3
08/10/2012 1 Dasar-Dasar dan Metode Ilmiah Oleh Hamidah Unair Saya tidak tahu Anda tidak tahu Saya tahu Anda tidak tahu Saya tidak tahu Anda tahu Saya Tahu Anda tahu Pertanyaan mendasar dalam epistemologi ilmu adalah bagaimana menyusun pengetahuan yang benar ? Pengetahuan ilmiah adalah alat bagi manusia dalam memecahkan berbagai persoalan yang dihadapi dengan cara; Menjelaskan Meramalkan Mengontrol/ memaknai Landasan epistemologi ilmu adalah meng- gunakan metode ilmiah 1. Penentuan Masalah Penyusunan kerangka Masalah Pengajuan Hipotesis Deduksi dari Hipotesis Pembuktian Hipotesis Benar Teori Ilmiah 2. Penelitian dengan Metode Induksi Perumusan masalah Pengajuan Hipotesis Pengambilan Sampel Verifikasi Tesis

Dasar Dasar Dan Metode Ilmiah

Embed Size (px)

DESCRIPTION

Metodologi Ilmiah

Citation preview

  • 08/10/2012

    1

    Dasar-Dasar dan Metode Ilmiah

    OlehHamidah

    Unair

    Saya tidak tahuAnda tidak tahu

    Saya tahuAnda tidak tahu

    Saya tidak tahuAnda tahu

    Saya TahuAnda tahu

    Pertanyaan mendasar dalam epistemologi ilmu adalah bagaimana menyusun pengetahuan yang benar ?

    Pengetahuan ilmiah adalah alat bagi manusia dalam memecahkan berbagai persoalan yang dihadapi dengan cara;

    Menjelaskan

    Meramalkan

    Mengontrol/memaknai

    Landasan epistemologi ilmu adalah meng-gunakan metode ilmiah

    1. Penentuan Masalah

    Penyusunan kerangka Masalah

    Pengajuan Hipotesis

    Deduksi dari Hipotesis

    Pembuktian Hipotesis

    Benar

    Teori Ilmiah

    2. Penelitian dengan Metode Induksi

    Perumusan masalah Pengajuan Hipotesis Pengambilan Sampel Verifikasi Tesis

  • 08/10/2012

    2

    3. Metode Deduksi

    pernyataan universal

    pernyataan partikular

    kesimpulan

    Sikap Ilmiah1. tidak ada perasaan yang bersifat pamrih

    untuk mencapai pengetahuan yang objektif/objektivitas,

    2. melepaskan diri dari praandaian,3. selektif dalam mengadakan pemiliah

    terhadap problema yang dihadapi supaya didukung oleh fakta/gejala,

    4. sikap serba relatif dan skeptis,5. universalitas

    Pengertian Metode Berfikir Ilmiah

    Berfikir ?

    Dalam proses berfikir melibatkan unsur :1. Otak2. Pancaindra3. Informasi sebelumnya4. fakta

    Berfikir adalah pemindahan pengindraanterhadap fakta melalui pancaindra kedalam otak yang disertai adanya informasi-informasi terdahulu yang digunakan untukmenafsirkan fakta tersebut.

    Berfikir adalah proses idea dan konsep

    Pengertian Metode Berpikir Ilmiah ?

    Menurut Peter R. Senn, Metode Berpikir Ilmiah Metode Berpikir Ilmiah adalah suatu cara yang sistematik untuk mencapai dan mengetahui maksud atau tujuan yang telah ditentukan secara efektif, efisien, dan optimal.

    Menurut James B Conant merumuskan Metodeberfikir ilmiah ada 8 langkah, yaitu :

    1. Kenali bahwa suatu situasi yang tidak menentuada

    2. merumuskan masalah3. Merumuskan hipotesis4. Melakukan eksperimental5. Mengumpulkan bahan bukti6. Analisis data7. Menjawab hipotesis8. Kesimpulan menghasilkan pengetahuan

    baru

  • 08/10/2012

    3

    Menurut Pierce dalam Kerlinger, 1973 menyatakan ada empat metode untukmemahami sesuatu, yaitu :

    1. The method of tenacity (wahyu)2. The method of authority (otoritas)3. The a priory method (intuisi)4. The method of Science ( metode ilmiah)

    Pola berfikir IlmiahPola berfikir rasionalPola berfikir empirisme

    Kriteria metode berfikir, yaitu :1. Berdasarkan fakta2. Bebas dari prasangka3. Berdasarkan prinsip-prinsip analisis4. Menggunakan hipotesis5. Bersifat obyektif6. Menggunakan teknik kuantifikasi

    Bahasa keilmuan

    Adalah suatu sarana yang digunakan dalamkomunikasi keilmuan

    Bahasa keilmuan terdapat unsur-unsur :1. Lambang2. Definisi3. Pernyataan dan logika

    Bahasa keilmuan merupakan bahasa yang digunakan dalam penulisan-penulisan ilmiah ataupenulisan dalam ilmu pengetahuan.

    Ciri-ciri Bahasa keilmuan :1. Lugas2. Lugas3. Jelas4. Formal5. Objektif6. Konsisten7. Bertolak dari gagasan8. Ringkas dan padat