15
1. AMAL APA ( Lagu : Sedang apa ) Amal apa. Amal apa, yang disukai Allah Bersholatlah, bersholatlah, tepat pada aktunya Apa lagi, apa lagi, yang disukai Allah Berbaktilah, berbaktilah pada ibu dan ayah Apa lagi, apa lagi yang disukai Allah Sholaatlah, sholaatlah pada !abi Muhammad Apa lagi, apa lagi yang disukai Allah Ber"uanglah, ber"uanglah, ber"uang di "alan Allah #. MA$%&MA$%LA' S' LA ( Lagu : !aik&naik ke pun*ak ) Sayang&sayang adikku sayang Mari&marilah sholat Satu hari lima kali su"ud pada %llahi Satu hari lima kali su"ud pada %llahi Mari&mari, marilah sholat Lima kali sehari Subuh +huhur Asar Maghrib %sya kembali ke Shubuh lagi Subuh +huhur Asar Maghrib %sya kembali ke Shubuh lagi -. % $A$ % A (Lagu : Bintang e*il ) uhan kita, Allahu Ar $ohim !abi kita, Muhammad Al Amin itab kita, Al /ur anul arim eman kita, sesama muslimin 0. SA! $% 2%L (Lagu : Bintang e*il ) Santri ke*il di mas"id yang indah Baa /ur an dan baa sa"adah $a"in nga"i dan ra"in ngibadah Pakai pe*i dan busana muslimah Santri ke*il PA /A

Lagu Lagu Nurul Islam

Embed Size (px)

DESCRIPTION

lagu

Citation preview

1. AMAL APA( Lagu : Sedang apa )Amal apa. Amal apa, yang disukai AllahBersholatlah, bersholatlah, tepat pada waktunyaApa lagi, apa lagi, yang disukai AllahBerbaktilah, berbaktilah pada ibu dan ayahApa lagi, apa lagi yang disukai AllahSholawatlah, sholawatlah pada Nabi MuhammadApa lagi, apa lagi yang disukai AllahBerjuanglah, berjuanglah, berjuang di jalan Allah 2. MARI-MARILAH SHOLAT( Lagu : Naik-naik ke puncak )Sayang-sayang adikku sayangMari-marilah sholatSatu hari lima kali sujud pada IllahiSatu hari lima kali sujud pada IllahiMari-mari, marilah sholatLima kali sehariSubuh Dhuhur Asar MaghribIsya kembali ke Shubuh lagiSubuh Dhuhur Asar MaghribIsya kembali ke Shubuh lagi 3. IKRAR KITA(Lagu : Bintang Kecil )Tuhan kita, Allahu Ar RohimNabi kita, Muhammad Al AminKitab kita, Al Quranul KarimTeman kita, sesama muslimin 4. SANTRI KECIL(Lagu : Bintang Kecil )Santri kecil di masjid yang indahBawa Quran dan bawa sajadahRajin ngaji dan rajin ngibadahPakai peci dan busana muslimahSantri kecil TPA TQABawa Iqro' dan AL QuranRajin sholat dan rajin mengajiSayang kawan tak suka bermusuhan

5. AGAMAKU ISLAM( Lagu : Topi saya bundar )Agamaku Islam, Islam agamakuKalau bukan Islam, bukan agamakuTuhan saya Allah, Allah Tuhan sayaKalau bukan Allah, bukan Tuhan sayaTuhan saya satu, satu Tuhan sayaKalau tidak satu, bukan Tuhan saya

6. RUKUN ISLAM( Lagu : Balonku ada lima )Rukun Islam yang limaSyahadat, sholat, puasaZakat untuk si papahaji bagi yang kuasaSiapa yang tak sholat ( nar .. )Siapa yang belum zakatKan rugi di akhiratAllah pasti melaknat

7. ALLAH MAHA ESA( Lagu : Balonku ada lima )Allah yang Maha EsaPemurah dan PenciptaTempat hamaba memintaMemuji dan berdoaBeriman dan berakalUntuk bekal hidupkuIkhtiyar dan tawakalItulah usahaku

8. TUHAN HANYA SATU( Lagu : Balonku ada lima )Tuhanku hanya satuTiada bersekutuDia tidak berputraTidak pula berbapaSiapa bilang tiga door !Itu musyrik namanyaOrang seperti diaNerakalah tempatnya9. SHOLAT DAN ZAKAT( Lagu : Panjang umurnya )Sholat bersama, sholat bersamaSholat bersama lebih muliaLebih mulia, lebih muliaMembayar zakat, membayar zakatMembayar zakat juga utamaJuga utama, juga utamaRajin mengaji, rajin mengajiRajin mengaji juga muliaJuga utama, juga utama

10. MARI MENGAJI( Lagu : Naik delman )Tiap sore hari ku rajin dating mengajiDengan kawan-kawan, tuk jadi anak terpujiDi samping mengaji, diajar pula menyanyiAgar hati ini selalu dekat IllahiYo kawan-kawan, marilah kita mengajiYo kawan-kawan, marolah kita mengaji

11. ALLAH MAHA ESA( Lagu : Burung kakak tua )Allah Maha Esa, Allah Maha KayaAllah Maha Sayang, Allah Maha KuasaAllah, Allah, Allahu akbarAllah, Allah, Allahu akbarAllah, Allah, Allahu akbarAllah Maha BesarAllah Maha Besar, Allah Maha KekalAllah Maha Esa, Allah yang sempurnaAllah, Allah, Allahu akbarAllah, Allah, Allahu akbarAllah, Allah, Allahu akbarAllah Maha Besar 12. SANTRI TPA( Lagu : Warung pojok )Hijau muda seragamnya ( menawan )Pakai jilbab di kepala ( cantiknya )Qiroaty bawaannyaCinta Al Quran orangnyaAduh gantengnya, aduh cantiknyaAduh anggunnya, baik budi pekertinya

13. MARI SHOLAT( Lagu : Gelang sipatu gelang )Sholat, marilah sholatMari sholat bersama-samaBarang siapa yang tidak sholatYang tidak sholat mendapat siksa14. CARA WUDLU( Lagu : Naik-naik ke puncak )Mari kawan kita belajarCara wudlu yang benarYang pertama baca basmalahDua basuh telapak tanganYang ketiga berkumur-kumurSambil membasuh lubang hidungYang keempat membasuh mukaLalu membasuh tanganDahulukan tangan yang kananBaru tangan yang kiriUsap kepala langsung telingaCukup sekali sajaYang kelima membasuh kakiHingga ke mata kakiDahulukan kaki yang kananBaru kaki yang kiriJangan lupakan baca syahadatAgar wudlu sempurna

15. JALAN MASUK SYURGA( Lagu : Satu-satu )Satu-satu aku cinta AllahDua-dua cinta RasulullahTiga-tiga cinta orang tuaSatu, dua, tiga jalan masuk syurga

16. RUKUN IMAN( Lagu : Satu-satu )Rukun iman enam perkaraYang pertama iman kepada AllahYang kedua Malaikat-NyaYang ketiga Rasul-rasul-NyaYang keempat Kitab-kitab-NyaYang kelima hari QiamatYang keenam Qodho dan QodharSemua datang dari Allah 2X

17. 25 RASUL( Lagu : Sorak-sorak bergembira )Adam, Idris, Nuh, Hud, SholehIbrahim, Luth, IsmailIshaq, Yaqub, Yusuf, AyyubSyuaib, Harun, MusaDzulkifli, Daud, SulaimanIlyas, Ilyasa, YunusZakaria, Yahya, IsaMuhammad Nabi kita

18. KITAB AL QURAN(Lagu : Layang-layang )Ku ambil kita Al QuranKu baca dan kuartikanKu simak dan ku renungkan dengan tenangKu jadikan pedomanBerlatih berlatihBerlatih membaca Al QuranBerlatih dan ku ajak kawan-kawanHati gembira dan senang

19. MUHAMMAD RASULULLAH( Lagu : Apuse )Muhammad RasulullahPenutup Nabi dan RasulSebagai rahmad bagi alam rayaMuhammad RasulullahPemimpin di akhir zamanSholawat serta salam kami untukmuYa Muhammad, RasulullahYa Muhammad, hamba AllahMuhammad RasulullahTeladan bagi ummatnyaAl Quran firman Allah pedomannyaMuhammad RasulullahJasamu amatlah besarMari kita teruskan ajarannya

20. RUKUN ISLAM( Lagu : Siapa suka hati )Katakan rukun Islam yang pertama ( Syahadat )Katakan rukun Islam yang kedua ( Sholat )Ketiganya puasa, keempat membayar zakatKelima pergi haji naik pesawat wus wus

21. DISINI ISLAM DISANA ISLAM( Lagu : Disini senang di sana senang )Disini Islam disana IslamDimanapun aku tetap IslamSekarang Islam, besokpun IslamSampai matipun ku tetap IslamDimanapun tetap Islam, Islam jaya dimanapunTetap Islam, Islam jaya dimanapun

22. I Q R O( Lagu : Disini senang di sana senang )Disini Iqro disana IqroDimana-mana bacalah IqroDi sekolah baca, di rumah bacaDi mana-mana bacalah Iqro

23. SANTRI KECIL( Lagu : Pelangi koes plus )Kulihat santri kecil di sore hariIa rajin mengaji sambil bernyanyiSantri kecil-santri kecilRajin-rajinlah mengajiMengabdi pada IllahiUntuk bekal hari nanti

24. SUARA ADZAN(Lagu : Kring-kring-kring ada sepeda)Terdengar suara adzan,Tanda panggilan sholatTundalah kegiatan,Marilah beribadatDengar seruan qomat,Sholatkan dimulaiKhusyu waktu ibadahIkhlas di dalam hati

25. AL QURAN(Lagu : Soleram)Al Quran, Al QuranAl Quran firman TuhanKitab suci menjadi pedoman kawanPelajari serta diamalkanKitab suci menjadi pedoman kawanPelajari serta diamalkan

26. MARI KITA SHOLAT( Lagu : Matahari terbenam )Ayo kawan semua, mari kita sholatTinggalkan permainan, kerjakan ibadahAyo ayo. ayo mari kita sholatAyo ayo ayo kerjakan ibadah

27. PERGI MENGAJI( Lagu : Matahari terbenam )Menjelang sore hari, ku pergi mengajiKubawa Qiroaty, dengan senang hatiAyoayo ayo kita mengajiAyoayo ayo kita mengaji

29. WAKTU DAN REKAAT SHOLAT(Lagu : Bangun tidur)Sholat Shubuh di pagi hariSholat Dhuhur di siang hariSholat Asar di sore hariMaghrib, Isya di malam hariSholat Subuh dua rekaatDhuhur Asar empat rekaatSholat Maghrib tiga rekaatSholat Isya empat rekaat

30. MENGAJI AL QUR AN(Lagu : Heli anjing kecil)Mari mengaji Al QuranDengan ustadz ustadahIkuti dan perhatikanJangan banyak bercandaIngat, Hei temanHormati Al QuranAyo, hei temanKita mengamalkan

31. AKU ANAK ISLAM(Lagu : Aku anak sehat)Aku anak Islam rajin sembahyangKarena bimbingan ibu tersayangSemenjak aku kecil, slalu ikut mengajiSehingga mengerti ajaran IlahiSenang hati ibu melihat akuTak lupa mengaji setiap waktuBila aku belajar ibu slalu ihtiarMembimbingku belajar jadi anak yang pintar

32. MASUK PENGAJIAN(Lagu : Lagi bilaman)Ayo, kawan-kawan kita bergandeng tanganBesama-sama masuk ke pengajianAyo, ayo , ayoAyo, ayo, ayoBawa Qiroaty dan Al QuranJangan sampai ketinggalanDuduk tertib mendengarkan

33. CINTA ISLAM( Lagu : Desaku)Islamku yang kucintaKujaga selaluMembuat ku bahagiaDan ingin menyatuTak akan kulupakanTak akan berceraiSelalu kudambakanIslamku yang damai

34. NGAJI SAMA-SAMA( Lagu : Cublak-cublak suweng )Ngaji sama-sama, yang ramai tidak bisaYang ngantuk tidak dengar, yang nganggu tak disukaBismillah ayo ngaji, bismillah ayo ngajiAyo-ayo ngaji, ngajine sing tenananOra pareng gojeganLungguhe anteng-antenganSing rame kancane syetanBismillah ayo ngaji, bismillah ayo ngaji

35. SIAPA TAHU( Lagu :Nama-nama rasa )Siapa tahu nama Tuhan kitaAllah Allah Allah AzawajalaSiapa tahu nama Nabi kitaMuhammad shalallahu alaihi wassalamCobalah katakan apa kitab kitaAlquran namanyaSesama muslim itu teman kitaKalau musuh kita adalah setan

36. MENUNTUT ILMU( Lagu : Bebek-bebekku )Teman-temanku, mari-kemariIkutlah aku menuntut ilmuDisana kita ngaji bersamaTuk bekal hidup nanti diakhiratnyaYo ikut, yo ikut ngaji bersamaBelajar Al Quran dengan gembira

38. ALLAH TUJUAN KITA(Lagu : Semut-semut kecil)+ Wahai santri-santriUstadz mau tanyaSiapa Tuhanmu, siapa Nabimu, dan apa kitabmu ?= Ustadz baik hatiKami kan menjawabAllah Tuhanku, Muhammad Nabiku, Al Quran kitabkuAlhamdulillah kalian tahuAlhamdulillah kalo begitu+ Wahai santri-santriUstadz tanya lagiSiapa temanmu, siapa musuhmu, harus bagaimana ?= Ustadz baik hatiKami kan menjawabMuslim temanku, Syetan musuhku wajib dijauhiAllah taala tujuan kitaNabi Muhammad teladan kitaAl Quran karim, pedoman kitaIman dan taqwa bekal utamaLa la la la la la la la la 2xLa la la la la la la la la 2x

44. ANGGOTA BADANKita hafalkan bersamaNama-nama anggota badanDalam bahasa ArabKepala rokshun, rambut syarunKening jabkhotun, mata ainunHidung anfun, telinga udzununDada shodrun, leher unuqunFamun mulut, shofkhotun bibirSinun gigi, lisanun lidahBagnun perut, rijlun kakiYadun tangan, ashobiun jari-jari

45. BULAN HIJRIAHMari kawan semua, kita menghafalkanDua belas nama bulan dalam tahun HijriayahSatu Muharrom, kedua ShafarTaga Robiul awal, empat Rabiul tsaniLima Jumadil ula, enam Jumadil tsaniyahKetujuh bulan rojab, delapan bulan SyabanSembilan Romadhon, sepuluh bulan SyawalSebelas Dzulqoidah, Duabelas Dzulhijah

MACAM-MACAM TEPUK 1. TEPUK ISLAMTepuk Islam( X X X ) agamamu ( X X X ) Islam( X X X ) Tuhanmu ( X X X ) Allah( X X X ) Nabimu ( X X X ) Muhammad( X X X ) Kitabmu ( X X X ) Al Quran( X X X ) temanmu ( X X X ) muslim( X X X ) musuhmu ( X X X ) syetan

2. TEPUK TENANGTepuk tenang( X X X ) te ( X X X ) nang( X X X ) tenang sedakep Mendel cep.

3. TEPUK KHOLIFAHTepuk Kholifah( X X X ) pertama ( X X X ) Abu Bakar( X X X ) kedua ( X X X ) Umar( X X X ) ketiga ( X X X ) Usman( X X X ) keempat ( X X X ) Ali

4. TEPUK RUKUN ISLAMTepuk rukun Islam( X X X ) pertama ( X X X ) syahadat( X X X ) kedua ( X X X ) shalat( X X X ) ketiga ( X X X ) puasa( X X X ) keempat ( X X X ) zakat( X X X ) kelima ( X X X ) haji

5. TEPUK RUKUN IMANTepuk rukun Iman( X X X ) pertama ( X X X ) pada Allah( X X X ) kedua ( X X X ) Malaikat( X X X ) ketiga ( X X X ) Kitab-Nya( X X X ) keempat ( X X X ) Nabi-Nya( X X X ) kelima ( X X X ) Hari Kiamat( X X X ) keenam ( X X X ) Taqdir

6. TEPUK AL QURAN( X X X ) pertama ( X X X ) Al Fatihah( X X X ) kedua ( X X X ) Al Baqorah( X X X ) ketiga ( X X X ) Ali Imran( X X X ) keempat ( X X X ) An Nisa( X X X ) kelima ( X X X ) Al Maidah( X X X ) keenam ( X X X ) Al Anam( X X X ) ketujuh ( X X X ) Al Araf( X X X ) kedelapan ( X X X ) Al Anfal( X X X ) kesembilan ( X X X ) At Taubah( X X X ) kesepuluh ( X X X ) Yunus

7. TEPUK ISTIQOMAH( X X X ) Aku ( X X X ) Anak Islam( X X X ) Slalu bangga ( X X X ) dengan Islam( X X X ) Jadi mentri ( X X X ) tetap Islam( X X X ) Jadi mantri ( X X X ) tetap Islam( X X X ) Pak polisi ( X X X ) tetap Islam( X X X ) Sampai mati ( X X X ) tetap Islam( X X X ) Islam Islam yes.

8. TEPUK ISLAM JAYA( X X X ) I ( X X X ) S( X X X ) L ( X X X ) A( X X X ) M ( X X X ) Islam . Jaya.

9. TEPUK SHOLAT( X X X ) Lima waktu ( X X X ) kulakukan( X X X ) Hati riang ( X X X ) jiwa lapang( X X X ) Subuh ( X X X ) Dhuhur( X X X ) Ashar ( X X X ) Maghrib( X X X ) Isya ( X X X ) tak pernah( X X X ) kutinggalkan

10. TEPUK PANJI ISLAMPanji Islam kan datang ( X X X hey )Umat Islam kan menang ( X X X hey )Tak henti kami berjuang ( X X X hey )Agar panji Islam menjulang ( X X X hey )

3. Tepuk Anak Soleh [ini yang jadi liri khas PIA AT-TAQWA]Tepuk 3X AkuTepuk 3X Anak SolehTepuk 3X rajin sholatTepuk 3X Rajin ngajiTepuk 3X Orang tuaTepuk 3X DihormatiTepuk 3X Cinta IslamTepuk 3X sampai matiLaillahailallah MuhammaddarusulullahIslam islam Yess