1
Guru bukanlah satu-satunya sumber belajar... Dewasa ini, perkembangan teknologi begitu cepat dan tanpa kita sadari banyak nilai – nilai dalam dunia pendidikan sudah mulai beregeser. Hampir di setiap waktu saat ini semua orang bisa menggunakan teknologi internet dengan menggunakan handphone. Dengan HP manusia bisa mengakses dan browsing (menjelajahi) apa yang dia inginkan. Banyak siswa yang sudah menggunakan HP untuk bermain internet. Perkembangan teknologi (terutama di bidang teknologi informasi) menyebabkan peranan sekolah sebagai lembaga pendidikan mulai bergeser. Di kemudian hari sekolah tidak lagi akan menjadi satu-satunya pusat pembelajaran karena aktivitas belajar tidak lagi terbatasi oleh ruang dan waktu. Peran guru juga tidak akan menjadi satu-satunya sumber belajar karena banyak sumber belajar dan sumber informasi yang mampu memfasilitasi seseorang untuk belajar. Peranan orang tua dan kelompok-kelompok masyarakat menjadi sangat penting untuk mengisi kekosongan peran yang tidak lagi mampu diambil oleh sekolah/lembaga. Pada suatu saat orang tua juga harus mampu mengimbangi perkembangan teknologi sehingga mampu memberikan informasi yang baik bagi anak-anaknya. Orang tua menjadi pengontrol di luar lingkungan sekolah terhadap perkembangan belajar anak.

Guru bukanlah satu.docx

  • Upload
    anslalo

  • View
    218

  • Download
    1

Embed Size (px)

Citation preview

Page 1: Guru bukanlah satu.docx

Guru bukanlah satu-satunya sumber belajar...

Dewasa ini, perkembangan teknologi begitu cepat dan tanpa kita sadari banyak nilai – nilai dalam dunia pendidikan sudah mulai beregeser. Hampir di setiap waktu saat ini semua orang bisa menggunakan teknologi internet dengan menggunakan handphone. Dengan HP manusia bisa mengakses dan browsing (menjelajahi) apa yang dia inginkan. Banyak siswa yang sudah menggunakan HP untuk bermain internet.

Perkembangan teknologi (terutama di bidang teknologi informasi) menyebabkan peranan sekolah sebagai lembaga pendidikan mulai bergeser. Di kemudian hari sekolah tidak lagi akan menjadi satu-satunya pusat pembelajaran karena aktivitas belajar tidak lagi terbatasi oleh ruang dan waktu. Peran guru juga tidak akan menjadi satu-satunya sumber belajar karena banyak sumber belajar dan sumber informasi yang mampu memfasilitasi seseorang untuk belajar. Peranan orang tua dan kelompok-kelompok masyarakat menjadi sangat penting untuk mengisi kekosongan peran yang tidak lagi mampu diambil oleh sekolah/lembaga.

Pada suatu saat orang tua juga harus mampu mengimbangi perkembangan teknologi sehingga mampu memberikan informasi yang baik bagi anak-anaknya. Orang tua menjadi pengontrol di luar lingkungan sekolah terhadap perkembangan belajar anak.