43
Pengadilan Agama Sentani 1 BAB I PENDAHULUAN Laporan Tahunan Pengadilan Agama Sentani Tahun 2017 ini memberikan gambaran umum tentang pelaksanaan sistem manajemen peradilan mulai dari tahap perencanaan, pelaksanaan dan evaluasi terhadap program - program kerja yang ditetapkan, baik yang terkait dengan manajemen pengadilan, administrasi perkara dan umum, serta pengawasan dan pelayanan publik, sehingga kondisi ini akan dapat dijadikan sebagai tolak ukur dalam penyelesaian tugas yang akan dituangkan dalam program kerja Tahunan, termasuk untuk mengidentifikasi hambatan- hambatan dan permasalahan-permasalahan yang dihadapi dalam rangka mencari upaya alternative untuk mengatasinya, terutama untuk mendukung “Reformasi Birokrasi” yang telah dicanangkan pemerintah guna memberikan pelayanan prima bagi masyarakat pencari keadilan. A. KEBIJAKAN UMUM PERADILAN Peradilan Agama merupakan salah satu pelaksanaan kekuasaan kehakiman bagi rakyat pencari keadilan yang beragama Islam, mengenai Perkara Perdata tertentu. Kekuasaan mana dilakukan oleh Pengadilan Agama, yang berpuncak pada Mahkamah Agung RI sebagai Pengadilan Negara tertinggi. Tugas dan kewenangan Pengadilan Agama Sentani sesuai dengan pasal 49 ayat (1) Undang–Undang No. 7 tahun 1987 tentang peradilan agama sebagaimana telah diubah dengan Undang-Undang Nomnor 3 tahun 2006 dan perubahan kedua dengan Undang–Undang No. 50 tahun 2009 ialah memeriksa, memutus dan menyelesaikan perkara di Tingkat Pertama mengenai : 1. Perkawinan 2. Waris 3. Wasiat 4. Hibah 5. Wakaf 6. Zakat 7. Infaq 8. Shadaqah 9. Ekonomi syariah

BAB I PENDAHULUAN · dalam program kerja Tahunan, termasuk untuk mengidentifikasi hambatan-hambatan dan permasalahan-permasalahan yang dihadapi dalam rangka mencari upaya alternative

  • Upload
    others

  • View
    10

  • Download
    0

Embed Size (px)

Citation preview

  • Pengadilan Agama Sentani

    1

    BAB I

    PENDAHULUAN

    Laporan Tahunan Pengadilan Agama Sentani Tahun 2017 ini memberikan

    gambaran umum tentang pelaksanaan sistem manajemen peradilan mulai dari tahap

    perencanaan, pelaksanaan dan evaluasi terhadap program - program kerja yang

    ditetapkan, baik yang terkait dengan manajemen pengadilan, administrasi perkara

    dan umum, serta pengawasan dan pelayanan publik, sehingga kondisi ini akan

    dapat dijadikan sebagai tolak ukur dalam penyelesaian tugas yang akan dituangkan

    dalam program kerja Tahunan, termasuk untuk mengidentifikasi hambatan-

    hambatan dan permasalahan-permasalahan yang dihadapi dalam rangka mencari

    upaya alternative untuk mengatasinya, terutama untuk mendukung “Reformasi

    Birokrasi” yang telah dicanangkan pemerintah guna memberikan pelayanan prima

    bagi masyarakat pencari keadilan.

    A. KEBIJAKAN UMUM PERADILAN Peradilan Agama merupakan salah satu pelaksanaan kekuasaan kehakiman

    bagi rakyat pencari keadilan yang beragama Islam, mengenai Perkara Perdata

    tertentu. Kekuasaan mana dilakukan oleh Pengadilan Agama, yang berpuncak pada

    Mahkamah Agung RI sebagai Pengadilan Negara tertinggi.

    Tugas dan kewenangan Pengadilan Agama Sentani sesuai dengan pasal 49

    ayat (1) Undang–Undang No. 7 tahun 1987 tentang peradilan agama sebagaimana

    telah diubah dengan Undang-Undang Nomnor 3 tahun 2006 dan perubahan kedua

    dengan Undang–Undang No. 50 tahun 2009 ialah memeriksa, memutus dan

    menyelesaikan perkara di Tingkat Pertama mengenai :

    1. Perkawinan

    2. Waris

    3. Wasiat

    4. Hibah

    5. Wakaf

    6. Zakat

    7. Infaq

    8. Shadaqah 9. Ekonomi syariah

  • Pengadilan Agama Sentani

    2

    Dalam rangka pelaksanaan tugas dan wewenang tersebut, maka peningkatan

    sumber daya manusia perlu mendapat perhatian yang besar melalui pelatihan–

    pelatihan, diskusi–diskusi, disamping pengawasan pada semua aparat Pengadilan

    Agama Sentani, baik di kesekretariatan maupun di kepaniteraan termasuk para

    hakim.

    Hal ini dimaksud agar dalam pelaksanaan tugas memberikan layanan hukum

    bagi tercapainya keadilan betul–betul lebih optimal dirasakan bagi pencari

    keadilan. Sehingga dengan demikian Pengadilan Agama sebagai kawal depan

    Mahkamah Agung akan terwujud pengadilan yang bersih, berwibawa dan

    memantapkan citra penegak hukum dan keadilan di Negara Kesatuan Republik

    Indonesia tercinta ini.

    B. VISI DAN MISI Sebagai lembaga peradilan yang melaksanakan fungsi kekuasaan

    kehakiman dibawah Mahkamah Agung RI, Pengadilan Agama Sentani mempunyai

    Visi dan Misi yang selaras dengan Mahkamah Agung RI, yakni :

    “ Visi Mahkamah Agung RI ”

    “ Terwujudnya Badan Peradilan Agama Indonesia yang Agung ”

    “ Misi Mahkamah Agung RI ”

    Untuk merealisasikan misi tersebut, maka dapat dirumuskan dalam misi

    Pengadilan Agama sebagai berikut :

    Menjaga Kemandirian Badan Peradilan.

    Memberikan pelayanan hukum yang berkeadilan.

    Mewujudkan kualitas Sumber Daya Manusia (SDM) aparat Pengadilan Agama Sentani yang profesional dan handal.

    Mewujudkan institusi peradilan yang efektif, efesien, dan bermartabat serta dihormati.

    C. RENCANA DAN STRATEGI

    Pengadilan Agama Sentani dalam rangka mewujudkan visi dan misi

    tersebut telah memiliki rencana strategis yang mengacu pada rencana strategis

    Mahkamah Agung RI yaitu sebagai berikut :

  • Pengadilan Agama Sentani

    3

    1. Membangun sikap yang percaya diri untuk mewujudkan Pengadilan Agama

    Sentani menjadi Peradilan yang mandiri, berwibawa, terhormat, dan dihormati.

    2. Peningkatan kualitas pelayanan kepada pencari keadilan dengan berpedoman

    kepada asas sederhana, cepat dan biaya ringan serta mengutamakan rasa

    keadilan menurut peraturan perundang-undangan dan rasa keadilan dalam

    masyarakat.

    3. Meningkatkan sumber daya manusia baik teknis yudisial maupun non teknis

    yudisial melalui bimbingan yang berkesinambungan.

    4. Peningkatan pengawasan bagi aparat peradilan, sehingga dapat mewujudkan

    citra dan wibawa aparat maupun citra kelembagaan yang lebih baik.

    5. Mengaktifkan dan memanfaatkan internet/website Pengadilan Agama Sentani,

    Aplikasi Simkep, Aplikasi Aset, Siadpa Plus, Aplikasi Keuangan dan meja

    informasi dalam penggunaan dan pengembangannya untuk membantu

    kelancaran tugas pokok Pengadilan Agama Sentani.

    6. Peningkatan sarana dan prasarana, kebersihan dan keamanan serta penyediaan

    fasilitas umum sehingga akan dapat meningkatkan mutu pelayanan kepada

    masyarakat.

    7. Pembinaan organisasi IKAHI, IPASPI, PTWP, Dharmayukti Karini, KORPRI

    dan lainnya guna menunjang tugas kedinasan.

    8. Peningkatan koordinasi dan kerja sama antar instansi baik di lingkungan

    Peradilan maupun instansi di tingkat pemerintah Kabupaten/Daerah.

    Dengan berdasarkan hal-hal tersebut diatas, maka dapat didukung dengan

    peningkatan sarana dan prasarana peradilan dan sumber daya manusia.

    PETA WILAYAH HUKUM PENGADILAN AGAMA SENTANI

  • Pengadilan Agama Sentani

    4

    Wilayah Hukum Pengadilan Agama Sentani meliputi seluruh Daerah

    Kabupaten Jayapura, Kabupaten Sarmi dan Kabupaten Memberamo dengan batas–

    batas wilayah sebagai berikut :

    a. Sebelah Utara berbatasan dengan Samudra Pasifik

    b. Sebelah Timur berbatasan dengan Kabupaten Keerom dan Kota Jayapura

    c. Sebelah Selatan berbatasan dengan Kabupaten Yalimo dan Kabupaten Yahukimo d. Sebelah Barat berbatasan dengan Kabupaten Tolikara

    Dasar Hukum dan Sejarah Pembentukan Pengadilan Agama Sentani

    Kabupaten Jayapura adalah salah satu Kabupaten yang baru terbentuk /

    Kabupaten pemekaran pada tahun 1977 oleh karena itu, untuk mengisi

    pemerintahan di Kabupaten tersebut di pandang perlu pembentukan Pengadilan

    Agama. Maka pada Tahun 1998 Bapak Ketua Pengadilan Tinggi Agama

    Jayapura (Bpk. Drs. H.M. Muhammad Hasan, S.H) mengusulkan pembentukan

    3 (tiga) Pengadilan Agama termasuk Pengadilan Agama Sentani kepada

    Menteri Agama RI dan pada Tahun 1998 turunlah Keputusan Presiden RI No.

    145 Tahun 1998 tanggal 16 September 1998. Kemudian diresmikan pada

    tanggal 23 Maret 1999 bersama Pengadilan Agama Mimika dan Pengadilan

    Agama Paniai dan melakukan tugas operasionalnya mulai tanggal 1 April 1999

    sampai sekarang.

    Berikut nama–nama pimpinan Pengadilan Agama Sentani dan tahun jabatanya :

    1) Drs. H. Mahmud, S.H. (Ketua) Tahun 1999– Tahun 2002

    2) Drs. Ridwan Latif, S.H., M.H. ( Ketua) Tahun 2002– Tahun 2004

    3) Drs. Muqorrobin, M.H. (Ketua) Tahun 2004 –Tahun 2007

    4) Drs. H. Tata Taofiqurrohman, S.H.,M.H (Ketua) Tahun 2008 – Tahun 2012

    5) Drs. H. Nurul Huda, S.H.,M.H (Ketua) Tahun 2012 – Tahun 2013

    6) Drs. H. Muhlis (Wakil Ketua) Tahun 2013 – Tahun 2016

    7) Dra. Hj. Sitti Amirah (Wakil Ketua) Tahun 2016 - sekarang

  • Pengadilan Agama Sentani

    5

    BAB II

    A. STRUKTUR ORGANISASI (TUPOKSI)

    Tugas pokok Pengadilan Agama sebagai badan pelaksana kekuasaan

    kehakiman adalah bertugas dan berwenang memeriksa, memutus dan

    menyelesaikan perkara tertentu yang merupakan lingkup kewenangan

    Peradilan Agama ditingkat pertama sebagaimana dimaksud pada pasal 2

    Undang-Undang Nomor 50 Tahun 2009. Selain itu, Pengadilan Agama

    memiliki kewajiban memberikan keterangan, pertimbangan dan nasehat

    tentang hukum kepada instansi pemerintah didaerah hukumnya apabila

    diminta dan dapat diserahi tugas dan kewenangan lain berdasarkan Undang-

    undang.

    Pengadilan Agama Sentani dalam menjalankan tugas pokok dan

    fungsinya tetap mengacu pola manajemen dan tata kerja yang telah tertuang

    dalam program tahunan yang telah disusun. Oleh karenanya, setiap awal tahun

    anggaran diadakan rapat kerja intern yang diikuti oleh semua pejabat dan

    seluruh Pegawai dengan tujuan untuk menyatukan visi dan misi yang

    ditetapkan. Dengan harapan, fungsi-fungsi perencanaan (planning),

    pengorganisasian (organizing), operasional/pelaksanaan (actuating) dan

    pengawasan (controlling) yang ditetapkan oleh Pengadilan Agama Sentani

    dapat terlaksana secara maksimal, sehingga semua program kerja yang

    dicanangkan tersebut dapat terlaksana sesuai dengan tujuan yang telah

    ditetapkan.

    Struktur Organisasi Pengadilan Agama Sentani terdiri dari Wakil Ketua,

    Panitera, Sekretaris, Wakil Panitera, Panitera Muda, Kepala sub Bagian,

    Jabatan Fungsional terdiri dari Panitera Pengganti dan Jurusita/Jurusita

    Pengganti dan fungsional umum atau dengan kata lain diklasifikasikan

    menjadi dua yaitu jabatan Stuktural dan Jabatan Fungsional. Untuk lebih

    jelasnya kami sajikan struktur organisasi Pengadilan Agama Sentani di bawah

    ini :

  • Pengadilan Agama Sentani

    6

  • Pengadilan Agama Sentani

    7

    Abdul Salam, S.HI

    M. Nasir, S.HI

    Sumar’um

    M. Kamarudin. Amri, S.HI

    Panmud. Gugatan Suharianis, S.HI

    H A K I M

    PANITERA Drs. M. Idris, SH., MH

    K E T U A

    WAKIL K E T U A Dra. Hj. Sitti Amirah

    Akbar Ali, S.HI

    SEKRETARIS Panuju Hidayat

    Panmud. Permohonan

    Panmud. Hukum Suharianis, S.HI

    Kasubag Umum & Keu M. Arif Irianto, S.E

    Panitera Pengganti Siti Khuzaimatin, S.Sos,

    S.HI

    Kasubag PTIP Sarifudin, S.H

    Kasubag Kepeg dan Ortala Fatma Ainur Rasyidah, S.HI

    Jurusita Dian Parabi

    Jurusita Pengganti Purnalinda Annakota,A.Md

    Funsional UImum Salam Kombo

    Funsional UImum Nurmin

    Funsional UImum Faindah N, A.Md

    Funsional UImum M. Zulkifli Lubis, ST

    Panitera Pengganti Dian Tiur Anggraeni, SH

  • Pengadilan Agama Sentani *www.pa-sentani.go.id*

    8

    Laporan Tahunan Tahun 2017

    1. STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR (SOP)

    No Unit Kerja Jumlah Terdiri dari Ket

    I Kepaniteraan

    71 1. SOP layanan informasi

    2. SOP layanan posbakum 3. SOP layanan sidang luar gedung 4. SOP penerimaan perkara 5. SOP pembayaran panjar biaya perkara 6. SOP pembuatan PMH 7. SOP penetapan penunjukan PP 8. SOP penetapan penunjukan JSP 9. SOP penetapan hari sidang 10. SOP melakukan pemanggilan 11. SOP bantuan panggilan ke PA lain 12. SOP bantuan panggilan dari PA lain 13. SOP kegiatan persiapan persidangan 14. SOP pelayanan mediasi 15. SOP pemanggilan mediasi 16. SOP layanan penundaan sidang 17. SOP layanan pemanggilan saksi 18. SOP pelayanan mohon bantuan periksa saksi

    ke PA lain 19. SOP pelayanan mohon bantuan periksa saksi

    dari PA lain 20. SOP pelayanan pemeriksaan setempat 21. SOP pelayanan mohon bantuan pemeriksaan

    setempat dari PA lain 22. SOP pelayanan mohon bantuan pemeriksaan

    setempat ke PA lain 23. SOP teguran yang menambah biaya panjar 24. SOP teguran panjar yang tidak membayar

    panjar 25. SOP pelayanan sita jaminan 26. SOP pelayanan sita buntut 27. SOP pelayanan sita HB tanpa perkara 28. SOP pelayanan PBT 29. SOP pengambilan sisa panjar 30. SOP penyerahan salinan putusan pertama

    kepada pada pihak 31. SOP pengambilan kutipan akta nikah 32. SOP pelayanan perkara yg BHT 33. SOP pelayanan ikrar talak 34. SOP penyerahan produk pengadilan 35. SOP penyerahan akta cerai 36. SOP pengiriman salinan putusan kepada para

    pihak 37. SOP pengiriman salinan putusan yg BHT ke

    KUA 38. SOP permintaan salinan putusan_penetapan 39. SOP pelayanan akta cerai pada cerai gugat

  • Pengadilan Agama Sentani *www.pa-sentani.go.id*

    9

    Laporan Tahunan Tahun 2017

    40. SOP pelayanan akta cerai pada cerai talak 41. SOP pelayanan ekosyar memenuhi syarat dg

    pemeriksaan sederhana 42. SOP pelayanan ekosyar dg acara sederhana

    tdk memenuhi syarat 43. SOP pelayanan keberatan dlm perkara upaya

    hk perkara sederhana ekosyar telah melewati batas waktu

    44. SOP pelayanan keberatan dlm perkara upaya hk perkara sederhana ekosyar yang memenuhi batas waktu

    45. SOP pelayanan banding 46. SOP pelayanan kasasi 47. SOP pelayanan kasasi tdk mmenuhi syarat

    formal dg alasan melebihi batas 48. SOP pelayanan kasasi tdk mmenuhi syarat

    formal dg alasan tdk mengajukan memori kasasi

    49. SOP pelayanan PK 50. SOP pelayanan prodeo perkara tk.1 51. SOP pelayanan prodeo pada banding 52. SOP pelayanan prodeo pada kasasi 53. SOP pelayanan pembebasan biaya perkara

    tk.1 54. SOP pelayanan pembebasan biaya perkara

    tk.banding 55. SOP pelayanan pembebasan biaya perkara

    tk.kasasi 56. SOP pelayanan permohonan eksekusi riil 57. SOP pelayanan permohonan eksekusi

    pembayaran sejumlah uang 58. SOP pelayanan permohonan eksekusi selain

    putusan PA dengan lelang 59. SOP pelayanan mohon bantuan eksekusi ke

    PA lain 60. SOP pelayanan mohon bantuan eksekusi dari

    PA lain 61. SOP palayanan permohonan konsinyasi 62. SOP pelayanan permohonan itsbat rukyah

    hilal 63. SOP pengarsipan 64. SOP prosedur pelaporan 65. SOP prosedur pengaduan 66. SOP pelayanan permohonan perceraian dari

    PNS TNI POLRI 67. SOP pelayanan permohonan pendaftaran surat

    kuasa khusus 68. SOP pelayanan permohonan itsbat nikah

    volunter 69. SOP pengelolaan ATK perkara 70. SOP pengelolaan keuangan perkara 71. SOP pengelolaan sisa panjar

  • Pengadilan Agama Sentani *www.pa-sentani.go.id*

    10

    Laporan Tahunan Tahun 2017

    II Kesekretariatan

    1 Kepegawaian dan organisasi tata laksana

    14 1. SOP. Pelaksanaan Orientasi dan sosialisasi penyampaian tugas dan tanggung jawab

    2. SOP Pengembangan Pegawai 3. SOP Ijin Belajar Dan Tugas Belajar 4. SOP Pengelolaan Pegawai 5. SOP Pengelolaan Kartu Pegawai dan Kartu

    Pensiun dan BPJS 6. SOP Pengajuan Cuti Pegawai 7. SOP Pengelolaan Absensi Pegawai 8. SOP Pengelolaan Kenaikan Pangkat 9. SOP Kenaikan Gaji Berkala 10. SOP Pengelolaan Ijin Perkawinan Dan

    Perceraian Bagi Pegawai 11. SOP Pengelolaan Pensiun Pegawai 12. SOP Pemberian Nilai Kepada Pegawai Dan

    Pendelegasian Wewenang 13. SOP Pemberian Penghargaan Kepada Pegawai 14. SOP Pelaporan Harta Kekayaan Pegawai Dan

    Pejabat Negara

    Sudah di evaluasi pada tanggal : 4 September 2017

    2 Umum dan Keuangan

    12 1. SOP Pengelolaan Tata Naskah Dinas 2. SOP Pengelolaan Arsip Aktif dan in aktif 3. SOP Penatausahaan Aset 4. SOP Penatausahaan Persediaan 5. SOP Pemeliharaan Lingkungan Dan Keamanan 6. SOP Pelaksanaan Kehumasan Dan

    Keprotokelaran 7. SOP Pemberian Informasi, Bukti Pemberian

    Informasi 8. SOP Pengelolaan Perpustakaan 9. SOP Pencairan Anggaran 10. SOP Pertanggungjawaban Anggaran 11. SOP Penatausahaan PNBP 12. SOP Penyusunan Laporan Keuangan

    Sudah di evaluasi pada tanggal : 4 September 2017

    3 Perencanaan Teknologi Informasi dan Pelaporan

    4 1. SOP Penyusunan Rencana Program dan Anggaran

    2. SOP Penyusunan SAKIP 3. SOP Penyusunan Laporan 4. SOP Pengelolaan TI

    Sudah di evaluasi pada tanggal : 4 September 2017

  • Pengadilan Agama Sentani *www.pa-sentani.go.id*

    11

    Laporan Tahunan Tahun 2017

    2. Kinerja / Sasaran Kerja Pegawai (SKP)

    NO SASARAN KERJA PEGAWAI JUMLAH KEGIATAN TAHUN 2017

    KETERANGAN

    1 Ketua -

    2 Wakil Ketua 15

    3 Hakim 13

    4 Panitera 16

    5 Panmud Gugatan 9

    6 Panmud Permohonan 11

    7 Panmud Hukum 11

    8 Panitera Pengganti 12

    9 Jurusita/Jurusita Pengganti 3

    10 Sekretaris 12

    11 Kepala sub bagian Kepegawaian dan Ortala 15

    12 Kepala sub bagian Perencanaan Teknologi Informasi dan Pelaporan

    16

    13 Kepala sub bagian Umum dan Keuangan 36

    14 Staf Umum dan Keuangan 8

    B. PELAYANAN PUBLIK YANG PRIMA

  • Pengadilan Agama Sentani *www.pa-sentani.go.id*

    12

    Laporan Tahunan Tahun 2017

    AKREDITASI PENJAMINAN MUTU (SERTIFIKASI ISO PENGADILAN)

    Dalam rangka peningkatan layanan kepada para pencari keadilan Pengadilan

    Agama Sentani telah melakukan berbagai upaya peningkatan mutu dan kinerja antara lain

    dengan upaya perbaikan kinerja yang berkesinambungan baik dalam pelayanan administrasi

    manajemen kesekretariatan dan kepaniteraan.

    Akreditasi penjaminan mutu merupakan salah satu mekanisme regulasi yang

    bertujuan untuk mendorong upaya peningkatan mutu dan kinerja pelayanan pengadilan

    agama. Yang menjadi objek dalam pelaksanaan dan penerapan Akreditasi Penjaminan

    Mutu di Pengadilan Agama Sentani meliputi :

    1. Adminsitrasi Manajemen

    2. Administrasi Kesekretariatan

    3. Administrasi Kepaniteraan

    Assesmen Akreditasi Penjaminan Mutu dilakukan oleh assesor Akreditasi

    Penjaminan Mutu yang kompeten untuk melakukan Akreditasi Penjaminan Mutu secara

    objektif yang didasarkan pada standar dan poin penilaian yang telah di tetapkan oleh

    Direktorat Badan Peradilan Agama Mahkamah Agung Republik Indonesia.

    Dasar hukum pelaksanaan Akreditasi Penjaminan Mutu adalah sebagai berikut :

    - Undang-undang Republik Indonesia Nomor 8 tahun 1999 tentang perlindungan

    konsumen.

    - Undang-undang Republik Indonesia Nomor 25 tahun 2009 tentang pelayanan publik

    - Buku I (Persyaratan Akreditasi Penjaminan Mutu).

    - SNI ISO 9001:2015.

    - SNI ISO 19011:2015.

    MANFAAT AKREDITASI PENJAMINAN MUTU

    Akreditasi Penjaminan akan memberikan manfaat sebagai berikut :

    - Bagi Pengadilan Tinggi Agama

    Sebagai sarana pembinaan peningkatan mutu kinerja melaui perbaikan yang

    berkesinambungan terhadap Akreditasi Penjaminan Mutu administrasi menajemen,

    administrasi kesekretariatan dan administrasin kepaniteraan

    - Bagi Pengadilan Agama

    a. memberikan keunggulan kompetitif.

    b. menjamin pelayanan peradilan yang berkualitas.

  • Pengadilan Agama Sentani *www.pa-sentani.go.id*

    13

    Laporan Tahunan Tahun 2017

    c. meningkatkan pendidikan pada staf.

    d. meningkatkan pengelolaan resiko.

    e. membangun dan meningkatkan kerjasama antar pegawai.

    f. menghindari variasi dalam pelayanan.

    PELAKSANAAN AKREDITASI PENJAMINAN MUTU

    Pada pelaksanaan Akreditasi Penjaminan Mutu di Pengadilan Agama Sentani

    terdapat peran Pengadilan Tinggi Agama Jayapura yang sangat besar karena bertindak

    sebagai pembina yang membimbing Pengadilan Agama Sentani. Dimulai dari persiapan

    sosialisasi Akreditasi Penjaminan Mutu pada tanggal 11 September 2017 pelaksanaan

    assesment di Pengadilan Agama Sentani berjalan dengan lancar. Semua pegawai bekerja dan

    bekerjasama dalam mewujudkan akreditasi baik itu unsur pimpinan, Hakim, Kepaniteraan

    dan Kesekretariatan. Tim assesor yang berasal dari Pengadilan Tinggi Agama Jayapura

    memberikan bimbingan dan motivasi. Adapun tim itu adalah :

    1. Drs. H. Ilham Abdullah, SH. M.Kn

    2. Abdul Muthalib, S.Ag, SH., MH

    3. Drs. Musbir

    4. Dra. Hj. Siti Hartatia

    5. Khaerudin, S.Ag

    Selain tim asseor yang berasal dari Pengadilan Tinggi Agama Jayapura adapula

    Assesor internal dari Pengadilan Agama Sentani yaitu :

    1. Sumar’um, S.HI

    2. M.Kamarudin Amri, S.HI

    3. Siti Khuzaimatin, S.Sos., S.HI

    4. Panuju Hidayat, S.HI 5. Sarifudin, SH

    Assesor mempunyai tugas dan fungsi dalam melakukan penilaian akreditasi, dalam

    melaksanakan fungsi tersebut assesor mempunyai tugas antara lain :

    1. Memahami persyaratan Akreditasi.

    2. Melaksanakan assesmen akreditasi.

    3. Mempersiapkan rencana assesmen akreditasi.

    4. Konfirmasi lokasi dan jadwal assesmen akreditasi.

    5. Melakukan assesmen akreditasi sesuai dengan jadwal yang di tetapkan.

    6. Mengukur tingkat kesesuaian terhadap persyaratan akreditasi secara objektif.

  • Pengadilan Agama Sentani *www.pa-sentani.go.id*

    14

    Laporan Tahunan Tahun 2017

    7. Menyampaikan hasil penilaian akreditasi kepada Komite APM. 8. Melaporkan hasil assesmen secara tertulis kepada Komite APM.

    Dalam pelaksanaan Akreditasi Penjaminan Mutu di Pengadilan Agama Sentani tim

    Assesmen Pengadilan Tinggi Agama Jayapura tentunya tidak terlepas dari surat Direktur

    Jenderal Badan Peradilan Agama MA RI Nomor : 3107/DjA/OT.01.3/08/2017, tanggal 7

    Agustus 2017, perihal "Petunjuk Teknis Pelaksanaan Akreditasi Penjaminan Mutu

    Pengadilan Agama/Mahkamah Syar’iyah".

    Dalam pelaksananan Akreditasi Penjaminan Mutu seluruh pegawai Pengadilan

    Agama terlibat secara langsung sesuai dengan Surat Keputusan Plt. Ketua Pengadilan Agama

    Sentani Nomor W25-A10/289/KP.07.6/8/2017 tanggal 9 Agustus 2017.

    HASIL PENILAIAN PELAKSANAAN AKREDITASI PENJAMINAN MUTU

    Penilaian Akreditasi Penjaminan Mutu dilaksanakan oleh Assesor dari Pengadilan

    Tinggi Agama Jayapura dan Tim Penilai dari Direktorat Badan Peradilan Agama. Dalam

    penilaian tim assesor melakukan pemeriksaan berkas pada 3 bagian yaitu admninistrasi

    manajemen, administrasi kesekretariatan dan administrasi kepaniteraan.

    Sesuai dengan surat Direktur Badan Peradilan Agama Nomor

    4093/DJA/HM.01.1/11/2017 tanggal 21 Nopember 2017 dan Lampirannya Pengadilan

    Agama Sentani memperoleh sertifikat Akreditasi Penjaminan Mutu dengan nilai “A

    Excellent”.

    Sertifikat tersebut di terima langsung oleh Wakil Ketua Pengadilan Agama Sentani dalam

    kegiatan Rapat Koordinasi Dan Penyerahan Sertifikat Akreditasi Penjaminan Mutu di Hotel

    Clarion Makassar yang di serahkan oleh Ketua Mahkamah Agung RI pada tanggal 28

    November 2017.

    Dengan adanya sertifikat Akreditasi Penjaminan Mutu tersebut merupakan

    tantangan dan sekaligus motivasi bagi segenap warga Pengadilan Agama Sentani untuk

    mempertahankan dan meningkatkan pelayanan terhadap para pencari keadilan.

    POSBAKUM

    Pengadilan Agama Sentani pada tahun anggaran 2017 tidak mendapatkan dana untuk

    POSBAKUM

  • Pengadilan Agama Sentani *www.pa-sentani.go.id*

    15

    Laporan Tahunan Tahun 2017

    SIDANG KELILING/SIDANG DILUAR GEDUNG PENGADILAN

    Pengadilan Agama Sentani dalam anggaran tahun 2017 mendapat alokasi dana untuk

    sidang di luar gedung pengadilan atau sidang keliling dan telah di realisasikan dengan

    melakukan sidang keliling di Distrik Sarmi, Kabupaten Sarmi yang merupakan wilayah

    hukum Pengadilan Agama Sentani, Perkara yang ditangani yaitu terdiri dari 5 perkara sebagai

    berikut:

    NO NOMOR PERKARA TANGGAL DAFTAR TANGGAL

    PUTUS KET

    1 0068/Pdt.G/2017/PA.Stn 21 Juli 2017 19 September 2017

    2 0060/Pdt.G/2017/PA.Stn 21 Juli 2017 19 September 2017

    3 0070/Pdt.G/2017/PA.Stn 21 Juli 2017 19 September 2017

    4 0071/Pdt.G/2017/PA.Stn 21 Juli 2017 19 September 2017

    5 0072/Pdt.G/2017/PA.Stn 21 Juli 2017 19 September 2017

    PERKARA PRODEO (Pembebasan Biaya Perkara)

    Dalam rangka peningkatan manajemen pelayanan Peradilan Agama, Mahkamah

    Agung Republik Indonesia telah mengalokasikan anggaran bagi penanganan perkara prodeo

    untuk Pengadilan Agama Sentani dalam DIPA Tahun Anggaran 2017 Nomor SP DIPA-

    005.04.2.400617/2017 tanggal 7 Desember 2016 mendapat alokasi anggaran bagi

    penanganan perkara prodeo sebesar Rp. 1.500.000,- (Satu juta lima ratus ribu rupiah).

    Penanganan perkara prodeo di Pengadilan Agama Sentani tahun 2017 sebanyak 3 perkara

    yang dimohonkan, dan realisasi penyerapan anggaran penanganan perkara prodeo

    sebesar Rp. 1.500.000,- ( satu juta lima ratus ribu rupiah) atau terserap 100 %. Dengan data

    perkara sebagai berikut :

    NO NOMOR PERKARA TANGGAL DAFTAR TANGGAL

    PUTUS KET

    1 0096/Pdt.G/2017/PA.Stn 10 Oktober 2017 08 November 2017

    2 0107/Pdt.G/2017/PA.Stn 4 Desember 2017 Belum putus

  • Pengadilan Agama Sentani *www.pa-sentani.go.id*

    16

    Laporan Tahunan Tahun 2017

    3 0108/Pdt.G/2017/PA.Stn 4 Desember 2017 19 September 2017

    DATA PENGELUARAN AKTA CERAI

    Penerbitan Akta Cerai oleh Pengadilan Agama Sentani dari bulan Januari sampai

    bulan Desember 2017 berjumlah 93 Akta Cerai dan dikeluarkan pada tahun ini berjumlah 99

    lembar akta Cerai dan belum di ambil 87 lembar akta. Sisa Akta CeraI tahun 2017 berjumlah

    87 lembar akta.

    PENGELOLAAN BIAYA PERKARA

    Sisa uang perkara pada tahun 2016 berjumlah Rp. 20.284.000,- (Dua puluh juta

    duaratus delapan puluh empat ribu rupiah), dan yang diterima sejak bulan Januari 2017

    sampai dengan bulan Desember 2017 berjumlah Rp. 151.781.000,- ( Seratus lima puluh satu

    juta tujuh ratus delapan puluh satu ribu rupiah) dan pengeluaran berjumlah 144.076.000,- (

    Seratus empat puluh empat juta tujuh puluh enam ribu rupiah) dan sisa uang perkara tahun

    2017 berjumlah Rp. 27.989.000,- ( Dua puluh tujuh juta sembilan ratus delapan puluh

    sembilan ribu rupiah) dengan rincian sebagai berikut :

    No Uraian Penerimaan (Rp) Pengeluaran

    (Rp) 1

    2

    3

    4

    5

    6

    7

    8

    9

    10

    11

    12

    Sisa Awal

    Penerimaan Tahun ini

    Biaya Panggilan Penggugat dan Tergugat

    Biaya Proses

    Biaya Sita

    Biaya Pemeriksaan Setempat

    Biaya Sumpah

    Biaya Pemberitahuan Isi Putusan

    Pengiriman Biaya Perkara

    Meterai

    Pengambilan PSP

    Hak-hak Kepaniteraan

    4.342.000

    79.747.000

    35.535.000

    4.700.000

    -

    -

    -

    6.775.000

    -

    462.000

    3.255.000

    20.360.000

    Saldo 13.002.000

    JUMLAH 84.089.000 84.089.000

  • Pengadilan Agama Sentani *www.pa-sentani.go.id*

    17

    Laporan Tahunan Tahun 2017

    KEGIATAN PERSIDANGAN

    Pada tahun 2017, pemeriksaan perkara di Pengadilan Agama Sentani sejak bulan

    Januari 2017 s/d Desember 2017 dilaksanakan oleh 4 (empat) orang hakim, yaitu :

    1. Dra. Hj. Sitti Amirah.

    2. Akbar Ali, S.HI

    3. Muhammad Nasir, S.HI

    4. Abdul Salam, S.HI

    5. M. Kamaruddin Amri, SH

    Sehingga yang menangani perkara sejak bulan Januari s/d Desember 2017 berjumlah

    ada 5 (lima) orang hakim berdasarkan Surat Keputusan Ketua Pengadilan Agama Sentani

    Nomor W.25-A10/18/OT.00.1/I/2017, tanggal 2 Januari 2017 tentang Susunan Majelis

    Hakim pada Pengadilan Agama Sentani, maka pemeriksaan perkara dilaksanakan oleh 4

    (empat) Majelis yaitu :

    NO NAMA HAKIM KODE HAKIM HARI SIDANG

    MAJELIS B

    Dra. Hj. Sitti Amirah

    Muhammad Nasir, S.HI

    Sumar’um, S.HI

    B

    C2

    C3

    SELASA

    MAJELIS C1

    Akbar Ali , S.Hi

    Sumar’um, S.HI

    Abdul salam

    C1

    C3

    C4

    RABU

    MAJELIS C2

    Muhammad nasir, S.HI

    Sumar’um, S.HI

    M. Kamaruddin Amri, SH

    C2

    C3

    C5

    KAMIS

    Dalam melaksanakan tugas persidangan majelis hakim didampingi oleh Panitera

    dan Panitera Pengganti sebagaimana tersebut di bawah ini:

    NO NAMA PANITERA / PANITERA PENGGANTI

    KODE PP

    KETERANGAN

  • Pengadilan Agama Sentani *www.pa-sentani.go.id*

    18

    Laporan Tahunan Tahun 2017

    1 Drs. M. Idris, S.H., M.H D Menangani 32 Perkara

    2 Sitti Khuzaimatin,S.Sos, SE D1 Menangani 25 Perkara

    3 Hasim Utina, S.Ag D2 Menangani 32 Perkara

    4 Suharianis, S.HI D3 Menangani 32 Perkara

    5 Dian Tiur Angreini, S.HI D4 Menangani 4 Perkara

    JUMLAH 125 perkara

    PELAKSANAAN TUGAS KEJURUSITAAN

    Proses perkara yang masuk di Pengadilan Agama Sentani selain Panitera Pengganti

    juga dibantu oleh Jurusita dan Jurusita Pengganti terdiri dari 1 (satu) orang Jurusita dan 3

    (dua) orang Jurusita Pengganti sebagaimana tersebut dalam tabel di bawah ini :

    NO NAMA JURUSITA/ JURUSITA

    PENGGANTI

    KODE JURUSITA/ JURUSITA PENGGAN

    TI

    KETERANGAN

    1 Dian Parabi E1 Memanggil 1 Perkara

    2 Sarifudin, S.H E1 Memanggil 36 Perkara

    3 Purnalinad, A.Md E2 Memanggil 50 Perkara

    4 Farinda Nurjannah E2 Memanggil 38 Perkara

    JUMLAH Memanggil 125 Perkara

    a. Bantuan ke luar daerah yurisdiksi Pengadilan Agama Sentani

    Dalam proses penyelesaian perkara yang meminta bantuan panggilan di luar daerah

    Yurisdiksi Pengadilan Agama Sentani pada tahun 2017 sebanyak 24 perkara ;

    b. Bantuan dari luar yurisdiksi Pengadilan Agama Sentani

    Dalam proses penyelesaian perkara dari luar daerah Yurisdiksi yang meminta bantuan

    panggilan ke Pengadilan Agama Sentani pada tahun 2017 sebanyak 19 perkara;

  • Pengadilan Agama Sentani *www.pa-sentani.go.id*

    19

    Laporan Tahunan Tahun 2017

    MINUTASI PERKARA

    Perkara yang telah diminutasi Pengadilan Agama Sentani dari bulan Januari sampai

    Bulan Desember 2017 sebanyak 122 perkara dari 123 perkara yang telah diputus, dan sisa

    belum diminutasi sebanyak 1 perkara, dengan rincian sebagai berikut :

    Perkara Cerai Talak : 25 perkara

    Perkara Cerai gugat : 88 perkara

    Perkara itsbat nikah : 3 perkara

    Perkara Dispensasi nikah : 1 perkara

    Perkara Penetapan Ahli Waris : 6 perkara

    Telah di putus : 123 perkara

    Sisa Perkara : 25 perkara

    Telah di minutasi : 122 perkara

    Sisa belum diminutasi : 1 perkara

  • Pengadilan Agama Sentani *www.pa-sentani.go.id*

    20

    Laporan Tahunan Tahun 2017

    BAB III

    PEMBINAAN DAN PENGELOLAAN

    A. SUMBER DAYA MANUSIA Sumber Daya Manusia Teknis

    1. Hakim

    NO NAMA NIP PANGKAT /

    GOL

    JABATAN PEND.

    TERAKHIR

    1 Dra. Hj. Sitti Amirah

    19660212 199401 2 001

    Pembina Tk. I, IV/b

    Wakil Ketua

    S1 Syariah

    2 Abdul Salam, S.HI 19810914 200704 1

    001

    Penata, III/c Hakim SI Syariah

    3 Akbar Ali, S.HI 19771013 200704 1

    001

    Penata, III/c Hakim SI Syariah

    4 Muhammad Nasir,

    S.HI

    19780911 200704 1

    001

    Penata, III/c Hakim SI Syariah

    5 Sumar’um, S.HI 19790903 200904 1

    004

    Penata, III/c Hakim SI Syariah

    6 M. Kamaruddin

    Amri, S..H

    19790903 200904 1

    003

    Penata Muda

    Tk.1, III/c

    Hakim SI Ilmu Hukum

    2. Kepaniteraan

    NO NAMA NIP PANGKAT /

    GOL JABATAN

    PEND.

    TERAKHIR

    1 Drs. M.Idris,S.H,M.H 19641231 199403 1 050

    Pembina, IV/a Panitera S2 Hukum

    2 Siti Khuzaimatin,

    S.Sos., S.HI

    19740624 199703 2

    001

    Penata Tk.I,

    III/d

    Wakil

    Panitera

    SI Syariah

    3 Hasim Utina, S.Ag 19660502 200604 1 012

    Penata, III/c Panitera Muda

    Hukum

    SI Syariah

    4 Suharianis, S.HI 19710921 200312 2

    002

    Penata Muda

    Tk.I, III/b

    Panitera Muda

    Gugatan

    SI Syariah

    5 Dian Tiur, S.H 19791209 200604 2

    002

    Penata Muda

    Tk.I, III/b

    Panitera

    Pengganti

    S1 Ilmu Hukum

  • Pengadilan Agama Sentani *www.pa-sentani.go.id*

    21

    Laporan Tahunan Tahun 2017

    3. Jurusita / Jurusita Pengganti

    NO NAMA NIP PANGKAT /

    GOL JABATAN

    PEND.

    TERAKHIR

    1 Dian Parabi 19860424 200604 1 006

    Pengatur, II/c Jurusita SMA

    2 Purnalinda Anakotta, A.Md

    19810419 201101 2 004

    Pengatur Tk. 1,

    II/d

    Jurusita

    pengganti

    D3 Komputer

    Sumber Daya Manusia Non Teknis Yudisial 1. Pejabat Kesekretariatan

    NO NAMA NIP PANGKAT / GOL JABATAN PEND.

    TERAKHIR

    1 Panuju Hidayat

    19820607 200604 1 004 Penata Muda, TK I, III/b

    Sekretaris S1 Syariah

    2 Fatma Ainur Rosyidah, S.HI

    19841119 200912 2 003 Penata Muda, TK I, III/b

    Kepala Sub bagian kepegawaian dan ortala

    SI Syariah

    3 Mochamad Arif Irianto,SE

    19781112 201101 1 004 Penata Muda, TK I, III/b

    Kepala Sub bagian keuangan dan umum

    SI Ekonomi

    4 Sarifudin, SH 19861010 200912 1 006 Penata Muda, TK I, III/b

    Kepala Sub bagian perencanaan, IT, Pelaporan

    SI Hukum

    2. Fungsional Umum

    NO NAMA NIP PANGKAT / GOL JABATAN PEND.

    TERAKHIR

    1 Mohammad

    Zulkifli Lubis, ST

    19890621 201506 1

    001 Penata Muda, III/a

    Fungsional

    umum S1 Teknik

    2 Farindah

    Nurjanah, A.Md

    19810606 200904 2 006

    Penata Muda, III/a Fungsional

    umum

    D3. Komputer

    3 Nurmin 19791120 200604 2 002

    Pengatur Tk. 1,

    II/d

    Fungsional

    umum

    SLTA

    4 Salam Kombo 19601231 199203 1 039

    Pengatur Muda,

    II/a

    Fungsional

    umum

    SD

  • Pengadilan Agama Sentani *www.pa-sentani.go.id*

    22

    Laporan Tahunan Tahun 2017

    MUTASI

    NO NAMA NIP PANGKAT /

    GOL

    JABATAN DARI

    1 Dian Parabi 19860424 200604 1 006 Pengatur, II/c Fungsional umum

    PTA Jayapura

    2. Panuju Hidayat 19820607 200604 1 004 Penata Muda TK.I, III/b

    Sekretaris PA Merauke

    3. Dian Tiur Anggraeni, SH 19791209 200604 2 002 Penata Muda TK.I, III/b

    Panitera Pengganti

    PA Nabire

    PROMOSI

    NO NAMA NIP PANGKAT /

    GOL

    JABATAN

    SEBELUMNYA

    JABATAN

    SEKARANG

    1 Dian Parabi 19860424 200604 1 006 Pengatur, II/c Fungsional umum Jurusita

    PENSIUN

    NO NAMA NIP PANGKAT /

    GOL

    JABATAN

    TERAKHIR

    USIA

    1 Rasid Abd.

    Rahman

    19590201 198801 1 001 Penata, III/c Sekretaris 58 tahun

    DIKLAT

    NO NAMA NIP PANGKAT /

    GOL

    NAMA DIKLAT KETERANGAN

    1 Dra. Hj. Sitti Amirah 19660212 199401 2 001 Pembina

    Tk.I/IV.b

    Diklat PIM

    Pengadilan TK.I

    Lulus

    2 Fatma Ainur Rosyidah, S.HI

    19841119 200912 2 003 Penata Muda,

    TK I, III/b

    Diklat PIM IV Lulus

    3 Mochamad Arif

    Irianto,SE

    19781112 201101 1 004 Penata Muda,

    TK I, III/b

    Diklat PIM IV Lulus

    4 Sarifudin, SH 19861010 200912 1 006 Penata Muda,

    TK I, III/b

    Diklat PBJ Lulus

  • Pengadilan Agama Sentani *www.pa-sentani.go.id*

    23

    Laporan Tahunan Tahun 2017

    B. PENYELESAIAN PERKARA 1. Jumlah sisa perkara yang di putus

    Jumlah sisa perkara tahun 2016 pada Pengadilan Agama Sentani yang di putus pada

    tahun 2017 adalah sebanyak 22 perkara. Untuk lebih jelasnya kami tuangkan dalam

    tabel di bawah ini :

    No Jenis Perkara Jumlah perkara Keterangan

    1 Gugatan 22 Telah di putus

    2 Permohonan 0 -

    Jumlah sisa perkara Tahun 2016 sebanyak 22 perkara terdiri dari 22 perkara

    gugatan dan 0 perkara permohonan ditambah perkara yang diterima pada tahun

    2017 sebanyak 125 perkara, terdiri 115 perkara gugatan dan 10 perkara

    permohonan, sehingga perkara yang harus diselesaikan tahun 2017 sebanyak

    147 perkara, terdiri dari 137 perkara gugatan dan 10 perkara permohonan.

    Sedangkan perkara yang diputus tahun 2017 sebanyak 122 perkara, terdiri dari

    112 perkara gugatan dan 10 perkara permohonan sehingga sisa perkara tahun

    2017 sebanyak 25 perkara terdiri dari 25 perkara gugatan dan 0 perkara

    permohonan dengan rincian sebagai berikut:

    Keadaan Perkara : Gugatan Permohonan

    Sisa Perkara tahun lalu : 22 0

    Perkara diterima tahun ini : 115 10

    Jumlah Perkara tahun ini : 137 10

    Perkara diputus tahun ini : 112 10

    Sisa Perkara tahun ini : 25 0

    KEADAAN PERKARA GUGATAN TAHUN 2017

    Bulan Perkara Gugatan Sisa Lalu Diterima Putus Sisa Januari 22 10 10 22 Februari 22 9 7 24 Maret 24 10 8 26 April 26 16 13 29 Mei 29 8 17 20 Juni 20 6 10 16 Juli 16 12 5 23 Agustus 23 10 11 22 September 22 12 9 25

  • Pengadilan Agama Sentani *www.pa-sentani.go.id*

    24

    Laporan Tahunan Tahun 2017

    Oktober 25 7 7 25 November 25 6 9 22 Desember 22 9 6 25 Sisa Perkara 115+22 112 25

    KEADAAN PERKARA PERMOHONAN TAHUN 2017

    Bulan

    Perkara Permohonan Sisa Lalu Masuk Putus Sisa

    Januari 2 0 2 0 Februari 0 1 0 1 Maret 1 1 1 1 April 1 0 1 0 Mei 0 1 1 0 Juni 0 0 0 0 Juli 0 3 0 3 Agustus 3 1 2 2 September 2 1 2 1 Oktober 1 0 1 0 November 0 2 1 1 Desember 1 0 1 0

    KLASIFIKASI DAN JUMLAH PERKARA YANG DITERIMA TAHUN 2017

    Bulan

    Jenis Perkara

    Cerai Talak

    Cerai Gugat

    Penetapan Ahli Waris

    Itsbat Nikah

    Dispensasi Nikah

    Januari 3 7 0 0 0 Februari 2 7 1 0 0 Maret 2 6 0 1 0 April 4 12 0 0 0 Mei 1 7 1 0 0 Juni 2 4 0 0 0 Juli 3 9 3 0 0 Agustus 3 7 0 1 0 September 2 10 1 0 0 Oktober 1 6 0 0 0 November 0 6 0 1 1 Desember 2 7 0 0 0 JUMLAH 25 88 6 3 1

  • Pengadilan Agama Sentani *www.pa-sentani.go.id*

    25

    Laporan Tahunan Tahun 2017

    GRAFIK PERKARA GUGATAN TAHUN 2017

    GRAFIK PERKARA PERMOHONAN TAHUN 2017

    SISA

    TERIMA

  • Pengadilan Agama Sentani *www.pa-sentani.go.id*

    26

    Laporan Tahunan Tahun 2017

    2. Jumlah Perkara Yang Diputus Tepat Waktu Pengadilan Agama Sentani pada tahun 2017 telah memutus perkara sejumlah 122

    tepat waktu tidak melebihi waktu 5 bulan dengan rincian sebagai berikut :

    No Jenis Perkara Jumlah Perkara

    Yang Diputus Keterangan

    1 Perkara Gugatan 112

    2 Perkara Permohonan 10

    JUMLAH 122

    3. Jumlah Perkara yang tidak mengajukan Upaya Hukum Banding, Kasasi dan Peninjuan Kembali

    A. Perkara Banding Pada Tahun 2017 Pengadilan Agama Sentani terdapat 1 perkara banding

    sejak bulan Januari sampai dengan Desember yaitu perkara :

    NO Nomor Perkara Tanggal daftar Tanggal

    Putus Keterangan

    1 0057/Pdt.G/2017/PA.Stn

    23 Agustus 2017

    9 Oktober 2017

    Menguatkan putusan PA Sentani

    B. Perkara Kasasi Pada Tahun 2017 Pengadilan Agama Sentani tidak terdapat perkara Kasasi

    sejak bulan Januari sampai dengan Desember 2017.

    C. Perkara Peninjauan Kembali Pada Tahun 2017 Pengadilan Agama Sentani tidak terdapat perkara

    Peninjuan Kembali sejak bulan Januari sampai dengan Desember 2017.

    4. Jumlah perkara perdata yang berhasil di Mediasi Berdasarkan PERMA Nomor 1 Tahun 2016 tentang Prosedur Mediasi maka

    dipandang perlu membuat instrumen dan menyamakan presepsi dalam

    melaksanakan mediasi serta membentuk tim mediasi di lingkungan Pengadilan

    Agama Sentani sebagai berikut:

    1. Dra. Hj. Sitti Amirah.

    2. Akbar Ali, S.HI

  • Pengadilan Agama Sentani *www.pa-sentani.go.id*

    27

    Laporan Tahunan Tahun 2017

    3. Muhammad Nasir, S.HI

    4. Sumar’um, S.HI.

    5. Abdul Salam, S.HI

    6. M. Amaruddin Amri, S.HI

    Adapun perkara yang di Mediasi sejak bulan Januari sampai dengan Desember

    2017 sebanyak 15 perkara terdiri atas 4 perkara cerai talak dan 11 perkara cerai

    gugat. Dari 20 Perkara yang dimediasi tersebut terdapat 3 perkara yang berhasil

    didamaikan. Berikut daftar perkara yang di mediasi di Pengadilan Agama

    Sentani:

    DAFTAR PERKARA YANG DI MEDIASI

    No Nomor Perkara Tanggal Mediasi

    Nama Mediator Hasil Mediasi

    1 0007/Pdt.G/2017/PA.Stn 09-02-2017 Abdul salam, S.HI Tidak berhasil

    2 0019/Pdt.G/2017/PA.Stn 16-03-2017 Abdul salam, S.HI Tidak berhasil

    3 0028/Pdt.G/2017/PA.Stn 25-04-2017 Muhammad Nasir,

    S.HI

    Tidak berhasil

    4 0037/Pdt.G/2017/PA.Stn 27-04-2017 Akbar Ali, S.HI Tidak berhasil

    5 0021/Pdt.G/2017/PA.Stn 24-04-2017 Akbar Ali, S.HI Berhasil

    6 0022/Pdt.G/2017/PA.Stn 29-05-2017 Muhammad Nnasir,

    S.HI

    Tidak berhasil

    7 0046/Pdt.G/2017/PA.Stn 07-06-2017 M. Kamaruddin

    Amri, SH

    Tidak berhasil

    8 0044/Pdt.G/2017/PA.Stn 08-06-2017 Akbar Ali, S.HI Berhasil

    9 0053/Pdt.G/2017/PA.Stn 16-06-2017 Akbar Ali, S.HI Tidak berhasil

    10 0063/Pdt.G/2017/PA.Stn 27-07-2017 Dra. Hj. Sitti

    Amirah

    Berhasil

    11 0067/Pdt.G/2017/PA.Stn 08-08-2017 Dra. Hj. Sitti

    Amirah

    Tidak Berhasil

    12 0075/Pdt.G/2017/PA.Stn 25-08-2017 Sumar’um, S.HI Tidak berhasil

    13 0082/Pdt.G/2017/PA.Stn 19-09-2017 Muhammad Nasir,

    S.HI

    Berhasil

    14 0089/Pdt.G/2017/PA.Stn 12-10-2017 Muhammad Nasir,

    S.HI

    Tidak Berhasil

    15 0099/Pdt.G/2017/PA.Stn 08-11-2017 M. Kamaruddin

    Amri, SH

    Tidak berhasil

  • Pengadilan Agama Sentani *www.pa-sentani.go.id*

    28

    Laporan Tahunan Tahun 2017

    C. PENGELOLAAN SARANA DAN PRASARANA

    Demi kelancaran tugas pokok dan fungsi kantor Pengadilan Agama Sentani selama

    tahun 2017 terdapat kegiatan pengadaan sarana dan prasarana dan dilakukan

    pemeliharaan.

    1. Sarana dan Prasarana Gedung Satuan kerja Pengadilan Agama Sentani di Tahun 2017 ini memiliki 4

    bangunan/gedung, yaitu :

    a. Gedung Kantor Pengadilan Agama Sentani ada 2 bangunan gedung kantor yang

    mempunyai 2 KIB (Kartu Identitas Barang) yang dibangun di atas tanah Milik

    PEMDA kabupaten Jayapura dengan status pinjam pakai, berlokasi di Jalan Raya

    Sentani Depapre, Kompleks Kantor Bupati yang saat ini sudah tidak digunakan

    lagi untuk kegiatan operasional perkantoran.

    b. Gedung Kantor Baru Pengadilan Agama Sentani yang berlokasi di Jalan Raya

    Kemiri Sentani yang telah ditempati sebagai kegiatan operasional kantor sejak

    bulan April 2014 yang telah diresmikan oleh Ketua Mahkamah Agung RI tanggal

    31 Januari 2017.

    c. Rumah dinas Ketua Pengadilan Agama Sentani yang beralamat di Jalan Pasir

    Sentani.

    d. Rumah dinas Wakil Ketua Pengadilan Agama Sentani yang beralamat di Jalan

    Pasir Sentani.

    Data Sarana Gedung Bangunan

    NO

    SUB KELOMPOK

    URAIAN JENIS PERALATAN

    KANTOR JUMLAH TAHUN PEROLEHAN KET

    I Bangunan gedung kantor

    Bangunan gedung kantor permanen

    3 unit

    2002

    2004

    2013

    2 Rumah Negara

    1. Rumah Negara Gol.II tipe D Permanen 2. Rumah Negara Gol II tipe E Permanen

    1 unit

    1 unit

    2006

    2006

  • Pengadilan Agama Sentani *www.pa-sentani.go.id*

    29

    Laporan Tahunan Tahun 2017

    2. Sarana dan Prasarana fasilitas Gedung a. Pengadaan

    NO URAIAN

    JENIS PERALATAN KANTOR

    JUMLAH MERK/ PRODUKSI KET

    1 PC 6 Unit Lenovo/2017 baik

    2 Laptop 1 Unit HP/2017 baik

    3 Printer 7 Unit Epson L310/2017 baik

    4 TV LED 1 Unit LG/2017 baik

    5 CCTV 1 Unit Avtech/2017 baik

    6 UPS 1 Unit Smart APC/2017 baik

    7 Meja Informasi 1 Unit Lokal/2017 baik

    8 Meja Mediasi 1 Unit Lokal/2017 baik

    9 Lemari Besi 8 Unit Brother/2017 baik

    10 Filling Cabinet 8 Unit Lokal/2017 baik

    b. Pemeliharaan

    Kegiatan pemeliharaan gedung/bangunan dan fasilitas kantor lainnya pada

    Pengadilan Agama Sentani tahun 2017 ini meliputi 2 (dua) kegiatan

    sebagaimana tertera pada tabel berikut ini :

    P

    e

    n

    gadilan Agama Sentani pada tahun 2017 telah memelihara asilitas kantor lainnya

    berupa :

    c. P

    e

    n

    g

    h

    a

    pusan

    No Jenis Kegiatan

    Pemeliharaan gedung bangunan dan gedung bangunan lainnya Nilai Dipa (Rp) Realisasi (Rp) Pencapaian

    (%) Sisa (Rp)

    1 2

    Perawatan Gedung Kantor Perawatan Rumah Dinas

    275.690.000,-

    31.780.000,-

    275.292.000,-

    31.780.000 ,-

    99.9%

    100%

    - -

    Jumlah 307.470.000,- 307.072.000,- 99.9% -

    No Nama Barang Inventaris Banyaknya Waktu Pemeliharaan

    1.

    2.

    Kendaraan Roda Empat

    Kendaraan Roda dua

    3 Unit

    5 Unit

    Januari s/d Desember

    2017

    Januari s/d Desember 2017

    3. Air Conditioner 25 Unit Januari s/d Desember 2017

    4. Printer 15 Unit Januari s/d Desember 2017

    5. PC 13 Unit Januari s/d Desember 2017

  • Pengadilan Agama Sentani *www.pa-sentani.go.id*

    30

    Laporan Tahunan Tahun 2017

    Penghapusan adalah tindakan menghapus barang milik negara dari daftar

    barang dengan menerbitkan keputusan dari pejabat yang berwenang untuk

    membebaskan pengguna barang dan/atau Kuasa Pengguna Barang dan/atau

    Pengelola barang dari tanggung jawab administrasi dan fisik barang yang

    berada dalam penguasaannya.

    Pengadilan Agama Sentani pada tahun 2017 ini tidak memiliki

    kegiatan penghapusan pada asset berupa tanah, gedung kantor permanen

    ataupun rumah dinas permanen dan meubeleair.

    d. Pengelolaan administrasi perkantoran

    a. Pengurusan Surat Masuk

    Pengurusan surat masuk pada kantor pengadilan agama sentani

    dilakasanakan sesuai dengan Standart Operasional Prosedur (SOP)

    pengelolaan tata naskah dinas sebagai berikut :

    Surat masuk diinput oleh petugas penerima surat kedalam aplikasi

    persuratan SIPERNIK dan di catat dalam Buku Agenda Surat Masuk serta

    kartu kendali surat masuk kemudian diberi nomor dan lembar disposisi.

    Setiap surat yang masuk akan di Scan untuk arsip elektronik atau e-doc.

    Selanjutnya diarahkan kepada Pejabat sesuai dengan isi dan sifat surat.

    Mengarsipkan ketempat yang telah tersedia menurut kode, dengan

    maksud agar surat tidak tercecer serta memudahkan sewaktu–waktu

    surat tersebut dibutuhkan.

    KEADAAN SURAT MASUK

    SURAT MASUK

    NO. KODE JUMLAH

    1 HK 177

    2 OT 30

    3 KU 34

    4 KP 58

    5 PS 6

    6 PB 8

  • Pengadilan Agama Sentani *www.pa-sentani.go.id*

    31

    Laporan Tahunan Tahun 2017

    7 HM 13

    8 PP 0

    9 PL 6

    10 KS 9

    11 Lain – lain 80

    Jumlah 421

    b. Pengurusan Surat Keluar

    Pengurusan surat keluar dapat dilaksanakan sebagai berikut :

    Surat Keluar diinput oleh petugas penerima surat kedalam aplikasi

    persuratan SIPERNIK dan di catat dalam Buku Agenda Surat Keluar

    kemudian diberi nomor.

    Setiap surat yang masuk akan di Scan untuk arsip elektronik atau e-doc.

    Selanjutnya diarahkan kepada Pejabat sesuai dengan isi dan sifat surat.

    Surat keluar dicatat dalam buku expedisi pengiriman dan diberi sampul.

    Surat keluar dikirim melalui jasa Pos Giro atau jasa pengiriman lainnya.

    Surat keluar untuk arsip dimasukkan ke bundel arsip yang telah disiapkan

    menurut kode.

    KEADAAN SURAT KELUAR

    SURAT KELUAR

    NO. K O D E J U M L A H

    1 OT 25

    2 HK 187

    3 KP 127

    4 HM 13

    5 KS 4

    6 PL 39

    7 KU 49

    8 PP 1

    9 PS 1

    Jumlah 446

  • Pengadilan Agama Sentani *www.pa-sentani.go.id*

    32

    Laporan Tahunan Tahun 2017

    3. Perpustakaan

    Pengadilan agama sentani memiliki ruangan khusus perpustakaan sesuai

    dengan dengan fasilitas berupa lemari buku, meja dan kursi petugas

    perpustakaan, kursi untuk membaca, komputer, printer, AC.

    Pengelolaan perpustakaan pada tahun 2017 telah menggunakan Aplikasi

    perpustakaan yang bernama Senayan. Setiap buku yang masuk akan diinput

    dan dikelola menggunakan aplikasi tersebut.

    Dalam tahun 2017 telah mendapat penambahan buku sebanyak 6 Buku

    termasuk majalah dan bulletin dengan total jumlah buku sampai dengan tahun

    2017 mencapai 560 buah buku dalam kondisi baik.

    D. PENGELOLAAN KEUANGAN Pada Tahun Anggaran 2017 Pengadilan Agama Sentani menerima 2 DIPA yaitu

    DIPA unit Badan Urusan Administrasi Mahkamah Agung RI (005.01) sebesar Rp.

    3.629.149.000,– (tiga milyar enam ratus dua puluh sembilan juta seratus empat

    puluh sembilan ribu rupiah) sesuai dengan DIPA (Daftar Isian Pelaksanaan

    Anggaran) Nomor : DIPA-005.01.2.614769/2017 dan DIPA unit Direktorat Jenderal

    Badan Peradilan Agama Mahkamah Agung RI (005.04) sebesar Rp. 26.500.000,-

    (dua puluh enam juta lima ratus ribu rupiah) sesuai dengan DIPA (Daftar Isian

    Pelaksanaan Anggaran) Nomor : DIPA-005.04.2.614770/2017 dengan perincian

    sebagai berikut :

    DIPA 01 (Badan Urusan Administrasi Mahkamah Agung RI)

    Dalam pelaksanaan kegiatannya selama tahun anggaran 2017 dapat

    disampaikan sebagai berikut :

    1. Belanja Pegawai Untuk belanja pegawai memperoleh alokasi dana sebesar

    Rp. 2.386.786.000,- (dua milyar tiga ratus delapan puluh enam juta tujuh ratus

    ratus delapan puluh enam ribu rupiah). Realisasi anggaran Belanja Pegawai

    sampai dengan Bulan Desember 2017 adalah sebesar Rp. 2.261.405.992,- (dua

    milyar dua ratus enam puluh satu juta empat ratus lima ribu sembilan ratus

    sembilan puluh dua rupiah) sehingga sisa anggaran belanja pegawai adalah Rp.

    125.380.008,- (seratus dua puluh lima juta tiga ratus delapan puluh ribu delapan

  • Pengadilan Agama Sentani *www.pa-sentani.go.id*

    33

    Laporan Tahunan Tahun 2017

    rupiah), atau apabila di persentasikan yaitu sebesar 94,75 % yang telah

    direalisasikan pada tahun 2017 ini.

    Berikut Tabel Realisasi Belanja Pegawai Pengadilan Agama Sentani Tahun 2017 :

    NO Uraian Pagu Realisasi Sisa Ket

    1 Bel. Gaji Pokok 753.066.000 752.761.900 304.100

    2 Bel. Pembulatan 14.000 13.486 514

    3 Bel. Tunj. Suami/isteri 56.774.000 53.593.050 3.180.950

    4 Bel. Tunj. Anak 20.877.000 16.593.050 4.283.900

    5 Bel. Tunj. Struktural PNS 20.880.000 20.880.000 0

    6 Bel. Tunj. Fungsional PNS 830.710.000 799.390.000 31.320.000

    7 Bel. Tunj. PPh PNS 168.276.000 123.375.016 44.900.984

    8 Bel. Tunj. Beras PNS 53.954.000 45.769.440 8.184.560

    9 Bel. Tunj. Uang Makan 150.480.000 130.475.000 20.005.000

    10 Bel. Tunj. Papua 138.210.000 138.135.000 75.000

    11 Bel. Tunj. Umum PNS 7.910.000 7.620.000 290.000

    12 Bel. Tunj. Kemahalan

    Hakim

    185.635.000 172.800.000 12.835.000

    JUMLAH 2.386.786.000 2.270.751.992 125.380.008

    2. Belanja Barang Untuk belanja barang memperoleh alokasi dana sebesar Rp. 976.863.000,-

    (sembilan ratus tujuh puluh enam juta delapan ratus enam puluh tiga ribu rupiah).

    Realisasi anggaran sampai dengan bulan Desember 2017 adalah sebesar Rp.

    974.525.587,- (sembilan ratus tujuh puluh empat juta lima ratus dua puluih lima ribu

    lima ratus delapan puluh tujuh) sehingga sisa anggaran pelaksanaan kegiatan adalah

    Rp. 2.337.413,- (dua juta tiga ratus tiga puluh tujuh ribu empat ratus tiga belas

    rupiah) atau apabila di persentasikan yaitu sebesar 99.8 % yang telah direalisasikan

    pada tahun 2017 ini.

    Berikut Tabel Realisasi Belanja Barang Pada Pengadilan Agama Sentani

    Tahun 2017 :

    NO Uraian Pagu Realisasi Sisa Ket

    1 Bel. Pelantikan Jabatan 5.410.000. 5.100.000 310.000

    2 Bel. Konsultasi/Pembinaan 88.740.000 88.691.600 48.400

    3 Bel. Perjamuan Tamu 6.500.000 6.500.000 0

    4 Bel. Keperluan perkantoran 79.200.000 79.200.000 0

  • Pengadilan Agama Sentani *www.pa-sentani.go.id*

    34

    Laporan Tahunan Tahun 2017

    5 Bel. Langganan Daya Jasa

    - Listrik

    - Telepon

    - Air

    63.970.000

    5.156.000

    6.000.000

    63.969.697

    5.154.561

    5.312.106

    33

    143.90

    687.894

    6 Bel. Pemeliharaan kantor

    - Pemeliharaan Gedung Kantor

    - Pemeliharaan Rumah Dinas

    383.150.000

    31.780.000

    382.752.000

    31.780.000

    398.000

    0

    7 Bel. Pembayaran terkait

    pelaksanaan opersional kantor

    37.175.000 37.175.000 0

    8 Bel. Pemelihraan peralatan/mesin 175.724.000 174.916.286 807.432

    9 Bel. Barang Konsumsi 69.074.000 68.990.286 83.714

    10 Bel. Pakaian Dinas 10.569.000 10.569.000 0

    3. Belanja Modal Untuk Belanja modal Pengadilan Agama Sentani pada tahun 2017 ini

    memperoleh alokasi dana sebesar Rp. 265.500.000,- (dua ratus enam puluh lima juta

    lima ratusrupiah). Realisasi anggaran sampai dengan bulan Desember 2017 adalah

    sebesar Rp. 262.790.000,- (dua ratus enam puluh dua juta tujuh ratus sembilan puliuh

    ribu rupiah) sehingga sisa anggaran pelaksanaan kegiatan adalah Rp. 2.710.000,- (dua

    juta tujuh ratus sepuluh ribu rupiah). atau apabila di persentasikan yaitu sebesar 98.9

    % yang telah direalisasikan pada tahun 2017 ini.

    Berikut Tabel Realisasi Belanja Modal Pada Pengadilan Agama Sentani

    Tahun 2017 :

    NO URAIAN PAGU REALISASI SISA KET

    1 Bel. Pengadaan Alat Pengolah Data

    Pendukung Kesekretariatan

    40.000.000 39.000.000 1.000.000

    2 Bel. Pengadaan Peralatan dan

    Fasilitas Pendukung Perkantoran

    78.000.000 77.990.000 10.000

    3 Bel. Pengadaan Alata Pengolah Data

    dan Komunikasi Pendukung SIPP

    142.500.000 141.000.000 1.500.000

    4 Bel. Pengadaan Teknologi Informasi 5.000.000 4.800.000 200.000

    JUMLAH 265.500.000 262.790.000 2.710.000

    DIPA 04 (Direktorat Jenderal Badan Peradilan Agama)

  • Pengadilan Agama Sentani *www.pa-sentani.go.id*

    35

    Laporan Tahunan Tahun 2017

    Dalam pelaksanaan kegiatannya selama tahun anggaran 2017 memperoleh

    alokasi dana sebesar Rp. 26.500.000,- (dua puluh enam juta lima ratus ribu rupiah)

    dan telah di realisasikan sebesar Rp. 26.500.000,- (dua puluh enam juta lima ratus

    ribu rupiah) atau apabila di persentasikan yaitu sebesar 100% yang telah

    direalisasikan pada tahun 2017 ini seperti yang tertuang dalam tabel di bawah ini :

    NO URAIAN PAGU REALISASI SISA KET

    1 Bel. Pembebasan biaya Perkara 1.500.000 1.500.000 0

    2 Bel. Sidang diluar gedung 25.000.000 25.000.000 0

    JUMLAH 26.500.000 26.500.000 0

    E. DUKUNGAN TEKNOLOGI INFORMASI TERKAIT SIPP Di tahun 2017 Pengadilan Agama Sentani dalam memberikan pelayanan kepada

    para pencari keadilan salah satunya adalah dengan menggunakan layananan berbasis

    teknologi informasi. Akses masyarakat terhadap berbagai pelayanan administrasi

    perkara dengan mudah didapatkan. Hal ini dibuktikan dengan dimuatnya item–item di

    dalam website Pengadilan Agama Sentani berupa :

    1. Jadwal sidang.

    2. Layanan pengaduan.

    3. Penelusuran perkara melalui SIPP.

    4. Informasi layanan pengadilan.

    5. Informasi layanan perkara.

    6. Prosedur berperkara.

    7. Statistik perkara

    Dengan mengakses website Pengadilan Agama Sentani di alamat www.pa-

    sentani.go.id masyarakat bisa memperoleh informasi yang di inginkan. Adapun

    fasilitas untuk mendukung penerapan teknologi informasi terkait dengan pelaksanaan

    SIPP di kantor Pengadilan Agama Sentani adalah sebagai berikut :

    No Jenis Perangkat Jumlah Keterangan

    I Perangkat Keras

    1 Server 1 unit Baik

    2 PC 13 unit Baik

    3 Laptop 2 unit Baik

    4 Modem 1 unit Baik

  • Pengadilan Agama Sentani *www.pa-sentani.go.id*

    36

    Laporan Tahunan Tahun 2017

    5 Hub 1 unit Baik

    6 Router 6 unit Baik

    7 UPS 1 unit Baik

    II Perangkat Lunak

    1 OS. Centos - Baik

    2 Internet 100 Mbps Baik

    3 Antivirus Lisensi 1 tahun Baik

    4 Website PA Sentani - www.pa-sentani.go.id

    PUBLIKASI PERKARA (ONE DAY ONE PUBLISH)

    Perkara yang telah di putus pada tahun 2017 berjumlah 147 perkara dan perkara

    yang telah dipublikasi berjumlah 100 perkara dan sisa perkara yang belum di

    publikasi berjumlah 47 perkara.

    F. REGULASI TAHUN 2017 Pada tahun 2017 ini ada beberapa regulasi yang diterbitkan oleh Ketua

    Pengadilan Agama Sentani, dengan maksud dan tujuan untuk meningkatkan

    kedisiplinan pegawai baik hakim maupun non hakim.

    Selain itu pula Pengadilan Agama Sentani melakukan apel pagi setiap hari

    Senin tepat pada pukul 08.00 WIT dengan maksud untuk mendapatkan pembinaan-

    pembinaan ataupun mengevaluasi pekerjaan-pekerjaan yang telah diselesaikan.

    Tidak hanya itu saja, ada beberapa regulasi di tahun 2017 yang diterapkan di

    Pengadilan Agama Sentani diantaranya yaitu :

    a) PTWP

    - Melakukan rekonsilidasi pengurus PTWP

    - Melakukan penghimpunan dana PTWP dalam rangka persiapan turnamen

    - Melakukan penyusunan program

    - Melakukan penyusunan program kerja PTWP

    b) Dharma Yukti

    - Melakukan arisan bulanan intern dan gabungan

    - Melakukan pertemuan rutin

    - Mengikuti kegiatan Rakerda baik intern maupun gabungan

  • Pengadilan Agama Sentani *www.pa-sentani.go.id*

    37

    Laporan Tahunan Tahun 2017

    - Ikut melakukan anjang sana ke keluarga yang mendapat musibah

    - Ceramah agama

    - Melakukan pertandingan dalam HUT kemerdekaan dan hari jadi Mahkamah

    Agung RI

    - Mengunjungi anggota Dharma Yukti Karini yang baru melahirkan

    c) Kegiatan lain yang bersifat temporer

    - Melakukan Ta’ziyah

    - Menyantun anak–anak yatim piatu

    - Memberikan beasiswa kepada anak–anak karyawan/karyawati yang berprestasi

    BAB IV

  • Pengadilan Agama Sentani *www.pa-sentani.go.id*

    38

    Laporan Tahunan Tahun 2017

    PENGAWASAN

    A. INTERNAL

    Hakim Pengadilan Agama Sentani disamping melaksanakan tugas pokok hakim

    yaitu memeriksa, mengadili dan memutus perkara juga menjadi Hakim Pengawas Bidang,

    berdasarkan Surat Keputusan Wakil Ketua Pengadilan Agama Sentani Nomor : W25-

    A10/ 01 /PS/1/2017, tanggal 09 Januari 2017.

    Pengawasan Internal di dalam lingkungan Pengadilan Agama merupakan bagian

    kegiatan manajemen, dengan tujuan untuk mencapai sasaran dalam pelaksanaannya

    sesuai dengan perencanaan atau program kerja serta kebijaksanaan yang telah ditentukan.

    Akan tetapi bagaimana pelaksanaan pengawasan itu dilaksanakan sehingga dapat

    memberikan dampak positif dalam pelaksanaan tata kerja di Pengadilan Agama Sentani.

    Maka untuk mencapai tujuan, Pengawasan Internal dapat dilakukan secara berkala sesuai

    dengan masing–masing bidang.

    Pengawasan Internal ini merupakan salah satu kegiatan dari fungsi manajemen

    peradilan dan administrasi umum, yang harus dilaksanakan secara terus menerus, dengan

    tujuan agar pelaksanaan kegiatan kerja Pengadilan Agama Sentani dapat terarah sesuai

    dengan perencanaan dan kebijaksanaan Ketua Pengadilan Agama Sentani.

    a. Peranan Pengawasan Internal 1. Sebagai Proses Penilaian

    Dalam rangka mengetahui tata kerja, baik atau tidak, dan berhasil atau

    tidak.

    1. Mengatasi Hambatan Pengawasan dilakukan untuk mengetahui apakah pekerjaan sudah sesuai

    atau belum, kalau pekerjaan dilaksanakan tidak sesuai dengan perencanaan dan

    aturan, maka pengawasan bidang memberi petunjuk untuk memperbaiki dalam

    penyelesaiannya.

    2. Meningkatkan Tata Kerja Dengan pengawasan, tata kerja dapat di tingkatkan kualitas

    pelaksanaannya. Oleh para pegawai Pengadilan Agama Sentani, maka akan

  • Pengadilan Agama Sentani *www.pa-sentani.go.id*

    39

    Laporan Tahunan Tahun 2017

    bekerja dengan sebaik–baiknya agar tidak terjadi penyimpangan–penyimpangan

    dalam melaksanakan setiap pekerjaan.

    3. Sebagai Informasi Data Dengan Pengawasan Internal, dapat menilai dan mengevaluasi hasil kerja

    para pegawai, sehingga memperoleh data yang kongkrit. Apakah perlu atau

    tidaknya diadakan pembinaan–pembinaan atau tindakan–tindakan terhadap aparat

    pelaksana di Pengadilan Agama Sentani.

    b. Hakim Pengawas Bidang Bidang Administrasi Peradilan

    Untuk tercapainya tertib Administrasi Perdilan dan Administrasi Umum,

    maka perlu melakukan pelaksanaan Pengawasan Internal oleh Hakim Pengawas

    Bidang yaitu :

    NO NAMA JABATAN JABATAN DALAM TIM

    1 Dra. Hj. Sitti Amirah

    Wakil Ketua Pengarah

    2 Akbar Ali, S.HI Hakim Pratama Madya

    Koordinator

    3 Muhammad Nasir, S.HI

    Hakim Pratama Madya

    Bidang Manajemen Administrasi Perkara dan Manajemen Pedarilan, serta Pelayanan Publik

    4 Sumar’um, S.HI Hakim Pratama Madya

    Bidang Administrasi Persidangan dan Pelaksanaan Putusan

    5 Abdul Salam, S.HI Hakim Pratama Madya

    Bidang Administrasi Umum dan Keuangan

    6 M. Kamarudin Amri, S.H

    Hakim Pratama Muda

    Bidang Kepegawaian dan Perencanaan, Informasi Teknologi dan Pelaporan

    c. Obyek Pengawasan

    Masing–masing bidang meliputi :

    1. Bidang Administrasi Perkara Prosedur penerimaan perkara

    Prosedur penerimaan perkara banding

    Prosedur penerimaan permohonan kasasi

    Prosedur penerimaan permohonan PK

  • Pengadilan Agama Sentani *www.pa-sentani.go.id*

    40

    Laporan Tahunan Tahun 2017

    Prosedur penerimaan permohonan grasi atau remisi untuk perkara prodeo

    Keuangan perkara

    Pembahasan perkara dan kearsipan

    Pelaporan

    2. Bidang Kinerja Publik Pengelolaan Manajemen

    Mekanisme Pengawasan

    Kepemimpinan

    Pembinaan dan pengembangan sumber daya manusia

    Pemeliharaan / perawatan inventaris

    Tingkat ketertiban, Kedisiplinan, Ketaatan, Kebersihan, dan Kerapihan

    Kecepatan dan ketepatan penanganan perkara

    Tingkat pengaduan masyarakat

    3. Bidang Manajemen Peradilan Program kerja

    Pelaksanaan / pencapaian target

    Pengawasan dan pembinaan

    Kendala dan hambatan

    Faktor-faktor yang mendukung

    Evaluasi kegiatan

    4. Bidang Administrasi Persidangan dan Pelaksanaan Putusan Sistem pembagian perkara dan penetapan Majelis Hakim

    Ketetapan waktu pemeriksaan dan penyelesaian perkara

    Minutasi perkara

    Pelaksanaan putusan (eksekusi)

    5. Bidang Administrasi Umum Perencanaan kebutuhan dan penganggaran barang

    Pencatatan barang milik Negara

    Pemeliharahan inventaris

    Penghapusan barang

    Perpustakaan, tertib persuratan dan perkantoran

  • Pengadilan Agama Sentani *www.pa-sentani.go.id*

    41

    Laporan Tahunan Tahun 2017

    6. Bidang Administrasi Kepegawaian Kepangkatan

    Sarana administrasi

    Jabatan fungsional dan structural

    Dp3

    Kesejahteraan Personil

    7. Bidang Administrasi Keuangan Pembuatan Buku-buku keuangan

    Struktur pengelola keuangan

    Prosedur pengajuan SPP dan penertiban SPM

    Laporan SAKPA

    Adapun kegiatan pengawasan yang dilakukan di Pengadilan Agama Sentani

    dalam tahun 2017 sebagai berikut :

    1. Pengawasan oleh Pengadilan Tinggi Agama Jayapura Tanggal 08 Maret 2017 sesuai dengan Surat Tugas Nomor : W25-

    A/232/PS.01/2/2017.

    Tanggal 30 Oktober 2017 sesuai dengan Surat Tugas Nomor : W25-

    A/1115/PP.01.3/10/2017.

    2. Pengawasan oleh Hakim Pengawas Bidang Tanggal 03 April 2017 sampai dengan tanggal 06 April 2017

    Tanggal 05 Juli 2017 sampai dengan tanggal 07 Juli 2017

    Tanggal 04 Oktober 2017 sampai dengan tanggal 06 Oktober 2017

    Tanggal 05 Desember 2017 sampai dengan tanggal 07 Desember 2017

    B. EVALUASI

    Pengadilan Agama Sentani untuk tahun anggaran 2017 ini telah melakukan

    evaluasi terhadap program kerja maupun terhadap hasil temuan tim pengawasan baik

    dari dalam (internal) maupun dari luar (eksternal) setiap bulannya. Sehingga apa yang

    telah dikerjakan dan belum dikerjakan Pada tahun 2017 tiap sub bagian mengetahui tugas

    masing-masingnya.

  • Pengadilan Agama Sentani *www.pa-sentani.go.id*

    42

    Laporan Tahunan Tahun 2017

    Evaluasi kebutuhan pegawai di masing-masing bidang pada tahun 2017 ini telah

    dilakukan dengan baik dengan hasil bahwa untuk kebutuhan tenaga, baik kepaniteraan

    dan kesekretariatan ditahun 2017 telah mencukupi.

    Dalam pelaksanaannya Pengadilan Agama Sentani telah melakukan evaluasi di

    tahun 2017 ini diantaranya sebagai berikut :

    Evaluasi Bidang Umum :

    - Pembenahan tata persuratan dengan menggunakan aplikasi SIPERNIK

    - Pembenahan Perpustakaan dengan Aplikasi Senayan

    - Pembaruan website Pengadilan Agama Sentani

    - Pembenahan Arsip Keuangan/Pertanggungjawaban keuangan

    Evaluasi Bidang Kepegawaian :

    - Peningkatan kedisiplinan pegawai dan hakim

    - Pembaharuan papan-papan tempel di bidang kepegawaian

    - Mengadakan pelatihan tiap bidang

    - Pelatihan pengisian SKP (Sasaran Kinerja Pegawai)

    - Penerapan absen dan surat ijin keluar kantor

    - Pembuatan Surat Keputusan selama setahun

    Evaluasi Bidang Kepaniteraan :

    - Pembaruan Surat Keputusan Internal

    - Penyempurnaan pelaporan dan pengarsipan perkara

    - Penyelesaian perkara sisa tahun 2016

    - Peningkatan SDM bidang kepaniteraan

    - Pelaksanaan diskusi hukum

    - Penyelesaian perkara tahun 2017

  • Pengadilan Agama Sentani *www.pa-sentani.go.id*

    43

    Laporan Tahunan Tahun 2017

    BAB V

    KESIMPULAN DAN REKOMENDASI

    A. KESIMPULAN

    Laporan Tahunan ini dimaksud untuk memberikan gambaran secara umum kondisi

    Pengadilan Agama Sentani, yang dapat kami simpulkan sebagai berikut :

    1. Jumlah Perkara yang diterima di Pengadilan Agama Sentani Tahun 2017 sebanyak

    115 (seratus lima belas) perkara ditambah 22 (dua puluh dua) perkara sisa tahun 2015.

    Sehingga jumlah keseluruhan 137 (seratus tiga puluh tujuh) perkara. Dari 137 (seratus

    tiga puluh tujuh) perkara tersebut telah diselesaikan 112 (seratus dua belas) perkara

    dan tersisa 25 (dua puluh lima) perkara.

    2. Dalam penyelesaian perkara telah mendapatkan kemajuan yang sangat pesat, dimana

    minutasi perkara dilakukan dengan cepat, hal ini ditunjang dengan penyelesaian

    putusan oleh Hakim dan BAS (berita acara sidang) oleh Panitera Pengganti tepat

    waktu. Demikian pula dalam segi pelaporan dapat berjalan sesuai dengan ketentuan

    yang berlaku.

    3. Realisasi Anggaran juga telah berjalan dengan baik, hal ini ditandai dengan persentasi

    realisasi anggaran belanja pegawai sebesar 94.75%, sedangkan realisasi anggaran

    belanja barang sebesar 99.8% dan realisasi anggaran belanja modal sebesar 98.9%

    4. Selama tahun 2017 Pengadilan Agama Sentani mengalami berbagai hambatan, namun

    begitu masih berkisar dalam kendala yang mampu ditanggulangi secara mandiri

    sehingga tidak mengganggu pelaksanaan tugas pokok, antara lain :

    a. Sumber daya manusia perlu ditingkatkan baik secara kuantitas maupun kualitas.

    Secara kualitas masih menjadi keluhan, dikarenakan kurangnya pelatihan dalam

    pengelolaan di bidang administrasi peradilan dan administrasi umum.

    b. Penyediaan sarana dan prasarana masih belum memadai.

    B. REKOMENDASI 1. Sebagai Lembaga Peradilan, agar keberadaan Pengadilan Agama Sentani mempunyai

    wibawa maka perlu ditingkatkan sarana dan prasarananya.

    2. Jumlah pegawai Pengadilan Agama Sentani perlu ditambah sesuai dengan kebutuhan

    beban kerja dibidang Kesekretariatan dan Kepaniteraan.