48
01/17/22 RGS-histo-kulit 1 KULIT DAN DERIVATNYA HISTOLOGI 2011 dr Reni Gustine S MARS

Kulit Dan Derivatnya 2011

Embed Size (px)

DESCRIPTION

kedokteran

Citation preview

  • KULIT DAN DERIVATNYAHISTOLOGI 2011dr Reni Gustine S MARS

    RGS-histo-kulit

  • TIK :Mampu menjelaskan susunan mikroskopis, histofisiologis kulit dan derivat-derivatnyaTIU :1.Mampu menjelaskan susunan mikroskopis dan histofisiologis macam lapisan kulit.

    2.Mampu menjelaskan susunan mikroskopis dan histofisiologis kulit tebal dan kulit tipis.

    3.Mampu menjelaskan susunan mikroskopis dan histofisiologis derivat derivat kulit.

    RGS-histo-kulit

  • Gambaran umum kulitKulit : pembungkus seluruh permukaan tubuh.Ketebalan : berbeda tergantung lokasi, 0,5-4 mm.Derivat kulit : ( Bangunan yang embriologis berasal dari kulit)- Kelenjar sudorifera.- Kelenjar sebasea.- Rambut.- Folikel rambut.- Kuku.

    RGS-histo-kulit

  • Berdasarkan sifat dan asal kulit : 2 lapisan

    1.Lapisan epidermis (kulit ari).- Lapisan luar kulit.- Epitel squamous kompleks berkeratin.- Lebih tipis dari dermis.- Asal : ektoderm.

    2.Lapisan dermis (kulit jangat).- Lapisan dalam kulit.- Jaringan ikat.- Asal : mesoderm.

    RGS-histo-kulit

  • Jaringan subkutan (hipodermis) : - Pada bagian bawah kulit, dibawah dermis. - Histologis tidak termasuk kulit. - Klinis merupakan bagian kulit. - t.d : - Jaringan ikat longgar. - Timbunan lemak (Paniculus adiposa) perut. - Kelopak mata dan penis tak mempunyai lemak. - Jaringan ikat padat (telapak tangan dan kaki) lebih sulit digerakan dari jaringan dibawahnya.

    RGS-histo-kulit

  • Dermis :- Otot polos : penis, skrotum, areola mammae.- Otot seran lintang : wajah dan kepala.

    Hubungan antara kulit dan mukosa disebut Mucocutaneus junctions: - Bibir, vulva, nares anterior, preputium, palpebrae dan anus.

    RGS-histo-kulit

  • INTEGUMENT

    RGS-histo-kulit

  • Fungsi :1.Pertahanan terhadap kuman keratin, pH = 4.2. Imunologik (Keratinosis, sel Langerhans, Limfosit epidermal sel T, sel T teraktivasi dan T memory, makrofag).3. Keratin : waterproof, melindungi dari sinar ultraviolet.4. Ekskresi : - 1 cm penguapan, butuh 90 kalori menurunkan suhu tubuh.- Pengeluaran keringat.5. Membentuk vitamin D dgn bantuan sinar ultraviolet.6. Alat sensasi : akhiran saraf suhu, raba, tekanan, nyeri (korpuskulum Meissners).7. Membantu diagnosa suatu penyakit :- Anemia : kulit tampak pucat.- Hepatitis : kulit tampak kuning.

    RGS-histo-kulit

  • EpidermisEpitel squamous kompleks berkeratin.

    Cytomorphosis : Proses penggantian dan pengelupasan keratin dengan keratin baru dari sel-sel dibawahnya.Diawali pembelahan sel basal pendorongan sel ke permukaan sel paling atas berubah jadi keratin desquamasi/pengelupasan (stratum disjunctum).Berlangsung 15 30 hari.

    Epidermis t.d 5 lapisan.

    RGS-histo-kulit

  • Lapisan epidermis1.Stratum korneum. 2.Stratum lucidum.3.Stratum granulosum4.Stratum spinosum.5.Stratum basale.

    RGS-histo-kulit

  • 1. Stratum corneum 2. Stratum lucidum 3. Stratum granulosum4. Stratum spinosum5. Basal layer (stratum basale)6. Dermal papilla7. Cell with keratohyalin granules8. Cells of the stratum spinosum9. Intercellular bridges10. Desquamating layer11. Sections through the duct of a sweat gland (sudoriferous gland)12. Cell in mitosis13. Tactile corpuscle (Meissners corpuscle)14. Dermal papillae15. Dermis INTEGUMENTThick skin, palm : superficial layers

    RGS-histo-kulit

  • Stratum basale / stratum germinativum / stratum silindrikum / stratum pigmentosum :- Selapis sel pigmen basal silindris, batas kurang jelas, inti lonjong dan dalam sitoplasma terdapat melanin.- Sel-sel mitosis.

    Stratum spinosum- Beberapa lapis sel diatas stratum basale.- Bentuk polihedris, inti bulat/lonjong.- m.c : - tonjolan sitoplasma (prickle cell/spina), saling berhubungan.- Tonofibril sbg intersellular Bridge.- m.e :- tonofibril tidak berjalan didlm jembatan antar sel dan berakhir pada pertemuan protoplasma desmosome.- Terjadi mitosis dan terdapat melanin.

    RGS-histo-kulit

  • Stratum granulosum :- 2-4 lapis sel, rapat. - Bentuk polihedris rendah atau ketupat pipih, sejajar sumbu panjang permukaan kulit.- Sitoplasma : butir gelap keratohialin/skleroprotein.

    Stratum lucidum :- Tak jelas terlihat lapisan tipis homogen, terang, jernih, afinitas terhadap warna kecil. - Inti dan batas sel tak terlihat. - Terdiri dari protein eleidin.

    Stratum korneum- Lapisan terluar eleidin berudah jari keratin yang tersusun tidak teratur, serabut elastis dan retikuler lebih sedikit saling melekat erat.- Terdiri dari 15-20 lapisan.

    RGS-histo-kulit

  • Dermis :- Jaringan dibawah epidermis.- T.d : stratum papilare dan stratum retikulare.Stratum papilare/stratum spongiosum :- Bagian luar dermis.- T.d : jaringan ikat longgar, banyak kapiler, fibroblast (terbanyak), makrofag, chromatofor, limfosit, mast sel, plasma sel,leukosit lain.- Papila dermis.

    Stratum retikulare/jaringan kompaktum :- Bagian dalam dermis, lebih tebal.- T.d : - jaringan ikat fibriler padat, tak teratur tersusun dr kolagen kasar yg membentuk jala yg tidak teratur.- serabut elastis, sedikit retikuler, sel lemak dalam kelompok kecil/besar.

    RGS-histo-kulit

  • Kulit tebal Kulit tipisTelapak tangan dan kaki.

    Tak berambut.

    Epidermis sangat tebal (stratum korneum).Terdapat lekukan dan penonjolan dgn pola khas sidik jaricap jari yang menetap seumur hidup dan menentukan identitas.Kulit yang membungkus tubuh selain telapak.Berambut.

    Epidermis tipis :

    Kel.sudorifera, folikel rambut, Kel.sebasea

    RGS-histo-kulit

  • Kulit tipis

    Kulit yang membungkus tubuh selain telapak.Berambut. Epidermis tipis : - Stratum basale sama tebal.- Stratum spinosum lebih tipis.- Stratum granulosum tak jelas membentuk lapisan kontinyu. T.d selapis sel dan granula keratohialin.- Stratum lucidum tidak ada.- Stratum korneum relatif tipis.Paling tipis : kelopak mata < 0,5 mm.Paling tebal : punggung, bahu > 5mm.Bagian ekstensor > tebal dr flexor.Kel.sudorifera, folikel rambut, Kel.sebasea

    Lapisan dermis pada kulit tipis :- Tidak mengikuti permukaan kulit.- Relatif datar dan str papilare teratur.- Serabut elastis di : - Str.papilare menbentuk anyaman sangat halus dibawah epitel. -Str retikulare anyaman kasar, tidak teratur diantara sel kolagen di sekitar folikel rambut dan kel.sudorifera.-Jumlah tak banyak, tapi lebih berperan dlm menentukan elastisitas kulit.

    RGS-histo-kulit

  • Kulit tebalKulit tipis

    RGS-histo-kulit

  • Comparison of thick and thin skin

    Location Total thickeness EpidermisStr. CorneumStr. LucidumStr. GranulosumStr. Basale Dermatoglyphics DermisHair follicle

    Sebaaceous glandsEccrine sweat glandsElastic fibersMeissners corpusclesThick skinPalm and soles 0.8 1.4 mm

    Thick (15 - > 40 layers)+Continus> merkels cells+

    -

    FewerMoreFewer+++Thin skinRest of the body 0.07 1.12 mm

    Thin 10 20 layers-Discontinous< merkels cells-

    + (except in glans penis, labia minora, clitoris, lip)MoreFewerMore+

    RGS-histo-kulit

  • Pigmentasi kulitWarna kulit resultanse 3 komponen :- Kekuningan karoten (makanan).- Merah-kebiruan oxyhaemoglobin (pembuluh darah).- Coklat-hitam pigmen melanin (kulit).Melanin : - Benda inklusi, butir coklat kehitaman gumpalan.- Warna kulit berbeda-beda hitam, coklat, kuning.- Albina sedikit/tak ada melanin.- Kulit putih : sedikit melanin pada str basale, pigmen bertambah bila disinari ultraviolet (matahari).- Kulit negro : banyak melanin pd str basale dan str spinosum. Sangat sedikit pd telapak tangan

    RGS-histo-kulit

  • Melanin :- Dibentuk oleh melanosit. - Asal melanoblast terbentuk pd kristaneuralis migrasi ke perbatasan dermis - epidermis berdifferensiasi jadi melanosit.- Jumlah melanosit pd semua kelompok ras sama, hanya banyaknya melanin yang diproduksi berbeda.- 1 melanosit berada diantara 4 10 sel basal.- Badan sel melanosit terletak tepat dibawah sel basal atau diantara sel basal.- Cabang sitoplasma bertambah panjang, menyusup diantara sel epidermis, dibawah sel epidermis dan berakhir pada sel epidermis, terutama pd lapisan basal.

    RGS-histo-kulit

  • Melanosit :- Melanin disimpan dlm sitoplasma sel epidermis (sel basal).- H.E : sulit membedakan melanosit dan sel basal.- Reaksi dopa (Dihidroksiphenilalanin) : Prinsip- Sel yg memproduksi tirosinase reaksi ( +).- Tidak memproduksi tirosinase reaksi ( - ). (Tirosin ----- enzim tirosinase ----- melanin )- Kulit dopa masuk sel kulit sel yg memsintesa tirosinase mengubah dopa jadi melanin : coklat hitam.- Reaksi + pd melanosit dan reaksi pd sel basal.- Reaksi dopa dpt menunjukan cabang sitoplasma dendritic cell

    RGS-histo-kulit

  • Bayi ras mongol : pada bagian dalam dermis daerah sakral terdapat melanosit kebiruan disebut Mongol spot.

    Produksi melanin dirangsang oleh sinar ultraviolet, hormon dan rangsangan.

    Fungsi : - Melindungi kulit dr sinar ultraviolet yg berlebihan. - Membentuk vit D dari ergosterol (provitamin D).

    RGS-histo-kulit

  • Diagram of a melanocyte (shown in color). Its arms extend upward into the interstices between keratinocytes. The melanin granules are synthesized in the melanocyte, migrate to its arms, and are transferred into the cytoplasm of keratinocytes. Ribosomes, Golgi complex, rough endoplasmic reticulum and mitochondria are also present.

    RGS-histo-kulit

  • Derivat-derivat kulitSkin appendages, adneksa kulit, struktur tambahan kulitAsal epidermis.T.d : - kel.sudorifera, - kel.sebasea, - folikel rambut, - rambut, - kuku.

    Cara pengeluaran hasil sekresi kelenjar keringat t.d :- Kel merokrine : hampir diseluruh permukaan kulit, terutama telapak tangan dan kaki.- Kel apokrine : axilla, areola mammae.- Kel holokrine : pd lemak.

    RGS-histo-kulit

  • Kelenjar SudoriferaKelenjar tubulus sederhana, ber-selubung.Letak di dermis terutama pada kulit tebal (telapak 3000/mm).

    Bagian sekretorik :- Letak langsung dibawah dermis dlm jaringan sub kutan.- Bentuk ber-gulung, - T.d sel kolumner selapis, susunan tak teratur.- Inti relatif kecil, sitoplasma : pigmen dan vakuola.- Lumen lebih besar dibanding tebal dinding.- Pd kelenjar kecil epitel langsung menempel pd membrana basalis, - Pd kelenjar besar ada mioepitel kmd menempel pd mb basalis.- Mioepitel : - fusiform, - asal ektoderm, - berjalan spiral/longitudinal, - dapat berkontralsi untuk mengeluarkan keringat.

    RGS-histo-kulit

  • Kelenjar SudoriferaBagian sekretorik dan bagian exkretorik Bagian exkretorik- Peran mengalirkan keringat.- Tubulus berjalan spiral pada epidermis melalui ujung interpapillary pegs epidermis.- Dinding :- Pada dermis : 2 lapis sel kuboid yg tercat gelap.- Pada epidermid : Sel epidermis tersusun konsentris.- Lumen exkretorik lebih kecil dari lumen sekretorik.

    Kelenjar keringat tidak terdapat pada - Kuku.- Preputium penis dan glans penis.

    RGS-histo-kulit

  • Sweat Gland (Diagram)1. Excretory duct passing through the epidermis2. Excretory duct in the dermis3. Secretory portion4. Excretory duct5. Secretory portion6. Excretory duct passing through the epidermis 7. Excretory duct in the dermis8. Secretory portion9. Excretory ductsACB

    RGS-histo-kulit

  • Kelenjar Sebasea

    Terdapat pd seluruh tubuh, kecuali telapak tangan dan kaki.Hampir selalu berhubungan dgn folikel rambut. Kecuali pada : Papilla mammae, labia minora, bibir, sudut mulut dan kelenjar meiboom.Pada kulit hidung : kel.sebasea > dr folikel rambut.Bentuk : alveolar sederhana/bercabang, tipe holokrin.T.d beberapa lapis sel diatas mb.basalis diluarnya diliputi jaringan ikat halus.Sekresinya disebut sebum, Pembentukannya diawali proliferasi sel basal pendorongan sel hasil proliferasi kearah lumen akumulasi tetes lemak dlm sitoplasma sel membesar, nekrosis, inti piknotik/hilang.Beberapa sel mengandung keratohialin.Kearak leher kelenjar (luar) sel hancur, mbtk sekret sebum.Sebum t.d lemak, butir keratohialin, keratin, sisa sel.Fungsi : meminyaki rambut dan permukaan kulit.

    RGS-histo-kulit

  • 1. External root sheath of a hair follicle2. Duct of the sebaceous gland3. Cytolysis of secretory cells4. Nuclei of secretory cells 5. Basal cells6. Alveolus of sebaceous gland7. Connective tissue sheath8. External root sheath9. Internal root sheath10. Cortex of hair11. Erector muscleSebaceous GlandINTEGUMENT

    RGS-histo-kulit

  • INTEGUMENT1. Stratum corneum2. Stratum germinativum3. Dermal papillae4. Dermis : reticular layer6. Sebaceous glands5. Hair follicles (tg.s)7. Erector muscles (arrector pili muscles)8. Hair follicles (l.s)9. Ducts of sweat glands (sudoriferous)10. Hair bulbs (bases of hair follicles)11. Papillae of hair follicles12. Secretory sections of sweat glands13. Skeletal muscle14. Epidermis traversed by duct of a sweat gland15. Sebaceous gland16. Duct of a sweat glands (l.s)17. Hair (cortex)18. Internal root sheath19. Connective sheath of hair follicle20. External root sheath of hair follicle21. Medulla and matrix of hair 22. Lamellar corpuscles (Pacinian corpuscles)23. Adipose tissue in subcutaneous layer24. Vein 25. Arteriole

    RGS-histo-kulit

  • Rambut dan folikel rambutRambut : - Batang (diatas permukaan kulit). - Akar : bagian rambut di dalam kulit.Folikel rambut : jaringan yang meliputi akar rambut.Pertumbuhan rambut :

    Bl ke 3 masa janin epidermis invasi ke dermis folikel rambut, rambut.Pertama terjadi pd daerah alis, dagu, bibir atas yg lain dan kulit tipis.Bl ke 5 6 masa janin : mempunyai rambut sangat halus (Lanugo). Sebelum lahir lanuga rontok, kecuaki pd alis, kelopak mata, kulit kepala.Bbrp bl setelah lahir, rambut rontok, diganti rambut yg lebih kasar (vellus).Puber : Tumbuh rambut di axilla dan pubis. Pd pria tumbuh jenggot, kumis, dll.Rambut kasar tdpt pada kepala, alis dan tumbuh pada masa puber disebut sebagai Terminal Hairs .

    RGS-histo-kulit

  • Keratin rambut1.Keratin lunak :- Tdpt : seluruh permukaan kulit, terutama kulit tebal, medula rambut.- Histologis : perubahan sel epidermis : sitoplasma mengandung keratohialin sel jernih (str.lucidum) keratinisasi desquamasi.2.Keratin keras :-Tdpt : kuku, kutikula, kortex rambut.-Pembentukan tak melalui butir keratohialin, str.lucidum.- Perubahan per-lahan dr sel epidermis yg tetap hidup menjadi keratin.-Keras, tak mengalami desquamasi, > mengandung sulfur.

    RGS-histo-kulit

  • Struktur rambut.Medula : keratin lunak.Kortex dan kutikula : keratin kerasMedula-Bagian tengah t.d sel yg mengalami keratinisasi.- Sel terpisah, diantara sel terdapat udara/cairan. -Bagian ini tidak terdapat pada rambut tipis/halusKortex- Bagian terbesar dari rambut, t.d sel runcing yang mengalami keratinisasi, mengandung pigmen.Kutikula- Membran tipis, t.d sel pipih, keratinisasi dan transparan.- Tersusun seperti genting, 1-3 lapis.

    RGS-histo-kulit

  • Hair (cortex)Connective sheath of hair follicleMedulla of hair Hair bulbs (bases of hair follicles)Papillae of hair folliclesMatrix of hair Muskulus Erector PiliGlandula SebaseaEpidermis

    RGS-histo-kulit

  • External root sheathGlassy membrane Medulla Cortex Cuticle of hairConnective tissue sheathGlassy membraneHair bulbExternal root sheathInternal root sheathDermal papillaMelanocytes Drawing of a hair and its follicle. The follicle has a bulbous terminal expansion with a dermal papilla. The papilla contains capillaries and is covered by cells that form the hair root and develop into the hair shaft. The central cells (A) produce large, vacuolated, moderately keratinized cells (indicated by the arrow) that form the medulla of the hair. The cells that produce the cortex of the hair are located laterally (B). Cells forming the hair cuticle originate in the next layer ( C) The peripheral epithelial cell develop into the internal and external root sheaths. The external root sheath (shown in color) is continuous with the epidermis, while the cells of the internal root sheath disappear at the level of the openings of the sebaceous gland ducts (not shown).

    RGS-histo-kulit

  • Struktur folikel rambutT.d : Dermis dan epidermis.

    Papila : bagian dermis pd dasar folikel yang menonjol, berisi jaringan ikat, pembuluh darah dan sel saraf.Germinal matrix : - Bagian luar papila yang diliputi sel epitel pada ujung folikel rambut yang membesar.- Sel germinal matrix (puncak medula) berproliferasi membentuk rambut dan dapat tumbuh terus.- Bagian sentral germinal matrix (puncak medula) membentuk medula rambut dan kortex.- Bagian perifer membentuk selubung akar rambut luar dan selubung akar rambut dalam.

    RGS-histo-kulit

  • Selubung akar dalam hanya pada bagian bawah folikel, t.d :1. Kutikula : Merupakan lapisan dalam, dekat kutikula kortex rambut, terdiri dari sel pipih.2. Lapisan Huxley : Lapisan tengah3. Lapisan Henle: Lapisan luar, t.d 1 lapis sel yg seluruhnya mengalami keratinisasi.Sel selubung akar dalam mempunyai keratohialin yg bersifat asidofil dgn HE tampak kemerahan granula trichohyalin

    Selubung akar luar- Letak : dasar folikel, lanjutan germinal matrix.- T.d : Satu lapis sel sesuai str basale epidermis- Lebih keatas t.d beberapa lapis sesuai lapisan epidermis

    RGS-histo-kulit

  • Selubung jaringan ikat : - Dermis yang langsung menyelubungi folikel rambut.- Dipisahkan dari selubung akar luar oleh membrana basalis.

    Muskulus Erektor Pili :- Otot polos yg melekat pd pertengahan selubung jaringan ikat, ujung lainnya melekat pada stratum papilare dermis, dengan arah miring keatas.- Kontraksi : - rambut berdiri tegak, - kulit melekuk,- sekret kelenjar sebasea keluar- Inervasi : serabut saraf simpatis.

    RGS-histo-kulit

  • External root sheath of hair follicleInternal root sheath of hair follicleConnective sheath of hair follicle

    RGS-histo-kulit

  • Warna rambut

    - Tergantung kualitas dan kuantitas pigmen kortex.- Sedikit/kurang putih.- Campuran putih dan berpigmen abu-abu (uban).- coklat dan hitam ada melanin.

    - Melanosit pd matrix folikel rambut dapat ber-mitosis kemudian terdorong keatas.

    RGS-histo-kulit

  • Vaskularisasi kulit

    Arteri subkutan tepat dibawah dermis Ke dalamMemeliharaJaringan lemak Folikel rambutKe superfisialMembentuk anyaman Retekutaneus(di bawah dermis)Menembus Str Retikulare Folikel rambutKelenjar keringatKelenjar SebaseaPerbatasan Str Retikulare dan str papilare Anyaman arteriol Rete Sub PapilareDi bawah Epidermis sekitar matrix dan papila folikel rambut, kel. Keringat, kel. Sebasea. anyaman kapiler (capilary beds)Superisial Str RetikularePleksus papilaria

    RGS-histo-kulit

  • Pada keadaan temperatur udara :

    Lebih rendah dari suhu tubuh : Kapiler dan venulae di str papilare dan sub papilare menyempit sehingga temperatur tubuh tidak banyak yang hilang.

    Bila udara panas : Kelenjar keringat aktif memproduksi keringat - kapiler dan venulae dilatasi - penguapan keringat.

    RGS-histo-kulit

  • Sistem imun pada kulitBarier fisik antara tubuh dan dunia luar.Antigen masuk ke dlm tubuh melalui kulit respon imun di kulit.

    Komponen selluler :Keratinosit : Memproduksi sitokin dan kemokin dapat menyebabkan kemotaksis dan aktivasi lekosit.

    Sel Langerhans : derivat sel dendritik yang terletak di atas str basale epidermis, berperan sebagai sel penyaji (APC).

    Limfosit epidermal : sel T .

    Dermis : Limfosit (sel T teraktifasi dan T memory) dan makrofag.

    RGS-histo-kulit

  • INTEGUMENT1. Stratum corneum2. Stratum germinativum3. Dermal papillae4. Dermis : reticular layer6. Sebaceous glands5. Hair follicles (tg.s)7. Erector muscles (arrector pili muscles)8. Hair follicles (l.s)9. Ducts of sweat glands (sudoriferous)10. Hair bulbs (bases of hair follicles)11. Papillae of hair follicles12. Secretory sections of sweat glands13. Skeletal muscle14. Epidermis traversed by duct of a sweat gland15. Sebaceous gland16. Duct of a sweat glands (l.s)17. Hair (cortex)18. Internal root sheath19. Connective sheath of hair follicle20. External root sheath of hair follicle21. Medulla and matrix of hair 22. Lamellar corpuscles (Pacinian corpuscles)23. Adipose tissue in subcutaneous layer24. Vein 25. Arteriole

    RGS-histo-kulit

  • Kuku (Nails) Highly keratinized cell Harder than the stratum corneum

    NAIL DEVELOPMENTSimilar to that of hairThird month embryonic developmentEpidermis on the dorsal surface of the terminal phalanges invades the dermisForming a furrow nail grooveEpithelial cells proliferate nail matrix (in hairs germinal matrix)Proliferation nail matrix pushes upper cells toward the surface differentiate highly keratinized nail plateThe epidermis over which it slides becomes the nail bed.

    RGS-histo-kulit

  • NAIL COMPLEX STRUCTURE Nail plate (nail body ,visible), nail root (hidden in the nail groove) The matrix Nail bed Eponychium (or cuticle) Hyponychium (distal) Lunula (whitish, opaque, crescent shaped region on the proximal nail body)

    RGS-histo-kulit

  • RGS-histo-kulit

  • RGS-histo-kulit