dasar ak

  • Upload
    akia

  • View
    213

  • Download
    0

Embed Size (px)

Citation preview

  • 8/18/2019 dasar ak

    1/5

    Dasar – Dasar Akuntansi

    Akuntansi meliputi identifikasi, pengukuran, dan penyampaian informasi ekonomis.

    Dasar akuntansi dapat dijadikan pedoman bagi pengusaha dalam pembuatan laporan

    keuangan, agar laporan keuangan disusun berdasarkan prosedur dan prinsip akuntansi.

    Dasar akuntansi dijabarkan dari tujuan laporan keuangan, postutat akuntansi, dan

    konsep teoritis akuntansi, serta sebagai dasar pengembangan teknik atau prosedur akuntansi

    yang dipakai dalam menyusun laporan keuangan. Unsur utama Laporan Keuangan terdiri dari

    1. Laporan Laba Rugi ( Income Statement

    !. Laporan "erubahan #kuitas (untuk perusahaan perseorangan (Capital Statement 

    atau Laporan $aldo Laba (untuk perseroan terbatas ( Retained Earning Statement 

    %.  &era'a ( Balance Sheet

    . Laporan Arus Kas ( Cash Flow Statement

    ). *atatan Atas Laporan Keuangan

    Laporan Laba Rugi ( Income Statement )

    Laporan laba rugi adalah suatu laporan sistematis yang menggambarkan hasil

    operasi perusahaan dalam suatu periode +aktu tertentu. asil operasi perusahaan

    diperoleh dengan 'ara membandingkan antara penghasilan yang diperoleh dengan beban-

     beban yang telah dikeluarkan untuk memperoleh penghasilan tersebut. empertemukan

     penghasilan dengan beban yang dikeluarkan untuk memperoleh penghasilan tersebut

    dalam akuntansi disebut dengan prinsip / Matching 0. Ada ! (dua ma'am bentuk Laporan

    Laba Rugi, yaitu entuk $ingle $tep dan ulti $tep. Dalam praktik pembukuan perusahaan

    di 2ndonesia, bentuk ulti $tep yang lebih sering digunakan.

    1

  • 8/18/2019 dasar ak

    2/5

  • 8/18/2019 dasar ak

    3/5

    LAPRAN AR!S "AS ( S#A#E$EN# % &AS' %L )

    enurut "$AK &o !, Laporan arus kas adalah laporan yang memberikan informasi

    arus kas perusahaan sebagai dasar menilai kemampuan perusahaan dalam menghasilkan dan

    menggunakan kas.

    Komponen laporan4

    - Kas, terdiri dari saldo kas ('ash on hand dan rekening giro bank 

    - $etara Kas, adalah in3estasi yang sifatnya sangat likuid yang segera dapat dijadikan kas.

    - Arus Kas, adalah arus kas masuk dan arus kas keluar atau setara kas

    - Akti3itas 7perasi, adalah akti3itas penghasil utama pendapatan dan akti3itas lain yang

     bukan in3estasi dan pendanaan. *ontoh4 penjualan barang dan jasa, penerimaan

    royalty, fee, komisi atau lainnya8 pembayaran kepada pemasok9supplier atau

    karya+an.

    - Akti3itas 2n3estasi, adalah akti3itas perolehan dan pelepasan akti3a jangka panjang serta

    in3estasi lain. *ontoh4 pembelian akti3a tetap8 penjualan tanah, bangunan, peralatan, dan

    sebagainya8 uang muka dan pinjaman kepada pihak lain.

    - Akti3itas "endanaan, adalah akti3itas yang mengakibatkan perubahan dalam jumlah serta

    komposisi modal dan pinjaman perusahaan. *ontoh4 penerimaan emisi saham, obligasi,

     pinjaman, +esel, hipotik atau lainnya8 pembayaran kepada pemegang saham, pelunasan

     pinjaman, dan sebagainya.

    etode yang digunakan untuk menyusun Laporan Arus Kas adalah etode Langsung

    (Dire't ethods.

    &atatan Atas Laporan "euangan

    *atatan atas Laporan Keuangan merupakan komponen laporan keuangan yang baru

    yang kedudukannya menggantikan &ota "erhitungan Anggaran. materi dari &ota "erhitungan

    Anggaran digunakan sebagai salah satu bahan dalam penyusunan 'atatan ini. 2nformasi

     penting yang disajikan antara lain informasi umum, kebijakan akuntansi, penjelasan pos-pos

    laporan keuangan, pengungkapan lainnya, dan informasi tambahan yang diperlukan.

    2nformasi dalam *atatan Atas Laporan Keuangan

    a. kebijakan akuntansi

     b. penjelasan pos-pos laporan keuangan,

    '. pengungkapan lainnya, dan informasi tambahan yang diperlukan.

    3

  • 8/18/2019 dasar ak

    4/5

    *atatan atas Laporan Keuangan harus mengungkapkan kejadian-kejadian penting tahun

     pelaporan, seperti4

    a. "enggantian manajemen pemerintahan selama tahun berjalan,

     b. Kesalahan manajemen terdahulu yang telah dikoreksi manajemen baru

    '. Komitemen atau kontijensi yang tidak dapat disajikan pada &era'a

    d. "enggabungan atau pemekaran entitas tahun berjalan

    e. Kejadian yang mempunyai dampak sosial

    Prinsip – Prinsip Dasar Akuntansi

    1. "rinsip iaya istoris (istori'al *ost "rin'iple  

    :AA" me+ajibkan sebagian besar akti3a dan ke+ajiban diperlakukan dan dilaporkan

     berdasarkan harga akuisi. al ini seringkali disebut prinsip biaya historis. "rinsip ini

    menghendaki digunakannya harga perolehan dalam men'atat akti3a. utang, modal, dan

     biaya.

    !. "rinsip "engakuan "endapatan (Re3enue Re'ognition "rin'iple 

    "rinsip "engakuan "endapatan adalah aliran masuk harta-harta (akti3a yang timbul dari penyerahan barang atau jasa yang dilakukan oleh suatu unit usaha selama suatu periode

    tertentu. Dasar yang digunakan untuk mengukur besamya pendapatan adalah jumlah kas atau

    ekui3alennya yang diterima dari transaksi penjualan dengan pihak yang bebas.

    %. "rinsip empertemukan (at'hing "rin'iple 

    ;ang dimaksud prinsip mempertemukan biaya adalah mempertemukan biaya dengan

     pendapatan yang timbul karena biaya tersebut "rinsip ini berguna untuk menentukan besamya

     penghasilan bersih setiap periode. Karena biaya itu harus dipertemukan dengan

     pendapatannya, maka pembebanan biaya sangat tergantung pada saat pengakuan pendapatan.

    Apabila pengakuan suatu pendapatan ditunda, maka pembebanan biayanya juga akan ditunda

    sampai saat diakuinya pendapatan.

    . "rinsip Konsistensi (*onsisten'y "rin'iple

    4

  • 8/18/2019 dasar ak

    5/5

    Agar laporan keuangan dapat dibandingkan dengan tahun-tahun sebelumnya, maka metode

    dan prosedur-prosedur yang digunakan dalam proses akuntansi harus diterapkan se'ara

    konsisten dari tahun ke tahun. $ehingga bila terdapat perbedaan antara suatu pos dalam dua

     periode, dapat segera diketahui bah+a perbedaan itu bukan selisih akibat penggunaan metode

    yang berbeda.

    ). "risip "engungkapan "enuh (