakan bantuan sinar#sinar istime"a, dengan demikian lukisan

     bayangan akan dapat kita lukis dengan mudah.

    Sinar#sinar istime"a pada cermin cekung adalah sebagai berikut+

    $. Sinar yang datang sejajar sumbu utama dipantulkan melalui titik &okus (%.

    *. Sinar yang datang melalui titik &okus (% akan dipantulkan sejajar sumbu utama.

    4

    Gambar 9. Pemantulan

    berkas cahaya yang

    datangnya tidak sejajar

    sumbu utama pada

    cermin cekung

    Gambar 1(. Sinar yang sejajar 

    sumbu utama akan dipantulkan

    cermin cekung melalui titik 

    &okus

    Gambar 11. Sinar yang

    melalui &okus akan

    dipantulkan cermin cekung

    sejajar sumbu utama

  • 8/18/2019 Optik Geometri 1

    4/7

    5. Sinar#sinar yang datang melalui pusat kelengkungan ( C % akan dipantulkan kembali

    melalui titik pusat kelengkungan tersebut.

    C&nt&h melukis bayanan pada 'ermin 'ekun

      Benda berada di )auh tak terhina

      Benda berada di titik pusat kelenkunan 'ermin #titikC%

      Benda berada di ruan II

     

    Benda berada di ruan III

    Gambar 1*. Sinar yang

    mele"ati titik pusatkelengkungan cermin akan

    dipantulkan cermin cekung

    mele"ati titik tersebut.

    inar!sinar yang berasal dari

    benda yang jauh tak terhingga

    datang ke cermin berupa sinar!

    sinar sejajar dan oleh cermin sinar!

    sinar ini akan dikumpulkan di

    "okus utama sehingga bayangan

    benda yang terbentuk berupa titik

     

    #enda $# berada di titik pusatkelengkungan cermin cekung akan

    menghasilkan bayangan yang

    tepat berada di titik pusat

    kelengkungan cermin pula.

    Dapatkah kamu menyebutkan

    si"at!si"at bayangan yang

     #enda $# berada di ruang &&

    cermin cekung akan

    menghasilkan bayangan di

    ruang &&&. ebutkan si"at!si"at

     

    #enda $# terletak di ruang &&&

    cermin cekung akan

    menghasilkan bayangan di

    ruang &&. (obalah kamu

    sebutkan si"at!si"at bayangan

    yang terbentuk '

  • 8/18/2019 Optik Geometri 1

    5/7

     

    Benda berada di titik "&kus

      Benda berada di ruan I

    Dari contoh#contoh tersebut dapat disimpulkan bah"a antara ruang tempat benda

     berada dan tempat bayangan berada bila dijumlah hasilnya adalah 6. Kecuali benda yang

     berada di titik#titik khusus. Dengan demikian berlaku+

    *% Pembentukan Bayanan Oleh Cermin Cembun

    Sama halnya dengan cermin cekung, pada cermin cembung juga mempunyai tiga

    macam sinar istime"a. Karena jarak &okus dan pusat kelengkungan cermin cembung berada

    di belakang cermin maka ketiga sinar istime"a pada cermin cembung tersebut adalah +

    $. Sinar yang datang sejajar dengan sumbu utama akan dipantulkan seolah#olah berasal dari

    titik &okus (%.

    *. Sinar yang datang menuju titik &okus (% akan dipantulkan sejajar sumbu utama.

    enda A tepat di titik &okus maka sinar#sinar 

    yang datang dari benda dipantulkan oleh cermin

    cekung sejajar sumbu utama sehingga tidak 

    terbentuk bayangan, atau sering juga dikatakan

     bah"a bayangan benda berada di jauh tak 

    terhingga.

    #ila benda berada di ruang &,

    bayangan yang terbentuk

    merupakan perpotongan dari

    perpanjangan sinar!sinar pantul,

    sehingga bayangan berada di

     

    +&m&r ruan benda , n&m&r ruan bayanan -

    Gambar )*. inar yang datang

    sejajar sumbu utama akan

    dipantulkan seolah!olah dari titik

    Gambar )+. inar yang datang

    seolah!olah menuju "okus akan di

    pantulkan sejajar sumbu utama

  • 8/18/2019 Optik Geometri 1

    6/7

    5. Sinar#sinar yang menuju titik pusat kelengkungan ( C % akan dipantulkan seolah#olah

     berasal dari titik pusat kelengkungan tersebut.

    C&nt&h melukis bayanan pada 'ermin 'embun

    Seperti halnya pada cermin cekung, melukis bayangan pada cermin cembung juga diperlukan

    minimal dua sinar istime"a. Karena depan cermin adalah ruang 78 maka berapapun jarak 

     benda nyata dari cermin tetap berada di ruang 78 . Dengan demikian bayangan yang

    terbentuk berada di ruang 7 cermin cembung dan bersi&at maya, diperkecil.

    7tulah sebabnya bayangan yang terlihat di dalam kaca spion dari benda#benda nyata

    di depan kaca spion tampak mengecil dan spion mampu mengamati ruang yang lebih luas.

    Ketentuan !i"at/si"at Bayanan &leh Cermin $enkun

    Selain dengan cara melukis secara cepat kamu dapat menentukan si&at#si&at

     bayangan yang dibentuk oleh cermin#cermin s&erik dengan menggunakan ketentuan#

    ketentuan berikut +

    # Jumlah nomor ruang benda dan nomor ruang bayangan selalu sama dengan lima

    # enda yang terletak di ruang 77 dan 777 selalu menghasilkan bayangan yang

    terbalikterhadap bendanya. Sedangkan benda#benda yang berada di ruang 7 dan 78

    akan selalu menghasilkan bayangan yang sama tegak dengan bendanya.

    # Jika nomor ruang bayangan lebih besar daripada nomor ruang benda, bayangan selalu

    lebih besar daripada bendanya (diperbesar%.

    Gambar ). inar yang datang

    menuju pusat kelengkungan akan

    dipantulkan kembali melalui sinar

    itu u a.

    Gambar )-. Proses

    pembentukan bayangan padacermin cembung. #ayangan

    dari benda nyata selalu di

    ruang & cermin, bersi"at maya,

    diperkecil dan sama tegak

     

  • 8/18/2019 Optik Geometri 1

    7/7

    # Jika nomor ruang bayangan lebih kecil daripada nomor ruang benda, bayangan selalu

    lebih kecil daripada bendanya (diperkecil%.