cyberpreneurship-1

  • Upload
    i-devi

  • View
    16

  • Download
    1

Embed Size (px)

DESCRIPTION

materi cyberpreneurship

Citation preview

  • Cyberpreneurship

    Pengantar Cyberpreneurship

    Pertemuan 1 - Rizky Tahara Shitahttp://tahara.web.id

  • Pengantar

    Memiliki MindSet; merupakan aspek paling penting dalam membangun bisnis di internet.

    Bisnis internet adalah tetap saja seperti membangun sebuah bisnis pada umumnya.

  • MindSet Ber-Bisnis Internet

    Ketahui alasan mengapa ingin membuat bisnis di internet yang sukses Prinsip: apa alasan untuk mencapai sesuatu lebih

    penting daripada mengetahui bagaimana mencapainya. Saat sudah mengetahui alasannya, maka pasti akan

    menemukan bagaimana cara untuk mencapainya. Beberapa alasan:

    Dapat mengoperasikan bisnis dimanapun Anda berada (selama terkoneksi internet)

    Modal awal yang kecil (murah) Dapat melakukan otomatisasi, sehingga mengurangi

    jumlah karyawan

  • MindSet Ber-Bisnis Internet

    Fokus Pada Model Bisnis yang di Pilih Tidak Fokus merupakan penyebab kegagalan

    dalam membangun bisnis di internet. Membangun bisnis di internet butuh waktu (waktu

    untuk belajar, perbaiki kesalahan, menghadapi kegagalan, dll).

    Tekuni model bisnis yang telah dipilih. Fokus untuk mengerjakannya sampai selesai.

  • MindSet Ber-Bisnis Internet

    Gunakan kekuatan anda, dan delegasikan hal lainnya Ketahui aspek kekuatan apa yang dimiliki. Delegasikan hal lainnya pada yang lebih ahli:

    Outsource Programmer Outsource Designer Outsource Master SEO

  • MindSet Ber-Bisnis Internet

    Konsisten & Pantang Menyerah Konsisten Punya waktu untuk memperhatikan

    bisnis yang dijalani di internet. Pantang Menyerah Lakukan tindakan dari pada

    hanya sekedar ide (talk less, do more).

  • Model Bisnis

    Prinsip Keliru: Memilih model bisnis hanya berdasarkan mana yang bisa menghasilkan uang paling banyak dalam tempo sesingkat singkatnya.

    Pilih prospek bisnis yang bagus, yang sesuai dengan minat / pengalaman / pengetahuan Anda.

    Yang terbaik buat orang lain belum tentu terbaik buat Anda.

  • 5 Kategori Model Bisnis

    Sell Your Own Product Jual produk di internet (e-commerce).

    Sell Your Own Services Jual jasa di internet.

    Affiliate Marketing Menjualkan produk orang lain dengan komisi.

    Contextual Advertising Memasang iklan yang sesuai dengan content.

    Site Flipping Jual beli website.

  • 1. Sell Your Own Product

    Menjual produk melalui website Anda Menjual produk melalui website populer (e-Bay) Menjual e-book Menjual Multimedia Course Menjual Software (tidak harus pandai bikin

    program) Menjual produk re-packaging

  • 2. Sell Your Own Services

    OutSource Marketplace freelancedesigners.com guru.com odesk.com

    Jenis jasa yang dibutuhkan: Desain grafis Pembuatan website Pemrograman Menulis Artikel Jasa Melakukan SEO

  • Penutup

    Terima Kasih http://tahara.web.id

    Slide 1Slide 2Slide 3Slide 4Slide 5Slide 6Slide 7Slide 8Slide 9Slide 10Slide 11