Nsaid Dan Said

Embed Size (px)

Citation preview

  • 8/8/2019 Nsaid Dan Said

    1/46

    NON STEROID & STEROID

    ANTI INFLAMMATORY DRUGMaya Dian R., S. Farm., Apt

  • 8/8/2019 Nsaid Dan Said

    2/46

    INFLAMASIKerusakan mikrovaskuler

    Meningkatnya permeabilitas kapiler Migrasi leukosit ke jaringan radangGejala : kalor, rubor, tumor, dolor, danfuncio laesa

  • 8/8/2019 Nsaid Dan Said

    3/46

  • 8/8/2019 Nsaid Dan Said

    4/46

  • 8/8/2019 Nsaid Dan Said

    5/46

    MEDIATOR INFLAMASIProstaglandin- Meningkatkan sensitivitas sensori terhadapstimulus nyeri- Termoregulatory di hipotalamus demam- PGE 2, PGI 2 vasodilatasi arteri- PGF 2E venokonstriksi

    - PG meningkatkan sekresi mukosa lambung

  • 8/8/2019 Nsaid Dan Said

    6/46

    MEDIATOR INFLAMASIProstaglandin- PGF 2E nekrosis iskemik pada endometriumsaat menstruasi- PG kontraksi uterus- PGE 2, PGI 2 bronkodilatasi- PGF 2E bronkokonstriksi

  • 8/8/2019 Nsaid Dan Said

    7/46

    MEDIATOR INFLAMASI

    Tromboksan- regulasi agregasi plateletLeukotrien- meningkatkan permeabilitas kapiler

  • 8/8/2019 Nsaid Dan Said

    8/46

    EFEK ANALGESIK

    PG sensitisasi reseptor nyeri terhadapstimulus mekanik dan kimiawiAnalgesik pada SSP yg mengkatalisis PGPada nyeri intensitas ringan hingga sedang

  • 8/8/2019 Nsaid Dan Said

    9/46

    EFEK ANTIPIRETIK Suhu badan diatur hipotalamusAntipiretik dilatasi perifer mobilisasi air

    pengenceran darah pengeluaran keringat

    Keadaan Patologik

    Pirogen endogen interleukin melepas PG

    Suhu meningkat

  • 8/8/2019 Nsaid Dan Said

    10/46

  • 8/8/2019 Nsaid Dan Said

    11/46

    EFEK ANTI INFLAMASI

    - NSAID sebagian besar efek pada penghambatan prostaglandin (PG)

    - Mengurangi radang- Tidak mencegah kerusakan jaringan

  • 8/8/2019 Nsaid Dan Said

    12/46

  • 8/8/2019 Nsaid Dan Said

    13/46

    EFEK SAMPING UMUM NSAIDNSAID menghambat enzim COX

    penghambatan pembentukan prostaglandin

    Misoprostol turunan PGE 1 efektif menjagatoksisitas GI karena NSAID.Penghambatan pembentukan prostaglandin

    berpengaruh pada sintesis mukosa lambungkerusakan GI (dispepsia, nausea, dan gastritis).Adverse effect serius pendarahan dan perforasiGI

  • 8/8/2019 Nsaid Dan Said

    14/46

    INHIBITOR COX

    COX terdapat pada jaringan sebagai COX-1dapat terstimulasi menjadi COX-2.

    Penghambatan COX-2 lebih berperan dalamaksi antiinflamasiPenghambat COX-2 celexocib dan rofexocib

    mengurangi sampai 50% kejadian perforasilambung dan perdarahan.

  • 8/8/2019 Nsaid Dan Said

    15/46

    EFEK SAMPING UMUM NSAID

    Gangguan fungsi trombosit

    Akibat penghambatan biosintesis tromboksan A 2 perpanjangan waktu perdarahan

    Profilaksis tromboemboli

  • 8/8/2019 Nsaid Dan Said

    16/46

    EFEK SAMPING UMUM NSAID

    NefrotoksisitasProstaglandin PGE 2 dan PGI 2 vasodilator kuat di medulaginjal dan glomerulus.Penghambatan pembentukan prostaglandin di ginjal

    retensi Na menurunkan aliran darah kegagalan fungsiginjal terutama pasien dengan vasokontriktor katekolamindan pelepasan angiotensin IIAdverse effect lain bronkospasme terutama pada pasienasma, skin rashes, dan alergi lainnya.

  • 8/8/2019 Nsaid Dan Said

    17/46

  • 8/8/2019 Nsaid Dan Said

    18/46

    PARA AMINO FENOL

    Parasetamol/AsetaminofenPanadol, Tempra, Dumin, Sanmol

    Parasetamol aksi antiinflamasi tidak signifikanhanya untuk meredakan nyeri ringan.Parasetamol diabsorbsi baik tidak menyebabkaniritasi lambung secara langsung ESO

    hepatotoksik.Pengurang rasa nyeri kepala, otot atau sendi, danantipiretik Cmax 0,5 1 jam setelah pemberian p.o

  • 8/8/2019 Nsaid Dan Said

    19/46

    TURUNAN PIRAZOLONANTIPIRIN/DIPIRONNyeri kepala, spasme usus, ginjal, saluranempedu dan urin, neuralgia, migrain,dismenorhea, nyeri gigi, antipiretik Metampiron/Metamizol/AntalginESO agranulositosisKombinasi neuralgin RX, dolo scaneuron

  • 8/8/2019 Nsaid Dan Said

    20/46

    TURUNAN PIRAZOLONNyeri reumatik, pirai, nyeri sendiESO agranulositosis dan iritasi lambungFenilbutazon, Cmax 1-7 jam p.oT 3 hari

    Pro drug diubah menjadi oksifenbutazonuntuk berefek

  • 8/8/2019 Nsaid Dan Said

    21/46

  • 8/8/2019 Nsaid Dan Said

    22/46

    TURUNAN ASAM SALISILAT

    Efektif untuk nyeri kepala, sakit otot, sakitkarena rematik Kurang efektif untuk sakit gigi,dismenorhea, kram, kolik, migrainESO iritasi lambung karena guguskarboksilat yang bersifat asam

  • 8/8/2019 Nsaid Dan Said

    23/46

    TURUNAN ASAM SALISILAT

    Aspirin analgesik efektif durasi aksi sekitar 4 jam.Aspirin anti platelet Aspilet, Cardioaspirin,Thromboaspilet, AscardiaAspirin lebih banyak sebagai antiinflamasikarena penyakit sendiLebih dari 50% pasien tidak dapat mentoleransiefek sampingnya (nausea, vomiting, nyeriepigastrik, tinnitus).Cmax 15 menit setelah p.oT 17 menit

  • 8/8/2019 Nsaid Dan Said

    24/46

    TURUNAN ASAM FENAMAT

    Asam MefenamatAktivitas analgesik 2-3 x dari aspirin, 1/5dari fenilbutazonPonstan, mefinal, benostan, pondexNyeri gigiESO iritasi lambungCmax 2 jam setelah p.o

  • 8/8/2019 Nsaid Dan Said

    25/46

    TURUNAN OKSIKAM

    Bersifat asamEfek antiradang, antirematik Untuk pengobatan simptomatis rematik artritis, osteoartritis, antipiraiContoh : piroxicam, meloxicam, tenoxicamCmax 3-5 jam setelah p.oT 30-60 jam

  • 8/8/2019 Nsaid Dan Said

    26/46

    TURUNAN FENILASETAT

    Aktivitas analgesik dan antiinflamasi tinggiESO iritasi saluran cerna tinggiDiklofenak, Cmax 2 jam p.o, t 3-6 jam

  • 8/8/2019 Nsaid Dan Said

    27/46

    TURUNAN ASAM PROPIONAT

    Ibuprofen, Cmax 1-2 jam p.oKetoprofen, Cmax 0,5 1 jam p.o

  • 8/8/2019 Nsaid Dan Said

    28/46

    TURUNAN LAIN-LAIN

    benzidamin HCl (Tatum) analgesik danantiinflamasi lokal

    Tinoridin (Nonflamin) antiradang setelah pembedahan, nyeri punggung, nyeri gigi

  • 8/8/2019 Nsaid Dan Said

    29/46

    GOUT and TREATMENT OF GOUT

    Gout atau asam urat deposisi kristal sodiumurat pada sendi yang menyebabkan nyeriarthritis.Akut gout diterapi dengan indometasin,naproxen, atau NSAID lainnya selain aspirinaspirin dosis rendah meningkatkan kadar

    asam urat plasma krn menghambat sekresiasam urat melalui tubulus renal.

  • 8/8/2019 Nsaid Dan Said

    30/46

    GOUT and TREATMENT OF GOUT

    Colchicine efektif untuk asam urat mencegahdeposisi/penumpukan asam urat.

    ESO colchicine nausea, vomiting, diare, dannyeri abdomen.Pencegahan asam urat allopurinol menurunkankadar asam urat plasma dengan menghambat

    oksidasi xantin, yaitu enzim yang mengubahxantin menjadi asam urat.

  • 8/8/2019 Nsaid Dan Said

    31/46

  • 8/8/2019 Nsaid Dan Said

    32/46

  • 8/8/2019 Nsaid Dan Said

    33/46

  • 8/8/2019 Nsaid Dan Said

    34/46

    STEROID ANTI INFLAMMATORY

    DRUGSKorteks adrenal melepaskan hormon steroidke sirkulasi darah.Steroid dibedakan menjadi dua kelas :o Mineralokortikoid (aldosteron) retensi garam

    disintesis di sel glomerulus.

    o Glukokortikoid kortisol (hidrokortison),metabolism KH dan protein

  • 8/8/2019 Nsaid Dan Said

    35/46

    SAID

    Pelepasan kortisol dikontrol negative feedback mechanism melibatkan hipotalamus dan anterior

    pituitary.

    Kadar kortisol rendah pelepasan kortikotropin(hormone adrenokortikotropik, ACTH) stimulasisintesis kortisol.Pelepasan aldosteron dipengaruhi oleh ACTH dansystem rennin-angiotensin, serta kadar K plasma.

  • 8/8/2019 Nsaid Dan Said

    36/46

  • 8/8/2019 Nsaid Dan Said

    37/46

    KORTIKOSTEROID

    Dibagi 3 berdasarkan masa kerja :- Masa kerja pendek

    * hidrokortison- Masa kerja sedang

    * prednison, prednisolon,metilprednisolon, triamsinolon,

    fluosinolon- Masa kerja panjang

    * deksametason, betametason

  • 8/8/2019 Nsaid Dan Said

    38/46

  • 8/8/2019 Nsaid Dan Said

    39/46

    Obat SAID

    a. Hidrokortison- intravena pada kasus syok dan asma- topikal ( o intment ) pada eksim 0,25% -

    2,5%

    b. Prednison

    - oral pada kasus inflamasi dan alergi

  • 8/8/2019 Nsaid Dan Said

    40/46

    Obat SAIDc. Betametason (Betason, Celeston) dan

    deksametason (Oradexon, Scandexon)

    - sangat poten- tidak mempunyai efek retensi garam/urin dapatdigunakan dengan dosis tinggi walaupun padakasus udem serebral dimana retensi garam sangat

    berbahaya.- Betamethason ada yg bentuk topikal(dipropionat dan valerat)

  • 8/8/2019 Nsaid Dan Said

    41/46

    Obat SAIDd. Budenoside

    - tidak baik dalam melewati membran- lebih aktif dalam bentuk topikal.

    - dalam bentuk aerosol pada penderita asma- topical untuk eksim dengan efek sistemik minimal.e. Triamsinolon (Kenacort)

    - digunakan pada asma yang berat

    - untuk inflamasi sendi lokal.

  • 8/8/2019 Nsaid Dan Said

    42/46

    SAIDf. Klobetasol (dermovate-topikal)g. Desonid (Apolar)

    h. Mometason (Elocon)i. Desoksimetason (Esperson)

  • 8/8/2019 Nsaid Dan Said

    43/46

    EFEK GLUKOKORTIKOID

    Glukokortikoid mempengaruhi kebanyakan sel dlmtubuh.Efek metabolik

    Glukokortikoid memfasilitasi perubahan dari protein

    menjadi glikogen.Glukokortikoid menghambat sintesis protein danmenstimulasi katabolisme menjadi asam amino.Menstimulasi glukoneogenesis, penumpukan glikogen dan

    pelepasan glukosa.

    Selama puasa glukokortikoid mencegah hipoglikemia.

  • 8/8/2019 Nsaid Dan Said

    44/46

    Efek anti inflamasi dan imunosupresan

    Kortikosteroid menekan semua fase respon inflamasi.Kortikosteroid menghambat efek antiinflamasi stimulasi

    pembentukan leukosit ( l ipo cor tin) menghambat enzimfosfolipase A2 hambatan pembentukan asam arakhidonat(prekursor mediator inflamasi).Glukokortikoid menekan monosit atau fungsi makrofagdan menekan sirkulasi sel TTransport limfosit ke antigen dan produksi antibodi jugadihambat.

  • 8/8/2019 Nsaid Dan Said

    45/46

    ESO UMUMEfek metabolik

    Dosis tinggi moon face , distribusi lemak ke wajah dan punggung, terganggunya metabolisme karbohidrat yangmenyebabkan hiperglikemia.

    Protein juga dapat hilang dari otot skeletal kelemahan otot,Peningkatan katabolisme tulang osteoporosis dicegahdengan alendronate (juga untuk terapi osteoporosis postmenopouse).

    Retensi cairanDapat menimbulkan hipokalemia dan hipertensi.

  • 8/8/2019 Nsaid Dan Said

    46/46

    ESO UMUM

    Supresi adrenalTerapi dengan steroid dihentikan bertahap karena dapat

    mengakibatkan insufisiensi adrenal, dimana biasanyafungsi adrenal baru akan kembali normal setelah 6 12 bulan kemudian.

    InfeksiPenurunan sistem imun tubuh rentan terhadap infeksi.

    Komplikasi lain peptic u l ce r.