29
24 BAB III ANALISA DAN PEMBAHASAN 3.1 Sejarah SMA Negeri 2 Pamulang SMA Negeri 2 Pamulang berdiri pada tanggal 1 Agustus 2004 bertempat di Komplek Mawar Indah III Pamulang Jakarta Selatan. Pada tahun 2005 proses pembelajaran siswa SMA Negeri 2 Pamulang sudah berbasis kompetensi dan komputerisasi. Kini dan kedepan SMA Negeri 2 Pamulang terus melakukan pengembangan dalam proses belajar mengajar sesuai dengan perkembangan lingkungan yang modern dan berbasis teknologi informasi. Visi SMA Negeri 2 Pamulang : Menghasilkan lulusan yang berbudi luhur, kreatif dan inovatif berlandaskan Iman dan Taqwa , unggul dalam ilmu pengetahuan dan teknologi serta kompetitif dalam mengahadapi era global. Misi SMA Negeri 2 Pamulang : - Menumbuhkembangkan kultur positif berlandaskan Iman dan Taqwa. - Membudayakan sikap kreatif, inovatif dan berbudi pekerti luhur. - Mewujudkan Life-skill dengan memberdayakan Multiple-intelegence. - Menciptakan lingkungan sebagai media pembelajaran alam berbasis Teknologi Informasi. - Menggali potensi diri untuk mampu bersaing sebagai bekal hidup di masyarakat.

BAB III ANALISA DAN PEMBAHASANstorage.jak-stik.ac.id/students/full paper/penulisan ilmiah... · BAB III ANALISA DAN PEMBAHASAN 3.1 ... menit dan banyak soal rata-rata 50 soal, dan

  • Upload
    buithuy

  • View
    232

  • Download
    1

Embed Size (px)

Citation preview

Page 1: BAB III ANALISA DAN PEMBAHASANstorage.jak-stik.ac.id/students/full paper/penulisan ilmiah... · BAB III ANALISA DAN PEMBAHASAN 3.1 ... menit dan banyak soal rata-rata 50 soal, dan

24

BAB III

ANALISA DAN PEMBAHASAN

3.1 Sejarah SMA Negeri 2 Pamulang

SMA Negeri 2 Pamulang berdiri pada tanggal 1 Agustus 2004 bertempat di

Komplek Mawar Indah III Pamulang Jakarta Selatan. Pada tahun 2005 proses

pembelajaran siswa SMA Negeri 2 Pamulang sudah berbasis kompetensi dan

komputerisasi. Kini dan kedepan SMA Negeri 2 Pamulang terus melakukan

pengembangan dalam proses belajar mengajar sesuai dengan perkembangan

lingkungan yang modern dan berbasis teknologi informasi.

Visi SMA Negeri 2 Pamulang :

Menghasilkan lulusan yang berbudi luhur, kreatif dan inovatif berlandaskan

Iman dan Taqwa , unggul dalam ilmu pengetahuan dan teknologi serta kompetitif

dalam mengahadapi era global.

Misi SMA Negeri 2 Pamulang :

- Menumbuhkembangkan kultur positif berlandaskan Iman dan Taqwa.

- Membudayakan sikap kreatif, inovatif dan berbudi pekerti luhur.

- Mewujudkan Life-skill dengan memberdayakan Multiple-intelegence.

- Menciptakan lingkungan sebagai media pembelajaran alam berbasis

Teknologi Informasi.

- Menggali potensi diri untuk mampu bersaing sebagai bekal hidup di

masyarakat.

Page 2: BAB III ANALISA DAN PEMBAHASANstorage.jak-stik.ac.id/students/full paper/penulisan ilmiah... · BAB III ANALISA DAN PEMBAHASAN 3.1 ... menit dan banyak soal rata-rata 50 soal, dan

25

3.2 Struktur Organisasi

Gambar 3.1

Struktur Organisasi

3.3 Tugas Wewenang dan Tanggung Jawab

Kepala Sekolah :

Sebagai organisator yang menentukan kebijakan dan tujuan dari suatu

organisasi.

Wakil Kepala Sekolah :

Membantu kepala sekolah yang memiliki fungsi penting dengan memberi

masukan atau saran kepada kepala sekolah.

Bidang Kesiswaan :

Mengatur kegiatan belajar dan ekstrakurikuler yang terdapat dalam SMA

Negeri 2 Pamulang.

Bidang Sarana dan Prasarana :

Sebagai penyelenggara Sarana dan Prasarana yang terdapat dalam SMA

Negeri 2 Pamulang.

Bidang Keuangan :

Mengatur proses keuangan baik pemasukan atau pengeluaran sekolah

tersebut.

Page 3: BAB III ANALISA DAN PEMBAHASANstorage.jak-stik.ac.id/students/full paper/penulisan ilmiah... · BAB III ANALISA DAN PEMBAHASAN 3.1 ... menit dan banyak soal rata-rata 50 soal, dan

26

3.4 Ujian Akhir Sekolah

Ujian Akhir Sekolah atau disingkat dengan nama UAS adalah salah satu

macam ujian wajib dari Pemerintah (dalam hal ini Depdiknas) yang harus diikuti

oleh setiap siswa tingkat akhir sekolah menengah atas untuk mengetahui apakah

siswa itu sudah pantas atau belum untuk lulus dari sekolah menengah atas tersebut.

UAS baru diadakan untuk menggantikan nama EBTA sejak tahun 2004

dengan tujuan untuk meningkatkan mutu pendidikan sekolah dan sebagai standar

untuk menentukan kelulusan seorang siswa. Format soal yang dipakai dalam UAS

berbentuk soal pilihan ganda (multiple choice) dengan waktu ujian rata-rata 120

menit dan banyak soal rata-rata 50 soal, dan dikerjakan di kertas lembar jawaban

yang diisi dengan pensil yang mempunyai warna kehitaman 2B.

Format pilihan ganda (multiple choice) dipilih sebagai format soal, karena

format ini sangat efektif dan efisien dalam waktu pemeriksaan soal dibandingkan

dengan format Essai. Format ini juga lebih disempurnakan lagi dengan lembar

jawaban yang diperiksa dengan komputer, yang mana dapat mengurangi kesalahan

pemeriksaan yang disebabkan oleh faktor Human Error.

Banyaknya mata pelajaran UN yang didapat oleh masing-masing siswa

sekolah lanjutan khususnya sekolah lanjutan tingkat pertama sesuai dengan

banyaknya mata pelajaran yang akan di UAS-kan.

Pada Sekolah Menengah Atas (SMA), mata pelajaran yang di UAS-kan

adalah sebagai berikut : PPKN, IPA (Untuk Jurusan IPA : Biologi, Fisika, Kimia,

Matematika), IPS (Untuk Jurusan IPS : Sejarah, Ekonomi, Geografi, Sosiologi),

Bahasa Indonesia, dan Bahasa Inggris.

3.5 Soal – Soal Latihan Ujian Akhir Sekolah

Soal – soal Latihan UAS sebenarnya hanyalah salah satu cara untuk

meningkatkan kemampuan siswa di dalam menjawab soal-soal UAS yang sebenarnya

akan dihadapi nantinya. Banyak cara yang dapat dilakukan oleh seorang siswa untuk

menghadapi ujian UAS, seperti : belajar sendiri di rumah, berlatih mengerjakan soal-

Page 4: BAB III ANALISA DAN PEMBAHASANstorage.jak-stik.ac.id/students/full paper/penulisan ilmiah... · BAB III ANALISA DAN PEMBAHASAN 3.1 ... menit dan banyak soal rata-rata 50 soal, dan

27

soal latihan dari buku-buku UAS tahun lalu, banyak bertanya tentang soal-soal yang

tidak bisa dijawabnya kepada teman, guru, maupun orangtua.

Namun sayangnya, banyak siswa yang malas untuk belajar sendirian dalam

latihan mengerjakan soal-soal UAS, apalagi jika dia tidak dapat menemukan jawaban

permasalahan tentang soal yang dihadapinya. Untuk itulah biasanya pihak sekolah

mengadakan latihan mengerjakan soal – soal sebelum menghadapi UAS yang

diadakan di luar jam pelajaran sekolah dengan tujuan untuk menghindari banyaknya

siswa yang mendapatkan nilai yang rendah karena malas belajar. Dalam latihan

pengerjaan soal – soal UAS yang diadakan ini, biasanya para siswa akan diberikan

fotocopy contoh-contoh soal UAS yang kemudian akan dibahas bersama untuk dicari

jawaban dari soal-soal tersebut. Karena dilakukan secara bersama-sama, maka para

siswa akan terpacu untuk menyelesaikan berbagai macam contoh-contoh soal yang

dihadapinya.

Masalahnya disini adalah, banyaknya kertas yang digunakan sebagai sarana

untuk mengerjakan latihan soal – soal UAS, akan memerlukan biaya ekstra yang

dibebankan kepada para siswa. Selain itu, jika suatu saat akan diadakan test penilaian

untuk menguji sudah seberapa jauhkah para siswa dalam memahami contoh – contoh

soal yang telah dikerjakan, tentunya akan memerlukan waktu pemeriksaan yang akan

merepotkan guru pemeriksa, apalagi bila lembar jawaban yang akan diperiksa cukup

banyak.

Untuk itulah penulis membuat sebuah aplikasi yang dapat membantu para

guru pembimbingnya sebagai sarana dalam melakukan Latihan soal – soal UAS dan

dalam menghemat waktu pemeriksaan soal. Dalam pelaksanaannya paling tidak

sekolah tersebut harus mempunyai fasilitas Laboratorium Komputer.

Dengan cara ini diharapkan proses belajar-mengajar dalam menghadapi UAS

di sekolah semakin baik dan para siswa dapat mempersiapkan diri dengan lebih baik

lagi.

Page 5: BAB III ANALISA DAN PEMBAHASANstorage.jak-stik.ac.id/students/full paper/penulisan ilmiah... · BAB III ANALISA DAN PEMBAHASAN 3.1 ... menit dan banyak soal rata-rata 50 soal, dan

28

3.6 Struktur Navigasi Soal – Soal Latihan Ujian Akhir Sekolah

Struktur Navigasi digunakan untuk menggambarkan secara garis besar isi dari

suatu alur program dan menggambarkan bagaimana hubungan antara isi-isi dalam

program tersebut.

Gambar 3.2

Struktur Navigasi Aplikasi soal – soal latihan UAS Tingkat SMA

3.7 Proses Penilaian

Proses penilaian hasil ujian test percobaan ini menggunakan perhitungan

berdasarkan pada banyaknya soal yang dikeluarkan. Setiap soal yang benar memiliki

nilai yang telah ditetapkan dan untuk setiap soal yang salah tidak memiliki nilai atau

bernilai 0.

Adapun perhitungan nilai keseluruhan sebagai berikut :

- Jika banyak soal yang dikeluarkan adalah 50 soal, maka setiap soal bernilai 2.

- Jika banyak soal yang dikeluarkan adalah 40 soal, maka setiap soal bernilai

2,5.

- Jika banyak soal yang dikeluarkan adalah 20 soal, maka setiap soal bernilai 5.

- Jika banyak soal yang dikeluarkan adalah 10 soal, maka setiap soal bernilai

10.

Page 6: BAB III ANALISA DAN PEMBAHASANstorage.jak-stik.ac.id/students/full paper/penulisan ilmiah... · BAB III ANALISA DAN PEMBAHASAN 3.1 ... menit dan banyak soal rata-rata 50 soal, dan

29

3.8 Struktur Database

Database banksoal

Table 1a. Tabel 1a adalah table untuk mata pelajaran B. Indonesia.

Field Type Keteranganno varchar(2) Menampilkan nomor yang sedang dikerjakan,

dan bersifat primary key.pertanyaan longtext Menampilkan pertanyaan – pertanyaan yang akan

dikerjakan.jwba varchar(100) Menampilkan pilihan jawaban, untuk jawaban A.jwbb varchar(100) Menampilkan pilihan jawaban, untuk jawaban B.jwbc varchar(100) Menampilkan pilihan jawaban, untuk jawaban C.jwbd varchar(100) Menampilkan pilihan jawaban, untuk jawaban D.jawab varchar(1) Menampilkan pilihan jawaban, untuk jawaban

yang benar.Tabel 3.1

Table 1a

Table 2b. Tabel 2b adalah table untuk mata pelajaran Matematika.

Field Type KeteranganNo varchar(2) Menampilkan nomor yang sedang dikerjakan,

dan bersifat primary key.pertanyaan longtext Menampilkan pertanyaan – pertanyaan yang akan

dikerjakan.jwba varchar(100) Menampilkan pilihan jawaban, untuk jawaban A.jwbb varchar(100) Menampilkan pilihan jawaban, untuk jawaban B.jwbc varchar(100) Menampilkan pilihan jawaban, untuk jawaban C.jwbd varchar(100) Menampilkan pilihan jawaban, untuk jawaban D.jawab varchar(1) Menampilkan pilihan jawaban, untuk jawaban

yang benar.Tabel 3.2

Table 2b

Page 7: BAB III ANALISA DAN PEMBAHASANstorage.jak-stik.ac.id/students/full paper/penulisan ilmiah... · BAB III ANALISA DAN PEMBAHASAN 3.1 ... menit dan banyak soal rata-rata 50 soal, dan

30

Table 3c. Tabel 3c adalah table untuk mata pelajaran IPA.

Field Type Keterangan

no varchar(2) Menampilkan nomor yang sedang dikerjakan,

dan bersifat primary key.

pertanyaan longtext Menampilkan pertanyaan – pertanyaan yang akan

dikerjakan.

jwba varchar(100) Menampilkan pilihan jawaban, untuk jawaban A.

jwbb varchar(100) Menampilkan pilihan jawaban, untuk jawaban B.

jwbc varchar(100) Menampilkan pilihan jawaban, untuk jawaban C.

jwbd varchar(100) Menampilkan pilihan jawaban, untuk jawaban D.

jawab varchar(1) Menampilkan pilihan jawaban, untuk jawaban

yang benar.

Tabel 3.3

Table 3c

Table 4d. Tabel 4d adalah table untuk mata pelajaran IPS.

Field Type Keterangan

no varchar(2) Menampilkan nomor yang sedang dikerjakan,

dan bersifat primary key.

pertanyaan longtext Menampilkan pertanyaan – pertanyaan yang akan

dikerjakan.

jwba varchar(100) Menampilkan pilihan jawaban, untuk jawaban A.

jwbb varchar(100) Menampilkan pilihan jawaban, untuk jawaban B.

jwbc varchar(100) Menampilkan pilihan jawaban, untuk jawaban C.

jwbd varchar(100) Menampilkan pilihan jawaban, untuk jawaban D.

jawab varchar(1) Menampilkan pilihan jawaban, untuk jawaban

yang benar.

Tabel 3.4

Table 4d

Page 8: BAB III ANALISA DAN PEMBAHASANstorage.jak-stik.ac.id/students/full paper/penulisan ilmiah... · BAB III ANALISA DAN PEMBAHASAN 3.1 ... menit dan banyak soal rata-rata 50 soal, dan

31

Table 5e. Tabel 5e adalah table untuk mata pelajaran PPKN.

Field Type Keterangan

no varchar(2) Menampilkan nomor yang sedang dikerjakan,

dan bersifat primary key.

pertanyaan longtext Menampilkan pertanyaan – pertanyaan yang akan

dikerjakan.

jwba varchar(100) Menampilkan pilihan jawaban, untuk jawaban A.

jwbb varchar(100) Menampilkan pilihan jawaban, untuk jawaban B.

jwbc varchar(100) Menampilkan pilihan jawaban, untuk jawaban C.

jwbd varchar(100) Menampilkan pilihan jawaban, untuk jawaban D.

jawab varchar(1) Menampilkan pilihan jawaban, untuk jawaban

yang benar.

Tabel 3.5

Table 5e

Table 6f. Tabel 6f adalah table untuk mata pelajaran B. INGGRIS.

Field Type Keterangan

no varchar(2) Menampilkan nomor yang sedang dikerjakan,

dan bersifat primary key.

pertanyaan longtext Menampilkan pertanyaan – pertanyaan yang akan

dikerjakan.

jwba varchar(100) Menampilkan pilihan jawaban, untuk jawaban A.

jwbb varchar(100) Menampilkan pilihan jawaban, untuk jawaban B.

jwbc varchar(100) Menampilkan pilihan jawaban, untuk jawaban C.

jwbd varchar(100) Menampilkan pilihan jawaban, untuk jawaban D.

jawab varchar(1) Menampilkan pilihan jawaban, untuk jawaban

yang benar.

Tabel 3.6

Table 6f

Page 9: BAB III ANALISA DAN PEMBAHASANstorage.jak-stik.ac.id/students/full paper/penulisan ilmiah... · BAB III ANALISA DAN PEMBAHASAN 3.1 ... menit dan banyak soal rata-rata 50 soal, dan

32

Table login. Tabel login adalah table untuk login ke dalam soal.

Field Type Keterangan

no int(4) Menampilkan nomor yang sedang dikerjakan, dan

bersifat Primary Key, dan auto_increment

nama varchar(20) Menampilkan nama yang telah diinputkan.

nis varchar(8) Menampilkan nis yang telah diinputkan

Tabel 3.7

Table Login

Table total. Tabel total adalah table untuk total penilaian.

Field Type Keterangan

tot_soal varchar(3) Menampilkan jumlah soal yang akandikerjakan.

nmp varchar(3) Menampilkan bobot nilai per soal.

kd_total varchar(2) Menampilkan kode total tiap mata

pelajaran

Tabel 3.8

Table Total

Page 10: BAB III ANALISA DAN PEMBAHASANstorage.jak-stik.ac.id/students/full paper/penulisan ilmiah... · BAB III ANALISA DAN PEMBAHASAN 3.1 ... menit dan banyak soal rata-rata 50 soal, dan

33

3.9 Flowchart Program

Gambar 3.3

Flowchart Program

Page 11: BAB III ANALISA DAN PEMBAHASANstorage.jak-stik.ac.id/students/full paper/penulisan ilmiah... · BAB III ANALISA DAN PEMBAHASAN 3.1 ... menit dan banyak soal rata-rata 50 soal, dan

34

3.10 Perancangan Input

Langkah pertama yang penulis lakukan dalam pembuatan aplikasi ini adalah

membuat folder dengan nama folder : kkp_defa yang diletakan dalam partisi

C:\kkp_defa. Kemudian membuat file baru dalam Macromedia Flash 8 dan

selanjutnya mulai mendesain tampilan aplikasi.

a. Halaman Awal

Gambar 3.4

Rancangan Halaman Awal

Langkah - langkah pembuatan halaman awal :

1. Pertama – tama mengaktifkan aplikasi Macromedia Flash 8.

2. Membuat file baru File > new.

3. Setelah layar kerja terbuka buat 3 layer, pada layer 1 beri nama as, pada

layer 2 beri nama obj dan layer 3 beri nama back.

4. Pilih file Import > Import to Stage pada layer back frame 1 untuk

memunculkan gambar yang telah dipilih.

5. Kemudian pada layer obj frame 1 klik Oval tool untuk membuat lingkaran

lalu pilih Free Transform tools untuk merubah lingkaran menjadi oval.

6. Klik Text Tools, text type = static text kemudian masukan teks tersebut di

atas oval yang telah disiapkan.

Aplikasi soal – soal Latihan UASPada SMA Negeri 2 Pamulang

Page 12: BAB III ANALISA DAN PEMBAHASANstorage.jak-stik.ac.id/students/full paper/penulisan ilmiah... · BAB III ANALISA DAN PEMBAHASAN 3.1 ... menit dan banyak soal rata-rata 50 soal, dan

35

7. Setelah teks atau tulisan selesai kita convert menjadi symbol, dengan

menekan tombol F8 atau Convert to Symbol dengan memilih button pada

behavior beri nama = masuk. Dengan script (F9) sebagai berikut :

on (release, keyPress "<Enter>" ) {

if (nama_inp != "" && nis_inp != "") {

loadVariablesNum("http://localhost/kkp_defa/login.php", 0,

"POST");

nama = nama_inp;

nis = nis_inp;

}

nama_inp = "";

nis_inp = "";

Selection.setFocus(userinput);

}

8. Buat 1 button lagi dengan nama keluar, tekan tombol F9 dengan script :

on (release) {

fscommand("quit");

}

9. Pada Layer as Frame 1, tekan tombol F9 dengan script :

stop();

fscommand("fullscreen",true);

userinput.restrict="a-zA-Z0-9";

Selection.setFocus(userinput);

passinput.restrict="a-zA-Z0-9";

status="masukan nama dan nis";

this.onEnterFrame = function () {

if(_root.checklog == 1){

_root.gotoAndStop(1);

}

Page 13: BAB III ANALISA DAN PEMBAHASANstorage.jak-stik.ac.id/students/full paper/penulisan ilmiah... · BAB III ANALISA DAN PEMBAHASAN 3.1 ... menit dan banyak soal rata-rata 50 soal, dan

36

if(_root.checklog == 2){

_root.gotoAndStop(2);

}

if(_root.checklog == 3){

_root.gotoAndStop(3);

}

if(_root.checklog == 4){

_root.gotoAndStop(4);

}

if(_root.checklog == 5){

_root.gotoAndStop(5);

}

}

b. Halaman Menu Utama

Gambar 3.5

Rancangan Halaman Menu Utama

Cara Pembuatan Halaman Menu Utama

Langkah-langkah pembuatan halaman Menu Utama :

1. Buat 9 (sembilan) buah button dan setiap button diberi nama variable seperti

di bawah ini :

Page 14: BAB III ANALISA DAN PEMBAHASANstorage.jak-stik.ac.id/students/full paper/penulisan ilmiah... · BAB III ANALISA DAN PEMBAHASAN 3.1 ... menit dan banyak soal rata-rata 50 soal, dan

37

ButtonNama

ButtonKeterangan

1 mp_bi Button untuk mata pelajaran B. Indonesia dengan kode = 1a

2 mp_mtk Button untuk mata pelajaran Matematika dengan kode = 2b

3 mp_ipa Button untuk mata pelajaran IPA dengan kode = 3c

4 mp_ips Button untuk mata pelajaran IPS dengan kode = 4d

5 mp_ppkn Button untuk mata pelajaran PPKN dengan kode = 5e

6 mp_bing Button untuk mata pelajaran B. Inggris dengan kode = 6f

7 Kembali Button untuk kembali ke menu sebelumnya

8 Nilai Button untuk penilaian

9 Keluar Button untuk keluar

Tabel 3.9

Button yang digunakan pada Halaman Menu Utama

2. Pada Button mp_bi, mp_mtk, mp_ipa, mp_ips, mp_ppkn, dan mp_bing

tekan tombol F9 untuk mengaktifkan Action lalu ketik :

on (release) {

_root.checklog=3;

no = 1;

mp = "<nama mata pelajaran>";

input = "<kode>";

ex = "";

bnr = 0;

}

3. Button kembali, digunakan untuk kembali ke halaman sebelumnya dengan

script (F9) :

on (release) {

_root.checklog=1;

}

Page 15: BAB III ANALISA DAN PEMBAHASANstorage.jak-stik.ac.id/students/full paper/penulisan ilmiah... · BAB III ANALISA DAN PEMBAHASAN 3.1 ... menit dan banyak soal rata-rata 50 soal, dan

38

4. Button Nilai, digunakan untuk melihat semua hasil (nilai) dengan script (F9) :

on (release) {

_root.checklog=5;

}

5. Button Keluar, digunakan untuk keluar dari program dengan script (F9) :

on (release) {

fscommand("quit");

}

6. Pada layer as, frame 2, masukan script (F9) :

stop();

c. Halaman Soal

Gambar 3.6

Rancangan Halaman Soal

Langkah – langkah pembuatan halaman soal :

1. Pada layer obj, frame ke 3 (tiga) buat 5 (lima) buah Static Text, 16 (enam

belas) buah Dynamic Text dan 7 (tujuh) buah button dengan keterangan

sebagai berikut :

Page 16: BAB III ANALISA DAN PEMBAHASANstorage.jak-stik.ac.id/students/full paper/penulisan ilmiah... · BAB III ANALISA DAN PEMBAHASAN 3.1 ... menit dan banyak soal rata-rata 50 soal, dan

39

Jenis Text Nama Variable Keterangan

Static Text Soal No. - -

Static Text Nilai : - -

Static Text Nama : - -

Static Text NIS : - -

Static Text Jawaban AndaApakah Anda yakin ?

- -

Dynamic Text Mata Pelajaran mp Menampilkan matapelajaran yang dipilih.

Dynamic Text Nomor Soal no Menunujukkan soal yangdikerjakan.

Dynamic Text Nilai nilai Menampilkan nilai yangtelah di kerjakan.

Dynamic Text Nama nama Menampilkan nama yangtelah di input dari formsebelumnya.

Dynamic Text NIS nis Menampilkan NIS yangtelah di input dari formsebelumnya.

Dynamic Text Jawaban Benar jawab Menampilkan jawaban yangbenar.

Dynamic Text Kode mata pelajaran input Menampilkan kode matapelajaran yang telah dipilihdari form sebelumnya.

Dynamic Text Total soal total Menampilkan jumlah soalyang akan dikerjakan.

Dynamic Text Nmp nmp Menampilkan bobot nilaiper soal.

Dynamic Text Text Soal soal Menampilkan soal – soalyang ada dalam database.

Dynamic Text Text Jawaban A jwba Menampilkan pilihanjawaban pada databaseuntuk jawaban A.

Dynamic Text Text Jawaban B jwbb Menampilkan pilihanjawaban pada databaseuntuk jawaban B.

Dynamic Text Text Jawaban C jwbc Menampilkan pilihanjawaban pada databaseuntuk jawaban C.

Page 17: BAB III ANALISA DAN PEMBAHASANstorage.jak-stik.ac.id/students/full paper/penulisan ilmiah... · BAB III ANALISA DAN PEMBAHASAN 3.1 ... menit dan banyak soal rata-rata 50 soal, dan

40

Dynamic Text Text Jawaban D jwbd Menampilkan pilihanjawaban pada databaseuntuk jawaban D.

Dynamic Text Hasil pilihan pilihan Menampilkan jawaban yangtelah dipilih.

Dynamic Text Hasil Jawaban ex Menampilkan benar atausalahnya jawaban.

Dynamic Text Benar bnr Menampilkan jawaban yangbernilai benar.

Button Jawab A btn_a Pemilihan untuk jawaban A.

Button Jawab B btn_b Pemilihan untuk jawaban B.

Button Jawab C btn_c Pemilihan untuk jawaban B.

Button Jawab D btn_d Pemilihan untuk jawaban D.

Button Konfirmasi Ya ya Penentuan benar atausalahnya jawaban.

Button Konfirmasi Tidak tidak Membatalkan jawaban yangtelah dipilih.

Button Lanjut lanjut Melanjutkan ke soalberikutnya.

Tabel 3.10

Text yang digunakan pada Halaman Soal

2. Pada Button Jawab A, B C dan D, masukan script (F9) :

on (release) {

pilihan ="<A, B, C atau D>";

konfirm._visible=true;

ya._visible=true;

tdk._visible=true;

}

3. Pada Button Ya, masukan script (F9) :

on (release) {

if (jawab == pilihan) {

Page 18: BAB III ANALISA DAN PEMBAHASANstorage.jak-stik.ac.id/students/full paper/penulisan ilmiah... · BAB III ANALISA DAN PEMBAHASAN 3.1 ... menit dan banyak soal rata-rata 50 soal, dan

41

lanjut._visible=true;

pilihan="";

konfirm._visible=false;

ya._visible=false;

tdk._visible=false;

ex = "Jawaban Anda Benar";

nilai = Number (nilai) + Number(nmp);

}

else {

lanjut._visible=true;

pilihan="";

konfirm._visible=false;

ya._visible=false;

tdk._visible=false;

ex = "Jawaban Anda Salah";

nilai = Number (nilai) + 0;

}

}

4. Pada Button Tidak, masukan script (F9) :

on (release) {

pilihan = "";

konfirm._visible=false;

ya._visible=false;

tdk._visible=false;

}

5. Pada Button Lanjut, masukan script (F9) :

on (release) {

if (no == total) {

Page 19: BAB III ANALISA DAN PEMBAHASANstorage.jak-stik.ac.id/students/full paper/penulisan ilmiah... · BAB III ANALISA DAN PEMBAHASAN 3.1 ... menit dan banyak soal rata-rata 50 soal, dan

42

_root.checklog=4;

}

btna.enabled = true;

btnb.enabled = true;

btnc.enabled = true;

btnd.enabled = true;

a = 1;

b = no;

no= Number(a)+Number(b);

lanjut._visible=false;

ex = "";

if (input == "1a"){

nilai_1a = nilai;

bnr_1a = bnr;

}

if (input == "2b"){

nilai_2b = nilai;

bnr_2b = bnr;

}

if (input == "3c"){

nilai_3c = nilai;

bnr_3c = bnr;

}

if (input == "4d"){

nilai_4d = nilai;

bnr_4d = bnr;

}

if (input == "5e"){

nilai_5e = nilai;

Page 20: BAB III ANALISA DAN PEMBAHASANstorage.jak-stik.ac.id/students/full paper/penulisan ilmiah... · BAB III ANALISA DAN PEMBAHASAN 3.1 ... menit dan banyak soal rata-rata 50 soal, dan

43

bnr_5e = bnr;

}

if (input == "6f"){

nilai_6f = nilai;

bnr_6f = bnr;

}

loadVariablesNum("http://localhost/kkp_defa/soal.php", 0, "GET");

}

6. Pada layer as, frame 3 (tiga) masukan script (F9) :

stop();

nilai = "0";

lanjut._visible=false;

pilihan._visible=false;

konfirm._visible=false;

ya._visible=false;

tdk._visible=false;

loadVariablesNum("http://localhost/kkp_defa/soal.php", 0, "GET");

loadVariablesNum("http://localhost/kkp_defa/tot_soal.php", 0, "GET");

d. Halaman Nilai Ujian

Gambar 3.7

Rancangan Halaman Nilai Ujian

Page 21: BAB III ANALISA DAN PEMBAHASANstorage.jak-stik.ac.id/students/full paper/penulisan ilmiah... · BAB III ANALISA DAN PEMBAHASAN 3.1 ... menit dan banyak soal rata-rata 50 soal, dan

44

Langkah – langkah Pembuatan Halaman Nilai Ujian :

1. Pada Layer obj, frame 9 (sembilan) buat 4 (empat) buah Static Text dan 4

(empat) buah Dynamic Text. Dengan Tabel Dynamic Text sebagai berikut :

Jenis Text Variabel Keterangan

Dynamic Text mp Menampilkan mata pelajaran yang telah dipilih

Dynamic Text nama_inp Menampilkan Nama yang telah di input.

Dynamic Text nis_inp Menampilkan NIS yang telah di input.

Dynamic Text nilai Menampilkan Hasil yang telah diperoleh setelah

mengerjakan soal.

Tabel 3.11

Text yang digunakan pada layer key

2. Buat Sebuah Button dengan script (F9) sebagai berikut :

on (release) {

_root.checklog = 2;

}

e. Halaman Hasil Penilaian

Gambar 3.8

Rancangan Halaman Hasil Penilaian

Hasil Penilaian

B. Indonesia 0

B. Inggris 0

Matematika 0

PPKN 0

IPA 0

IPS 0

Nama:NIS :

Kembali

0

0

0

0

0

0

0

0

0

0

0

0

JumlahSoal

SoalBenar Nilai

Page 22: BAB III ANALISA DAN PEMBAHASANstorage.jak-stik.ac.id/students/full paper/penulisan ilmiah... · BAB III ANALISA DAN PEMBAHASAN 3.1 ... menit dan banyak soal rata-rata 50 soal, dan

45

Langkah – langkah Pembuatan Halaman Hasil Penilaian :

1. Pada Layer obj, frame 10 (sepuluh) buat 9 (sembilan) buah Static Text dan 8

buah Dynamic Text. Dengan Tabel Dynamic Text sebagai berikut :

Jenis Text Variabel KeteranganDynamic Text nama_inp Menampilkan Nama yang telah di input.Dynamic Text Nis_inp Menampilkan NIS yang telah di input.Dynamic Text Nilai_1a Menampilkan Hasil Penilaian B. Indonesia.Dynamic Text Nilai_2b Menampilkan Hasil Penilaian B. Inggris.Dynamic Text Nilai_3c Menampilkan Hasil Penilaian Matematika.Dynamic Text Nilai_4d Menampilkan Hasil Penilaian PPKN.Dynamic Text Nilai_5e Menampilkan Hasil Penilaian IPA.Dynamic Text Nilai_6f Menampilkan Hasil Penilaian IPS.Dynamic Text Jml_1a Menampilkan Jumlah Soal B. Indonesia.Dynamic Text Jml_2b Menampilkan Jumlah Soal B. Inggris.Dynamic Text Jml_3c Menampilkan Jumlah Soal Matematika.Dynamic Text Jml_4d Menampilkan Jumlah Soal PPKN.Dynamic Text Jml_5e Menampilkan Jumlah Soal IPA.Dynamic Text Jml_6f Menampilkan Jumlah Soal IPS.Dynamic Text Benar_1a Menampilkan Hasil Jawaban yang Benar

B.Indonesia.Dynamic Text Benar_2b Menampilkan Hasil Jawaban yang Benar

B.Inggris.Dynamic Text Benar_3c Menampilkan Hasil Jawaban yang Benar

Matematika.Dynamic Text Benar_4d Menampilkan Hasil Jawaban yang Benar PPKN.Dynamic Text Benar_5e Menampilkan Hasil Jawaban yang Benar IPA.Dynamic Text Benar_6f Menampilkan Hasil Jawaban yang Benar IPS.

Tabel 3.12Text yang digunakan pada layer obj

2. Buat Sebuah Button dengan script (F9) sebagai berikut :

on (release) {

_root.checklog=3;

}

Page 23: BAB III ANALISA DAN PEMBAHASANstorage.jak-stik.ac.id/students/full paper/penulisan ilmiah... · BAB III ANALISA DAN PEMBAHASAN 3.1 ... menit dan banyak soal rata-rata 50 soal, dan

46

3.11 Pembuatan program dengan PHPMyAdmin

Pada pembahasan ini, menggunakan editor untuk membantu database MySQL

yaitu PHPMyAdmin. Aplikasi PHPMyAdmin merupakan software yang bebas

didistribusikan dan digunakan. Manipulasi database dapat dilakukan dengan mudah

menggunakan PHPMyAdmin. PHPMyAdmin dapat diaktifkan pada URL sebagai

berikut :

http://localhost/phpmyadmin

Browser akan menampilkan PHPMyAdmin seperti gambar berikut :

3.11.1 Membuat Tabel Baru

Untuk membuat tabel baru dapat dilakukan sebagai berikut :

1. Masukkan nama tabel dalam bagian Create new table on database

banksoal, pada Gambar 3.10.

Gambar 3.9PHPMyAdmin pada browser

Page 24: BAB III ANALISA DAN PEMBAHASANstorage.jak-stik.ac.id/students/full paper/penulisan ilmiah... · BAB III ANALISA DAN PEMBAHASAN 3.1 ... menit dan banyak soal rata-rata 50 soal, dan

47

2. Pada field name ketik nama tabel baru banksoal, dan tentukan jumlah

field yang akan dibuat.

3. Klik button Go untuk memunculkan tampilan kotak dialog pembuatan

tabel, seperti gambar 3.11. Ketik nama field dan tipe yang diinginkan,

kemudian klik button Save. Karena Type Char mempunyai max

length = 255, maka digunakan type longtext.

Gambar 3.10Tabel dalam database banksoal

Gambar 3.11Menambahkan tabel dalam database

Page 25: BAB III ANALISA DAN PEMBAHASANstorage.jak-stik.ac.id/students/full paper/penulisan ilmiah... · BAB III ANALISA DAN PEMBAHASAN 3.1 ... menit dan banyak soal rata-rata 50 soal, dan

48

4. Jika pembuatan tabel berhasil akan muncul tampilan SQL query yang

menyatakan bahwa tabel telah selesai dibuat. Selain itu, juga dapat

dilihat struktur tabel seperti pada gambar 3.13.

3.11.2 Mengorganisasi data pada tabel

Pengelolaan data dimulai dengan pemasukkan data, mengubah data

menghapus data, menampilkan data, dan lain – lain. Beberapa button seperti dilihat

gambar diatas dapat dijelaskan sebagai berikut :

• Structure : Digunakan untuk melihat struktur tabel yang aktif.

• Browse : Digunakan untuk melihat isi tabel.

• SQL : Digunakan untuk menuliskan perintah SQL dengan kriteria

yang ditentukan.

Gambar 3.12Pembuatan Table

Gambar 3.13Struktur Table

Page 26: BAB III ANALISA DAN PEMBAHASANstorage.jak-stik.ac.id/students/full paper/penulisan ilmiah... · BAB III ANALISA DAN PEMBAHASAN 3.1 ... menit dan banyak soal rata-rata 50 soal, dan

49

• Search : Digunakan untuk mencari data.

• Insert : Digunakan untuk menambahkan data.

• Export : Digunakan untuk mengekspor data dari satu tipe ke tipe lain.

• Empty : Digunakan untuk mengosongkan data.

• Drop : Digunakan untuk menghapus tabel.

Jika ingin menambahkan data baru pada tabel, klik button insert, dan

kemudian muncul tampilan seperti berikut :

3.12 Koneksi database pada script PHP

Untuk membuat sambungan antara aplikasi dengan database server,

diperlukan alamat server, username, serta password. Untuk sambungan, digunakan

user root atau kosong dan tanpa password.

Gambar 3.14Tampilan Penambahan Data Baru

Page 27: BAB III ANALISA DAN PEMBAHASANstorage.jak-stik.ac.id/students/full paper/penulisan ilmiah... · BAB III ANALISA DAN PEMBAHASAN 3.1 ... menit dan banyak soal rata-rata 50 soal, dan

50

Selanjutnya sambungan tersebut dapat diketahui juga script PHP untuk

membangun hubungan dengan database yang disimpan dalam variabel $conn.

Penyimpanan dalam variabel dimaksudkan supaya dapat digunakan pada langkah

selanjutnya. Script PHP selangkapnya adalah sebagai berikut :

<?php

$server = "localhost";

$user = "";

$pass = "";

$conn = mysql_connect($server,"root",$user,$pass);

if ($conn) {

echo ("Koneksi ke server berhasil"); }

else {

echo ("Koneksi ke server gagal");

}

?>

Simpan dengan nama connect_database.php.

Gambar 3.15Tampilan pada browser jika koneksi berhasil

Page 28: BAB III ANALISA DAN PEMBAHASANstorage.jak-stik.ac.id/students/full paper/penulisan ilmiah... · BAB III ANALISA DAN PEMBAHASAN 3.1 ... menit dan banyak soal rata-rata 50 soal, dan

51

3.13 Perancangan Output

Keluaran yang dihasilkan sebagai berikut :

a. Laporan Nilai Setiap Mata Pelajaran

b. Laporan Nilai Semua Nilai Mata Pelajaran

Kamu telah menyelesaikan soal//Nama Mata Pelajajaran//

Namaxxxxx

NISxxxxx

Dengan Nilai : xx

Kembali

Gambar 3.16Laporan Nilai Setiap Mata Pelajaran

Hasil Penilaian

B. Indonesia xx

B. Inggris xx

Matematika xx

PPKN xx

IPA xx

IPS xx

Nama : xxxx

NIS : xxxx

Kembali

Gambar 3.17Laporan Nilai Semua Nilai Mata Pelajaran

Page 29: BAB III ANALISA DAN PEMBAHASANstorage.jak-stik.ac.id/students/full paper/penulisan ilmiah... · BAB III ANALISA DAN PEMBAHASAN 3.1 ... menit dan banyak soal rata-rata 50 soal, dan

52

3.14 Spesifikasi Komputer

Untuk menjalankan Aplikasi soal – soal latihan UAS Tingkat SMA ini,

penulis membuat spesifikasi komputer yang dapat menjalankannya, diantaranya:

Komponen Persyaratan

Processor Pentium III class, 600 MHz atau yang lebih cepat

RAM 128 MB atau lebih untuk Windows 2000 atau Windows XP

Professional.

Hard Disk 500 MB pada drive system dan 3 GB pada drive Instalasi.

System Operasi Windows XP, Windows 2000 atau Windows NT 4.0

Video 800 X 600 high color (16-bit atau lebih)

Mouse Microsoft atau alat yang compatible.

Tabel 3.13

Spesifikasi Komputer