Filtrasi Glomerulus.ppt

Embed Size (px)

Citation preview

  • Filtrasi Glomerulus

  • Filtrasi GlomerulusPlasma darah masuk dari Arteriol Afferen Glomerulus Kapsul BowmanDifiltrasi melewati 3 lapisan membran glomerulusdinding kapiler glomerulusmembran basallapisan dalam kapsul bowman

  • Gaya dalam Filtrasi Glomerulus

  • Gaya dalam Filtrasi GlomerulusTekanan darah kapiler glomerulusadalah tekanan cairan yang ditimbulkan oleh darah didalam kapiler glomerulusbergantung pada kontraksi jantung & resistensi terhadap aliran darah kekuatan : 55mmHgmerupakan gaya utama yang menghasilkan filtrasi glomerulus

  • Gaya dalam Filtrasi GlomerulusTekanan osmotik koloid plasmaditimbulkan oleh distribusi tidak seimbang protein-protein plasma di kedua sisi glomeruluskonsentrasi H2O di kapsul bowman > di kapiler glomeruluskekuatan : 30 mmHgTekanan hidrostatik kapsul bowmankekuatan : 15 mmHgmendorong cairan keluar kapsul bowman

  • Gaya dalam Filtrasi GlomerulusTekanan filtrasi nettoadalah tekanan ringan yang mendorong cairan dalam jumlah besar dari darah menembus membran glomerulus yang sangat permeabelhasil dari :Gaya mendorong filtrasi Gaya melawan filtrasi

  • Cairan difiltrasi dari Glomerulus ke dalam Kapsul Bowman

    *kolagen menghasilkan kekuatan struktural & glikoprotein menghambat filtrasi protein plasma yang kecilPori di dinding kapiler memfiltrasi protein plasma yang besar, namun pori ini masih dapat dilewati oleh albumin & protein plasma kecilNamun karena albumin & protein plasma lain bermuatan negatif (-) maka glikoprotein menolaknyaKarena itu protein plasma hampir tidak terdapat di dalam filtrat*Podosit sel mirip gurita yang mengelilingi glomerulusFoot Process memanjang dan menjalin dengan foot process podosit sekitarCelah Filtrasi jalur tempat cairan meninggalkan kapiler glomerulus menuju lumen kapsul bowman*Gambar 3 lapisan membran glomerulus paling kiri dinding kapiler glomerulus (memfiltrasi protein plasma yang besar)tengah membran basal (memfiltrasi protein plasma kecil yang bermuatan negatif)paling kanan lapisan dalam kapsul bowman yang terdiri dari sel podosit yang memiliki banyak foot process dan membentuk celah filtrasi*Tekanan filtrasi netto adalah hasil dari :Tekanan darah kapiler glomerulus Tekanan osmotik koloid plasma Tekanan hidrostatik kapsul bowman*Resistensi aliran darah yang ditimbulkan oleh arteriol afferen (membawa darah masuk ke glomerulus) & arteriol efferen (membawa darah keluar dari glomerulus)kekuatan : 55mmHg merupakan tekanan yang paling tinggi daripada tekanan yang lainTekanan darah glomerulus yang tinggi cenderung mendorong cairan keluar glomerulus menuju kapsul bowman di seluruh panjang kapiler glomerulus dan merupakan gaya utama yang menghasilkan filtrasi glomerulus*Tekanan Osmotik Koloid Plasmaprotein plasma terdapat di kapiler glomerulus tetapi tidak ada di kapsul bowman karena sudah terfiltrasitimbul kecenderungan H2O untuk berpindah melalui osmosis menuruni gradien konsentrasinya sendiri dari kapsul bowman ke dalam kapiler glomerulus melawan filtrasi glomerulus

    Tekanan Hidrostatik Kapsul Bowman- tekanan ini cenderung mendorong cairan keluar kapsul bowman melawan filtrasi cairan dari glomerulus menuju kapsul bowman*Gaya mendorong filtrasi tekanan darah kapiler glomerulusGaya melawan filtrasi tekanan osmotik koloid plasma & tekanan hidrostatik kapsul bowman*ungu tua tekanan darah kapiler glomeruluskuning tekanan osmotik koloid plasmahijau tekanan hidrostatik kapsul bowman*