9
LAPORAN AKHIR KATALOG LAYANAN JASA ANALISIS DAN PELATIHAN DI LINGKUNGAN UNIVERSITAS LAMBUNG MANGKURAT Oleh TIM PELAKSANA UNIVERSITAS LAMBUNG MANGKURAT UNIT PETAKSANA TEKNIS LABORATORIUM TERPADU BANJARBARU, MEl 2017

KATALOG LAYANAN JASA ANALISIS DAN PELATIHANlabterpadu.ulm.ac.id/id/wp-content/uploads/2017/05/Cover-dll-Isi-Laporan-Katalog... · KATA PENGANTAR Dengan mengucap puji syukur kepada

  • Upload
    lykiet

  • View
    220

  • Download
    0

Embed Size (px)

Citation preview

LAPORAN AKHIR

KATALOG LAYANAN JASA ANALISIS DAN PELATIHAN

DI LINGKUNGAN UNIVERSITAS LAMBUNG MANGKURAT

Oleh

TIM PELAKSANA

UNIVERSITAS LAMBUNG MANGKURAT

UNIT PETAKSANA TEKNIS LABORATORIUM TERPADU

BANJARBARU, MEl 2017

Judul Kegiatan:

Pelaksana:

-okasi Kegiatan:

r-ama Kegiatan:

Sumber dana:

LEMBAR PENGESAHAN

KATALOG LAYANAN JASA ANALISIS DAN PELATIHAN DI LINGKUNGAN

UN IVERSITAS LAMBU NG MANGKURAT

1. Dr. Ir. Fakhrur Razie, M.Si (Ketua)

2. lryanti F. Nata, S.T., M.T., Ph.D. (Sekretaris)

3. Dr. Eko Suhartono, M.Si. (Anggota)

4. Ahmad BudiJunaidi, S.Si., M.Sc. (Anggota)

5. M. Zuhdian Noor, S.Sos. (Anggota)

Laboratorium di Lingkungan ULM

2 (dua) bulan (Maret s/d April 2017]l

RKAL UPT Laboratorium Terpadu

Terpadu,

, M.Si

199403 1 006 NtP. 19670707 199303 1 004

i/l\rlenyetujui,

IMangkurat

:l:i >.

Dr.:\hmad Alim Bachri^ M.Si., 1267J??.! .teeslz t a02

Banjarbar Mei2017

Razie, M.Si

'"lengetahui:

/*5):-X*=-- At->rl= t-'\-,-:.2'{

KATA PENGANTAR

Dengan mengucap puji syukur kepada Allah Subhanna wa ta'ala bahwa laporan

.:giatan Unit Pelaksana Teknis Laboratorium Terpadu Universitas Lambung Mangkurat (UPT

---ULM)dapat diselesaikan. Judul dari kegiatan ini adalah "Katalog Layanan Jasa Analisis dan

relatihan di Lingkungan Universitas Lambung Mangkurat". Pada kesempatan ini kami

^lengucapkan terima kasih kepada:

- Rektor Universitas Lambung Mangkurat yang telah memberikan persetujuannya pada

pelaksanaan kegiatan ini.

2. Wakil Rektor ll dan Kepala Bagian Keuangan beserta staf, sehingga kegiatan ini dapat

berjalan dengan lancar.

3. Dekan Fakultas di Lingkungan Universitas Lambung Mangkurat atas kerjasamanya dalam

menindaklanjuti ke laboratorium Fakultas masing-masing.

Demikian laporan kegiatan ini disampaikan dan semoga dapat bermanfaat untuk

nrengembangkan Laboratorium Terpadu Universitas Lambung Mangkurat.

Banjarbaru, Mei2017

Ketua pelaksana,

Dr. lr. Fakhrur Razie, M.Si.

iii

DAFTAR ISI

HALAMAN SAMPULLEMBAR PENGESAHANKATA PENGANTARDAFTAR ISI

PENDAHULUANLatar BelakangTujuanManfaat

METODEWaktu KegiatanPelaksanaan

HASIL

KESIMPULAN

LAMPIRAN

i

iiiiiiv

L

L

22

3

33

iv

5

PENDAHULUAN

Latar Belakang

Unit Pelayanan Teknis Laboratorium Terpadu Universitas Lambung Mangkurat (UPT

LT-ULM) mempunyai misi menyelenggarakan layanan kegiatan penelitian yang berkualitas

untuk mendukung pengembangan Riset Universitas, menyelenggarakan layanan analisis dan

pengujian yang terstandarisasi, dan menyelenggarakan kerjasama bidang penelitian,

pelatihan dan anallsa dengan pihakterkait dan memasarkan produk hasil penelitian. Layanan

kegiatan penelitian diarahkan pada penyediaan saran dan prasarana untuk kegiatan

penelitian, pengembangan dan inovasi sains dan teknologi untuk universitas, lembaga

penelitian, masyarakat dan industrl.

Pada masa sekarang ini UPT LT-ULM masih belum mampu menyediakan sarana dan

prasarana untuk mendukung untuk kegiatan penelitian, pengembangan dan inovasisains dan

teknologi. Usaha percepatan untuk memfasllitasi kegiatan penelitian, pengembangan dan

inovasi yang dimaksud dan dalam rangka memberikan pelayanan optimal kepada para

pengguna jasa laboratorium, UPT LT-ULM melakukan koordinasi dengan laboratorium-

laboratorium berada di fakultas-fakultas lingkungan Universitas Lambung Mangkurat untuk

membuat katalog layanan jasa analisis dan pelatihan. Kegiatan ini sekaligus dimaksudkan

untuk mendorong laboratorium yang dimaksud untuk memiliki katalog pelayanan jasa

analisis dan pelatihan.

Katalog-katalog pelayanan jasa analisis dan pelatihan yang terkumpul menjadi

baseline sekaligus indikator potensi sumber daya manusia dan sarana serta prasarana yang

dimiliki ULM dapat menjadi dasar untuk pengembangan UPT LT-ULM di masa datang.

Keberadaan UPT LT-ULM akan menjadi pusat koordinasi pelayanan laboratorium yang dimiliki

Fakultas di lingkungan Universitas. Katalog-katalog tersebut juga akan menjadi dasar dalam

rangka resource sharing facility antar Fakultas, sehingga akan memudahkan bagi staf dosen

dan mahasiswa untuk melakanakan peneltian dan pengabdian kepada masyarakat.

Tuiuan

Tujuan dari kegiatan ini adalah pembuatan katalog layanan jasa analisis dan pelatihan

: ingkungan Universitas Lambung Mangkurat.

Manfaat

Beberapa manfaat yang diperoleh dari pembuatan katalog iniadalah

Kataloh ini Sebagai bahan informasi pelayanan jasa analisis dan pelatihan yang dimiliki

oleh laboratorium di lingkungan Universitas Lambung Mangkurat untuk staf dosen

dan mahasiswa yang akan melaksanakan penelitian dan pengabdian serta stake

holder yang memerlukan jasa analisis dan pelatihan.

Kemampuan pelayanan jasa analisis dan pelatihan dari setiap laboratorium di

lingkungan Universitas Lambung Mangkurat sebagai dasar pengembangan

Laboratorium Terpadu Universitas Lambung Mangkurat.

1.

2.

METODE

Waktu Kegiatan

Kegiatan ini dilaksanakan selama 2 (dua bulan) yaitu mulai bulan Maret hingga April

)c17.

Pelaksanaan

Pembuatan katalog dimulai dengan kegiatan dengan mengumpulkan data yang

oersumber dari laboratorium-laboratorium fakultas di lingkungan Universitas lambung

mangkurat. Pengumpulan data dilakukan dengan cara membagikan kuesioner yang akan diisi

:leh petugas administrasi/ laboran di masing-masing laboratorium yang diketahui Kepala

-aboratoriun.

Data-data yang terkumpul dikompilasi dan disajikan dalam bentuk tabular yang di

<elompokan berdasarkan fakultas di lingkungan Universitas Lambung Mangkurat.

Luaran Kegiatan

Luaran dari kegiatan ini berupa katalog layanan jasa analisis dan pelatihan yang

Cimiliki laboratorium di lingkungan Universitas Lambung Mangkurat

lndikator Kegiatan

i. Database layanan jasa analisis dan pelatihan setiap laboratorium di lingkungan Universitas

Lambung Mangkurat

2. Diperolehnya Katalog Jasa Analisis dan pelatihan di lingkungan Universitas Lambung

Mangkurat.

3l

HASIL

-asil dari kegiatan iniadalah sebagai berikut:

- Tersedianya Katalog Layanan Jasa Analisis dan Pelatihan Laboratorium di Lingkungan

Universitas Lambung Mangkurat (terlampir).

: Buku Katalog dalam bentuk softcopy yang akan didistribusikan ke masing-masing fakultas

d i lingkungan Unlam melalui www.labterpadu.ulm.ac.id/.

KESIMPULAN

:=rdasarkan hasil kegiatan yang telah dilakukan dapat disimpulkan bahwa:

- Kegiatan initelah membuat Katalog Layanan Jasa Analisis dan Pelatihan Laboratorium di

lingkungan Universitas Lambung Mangkurat yang akan menjadi acuan layanan bagi staf

dosen dan mahasiswa untuk melaksanakan penelitian dan pengabdian serta stake holder

yang membutuhkan layanan tersebut.

- Laboratorium di lingkungan Unlam telah memiliki layanan jasa analisis dan pelatihan

laboratorium.

j Katalog Layanan Jasa Analisis dan Pelatihan Laboratorium di lingkungan Universitas

Lambung Mangkurat dalam bentuk softcopy dapat diakses melalui www.

labterpadu.ulm.ac.id/ .

5