35
 FOTOSINTESIS D. Meriani

FOTOSINTESIS

Embed Size (px)

Citation preview

Page 1: FOTOSINTESIS

5/12/2018 FOTOSINTESIS - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/fotosintesis-55a4d48eda9aa 1/35

FOTOSINTESIS

D. Meriani

Page 2: FOTOSINTESIS

5/12/2018 FOTOSINTESIS - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/fotosintesis-55a4d48eda9aa 2/35

Tujuan Pembela jaran

Memahami proses-proses

dalam fotosintesis

Mengetahui pentingnya proses

fotosintesis bagi

keberlangsungan kehidupan dimuka bumi

Page 3: FOTOSINTESIS

5/12/2018 FOTOSINTESIS - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/fotosintesis-55a4d48eda9aa 3/35

Pelaku Fotosintesis

Bahan Baku: 

CO2

H2

O

Cahaya

Spektr um

Intensitas

Pigmen

Klorofil a

Klorofil b

karotenoid

Enzim

Proteinkinase

Fosfatkinase Rubisco

Transketonase

Page 4: FOTOSINTESIS

5/12/2018 FOTOSINTESIS - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/fotosintesis-55a4d48eda9aa 4/35

Reaksi Fotosintesis

Pada sel tumbuhan hi jau

6CO2 + 12H2O C6H12O6 + 6 H2O + 2 O2

Pada sel bakteri sulf ur 

CO2

+ 2 H2S [CH

2O] + H

2O + 2 S

Page 5: FOTOSINTESIS

5/12/2018 FOTOSINTESIS - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/fotosintesis-55a4d48eda9aa 5/35

Dimanakah fotosintesis berlangsung?

Fotosintesis hanya

ter  jadi pada tumbuhan

Fotosintesis

berlangsung pada sel

tumbuhan yang

memiliki kloroplas

Page 6: FOTOSINTESIS

5/12/2018 FOTOSINTESIS - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/fotosintesis-55a4d48eda9aa 6/35

Dimanakah fotosintesis berlangsung?

Kloroplas mer upakan organel yang hanya ditemukan pada seltumbuhan

Kloroplas tersusun atas

Membran luar  Membran dalam

Stroma

Grana

Mari Mengenal Kloroplas

Page 7: FOTOSINTESIS

5/12/2018 FOTOSINTESIS - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/fotosintesis-55a4d48eda9aa 7/35

Dimanakah fotosintesis berlangsung?

Kloroplas mer upakan organel yang hanya ditemukan pada seltumbuhan

Kloroplas tersusun atas

Membran luar  Membran dalam

Stroma

Grana

Page 8: FOTOSINTESIS

5/12/2018 FOTOSINTESIS - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/fotosintesis-55a4d48eda9aa 8/35

Dimanakah fotosintesis berlangsung?

Kloroplas mer upakan organel yang hanya ditemukan pada seltumbuhan

Kloroplas tersusun atas

Membran luar  Membran dalam

Stroma

Grana

Page 9: FOTOSINTESIS

5/12/2018 FOTOSINTESIS - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/fotosintesis-55a4d48eda9aa 9/35

Dimanakah fotosintesis berlangsung?

Kloroplas mer upakan organel yang hanya ditemukan pada seltumbuhan

Kloroplas tersusun atas

Membran luar  Membran dalam

Stroma

Grana

Page 10: FOTOSINTESIS

5/12/2018 FOTOSINTESIS - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/fotosintesis-55a4d48eda9aa 10/35

Dimanakah fotosintesis berlangsung?

Kloroplas mer upakan organel yang hanya ditemukan pada seltumbuhan

Kloroplas tersusun atas

Membran luar  Membran dalam

Stroma

Grana

Page 11: FOTOSINTESIS

5/12/2018 FOTOSINTESIS - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/fotosintesis-55a4d48eda9aa 11/35

Kloroplas

Page 12: FOTOSINTESIS

5/12/2018 FOTOSINTESIS - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/fotosintesis-55a4d48eda9aa 12/35

Kloroplas

Grana

Page 13: FOTOSINTESIS

5/12/2018 FOTOSINTESIS - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/fotosintesis-55a4d48eda9aa 13/35

Kloroplas

Stroma

Page 14: FOTOSINTESIS

5/12/2018 FOTOSINTESIS - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/fotosintesis-55a4d48eda9aa 14/35

Grana

Granum ber upastr uktur sepertitumpukan uang

logam Antara granum satu 

dengan granumlainnya dihubungkandengan µ

 jembatan¶

yang dikenal denganistilah lamelaintergrana

Page 15: FOTOSINTESIS

5/12/2018 FOTOSINTESIS - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/fotosintesis-55a4d48eda9aa 15/35

Grana

Granum tersusun

atas tilakoid

Tilakoid tersusun

atas:

Membran tilakoid

Lumen tilakoid

Pada granum ter  jadirangkaian reaksi

tergantung cahaya

Page 16: FOTOSINTESIS

5/12/2018 FOTOSINTESIS - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/fotosintesis-55a4d48eda9aa 16/35

Grana

Granum tersusun

atas tilakoid

Tilakoid tersusun

atas:

Membran tilakoid

Lumen tilakoid

Pada granum ter  jadirangkaian reaksi

tergantung cahaya

Page 17: FOTOSINTESIS

5/12/2018 FOTOSINTESIS - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/fotosintesis-55a4d48eda9aa 17/35

Grana

Granum tersusun

atas tilakoid

Tilakoid tersusun

atas:

Membran tilakoid

Lumen tilakoid

Pada granum ter  jadirangkaian reaksi

tergantung cahaya

Page 18: FOTOSINTESIS

5/12/2018 FOTOSINTESIS - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/fotosintesis-55a4d48eda9aa 18/35

Stroma

Stroma mer upakan bagian cair 

yang terdapat pada bagian dalam

membran dalam kloroplasDalam stroma terdapat enzim-

enzim yang berperan dalam reaksi

tidak tergantung cahaya

Page 19: FOTOSINTESIS

5/12/2018 FOTOSINTESIS - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/fotosintesis-55a4d48eda9aa 19/35

Tahapan Fotosintesis

Reaksi Tergantung Cahaya

Fotolisis

Fotosistem II

Fotosistem I

Reaksi Tidak Tergantung Cahaya (siklusCalvin ± Benson)

Fiksasi CO2

Reduksi PGAL

Regenerasi RuBP ± sintesis glukosa

Page 20: FOTOSINTESIS

5/12/2018 FOTOSINTESIS - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/fotosintesis-55a4d48eda9aa 20/35

Reaksi Tergantung Cahaya

Page 21: FOTOSINTESIS

5/12/2018 FOTOSINTESIS - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/fotosintesis-55a4d48eda9aa 21/35

Reaksi Tergantung Cahaya

Reaksi tergantung cahaya diawali oleh fotolisis

Fotolisis: Proses pemecahan molekul air 

Page 22: FOTOSINTESIS

5/12/2018 FOTOSINTESIS - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/fotosintesis-55a4d48eda9aa 22/35

Reaksi Tergantung Cahaya

Fotosistem II mer upakan serangkaian reaksi kimia yang

menyediakan elektron dan atom hidrogen bagi proses Fotosistem I

Page 23: FOTOSINTESIS

5/12/2018 FOTOSINTESIS - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/fotosintesis-55a4d48eda9aa 23/35

Reaksi Tergantung Cahaya

Fotosistem I mer upakan serangkaian reaksi kimia yang menghasilkan

senyawa kimia berenergi, ATP dan NADPH, yang kemudian

digunakan dalam reaksi tidak tergantung cahaya

Page 24: FOTOSINTESIS

5/12/2018 FOTOSINTESIS - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/fotosintesis-55a4d48eda9aa 24/35

Fakta Seputar Reaksi Tergantung Cahaya

Energi cahaya dapat dikonversi men jadi energi kimia

melalui serangkaian reaksi reduksi-oksidasi

Saat fotolisis ter  jadi, elektron didonasikan ke dalam

aliran elektron untuk menghasilkan senyawa kimiaberenergi NADPH

 Atom hidrogen hasil fotolisis memasuki aliran proton

untuk menghasilkan ATP

 Aliran elektron di sepan jang membran tilakoid ter  jadi

secara zigzag

Untuk menghasilkan satu molekul O2, diperlukan dua

molekul H2O

Page 25: FOTOSINTESIS

5/12/2018 FOTOSINTESIS - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/fotosintesis-55a4d48eda9aa 25/35

Fakta Seputar Reaksi Tergantung Cahaya

Elektron yang terlontar dari pusat reaksi diterima oleh

serangkaian akseptor elektron

 Akseptor elektron pada fotosistem II

Plastoquinon Sitokrom b ± f 

Plastosianin

 Akseptor elektron pada fotosistem I

Feredoksin

NADP reduktase

Delapan foton diperlukan untuk menghasilkan dua

molekul NADPH

Page 26: FOTOSINTESIS

5/12/2018 FOTOSINTESIS - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/fotosintesis-55a4d48eda9aa 26/35

Fakta Seputar Reaksi Tergantung Cahaya

Fotofosforilasi mer upakan aliran elektron yangtereksitasi oleh energi cahaya yang kemudianmembentuk ATP

Transpor elektron memyebabkan proton dipompakan

melalui membran ke dalam lumen tilakoid Tingginya gradien konsentrasi proton dalam lumen

tilakoid menyebabkan proton dialirkan kembali kedalam stroma melalui ATP sintetase

 Aliran elektron yang melewati fotosistem II dan Idisebut fotofosforilasi nonsiklik

 Aliran elektron elektron yang membalik dari fotosistem Ike fotosistem II disebut fotofosforilasi siklik

Page 27: FOTOSINTESIS

5/12/2018 FOTOSINTESIS - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/fotosintesis-55a4d48eda9aa 27/35

Reaksi tidak tergantung cahaya menggunakanenergi kimia yang berasal dari rangkaianreaksi tergantung cahaya untuk menyimpan

energi kimia dalam bentuk karbohidrat Reaksi tidak tergantung cahaya mengkorversi

enam molekul CO2 men jadi molekul glukosa

 Akseptor elektron bagi molekul CO2 adalah

senyawa ribulosa bifosfat (RuBP) Enzim yang membantu fiksasi CO2 dan RuBP

adalah ribulosa bifosfat karboksilase (Rubisco)

Reaksi Tidak Tergantung Cahaya

Page 28: FOTOSINTESIS

5/12/2018 FOTOSINTESIS - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/fotosintesis-55a4d48eda9aa 28/35

RuBP

PGA

PGAL

glukosa

Reaksi Tidak Tergantung Cahaya

H2O

CO2

2 NADPH

NADP+

H2O

FIKSASI CO2

SINTESIS GLUKOSA

REDUKSI PGAL

REGENERASI RUBP

Page 29: FOTOSINTESIS

5/12/2018 FOTOSINTESIS - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/fotosintesis-55a4d48eda9aa 29/35

Reaksi Tidak Tergantung Cahaya

Diperlukan enam siklus untuk mengkonversi

enam molekul CO2 men jadi satu molekul glukosa

Page 30: FOTOSINTESIS

5/12/2018 FOTOSINTESIS - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/fotosintesis-55a4d48eda9aa 30/35

Reaksi Tidak Tergantung Cahaya

Diperlukan enam siklus untuk mengkonversi

enam molekul CO2 men jadi satu molekul glukosa

Fiksasi CO2

Page 31: FOTOSINTESIS

5/12/2018 FOTOSINTESIS - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/fotosintesis-55a4d48eda9aa 31/35

Reaksi Tidak Tergantung Cahaya

Diperlukan enam siklus untuk mengkonversi

enam molekul CO2 men jadi satu molekul glukosa

Reduksi PGAL

Page 32: FOTOSINTESIS

5/12/2018 FOTOSINTESIS - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/fotosintesis-55a4d48eda9aa 32/35

Reaksi Tidak Tergantung Cahaya

Diperlukan enam siklus untuk mengkonversi

enam molekul CO2 men jadi satu molekul glukosa

Regenerasi

RuBP

Sintesis

glukosa

Page 33: FOTOSINTESIS

5/12/2018 FOTOSINTESIS - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/fotosintesis-55a4d48eda9aa 33/35

Fotorespirasi

Tumbuhan hi jau membutuhkan O2 untuk prosesrespirasi aerobnya

Terlalu banyak O2 dapat membahayakan tumbuhanhi jau itu sendiri

O2 beranggapan bahwa senyawa berenergi tinggimer upakan racun bagi sel

Tingginya kadar O2 dapat menyebabkan fotorespirasiyang tidak efisien bagi berlangsungnya reaksi tidaktergantung cahaya

RuBP berikatan dengan O2, dengan demikian tidakdihasilkan karbohidrat

Page 34: FOTOSINTESIS

5/12/2018 FOTOSINTESIS - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/fotosintesis-55a4d48eda9aa 34/35

Fotorespirasi

Page 35: FOTOSINTESIS

5/12/2018 FOTOSINTESIS - slidepdf.com

http://slidepdf.com/reader/full/fotosintesis-55a4d48eda9aa 35/35

Fotorespirasi

Fotorespirasi ter  jadi di siang hari yang panas, kering,dan terang

Stomata menutup untuk mencegah evaporasi

 Akibat menutupnya stomata adalah CO2 sulit masukdan O2 tidak dapat keluar 

CO2 dan O2 berkompetisi menempati situs aktif enzimRubisco

Ikatan O2 dan RuBP kemudian menghasilkan satu molekul fosfoglikolat

Peroksisom mampu mengoksidasi fosfoglikolat

men jadi CO2 tetapi tidak ada ATP atau karbohidratyang dihasilkan

Jadi, fotorespirasi menyebabkan ker ugian besar bagitumbuhan