If you can't read please download the document
View
1
Download
0
Embed Size (px)
EFEKTIVITAS METODE GRAMATIKA TARJAMAH DALAM
PEMBELAJARAN BAHASA ARAB KELAS IX DI MTS NEGERI 1
KABUPATEN MAGELANG TAHUN AJARAN 2018/2019
SKRIPSI
Diajukan Kepada Fakultas Ilmu Tarbiyah dan Keguruan
Universitas Islam Negeri Sunan Kalijaga Yogyakarta
Untuk Memenuhi Sebagian Syarat Memperoleh Gelar Sarjana Pendidikan (S.Pd)
Disusun oleh :
Rohmatul Laili 14420053
JURUSAN PENDIDIKAN BAHASA ARAB FAKULTAS ILMU TARBIYAH DAN KEGURUAN
UNIVERSITAS ISLAM NEGERI SUNAN KALIJAGA YOGYAKARTA
2019
Universitas Islam Negeri Sunan Kalijaga (16.04.2019)
Universitas Islam Negeri Sunan Kalijaga (16.04.2019)
iii
Universitas Islam Negeri Sunan Kalijaga (16.04.2019)
iv
Universitas Islam Negeri Sunan Kalijaga (16.04.2019)
v
Universitas Islam Negeri Sunan Kalijaga (16.04.2019)
vi
Universitas Islam Negeri Sunan Kalijaga (16.04.2019)
vii
Universitas Islam Negeri Sunan Kalijaga (16.04.2019)
viii
Universitas Islam Negeri Sunan Kalijaga (16.04.2019)
ix
Universitas Islam Negeri Sunan Kalijaga (16.04.2019)
x
MOTTO
ٌر َلُكْم َأْن تَ َوَعَسىٰ ۖ◌ .... ۗ◌ َأْن حتُِبُّوا َشْيًئا َوُهَو َشرٌّ َلُكْم َوَعَسىٰ ۖ◌ ْكَرُهوا َشْيًئا َوُهَو َخيـْ )٢١٦(البقرة : َواللَُّه يـَْعَلُم َوأَنـُْتْم َال تـَْعَلُمونَ
"Boleh jadi kamu tidak menyenangi sesuatu, padahal itu baik bagimu, dan boleh jadi kamu menyukai sesuatu, padahal itu tidak baik bagimu. Allah
mengetahui, sedang kamu tidak mengetahui" 0F1
1 Al-Qur’an 02:216, Mushaf Al-Azhar Al-Qur’an dan Terjemah, (Bandung: Penerbit Hilal, 2012), hlm. 34.
Universitas Islam Negeri Sunan Kalijaga (16.04.2019)
xi
HALAMAN PERSEMBAHAN
Karya ini peneliti persembahkan kepada:
Almamater tercinta
Jurusan Pendidikan Bahasa Arab
Fakultas Ilmu Tarbiyah dan Keguruan
Universitas Islam Negeri Sunan Kalijaga
Yogyakarta
Universitas Islam Negeri Sunan Kalijaga (16.04.2019)
xii
KATA PENGANTAR
الرحيم الرمحن اهللا بسم
نيا و الّدين و الّصالة و الّسالم على أمور الدّ ىعلد هللا رب العاملني و به نستعني احلم أما بعد.له وصحبه أمجعني. اٰ أشرف األنبياء و املرسلني وعلى
Syukur Alhamdulillaha atas kehadirat Allah SWT. Tuhan semesta alam yang
senantiasa melimpahkan rahmat dan karunia-Nya sehingga penulis dapat
menyelesaikan skripsi ini. Sholawat dan salam semoga senantiasa tercurahkan
kepada Rasulullah Muhammad SAW, beserta keluarga, sahabat serta para
pengikut beliau hingga hari akhir.
Atas izin Allah SWT, skripsi dengan judul “EFEKTIVITAS METODE
GRAMATIKA TARJAMAH DALAM PEMBELAJARAN BAHASA ARAB
KELAS IX DI MTS NEGERI 1 KABUPATEN MAGELANG TAHUN AJARAN
2018/2019” telah selesai disusun, sebagai salah satu syarat untuk meraih gelar
sarjana strata satu jurusan Pendidikan Bahasa Arab Fakultas Ilmu Tarbiyah dan
Keguruan Universitas Islam Negeri Sunan Kalijaga Yogyakarta.
Dengan kemampuan penulis yang sangat terbatas, penulis sangat menyadari
bahwa dalam penelitian dan penulisan skripsi ini tidak terlepas dari berbagai
pihak yang telah membantu penulis dalam prosesnya. Oleh karena itu dengan
segenap kerendahan hati, penulis menyampaikan rasa terima kasih yang setulus-
tulusnya dan penghargaan yang setinggi tingginya kepada:
1. Bapak Prof. Drs. KH. Yudian Wahyudi MA., Ph.D. selaku Rektor UIN Sunan
Kalijaga Yogyakarta.
2. Bapak Dr. Ahmad Arifi, M.Ag, selaku Dekan Fakultas Ilmu Tarbiyah dan
Keguruan UIN Sunan Kalijaga Yogyakarta.
3. Bapak Drs. Ahmad Rodli, M.S.I, selaku Ketua Jurusan Pendidikan Bahasa
Arab UIN Sunan Kalijaga Yogyakarta.
Universitas Islam Negeri Sunan Kalijaga (16.04.2019)
xiii
4. Ibu Dr. R Umi Baroroh, S.Ag, M.Ag, selaku Dosen Penasihat Akademik
yang senantiasa memberikan motivasi, semangat, bimbingan dan do’a, serta
membimbing dan memberikan arahan selama proses perkuliahan.
5. Bapak Nurhadi, M.A., selaku Dosen Pembimbing Skripsi yang senantiasa
membimbing, membantu kelancaran skripsi dengan penuh kesabaran, serta
memberikan waktu dan ilmu yang sangat bermanfaat.
6. Bapak dan Ibu Dosen beserta Staf di jurusan Pendidikan Bahasa Arab UIN
Sunan Kalijaga Yogyakarta yang telah membimbing dan membagi ilmunya
selama proses perkuliahan, maupun membantu pelayanan administrasi selama
proses perkuliahan hingga sekarang.
7. Keluarga besar MTsN 1 Kabupaten Magelang, Kepala Sekolah, Wakil kepala
bidang kurikulum, Staf TU MTsN 1 Yogyakarta yang telah membantu
penulis dalam melakukan penelitian dan mengumpulkan data.
8. Ibu Rini Winarsih, S.Ag., selaku guru Bahasa Arab kelas IX di MTsN 1
Kabupaten Magelang yang telah memberi arahan selama masa penelitian dan
membantu penulis dalam melakukan penelitian dan mengumpulkan data.
9. Seluruh peserta didik Kelas IX, terutama kelas IX A dan IX B, kalian luar
biasa.
10. Umi Nurul Qomariyah dan Abi Purwanto (alm) tercinta, terima kasih yang
sangat tulus atas kasih sayang dan kesabaran tak terkira.
11. Saudara-saudaraku (Mbak Anis, Mas Yahya, dan Wawa) yang selalu
memberikan dukungan, motivasi, semangat, dan selalu menjadi penghibur.
Semoga Allah selalu melindungi keluarga tercinta.
12. Sahabat-sahabat sejurusan seangkatan (MASHDAR ’14), yang telah menjadi
keluarga di Yogyakarta. Terima kasih tak terkira telah memberikan
kenangan-kenangan indah selama masa kuliah di UIN Sunan Kalijaga
Yogyakarta.
13. Semua pihak yang telah memberikan semangat dan ikut berjasa dalam
penyusunan skripsi ini baik secara moril maupun materil yang tidak mungkin
penulis sebutkan satu per satu.
Universitas Islam Negeri Sunan Kalijaga (16.04.2019)
xiv
Semoga Allah SWT memberikan balasan kebaikan yang setimpal kepada semua
pihak yang telah membantu dalam menyelesaikan penulisan skripsi ini,
Jazakumullah Kahira al-Jaza.
Penulis sangat menyadari tentunya skripsi ini masih banyak kekurangan dan jauh
dari kesempurnaan. Oleh karena itu, penulis sangat mengharapkan kritik dan saran
dari semua pihak, dan semoga skripsi ini dapat memberikan manfaat. Amin.
Yogyakarta, 22 Januari 2019
Penulis,
Rohmatul Laili NIM. 14420053
Universitas Islam Negeri Sunan Kalijaga (16.04.2019)
xv
ABSTRAK
Rohmatul Laili (14420053), "Efektivitas Metode Gramatika Tarjamah Dalam Pembelajaran Bahasa Arab Kelas IX Di MTs Negeri 1 Kabupaten Magelang Tahun Ajaran 2018/2019". Skripsi. Yogyakarta: Jurusan Pendidikan Bahasa Arab, Fakultas Ilmu Tarbiyah dan Keguruan Universitas Islam Negeri Sunan Kalijaga Yogyakarta, 2019.
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana proses pembelajaran bahasa Arab kelas IX MTs Negeri 1 Kabupaten Magelang dengan menggunakan metode gramatika tarjamah, dan mengetahui efektif tidaknya penggunaan metode gramatika tarjamah dalam pembelajaran bahasa Arab kelas IX MTs Negeri 1 Kabupaten Magelang.
Penelitian ini merupakan penelitian lapangan (field research) dengan menggunakan pendekatan kombinasi (mixed methods) yang menggabungkan dua metode analisis data yaitu kuantitatif dan kualitatif dan mengambil objek penelitian di MTsN Negeri 1 Kabupaten Magelang. Metode pengumpulan data dilakukan dengan teknik observasi, wawancara, dokumentasi, dan tes.
Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa pembelajaran bahasa Arab dengan menggunakan metode gramatika tarjamah yang telah diterapkan selama ini lebih banyak memfokuskan pada maharah qira’ah dan kitabah. Adapun hasil pengukuran efektivitas dapat dikatakan efektif, hal ini dapat dilihat dari persentase siswa yang mencapai KKM (Kriteria Ketuntasan Minimal) sebesar 94%, dan rata- rata nilai siswa 87,2.
Kata Kunci : Efektivitas, Metode Gramatika Tarjamah, Pembelajaran Bahasa Arab.
Universitas Islam Negeri Sunan Kalijaga (16.04.2019)
xvi
التجر�د
صف التاسع �� اللغة العر�ية ) ، "فعالية طر�قة القواعد وال��جمة �� �عليم ١٤٤٢٠٠٥٣رحمة الليل (
البحث. ". ٢٠١٨\٢٠١٩السنة الدراسية النج يمديرّ�ة ماج ١ااتدرسة اتتوسةة اسالمية ا�ح�ومية
الية العلو ال��او�ة وتهييل اتعلمن . ااامعة سونا االياااا اسالمية ا�ح�ومية يوكياكرتا يوكياكرتا:
.٩٢٠١ .
صف �� �� �عليم اللغة العر�ية اعد وال��جمةطر�قة القو ��دف يذا البحث تعرفة كيفية تةبيق