Cara Memperbaiki Windows 8

Embed Size (px)

DESCRIPTION

cara memperbaiki windows 8

Citation preview

  • 27/4/2014 Cara Memperbaiki Windows 8.1 yang Gagal Booting - WinPoin

    http://winpoin.com/cara-memperbaiki-windows-8-1-yang-gagal-booting/ 1/5

    4 CommentsBy Febian | April 22, 2014

    Gagal booting Windows 8.1 seringkali disebabkan oleh adanya masalah di Master Boot

    Record (MBR) atau di Boot Configuration Data (BCD). Bagi kamu yang mengalami gagal

    booting, jangan buru-buru melakukan install ulang dulu. Cobalah memperbaiki MBR atau

    BCD nya terlebih dahulu. Caranya sangat mudah tetapi cukup ampuh untuk memperbaiki

    Windows 8.1 yang gagal booting.

    1. Masukkan DVD Windows 8.1 (Atau bisa juga menggunakan media instalasi lainnya

    seperti Bootable USB misalnya)

    2. Booting ke DVD Windows 8.1 tersebut. Setiap PC memiliki cara yang bervariasi untuk

    mengatur first boot, tetapi biasanya adalah dengan menekan tombol ESC atau F10.

    3. Ketika sudah booting dari DVD instalasi Windows 8.1, klik Next -> Repair your

    computer -> Troubleshoot -> Advanced options -> Command prompt

    T U T O R I A L

    Cara Memperbaiki Windows8.1 yang Gagal Booting

    DOWNLOAD EBOOK CARA MEMBUAT GAME SENDIRI DENGAN UNITY

    CARA MEMPERBAIKI WINDOWS 8.1 YANG GAGAL BOOTING

    Jangan lewatkan giveaway, kuis, dan informasi

    pilihan lainnya. Daftarkan email kamu dan

    dapatkan update mingguan dari WinPoin!

    Masukkan E-mail Kamu Daftar

    UPDATE VIA EMAIL!

    HOT TOPICS

    # Windows 8.2

    # Windows 8.1 Update

    # Windows Phone 8.1

    # Cortana

    # Akhir Windows XP

    DISKUSI FORUM

    Masalah dengan proyekku

    abis hard reset g bisa nambahin account

    microsoft

    Reactivate Ulang

    Perbedaan Kamera DSLR & mirrorless

    cara edit sebuah film

    cara membuat menu pada blogger

    Cara Menggunakan Project My Screen Di

    PC Pada Windows Phone 8.1

    UPDATE WINDOWS 8.1

    TRENDING NOW

    Apakah Antivirus Kamu Masih

    Siaga? Inilah Cara Mengujinya!

    Pengaturan USB Windows Phone

    8.1 yang Tersembunyi Telah

    Ditemukan

  • 27/4/2014 Cara Memperbaiki Windows 8.1 yang Gagal Booting - WinPoin

    http://winpoin.com/cara-memperbaiki-windows-8-1-yang-gagal-booting/ 2/5

    DOWNLOAD WINDOWS..ON SPEED: PANDUAN LENGKAP MEMPERCEPAT WINDOWS

    Cara Dual Boot Windows 8.1 Update

    dengan Ubuntu 14.04 LTS

    WZOR Kembali Hadir dan

    Mengungkap Windows 8.2 dan

    Windows 9

    Nokia Akan Berganti Nama Menjadi

    Microsoft Mobile

    LATEST POSTS

    Lumia Tetap Dijual Dengan Merek

    Nokia, Tidak Microsoft Mobile

    Proses Akuisisi Microsoft Terhadap

    Nokia Sudah Rampung Hari Ini!

    Asphalt 8: Airbone Diupdate

    dengan Tambahan Sirkuit Asia dan

    Banyak Mobil Baru

    Bing Wikipedia Browser: Aplikasi

    Ensiklopedia Digital dari Microsoft

    OneNote untuk Windows 8.1 Baru

    Saja Diupdate dan Kini Lebih Hemat

    Memory

    0:00 / 8:06

    15 Fitur Baru di Windows 8.1 Update

    VIDEO

    Temukan kami di Facebook

    Winpoin

    3.266 orang menyukai Winpoin.

    Plugin sosial Facebook

    Suka

    FACEBOOK

    REVIEW

    Hands-on Nokia Lumia 925 (Video)

  • 27/4/2014 Cara Memperbaiki Windows 8.1 yang Gagal Booting - WinPoin

    http://winpoin.com/cara-memperbaiki-windows-8-1-yang-gagal-booting/ 3/5

    4. Ketikkan command berikut ini satu per satu dan tekan Enter. Ketikkan command

    setelah proses di command sebelumnya selesai.

    bootrec /fixmbr

    bootrec /fixboot

    bootrec /scanos

    bootrec /rebuildbcd

    5. Setelah seluruh proses selesai, tutup command prompt dan restart PC kamu.

    Windows 8.1 biasanya sudah langsung bisa booting dengan normal. Tetapi jika masih

    gagal booting, buka lagi command prompt menggunakan step 1 3 diatas. Setelah itu

    jalankan command ini:

    bcdedit

    Setelah itu perhatikan pada bagian Windows Boot Manager, mungkin device nya tercatat

    sebagai unknown. Perhatikan juga di Windows Boot Loader, mungkin device dan

    osdevice nya juga tercatat sebagai unknown.

    Untuk memperbaiki ini, jalankan command berikut satu per satu:

    bcdedit /set {default} device partition=c:

    bcdedit /set {default} osdevice partition=c:

    bcdedit /set {bootmgr} device partition=c:

    Setelah itu close Command Prompt dan restart PC.

    Dengan cara tersebut Windows 8.1 yang gagal booting karena permasalahan di MBR dan

    BCD bakal bisa booting lagi.

    Inilah Trend Perkembangan

    Smartphone yang Terlihat dari

    MWC 2014

    Inilah 6 Perbedaan Office Web Apps

    vs Office Online

    Review Eksklusif Windows 8.1

    Update 1 (Leaked 3)

    Dodge!! the Game: Terus Maju Dan

    Hindari Semua Rintangan

    HOME NEWS TUTORIAL DOWNLOAD REVIEW EDITORIAL FORUM