5
NOTULEN BERITA ACARA RAPAT PENGEMBANGAN KTSP Hari : Sabtu Tanggal : 28 Juni 2014 Waktu : 09.00 s.d. selesai Tempat : Kanto Majelis Guru SDN 012 Jaya Bhakti Hadir : 1. Tokoh Masyarakat 2. Pengawas SD/MI 3. Kepala Sekolah 4. Komite Sekolah 5. Guru Agenda Rapat : 1. Rapat pengembangan KTSP Keputusan Rapat, yaitu : Menetapkan bahwa 1. Pengembangan kurikulum melibatkan pihak terkait seperti : a. Guru Mata Pelajaran b. Konselor (pembimbing) dari pengawas SD/MI c. Komite Sekolah d. Kepala Sekolah e. Tokoh Masyarakat f. Kepala Desa 2. Dibuktikan dengan pembubuhan tanda tangan berbagai pihak Demikian hasil keputusan untuk diketahui dan dilaksanakan Jaya Bhakti, 28 Juni 2014 Pimpinan Rapat Notulis Kepala SDN 012 YAHYA, S.S NURFUAD, S.Pd.I.

Berita Acara

Embed Size (px)

DESCRIPTION

Soal No 2 Untuk Perangkat AKreditasi SD/MI

Citation preview

NOTULENBERITA ACARA RAPAT PENGEMBANGAN KTSP

Hari: SabtuTanggal: 28 Juni 2014Waktu: 09.00 s.d. selesaiTempat: Kanto Majelis Guru SDN 012 Jaya BhaktiHadir:1. Tokoh Masyarakat2. Pengawas SD/MI3. Kepala Sekolah4. Komite Sekolah5. GuruAgenda Rapat :1. Rapat pengembangan KTSP Keputusan Rapat, yaitu : Menetapkan bahwa 1. Pengembangan kurikulum melibatkan pihak terkait seperti :a. Guru Mata Pelajaranb. Konselor (pembimbing) dari pengawas SD/MIc. Komite Sekolahd. Kepala Sekolahe. Tokoh Masyarakatf. Kepala Desa

2. Dibuktikan dengan pembubuhan tanda tangan berbagai pihak

Demikian hasil keputusan untuk diketahui dan dilaksanakan

Jaya Bhakti, 28 Juni 2014 Pimpinan RapatNotulisKepala SDN 012

YAHYA, S.SNURFUAD, S.Pd.I.NIP. 19630605 198410 1 002

BERITA ACARA RAPAT PENGEMBANGAN KTSP TAHUN AJARAN 2014/2015

Pada hari ini Sabtu Tanggal Dua Puluh Delapan Bulu Juni Tahun Dua Ribu Empat Belas telah diselenggarakan Rapat Pengembangan KTS yang dilaksanakan:

1. Pada Sekolah: SD Negeri 012 Jaya Bhakti 2. Jam: 09. 00 s/d Selesai3. Tempat/Ruang: Majelis Guru4. Jumlah peserta yang hadir: 17 orang5. Jumlah yang tidak hadir: -6. Isi Rapat: Pengembangan KTSP melibatkan pihak terkait seperti :a. Guru Mata Pelajaranb. Konselor (pembimbing) dari pengawas SD/MIc. Komite Sekolahd. Kepala Sekolahe. Tokoh Masyarakatf. Kepala DesaDemikianlah berita Acara ini dibuat dengan sebenarnya, atas partisipasi dan keikutsertaan dalam kegiatan ini, diucapkan terima kasih.

Jaya Bhakti, 28 Juni 2014 Kepala SDN 012

YAHYA, S.SNIP. 19630605 198410 1 002

DAFTAR HADIRRAPAT PENGEMBANGAN KTSP SDN 012 JAYA BHAKTINONamaJabatan Tanda Tangan

1Yahya, S.SKepala Sekolah1)

2Fahruddin, S.AgKepala Desa2)

3Misliani, S.Pd.SDKonselor/Pengawas SD/MI3)

4Jamri LahadiTokoh Agama/Masyarakat4)

5MahlanKomite Sekolah5)

6Suharnita, A.MaGuru6)

7KhairunnisakGuru7)

8Diar Riska, S.PdGuru8)

9Junaidah, S.PdGuru9)

10Nurfuad, S.Pd.IGuru10)

11Welna, A.Ma.PdGuru11)

12Sarhanellah, A.Ma.PdGuru12)

13Akfan SandriGuru 13)

14RahmawatiGuru14)

15M. Anto RasyidGuru15)

16Hadijah, S.Pd.SDGuru 16)

17Fitrotul MahmudahGuru17)

Jaya Bhakti, 28 Juni 2014 Kepala SDN 012

YAHYA, S.SNIP. 19630605 198410 1 002

PEMERINTAH KABUPATEN INDRAGIRI HILIRDINAS PENDIDIKANSD NEGERI 012 JAYA BHAKTIAlamat : Jaya Bhakti Kecamatan Enok Kabupaten Indragiri Hilir, Kode Pos 29272NSS101090502012NPSN10401969

Jaya Bhakti, 20 Juni 2014

Kepada Yth,Bapak/Ibu/sdr/i : ________________di Tempat

Assalamualaikum Wr.WbDengan Hormat,

Sehubungan dengan Pelaksanaan Proses Pembelajaran Tahun Pelajaran 2014/2015 perlu adanya pengembangan KTSP Tahun Pelajaran 2014/2015, maka kami mengundang Bapak/Ibu/Sdr/i agar dapat hadir pada :

Hari: SabtuTanggal: 28 Juni 2014Tempat: Ruang Majelis Guru SDN 012 Jaya Bhakti Waktu: 09.00 s/d SelesaiAcara: Rapat Pengembangan KTSP

Demikian undangan ini disampaikan, atas kehadiran dan partisipasi Bapak/Ibu/Sdr/i diucapkan terima kasih.

Kepala SDN 012

YAHYA, S.SNIP. 19630605 198410 1 002