23
Buku laporan SLHD Kabupaten Grobogan Tahun 2012 IV-1 BAB IV UPAYA PENGELOLAAN LINGKUNGAN 4.1 Rehabilitasi Lingkungan Permasalahan yang terjadi yang berkaitan dengan bidang kehutanan dan perkebunan di wilayah Kabupaten Grobogan sangat kompleks. Permasalahan yang terjadi pada bidang perkebunan dan kehutanan antara lain adalah : a. Masih cukup luasnya lahan kritis di Kabupaten Grobogan b. Terdapat penurunan debit air untuk beberapa sumber air c. Masih rendahnya kesadaran petani di lahan kering untuk menerapkan usaha tani konservasi d. Masih rendahnya keterampilan petani di lahan kering terhadap teknik RLKT e. Masih rendahnya penghasilan masyarakat dari bidang kehutanan f. Belum berkembangnya usaha agrobisnis di bidang kehutanan Dalam upaya mengatasi persoalan tersebut di atas, dilakukan usaha penghijauan dan pembangunan fisik lainnya. 1. Penghijauan Kegiatan penghijauan dimulai dengan penanaman pohon di berbagai wilayah Kabupaten Grobogan, namun tidak semua wilayah di Kabupaten Grobogan direncanakan untuk kegiatan Rehabilitasi penghijauan. Hal ini dapat dilihat dari tabel 4.1.

BAB IV UPAYA PENGELOLAAN LINGKUNGAN 4.1 ... 2012/BAB_IV...Buku laporan SLHD Kabupaten Grobogan Tahun 2012 IV-1 BAB IV UPAYA PENGELOLAAN LINGKUNGAN 4.1 Rehabilitasi Lingkungan Permasalahan

  • Upload
    others

  • View
    29

  • Download
    0

Embed Size (px)

Citation preview

Page 1: BAB IV UPAYA PENGELOLAAN LINGKUNGAN 4.1 ... 2012/BAB_IV...Buku laporan SLHD Kabupaten Grobogan Tahun 2012 IV-1 BAB IV UPAYA PENGELOLAAN LINGKUNGAN 4.1 Rehabilitasi Lingkungan Permasalahan

Buku laporan SLHD Kabupaten Grobogan Tahun 2012 IV-1

BAB IV

UPAYA PENGELOLAAN LINGKUNGAN

4.1 Rehabilitasi Lingkungan

Permasalahan yang terjadi yang berkaitan dengan bidang kehutanan dan

perkebunan di wilayah Kabupaten Grobogan sangat kompleks. Permasalahan yang

terjadi pada bidang perkebunan dan kehutanan antara lain adalah :

a. Masih cukup luasnya lahan kritis di Kabupaten Grobogan

b. Terdapat penurunan debit air untuk beberapa sumber air

c. Masih rendahnya kesadaran petani di lahan kering untuk menerapkan usaha tani

konservasi

d. Masih rendahnya keterampilan petani di lahan kering terhadap teknik RLKT

e. Masih rendahnya penghasilan masyarakat dari bidang kehutanan

f. Belum berkembangnya usaha agrobisnis di bidang kehutanan

Dalam upaya mengatasi persoalan tersebut di atas, dilakukan usaha penghijauan

dan pembangunan fisik lainnya.

1. Penghijauan

Kegiatan penghijauan dimulai dengan penanaman pohon di berbagai wilayah

Kabupaten Grobogan, namun tidak semua wilayah di Kabupaten Grobogan

direncanakan untuk kegiatan Rehabilitasi penghijauan. Hal ini dapat dilihat dari

tabel 4.1.

Page 2: BAB IV UPAYA PENGELOLAAN LINGKUNGAN 4.1 ... 2012/BAB_IV...Buku laporan SLHD Kabupaten Grobogan Tahun 2012 IV-1 BAB IV UPAYA PENGELOLAAN LINGKUNGAN 4.1 Rehabilitasi Lingkungan Permasalahan

Buku laporan SLHD Kabupaten Grobogan Tahun 2012 IV-2

Tabel 4.1. Rencana dan Realisasi Kegiatan Penghijauan

Kabupaten : Grobogan

Tahun Data : 2011

Luas (Ha) Jumlah Pohon Luas (Ha) Jumlah Pohon

1 BRATI 68,50 53.364 68,50 53.364

2 GABUS 62,50 10.000 62,50 10.000

3 GEYER 125,00 100.000 125,00 100.000

4 GODONG - - - -

5 GROBOGAN 125,00 100.000 125,00 100.000

6 GUBUG 62,50 50.000 62,50 50.000

7 KARANGRAYUNG 332,50 260.356 332,50 260.356

8 KEDUNGJATI 260,00 5.250.000 260,00 5.250.000

9 KLAMBU 62,50 50.000 62,50 50.000

10 KRADENAN 125,00 100.000 125,00 100.000

11 NGARINGAN 357,50 267.360 357,50 267.360

12 PENAWANGAN - - - -

13 PULOKULON 62,50 50.000 62,50 50.000

14 PURWODADI 10,00 4.500 10,00 4.500

15 TANGGUNGHARJO 187,50 150.000 187,50 150.000

16 TAWANGHARJO 125,00 100.000 125,00 100.000

17 TEGOWANU - - - -

18 TOROH 145,00 109.000 145,00 109.000

19 WIROSARI 200,00 123.720 200,00 123.720

2311,00 6.778.300 2311,00 6.778.300

Sumber : Tabel UP-1 Buku data SLHD 2012

Realisasi

Total

No. KecamatanRencana

Page 3: BAB IV UPAYA PENGELOLAAN LINGKUNGAN 4.1 ... 2012/BAB_IV...Buku laporan SLHD Kabupaten Grobogan Tahun 2012 IV-1 BAB IV UPAYA PENGELOLAAN LINGKUNGAN 4.1 Rehabilitasi Lingkungan Permasalahan

Buku laporan SLHD Kabupaten Grobogan Tahun 2012 IV-3

Tabel 4.2. Rencana dan Realisasi Kegiatan Reboisasi

Kabupaten : Grobogan

Tahun Data : 2011

Luas (Ha) Jumlah Pohon Luas (Ha)Jumlah

Pohon1 2 3 4 5 6

1 Klambu 11,40 3.300 - -

2 Brati 18,70 20.570 - -

3 Grobogan 149,70 143.880 - -

4 Tawangharjo 21,90 24.090 - -

5 Wirosari 293,60 322.960 - -

6 Ngaringan 143,10 157.410 - -

7 Kedungjati 652,20 717.420 4,30 3.784

8 Tanggungharjo 272,60 300.960 17,80 15.664

9 Karangrayung 250,90 308.856 200,40 253.306

10 Gabus 298,80 324.403 - -

11 Geyer 641,10 747.322 17,50 19.250

12 Toroh 67,80 74.580 - -

13 Kradenan 38,60 42.460 - -

14 Pulokulon 116,80 128.480 - -

15 Penawangan 43,90 207.295 43,90 207.295

3.021,10 3.523.986 283,90 499.299Sumber :Tabel UP 2 Buku Data SLHD 2012

Realisasi

Jumlah

No. KecamatanRencana

Selain kegiatan rehabilitasi lingkungan dilakukan melalui upaya – upaya

Pembangunan Jamban Keluarga (program PAMSIMAS, program Plan Indonesia kerja

sama dengan Pemkab Grobogan), Biogas Ternak, Pengelolaan Irigas untuk Pertanian

dan kegiatan lain yang tercantum pada tabel 4.3 berikut ini

Page 4: BAB IV UPAYA PENGELOLAAN LINGKUNGAN 4.1 ... 2012/BAB_IV...Buku laporan SLHD Kabupaten Grobogan Tahun 2012 IV-1 BAB IV UPAYA PENGELOLAAN LINGKUNGAN 4.1 Rehabilitasi Lingkungan Permasalahan

Buku laporan SLHD Kabupaten Grobogan Tahun 2012 IV-4

Tabel 4.3. Kegiatan Fisik Perbaikan Kualitas Lingkungan Oleh masyarakat

Kabupaten : Grobogan

Tahun Data : 2011

No. Nama Kegiatan Lokasi Kegiatan Pelaksana Kegiatan

Desa Lokasi PAMSIMAS 2010

1. Ds. Tambakan, Kec. Gubug

2. Ds. Ngombak, Kec. Kedungjati

3. Ds. Manggarwetan, Kec. Godong

4. Ds. Jetis, Kec. Karangrayung

5. Ds. Parakan, Kec. Karangrayung

6. Ds. Ngrandah, Kec. Toroh

7. Ds. Boloh, Kec. Toroh

8. Ds. Tegal Sumur, Kec.Brati

9. Ds. Lemah Putih,Kec. Brati

10. Ds. Teguhan, Kec. Grobogan

11. Ds. Pakis, Kec. Kradenan

12. Ds. Randurejo, Kec. Pulokulon

13. Ds. Sulursari, Kec. Gabus

14. Ds. Jambangan, Kec. Geyer

153 Desa di 10 kecamatan sbb :

1. Kec. Tegowanu

2. Kec. Kedungjati

3. Kec. Karangrayung

4. Kec. Godong

5. Kec. Penawangan

6. Kec. Klambu

7. Kec. Brati

8. Kec. Tawangharjo

9. Kec. Wirosari

10. Kec. Kradenan

1 Pembangunan Jamban

Keluarga (PAMSIMAS

KOMP B)

Swadaya masyarakat

didampingi petugas

Sanitarian Puskemas dan Tim

STBM Kecamatan

Pembangunan Jamban

Keluarga (Program PLAN

dan Pemda Kab.

Grobogan)

2 Swadaya masyarakat

didampingi LSM PLAN dan

Sanitarian Puskesmas dan

tim STBM kecamatan

Page 5: BAB IV UPAYA PENGELOLAAN LINGKUNGAN 4.1 ... 2012/BAB_IV...Buku laporan SLHD Kabupaten Grobogan Tahun 2012 IV-1 BAB IV UPAYA PENGELOLAAN LINGKUNGAN 4.1 Rehabilitasi Lingkungan Permasalahan

Buku laporan SLHD Kabupaten Grobogan Tahun 2012 IV-5

Lanjutan

No. Nama Kegiatan Lokasi KegiatanPelaksana

Kegiatan

3 Pengembangan Biogas Ternak Ruminansia Ds. Klithikan ,Kec. Kedungjati Disnakkan

Ds. Karangrejo, Kec. Grobogan

Ds. Sidurejo, Kec. Pulokulon

Ds. Ngroto, Kec. Gubug

5 Fasilitas Pupuk dan Pestisida Ds. Ngroto, Kec. Gubug Disnakkan

6 Bantuan sarana Jamban Keluarga Ds. Kalisari, Kec. Kradenan BLH

7 Bantuan Bibit Tanaman Ds. Kalisari, Kec. Kradenan BLH

8 Bantuan Bibit Tanaman Kota Purwodadi BLH

9 Bantuan Tempat Sampah Kota Purwodadi BLH

10

Peningkatan peran serta masyarakat

dalam pengendalian dampak global BLH

11

Pengendalian pencemaran dan

peningkatan kualitas udara, air dan tanah Ds.Jetak sari Kec.Pulokulon BLH

12 Menuju Indonesia Hijau Kec.Tanggungharjo BLH

13

Rehabilitasi lahan untuk antisipasi

perubahan iklim

kec.Toroh,Kec.Pulokulon

BLH

Sumber : Tabel UP-11 Buku Data SLHD 2012

4 Pengelolaan Air Irigasi Untuk Pertanian

Disnakkan

Page 6: BAB IV UPAYA PENGELOLAAN LINGKUNGAN 4.1 ... 2012/BAB_IV...Buku laporan SLHD Kabupaten Grobogan Tahun 2012 IV-1 BAB IV UPAYA PENGELOLAAN LINGKUNGAN 4.1 Rehabilitasi Lingkungan Permasalahan

Buku laporan SLHD Kabupaten Grobogan Tahun 2012 IV-6

Tabel 4.4. Kegiatan Fisik Lainnya

Kabupaten : Grobogan

Tahun Data : 2011

No. Nama Kegiatan Lokasi Kegiatan Instansi Penanggung Jawab

1 Peningkatan Kapasitas kader LH Purwodadi, Tawangharjo, Pulokulon,

Toroh, Grobogan

Badan Lingkungan Hidup

2 Kegiatan sekolah Adiwiyata Purwodadi, Grobogan, Tawangharjo,

Toroh, Tegowanu, Wirosari, Geyer,

Gubug, Kedungjati, Klambu, Gabus,

Kradenan, Ngaringan,

Pulokulon,Godong

Badan Lingkungan Hidup

3 Kegiatan gerakan cinta lingkungan Kota Purwodadi Badan Lingkungan Hidup

4 Peningkatan peran serta masyarakat

dalam pengendalian dampak pemanasan

global

- Badan Lingkungan Hidup

Kec. Purwodadi

Ds. Jetaksari Kec. Pulokulon

6 Optimalisasi progaram Adipura Kota Purwodadi Badan Lingkungan Hidup

7 Kegiatan pelestarian sumber mata air Badan Lingkungan Hidup

8 Rehabilitasi lahan untuk antisipasi

perubahan iklim

Kec. Grobogan, Tanggungharjo, Kec.

Toroh,. Gubug, Kradenan, Tawangharjo,

Kec. Purwodadi, Gabus

Badan Lingkungan Hidup

9 Kegiatan pengelolaan TPA sampah Dinas Cipta Karya, Tata

Ruang, dan Kebersihan

10 Kegiatan koordinasi penilaiaan Dinas Cipta Karya, Tata

Ruang, dan Kebersihan

11 Kegiatan pengadaan Tanaman

Penghijauan

Dinas Cipta Karya, Tata

Ruang, dan Kebersihan

12 Kegiatan perlindungan sumber mata air

(PSMA)

Dinas Kehutanan dan

Perkebunan

Badan Lingkungan Hidup5 Pengendalian pencemaran dan

peningkatan kualitas udara, air dan tanah

Sumber : Tabel UP 3 Buku Data SLHD 2012

Page 7: BAB IV UPAYA PENGELOLAAN LINGKUNGAN 4.1 ... 2012/BAB_IV...Buku laporan SLHD Kabupaten Grobogan Tahun 2012 IV-1 BAB IV UPAYA PENGELOLAAN LINGKUNGAN 4.1 Rehabilitasi Lingkungan Permasalahan

Buku laporan SLHD Kabupaten Grobogan Tahun 2012 IV-7

Tabel 4.5. Jenis Kegiatan Fisik Lainnya

Kabupaten : Grobogan

Tahun Data : 2011

No Nama Kegiatan Kegiatan Fisik Jumlah

Pengadaan bibit tanaman

Bibit sirsak 50 kg

Jeruk bali 50 kg

Nangka 100 kg

Mangga 400 kg

Jambu air citra 400 kg

Mindik 400 kg

Kelapa 450 kg

Pengadaan sapras pengolahan

sampah dan organik

* Tempat sampah besar 150 unit

* Alat biopori 35 unit

Tanaman Peneduh 1800 batang

Pengadaan tempat sampah 105 unit

Alat pengolah sampah organik "

Takakura"75 unit

4 Pendampingan peningkatan peran serta

masyarakat dalam pengendalian dampak

pemanasan global

Pembuatasn papan informasi 64 unit

Pengadaan alat biopori68 unit

Pengadaan tempat sampah terpisah 67 unit

Pengadaan komposter komunal 8 unit

Pengadaan trembesi 215

Pengadaan flamboyan 200

Pengadaan tanaman bunga 200

Pengadaan Jati 1400

Pengadaan Sukun 304

Pengadaan Mahoni 1201

Pengadaan Kelapa 1100

Pengadaan Pupuk 4007Tersalurnya bibit rehabilitasi lahan

sekitar sumber air* Mahoni 2064

* Jati 21500

* Gmelina 2000

* Salam 900

* Kantil 900

* Kenanga 88

Sumber : Tabel UP-3A Buku Data SLHD 2012

6 Optimalisasi program Adipura

7 Kegiatan Pelestarian sumber mata air

8 Rehabilitasi lahan untuk antisipasi

perubahan iklim

1 Peningkatan Kapasitas Kader LH

2 Kegiatan sekolah Adiwiyata

3 Kegiatan gerakan cinta lingkungan

5 Pengendalian pencemaran dan

peningkatan kualitas udara, air dan tanah

Page 8: BAB IV UPAYA PENGELOLAAN LINGKUNGAN 4.1 ... 2012/BAB_IV...Buku laporan SLHD Kabupaten Grobogan Tahun 2012 IV-1 BAB IV UPAYA PENGELOLAAN LINGKUNGAN 4.1 Rehabilitasi Lingkungan Permasalahan

Buku laporan SLHD Kabupaten Grobogan Tahun 2012 IV-8

4.2 Pengawasan AMDAL

Pelaksanaan pembangunan berkelanjutan berwawasan lingkungan hidup di

Kabupaten Grobogan dapat juga dilakukan secara preventif. Upaya tersebut dapat

berupa penyusunan dokumen kelayakan lingkungan yang berupa analisis mengenai

dampak lingkungan hidup (AMDAL) dan upaya pengelolaan dan pemantauan

lingkungan hidup (UKL-UPL) yang dilakukan oleh pemrakarsa atau pimpinan rencana

usaha dan/atau kegiatan.

Rekomendasi rencana kegiatan pada tahun 2011 tidak ada yang wajib AMDAL,

sehingga hanya membuat dokumen UKL/UPL seperti dapat dilihat pada tabel 4.6

dibawah

Page 9: BAB IV UPAYA PENGELOLAAN LINGKUNGAN 4.1 ... 2012/BAB_IV...Buku laporan SLHD Kabupaten Grobogan Tahun 2012 IV-1 BAB IV UPAYA PENGELOLAAN LINGKUNGAN 4.1 Rehabilitasi Lingkungan Permasalahan

Buku laporan SLHD Kabupaten Grobogan Tahun 2012 IV-9

Tabel 4.6. Rekomendasi Amdal/UKL/UPL

Kabupten : Grobogan

Tahun Data : 2011

No. Jenis Dokumen Kegiatan Pemrakarsa

1 DPLH Penggilingan PhospatCV. Karunia Raya Anton Harjono Cokro

Prawiro

2 DPLH Menara / Tower TelekomunikasiPT. Indosat Tbk BTS Singopranan Belor

Ngaringan

3 UKL/UPL Perdagangan / Minimarket Minimarket Indomaret Depok

4 UKL/UPL Perdagangan / MinimarketMinimarket Indomaret Tawangharjo Handi

Kurnaiwan

5 UKL/UPL Perdagangan / Minimarket Minimarket Indomaret Sulursari

6 UKL/UPL Perdagangan / Minimarket Minimarket Indomaret Tegowanu

7 UKL/UPL Menara Telekomunikasi Seluler PT. Persada Sokkatama Rahina Dewayani

8 DPLHPengambilan air Baku dari Bendung

Sidorejo ke IPA PDAM Purwodadi

PDAM Tirta Dharma Kab. Grobogan Ir. Mulyadi

S.P

9 DPLH IPA Gubug PDAM Kab. GroboganPDAM Tirta Dharma Kab. Grobogan Ir. Mulyadi

S.P

10 DPLHIPA Penawangan PDAM Kab.

Grobogan

PDAM Tirta Dharma Kab. Grobogan Ir. Mulyadi

S.P

11 UKL/UPL Perdagangan / MinimarketMinimarket Indomaret Grobogan Handi

Kurnaiwan

12 DPLH SPBU SPBU 44.581.06 Getas Rejo Kec. Grobogan

Ratih Vierda Oktaviani

13 DPLH SPBU

SPBU 44.0242 Ds. Kranggenharjo Kec. Toroh

Kab. Grobogan (DPLH) H. Moedjono

Priyopuspito

14 DPLH SPBU SPBU 44581.08 Ds. Godong Kec. Godong

Kab. Grobogan (DPLH) -UD Berkah Jaya

15 UKL/UPL Perdagangan / MinimarketPT. Sumber Alfaria Trijaya Tbk " Minimarket

Alfamart Hayam Wuruk

16 UKL/UPL Perdagangan / Minimarket PT. Sumber Alfaria Trijaya Tbk

17 UKL/UPL Perdagangan / MinimarketPT. Sumber Alfaria Trijaya Tbk " Minimarket

Alfamart Katamso "

18 DPLH

Eksplorasi potensi bahan baku semen

dan Rencana pendirian Pabrik semen

Tanggungharjo

PT. Semen Grobogan Gunawan Priyana

Page 10: BAB IV UPAYA PENGELOLAAN LINGKUNGAN 4.1 ... 2012/BAB_IV...Buku laporan SLHD Kabupaten Grobogan Tahun 2012 IV-1 BAB IV UPAYA PENGELOLAAN LINGKUNGAN 4.1 Rehabilitasi Lingkungan Permasalahan

Buku laporan SLHD Kabupaten Grobogan Tahun 2012 IV-10

No. Jenis Dokumen Kegiatan Pemrakarsa

19 DPLH

Eksplorasi potensi bahan baku semen dan

Rencana pendirian Pabrik semen di Kec.

Tanggungharjo

PT. Semen Grobogan Gunawan Priyana

20 UKL/UPLDemplot Pengolahan Jarak Pagar secara

terpadu

KSU DME ( Ds. Mandiri Energi ) Dran

Grobogan Yudi Sulisttyono

21 UKL/UPL

Pemboran Eksplorasi Bahan Gamping dan

Tanah Liat sebagai Bahan Baku Semen di

Kab. Grobogan

PT. Vanda Prima Listri - Ir. Maman

Sulaiman

22 UKL/UPL Rumah Sakit Umum ( Kesehatan )RSU Panti Rahayu " Yakum Dr. Sunarima,

N.Kes "

23 UKL/UPL Menara Telekomunikasi Seluler (XL)PT. Towerindo Konvergensi Desa Putat

Haryanto

24 UKL/UPL Pabrik Bihun Lima SaudaraPT. Arta Anugerah Alam Grace

Kadharmestan

25 UKL/UPLPemboran Re-Entry Sumar Padi -1 Blok Blora

Ds. Saban Kec. Gubug Kab. GroboganPT. Sele Raya Energi Jus Hero Tampi

26 UKL/UPL Perdagangan / Minimarket Minimarket Indomaret "Panunggalan"

27 UKL/UPL Perdagangan / Minimarket Minimarket Indomaret " MT. Haryono

28 UKL/UPL Perdagangan / Minimarket Minimarket Indomaret " Simpang Lima "

29 UKL/UPL Perdagangan / Minimarket Minimarket Indomaret " Godong "

30 UKL/UPL Perdagangan / Minimarket Minimarket Indomaret " A. Yani "

31 UKL/UPL Perdagangan / Minimarket Minimarket Indomaret " Bugel "

32 UKL/UPL Perdagangan / Minimarket Minimarket Indomaret " Gubug "

33 UKL/UPL Perdagangan / Minimarket Minimarket Indomaret " Kuwu "

34 UKL/UPL Perdagangan / Minimarket Minimarket Indomaret " Wirosari "

35 UKL/UPL Perdagangan / Minimarket Minimarket Indomaret " Bhayangkara

36 UKL/UPL Perdagangan / MinimarketMinimarket Alfamart " Manggar mas " -Leo

Hartoko

37 UKL/UPL Perdagangan / Minimarket Minimarket Indomaret " Kusuma bangsa "

38 UKL/UPL Perdagangan / Minimarket Minimarket Indomaret " Karangrayung "

39 UKL/UPL Perdagangan / Minimarket Minimarket Indomaret " Gajah Mada "

40 UKL/UPL Menara / Tower TelekomunikasiPT. Solusindo Kreasi Pratama -Yudo

Qhadafi

Page 11: BAB IV UPAYA PENGELOLAAN LINGKUNGAN 4.1 ... 2012/BAB_IV...Buku laporan SLHD Kabupaten Grobogan Tahun 2012 IV-1 BAB IV UPAYA PENGELOLAAN LINGKUNGAN 4.1 Rehabilitasi Lingkungan Permasalahan

Buku laporan SLHD Kabupaten Grobogan Tahun 2012 IV-11

Lanjutan

No. Jenis Dokumen Kegiatan Pemrakarsa

41 UKL/UPL Batching Plant PT. panen ishi Cons -Supardjo

42 UKL/UPL Menara / Tower TelekomunikasiPT. Solusindo Kreasi Pratama -

Yudo Qhadafi

43 UKL/UPL Perdagangan / MinimarketMinimarket Indomaret " Hayam

Wuruk "

44 UKL/UPL Perdagangan / MinimarketMinimarket indomaret " Jl.

R.Suprapto 27. "

45 UKL/UPL Perdagangan / Minimarket Minimarket Indomaret " Purwodadi "

46 UKL/UPL Menara Telekomunikasi PT. Tower Bersama

47 UKL/UPL

Pemasangan PAL dan Jaringan

Listrik Melewati kawasan hutan Dsn.

Mbabar Ds. Gedangan

Pemerintah desa Gedangan Kec.

Wirosari Kab Grobogan

48 UKL/UPL

Pemasangan PAL dan Jaringan

Listrik Melewati kawasan hutan Dsn.

Sidorejo Sintru Ds. Karangasem

Pemerintah desa Karangasem Kec.

Wirosari Kab Grobogan

49 UKL/UPLPengusahaan Sumur Minyak tua di

Lapangan Gabus Kab. GroboganPT. Sarana Patra Jateng

50 UKL/UPL Pertambangan Mineral BatuanSdr. Fajar Debyon Toro Izin

Lingk.no.6601/523.SK.Bupati.

51 UKL/UPL Menara / Tower TelekomunikasiPt. Persada Soka Tama Izin

Lingk.SK.Bup.660.1/521

52 UKL/UPL SPBU

PT. Alam Indah Energi -Dr. Djoko

Susilo Izin

Lingk.No.660.1/522.SK.Bup

53 UKL/UPL Industri Pakan Ternak PT. Mega Triutama

sumber :Tabel UP-4 Buku Data SLHD 2012

Penyusunan dokumen AMDAL dan UKL/UPL harus diikuti dengan monitoring

pelaksanaannya dalam pengelolaan lingkungan hidup. Pelaksanaan pengawasan dan

Page 12: BAB IV UPAYA PENGELOLAAN LINGKUNGAN 4.1 ... 2012/BAB_IV...Buku laporan SLHD Kabupaten Grobogan Tahun 2012 IV-1 BAB IV UPAYA PENGELOLAAN LINGKUNGAN 4.1 Rehabilitasi Lingkungan Permasalahan

Buku laporan SLHD Kabupaten Grobogan Tahun 2012 IV-12

monitoring pengelolaan lingkungan yang dilakukan di Kabupaten Grobogan pada

tahun 2011 dapat dilihat pada tabel di bawah ini.

Tabel 4.7. Pengawasan UKL/UPL

Kabupaten : Grobogan

Tahun Data : 2011

UKL UPL

1 12 Februari 2011PKU Muhammadiyah Gubug Ipal sudah dibangun dan

sudah dioperasikan

Belum melakukan uji air

limbah dan udara

Sudah punyai incenerator ,dan

sudah difungsikan

Penghijuan kurang

2 12 Maret 2011PT. Japfa Comfeed Indonesia

Tbk. Godong

Sudah membuat TPS Limbah

B3 ( batubara)

Belum melaporkan hasil

uji udara dan air

secara rutin ke BLH

3 26 Maret 2011POM Bensin Desa Grobogan

Kradenan

Ada oil Catcher dan sumur

pantau

tidak melakuan uji

kualitas air limbah

Penghijauan kurang

safety kit lengkap

4 26 Maret 2011RS. Habibullah, Kec. Gabus Ipal sudah dibangun tapi belum

dioperasikan

Sudah melakukan uji

kualitas air secara

Penghijauan kurang biologi tapi belum

TPS belum ada tutupnya secara kimia

Limbah medis padat dititipkan

di RSUD Dr Soedjati

5 21 April 2011RS. Permata Bunda Purwodadi IPAL tidak selalu dioperasikan Melakukan uji kualitas

air limbah tapi tidak

Belum punya incinerator berkala dan belum

melakukan

limbah padat dibakar di tong /

drum

pelaporan secara rutin ke

BLH

6 06 April 2011SPBU Desa Jono Tawangharjo Ada oil Catcher dan sumur

pantau

Melakukan penyiraman

secara kontinyu

Membuat peredam suara Menanam tanaman

pelindung

No. Waktu (tgl/bln/thn) Nama Perusahaan/Pemrakarsa

Hasil Pengawasan

Page 13: BAB IV UPAYA PENGELOLAAN LINGKUNGAN 4.1 ... 2012/BAB_IV...Buku laporan SLHD Kabupaten Grobogan Tahun 2012 IV-1 BAB IV UPAYA PENGELOLAAN LINGKUNGAN 4.1 Rehabilitasi Lingkungan Permasalahan

Buku laporan SLHD Kabupaten Grobogan Tahun 2012 IV-13

UKL UPL

7 20 April 2011SPBE Kec. Grobogan IPAL dan Oil catcher belum

dioperasikan

Belum melakukan uji air

dan udara

Penghijauan kurang

Safety kurang

8 18 Mei 2011

Pabrik Pupuk Organik CV.

Darma Guna Kec. Toroh

Dilengkapi dengan penangkap

debu

Belum melakukan uji

udara

9 18 Mei 2011

Pabrik Penyulingan Minyak

Kayu Putih Gundih

Ipal tidak dioperasikan , air limbah

lansung dibuang ke saluran

Tidak melakukan uji

kualitas air limbah dan

udara

Limbah daun dibiarkan terbuka

dan dijadikan pupuk kompos

10 28 Juni 2011 RS. Enggal Waras Godong IPAL tidak dioperasikan Tidak melakukan uji

air limbah dan udara

11 28 Juni 2011 SPBU Desa Trowolu IPAL dan Oil catcher Belum melakukan uji

Kec. Ngaringan belum dioperasikan air dan udara

Penghijauan kurang Safety kurang

12 17 Juni 2011 PT. Petroganik Brati Belum membuat TPS batubara Belum melaporkan

Hasil uji kualitas air dan

udara

secara rutin ke BLH

13 18 Juni 2011 SPBU Desa Ngarap-Ngarap Kec. NgaringanIPAL dan Oil catcher Belum melakukan uji

belum dioperasikan air dan udara

Penghijauan kurang

14 19 sept 2011 RSU Purwodadi IPAL dioperasikan Melakukan uji air

Limbah padat dibakar limbah dan udara tapi

di incinerator belum pelaporan

secara rutin ke BLH

15 27 Sept 2011 PT. Semen Grobogan Tahap pra kontruksi -

Kec. Tanggungharjo

No.Waktu

(tgl/bln/thn)

Nama

Perusahaan/Pemrakarsa

Hasil Pengawasan

Page 14: BAB IV UPAYA PENGELOLAAN LINGKUNGAN 4.1 ... 2012/BAB_IV...Buku laporan SLHD Kabupaten Grobogan Tahun 2012 IV-1 BAB IV UPAYA PENGELOLAAN LINGKUNGAN 4.1 Rehabilitasi Lingkungan Permasalahan

Buku laporan SLHD Kabupaten Grobogan Tahun 2012 IV-14

4.3 Penegakan Hukum

Upaya pengelolaan lingkungan hidup dapat dilakukan dengan pemberian

tindakan bagi pihak yang melakukan pelanggaran. Upaya penegakan hukum dapat

diawali adanya pengaduan dari masyarakat yang terkena dampak, karena hal ini

merupakan hak setiap warga negara yang diatur dalam UU no. 32 tahun 2009 tentang

perlindungan dan pengelolaan lingkungan hidup.

Upaya penegakan hukum yang dilakukan oleh masyarakat melalui pengaduan

yang berkaitan dengan permasalahan lingkungan di Kabupaten Grobogan pada tahun

2011 dapat dilihat pada tabel di bawah :

UKL UPL

16 18 Oktober 2011 PT. Indonesia Power Penghijauan disekitar Melakukan uji kualitas air

(PLTA Kedung Ombo) lokasi dan udara

Kec. Geyer

17 2 April 2011 RS. Panti Rahayu IPAL sudah dioperasikan Melakukan uji kualitas air

Limbah padat dibakar secara biologis dan kimia

di incinerator

Penghijaun di IPAL

18 11 Juni 2011 SPBU Gajah Mada IPAL dan Oil catcher Belum melakukan

belum dioperasikan uji kualitas air dan udara

Penghijauan kurang

Safety kurang

19 11 Juni 2011 SPBU Ayodya IPAL dan Oil catcher Belum melakukan

belum dioperasikan uji kualitas air dan udara

Penghijauan kurang

Safety kurang

20 4 Juni 2011 SPBU Grobogan IPAL dan Oil catcher Belum melakukan

(Desa Ngabenrejo) belum dioperasikan uji kualitas air dan udaraPenghijauan kurang

Safety kurang

Sumber : Badan Lingkungan Hidup Kab. Grobogan

No

.

Waktu

(tgl/bln/thn)

Nama

Perusahaan/Pemrakarsa

Hasil Pengawasan

Page 15: BAB IV UPAYA PENGELOLAAN LINGKUNGAN 4.1 ... 2012/BAB_IV...Buku laporan SLHD Kabupaten Grobogan Tahun 2012 IV-1 BAB IV UPAYA PENGELOLAAN LINGKUNGAN 4.1 Rehabilitasi Lingkungan Permasalahan

Buku laporan SLHD Kabupaten Grobogan Tahun 2012 IV-15

Tujuannya adalah untuk mengetahui kesadaran masyarakat untuk mengadukan kasus-

kasus lingkungan hidup melalui jalur hukum, dan upaya aparat penegak hukum untuk

menindaklanjutinya.

Tabel 4.8. Jumlah Pengaduan Masalah Lingkungan menurut Jenis Masalah

Kabupaten : Grobogan

Tahun Data : 2011

No. Masalah Yang Diadukan Jumlah Pengaduan

1. Limbah / Sampah 5

2.

Dst

sumber : tabel UP-6 Buku Data SLHD 2012

Tabel 4.9. Status Pengaduan

Kabupaten : Grobogan

Tahun Data : 2011

No. Masalah Yang Diadukan Status

1. Bau akibat peternakan ayam

Desa.Katong Kec. Toroh

Dugan

2. Bau Limbah Cair dari RPA

Pasar Glendoh

Dugan

3. Bau dan Alat Akibat

Peternakan Ayam

Desa.Pengkol

Kec.Penawangan

Dugan

4. Bau dari Sampah Pasar Agro

Purwodadi

Dugan

5 Bau Peternakan Ayam di

Gunung Wulan Kedung Jati

Dugan

Sumber : tabel UP-7A. Buku Dta SLHD 2012

Page 16: BAB IV UPAYA PENGELOLAAN LINGKUNGAN 4.1 ... 2012/BAB_IV...Buku laporan SLHD Kabupaten Grobogan Tahun 2012 IV-1 BAB IV UPAYA PENGELOLAAN LINGKUNGAN 4.1 Rehabilitasi Lingkungan Permasalahan

Buku laporan SLHD Kabupaten Grobogan Tahun 2012 IV-16

Tindak lanjut dari pengaduan yang dicantumkan pada Tabel 4.9 diatas adalah sebagai

berikut :

1. Bau dari peternakan ayam Desa Katong KecamatanToroh

Penanganannya peternakan ayam Desa Katong Kec Toroh ditutup karena tidak

memiliki ijin HO maupun UKL –UPL

2. Bau limbah cair Rumah pemotongan Ayam (RPA) Pasar Glendoh

Penanganan limbah dengan metode penampungan limbah selanjutnya disedot untuk

ke TPA Ngembak

3. Bau dan Kotoran Peternakan Ayam Desa Pengkol Kec Penawangan

Penanganan adalah dilakukan penutupan peternakan ayam karena tidak melakukan

perbaikan lingkungan sesuai dengan kesepakatan bersama antara pemilik, warga dan

pemerintah

4. Bau dari Peternakan Ayam Gunung Wulan Kec Kedung Jati

Penanganan ditempuh dengan cara persuasif (pendekatan) pemilik kepada warga di

sekitar lokasi

5. Bau dari Pasar Agro Purwodadi

Penanganan ditempuh dengan memindahkan letak kontainer dan pengambilan

sampah secara rutin dari Pasar Agro ke TPA setiap hari

4.4 Peran Serta Masyarakat

Wujud dari peran serta masyarakat dalam pengelolaan lingkungan Kabupaten

Grobogan adalah dengan terbentuknya 6 lembaga swadaya masyarakat (LSM)

lingkungan. Peran serta LSM adalah membantu pemerintah dalam upaya pemberdayaan

masyarakat terhadap pengelolaan lingkungan hidup. Tujuannya adalah untuk

mengetahui kesadaran masyarakat dan dunia usaha bahwa masalah lingkungan hidup

merupakan tanggung jawab bersama.

Page 17: BAB IV UPAYA PENGELOLAAN LINGKUNGAN 4.1 ... 2012/BAB_IV...Buku laporan SLHD Kabupaten Grobogan Tahun 2012 IV-1 BAB IV UPAYA PENGELOLAAN LINGKUNGAN 4.1 Rehabilitasi Lingkungan Permasalahan

Buku laporan SLHD Kabupaten Grobogan Tahun 2012 IV-17

Tabel 4.10. Jumlah Lembaga Swadaya Masyarakat (LSM ) Lingkungan

Kabupaten : Grobogan

Tahun Data : 2011

No. Nama LSM Alamat

1 JAGA ADI BUANA Jl . Melati No . 12 Sambak Indah

Kelurahan Dayang Kec . Purwodadi

( 0292 ) 423515

2 PEDULI GROBOGAN Jl . Pucangcari No . 02 Kelurahan

Grobogan Kec. Grobogan

8156618046

3 PAS KARYA MANUNGGAL Jl . Raya Solo Purwodadi Km . 4 Dusun

SukorejoDesa Kedungharjo Kecamatan Toroh

81290747669

4 LSM MASYARAKAT WILAYAH

ALIRAN SUNGAI( MAWAS)

Jl , Raya Purwodadi Solo Km .5

Kab Grobogan

5 LSM FB LASKAR MERAH PUTIH Jl , Sopoyono No . 7 Rt/Rw 06/17

Purwodadi - Grobogan

6 LSM GERAKAN PEDULI RAKYAT (

GAPURA )

Jl . Pringgondani II/No . 37 Rt/Rw 07/21

Purwodadi Grobogan

Sumber : Tabel UP-8 Buku Data SLHD 2012

Sedangkan penghargaan resmi yang berkaitan dengan pengelolaan lingkungan yang diraih

oleh Kabupaten Grobogan adalah sebagai berikut :

1) Penghargaan Adipura Tahun 2011 oleh Pemerintah Kabupaten Grobogan.

2) Penghargaan Sekolah Adiwiyata Tingkat Nasional oleh SMP Negeri 1 Tegowanu

Page 18: BAB IV UPAYA PENGELOLAAN LINGKUNGAN 4.1 ... 2012/BAB_IV...Buku laporan SLHD Kabupaten Grobogan Tahun 2012 IV-1 BAB IV UPAYA PENGELOLAAN LINGKUNGAN 4.1 Rehabilitasi Lingkungan Permasalahan

Buku laporan SLHD Kabupaten Grobogan Tahun 2012 IV-18

Tabel 4.11 Penerima Penghargaan Lingkungan

Kabupaten : Grobogan

Tahun Data: 2011

No. Nama Orang/Kelompok/OrganisasiNama

Penghargaan

Pemberi

Penghargaan

1. Pemerintahan Kab. Grobogan Adipura Presiden

2. Sekolah SMPN 1Tegowanu Adiwiyata Presiden

Sumber : Tabel UP-9 Buku Data SLHD 2012

Sedangkan kegiatan penyuluhan, pelatihan dan workshop lingkungan dapat dilihat pada

Tabel 4.12. Pelatihan dan Penyuluhan dilakukan untuk meningkatkan kapasitas serta

pengetahuan aparatur negara, lembaga swasta adan masyarakat akan pengelolaan lingkungan

hidup yang berkelanjutan. Pelatihan dan penyuluhan tersebut meliputi :

1) Sosialisasi Adiwiyata : mengenalkan kepada sekolah dan masyarakat akan pendidikan

berwawasan lingkungan

2) Konsultasi Publik Perda PPLH : mengenalkan kepada aparatur negara, swasta dan

masyarakat akan Perda Kabupaten Grobogan Nomor 04 Tahun 2011 tentang

Pengelolaan dan Perlindungan Lingkungan

3) Sosialisasi Perda Ijin Bangunan :

4) Ekspose Pengelolaan Lingkungan Hidup Antar Sektoral

5) Pelatihan Pupuk Organik dan Pestisida Alami

6) Pengawasan Pelaksanaan Bidang Lingkungan Hidup

7) Pengelolaan dan Penataan Lingkungan Hidup

8) Gerakan Cinta Lingkungan

9) Sosialisasi Pengelolaan Lingkungan Hidup

10) Sosialisasi Eco Pesantren

11) Sosialisasi Peraturan dan Perundang-undangan Lingkungan Hidup

12) Pembinaan LBS : ditujukan kepada masyarakat desa agar memiliki pola hidup Bersih

dan Sehat

13) Pembinaan Penunjang Rehabilitasi Lahan untuk Perubahan Iklim

14) Pembinaan Penyusunan RKL RPL

Page 19: BAB IV UPAYA PENGELOLAAN LINGKUNGAN 4.1 ... 2012/BAB_IV...Buku laporan SLHD Kabupaten Grobogan Tahun 2012 IV-1 BAB IV UPAYA PENGELOLAAN LINGKUNGAN 4.1 Rehabilitasi Lingkungan Permasalahan

Buku laporan SLHD Kabupaten Grobogan Tahun 2012 IV-19

Tabel 4.12. Kegiatan Penyuluhan, Pelatihan, Workshop, Seminar Lingkungan

Kabupaten : Grobogan

Tahun Data : 2011

No. Nama KegiatanInstansi

PenyelenggaraPeserta

Waktu Penyuluhan

(Tgl/Bln/Tahun)

1 Sosialisasi Adiwiyata BLH 100Maret 2010

2 Konsultasi Publik Perda PPLH BLH 100 Juli 2010

3 Sosialisasi Perda Ijin Bangunan BLH 100 Oktober 2010

4Ekspos Pengelolaan LH Antar Sektoral BLH

100 April 2010

5Pelatihan Pupuk Organik & Pestisida Alami BLH

100 April 2011

6 Pengelola dan Penataan LH BLH 55 (Petani) April 2011

7Pengawasan Pelaksanaan Bid. LH BLH

60

(Pengusaha)

Mei dan November

2010

8Gerakan Cinta Lingkungan BLH 60

Februari, Juni, Oktober

2010

9 Sosialisasi pengelolaan LH BLH 30 24 Desember 2011

10 Sosialisasi Eco Pesantren BLH 50 10 Mei 2011

11 Sosialisasi Peraturan Perundang -

undangan LHBLH

60 8-9 April 2011

12 Pembinaan LBS BLH 25 22 Nopember 2011

13 Pembinaan penunjang rehabilitasi lahan

untuk antisipasi perubahan iklimBLH

60 20-21 April 2011

14 Pembinaan penyusunan RKL-RPL BLH 100 30 Nopember 2011

Sumber : Tabel UP-10 Buku Data SLHD 2012

Page 20: BAB IV UPAYA PENGELOLAAN LINGKUNGAN 4.1 ... 2012/BAB_IV...Buku laporan SLHD Kabupaten Grobogan Tahun 2012 IV-1 BAB IV UPAYA PENGELOLAAN LINGKUNGAN 4.1 Rehabilitasi Lingkungan Permasalahan

Buku laporan SLHD Kabupaten Grobogan Tahun 2012 IV-20

4.5 Kelembagaan

Produk hukum yang dianut dan dihasilkan di Kabupaten Grobogan dapat dilihat pada tabel di

bawah ini. Tujuannya adalah untuk mengetahui kondisi sumber daya kelembagaan Institusi

Pengelolaan Lingkungan Hidup Daerah sebagai bahan evaluasi dan penyusunan rencana kerja

tahun berikutnya.

Tabel 4.13. Produk Hukum Bidang Pengelolaan Lingkungan Hidup

Kabupaten : Grobogan

Tahun Data : 2011

No.Jenis Produk

HukumNomor Tahun Tentang

1. Perbup 12 2010 Jenis usaha dan/atau

kegiatan yang wajib

menyusun UKL-UPL

2. Perda 03 2011 Izin Gangguan

3. Perda 04 2011 Perlindungan dan

Pengelolaan Lingkungan

Hidup

Sumber : tabel UP-12 buku Data SLHD 2012

Secara kelembagaan, Badan Lingkungan Hidup Kabupaten Grobogan telah melakukan

terobosan berarti dalam menyusun produk hukum terbaru yang telah disesuaikan dengan

Undang – Undang no 32 Tahun 2009 tentang Perlindungan dan Pengelolaan Lingkungan

Hidup berupa :

1) Perda Kabupaten Grobogan No 04 Tahun 2011tentang Perlindungan dan

Pengelolaan Lingkungan Hidup. Produk hukum ini merupakan Perda pertama

kali di Propinsi Jawa Tengah yang disusun untuk menyesuaikan diri dengan UU

32/2009

2) Perda Kabupaten Grobogan No 04 Tahun 2011tentang Ijin Gangguan

3) Peraturan Bupati Grobogan Nomor 12 Tahun 2010 tentang Jenis usaha dan/atau

kegiatan yang wajib menyusun UKL –UPL

Page 21: BAB IV UPAYA PENGELOLAAN LINGKUNGAN 4.1 ... 2012/BAB_IV...Buku laporan SLHD Kabupaten Grobogan Tahun 2012 IV-1 BAB IV UPAYA PENGELOLAAN LINGKUNGAN 4.1 Rehabilitasi Lingkungan Permasalahan

Buku laporan SLHD Kabupaten Grobogan Tahun 2012 IV-21

Tabel 4.14. Anggaran Pengelolaan Lingkungan

Kabupaten : Grobogan

Tahun Data : 2012

Tahun 2011 Tahun 2012

1. APBD Rp 2.791.337.000 Rp 2.882.971.000

2. APBN - -

3. Bantuan Luar Negeri - -

Rp 2.791.337.000 Rp 2.882.971.000

Sumber : Tabel UP-13 Buku Data SLHD 2012

No. Sumber AnggaranJumlah Anggaran

Total

Rasio Anggaran Pengelolaan Lingkungan Kabupaten Grobogan jika dibandingkan dengan

APBD Kabupaten Grobogan adalah sebagai berikut

1) Tahun 2012 Anggaran Pengelolaan Lingkungan sebesar Rp 2.882.971.000 dirasiokan

terhadap APBD Kabupaten Grobogan sebesar 1.180.155.440.344.senilai 0,27 %

2) Tahun 2011 Anggaran Pengelolaan Lingkungan sebesar Rp 2.791.337.000 dirasiokan

terhadap APBD Kabupaten Grobogan sebesar 1.009.702.082.525.senilai 0,24 %

Gambar 4.1 Rasio Anggaran Pengelolaan Lingkungan terhadap APBD Kabupaten

Grobogan Tahun 2011

Page 22: BAB IV UPAYA PENGELOLAAN LINGKUNGAN 4.1 ... 2012/BAB_IV...Buku laporan SLHD Kabupaten Grobogan Tahun 2012 IV-1 BAB IV UPAYA PENGELOLAAN LINGKUNGAN 4.1 Rehabilitasi Lingkungan Permasalahan

Buku laporan SLHD Kabupaten Grobogan Tahun 2012 IV-22

Gambar 4.2 Rasio Anggaran Pengelolaan Lingkungan terhadap APBD Kabupaten

Grobogan Tahun 2012

Dari Gambar 4.1 dan 4.2 diatas terlihat bahwa rasio Anggaran Pengelolaan

Lingkungan masih sangat rendah jika dibandingkan dengan alokasi belanja daerah

APBD Kabupaten Grobogan, yaitu masih kurang dari 1 %. Dengan keterbatasan dana

tersebut, BLH Kabupaten Grobogan berusaha mengoptimalkan anggaran yang ada

agar tepat manfaat dan sasaran.

Sedangkan gambaran Sumber Daya Manusia (SDM) yang dimiliki oleh Badan

Lingkungan Hidup Kabupaten Grobogan dapat dilihat pada Tabel 4.15 di bawah ini.

Tabel 4.15. Jumlah Personil Institusi Lingkungan

Menurut Tingkat Pendidikan

Kabupaten: Grobogan

Tahun Data:2011

Laki-Laki Perempuan

1. Doktor (S3) - -

2. Master (S2) 2 3

3. Sarjana (S1) 9 7

4. Diploma (D3/D4) 2 -

5. SLTA 4 2

17 12

Sumber : Tabel UP 14 Buku Data SLHD 2012

Jumlah

Total

No. Tingkat Pendidikan

Page 23: BAB IV UPAYA PENGELOLAAN LINGKUNGAN 4.1 ... 2012/BAB_IV...Buku laporan SLHD Kabupaten Grobogan Tahun 2012 IV-1 BAB IV UPAYA PENGELOLAAN LINGKUNGAN 4.1 Rehabilitasi Lingkungan Permasalahan

Buku laporan SLHD Kabupaten Grobogan Tahun 2012 IV-23

Sedangkan Jabatan fungsional lingkungan Badan Lingkungan Hidup Kabupaten Grobogan

saat ini hanya ada 1 orang PPNS dan 1 orang PPLHD. BLH Kabupaten Grobogan masih

belum memiliki tenaga fungsional Analis Laboratorium.

Tabel 4.16. Jumlah Jabatan Fungsional Lingkungan, PPNS dan PPLHD

Kabupaten : Grobogan

Tahun Data:2011

Laki-Laki Perempuan

1. BLH PPNS 1 -

2. BLH PPLHD - 1

1 1

Sumber : Tabel UP-15 Buku Data SLHD 2012

Total

Nama Jabatan

Fungsional

Jumlah StafNo. Nama Instansi