5
8/19/2019 BAB 1 Corporate Communication Telkomsel Area 2 Jabotabek Jabar http://slidepdf.com/reader/full/bab-1-corporate-communication-telkomsel-area-2-jabotabek-jabar 1/5 1 BAB I PENDAHULUAN 1.1. Latar Belakang KP Komunikasi merupakan faktor penting dalam sebuah organisasi. Komunikasi dalam organisasi digunakan untuk berkomunikasi dengan berbagai pihak terkait (stakeholder ) untuk mecapai tujuannya. Dalam organisasi atau perusahaan, komunikasi adalah kunci utamanya. Melakukan komunikasi di dalamnya agar perusahaan menjadi tahu apakah pesan tersebut sesuai dengan yang diinginkan atau malah bertolak belakang dari yang diharapkan. Untuk mengatur komunikasi didalam organisasi maka ada yang namanya divisi corporate communication atau komunikasi korporat. Corporate communication  mengatur hubungan komunikasi eskternal dan internal perusahaan untuk menjaga dan mempertahankan identitas, citra dan reputasi di mata publik. Sulistyorini (2015) dalam antaranews.com mengatakan komunikasi adalah  jantung organisasi, karena komunikasi adalah medium untuk mencapai sumber- sumber penting yang dibutuhkan untuk beroperasi. Melalui komunikasilah sebuah organisasi mengakuisis sumber daya primer seperti modal, tenaga kerja, dan bahan baku, serta membangun sumber daya sekunder seperti legitimasi dan reputasi. Bukan hanya mengatur hubungan internal dan eksternal perusahaan saja, namun corporate communication juga harus seimbang. Seimbang dalam arti

BAB 1 Corporate Communication Telkomsel Area 2 Jabotabek Jabar

Embed Size (px)

Citation preview

Page 1: BAB 1 Corporate Communication Telkomsel Area 2 Jabotabek Jabar

8/19/2019 BAB 1 Corporate Communication Telkomsel Area 2 Jabotabek Jabar

http://slidepdf.com/reader/full/bab-1-corporate-communication-telkomsel-area-2-jabotabek-jabar 1/5

1

BAB I

PENDAHULUAN

1.1. Latar Belakang KP

Komunikasi merupakan faktor penting dalam sebuah organisasi. Komunikasi

dalam organisasi digunakan untuk berkomunikasi dengan berbagai pihak terkait

(stakeholder ) untuk mecapai tujuannya. Dalam organisasi atau perusahaan,

komunikasi adalah kunci utamanya. Melakukan komunikasi di dalamnya agar

perusahaan menjadi tahu apakah pesan tersebut sesuai dengan yang diinginkan

atau malah bertolak belakang dari yang diharapkan.

Untuk mengatur komunikasi didalam organisasi maka ada yang namanyadivisi corporate communication  atau komunikasi korporat. Corporate

communication  mengatur hubungan komunikasi eskternal dan internal

perusahaan untuk menjaga dan mempertahankan identitas, citra dan reputasi di

mata publik.

Sulistyorini (2015) dalam antaranews.com mengatakan komunikasi adalah

 jantung organisasi, karena komunikasi adalah medium untuk mencapai sumber-

sumber penting yang dibutuhkan untuk beroperasi. Melalui komunikasilah sebuah

organisasi mengakuisis sumber daya primer seperti modal, tenaga kerja, dan

bahan baku, serta membangun sumber daya sekunder seperti legitimasi dan

reputasi.

Bukan hanya mengatur hubungan internal dan eksternal perusahaan saja,

namun corporate communication  juga harus seimbang. Seimbang dalam arti

Page 2: BAB 1 Corporate Communication Telkomsel Area 2 Jabotabek Jabar

8/19/2019 BAB 1 Corporate Communication Telkomsel Area 2 Jabotabek Jabar

http://slidepdf.com/reader/full/bab-1-corporate-communication-telkomsel-area-2-jabotabek-jabar 2/5

2

adalah melaksanakan tanggung jawab sosial atau Corporate Social Responsibility

(CSR) di dalam perusahaanya. Dengan melaksanakan kegiatan CSR secara tidak

langsung akan meningkatkan citra dan reputasi di masyarakat.

Citra dan reputasi di dalam masyarakat harus dijaga dengan baik. Oleh

karena itu corporate communication harus melakukan hubungan yang baik secara

eksternal perusahan yaitu dengan media. Media adalah sarana penghubung

antara perusahaan dengan publik. Media mencangkup publik yang sangat luas.

Media juga dapat memengaruhi pemikiran publik melalui pemberitaanya.

Dari penjelasan diatas, praktikan melakukan Kerja Profesi (KP) bukan hanya

sebagai penentu kelulusan mata kuliah saja, namun dari yang sudah dijelaskan

diatas, praktikan ingin mengetahui lebih dalam bagaimana perusahaan dapat

menjaga identitas, citra dan reputasi melalui komunikasi korporat dan

melaksanakan tanggung jawab sosial dalam kegiatan perusahaan.

Praktikan melakukan KP di perusahaan telekomunikasi selular terbesar dan

terpercaya di Indonesia yaitu PT. Telekomunikasi Selular (Telkomsel), Kantor

 Area dua Jabotabek-Jabar. Bidang pekerjaan yang diambil berada di divisi

corporate communication dibawah divisi legal & stakeholder .

1.2. Maksud dan Tujuan KP

Maksud kerja profesi: 

1. Mahasiswa dapat membandingkan dan menganalisis antara teori komunikasi

yang didapatkan di kampus dengan kenyataan kerja di lapangan.

2. Mahasiswa ingin mengetahui kondisi nyata dunia pekerjaan  public relations

di perusahaan dalam divisi corporate communication. 

Tujuan kerja profesi:

1. Mahasiswa mendapatkan kesempatan di tempat magang dengan

menerapkan Ilmu pengetahuan mengenai public relations yang telah

Page 3: BAB 1 Corporate Communication Telkomsel Area 2 Jabotabek Jabar

8/19/2019 BAB 1 Corporate Communication Telkomsel Area 2 Jabotabek Jabar

http://slidepdf.com/reader/full/bab-1-corporate-communication-telkomsel-area-2-jabotabek-jabar 3/5

3

diperoleh selama diperguruan tinggi untuk diterapkan dalam dunia kerja

  secara lebih dalam.

2. Mahasiswa dapat mengenal pelaksanaan kehumasan dalam divisi

  corporate communication yang dilakukan dalam tempat magang.

3. Mendapatkan arahan dan bimbingan dari pembimbing magang yang

  memiliki kompetensi dalam bidang kehumasan agar mahasiswa mengerti

  pemahaman yang sebenarnya di lapangan.

1.3. Kegunaan KP

Kerja profesi bukan hanya sekedar masuk dan bekerja atau untuk memenuhi

syarat kelulusan mata kuliah, namun juga sebagai bentuk pengembangan

mahasiswa dalam mempersiapkan diri untuk terjun di dunia kerja. Praktikan

melakukan kerja profi guna untuk mengetahui situasi dan kondisi kerja layaknya

seorang pekerja. Praktikan melakukan kerja profesi sesuai dengan bidang yang

diminati. Manfaat yang dapat diperoleh dari kegiatan KP antara lain :

a) Bagi Mahasiswa

1. Membantu memberikan pembekalan pengetahuan dan keterampilan

  kepada setiap mahasiswa tentang kondisi pelaksanaan magang

dalam kehumasan yaitu corporate communication secara nyata.

2. Dapat lebih membuka wawasan bagi para mahasiswa untuk

  mendapatkan pengetahuan kehumasan dalam praktek kerja di

  lapangan.

3. Sebagai perwujudan jalinan hubungan yang baik antara dunia pendidikan

mahasiswa komunikasi dan dunia industri bidang telekomunikasi.

b) Bagi Perusahaan

1. Mendapat bantuan tenaga SDM untuk membantu pekerjaan

  pekerjaaan yang membutuhkan tenaga lebih tanpa harus

  membuka recruitment baru.

2. Perusahaan mendapatkan alternatif calon karyawan yang telah dikenal

  mutu, dedikasi, serta kredibilitasnya dalam bidang kehumasan.

c) Bagi Universitas Pembangunan Jaya

Page 4: BAB 1 Corporate Communication Telkomsel Area 2 Jabotabek Jabar

8/19/2019 BAB 1 Corporate Communication Telkomsel Area 2 Jabotabek Jabar

http://slidepdf.com/reader/full/bab-1-corporate-communication-telkomsel-area-2-jabotabek-jabar 4/5

4

1. Mencetak lulusan yang terampil dan profesional dalam bidang

  komunikasi yaitu  public relations  dalam menjalankan tugas dan

  pekerjaan di tempat magang.

2. Menjalin hubungan baik antara PT. Telkomsel dengan Universitas

  Pembangunan Jaya sehingga diharapkan dapat melakukan kerjasama

untuk kerja profesi selanjutnya.

1.4. Tempat KP

Praktikan melakukan kerja profesi di perusahaan Telkomsel, karena

perusahaan tersebut bergerak di bidang komunikasi selular berbasis komunikasi

dan selalu berkembang sesuai zaman sehingga komunikasi merupakan salah

satu alat penting yang bagi perusahaan.

Lokasi : PT Telekomunikasi Selular (Telkomsel) Area dua Jabotabek  – Jabar

Jl. Raya Serpong Sektor IV

BSD, Tangerang Selatan

Durasi : 420 Jam

Divisi : Corporate communication

 Alasan praktikan memilih tempat KP di perusahaan ini karena Telkomsel

adalah sebuah perusahaan yang bidangnya adalah dunia telekomunikasi sesuai

dengan bidang jurusan perkuliahan ilmu komunikasi. Perusahaan Telkomsel

adalah perusahaan telekomunikasi selular terbesar di Indonesia, tidak heran

didalamnya pasti sudah ada sistem komunikasi yang baik. Di sini praktikan ingin

mengetahui lebih dalam mengenai kegiatan komunikasi internal dan eksternal

yang berada di perusahaan tersebut dalam mempertahankan citra dan

reputasinya serta bagaimana perusahaan membina hal itu.

1.5. Jadwal Pelaksanaan KP

KP akan dilaksanakan selama tiga bulan yaitu 8 Juni 2015  –  31 Agustus

2015. Kegiatan dilakukan selama 9 jam mulai pukul 08.00 WIB hingga 17.00 WIB

Page 5: BAB 1 Corporate Communication Telkomsel Area 2 Jabotabek Jabar

8/19/2019 BAB 1 Corporate Communication Telkomsel Area 2 Jabotabek Jabar

http://slidepdf.com/reader/full/bab-1-corporate-communication-telkomsel-area-2-jabotabek-jabar 5/5

5

dari Senin hingga Jumat. Pada bulan Ramadhan dilakukan selama 8 jam kerja

mulai pukul 08.00 WIB  – 16.00 WIB

KP ini berkaitan dengan kegiatan public relations yang bersifat membangun

dan mempertahankan citra serta reputasi perusahaan. Praktikan lebih berfokus

kepada kegiatan CSR (Corporate Social Responsibility), bukan hanya melakukan

kerja profesi tetapi, praktikan juga membuat laporan KP yang dibuat sebagai hasil

dari kegiatan KP yang telah praktikan lakukan selama 420 jam kerja atau kurang

lebih tiga bulan.