3
GARIS-GARIS BESAR PROGRAM (GBPP) KELAS REGULER Judul Mata Kuliah : Keselamatan dan Kesehatan Kerja Kode Mata Kuliah /SKS : ...... / 2 SKS Deskripsi Mata Kuliah : Mahasiswa diberikan dasar dan prinsip pelaksanaan K3 di industri dengan cara pengenalan keilmuan, perundangan pokok K3, pengenalan bahaya dan gambaran rencana teknis peran Sarjana Teknik Industri dalam bekerja sama melaksanakan K3 di perusahaan Standar Kompetensi : Setelah mengikuti kuliah K3 diharapkan mahasiswa jurusan teknik industri semester 3 dapat menjelaskan dan menyusun rencana kegiatan K3 dalam dinamika pekerjaan dan proses di industri minimal 85% benar PJMK : Ir. Heru Prastawa, DEA Tim : Ekawati, SKM, Mkes. Jam Kuliah : Klas A = 10.30 12.10 Klas B = 13.00 14.40 Pokok Bahasan: No Kompetensi Dasar Pokok &Sub Pokok Bahasan Topik Pengajaran Jadwal Pengampu 1. Mahasiswa mampu menjelaskan Filosofi K3, Dasar Hukum, Sumber Bahaya, konsep Tenaga Kerja minimal 85% benar Pendahuluan Filosofi K3, Dasar Hukum, Sumber Bahaya, konsep Tenaga Kerja 31 Agustt Heru 2. Mahasiswa mampu menjelaskan Penerapan K3 di Perusahaan minimal 85% benar Penerapan K3 di Perusahaan Sejarah, Peran dan Keahlian Profesi K3 7 Sept Eka 3. Mahasiswa mampu menjelaskan Pengertian, Manfaat dan Tugas Ahli K3 di Perusahaan minimal 85% benar Pengertian, Manfaat dan Tugas Ahli K3 di Perusahaan - Definisi, disiplin keilmuan, penerapan, ruang-lingkup, manfaat K3 - Profesi ahli K3 dan kode etik profesi 21 Sept Eka 4. Mahasiswa mampu menjelaskan K3 dan aspek produktivitas minimal 85% benar K3 dan aspek produktivitas Peranan manusia, lingkungan dan alat kerja, absensi di tempat kerja 28 Sept Eka 5. Mahasiswa mampu menyusun Identifikasi Faktor Bahaya Fisika di Lingkungan Kerja minimal 85% benar Identifikasi Faktor Bahaya Fisika di Lingkungan Kerja - Heat stress dan cuaca lingkungan kerja - Efek pada pekerja dan penanggulangan teknis 5 Okt Eka 6. Mahasiswa mampu menyusun Identifikasi Faktor Bahaya Fisika di Lingkungan Kerja minimal 85% benar Identifikasi Faktor Bahaya Fisika di Lingkungan Kerja - KebisinganVibrasi/getaran - Pencahayaan di tempat kerja - Efek pada pekerja dan penanggulangan teknis 12 Okt. Eka 7. Mahasiswa mampu menyusun Identifikasi Faktor Bahaya Identifikasi Faktor Bahaya - Route of Entry & Berbagai efek toksik zat kimia 19 Okt Eka

Garis-garis Besar Program k3

Embed Size (px)

DESCRIPTION

Garis-garis Besar Program k3

Citation preview

Page 1: Garis-garis Besar Program k3

GARIS-GARIS BESAR PROGRAM (GBPP) KELAS REGULER

Judul Mata Kuliah : Keselamatan dan Kesehatan Kerja Kode Mata Kuliah /SKS : ...... / 2 SKS Deskripsi Mata Kuliah : Mahasiswa diberikan dasar dan prinsip pelaksanaan K3 di

industri dengan cara pengenalan keilmuan, perundangan pokok K3, pengenalan bahaya dan gambaran rencana teknis peran Sarjana Teknik Industri dalam bekerja sama melaksanakan K3 di perusahaan

Standar Kompetensi : Setelah mengikuti kuliah K3 diharapkan mahasiswa jurusan

teknik industri semester 3 dapat menjelaskan dan menyusun rencana kegiatan K3 dalam dinamika pekerjaan dan proses di industri minimal 85% benar

PJMK : Ir. Heru Prastawa, DEA Tim : Ekawati, SKM, Mkes. Jam Kuliah : Klas A = 10.30 – 12.10 Klas B = 13.00 – 14.40 Pokok Bahasan:

No Kompetensi Dasar Pokok &Sub

Pokok Bahasan Topik Pengajaran Jadwal Pengampu

1. Mahasiswa mampu menjelaskan Filosofi K3, Dasar Hukum, Sumber Bahaya, konsep Tenaga Kerja minimal 85% benar

Pendahuluan Filosofi K3, Dasar Hukum, Sumber Bahaya, konsep Tenaga Kerja

31 Agustt Heru

2. Mahasiswa mampu menjelaskan Penerapan K3 di Perusahaan minimal 85% benar

Penerapan K3 di Perusahaan

Sejarah, Peran dan Keahlian Profesi K3

7 Sept Eka

3. Mahasiswa mampu menjelaskan Pengertian, Manfaat dan Tugas Ahli K3 di Perusahaan minimal 85% benar

Pengertian, Manfaat dan Tugas Ahli K3 di Perusahaan

- Definisi, disiplin keilmuan, penerapan, ruang-lingkup, manfaat K3

- Profesi ahli K3 dan kode etik profesi

21 Sept Eka

4. Mahasiswa mampu menjelaskan K3 dan aspek produktivitas minimal 85% benar

K3 dan aspek produktivitas

Peranan manusia, lingkungan dan alat kerja, absensi di tempat kerja

28 Sept Eka

5. Mahasiswa mampu menyusun Identifikasi Faktor Bahaya Fisika di Lingkungan Kerja minimal 85% benar

Identifikasi Faktor Bahaya Fisika di Lingkungan Kerja

- Heat stress dan cuaca lingkungan kerja

- Efek pada pekerja dan penanggulangan teknis

5 Okt Eka

6. Mahasiswa mampu menyusun Identifikasi Faktor Bahaya Fisika di Lingkungan Kerja minimal 85% benar

Identifikasi Faktor Bahaya Fisika di Lingkungan Kerja

- KebisinganVibrasi/getaran - Pencahayaan di tempat kerja - Efek pada pekerja dan

penanggulangan teknis

12 Okt. Eka

7. Mahasiswa mampu menyusun Identifikasi Faktor Bahaya

Identifikasi Faktor Bahaya

- Route of Entry & Berbagai efek toksik zat kimia

19 Okt Eka

Page 2: Garis-garis Besar Program k3

Kimia di Lingkungan Kerja minimal 85% benar

Zat Kimia di beberapa tipe pekerjaan

- Latihan menghitung resiko dan rencana teknis dalam mengatasi masalah K3

8. Mahasiswa mampu menyusun hirarki pengendalian bahaya di lingkungan industri minimal 85% benar

MID TES Materi 1-7

9. Mahasiswa mampu menjelaskan Pendekatan Engineering K3 dalam klasisfikasi bahaya minimal 85% benar

Pendekatan Engineering K3

Klasifikasi bahan Berbahaya dan akibatnya (CAS, ISCS, MSDS)

2 Nop Eka

10. Mahasiswa mampu menjelaskan Pendekatan Engineering K3 dengan teknik ventilasi, house keeping dan sanitasi minimal 85% benar

Pendekatan Engineering K3

- Jenis-jenis ventilasi - House keeping - Sanitasi industri

9 Nop Heru

11. Mahasiswa mampu menjelaskan minimal 85% benar

Manajemen K3 Pencegahan Kecelakaan Besar Industri

16 Nop Heru

12. Mahasiswa mampu menjelaskan Pencegahan Kecelakaan Besar Industri minimal 85% benar

Manajemen K3 Dasar dan pengertian, manajemen resiko dan penilaian bahaya, teori kebakaran, media, dan pencegahan

23 Nop Heru

13. Mahasiswa mampu menjelaskan Analisis dan pelaksanaan Program K3, juru las, operator dan ijin kerja minimal 85% benar

Rekayasa teknis oleh Sarjana Teknik Industri

Analisis dan pelaksanaan Program K3, juru las, operator dan ijin kerja

30 Nop. Heru

14. Mahasiswa mampu menyusun Cheklist bahaya Proses produksi dan potensi bahaya Area kerja dan pengelolaannya Rencana teknis dan fasilitas K3 minimal 85% benar

Rekayasa teknis oleh Sarjana Teknik Industri

- Cheklist bahaya - Proses produksi dan potensi

bahaya - Area kerja dan pengelolaannya - Rencana teknis dan fasilitas K3

14 Des Hru

15. Mahasiswa mampu menjelaskan minimal 85% benar

Presentasi Tugas Topik K3 di berbagai Industri 21 Des Heru

16. Mahasiswa mampu menyusun rencana implementasi K3 dari identifikasi bahaya yang diberikan pada soal kasus minimal 85% benar

UJIAN AKHIR Materi 1-selesai

Denny, Hanifa M. Situational Analysis of Occupational Health in Indonesia, Research Funded by

WHO, unpublished, 2002

Rantanen, Jorma. Impact of Globalization on Occupational Health. 26th ICOH 2000, Singapore.

Sumakmur, P.K., Higene Perusahaan dan Kesehatan Kerja. Cv. Haji Massagung, Jakarta, 1988.

Vitasa, Benjamin C., Perla C. Macaraeg, Elma B. Torres. Introduction to Environmental and

Occupational Health, University of the Philippines Manila, 1997.

WHO. Our Planet, Our Health: Report of the WHO Commision on Health and Environment,

WHO, Geneva, 1992.

Page 3: Garis-garis Besar Program k3

Pungky W., : Himpunan Undang Undang Keselamatan dan Kesehatan Kerja, Sekeretariat

ASEAN –OSHNET dan Direktorat PNKK.

Modul 1-9 Pembinaan Operasional P2K3 , Dinas Tenaga kerja RI , 1995

PUIL 1997 dan PUIL 2000

Bimbingan teknis Ahli keselamatan Kerja dan kesehatann kerja , Disnakertrans Jawa tengah.

Undang undang No. 1 tahun 1970

Pedoman penanggulangan bahaya kebakaran dengan menggunakan air sistem springkler

otomatis, DPU, 1980

Ralph Morrison Warren H Lewis , Grounding and Shielding in Facilities, A Wiley

Interscience Publications, 1980

Chaidir Ali SH , Yuriprusdensi Hukum Perburuan , PT Tarsito, Bandung

Ramdlon Naning SH, peraturan penggunaan tenaga kerja tentang Waktu kerja, Istirahat, dan

upah lembur, PT Hanindito,

Jakarta, 1982

Utojo usman SH, hukum perburuan di Indonesia , Simposium Hukum Perburuan , Bina Cipta

, Jakarta

Sunarto, SH, Hukum ketenaga kerjaan