Fisiologi Persendian

Embed Size (px)

Citation preview

  • 7/22/2019 Fisiologi Persendian

    1/4

    Fisiologi Persendian

    Sendi adalah tempat pertemuan dua atau lebih tulang. Tulang-tulang ini dapat bergabung

    dikarenakan ada kapsul sendi, pita fibrosa, ligamen, tendon, fasia, atau otot. Terdapat tipe

    sendi :

    1. Sendi Fibrosa

    Tidak memiliki lapisan tulang rawan, dan tulang yang satu dengan tulang yang

    lainnya dihubungkan dengan jaringan ikat fibrosa. Terdapat dua tipe sendi fibrosa :

    - Sutura yang terletak diantara tulang-tulang tengkorak

    - Sindesmosis yang terdiri dari suatu membran interoseus atau suatu ligamen diantara

    tulang.Serat - serat ini memungkinkan sedikit gerakan tetapi bukan merupakan

    gerakan sejati. Perlekatan tulang tibia dan fibula bagian distal merupakan ontohnya,

    !ambar ". Sutura pada #ranium !ambar "". Sindesmosispada artiulatio tibiofi-$ Put% &, Pabst &, '(()* . bula distal $ Put% &, Pabst &, '(()*.

    '. Sendi +artilaginosa

    Sendi yang ujung-ujung tulangnya dibungkus oleh rawan hialin, disokong oleh

  • 7/22/2019 Fisiologi Persendian

    2/4

    ligamen dan hanya dapat sedikit bergerak. da dua tipe sendi kartilaginosa :

    - Sinkondrosis adalah sendi-sendi yang seluruh persendiannya diliputi oleh rawan

    hialin.sendi-sendi kostrokondral adalah ontoh dari sinkondrosis.

    - Simfisisadalah sendi yang tulang-tulangnya memiliki suatu hubungan fibrokartilago

    antara tulang dan selapis tipis rawan hialin yang menyelimuti permukaan

    sendi.simfisis pubis dan sendi-sendi tulang punggung adalah ontoh-ontohnya.

    . Sendi Sinoial

    Sendi-sendi tubuh yang dapat digerakkan. Sendi-sendi ini memiliki rongga sendi dan

    permukaan sendi dilapisi rawan hialin.

    +apsul sendi terdiri dari suatu selaput fibrosa padat, suatu lapisan dalam yang

    terbentuk dari jaringan ikat dengan pembuluh darah yang banyak,dan sinoium,yang

    membentuk suatu kantung yang melapisi seluruh sendi,dan membungkus tendon-tendon

    yang melintasi sendi.Sinovium tidak meluas melampaui permukaan sendi/tetapi terlipat

    sehingga memungkinkan gerakan sendi seara penuh.0apisan-lapisan bursa di seluruh

    persendian membentuk sinoium.Periosteum tidak melewati kapsul sendi.

    Sinoium menghasilkan airan yang sangat kental yang membasahi permukaan

    sendi.#airan sinovial normalnya bening,tidak membeku,dan tidak berwarna atau

    berwarna kekuningan.jumlah yang di temukan pada tiap-tiap sendi normal relatif keil$1

    sampai ml*.2itung sel darah putih pada airan ini normalnya kurang dari '(( sel3 ml dan

    terutama adalah sel-sel mononuklear.sam hialuronidase adalah senyawa yang

    bertanggung jawab atas iskositas airan sinoial dan di sintesis oleh sel-sel pembungkus

    sinoial.4agian air dari airan sinoial diperkirakan berasal dari transudat plasma.#airan

    sinoial juga bertindak sebagai sumber nutrisi bagi rawan sendi.

    +artilago hialin menutupi bagian tulang yang menanggung beban tubuh pada sendi

    sinoial.&awan ini memegang peranan penting dalam membagi beban tubuh.&awan sendi

    tersusun dari sedikit sel dan sejumlah besar %at-%at dasar.5at-%at dasar ini terdiri dari

    kolagen tipe 11 dan proteoglikan yang di hasilkan oleh sel-sel rawan.Proteoglikan yang di

    temukan pada rawan sendi sangat hidrofilik,sehingga memungkinkan rawan tersebut

  • 7/22/2019 Fisiologi Persendian

    3/4

    mampu menahan kerusakan sewaktu sendi menerima beban yang berat.

    +artilogo sendi pada orang dewasa tidak mendapat aliran darah,limfe atau

    persarafan.6ksigen dan bahan-bahan lain untuk metabolime dibawa oleh airan sendi

    yang membasahi rawan tersebut.Perubahan susunan kolagen dan pembentukan

    proteoglikan dapat terjadi setelah idera atau ketika usia bertambah.4eberapa kolagen

    baru pada tahap ini mulai membentuk kolagen tipe satu yang lebih fibrosa.Proteoglikan

    dapat kehilangan sebagian kemampuan hidrofiliknya.Perubahan-perubahan ini berarti

    rawan akan kehilangan kemampuan untuk menahan kerusakan bila diberi beban berat.

    Sendi dilumasi oleh airan sinoial dan oleh perubahan-perubahan hidrostatik yang

    terjadi pada airan interstisial rawan.Tekanan yang terjadi pada rawan akan

    mengakibatkan pergeseran airan ke bagian yang kurang mendapat tekanan.Sejalan

    denganpergeseran sendi ke depan,airan yang bergerak ini juga bergeser ke depan

    mendahului beban.#airan kemudian akan bergerak ke belakang kembali ke bagian rawan

    ketika tekanan berkurang.+artilago sendi dan tulang-tulang yang membentuk sendi

    normalnya terpisah selama gerakan selaput airan ini.Selama terdapat ukup selaput atau

    airan,rawan tidak dapat aus meskipun di pakai terlalu banyak.

    liran darah ke sendi banyak yang menuju ke sinoium.Pembuluh darah mulai

    masuk melalui tulang subkondral pada tingkat tepi kapsul.aringan kapiler sangattebal di

    bagian sinoium yang menempel langsung pada ruang sendi.2al ini memungkinkan

    bahan-bahan di dalam plasma berdifusidengan mudah ke dalam ruang sendi.Proses

    peradangan dapat sangat menonjol di sinoium,karena di daerah tersebut

    banyak,mendapat aliran darah,dan di samping itu juga terdapat banyak sel mast dan sel

    lain dan %at kimia yang seara dinamis berinteraksi untuk merangsang dan memperkuat

    respons.

    Saraf-saraf otonom dan sensorik tersebar luas pada ligmanen,kapsul sendi,dan

    sinoium.Saraf-saraf ini berfungsi untuk memberikan sensitiitas pada struktur-struktur

    ini terhadap posisi dan pergerakan.7jung-ujung saraf pada kapsul,ligamen,dan pembuluh

    darah adentisia sangat positif terhadap peregangan dan perputaran.8yeri yang timbul

    dari kapsul sendi atau sinoium enderung difus dan tidak terlokalisasi.Sendi dipersarafi

    oleh saraf-saraf perifer yang menyeberangi sendi."ni berarti nyeri dari satu sendi mungkin

    dapat dirasakan pada sendi lainnya/misalnya,nyeri pada sendi panggul dapat dirasakan

  • 7/22/2019 Fisiologi Persendian

    4/4

    sebagai nyeri lutut.

    &awan Sendi

    Pada sendi sinoial $ diartrosis*, tulang-tulang yang saling berhubungan dilapisi rawan

    sendi. &awan sendi merupakan jaringan aaskuler dan juga tidak