1
Frasa Interogativ Koordinatif ialah frasa yang berintikan pada kata tanya. contoh : a). Jawaban dari apa atau siapa ciri dari subjek kalimat. b). Jawaban dari mengapa ataubagaimana merupakan pertanda dari jawaban predikat. Frasa Demonstrativ Koordinatif ialah frasa yang dibentuk oleh dua kata yang tidak saling menerangkan. contoh : a). Saya tinggal di sana atau di sini sama saja. b). Kami pergi kemari atau kesana tidak ada masalah. Frasa Preposisional Koordinatif ialah frasa yang dibentuk oleh kata depan yang tidak saling menerangkan. contoh : a). Petualangan kami dari dan ke Jawa memerlukan waktu satu bulan. b). Perpustakaan ini dari, oleh, dan untuk masyarakat umum.

Frasa

Embed Size (px)

DESCRIPTION

DheoAlviansyah

Citation preview

Page 1: Frasa

Frasa Interogativ Koordinatif ialah frasa yang berintikan pada kata tanya. contoh : a).

Jawaban dari apa atau siapa ciri dari subjek kalimat. b). Jawaban

dari mengapa ataubagaimana merupakan pertanda dari jawaban predikat.

Frasa Demonstrativ Koordinatif ialah frasa yang dibentuk oleh dua kata yang tidak saling

menerangkan. contoh : a). Saya tinggal di sana atau di sini sama saja. b). Kami pergi kemari

atau kesana tidak ada masalah.

Frasa Preposisional Koordinatif ialah frasa yang dibentuk oleh kata depan yang tidak

saling menerangkan. contoh : a). Petualangan kami dari dan ke Jawa memerlukan waktu

satu bulan. b). Perpustakaan ini dari, oleh, dan untuk masyarakat umum.