10
 Sistem Database Kontrak Kuliah

Kontrak Kuliah Sistem Database Kelas

Embed Size (px)

Citation preview

Page 1: Kontrak Kuliah Sistem Database Kelas

5/14/2018 Kontrak Kuliah Sistem Database Kelas - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/kontrak-kuliah-sistem-database-kelas 1/10

 

Sistem Database

Kontrak Kuliah

Page 2: Kontrak Kuliah Sistem Database Kelas

5/14/2018 Kontrak Kuliah Sistem Database Kelas - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/kontrak-kuliah-sistem-database-kelas 2/10

 

Tujuan

Mahasiswa memahami konsep dasar sistem

database/basis data

Mahasiswa mampu merancang sistem database

model relational

Memahami tentang operasional sistem basis

data untuk keamanan suatu sistem database

Page 3: Kontrak Kuliah Sistem Database Kelas

5/14/2018 Kontrak Kuliah Sistem Database Kelas - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/kontrak-kuliah-sistem-database-kelas 3/10

 

Literatur

Ramez Elmasri dan Shamkant B. Navathe,

Fundamental Of Database System Third Edition,

Addison Wesley, Canada, 2000

Korth, Henry F., Database System Concept,McGraw-Hill International, USA, 1991

M. Kroenke, David, Database Processing Seven

Edition, Prentice Hall, New Jersey, 2000

Page 4: Kontrak Kuliah Sistem Database Kelas

5/14/2018 Kontrak Kuliah Sistem Database Kelas - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/kontrak-kuliah-sistem-database-kelas 4/10

 

RancanganPokok Bahasan  Sub Pokok Bahasan 

Teori-teori dasar

tentang sistem

database

- Teori dasar tentang Database

- teori tentang sumber daya organisasi dan pengolahan data

- Teori tentang database Administrator (DBA)

- Teori tentang Database Manajemen System (DBMS)

- Teori tentang Pendekatan Database beserta keuntungan dan kerugianya

- Bahasa dan interface dari database

Teori-teori tentangtahapan-

tahapan sistem

database

- Teori tentang arsitektur database- Teori tentang model-model database

- Teori tentang Relational Database Managemen system (RDBMS)

- Teori tentang Siklus Hidup suatu sistem database

Teori tentang

permodelan

data dengan

menggunakan

Entity

Relationship

Model (ERD)

- Teori tentang Penggunaan ER Model dalam desain skema konseptual

- Teori tentang Notasi untuk ER-Diagram

- Teori tentang Relasi (Binary, Narray, Unary) dengan konsep 1:1, 1:N

dan M:N

- Teori tentang parsial dan total partisipasi

- Teori tentang subclass, superclass, spesialisasi dan generalisasi

- Teori tentang model union, disjoin dan overlapping

- Studi Kasus

Page 5: Kontrak Kuliah Sistem Database Kelas

5/14/2018 Kontrak Kuliah Sistem Database Kelas - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/kontrak-kuliah-sistem-database-kelas 5/10

 

Pokok Bahasan  Sub Pokok Bahasan 

Teori tentang

model data

relational dan

algoritmapemetaan

- Teori tentang konsep model relational

- Teori tentang constraints untuk model data relasional

- Teori tentang Referential Integrity Constraints

- Teori tentang operasi-operasi update pada relasi (Insert, Delete,Modify) dan mendefinisikan relasi (Create)

- Teori tentang algoritma pemetaan skema ERD ke skema

Relasional

Teori tentang

aljabar Relationaldan relational

calculus

- Teori tentang operasi Select

- Teori tentang operasi Project- Teori tentang operasi-operasi yang melibatkan teori set

- Teori tentang operasi join

- Teori tentang Complete set dan division

- Teori tentang fungsi agregate

- studi Kasus

Page 6: Kontrak Kuliah Sistem Database Kelas

5/14/2018 Kontrak Kuliah Sistem Database Kelas - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/kontrak-kuliah-sistem-database-kelas 6/10

 

Pokok Bahasan  Sub Pokok Bahasan 

Teori tentang

structure

query

language(SQL)

- Teori tentang pendefinisian data dalam SQL

- Teori tentang mendefinisikan query dalam SQL

- Teori tentang tabel sebagai set

- Teori tentang fungsi agregate- Teori tentang update statement

- Teori tentang Views dalam SQL

- Teori tentang Trigger Dalam SQL

- Studi kasus

Teori tentangfunctional

dependencies

dan proses

normalisasi

- Teori tentang Petunjuk informal dalam desain skema relasi- Teori tentang functional dependencies

- Teori tentang normalisasi data yang didasarkan pada primary key

- Teori tentang dependency dan lossless

- Teori tentang Denormalisasi

- Studi kasus

Teori tentangTransaksi

dan security

database

- Teori tentang transakasi database- Teori tentang concurrency control

- Teori tentang security

- Teori tentang integrity

- Teori tentang backup dan recovery

Page 7: Kontrak Kuliah Sistem Database Kelas

5/14/2018 Kontrak Kuliah Sistem Database Kelas - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/kontrak-kuliah-sistem-database-kelas 7/10

Ketentuan

Wajib mempersiapkan diri untuk mengikuti

perkuliahan

Wajib berpakaian rapi & sopan serta bersepatu

Wajib menyelesaikan setiap tugas baik secara

mandiri atau berkelompok 

 

Page 8: Kontrak Kuliah Sistem Database Kelas

5/14/2018 Kontrak Kuliah Sistem Database Kelas - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/kontrak-kuliah-sistem-database-kelas 8/10

Kegiatan Pembelajaran

Tatap muka dengan ceramah

Diskusi

Presentasi Tugas terstruktur

tugas mandiri dari soal-soal

Pembuatan artikel tentang topik sistem database Dll

Tugas besar

 

Page 9: Kontrak Kuliah Sistem Database Kelas

5/14/2018 Kontrak Kuliah Sistem Database Kelas - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/kontrak-kuliah-sistem-database-kelas 9/10

Penilaian

UTS 35 %

TUGAS 10 %

UAS 55 %

 

Page 10: Kontrak Kuliah Sistem Database Kelas

5/14/2018 Kontrak Kuliah Sistem Database Kelas - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/kontrak-kuliah-sistem-database-kelas 10/10

Alternatif kelas pengganti  Jumat, 08.00-10.20

Terlambat 15’ kelas bubar  

MHS : Terlambat 15’ => boleh masuk tapi

tidak absen